Anda di halaman 1dari 275

PEDOMAN

CARA PEMBUATAN OBAT YANG BAIK


GUIDELINES ON GOOD MANUFACTURING

Badan Pengawas Obat dan Makanan


National Agency of Drug and Food Control

Republik Indonesia
Republic of Indonesia
2006
PENGANTAR PREFACE

Pedoman Cara Pembuatan Obat yang Baik The Indonesian Good Manufacturing Practice
(CPOB) pertama kali diterbitkan pada tahun (GMP) guidelines for pharmaceuticals was first
1988, kemudian disusul dengan penerbitan. developed in 1988 and enforced since 1989. To
Petunjuk Operasional Penerapan CPOB make the guidelines effectively applicable and
pada tahun 1989 untuk memberikan implementable, an Operational Manual for GMP
penjelasan dalam penjabaran sehingga Implementation was then developed in 1989.
Pedoman ini dapat diterapkan secara efektif
di industri farmasi.

Sejalan dengan perkembangan ilmu Due to the rapid development of science and
pengetahuan dan teknologi di bidang technology in the pharmaceutical field, the first
farmasi, Pedoman CPOB edisi pertama edition of GMP Guidelines was revised in 2001
sekaligus Petunjuk Operasional Penerapan which consisted of 10 chapters and 3 addenda.
CPOB telah direvisi pada tahun 2001 yang To anticipate globalisation era and
terdiri dari 10 bab dan 3 addendum. harmonisation within the pharmaceutical sector
Selanjutnya untuk mengantisipasi era particularly in compliance with the current
globalisasi dan harmonisasi dalam bidang requirements and standards of global
farmasi terutama pemenuhan terhadap pharmaceutical products, the GMP Guidelines
persyaratan dan standar produk farmasi should continuously be updated in line with the
global terkini, Pedoman CPOB hendaklah development of science and technology. Thus,
diperbaiki secara berkesinambungan the GMP Guidelines 2001 Edition is again
mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan revised to the current GMP Guidelines 2006
dan teknologi serta pergeseran paradigma Edition.
dalam melakukan pengawasan terhadap
mutu produk. Oleh karena itu, Pedoman
CPOB Edisi 2001 direvisi kembali menjadi
Pedoman CPOB yang dinamis Edisi Tahun
2006.

Dibandingkan dengan edisi sebelumnya, The previous guidelines is improved by


Pedoman CPOB Edisi 2006 mengandung updating with the current GMP requirements,
perbaikan sesuai persyaratan CPOB among others for Qualification and Validation,
dinamis, antara lain “Kualifikasi dan Contract Manufacture and Analysis,
Validasi“, “Pembuatan dan Analisis Obat Manufacturing of Sterile Pharmaceutical
Berdasarkan Kontrak”, “Pembuatan Produk Products and addition of new chapters and
Steril” dan penambahan beberapa bab serta annexes for Quality Management System,
aneks yaitu “Manajemen Mutu”, “Pembuatan Manufacture of Blood Products, Manufacture of
Produk Darah”, “Sistem Komputerisasi”, dan Investigational Products for Clinical Trial and
“Pembuatan Produk Investigasi untuk Uji Computerised System.
Klinis”.

Dalam Pedoman CPOB Edisi Tahun 2006, References used for revision of this GMP
acuan yang digunakan antara lain WHO Guidelines are WHO–TRS 902/2002, WHO –
Technical Report Series yakni TRS TRS 908/2003, WHO–TRS 929/2005, WHO–
902/2002, TRS 908/2003, TRS 929/2005, TRS 937/2006, Guide to GMP for Medicinal
dan TRS 937/2006, Good Manufacturing Products PIC/S 2006 and other International
Practices for Medicinal Products PIC/S 2006, GMP Codes.

Edisi 2006 -i- 2006 - Edition


dan “international codes of GMP” lain.

Pedoman CPOB akan dikaji ulang secara The GMP Guidelines will be updated
periodis dan direvisi, bila perlu. periodically and revised as necessary.

Diharapkan penerapan Pedoman CPOB ini Implementation of this GMP Guidelines is


akan meningkatkan mutu produk expected to continually improve the quality of
farmasi/obat secara terus menerus serta pharmaceutical products and subsequently
memberikan perlindungan yang lebih baik provide better protection to the public health.
terhadap kesehatan masyarakat. Akhirnya Additionally the GMP Guidelines should be a
akan menjadi langkah progresif terhadap progressive step towards the development of
perkembangan industri farmasi di Indonesia the Indonesian pharmaceutical industries’
sehingga mutu obat mendapat pengakuan capability to produce quality drug products that
dan kepercayaan internasional. receive international recognition and trust.

Penghargaan dan ucapan terima kasih kami We would like to express our appreciation and
sampaikan khususnya kepada Tim Revisi gratitude to the National GMP Team for
Buku Pedoman dan Petunjuk Operasional Revision of GMP Guidelines and Operation
CPOB Edisi Tahun 2006 yang telah Manual for Implementation of GMP Edition 2006
memberikan sumbangan pikiran, waktu dan who have given valuable contribution on ideas,
tenaga mereka sehingga memungkinkan their time and energy, to enable the publication
penerbitan Pedoman CPOB ini yang of this GMP Guidelines which is expected to
diharapkan dapat mempercepat penyebaran accelerate the implementation of current GMP
upaya penerapan CPOB bagi industri requirements in the pharmaceutical industries in
farmasi di Indonesia.Tim Revisi Buku Indonesia. The GMP Team for Revision of GMP
Pedoman dan Petunjuk Operasional CPOB Guidelines and Operation Manual for
Edisi Tahun 2006 tersebut ditunjuk dalam Implementation of GMP 2006 Edition was
Surat Keputusan Kepala Badan Pengawas appointed by the Head of National Agency of
Obat dan Makanan No.HK.00.06.0511, Drug and Food Control under Decree No
Tanggal 24 Januari 2006. No.HK.00.06.0511, dated 24 Januari 2006.

Kami juga mengucapkan banyak terima We would like to express our gratitude and
kasih kepada semua pihak yang mendukung respect to all other contributors, staf of National
dan berpartisipasi baik secara langsung atau Agency of Drug and Food Control and other
tidak langsung dalam penyusunan dan participants who are directly or indirectly
penerbitan buku Pedoman CPOB ini. involved in revising this GMP Guidelines

Deputi Bidang Pengawasan


Produk Terapetik dan NAPZA,
Deputy for Therapeutic Products, Narcotics,
Psycotropics and Addictive Substances Control,

Dra. Lucky S. Slamet, M. Sc.


NIP 140099151

Edisi 2006 - ii - 2006 Edition


TIM REVISI BUKU PEDOMAN CPOB GMP REVISION TEAM FOR
EDISI 2006 THE 2006 EDITION

Pengarah : 1. Kepala Badan POM Advisor : 1. Head of National Agency of Drug


and Food Control
2. DeputiBidang Pengawasan 2. Deputy of Therapeutic Products,
Produk Terapetik dan NAPZA Narcotics, Psychotropics and
Addictive Substances Control

Ketua : Direktur Pengawasan Produksi Chairman : Director for Control of Production of


Produk Terapetik dan PKRT. Therapeutic Products and Household
Products

Anggota
Members

1. Amin Sjaugi, Drs.


2. Berni Somalinggi, Dra.
3. Daniel Santoso, Dr.
4. Elis Sukmawati, Dra.
5. Herny Prasetya, Dra.
6. Kustantinah, Dra.
7. Lina Astuti, Dra, M.Med.Sc.
8. Mahendra, Drs.
9. M. Sumarno, Drs.
10. Mudi Yunita Bukit, Dra.
11. Oenggoel Pribudhi, Drs.
12. Pawitra Kresno, Dra.
13. Ratna Sosialin, Dra.
14. Retno Utami, Dra.
15. Rudy F. B. Mantik, Drs.
16. Rumondang Simanjuntak, Dra.
17. Sumaria Sudian, Dra.
18. Tanusoma Widjaja, Drs.
19. Togi Hutadjulu, Dra., MHA
20. Uluan Sitorus. Dr.
21. V. Surjana, Drs.
23. Dra. Yuli Hastini

Edisi 2006 - iii - 2006 Edition


DAFTAR ISI TABLE OF CONTENT

Halaman Page

PENGANTAR ................................... i P R E F A C E ........................................ i

DAFTAR ISI ...................................... iv TABLE OF CONTENT ........................... iv

PENDAHULUAN............................... 1 INTRODUCTION ................................... 1


Prinsip ............................................ 1 Principle.............................................. 1
Umum............................................. 1 General............................................... 1

BAB 1 - MANAJEMEN MUTU CHAPTER 1 - QUALITY MANAGEMENT


Prinsip............................................. 3 Principle ............................................ 3
Pemastian Mutu.............................. 4 Quality Assurance ............................ 4
Cara Pembuatan Obat yang Good Manufacturing Practices for
Baik (CPOB) ................................... 5 Pharmaceutical Products (GMP) ...... 5
Pengawasan Mutu .......................... 7 Quality Control .................................. 7
Pengkajian Mutu Produk................. 9 Product Quality Review .................... 9

BAB 2 - PERSONALIA .................... 11 CHAPTER 2 - PERSONNEL ................. 11


Prinsip............................................. 11 Principle ............................................ 11
Umum ............................................. 11 General ............................................. 11
Personil Kunci................................. 11 Key Personnel .................................. 11
Organisasi, Kualifikasi dan Organization, Qualification and
Tanggung Jawab............................ 12 Responsibilities ................................. 12
Pelatihan......................................... 15 Training ............................................. 15

BAB 3 - BANGUNAN DAN CHAPTER 3 - PREMISES .................... 17


FASILITAS.......................... 17
Prinsip............................................. 17 Principle ............................................ 17
Umum ............................................. 17 General ............................................. 17
Area Penimbangan ......................... 19 Weighing Areas ................................. 19
Area Produksi ................................. 19 Production Areas .............................. 19
Area Penyimpanan ......................... 22 Storage Areas ................................... 22
Area Pengawasan Mutu ................. 24 Quality Control Areas ........................ 24
Sarana Pendukung ......................... 25 Ancillary Areas .................................. 25

BAB 4 - PERALATAN ........................ 26 CHAPTER 4 - EQUIPMENT................... 26


Prinsip ........................................... 26 Principle ............................................ 26
Desain dan Konstruksi.................... 26 Design and Construction ................... 26
Pemasangan dan Penempatan ...... 28 Installation and Location .................... 28
Perawatan ..................................... 28 Maintenance ...................................... 28

BAB 5 - SANITASI DAN HIGIENE . 30 CHAPTER 5 - SANITATION AND


HYGIENE ...................... 30
Prinsip............................................. 30 Principle ............................................ 30
Higiene Perorangan........................ 30 Personnel Hygiene ............................ 30
Sanitasi Bangunan dan Fasilitas .... 32 Premises Sanitation........................... 32
Pembersihan dan Sanitasi Peralatan. 34 Equipment Cleaning and Sanitation .. 34

