Anda di halaman 1dari 2

Tugas Resume

Nama : Farah Farhanah S


Kelas : 3B D3 Keperawatan

ISU PELUANG DIBIDANG KEPERAWATAN, PERENCANAAN PROMOSI


 Secara Konseptual Nursepnuer termasuk dalam pengembangan karir dalam peran dan fungsi
perawat. Pengembangan karir tersebut dapat menjadi pengelola klinik atau sarana Kesehatan
lainnya. Misalnya manager spa, manager fisioterapi, manager Nursing Center, manager Balai
Kesehatan Swasta, pemilik Massage dan Refleks,meskipun dalam pelaksanaan teknisnya
banyak melibatkan profesi lain sebagai pelaksana (Winarto,2005).
 Bidang Pelayanan Keperawatan
1. Home Care
Menurut departemen Kesehatan menyebut bahwa home care adalah pelayanan
Kesehatan yang berkesinambungan dan komprehensif yang diberikan kepada individu dan
keluarga di tempat tinggal mereka yang bertujuan untuk meningkatkan, mempertahankan
atau memulihkan Kesehatan atau memaksimalkan tingkat kemandirian dan meminimalkan
akibat dari penyakit
2. Konsultan Keperawatan
Adalah seorang tenaga professional yang menyediakan jasa nasihat ahli dalam bidang
keahliannya
3. Terapi Komplementer
Adalah cara penanggulangan penyakit yang dilakukan sebagai pendukung
pengobatan medis konvensional atau sebagai pengobatan pilihan lain diluar pengobatan
medis yang konvensional
4. Nursing Care Center
5. Fisioterapi
6. Klinik Kesehatan Swasta
 Dalam Bidang Penelitian
Banyaknya pemersalahan dalam bidang Kesehatan terutama yang dihadapi oleh
Lembaga penyelenggara pelayanan Kesehatan juga membuka peluang usaha tersendiri bagi
perawat. Dengan membentuk tim riset professional seperti :
a. Teknik perawatan luka
b. Terapi modalitas
 Dalam Bidang Pendidikan
Semakin meningkatkan permintaan masyarakat tentang layanan Kesehatan dirumah
dapat membuka peluang perawat untuk mendirikan Lembaga pelatihan ataupun konsultan
yang beegerak di bidang Pendidikan seperti :
a. Lembaga Pelatihan Baby Sister
b. Pelatihan Perawatan Lansia atau Anak
 Syarat-Syarat yang harus dimiliki oleh perawat untuk melakukan kegiiatan kewirausahaan
o Berhasrat mencapai prestasi
o Seorang pekerja keras
o Ingin bekerja untuk dirinya
o Mencapai kualitas
o Berorientasi kepada reward dan kesempurnaan
o Optimis
o Berorganisasi
o Berorientasi kepada keuntungan
 Secara konseptual nursepreuneur memiliki secara berikut :
a. Pengerahan diri
b. Pengasuhan diri
c. Orientasi pada Tindakan
d. Energi tingkat tinggi
e. Toleransi atas ketidakmenentuan

 Promosi adalah kegiatan marketing yang paling penting. Banyak keuntungan yang didapat
dengan kegiatan berpromosi misalnya, informasi produk akan tersebar kepada masyarakat,
mendapatkan kenaikan penjualan.
 Langkah-langkah yang dapat kita tempuh dalam merencanakan promosi :
1. Tentukan tujuan promosi
Tentukanlah tujuan dan apa yang ingin dicapai. Hal ini akan membuat aktivitas
promosi berjalan efisien
2. Tentukan target pasa
Tentukan segmentasi yang lebih spesifik untuk menghadapi perilaku konsumen yang
bermcam-macam
3. Tentukan pesan
Gunakan Bahasa yang mudah dipahami oleh target market serta membuat pesan yang
menarik, rasional, dan informatif
4. Membuat anggaran promosi
5. Pilih media promosi
6. Pengukuran efektivitas promosi
Pengukuran ini dapat dilakukan dengan riset brand awareness atau mengukur impact
digital marketing dalam mendongkrak penjualan

Anda mungkin juga menyukai