Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) 2019/2020

MATA KULIAH : KEWIRAUSAHAAN


PRODI : FIRE & SAFETY

Hari/tgl. : Selasa/14 Juli 2020


Waktu : 90 menit
Sifat : Close Book (tutup buku)

A. SOAL MULTIPLE CHOICE (BOBOT = 50%)

Petunjuk : Pilih dan silang salah satu jawaban yang Saudara anggap benar

1. Yang tidak termasuk sumber pendanaan dalam bisnis/wira usaha adalah :


a) Modal sendiri
b) Pinjaman dari Bank
c) Zakat
d) Hutang dari teman
2. Parameter kinerja keuangan dapat diketahui dari :
a) Net Profit
b) Return on investment
c) Return on Asset
d) Laporan Laba-Rugi
3. Yang tidak termasuk sebagai elemen/unsur dari Bauran Pemasaran (Marketing
Mix) adalah :
a) Product
b) Price
c) Profit
d) Promotion
4. Pemasaran produk/jasa yang menyasar pada segmen (ceruk) tertentu dilakukan
oleh Pemasar yang berkategori :
a) Market Leader
b) Market Challenger
c) Market Nicher
d) Market Follower
5. Pemeliharaan sumber daya manusia dalam suatu perusahaan/bisnis dapat
dilakukan dengan cara :
a) Pemberian Alat Pelindung Diri (APD)
b) Pemberian Gaji yang di atas standard
c) Fasilitas Perumahan dan Rekreasi
d) Fasiltas Kesehatan/Asuransi
6. Bisnis yang dilakukan secara on-line membutuhkan daya dukung utama, yaitu :
a) Toko/warung
b) Jaringan internet
c) Pergudangan
d) Pasar
7. Yang perlu dilakukan sebelum memulai usaha/bisnis adalah melakukan :
a) Study Kelayakan
b) Mengetahui target konsumen
c) Membuat AMDAL
d) Menghitung Profitabiliy
8. Wirausahawan/pebisnis yang dikenal sebagai pendiri Bisnis Gojek adalah :
a) Chairul Tanjung
b) Sandiaga S. Uno
c) Nadiem Makarim
d) Achmad Zaky
9. Hendy Setiono adalah salah seorang Usahawan/pebisnis makanan yang terkenal
dengan merk/brand usahanya :
a) CTCorps
b) Saratoga
c) Baba Rafi
d) Maintenance
10. Pengetahuan tentang cara ideal pengaturan dan pengelolaan bisnis yang
memperhatikan norma dan moralitas disebut :
a) Politik Bisnis
b) Ilmu Bisnis
c) Etika Bisnis
d) Rule Bisnis

B. SOAL ESSAY (BOBOT = 50%)

Petunjuk : Jawablah dengan singkat namun jelas.

1. Sebutkan sumber-sumber pendanaan (modal) dalam berwirausaha, serta jelaskan


kelebihan dan kekurangan masing-masing sumber pendanaan tersebut !

2. Apa yang dimaksud dengan Bauran Pemasaran (marketing mix) dan jelaskan
elemen-elemen dari Bauran Pemasaran tersebut !

3. Sebutkan tujuan dari pemeliharaan/perawatan sumber daya manusia di suatu


Perusahaan/bisnis ?

4. Sebutkan contoh-contoh Bisnis/Usaha yang dapat dilakukan secara on-line !

5. Jelaskan unsur-unsur dam karakter sukses yang harus dimiliki seorang Usahawan !

Baca soal dengan teliti dan periksa jawaban sebelum lembar jawaban dikumpulkan.

--------------------------- Terima kasih ------------------

Anda mungkin juga menyukai