Edisi 2006 - iv - 2006 Edition


Daftar Isi Table of Content

Validasi Prosedur Pembersihan Validation of Cleaning and Sanitation


dan Sanitasi ................................... 35 Procedures ........................................ 35

BAB 6 - P R O D U K S I .................. 36 CHAPTER 6 - PRODUCTION ............... 36


Prinsip............................................. 36 Principle ............................................ 36
Umum ............................................. 36 General ............................................. 36
Bahan Awal ................................... 38 Starting Materials............................... 38
Validasi Proses ............................... 41 Process Validation ............................. 41
Pencegahan Pencemaran Prevention of Cross-Contamination in
Silang ............................................. 42 Production ........................................ 42
Sistem Penomoran Bets/lot ............ 43 Batch and Lot Numbering System ..... 43
Penimbangan dan Penyerahan ...... 44 Weighing and Dispensing .................. 44
Pengembalian................................. 45 Returns .............................................. 45
Pengolahan .................................... 46 Processing ........................................ 46
Bahan dan Produk Kering............... 47 Dry Material and Products ................. 47
Pencampuran dan Granulasi .. 48 Mixing and Granulating ................ 48
Pencetakan Tablet................... 49 Compression................................. 49
Penyalutan .............................. 49 Coating ......................................... 49
Pengisian Kapsul Keras .......... 50 Hard Capsule Filling...................... 50
Penandaan Tablet Salut Coated Tablet and Capsule
dan Kapsul .............................. 50 Printing.......................................... 50
Cairan, Krim dan Salep Liquids, Creams, and Ointments
(non steril) ..................................... 50 (non-sterile) ....................................... 50
Bahan Pengemas ........................... 52 Packaging Materials .......................... 52
Kegiatan Pengemasan ................... 53 Packaging Operations ...................... 53
Pra-kodifikasi Bahan Pre-coding of Components ........... 53
Pengemas ............................... 53
Kesiapan Jalur......................... 54 Line Clearance.............................. 54
Praktik Pengemasan ............... 54 Packaging Practices ..................... 54
Penyelesaian Kegiatan Completion of the Packaging
Pengemasan............................. 57 Operations .................................... 57
Pengawasan-Selama-Proses........... 58 In-process Control ............................. 58
Bahan dan Produk yang Ditolak, Rejected, Recovered and Returned
Dipulihkan dan Dikembalikan ......... 59 Materials ............................................ 59
Karantina dan Penyerahan Finished Product Quarantine and
Produk Jadi ....................................... 61 Delivery to Finished Stock ................. 61
Catatan Pengendalian Pengiriman Control Record for Shipment of
Obat .................................................. 63 Pharmaceutical Products .................. 63
Penyimpanan Bahan Awal, Bahan Storage of Starting Materials, Packaging
Pengemas, Produk Antara, Produk Materials, Intermediates, Bulk Products
Ruahan dan Produk Jadi ................... 63 and Finished Product......................... 63
Penyimpanan Bahan Awal Storage of Starting Materials and
dan Bahan Pengemas................ 65 Packaging Materials..................... 65
Penyimpanan Produk Antara, Storage of Intermediate, Bulk
Produk Ruahan dan Poduk Jadi.. 66 and Finished Products ................. 66
Pengiriman dan Pengangkutan ......... 66 Dispatch and Transport ..................... 66

BAB 7 - PENGAWASAN MUTU ..... 68 CHAPTER 7- QUALITY CONTROL ..... 68


Prinsip ............................................. 68 Principle ............................................ 68
Umum.............................................. 68 General ............................................. 68
Cara Berlaboratorium Pengawasan Good Quality Control Laboratory
Mutu Yang Baik ............................... 70 Practices ........................................... 70

Edisi 2006 -v- 2006 - Edition


Daftar Isi Table of Content

Pengawasan Bahan Awal, Produk Control of Starting Materials,


Antara,Produk Ruahan dan Intermediate, Bulk and Finished
Produk Jadi ................................... ..... 75 Products ............................................ 75
Dokumentasi................................. ..... 76 Documentation ................................. 76
Pengambilan Sampel.................... ..... 76 Sampling ........................................... 76
Bahan Awal ................................ 77 Starting Materials .......................... 77
Bahan Pengemas ....................... 78 Packaging Materials...................... 78
Kegiatan Pengambilan Sampel .. 78 Sampling Operations .................... 78
Persyaratan Pengujian ............... 80 Test Requirements ...................... 80
Pengendalian Lingkungan ....... .. 81 Environment Control ..................... 81
Pengawasan-Selama-Proses ..... 82 In-process Control......................... 82
Pengujian Ulang Bahan yang Retesting of Approved Materials ... 82
Diluluskan ................................ 82
Pengolahan Ulang ................... 82 Reprocessing ................................ 82
Evaluasi Pengawasan Mutu Quality Control Evaluation on
terhadap Prosedur Produksi ... 83 Production Procedures ................. 83
Studi Stabilitas............................ 83 Stability Study ............................... 83

BAB 8 - INSPEKSI DIRI DAN CHAPTER 8 - SELF INSPECTION AND


AUDIT MUTU ....................... 85 QUALITY AUDITS ........ 85
Prinsip............................................. 85 Principle ............................................ 85
Aspek Untuk inspeksi Diri ............... 85 Item for Self Inspection ...................... 85
Tim Inspeksi Diri ............................. 86 Team of Self Inspection ..................... 86
Cakupan dan Frekuensi Inspeksi Coverage and Frequency of Self
Diri .................................................. 86 Inspection .......................................... 86
Laporan Inspeksi Diri ...................... 86 Self Inspection Report ....................... 86
Tindak Lanjut .................................. 87 Follow - up Action .............................. 87
Audit Mutu ..................................... 87 Quality Audit ...................................... 87
Audit dan Persetujuan Pemasok .... 87 Suppliers’ Audit and Approval............ 87

BAB 9 - PENANGANAN KELUHAN TER- CHAPTER 9 - HANDLING OF PRODUCT


HADAP PRODUK, PENARIKAN COMPLAINT, PRODUCT
KEMBALI PRODUK DAN RECALL AND RETURNED
PRODUK KEMBALIAN ......... 89 PRODUCTS ................. 89
Prinsip............................................. 89 Principle............................................. 89
Keluhan .......................................... 89 Complaints......................................... 89
Penarikan Kembali Produk ............. 91 Recalls............................................... 91
Produk Kembalian .......................... 94 Returned Products............................. 94
Dokumentasi ................................... 95 Documentation .................................. 95

BAB 10 - DOKUMENTASI ................ 96 CHAPTER 10 - DOCUMENTATION ..... 96


Prinsip............................................. 96 Principle ............................................ 96
Umum ............................................. 96 General ............................................. 96
Dokumen yang Diperlukan ............. 98 Documents Required ........................ 98
Spesifikasi.................................. 98 Specifications .............................. 98
Spesifikasi Bahan Awal.............. 98 Specifications for Starting
Materials ....................................... 98
Spesifikasi Bahan Pengemas .... 99 Specifications for Packaging
Materials ...................................... 99
Spesifikasi Produk Antara dan Specifications for Intermediate
Produk Ruahan .......................... 99 and Bulk Product........................... 99

Edisi 2006 - vi - 2006 - Edition


Daftar Isi Table of Content

Spesifikasi Produk Jadi .............. 100 Specifications for Finished


Products ....................................... 100
Dokumen Produksi..................... 100 Production Documents.................. 100
Dokumen Produksi Induk ........... 101 Master Production Document ....... 101
Prosedur Pengolahan Induk ...... 101 Master Processing Procedure....... 101
Prosedur Pengemasan Induk .... 102 Master Packaging Procedure........ 102
Catatan Pengolahan Bets .......... 103 Batch Processing Record ............. 103
Catatan Pengemasan Bets ........ 104 Batch Packaging Record .............. 104
Prosedur dan Catatan................ 106 Procedures and Records .............. 106
Penerimaan ........................ 106 Receipt ................................ 106
Pengambilan Sampel.......... 106 Sampling.............................. 106
Pengujian............................ 107 Testing................................. 107
Lain-lain .............................. 107 Others.................................. 107

BAB 11 - PEMBUATAN DAN ANALISIS CHAPTER 11 – CONTRACT


BERDASARKAN MANUFACTURE AND
KONTRAK .......................... 109 ANALYSIS ………… 109
Prinsip............................................. 109 Principle .......................................... 109
Umum ............................................ 109 General ........................................... 109
Pemberi Kontrak ............................. 110 The Contract Giver ......................... 110
Penerima Kontrak......................... 110 The Contract Acceptor .................... 110
Kontrak .......................................... 111 The Contract ................................... 111

BAB 12 KUALIFIKASI DAN CHAPTER 12 – QUALIFICATION AND


VALIDASI ...................... ... 113 VALIDATION ............ 113
Prinsip........................................... 113 Principle .......................................... 113
Perencanaan Validasi................... 113 Planning For Validation.................... 113
Dokumentasi................................. 114 Documentation ............................... 114
Kualifikasi ..................................... 114 Qualification ..................................... 114
Kualifikasi Desain (KD) ............ 114 Design Qualification ............... 114
Kualifikasi Instalasi (KI) ............ 115 Installation Qualification ......... 115
Kualifikasi Operasional (KO) ..... 115 Operational Qualification........ 115
Kualifikasi Kinerja (KK) .............. 116 Performance Qualification...... 116
Kualifikasi Fasilitas, Peralatan Qualification of Established
dan Sistem Terpasang yang (in-use) Facilities, Systems
telah operasional........................ 116 and Equipment ....................... 116
Validasi Proses ................................. 116 Process Validation ........................... 116
Umum ........................................ 116 General..................................... 116
Validasi Prospektif (Prospective Prospective Validation .............. 117
Validation) .................................. 117
Validasi Konkuren (Concurrent Concurrent Validation ............... 118
Validation) .................................. 118
Validasi Retrospektif Retrospective Validation........... 119
(Retrospective Validation).......... 119
Validasi Pembersihan ..................... 120 Cleaning Validation.......................... 120
Pengendalian Perubahan ............... 121 Change Control ............................... 121
Validasi Ulang................................. 121 Revalidation..................................... 121
Validasi Metode Analisis................. 122 Validation of Analytical Procedures .. 122
Jenis Metode Analisis yang Types of Analytical Procedure
Divalidasi .............................. 122 to be Validated…………………. 122

