Anda di halaman 1dari 3

Instruksi Untuk Menyimpan Radio Log

Sesuai dengan ketentuan peraturan 17 dari peraturan (3) Bagian C


perdagangan pengiriman (Instalasi Radio) 1992, Radio Log harus dibawa Bagian ini terdiri dari catatan operasi instalasi radio . Dibagian ini
diatas kapal tertentu. Log ini harus berada di Anjungan Navigasi yang harus disiapkan dalam 2 rangkap. Kolom ringkasan harus mencakup
memiliki instalasi radio. Log ini harus tersedia untuk di inspeksi oleh diantaranya sebagai berikut :
setiap orang yang berwenang atas nama Sekretaris Negara untuk
Transportasi , Sekretaris negara untuk perdagangan dan industri atau 1. Ringkasan komunikasi yang berkaitan dengan lalu lintas Distress,
Perwakilan resmi dari administrasi lain. Urgency, dan Safety. Ringksan harus mencakup tanggal dan waktu,
detail kapal yang terlibat dalam posisi mereka
I. Penyelesaian dari Radio Log
2. Catatan insiden penting yang terhubung dengan layanan radio
Log ini terdiri dari 3 bagian A, B, C dan ANNEX. Misalnya :
Baca catatan ini sebelum membuat setiap bagian. (a) Gangguan atau kerusakan serius pada peralatan
(b) Gangguan komunikasi dengan stasiun pantai, Stasiun bumi
(1) Bagian A pantai, atau satelit.
1. Masukkan semua data kapal yang diperlukan dan perincian (c) Kondisi propagasi yang merugikan , yaitu ionosfer, statis
sertifikasi radio. kebisingan atmosfer, gangguan umum
2. Masukkan metode untuk memastikan ketersediaan peralatan (d) Pelanggaran serius prosedur radio oleh stasiun lain
radio, termasuk perincian perusahaan jasa atau perusahaan (e) Setiap insiden penting terkait pertukaran lalu lintas
pemeliharaan yang dipilih untuk memperbaiki. komersial seperti ketidaksepakatan atas biaya , tidak
diterimanya pesan dan sebagainya
(2) Bagian B
Masukkan detail personel / crew yang memenuhi syarat diatas kapal. 3. Posisi kapal setidaknya sekali sehari . Posisi dapat diberikan
Tunjukkan dengan jelas anggota crew yang memenuhi syarat yang relatif terhadap titik geografis , jika sesuai , sebagai alternatif
ditunjuk oleh Nakhoda berdasarkan peraturan 16 (1) , yang memiliki untuk garis lintang dan bujur.
tanggung jawab utama untuk komunikasi radio jika terjadi insiden
marabahaya , jika berbeda orang yang dicalonkan oleh Nakhoda 4. Rincian test dan pemeriksaan dilakukan pada peralatan
berdasarkan peraturan 15(7). ( Lihat annex )
II. Catatan Tentang Menjaga Radio Log III. Pemeriksaan dari Radio Log

