Anda di halaman 1dari 17

NASKAH VISI-MISI

HERY HERI
HERYBERTUS G.L.NABIT, S.E,. M.A & HERIBERTUS NGABUT, S.H
CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI MANGGARAI
PERIODE 2020 -2025
VISI
MANGGARAI MAJU DAN
BERDAYA SAING
MISI
•1 Perekonomian •2 Sumber Daya Manusia
Masyarakat Masyarakat Manggarai
Manggarai Yang Yang Berdaya saing
Adil Dan Sejahtera

•3 •4 Tata Kelola
Lingkungan Hidup Bermutu Pemerintahan Yang
Profesional
PROGRAM PRIORITAS

I. PEREKONOMIAN MASYARAKAT MANGGARAI YANG ADIL


DAN SEJAHTERA

1. Menciptakan Pertumbuhan Ekonomi Baru


Kegiatan prioritas antara lain :
• Peningkatan Pendapatan Petani Melalui Ekonomi
Kreatif Berbasis Teknologi
• Indutrialisasi Pertanian dan Pengolahan Lahan Tidur
• Pengolahan Pertanian Pasca Panen
• Kepastian Pasar
PROGRAM PRIORITAS
I. PEREKONOMIAN MASYARAKAT MANGGARAI YANG ADIL
DAN SEJAHTERA
2. Menurunkan Angka Kemiskinan
Kegiatan Prioritas Antara Lain :
• Air Minum Bersih dan Sanitasi
• Bantuan Rumah Tidak Layak Huni
• Peningkatan Rasio Elektrifikasi
PROGRAM PRIORITAS
I. PEREKONOMIAN MASYARAKAT MANGGARAI YANG ADIL
DAN SEJAHTERA
3. Peningkatan dan Rehabilitasi Infrastruktur
Yang Berkualitas
Kegiatan Prioritas Antara Lain :
• Peningkatan dan Rehabiitasi Jalan dan Jembatan Yang Berkualitas
• Peningkatan Pengaturan , Pembinaan dan Pengawasan Dalam
Pembangunan
• Fasilitasi Pembangunan Pendukung Transformasi Digital
PROGRAM PRIORITAS
I. PEREKONOMIAN MASYARAKAT MANGGARAI YANG
ADIL DAN SEJAHTERA
4. PENINGKATAN DAN PENGEMBANGAN PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF
Kegiatan Prioritas Antara Lain :
1. RESTORAN/ KULINER
2. PENGINAPAN
3. PELAYANAN PERJALANAN DAN TRANSPORTASI
4. PENGEMBANGAN DAERAH TUJUAN WISATA UNGGULAN
5. FASILITAS REKREASI
6. ATRAKSI WISATA
7. EKRAF
PROGRAM PRIORITAS
II. SUMBER DAYA MANUSIA YANG BERDAYA SAING
1. PENINGKATAN KAPASITAS DAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN, STUNTING,
DISABILITAS DAN MASALAH KESEHATAN LAINNYA
KEGIATAN PRIORITAS ANTARA LAIN :
✓SARANA/PRASARANA KESEHATAN
✓MEMASTIKAN KEBIJAKAN ADAPTASI NEW NORMAL DALAM PENANGANAN, PENCEGAHAN, PENGENDALIAN DAN PEMBERIAN
VAKSIN CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID 19) UNTUK SELURUH MASYARAKAT MANGGARAI
✓PENINGKATAN KESEHATAN IBU ANAK , KELUARGA BERENCANA (KB ) DAN KESEHATAN REPRODUKSI SERTA PENYEDIAAN
VAKSIN KANKER SERVIC PADA PUSAT PELAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT
✓PERCEPATAN PERBAIKAN GIZI MASYARAKAT
✓PENINGKATAN PENGENDALIAN PENYAKIT
✓PENGUATAN GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT ( GERMAS )
PENINGKATAN KAPASITAS DAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN,
STUNTING , DISABILITAS DAN MASALAH KESEHATAN LAINNYA
✓ Penguatan sistem Kesehatan dan Pengawasan Obat dan Makanan
✓ Pemenuhan Tenaga Kesehatan Pada Sarana Kesehatan.
✓ Membangun Rumah Sakit Pratama di Reo dan Iteng
✓ Peningkatan Kesejahteraan Tenaga Medis
✓ Beasiswa kepada 5 Dokter Umum untuk Mengambil Spesialis Setiap
Tahun
✓ Percepatan Penurunan Angka Stunting dan Disabilitas
✓ Mendorong Upaya Rehabilitasi dan Pemberdayaan Disabilitas menuju
Manggarai sebagai Kabupaten Inklusif
PROGRAM PRIORITAS
II. SUMBER DAYA MANUSIA YANG BERDAYA SAING