Edisi 2006 - vii - 2006 - Edition


Daftar Isi Table of Content

ANEKS ANNEXES

ANEKS 1 - PEMBUATAN PRODUK ANNEX 1 - MANUFACTURE OF STERILE


STERIL.............................. 125 PHARMACEUTICAL
PRODUCTS ..................... 125
Prinsip ............................... 125 Principle .......................................... 125
Umum ............................... 125 General ........................................... 125
Teknologi Isolator.................... .... 130 Isolator Technology ........................ 130
Teknologi Peniupan / Pengisian/ Blow/Fill/Seal Technology ............... 131
Penyegelan .............................. .... 131
Produk yang Disterilisasi Akhir .... 131 Terminally Sterilized Products ........ 131
Pembuatan Secara Aseptis .......... 132 Aseptic Preparation ........................ 132
Personil .................................... 133 Personnel ....................................... 133
Bangunan dan Fasilitas ................ 136 Premises ......................................... 136
Peralatan .................................... 139 Equipment ...................................... 139
Sanitasi .................................... 140 Sanitation ........................................ 140
Air ................................................. 141 Water ............................................... 141
Pengolahan................................... 142 Processing ...................................... 142
Sterilisasi ............................... 145 Sterilization ..................................... 145
Sterilisasi Akhir ...................... 147 Terminal Sterilization ................ 147
Sterilisasi Cara Panas ........... 147 Sterilization by Heat ................. 147
Sterilisasi Cara Panas Basah 148 Sterilization by Moist Heat ....... 148
Sterilisasi Cara Panas kering. 149 Sterilization by Dry Heat .......... 149
Sterilisasi Dengan Cara Sterilization by Radiation ......... 149
Radiasi................................... 149 Sterilization by Gases and
Sterilisasi Dengan Gas dan
Fumigan................................. 151 Fumigants ................................ 151
Filtrasi Obat yang Tidak Filtration of Pharmaceutical Products
Dapat Disterilkan Dalam which cannot be Sterilized in their Final
Wadah Akhirnya......................... 152 Container ........................................ 152
Indikator Biologis dan Kimiawi ... 154 Biological and Chemical Indicators.. 154
Penyelesaian Produk Steril........ 155 Finishing of Sterile Products ........... 155
Pengawasan Mutu ..................... 155 Quality Control ................................ 155

ANEKS 2 - PRODUKSI PRODUK ANNEX 2 - MANUFACTURE OF


BIOLOGI........................... 157 BIOLOGICAL PRODUCTS .. 157
Ruang Lingkup........................... 157 Scope ............................................. 157
Prinsip ....................................... 157 Principle .......................................... 157
Personil...................................... 158 Personnel ....................................... 158
Bangunan, Fasilitas dan Premises and Equipment ................ 159
Peralatan ................................... 159
Sarana Pemeliharaan dan Animal Quarters and Care .............. 162
Penanganan Hewan .................. 162
Dokumentasi .............................. 163 Documentation ............................... 163
Produksi..................................... 163 Production ...................................... 163
Bahan Awal.............................. 163 Starting Materials ......................... 163
Lot Benih dan Sistem Bank Sel 163 Seed Lot and Cell Bank System .. 163
Prinsip Kerja ............................ 165 Operating Principles ..................... 165
Pengawasan Mutu ..................... 166 Quality Control ................................ 166

Edisi 2006 - viii - 2006 - Edition


Daftar Isi Table of Content

ANEKS 3 - PEMBUATAN GAS ANNEX 3 - MANUFACTURE OF


MEDISINAL ...................... 167 MEDICINAL GASES ……… 167
Prinsip........................................ 167 Principle ………………………………. 167
Personil...................................... 167 Personnel ………………………………167
Bangunan, Fasilitas dan
Peralatan ................................... 168 Premises and Equipment …………… 168
Bangunan dan fasilitas.......... 168 Premises ……………………… 168
Peralatan............................... 168 Equipment…………………………168
Dokumentasi .............................. 170 Documentation ………………………. 170
Produksi..................................... 171 Production ……………………………. 171
Produksi Produk Ruahan ...... 171 Bulk Production…………………. 171
Pengisian dan Pelabelan ...... 172 Filling and Labeling..................... 172
Pengawasan Mutu ..................... 176 Quality Control ................................ 176
Penyimpanan dan Pelulusan ..... 177 Storage and Release ...................... 177

ANEKS 4 - PEMBUATAN INHALASI ANNEX 4 - MANUFACTURE OF


DOSIS TERUKUR BER- PRESSURIZED METERED DOSE
TEKANAN (AEROSOL)... 179 INHALER (AEROSOL) …… 179

Prinsip…………………………………… 179 Principle .......................................... 179


Bangunan, Fasilitas dan Premises and Equipment ................ 179
Peralatan ....................................... 179
Produksi dan Pengawasan Mutu… 180 Production and Quality Control ....... 180

ANEKS 5 - PEMBUATAN PRODUK ANNEX 5 - MANUFACTURE OF BLOOD


DARAH ........................... 182 PRODUCTS .................... 182
Prinsip ........................................ 182 Principle .......................................... 182
Manajemen Mutu ....................... 183 Quality Management........................ 183
Personil dan Pelatihan ............... 183 Personnel and Training.................... 183
Pengambilan Darah dan Plasma... 184 Blood and Plasma Collection........... 184
Uji Screening untuk Screening Screening Tests for Infectious Screening
Penanda Inspeksi ……………….. 186 Markers............................................ 186
Ketertelusuran dan Tindakan Traceability and Post Collection
Pasca Pengambilan ................... 186 Measures......................................... 186
Bangunan dan Fasilitas.............. 188 Premises.......................................... 188
Area Penerimaan dan Goods Receipt and Storage
Penyimpanan barang ............ 188 Areas ........................................ 188
Area Pembuatan ................... 188 Manufacturing Areas…............. 188
Peralatan.................................... 189 Equipment ....................................... 189
Sanitasi dan Higiene .................. 191 Sanitation and Hygiene.................... 191
Higiene Perorangan .............. 191 Personnel Hygiene...................... 191
Sanitasi Bangunan dan Premises Sanitation .................... 191
Fasilitas ................................. 191
Pembersihan dan Sanitasi Equipment Cleaning and
Peralatan............................... 192 Sanitation.................................... 192
Validasi Prosedur Pembersihan Validation of Cleaning and
dan Sanitasi .......................... 193 Sanitation Procedures................. 193
Produksi ..................................... 193 Production ....................................... 193
Penyediaan Komponen ......... 193 Component Preparation .............. 193
Pengolahan ........................... 193 Processing ................................ 193
Pelabelan .............................. 193 Labelling .................................... 193
Pelulusan Produk .................. 194 Release of Products................... 194

Edisi 2006 - ix - 2006 - Edition


Daftar Isi Table of Content

Penyimpanan dan Storage and Dispatch ................ 194


Pengiriman ............................ 194
Pengawasan Mutu ..................... 196 Quality Control................................. 195
Pengawasan Mutu Darah dan Quality Control of Blood and
Plasma ...................................... 196 Plasma........................................ 195
Praktik Pengawasan Mutu ..... 199 Quality Control Practices ............ 199
Pemantauan Mutu.................. 199 Quality Monitoring ....................... 199
Pemantauan Pencemaran Microbial Contamination
Mikroba .................................. 200 Monitoring ................................... 200
Pengendalian Bahan.............. 200 Control of Materials..................... 200
Pemasok dan Sub kontraktor . 201 Suppliers and Sub-contractors.... 201
Bahan-Selama-Proses ........... 202 In-process Material ..................... 202
Sampel Pertinggal.................. 202 Retention of Samples.................. 202
Bahan Non–konform .............. 202 Non-conforming Materials........... 202
Pemusnahan Darah, Plasma Disposal of Rejected Blood,
atau Produk Antara yang Plasma or Intermediates ............. 203
Ditolak .................................... 203
Suplai dan Pereaksi ............... 203 Supplies and Reagents............... 203
Spesifikasi Produk.................. 204 Specifications of Product ............ 204
Inspeksi Diri .................................... 204 Self Inspection ................................. 204
Penanganan Keluhan Terhadap Handling of Product Complaint, Product
Produk, Penarikan Kembali Produk Recall and Returned Products......... 205
dan Produk Kembalian ................... 205
Dokumentasi................................... 205 Documentation ................................ 205
Prosedur Tetap .......................... 205 Standard Operating Procedures . 205
Catatan ...................................... 206 Records ...................................... 206
Prosedur dan Catatan Distribution and Receipt
Distribusi dan Penerimaan ........ 208 Procedures and Records ............ 208
Catatan Reaksi Merugikan ......... 209 Adverse Reaction File................. 209

ANEKS 6 - PEMBUATAN OBAT ANNEX 6 – MANUFACTURE OF


INVESTIGASI UNTUK INVESTIGATIONAL PHARMACEUTICAL
UJI KLINIS ...................... 210 PRODUCTS FOR CLINICAL TRIAL .. 210
Prinsip........................................ 210 Principle........................................... 210
Manajemen mutu ....................... 211 Quality Management........................ 211
Personil...................................... 211 Personnel ........................................ 211
Bangunan, Fasilitas dan Premises and Equipment................. 212
Peralatan ................................... 212
Dokumentasi................................... 213 Documentation………………………. 213
Spesifikasi dan Instruksi ............ 213 Specifications and Instructions . 213
Order.......................................... 213 Order......................................... 213
Dokumen Spesifikasi Produk ..... 214 Product Specification File ......... 214
Prosedur Pengolahan Induk dan Master Processing Procedures and
Prosedur Pengemasan Induk .... 214 Master Packaging Procedures .... 214
Catatan Bets .............................. 215 Batch Records ............................ 215
Produksi.......................................... 215 Production ....................................... 215
Bahan Awal................................ 215 Starting materials ........................ 215
Bahan Pengemas ...................... 216 Packaging Materials.................... 216
Kegiatan Pembuatan ................. 216 Manufacturing Operations........... 216
Prinsip Produk Pembanding ...... 218 Principles Applicable to
Kegiatan Ketersamaran Comparator Product.................... 218
(Blinding).................................... 218 Blinding Operations..................... 218

Edisi 2006 -x- 2006 - Edition


Daftar Isi Table of Content

Pengacakan Kode...................... 219 Randomisation Code .................. 219


Pengemasan.............................. 219 Packaging ................................... 219
Pelabelan................................... 220 Labelling ..................................... 220
Pengawasan Mutu .......................... 223 Quality Control................................. 223
Pelulusan Bets................................ 224 Release of Batches ......................... 224
Pengiriman ..................................... 226 Shipping........................................... 226
Keluhan .......................................... 227 Complaints....................................... 227
Penarikan dan Pengembalian......... 227 Recalls and Returns ........................ 227
Penarikan................................... 227 Recalls ........................................ 227
Pengembalian ............................ 228 Returns ....................................... 228
Pemusnahan.............................. 228 Destruction ................................. 228

ANEKS 7 - SISTEM ANNEX 7 - COMPUTERISED


KOMPUTERISASI ............. 230 SYSTEMS………………… 230
Prinsip........................................ 230 Principle ......................................... 230
Personil ..................................... 230 Personnel ....................................... 230
Validasi ...................................... 230 Validation........................................ 230
Sistem........................................ 231 System............................................ 231

GLOSARIUM ...................................... 235 GLOSSARY ......................................... 235

Edisi 2006 - xi - 2006 - Edition


PEDOMAN CARA PEMBUATAN GOOD MANUFACTURING PRACTICES
OBAT YANG BAIK FOR PHARMACEUTICAL PRODUCTS

PENDAHULUAN INTRODUCTION

PRINSIP PRINCIPLE

Cara Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) The Good Manufacturing Practices for
bertujuan untuk menjamin obat dibuat secara pharmaceutical products is aimed to ensure
konsisten, memenuhi persyaratan yang that products are consistently manufactured
ditetapkan dan sesuai dengan tujuan to meet specified quality appropriate to their
penggunaannya. CPOB mencakup seluruh intended use. It is concerned with all
aspek produksi dan pengendalian mutu. aspects of production and quality control.

