Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : UPT SDN Ngemplakrejo


Kelas / Semester : 1/1
Tema : 1. Diriku
Sub Tema : 2. Tubuhku
Alokasi Waktu : 1 Hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Setelah memperhatikan video pembelajaran yang diberikan guru, siswa dapat mengenal bagian tubuh
dengan baik
 Setelah memperhatikan video pembelajaran yang diberikan guru, siswa dapat mengetahui tata tertib saat
makan dengan baik

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahulua 1. Melakukan pembukaan dengan salam melalui group whats apps 10 menit
n 2. Mengaitkan materi sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari
yang berkaitan dengan pengalaman siswa melalui group whats apps
3. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari melalui group whats apps
Inti 1. Siswa memperhatikan video pembelajaran tentang mengenal bagian 70 menit
tubuh dan tata tertib saat makan melalui group whats apps
2. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya tentang video pembelajaran
yang sudah dibagikan melalu group whats apps atau chat pribadi
3. Siswa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru tentang
menyebutkan bagian-bagian tubuh melalui group whats apps
4. Siswa mengerjakan tugas menentukan sikap yang termasuk sikap tertib
dan tidak tertib saat makan
5. Siswa mengumpulkan tugas melalui group whats apps
Penutup Peserta didik: 10 menit
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point – point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi
yang baru dilakukan
Guru :
 Memeriksa hasil pekerjaan siswa yang sudah selesai

C. PENILAIAN
Penilaian pengetahuan, penilaian sikap, penilaian keterampilan (lihat lampiran)

D. Mengetahui Pasuruan, 07 September 2020


E. Kepala Sekolah, Guru Kelas IB
F.

Heru Abu Kisworo, S.Pd Annisaul Mufidatus Sani, S.Pd


NIP. 19630317 1984091 00 1 NIP. 19950904 201903 2 003

Anda mungkin juga menyukai