Nakhoda harus mencalonkan / memilih satu atau lebih anggota crew , Nakhoda harus memeriksa log ini dan menanda tangani setiap harinya
biasanya orang yang memenuhi syarat untuk komunikasi radio
marabahaya dan keselamatan berdasarkan Regulasi/ peraturan, IV. Pemisahan Log
untuk memelihara log dan melakukan pengujian dan pemeriksaan
peralatan yang diperlukan oleh peraturan 15 (7) dan ditentukan dalam Duplikat bagian C ( Lembar salinan karbon ) harus dilepas dan diikat
jadwal 2 dan 3 pada peraturan. dengan hati - hati dalam urutan yang benar untuk membentuk catatan
catatan operasi instalasi radio. Mereka akhirnya harus dipisahkan
Komunikasi marabahaya dan yang berkaitan dengan marabahaya yang dengan cara yang diarahkan perusahaan yang beroperasi atau pemilik
diterima sebagai sebagai salinan cetak melalui NAVTEX , NBDP kapal sebagaimana halnya.
( Narrow Band Direct Printing ) , EGC ( Enchanced Group Calling )
atau satelit telex harus dicatat dalam log dan diajukan dibagian belakang Nakhoda kemudian akan mengirimkan log ini yang telah diisi ke
urutan tanggal log ini. Salinan cetak tentang laporan cuaca dan peringatan pengawas kantor kelautan yang tepat , atau jika diluar negri kepada
navigasi tidak perlu disimpan, tetapi tanda terimanya harus dicatat petugas yang tepat, pada saat yang sama dengan buku catatan resmi:
didalam log yaitu dalam waktu 48 jam sejak orang terakhir dikeluarkan dari
perjanjian awak ,atau dalam hal lain ketika panggilan pertama dari kapal
Pengujian harian, mingguan, dan bulanan serta pemeriksaan peralatan di pelabuhan lebih dari 6 bulan setelah pertama kali memasukkan
dan daya cadangan sebagaimana tercantum dalam lampiran pada kedalam Official log book
intruksi ini, harus dimasukkan kedalam log saat penyelesaian.
Ringkasan singkat dari kemampuan opersional proper yang tepat
bersama dengan nama - nama stasiun yang dihubungi selama
pengujian harus dicatat. Jika ada perlengkapan radio yang ditemukan
tidak dalam urutan kerja penuh, orang yang dicalonkan harus
memberitahu Nakhoda dan mencatat rincian kekurangan dalam log.
ANNEX
Pengujian Perlengkapan dan Pemeriksaan Sumber Tenaga

1. Harian 3. Bulanan

(a) Berfungsinya fasilitas DSC harus diuji setidaknya sekali setiap (a) Setiap EPIB dan satelit EPIRB harus diuji setidaknya sebulan
hari, tanpa radiasi dari signal, dengan menggunakan alat-alat sekali untuk menentukan kemampuannya untuk beroperasi
yang disediakan diperalatan dengan baik menggunakan sarana yang disediakan pada
(b) Baterai menyediakan sumber energi untuk setiap bagian dari perangkat dan tanpa menggunakan sistem satelit
radio instalasi harus diuji sehari-hari dan, dimana diperlukan
dikondisikan dengan kondisi penuh. (b) Setiap SART ( Search and Radar Transponder ) harus diperiksa
(C) Semua printer harus diperiksa setiap hari untuk memastikan setidaknya sebulan sekali menggunakan fasilitas Test built-in
ketersediaan kertas dan diperiksa untuk keamanan dan tanda - tanda kerusakan .

2. Mingguan (c) Pemeriksaaan harus dilakukan setidaknya sebulan sekali pada


keamanan dan kondisi semua baterai yang menyediakan
(a) Pengoperasian dari fasilitas DSC harus diuji setidaknya seminggu sumber energi untuk setiap bagian dari instalasi radio
sekali dengan cara uji panggilan berkomunikasi dengan stasiun
radio pantai yang dilengkapi dengan peralatan DSC. (d) Pemeriksaan harus dilakukan setidaknya sebulan sekali pada
Bilamana kapal telah diluar jangkauan komunikasi dengan stasiun kondisi semua antena dan isolator
radio pantai yang dilengkapi dengan peralatan DSC lebih dari
minggu, pengujian panggilan harus dilakukan pada kesempatan (e) Setiap peralatan TWO Way VHF portable harus diuji setidaknya
pertama bahwa kapal berada dalam jangkauan komunikasi sebulan sekali pada frekwensi selain 156,8 MHz ( Ch. 16 )
stasiun radio pantai tersebut.

(b) Dimana jika cadangan sumber energi tidak melalui baterai


( misalnya : pembangkit tenaga listrik / generator), cadangan
cadangan sumber energi harus dijui setiap minggunya.

Anda mungkin juga menyukai