UMUM GENERAL

1. Pada pembuatan obat, pengendalian 1. In the manufacture of pharmaceutical


menyeluruh adalah sangat esensial untuk products, overall control is essential to
menjamin bahwa konsumen menerima obat ensure that consumers receive products
yang bermutu tinggi. Pembuatan secara of high quality. Haphazard operations
sembarangan tidak dibenarkan bagi produk cannot be tolerated in the manufacture of
yang digunakan untuk menyelamatkan jiwa, products intended to save life or to restore
atau memulihkan atau memelihara kesehatan. or to preserve health.

2. Tidaklah cukup bila produk jadi hanya 2. It is not sufficient that the finished product
sekedar lulus dari serangkaian pengujian, passes testing protocols, but quality must
tetapi yang lebih penting adalah bahwa mutu be built into the product. The quality of
harus dibentuk ke dalam produk tersebut. pharmaceutical products depends on the
Mutu obat tergantung pada bahan awal, quality of starting materials and packaging
bahan pengemas, proses produksi dan materials, production and quality control
pengendalian mutu, bangunan, peralatan processes, building, equipment and
yang dipakai dan personil yang terlibat. personnel involved.

3. Pemastian mutu suatu obat tidak hanya 3. Sole reliance should not be placed on any
mengandalkan pada pelaksanaan pengujian test for assurance of quality. All products
tertentu saja; namun obat hendaklah dibuat should be manufactured under carefully
dalam kondisi yang dikendalikan dan dipantau controlled and monitored conditions.
secara cermat.

4. CPOB ini merupakan pedoman yang 4. The good practices given hereunder
bertujuan untuk memastikan agar mutu obat should be considered as guidelines with
yang dihasilkan sesuai persyaratan dan the objective of ensuring that the products
tujuan penggunannya; bila perlu dapat are of the nature and quality intended;
dilakukan penyesuaian pedoman dengan wherever necessary, they may be
syarat bahwa standar mutu obat yang telah adapted to meet individual needs,
ditentukan tetap dicapai. provided that established standards of
product quality are still achieved.

Edisi 2006 -1- 2006 Edition


Pendahuluan Introduction

5. Otoritas Pengawasan Obat hendaklah 5. Administrative measures of Drug


menggunakan Pedoman ini sebagai acuan Regulatory Authority (DRA) should be
dalam penilaian penerapan CPOB, dan directed towards the application of these
semua peraturan lain yang berkaitan dengan standards in practice, and any new or
CPOB hendaklah dibuat minimal sejalan amended national regulations for good
dengan Pedoman ini. manufacturing practice should at least
meet their level.

6. Pedoman ini juga dimaksudkan untuk 6. These standards are also intended to
digunakan oleh industri farmasi sebagai dasar serve manufacturers as basis for
pengembangan aturan internal sesuai elaboration of specific rules adapted to
kebutuhan. their individual needs.

7. Selain aspek umum yang tercakup dalam 7. In addition to general matters of Good
Pedoman ini, dipadukan juga serangkaian Manufacturing Practices outlined in the
pedoman suplemen untuk aspek tertentu chapters of this Guide, supplementary
yang hanya berlaku untuk industri farmasi guidelines have been incorporated. The
yang aktivitasnya berkaitan. purpose of the supplementary guidelines
on other subjects is to provide details
about specific areas of activity which may
not necessary apply to all manufacturers.

8. Pedoman ini berlaku terhadap pembuatan 8. Herein apply to medicines and similar the
obat dan produk sejenis yang digunakan standards set out products intended for
manusia. human use.

9. Cara lain selain tercantum di dalam Pedoman 9. It is recognized that there are acceptable
ini dapat diterima sepanjang memenuhi methods, other than those describes in
prinsip Pedoman ini. this Guide, which are capable of
Pedoman ini bukanlah bermaksud untuk achieving the principle of the Guide. This
membatasi pengembangan konsep baru atau Guide is not intended to place any
teknologi baru yang telah divalidasi dan restraint upon the development of new
memberikan tingkat Pemastian Mutu concepts or new technologies, which
sekurang-kurangnya ekuivalen dengan cara have been validated and provide a level
yang tercantum dalam Pedoman ini. of Quality Assurance at least equivalent to
those set out in this Guide.

Edisi 2006 -2- 2006 Edition


BAB 1 CHAPTER 1

MANAJEMEN MUTU QUALITY MANAGEMENT

PRINSIP PRINCIPLE

Industri farmasi harus membuat obat The Pharmaceutical Industry must


sedemikian rupa agar sesuai dengan tujuan manufacture pharmaceutical products so as to
penggunaannya, memenuhi persyaratan yang ensure that they are fit for their intended use,
tercantum dalam dokumen izin edar (registrasi) comply with the requirements of the marketing
dan tidak menimbulkan risiko yang authorization and do not place patients at risk
membahayakan penggunanya karena tidak due to inadequate safety, quality or efficacy.
aman, mutu rendah atau tidak efektif. The attainment of this quality objective is the
Manajemen bertanggung jawab untuk responsibility of senior/top management who
pencapaian tujuan ini melalui suatu “Kebijakan determines the “Quality Policy”, requires the
Mutu”, yang memerlukan partisipasi dan participation and commitment by staff in all
komitmen dari semua jajaran di semua departments and at all levels within the
departemen di dalam perusahaan, para company, by the company's suppliers and by
pemasok dan para distributor. Untuk mencapai the distributors. To achieve the quality
tujuan mutu secara konsisten dan dapat objective reliably there must be a
diandalkan, diperlukan manajemen mutu yang comprehensively designed and correctly
didesain secara menyeluruh dan diterapkan implemented quality management.
secara benar.

Unsur dasar manajemen mutu adalah : The basic elements of the quality
management are:

¾ Suatu infrastruktur atau sistem mutu yang ¾ an appropriate infrastructure or quality


tepat mencakup struktur organisasi, system encompassing the organizational
prosedur, proses dan sumber daya; dan structure, procedures, processes and
resources;
¾ Tindakan sistematis diperlukan untuk ¾ systematic actions necessary to ensure
mendapatkan kepastian dengan tingkat adequate confidence that a product (or
kepercayaan yang tinggi, sehingga produk service) will satisfy given requirements for
(atau jasa pelayanan) yang dihasilkan akan quality. The totality of these actions is
selalu memenuhi persyaratan yang telah termed Quality Assurance.
ditetapkan. Keseluruhan tindakan tersebut
disebut Pemastian Mutu.

Semua bagian sistem Pemastian Mutu All parts of the Quality Assurance systems
hendaklah didukung dengan tersedianya should be adequately resourced with
personil yang kompeten, bangunan dan sarana competent personnel, and suitable and
serta peralatan yang cukup dan memadai. sufficient premises, equipment and facilities.
Tambahan tanggung jawab hukum hendaklah There are additional legal responsibilities for
diberikan kepada kepala bagian Manajemen the head of Quality Management (Quality
Mutu (Pemastian Mutu). Assurance).

1. 1 Konsep dasar Pemastian Mutu, CPOB dan 1. 1 The basic concepts of Quality Assurance,
Pengawasan Mutu adalah aspek Good Manufacturing Practices and
manajemen mutu yang saling terkait. Quality Control are inter-related aspects
Konsep tersebut diuraikan di sini untuk of quality management. They are

Edisi 2006 -3- 2006 Edition


Bab 1 - Manajemen Mutu Chapter 1 - Quality Management

menekankan hubungan dan betapa described here in order to emphasize


pentingnya unsur-unsur tersebut dalam their relationships and their fundamental
produksi dan pengendalian obat. importance to the production and control
of pharmaceutical products.

PEMASTIAN MUTU QUALITY ASSURANCE

1.2 Pemastian Mutu adalah suatu konsep luas 1.2 Quality Assurance is a wide ranging
yang mencakup semua hal baik secara concept which covers all matters which
tersendiri maupun secara kolektif, yang individually or collectively influence the
akan memengaruhi mutu dari obat yang quality of a product. It is the sum total of
dihasilkan. Pemastian Mutu adalah totalitas the organized arrangements made with
semua pengaturan yang dibuat dengan the object of ensuring that pharmaceutical
tujuan untuk memastikan bahwa obat products are of the quality required for
dihasilkan dengan mutu yang sesuai their intended use. Quality Assurance
dengan tujuan pemakaiannya. Karena itu therefore incorporates Good
Pemastian Mutu mencakup CPOB Manufacturing Practices plus other
ditambah dengan faktor lain di luar factors outside the scope of this Guide
Pedoman ini, seperti desain dan such as product design and development.
pengembangan produk.

Sistem Pemastian Mutu yang benar dan The system of Quality Assurance
tepat bagi industri farmasi hendaklah appropriate for the manufacture of
memastikan bahwa : pharmaceutical products should ensure
that:

a) desain dan pengembangan obat a) pharmaceutical products are designed


dilakukan dengan cara yang and developed in a way that takes
memerhatikan persyaratan CPOB dan account of the requirements of Good
Cara Berlaboratorium yang Baik; Manufacturing Practices and Good
Laboratory Practices;
b) semua langkah produksi dan b) production and control operations are
pengendalian diuraikan secara jelas dan clearly specified and Good
CPOB diterapkan; Manufacturing Practices adopted;
c) tanggung jawab manajerial diuraikan c) managerial responsibilities are clearly
dengan jelas dalam uraian jabatan; specified in job description;
d) pengaturan disiapkan untuk pembuatan, d) arrangements are made for the
pasokan dan penggunaan bahan awal manufacture, supply and use of the
dan pengemas yang benar; correct starting and packaging
materials;
e) semua pengawasan terhadap produk e) all necessary controls on intermediate
antara dan pengawasan-selama-proses products, and any other in-process
(in-process controls) lain serta validasi controls and validations are carried
yang diperlukan dilakukan; out;
f) pengkajian terhadap semua dokumen f) all documentation relating to the batch
yang terkait dengan proses, processing, packaging and testing of
pengemasan dan pengujian bets, each batch of finished product has
dilakukan sebelum memberikan been reviewed before authorizing
pengesahan pelulusan untuk distribusi. release for distribution, assessment
Penilaian hendaklah meliputi semua should embrace all relevant factors,
faktor yang relevan termasuk kondisi including production conditions, results
pembuatan, hasil pengujian dan/atau of in-process testing, a review of