2. PENINGKATAN MUTU DAN PEMENUHAN SARANA/PRASARANA PENDIDIKAN


Kegiatan Prioritas Antara Lain :

a. Pengembangan PAUD
b. Pembangunan dan Rehabilitasi Ruang Kelas
c. Peningkatan Kualitas Fasilitas Pendukung Pengajaran dan Pembelajaran
d. Peningkatan Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan
e. Peningkatan Tata Kola Pendidikan
f. Peningkatan Kesejahteraan Guru Komite, THL
g. Sekolah Model dan Mendorong Penguatan Sekolah Kejuruan
PROGRAM PRIORITAS
II. SUMBER DAYA MANUSIA YANG BERDAYA SAING

3. PENINGKATAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA

Kegiatan Prioritas Antara Lain :

a. Peningkatan kualitas Pendidikan Aparatur Terutama Beberapa Bidang Strategis

b. Pendidikan Khusus dan Pelatihan Teknis

c. Menyiapkan Beasiswa untuk 500 Orang Mahasiswa Dari Keluarga Tidak Mampu Per - tahun

d. Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Masyarakat Melalui Balai Latihan Kerja

f. Penempatan Tenaga Kerja Terlatih Ke Luar Negeri


PROGRAM PRIORITAS
III. LINGKUNGAN HIDUP BERMUTU
Kegiatan Prioritas Antara Lain :
a. Penataan Kota Berbasis Tata Ruang
b. Penanggulanga Bencana dan Peningkatan Ketahanan Iklim
c. Pencegahan, penanggulangan dan Pemulihan Pencemaran
dan kerusakan Lingkungan Hidup
d. Managemen Pengolahan Sampah Menuju Ruteng Sebagai Kota
Bersih
PROGRAM PRIORITAS
IV. TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG PROFESIONAL
Kegiatan Prioritas Antara Lain :

a. Mewujudkan Pelayanan Prima


b. Birokrasi Yang kompeten dan Profesional
c. Membangun Kerja Sama dan Mengupayakan Sinergisitas
Program Pembangunan Antara Pemerintah Pusat,
Pemerintah Daerah Provinsi, Pemerintah Daerah
Kabupaten dan Pemerintahan Desa
PRIORITAS NASIONAL
• MEMPERKUAT KETAHANAN EKONOMI UNTUK PERTUMBUHAN YANG BERKUALITAS
• PENGEMBANGAN WILAYAH UNTUK MENGURANGI KESEJANGAN DAN MENJAMIN PEMERATAAN
• MENINGKATKAN SDM BERKUALITAS DAN BERDAYA SAING
• REVOLUSI MENTAL DAN PEMBANGUNAN KEBUDAYAAN
• MEMPERKUAT INFRASTRUKTUR MENDUKUNG PENGEMBANGAN EKONOMI DAN PELAYANAN
DASAR
• MEMBANGUN LINGKUNGAN HIDUP, MENINGKATKANKAN KETAHANAN BENCANA
• MEMPERKUAT STABILITAS POLITIK, HUKUM, KETAHANAN DAN KEAMANAN
PRIORITAS PROVINSI
• PENURUNAN TINGKAT KEMISKINAN DAN STUNTING
• PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT
• PELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP
• PENGEMBANGAN PARIWISATA DAN INDUSTRI PARIWISATA
• PENYELESAIAN INFRASTRUKTUR JALAN DALAM WAKTU 3 TAHUN
• PENINGKATAN AKSESIBILITAS DAN KUALITAS SDM MELALUI PENDIDIKAN DAN KESEHATAN
• REFORMASI BIROKRASI
KERJA SAMA-SAMA, MAJU SAMA-SAMA

SALAM PERUBAHAN !

Anda mungkin juga menyukai