Anda di halaman 1dari 2

Nama_Prodi :Brilyan yoga arya putra_DIII Farmasi

Pembicara : Fajar Alif Majid

Resume Materi 1(max 200 kata) : Pengenalan organisasi kemahasiswaan dan UKM Stikes
Muhammadiyah Klaten.

BEM atau Badan Eksekutif Mahasiswa merupakan organisasi yang kegiatannya


direkomendasikan untuk diikuti oleh mahasiswa sesuai dengan namanya BEM sebagai
organisasi mahasiswa untuk tingkat sekolah tinggi atau universitas.

Struktural BEM struktural di BEM sendiri hampir sama dengan struktural kepresidenan
Republik Indonesia terdiri dari:

- presiden atau Wapres mahasiswa - Kementerian Dalam Negeri

- Kementerian Luar Negeri - Kementerian Agama

- kementerian pendidikan dan budaya - Kementerian komunikasi

- Kementerian kesejahteraan - Kementerian olahraga

Himpunan Mahasiswa adalah organisasi mahasiswa di tingkat jurusan atau Prodi di suatu
perguruan tinggi yang merupakan kegiatan ekstrakurikuler. Keberadaan Himpunan
Mahasiswa haruslah berdasarkan prinsip dari oleh dan untuk mahasiswa.

Adapun UKM yang ada di STIKES Muhammadiyah Klaten antara lain:

1. Futsal 4. Bulutangkis

2.KSR 5. Paduan suara

3.BRI 6. Teater dan musik BW

UKM unit kegiatan mahasiswa adalah wadah aktivitas kemahasiswaan luar kelas untuk
mengembangkan minat bakat dan keahlian tertentu Selain itu UKM adalah lembaga
kemahasiswaan tempat perhimpunan nya para mahasiswa yang memiliki kesamaan
minat kegemaran kreativitas dan orientasi aktivitas penyaluran kegiatan ekstra kurikuler
di dalam kampus.
Pesan dan Kesan : pesan saya adalah mari kita mengikuti organisasi agar menambah
ilmu dan teman

Kesan saya adalah: saya sangat tertarik dengan organisasi olahraga yang ada di stikes
muhammadiyah

Anda mungkin juga menyukai