Edisi 2006 -4- 2006 Edition


Bab 1 - Manajemen Mutu Chapter 1 - Quality Management

pengawasan-selama-proses, pengka- manufacturing (including, packaging)


jian dokumen produksi termasuk documentation an assessment of
pengemasan, pengkajian penyimpang- deviations from specified procedures,
an dari prosedur yang telah ditetapkan, compliance with Finished Product
pemenuhan persyaratan dari Spesifikasi Specification, and examination of the
Produk Jadi dan pemeriksaan produk final finished pack;
dalam kemasan akhir;
g) obat tidak dijual atau dipasok sebelum g) pharmaceutical products are not sold
kepala bagian Manajemen Mutu or supplied before the head of Quality
(Pemastian Mutu) menyatakan bahwa Management (Quality Assurance) has
tiap bets produksi dibuat dan certified that each production batch
dikendalikan sesuai dengan persya- has been produced and controlled in
ratan yang tercantum dalam izin edar accordance with the requirements of
dan peraturan lain yang berkaitan the marketing authorization and any
dengan aspek produksi, pengawasan other regulations relevant to the
mutu dan pelulusan produk; production, control and release of
pharmaceutical products;
h) tersedia pengaturan yang memadai h) satisfactory arrangements exist to
untuk memastikan bahwa, sedapat ensure, as far as possible, that the
mungkin, produk disimpan, didistribu- pharmaceutical products are stored,
sikan dan selanjutnya ditangani distributed and subsequently handled
sedemikian rupa agar mutu tetap dijaga so that quality is maintained
selama masa edar/simpan obat; throughout their shelf life;
i) tersedia prosedur inspeksi diri dan/atau i) there is a procedure for self inspection
audit mutu yang secara berkala and/or quality audit which regularly
mengevaluasi efektivitas dan penerapan appraises the effectiveness and
sistem Pemastian Mutu; applicability of the quality assurance
system;
j) pemasok bahan awal dan pengemas j) suppliers of starting materials and
dievaluasi dan disetujui untuk packaging materials are evaluated and
memenuhi spesifikasi mutu yang telah approved to meet the company's
ditentukan oleh perusahaan; established quality specifications;
k) penyimpangan dilaporkan, diselidiki dan k) deviations are reported, investigated
dicatat; and recorded;
l) tersedia sistem persetujuan terhadap l) there are systems of approving
perubahan yang berdampak pada mutu changes that may have an impact on
produk; product quality;
m) prosedur pengolahan ulang dievaluasi m)reprocessing procedures for products
dan disetujui; dan are evaluated and approved; and
n) evaluasi mutu produk berkala dilakukan n) regular evaluations of the quality of
untuk verifikasi konsistensi proses dan pharmaceutical products are
memastikan perbaikan proses yang conducted with the objective of
berkesinambungan. verifying the consistency of the
process and ensuring its continuous
improvement.

CARA PEMBUATAN OBAT YANG BAIK GOOD MANUFACTURING PRACTICES FOR


(CPOB) PHARMACEUTICAL PRODUCTS (GMP)

1.3 CPOB adalah bagian dari Pemastian Mutu 1.3 Good Manufacturing Practice is that part
yang memastikan bahwa obat dibuat dan of Quality Assurance which ensures that
dikendalikan secara konsisten untuk products are consistently produced and

Edisi 2006 -5- 2006 Edition


Bab 1 - Manajemen Mutu Chapter 1 - Quality Management

mencapai standar mutu yang sesuai controlled to the quality standards


dengan tujuan penggunaan dan appropriate to their intended use and as
dipersyaratkan dalam izin edar dan required by the marketing authorization
spesifikasi produk. and product specification.

CPOB mencakup Produksi dan Good Manufacturing Practice is


Pengawasan Mutu. Persyaratan dasar dari concerned with both production and
CPOB adalah: quality control. The basic requirements
of GMP are that:

a) semua proses pembuatan obat a) all manufacturing processes are


dijabarkan dengan jelas, dikaji secara clearly defined, systematically
sistematis berdasarkan pengalaman reviewed in the light of experience
dan terbukti mampu secara konsisten and shown to be capable of
menghasilkan obat yang memenuhi consistently manufacturing
persyaratan mutu dan spesifikasi yang pharmaceutical products of the
telah ditetapkan; required quality and complying with
their specifications;
b) tahap proses yang kritis dalam b) critical steps of manufacturing
pembuatan, pengawasan proses dan processes, control and supports and
sarana penunjang serta perubahannya their significant changes are
yang signifikan divalidasi; validated;
c) tersedia semua sarana yang diperlukan c) all necessary facilities for GMP are
dalam CPOB termasuk: provided including :
¾ personil yang terkualifikasi dan ¾ appropriately qualified and trained
terlatih; personnel;
¾ bangunan dan sarana dengan luas ¾ adequate premises and space;
yang memadai;
¾ peralatan dan sarana penunjang ¾ suitable equipment and services;
yang sesuai;
¾ bahan, wadah dan label yang benar; ¾ correct materials, containers and
labels;
¾ prosedur dan instruksi yang disetujui; ¾ approved procedures and
dan instructions;
¾ tempat penyimpanan dan transpor- ¾ suitable storage and transport;
tasi yang memadai.
d) prosedur dan instruksi ditulis dalam d) instructions and procedures are
bentuk instruksi dengan bahasa yang written in an instructional form in
jelas, tidak bermakna ganda, dapat clear and unambiguous language,
diterapkan secara spesifik pada sarana specifically applicable to the facilities
yang tersedia; provided;
e) operator memperoleh pelatihan untuk e) operators are trained to carry out
menjalankan prosedur secara benar; procedures correctly;
f) pencatatan dilakukan secara manual f) records are made, manually and/or
atau dengan alat pencatat selama by recording instruments, during
pembuatan yang menunjukkan bahwa manufacture which demonstrate that
semua langkah yang dipersyaratkan all the steps required by the defined
dalam prosedur dan instruksi yang procedures and instructions were in
ditetapkan benar-benar dilaksanakan fact taken and that the quantity and
dan jumlah serta mutu produk yang quality of the product was as
dihasilkan sesuai dengan yang expected. Any deviation is fully
diharapkan. Tiap penyimpangan dicatat recorded and investigated;
secara lengkap dan diinvestigasi;

Edisi 2006 -6- 2006 Edition


Bab 1 - Manajemen Mutu Chapter 1 - Quality Management

g) catatan pembuatan termasuk distribusi g) records of manufacture including


yang memungkinkan penelusuran distribution which enable the
riwayat bets secara lengkap, disimpan complete history of a batch to be
secara komprehensif dan dalam bentuk traced, are retained in a
yang mudah diakses; comprehensible and accessible form;
h) penyimpanan dan distribusi obat yang h) the storage and distribution
dapat memperkecil risiko terhadap mutu (wholesaling) of the products
obat; minimizes any risk to their quality;
i) tersedia sistem penarikan kembali bets i) a system is available to recall any
obat manapun dari peredaran; batch of product, from sale or supply;
and
j) keluhan terhadap produk yang beredar j) complaints about marketed products
dikaji, penyebab cacat mutu are examined, the causes of quality
diinvestigasi serta dilakukan tindakan defects investigated and appropriate
perbaikan yang tepat dan pencegahan measures taken in respect of the
pengulangan kembali keluhan. defective products and to prevent re-
occurrence.

PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL

1.4 Pengawasan Mutu adalah bagian dari 1.4 Quality Control is that part of Good
CPOB yang berhubungan dengan Manufacturing Practice which is
pengambilan sampel, spesifikasi dan concerned with sampling, specifications
pengujian, serta dengan organisasi, and testing, and with the organization,
dokumentasi dan prosedur pelulusan yang documentation and release procedures
memastikan bahwa pengujian yang which ensure that the necessary and
diperlukan dan relevan telah dilakukan dan relevant tests are actually carried out and
bahwa bahan yang belum diluluskan tidak that materials are not released for use,
digunakan serta produk yang belum nor products released for sale or supply,
diluluskan tidak dijual atau dipasok until their quality has been judged to be
sebelum mutunya dinilai dan dinyatakan satisfactory.
memenuhi syarat.

Setiap industri farmasi hendaklah Each manufacturer (the holder of a


mempunyai fungsi Pengawasan Mutu. manufacturing authorization) should have
Fungsi ini hendaklah independen dari a quality control function. The quality
bagian lain. Sumber daya yang memadai control function should be independent of
hendaklah tersedia untuk memastikan other departments. Adequate resources
bahwa semua fungsi Pengawasan Mutu must be available to ensure that all the
dapat dilaksanakan secara efektif dan quality control arrangements are
dapat diandalkan. effectively and reliably carried out.

Persyaratan dasar dari Pengawasan Mutu The basic requirements of Quality


adalah bahwa: Control are that:
a) sarana dan prasarana yang memadai, a) adequate facilities, trained personnel
personil yang terlatih dan prosedur yang and approved procedures are
disetujui tersedia untuk pengambilan available for sampling, inspecting and
sampel, pemeriksaan dan pengujian testing starting materials, packaging
bahan awal, bahan pengemas, produk materials, intermediate, bulk, and
antara, produk ruahan dan produk jadi, finished products, and where
dan bila perlu untuk pemantauan appropriate for monitoring
lingkungan sesuai dengan tujuan environmental conditions for GMP

Edisi 2006 -7- 2006 Edition


Bab 1 - Manajemen Mutu Chapter 1 - Quality Management

CPOB; purposes;
b) pengambilan sampel bahan awal, b) samples of starting materials,
bahan pengemas, produk antara, packaging materials, intermediate
produk ruahan dan produk jadi products, bulk products and finished
dilakukan oleh personil dengan metode products are taken by personnel and
yang disetujui oleh Pengawasan Mutu; by methods approved by Quality
Control;
c) metode pengujian disiapkan dan c) test methods are established and
divalidasi (bila perlu); validated (where applicable);
d) produk jadi berisi zat aktif dengan d) the finished products contain active
komposisi secara kualitatif dan pharmaceutical ingredients (APIs)
kuantitatif sesuai dengan yang disetujui complying with the qualitative and
pada saat pendaftaran, dengan derajat quantitative composition of the
kemurnian yang dipersyaratkan serta marketing authorization, are of the
dikemas dalam wadah yang sesuai dan purity required, and are enclosed
diberi label yang benar; within their proper container and
correctly labeled;
e) dibuat catatan hasil pemeriksaan dan e) records are made of the results of
analisis bahan awal, bahan pengemas, inspection and that testing of
produk antara, produk ruahan, dan materials, intermediate, bulk, and
produk jadi secara formal dinilai dan finished products is formally assessed
dibandingkan terhadap spesifikasi; dan against specification; and
f) sampel pertinggal dari bahan awal dan f) sufficient reference samples of starting
produk jadi disimpan dalam jumlah yang materials and products are retained to
cukup untuk dilakukan pengujian ulang permit future examination of the
bila perlu. Sampel produk jadi disimpan product if necessary and that the
dalam kemasan akhir kecuali untuk product is retained in its final pack
kemasan yang besar. unless exceptionally large packs are
produced.

