Anda di halaman 1dari 4

SILABUS

MATA KUKIAH : ETIKA PROFESI


KODE MATA KULIAH : IS38477
KREDIT (SKS) : 2 SKS
SEMESTER : VIII (DELAPAN)
DOSEN KORDINATOR : DR. NINA KURNIA HIKMAWATI, SE., MM
DESKRIPSI SINGKAT :
Dalam mata kuliah etika profesi, mahasiswa akan diajarkan tentang konsep dasar perkembangan etika profesi dalam era globalisasi. Dibutuhkan
pemahaman dan perilaku soft skill berupa sikap yang dilandaskan pada etika-etika yang berlaku pada profesi masing-masing. Maka dari itu,
seorang professional membutuhkan elaborasi dari keterampilan, wawasan, pengetahuan serta wajib mengetahui, memahami dan mengamalkan
etika profesi (professional ethics) yang berkaitan erat dengan kode etik profesi serta aspek-aspek lain yang mengandung nilai dan norma yang
berlaku di profesi tersebut.

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU) :

a. Diharapkan mahasiswa mampu memahami konsep dasar etika profesi.


b. Diharapkan mahasiswa mampu memahami konsep perkembangan dari teori etika dari tingkat dasar sampai pada tingkat profesionalisme.
c. Diharapkan mahasiswa mampu memahami konsep kode etik dalam etika.
d. Diharapkan mahasiswa mampu memahami sepsifikasi dan klasifikasi dalam bidang teknologi informasi dan hubungannya dengan etika.
e. Diharapkan mahasiswa mampu memahami kompetensi apa saja yang harus dikembangkan dalam bidang teknologi informasi dan
hubungannya dengan etika.
f. Diharapkan mahasiswa mampu memahami kerangka hukum dalam bidang teknologi informasi.

PER POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN DAFTAR


TEM PUSTAKA
UAN
1. Pendahuluan - Overview materi pokok etika profesi 1
- Materi etika profesi
- Aturan perkuliahan
- Peran mata kuliah etika profesi dalam program studi Sistem Informasi
2. Konsep Dasar Etika - Pengertian Etika 1,2,3
- Pendekatan Etika
- Sistematika Etika
- Sistem Penilaian Etika
- Teori-Teori Etika
3. Konsep Dasar Profesi - Pengertian Profesi & Profesionalisme 1,2,3
- Perbedaan Profesi & Profesional
- Ciri Pelaku Profesional
- Prinsip Dasar Profesionalisme
4. Etika Profesi - Konsep Etika Profesi 1,2,3
- Pelaksanaan Etika Dalam Profesi
- Kode Etik Profesi
- Prinsip Penyusunan Kode Etik Profesi
- Tujuan Penyusunan Kode Etik Profesi
5. Etika Profesi Teknologi - Fenomena Teknologi Informasi 1,2,3
Informasi - Profesi Bidang Teknologi Informasi
- Standarisasi Profesi Bidang Teknologi Informasi
- Sejarah Singkat Lahirnya Etika Profesi Bidang TI
- Persoalan Etika di Bidang Teknologi Informasi
- Ruang Lingkup Isu Etika
- Kode Etik Profesi Bidang TI
6. Etika Komputer - Sejarah etika komputer 1,2,3
- Etika komputer di Indonesia
- Isu-isu pokok etika komputer
7. Review dan Kisi-kisi UTS - Overview minggu 1-6. 1,2,3
- Pembahasan studi kasus etika profesi secara khusus
- Kisi – kisi UTS
8. UTS

PER POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN DAFTAR


TEM PUSTAKA
UAN
9 Etika di Dunia Maya (Cyber - Karakteristik Dunia Maya 1,3
Ethic) - Beretika di Dunia Maya
- Freedom of expression
10 Etika Bisnis dalam Bidang IT - Definisi Etika Bisnis 1,2,3
- Prinsip Etika Bisnis
- Tantangan Bisnis di Bidang IT
11. Organisasi Profesi - Hakikat Organisasi Profesi 1,2,3
- Karakteristik Organisasi Profesi
- Manfaat Organisasi Profesi
- Fungsi Keberadaan Organisasi Profesi
12. Profesi di Bidang IT 1 - Web Programmer 1,2,3
- System Analyst
- Web Designer
- Programmer
13. Profesi di Bidang IT 2 - Technical Engineer 1,2,3
- Networking Engineer
- MIS Director
- EDP Operator
- System Administrator
14. Profesi di Bidang IT 3 - Game Developer 1,2,3
- Graphic designer
- Animator
15. Sertifikasi Keahlian di Bidang - Contoh – Contoh Sertifikasi nasional dan Internasional 1
IT - Sertifikasi Software dan database development
- Sertifikasi administration dan maintenance
- Sertifikasi management dan audit
16. UAS

Refrensi :

1. Rosita Febriani, Afred Suci, 2015, www.academia.edu/10482937/Buku_Ajar_Etika_Profesi, di akses pada tanggal 15 Desember 2015
pukul 8:28
2. https://elingnug7.files.wordpress.com/2010/12/etika-komputer-dan-tanggung-jawab-profesional-di-bidang-teknologi-informasi.pdf.
Miftakhul Huda & Bunafit Komputer. 2010. Membuat Aplikasi Database dengan Java, MySQL, dan NetBeans. PT Elex Media
Komputindo. Jakarta. Diakses pada tanggal 15 Desember 2015 pukul 8:28
3. Wahyono, T. (2015) Etika Komputer dan tangggung jawab profesional di bidang teknologi informasi, Penerbit Andi. Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai