Anda di halaman 1dari 2

Aek Kanopan, Januari 2018

Nomor : 01/LASQI-LU/I/2018 Kepada Yth.


Sifat : Segera ______________________________
Lam : 1 (satus) berkas ______________________________
Hal      : Mohon Kerja Sama

Assalamu alaikum wr,wb,

Dengan Hormat,

Salam sejahtera kami haturkan, semoga kita senantiasa dalam lindungan Allah S.W.T dan
senantiasa mendapatkan berkah serta kemudahan rizqi dari-Nya, Amin.

Sehubungan dengan pelaksanaan Festival Nasid tingkat Kabupaten Labuhanbatu Utara yang akan
dilaksanakan bertujuan untuk mencari yang terbaik, maka dari itu kami Pengurus Kabupaten
Lembaga Qasidah Indonesia (LASQI) Labuhanbatu Utara memberikan Pedoman penyelenggaraan
Festival Nasid tingkat Kecamatan sebagai berikut :
A. Persyaratan dan Ketentuan Festival Nasid Remaja Putra dan Putri Sebagai berikut :
1. Jumlah peserta tampil di panggung 11 orang
2. Asli Warga Kabupaten Labuhanbatu Utara
3. Membawa Surat Rekomendasi dari Kecamatan Masing-masing
4. Usia Minimal 14 s/d 25 Tahun.
5. Fas Fhoto 3x4 = 3 Lembar
6. Fotocopy KK dan KTP Peserta Masing-masing 2 lbr

B. Ketentuan Lagu Wajib dan Lagu Pilihan


a. Lagu Wajib Remaja Putri.
- ARRIDHO WANNUR Cip. Ummu Kalsum
b. Lagu Pilihan Remaja Putri
- ROBBI
- MASA REMAJA
- QUR’AN DAN SUNNAH
- PENGARUH HARTA

c. Lagu Waji Remaja Putra.


- LABBAIKA INNAL HAMDALAK Cipt. Ahmad Fauzi
d. Lagu Pilihan Remaja Putra
- BERDO’ALAH
- IKHTIAR DAN SABAR
- HASRAT MANUSIA
- USAHA DAN DO’A
C. Ketentuan Lagu dan Usia Bintang Vokalis
a. Bintang Vokalis Dewasa Pa/Pi
- Lisani Bihamdillah
- Anta Umri
- Amal Hayati Usia : 27 s/d 40 Tahun
- Sa’altak Habibi

b. Bintang Vokalis Remaja Pa/Pi


- Zurna Makkah
- Ghonnili Usia : 16 s/d 26 Tahun
- Killil Asqin

c. Bintang Vocalis Anak-anak Pa/Pi


- Ibu
- Asyikiahdi Usia : 8 s/d 15 Tahun
- Rasul Pilihan

Dan kami lampirkan juga Teks beserta VCD lagu-lagu Wajib dan Pilihan tersebut, serta
harapan di harapkan kepada bapak agar dapat saling kerja sama terkhusus untuk mengkoordinasikan
masalah dewan Juri/Penilaian kepada kami.

Demikian kami sampaikan mohon di tindak lanjuti dan di laksanakan dengan sebaik –
baiknya sebelumnya kami ucapakan terima kasih.

HORMAT KAMI
LEMBAGA SENI QASIDAH INDONESIA
KABUPATEN LABUHANBATU UTARA

KETUA HARIAN SEKRETARIS HARIAN

IDRIS ARITONANG, S.Sos.i AGUS MAHENDRA, SP

Anda mungkin juga menyukai