Pengawasan Mutu secara menyeluruh juga Quality control as a whole will also have
mempunyai tugas lain, antara lain other duties, such as to establish, validate
menetapkan, memvalidasi dan and implement all quality control
menerapkan semua prosedur pengawasan procedures, to evaluate, maintain, and
mutu, mengevaluasi, mengawasi, dan store the reference standards for
menyimpan baku pembanding, substances, to ensure the correct labeling
memastikan kebenaran label wadah bahan of containers of materials and products, to
dan produk, memastikan bahwa stabilitas ensure that the stability of the active
dari zat aktif dan obat jadi dipantau, pharmaceutical ingredients and products
mengambil bagian dalam investigasi is monitored, to participate in the
keluhan yang terkait dengan mutu produk, investigation of complaints related to the
dan ikut mengambil bagian dalam quality of the product, and to participate in
pemantauan lingkungan. Semua kegiatan environmental monitoring. All these
tersebut hendaklah dilaksanakan sesuai operations should be carried out in
dengan prosedur tertulis dan jika perlu accordance with written procedures and,
dicatat. where necessary, recorded.
Personil Pengawasan Mutu hendaklah Quality control personnel must have
memiliki akses ke area produksi untuk access to production areas for sampling
melakukan pengambilan sampel dan and investigation as appropriate
investigasi bila diperlukan.

Edisi 2006 -8- 2006 Edition


Bab 1 - Manajemen Mutu Chapter 1 - Quality Management

PENGKAJIAN MUTU PRODUK PRODUCT QUALITY REVIEW

1.5 Pengkajian mutu produk secara berkala 1.5 Regular periodic or rolling quality reviews
hendaklah dilakukan terhadap semua obat of all licensed pharmaceutical products,
terdaftar, termasuk produk ekspor, dengan including export only products, should be
tujuan untuk membuktikan konsistensi conducted with the objective of verifying
proses, kesesuaian dari spesifikasi bahan the consistency of the existing process,
awal, bahan pengemas dan obat jadi, the appropriateness of current
untuk melihat tren dan mengidentifikasi specifications for both Starting materials
perbaikan yang diperlukan untuk produk and finished product to highlight any
dan proses. Pengkajian mutu produk trends and to identify product and process
secara berkala biasanya dilakukan tiap improvements. Such reviews should
tahun dan didokumentasikan, dengan normally be conducted and documented
mempertimbangkan hasil kajian ulang annually, taking into account previous
sebelumnya dan hendaklah meliputi paling reviews, and should include at least:
sedikit :

a) kajian terhadap bahan awal dan bahan a) review of starting materials and
pengemas yang digunakan untuk packaging materials used for the
produk, terutama yang dipasok dari product, especially those from new
sumber baru; sources;
b) kajian terhadap pengawasan-selama- b) review of critical in-process controls
proses yang kritis dan hasil pengujian and finished product results;
obat jadi;
c) kajian terhadap semua bets yang tidak c) review of all batches that failed to meet
memenuhi spesifiksasi yang established specification(s) and their
ditetapkan dan investigasi yang investigation;
dilakukan;
d) kajian terhadap semua penyim- d) review of all significant deviations or
pangan atau ketidaksesuaian yang non-conformances, their related
signifikan, dan efektivitas hasil investigations, and the effectiveness of
tindakan perbaikan dan pencegahan; resultant corrective and preventative
actions taken;
e) kajian terhadap semua perubahan e) review of all changes carried out to the
yang dilakukan terhadap proses atau processes or analytical methods;
metode analisis;
f) kajian terhadap variasi yang diajukan, f) a review of Marketing Authorization
disetujui, ditolak dari dokumen variations submitted/ granted/ refused,
registrasi yang telah disetujui including those for third country (export
termasuk dokumen registrasi untuk only) dossiers;
produk ekspor;
g) kajian terhadap hasil program g) review of the results of the stability
pemantauan stabilitas dan segala tren monitoring programme and any
yang tidak diinginkan; adverse trends;
h) kajian terhadap semua produk h) review of all quality-related returns,
kembalian, keluhan dan penarikan complaints and recalls and the
obat yang terkait dengan mutu produk, investigations performed at the time;
termasuk investigasi yang telah
dilakukan;
i) kajian kelayakan terhadap tindakan i) review of adequacy of any other
perbaikan proses produk atau previous product process or equipment
peralatan yang sebelumnya; corrective actions;
j) kajian terhadap komitmen pasca j) for new marketing authorizations and

Edisi 2006 -9- 2006 Edition


Bab 1 - Manajemen Mutu Chapter 1 - Quality Management

pemasaran dilakukan pada obat yang variations to marketing authorizations,


baru mendapatkan persetujuan a review of post-marketing
pendaftaran dan obat dengan perse- commitments;
tujuan pendaftaran variasi;
k) status kualifikasi peralatan dan sarana k) qualification status of relevant
yang relevan misal sistem tata udara equipment and utilities, e.g. HVAC,
(HVAC), air, gas bertekanan, dan lain water, compressed gases, etc. ; and
lain; dan
l) kajian terhadap Kesepakatan Teknis l) review of Technical Agreements to
untuk memastikan selalu up to date. ensure that they are up to date.

Industri farmasi dan pemegang izin edar, bila The manufacturer and marketing
berbeda, hendaklah melakukan evaluasi authorization holder, where different,
terhadap hasil kajian, dan suatu penilaian should evaluate the results of this review
hendaklah dibuat untuk menentukan apakah and an assessment should be made
tindakan perbaikan dan pencegahan ataupun whether corrective and preventative
validasi ulang harus dilakukan. Alasan tindakan action or any revalidation should be
perbaikan hendaklah didokumentasikan. undertaken. Reasons for such corrective
Tindakan pencegahan dan perbaikan yang actions should be documented. Agreed
telah disetujui hendaklah diselesaikan secara corrective and preventative actions
efektif dan tepat waktu. Hendaklah tersedia should be completed in a timely and
prosedur manajemen untuk manajemen yang effective manner. There should be
sedang berlangsung dan pengkajian aktivitas management procedures for the ongoing
serta efektivitas prosedur tersebut yang management and review of these actions
diverifikasi pada saat inspeksi diri. Bila dapat and the effectiveness of these procedures
dibenarkan secara ilmiah, pengkajian mutu verified during self inspection. Quality
dapat dikelompokkan menurut jenis produk, reviews may be grouped by product type,
misal sediaan padat, sediaan cair, produk steril, e.g. solid dosage forms, liquid dosage
dan lain-lain. forms, sterile products, etc. where
scientifically justified.

Bila pemilik persetujuan pendaftaran bukan Where the marketing authorization holder
industri farmasi, maka perlu ada suatu is not the manufacturer, there should be a
Kesepakatan Teknis dari semua pihak terkait Technical Agreement in place between
yang menjabarkan siapa yang bertanggung the various parties that defines their
jawab untuk melakukan kajian mutu. Kepala respective responsibilities in producing
bagian Manajemen Mutu (Pemastian Mutu), the quality review. The head of Quality
yang bertanggung jawab untuk melakukan Management (Quality Assurance)
sertifikasi bets, bersama dengan pemilik responsible for final batch certification
persetujuan pendaftaran hendaklah together with the marketing authorization
memastikan bahwa pengkajian mutu dilakukan holder should ensure that the quality
tepat waktu dan akurat. review is performed in a timely manner
and is accurate.

Edisi 2006 - 10 - 2006 Edition


BAB 2 CHAPTER 2

PERSONALIA PERSONNEL

PRINSIP PRINCIPLE

Sumber daya manusia sangat penting dalam The establishment and maintenance of a
pembentukan dan penerapan sistem satisfactory system of quality assurance
pemastian mutu yang memuaskan dan and correct manufacture of pharmaceutical
pembuatan obat yang benar. Oleh sebab itu products relies upon people. For this
industri farmasi bertanggung-jawab untuk reason there must be sufficient qualified
menyediakan personil yang terkualifikasi personnel to carry out all the tasks which
dalam jumlah yang memadai untuk are the responsibility of the manufacturer.
melaksanakan semua tugas. Tiap personil Individual responsibilities should be clearly
hendaklah memahami tanggung jawab understood by the individuals and
masing-masing dan dicatat. Seluruh personil recorded. All personnel should be aware of
hendaklah memahami prinsip CPOB dan the principles of Good Manufacturing
memperoleh pelatihan awal dan Practices that affect them and receive initial
berkesinambungan, termasuk instruksi and continuing training, including hygiene
mengenai higiene yang berkaitan dengan instruction relevant to their needs.
pekerjaan.

UMUM GENERAL

2.1 Industri farmasi hendaklah memiliki 2.1 The manufacturer should have an
personil yang terkualifikasi dan adequate number of personnel with the
berpengalaman praktis dalam jumlah necessary qualifications and practical
yang memadai. Tiap personil tidak experience. The responsibilities placed
dibebani tanggung jawab yang berlebihan on any one individual should not be so
untuk menghindari risiko terhadap mutu extensive as to present any risk to
obat. quality.

2.2 Industri farmasi harus memiliki struktur 2.2 The manufacturer must have an
organisasi. Tugas spesifik dan organization chart. People in responsible
kewenangan dari personil pada posisi positions should have specific duties
penanggungjawab hendaklah dicantum- recorded in written job descriptions and
kan dalam uraian tugas tertulis. Tugas adequate authority to carry out their
mereka boleh didelegasikan kepada wakil responsibilities. Their duties may be
yang ditunjuk serta mempunyai tingkat delegated to designated deputies of a
kualifikasi yang memadai. Hendaklah satisfactory qualification level. There
aspek penerapan CPOB tidak ada yang should be no gaps or unexplained
terlewatkan ataupun tumpang tindih overlaps in the responsibilities of those
dalam tanggung jawab yang tercantum personnel concerned with the application
pada uraian tugas. of Good Manufacturing Practices.

PERSONIL KUNCI KEY PERSONNEL

2.3 Personil Kunci mencakup kepala bagian 2.3 Key Personnel includes the Head of
Produksi, kepala bagian Pengawasan Production, the head of Quality Control,

Edisi 2006 - 11 - 2006 Edition


Bab 2 - Personalia Chapter 2 - Personnel

Mutu dan kepala bagian Manajemen and the head of Quality Management
Mutu (Pemastian Mutu). Posisi utama (Quality Assurance). Normally key posts
tersebut dijabat oleh personil purnawaktu. should be occupied by full-time
Kepala bagian Produksi dan kepala personnel. The heads of Production and
bagian Manajemen Mutu (Pemastian Quality Control as well as Quality
Mutu) / kepala bagian Pengawasan Mutu Management (Quality Assurance) must
harus independen satu terhadap yang be independent from each other. In large
lain. Beberapa fungsi yang disebut dalam organizations, it may be necessary to
Butir-butir 2.5, 2.6 dan 2.7 bila perlu delegate some of the functions listed in
dapat didelegasikan. Sections 2.5, 2.6, and 2.7.

ORGANISASI, KUALIFIKASI DAN ORGANIZATION, QUALIFICATION AND


TANGGUNG JAWAB RESPONSIBLITIES

2.4 Struktur organisasi industri farmasi 2.4 The organizational structure of the
hendaklah sedemikian rupa sehingga manufacturer shall be such that
bagian produksi, manajemen mutu production, quality control and quality
(pemastian mutu)/pengawasan mutu management (quality assurance) are
dipimpin oleh orang berbeda serta tidak headed by different persons, neither of
saling bertanggung jawab satu terhadap whom shall be responsible to the other.
yang lain. Masing-masing personil Each should be given full authority and
hendaklah diberi wewenang penuh dan facilities necessary to execute his/her
sarana yang memadai yang diperlukan duties effectively. Neither should have
untuk dapat melaksanakan tugasnya any interests outside the manufacturer’s
secara efektif. Hendaklah personil organization that prevent or restrict their
tersebut tidak mempunyai kepentingan devotion to the assigned responsibilities
lain di luar organisasi yang dapat or which may be considered to entail a
menghambat atau membatasi conflict of personal or financial interest.
kewajibannya dalam melaksanakan
tanggung jawab atau yang dapat
menimbulkan konflik kepentingan pribadi
atau finansial.

2.5 Kepala bagian Produksi hendaklah 2.5 The head of Production should be a
seorang Apoteker yang terdaftar dan qualified pharmacist. He/she should be
terkualifikasi, memperoleh pelatihan yang adequately trained and possess good
sesuai, memiliki pengalaman praktis yang practical experience in the field of
memadai dalam bidang pembuatan obat pharmaceutical manufacture and
dan keterampilan manajerial sehingga managerial skill, which enable him/her to
memungkinkan untuk melaksanakan perform his/her function professionally.
tugas secara profesional. Kepala bagian The head of Production should have full
Produksi hendaklah diberi kewenangan authority and responsibility to manage
dan tanggung jawab penuh dalam production of pharmaceutical products,
produksi obat, termasuk: including:
a) memastikan bahwa obat diproduksi a) to ensure that products are produced
dan disimpan sesuai prosedur agar and stored according to the
memenuhi persyaratan mutu yang appropriate documentation in order to
ditetapkan; obtain the required quality;
b) memberikan persetujuan petunjuk b) to approve the instructions relating to
kerja yang terkait dengan produksi production operations and ensure their
dan memastikan bahwa petunjuk strict implementation;
kerja diterapkan secara tepat;

Edisi 2006 - 12 - 2006 Edition


Bab 2 - Personalia Chapter 2 - Personnel

c) memastikan bahwa catatan produksi c) to ensure that the production records


telah dievaluasi dan ditandatangani are evaluated and signed by the head
oleh Kepala Bagian Produksi sebe- of Production before they are sent to
lum diserahkan kepada kepala the Quality Management Department;
bagian Manajemen Mutu (Pemastian
Mutu);
d) memeriksa pemeliharaan bangunan d) to check the maintenance of his/her
dan fasilitas serta peralatan di bagian department, premises and equipment;
produksi;
e) memastikan bahwa validasi yang e) to ensure that the appropriate
sesuai telah dilaksanakan; dan validations are done; and
f) memastikan bahwa pelatihan awal f) to ensure that the required initial and
dan berkesinambungan bagi personil continuing training of his/her
di departemennya dilaksanakan dan department personnel is carried out
diterapkan sesuai kebutuhan. and adapted according to need.

Di samping itu, kepala bagian Produksi Additionally the head of Production


bersama dengan kepala bagian should have other responsibilities which
Pengawasan Mutu (lihat Butir 2.8) dan he/she should share with the head of
penanggung jawab teknik hendaklah Quality Control (see 2.8) and the person
memiliki tanggung jawab bersama responsible for engineering relating to
terhadap aspek yang berkaitan dengan quality.
mutu.

2.6 Kepala bagian Pengawasan Mutu 2.6 The head of Quality Control should be a
hendaklah seorang terkualifikasi dan qualified pharmacist. He/she should have
lebih diutamakan seorang Apoteker, adequate training and practical
memperoleh pelatihan yang sesuai, experiences which enable him/her to
memiliki pengalaman praktis yang perform his/her function professionally.
memadai dan keterampilan manajerial The head of Quality Control should be
sehingga memungkinkan untuk melak- given full authority and responsibility in all
sanakan tugas secara profesional. quality control duties, including:
Kepala bagian Pengawasan Mutu
hendaklah diberi kewenangan dan
tanggung jawab penuh dalam peng-
awasan mutu, termasuk:
a) menyetujui atau menolak bahan awal, a) to approve or reject, as he/she sees
bahan pengemas, produk antara, fit, starting materials, packaging
produk ruahan dan produk jadi; materials, and intermediate, bulk
and finished products;
b) memastikan bahwa seluruh pengujian b) to ensure that all necessary testings
yang diperlukan telah dilaksanakan; are carried out;
c) memberi persetujuan terhadap spesifi- c) to approve specifications, sampling
kasi, petunjuk kerja pengambilan instructions, test methods and other
contoh, metode pengujian dan Quality Control procedures;
prosedur pengawasan mutu lain;
d) memberi persetujuan dan memantau d) to approve and monitor any contract
semua kontrak analisis; analysis;
e) memeriksa pemeliharaan bangunan e) to check the maintenance of his/her
dan fasilitas serta peralatan di bagian department, premises and
pengawasan mutu; equipment;
f) memastikan bahwa validasi yang f) to ensure that the appropriate
sesuai telah dilaksanakan; dan validations are done;

Edisi 2006 - 13 - 2006 Edition


Bab 2 - Personalia Chapter 2 - Personnel

g) memastikan bahwa pelatihan awal dan g) to ensure that the required initial and
berkesinambungan bagi personil di continuing training of his/her
departemennya dilaksanakan dan department personnel is carried out
diterapkan sesuai kebutuhan. and adapted according to need.

Tugas lain departemen Pengawasan Other duties of the Quality Control


Mutu dirangkum pada BAB 7. Department are summarized in CHAPTER
7.

2.7 Kepala bagian Manajemen Mutu 2.7 The head of Quality Management (Quality
(Pemastian Mutu) hendaklah seorang Assurance) should be a qualified
Apoteker yang terdaftar dan pharmacist. He/she should have
terkualifikasi, memperoleh pelatihan adequate training and practical
yang sesuai, memiliki pengalaman experiences which enable him/her to
praktis yang memadai dan keterampilan perform his/her function professionally.
manajerial sehingga memungkinkan The head of Quality Management (Quality
untuk melaksanakan tugas secara Assurance) should be given full authority
profesional. Kepala bagian Manajemen and responsibility in all quality system
Mutu (Pemastian Mutu) hendaklah /assurance duties, including:
diberi kewenangan dan tanggung jawab
penuh untuk melaksanakan tugas yang
berhubungan dengan sistem mutu/
pemastian mutu, termasuk:
a) memastikan penerapan (dan, bila a) to ensure implementation (and, when
diperlukan, membentuk) sistem needed, establishment) of the quality
mutu; system;
b) ikut serta dalam atau memprakarsai b) to participate in or initiate the
pembentukan acuan mutu development of the company’s quality
perusahaan; manual;
c) memprakarsai dan mengawasi audit c) to initiate and supervise the regular
internal atau inspeksi diri berkala; internal audits or self-inspection;
d) melakukan pengawasan terhadap d) to perform the oversight of the Quality
fungsi bagian Pengawasan Mutu; Control Department;
e) memprakarsai dan berpartisipasi e) to initiate and participate in external audit
dalam pelaksanaan audit eksternal (vendor audit);
(audit terhadap pemasok);
f) memprakarsai dan berpartisipasi f) to initiate and participate in validation
dalam program validasi; programmes
g) memastikan pemenuhan persyaratan g) to ensure compliance with technical or
teknik atau peraturan Otoritas regulatory requirements related to the
Pengawasan Obat (OPO) yang quality of finished products ;
berkaitan dengan mutu produk jadi;
h) mengevaluasi/mengkaji catatan bets; h) to evaluate/review batch records;
dan
i) meluluskan atau menolak produk jadi i) to approve or reject, as he/she sees fit,
untuk penjualan dengan mempertim- finished products for sale;
bangkan semua faktor terkait.

2.8 Masing-masing kepala bagian Produksi, 2.8 The heads of Production, Quality Control
Pengawasan Mutu dan Manajemen Mutu and Quality Management (Quality
(Pemastian Mutu) memiliki tanggung Assurance) generally have some shared,
jawab bersama dalam menerapkan or jointly exercised responsibilities

Edisi 2006 - 14 - 2006 Edition


Bab 2 - Personalia Chapter 2 - Personnel

semua aspek yang berkaitan dengan relating to quality.


mutu, yang berdasarkan peraturan OPO These may include, subject to any
mencakup: national regulations:

a) otorisasi prosedur tertulis dan a) the authorization of written procedures


dokumen lain, termasuk amandemen; and other documents, including
amendments;
b) pemantauan dan pengendalian ling- b) the monitoring and control of the
kungan pembuatan obat; manufacturing environment;
c) higiene pabrik; c) plant hygiene;
d) validasi proses; d) process validation;
e) pelatihan; e) training;
f) persetujuan dan pemantauan terhadap f) the approval and monitoring of
pemasok bahan; suppliers of materials;
g) persetujuan dan pemantauan terhadap g) the approval and monitoring of
pembuat obat atas dasar kontrak; contract manufacturers;
h) penetapan dan pemantauan kondisi h) the designation and monitoring of
penyimpanan bahan dan produk; storage conditions for materials and
products;
i) penyimpanan catatan; i) the retention of records;
j) pemantauan pemenuhan terhadap j) the monitoring of compliance with the
persyaratan CPOB; requirements of GMP;
k) inspeksi, penyelidikan dan pengam- k) the inspection, investigation, and
bilan sampel, untuk taking samples, in order to
l) pemantauan faktor yang mungkin l) monitor factors which may affect
berdampak terhadap mutu produk. product quality.

PELATIHAN TRAINING

2.9. Industri farmasi hendaklah memberikan 2.9 The manufacturer should provide
pelatihan bagi seluruh personil yang training for all the personnel whose
karena tugasnya harus berada di dalam duties take them into production areas,
area produksi, gudang penyimpanan storage or into control laboratories
atau laboratorium (termasuk personil (including the technical, maintenance
teknik, perawatan dan petugas and cleaning personnel), and for other
kebersihan), dan bagi personil lain yang personnel whose activities could affect
kegiatannya dapat berdampak pada the quality of the product.
mutu produk.

2.10. Di samping pelatihan dasar dalam teori 2.10 Beside the basic training on the theory
dan praktik CPOB, personil baru and practice of Good Manufacturing
hendaklah mendapat pelatihan sesuai Practice, newly recruited personnel
dengan tugas yang diberikan. Pelatihan should receive training appropriate to
berkesinambungan hendaklah juga the duties assigned to them. Continuing
diberikan, dan efektifitas penerapannya training should also be given, and its
hendaklah dinilai secara berkala. practical effectiveness should be
Hendaklah tersedia program pelatihan periodically assessed. Training
yang disetujui kepala bagian masing- programmes should be available,
masing. Catatan pelatihan hendaklah approved by either the head of
disimpan. Production or the head of Quality
Control, or both of them, as appropriate.
Training records should be kept.

Edisi 2006 - 15 - 2006 Edition


Bab 2 - Personalia Chapter 2 - Personnel

2.11. Pelatihan spesifik hendaklah diberikan 2.11 Personnel working in areas where
kepada personil yang bekerja di area contamination is hazard, e.g. clean
dimana pencemaran merupakan areas or areas where highly active,
bahaya, misalnya area bersih atau area toxic, infectious or sensitizing materials
penanganan bahan berpotensi tinggi, are handled, should be given specific
toksik atau bersifat sensitisasi. training.

2.12. Pengunjung atau personil yang tidak 2.12 Visitors or untrained personnel should,
mendapat pelatihan sebaiknya tidak preferably, not be taken into the
masuk ke area produksi dan production and quality control areas. If
laboratorium pengawasan mutu. Bila this is unavoidable, they should be
tidak dapat dihindarkan, hendaklah given information in advance,
mereka diberi penjelasan lebih dahulu, particularly about personal hygiene and
terutama mengenai higiene perorangan the prescribed protective clothing. They
dan pakaian pelindung yang should be closely supervised.
dipersyaratkan serta diawasi dengan
ketat.

2.13. Konsep Pemastian Mutu dan semua 2.13 The concept of Quality Assurance and
tindakan yang tepat untuk all the measures capable of improving
meningkatkan pemahaman dan its understanding and implementation
penerapannya hendaklah dibahas should be fully discussed during training
secara mendalam selama pelatihan. sessions.

2.14. Pelatihan hendaklah diberikan oleh 2.14 Training should be conducted by


orang yang terkualifikasi. qualified individuals.

Edisi 2006 - 16 - 2006 Edition


BAB 3 CHAPTER 3

BANGUNAN DAN
FASILITAS PREMISES

PRINSIP PRINCIPLE

Bangunan dan fasilitas untuk pembuatan obat Premises must be located, designed,
hendaklah memiliki desain, konstruksi dan letak constructed, adapted and maintained to
yang memadai, serta disesuaikan kondisinya facilitate proper operations. Their layout and
dan dirawat dengan baik untuk memudahkan design must aim to minimize risk of confusion,
pelaksanaan operasi yang benar. Tata letak cross-contamination and other error and
dan desain ruangan harus dibuat sedemikian permit effective cleaning, sanitation and
rupa untuk memperkecil risiko terjadinya maintenance in order to avoid cross-
kekeliruan, pencemaran-silang dan kesalahan contamination, build up of dust or dirt and, in
lain, dan memudahkan pembersihan, sanitasi general, any adverse effect on the quality of
dan perawatan yang efektif untuk menghindari products.
pencemaran-silang, penumpukan debu atau
kotoran, dan dampak lain yang dapat
menurunkan mutu obat.

UMUM GENERAL

3.1. Letak bangunan hendaklah sedemikian 3.1 Premises should be located as to avoid
rupa untuk menghindari pencemaran dari contamination from the surrounding
lingkungan sekelilingnya, seperti pence- environment such as air, earth and water
maran dari udara, tanah dan air serta dari pollutant as well as from nearby activities
kegiatan industri lain yang berdekatan. which could adversely affect the quality of
Apabila letak bangunan tidak sesuai, products. If the premises were unsuitably
hendaklah diambil tindakan pencegahan located, effective measures should be
yang efektif terhadap pencemaran taken to avoid such contamination.
tersebut.

3.2. Bangunan dan fasilitas hendaklah 3.2 Premises should be so constructed,


dikonstruksi, dilengkapi dan dirawat equipped and maintained to afford
dengan tepat agar memperoleh maximum protection against weather,
perlindungan maksimal dari pengaruh flood, ground seepage and the access
cuaca, banjir, rembesan dari tanah serta entry and harbouring of insects, birds,
masuk dan bersarangnya serangga, rodents, vermin, or other animals. There
burung, binatang pengerat, kutu atau should be a procedure for rodent and
hewan lain. Hendaklah tersedia prosedur pest control.
untuk pengendalian binatang pengerat dan
hama.

3.3. Bangunan dan fasilitas hendaklah dirawat 3.3 Premises should be carefully maintained.
dengan cermat. Bangunan serta fasilitas They should be cleaned and, where
hendaklah dibersihkan dan, dimana perlu, applicable, disinfected according to
didisinfeksi sesuai prosedur tertulis yang detailed written procedures. Records
rinci. Catatan pembersihan dan disinfeksi should be maintained.
hendaklah disimpan.

Edisi 2006 - 17 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

3.4. Seluruh bangunan dan fasilitas termasuk 3.4 All premises, including production areas,
area produksi, laboratorium, area laboratories, stores, passage ways and
penyimpanan, koridor dan lingkungan external surroundings should be
sekeliling bangunan hendaklah dirawat maintained in a clean and tidy condition.
dalam kondisi bersih dan rapi. Kondisi The conditions of buildings should be
bangunan hendaklah ditinjau secara reviewed regularly, and repaired where
teratur dan diperbaiki di mana perlu. necessary. Special care should be
Perbaikan dan perawatan bangunan dan exercised to ensure that building repair or
fasilitas hendaklah dilakukan hati-hati agar maintenance operations do not adversely
kegiatan tersebut tidak memengaruhi mutu affect the products.
obat pasokan.

3.5. Tenaga listrik, lampu penerangan, suhu, 3.5 Electrical supply, lighting, temperature,
kelembaban dan ventilasi hendaklah tepat humidity and ventilation should be
agar tidak mengakibatkan dampak yang appropriate and such that they do not
merugikan baik secara langsung maupun adversely affect, directly or indirectly,
tidak langsung terhadap produk selama either the pharmaceutical products during
proses pembuatan dan penyimpanan, atau their manufacture and storage, or the
terhadap ketepatan / ketelitian fungsi dari accurate functioning of equipment.
peralatan.

3.6. Desain dan tata letak ruang hendaklah 3.6 The premises design and lay-out should
memastikan : ensure :
a) kompatibilitas dengan kegiatan produksi a) the compatibility of other
lain yang mungkin dilakukan di dalam manufacturing operations that may be
sarana yang sama atau sarana yang carried out in the same or adjacent
berdampingan; dan premises; and
b) pencegahan area produksi b) avoiding use of production areas as a
dimanfaatkan sebagai jalur lalu lintas general traffic for personnel and
umum bagi personil dan bahan atau materials or for storage other than the
produk, atau sebagai tempat materials in process.
penyimpanan bahan atau produk selain
yang sedang diproses.

3.7. Tindakan pencegahan hendaklah diambil 3.7 Steps should be taken in order to prevent
untuk mencegah masuknya personil yang the entry of unauthorized people.
tidak berkepentingan. Area produksi, area Production, storage and quality control
penyimpanan dan area pengawasan mutu areas should not be used as a right of
tidak boleh digunakan sebagai jalur lalu way by personnel who do not work in
lintas bagi personil yang tidak bekerja di them.
area tersebut.

3.8. Kegiatan di bawah ini hendaklah dilakukan 3.8 Defined areas for the following operations
di area yang ditentukan: are required :
¾ penerimaan bahan; ¾ materials receiving;
¾ karantina barang masuk; ¾ incoming goods quarantine;
¾ penyimpanan bahan awal dan bahan ¾ starting materials storage;
pengemas;
¾ penimbangan dan penyerahan bahan ¾ weighing and dispensing;
atau produk;
¾ pengolahan; ¾ processing;
¾ pencucian peralatan; ¾ equipment washing;

Edisi 2006 - 18 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

¾ penyimpanan peralatan; ¾ equipment storage;


¾ penyimpanan produk ruahan; ¾ storage of bulk products;
¾ pengemasan; ¾ packaging;
¾ karantina produk jadi sebelum ¾ quarantine storage before the final
memperoleh pelulusan akhir; release of finished products;
¾ pengiriman produk; dan ¾ product shipping; and
¾ laboratorium pengawasan mutu. ¾ control laboratory.

AREA PENIMBANGAN WEIGHING AREAS

3.9 Penimbangan bahan awal dan perkiraan 3.9 The weighing of starting materials and the
hasil nyata produk dengan cara estimation of yield by weighing should be
penimbangan hendaklah dilakukan di area carried out in separate weighing areas
penimbangan terpisah yang didesain specially designed for that use. Such
khusus untuk kegiatan tersebut. Area ini areas may be part of either storage or
dapat menjadi bagian dari area production areas.
penyimpanan atau area produksi.

AREA PRODUKSI PRODUCTION AREAS

3.10 Untuk memperkecil risiko bahaya medis 3.10 In order to minimize the risk of a
yang serius akibat terjadinya serious medical hazard due to cross-
pencemaran-silang, suatu sarana khusus contamination, dedicated and self-
dan self-contained hendaklah disediakan contained facilities must be available
untuk produksi obat tertentu seperti for the production of particular
produk yang dapat menimbulkan pharmaceutical products, such as
sensitisasi tinggi. Produk lain seperti highly sensitizing materials.
antibiotik tertentu (misal: penisilin), The production of other products, such
produk hormon seks, produk sitotoksik, as certain antibiotics (e.g. penicillins),
produk tertentu dengan bahan aktif sex hormones, certain cytotoxics,
berpotensi tinggi, produk biologi (misal: certain highly active drugs, biological
yang berasal dari mikroorganisme hidup) preparations (e.g. from live micro-
dan produk non-obat hendaklah organisms) and non-pharmaceutical
diproduksi di bangunan terpisah. products, should be conducted in
separate buildings.

3.11 Pembuatan produk yang diklasifikasikan 3.11 The production of technical poisons,
sebagai racun seperti pestisida dan such as pesticides and herbicides,
herbisida tidak boleh dilakukan di sarana should not be allowed in premises used
produksi obat. for the manufacture of pharmaceutical
products.

3.12 Tata-letak ruang produksi sebaiknya 3.12 Premises should preferably be laid out
dirancang sedemikian rupa untuk: in such a way as:
a) memungkinkan kegiatan produksi a) to allow the production to take
dilakukan di area yang saling place in areas connected in a
berhubungan antara satu ruangan logical order corresponding to the
dengan ruangan lain mengikuti sequence of the operations, the
urutan tahap produksi dan menurut requisite cleanliness levels;
kelas kebersihan yang dipersya-
ratkan;

Edisi 2006 - 19 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

b) mencegah kesesakan dan ketidak- b) to avoid crowding and disorder;


teraturan; dan and
c) memungkinkan terlaksananya ko- c) to allow effective communication
munikasi dan pengawasan yang and supervision.
efektif.

3.13 Luas area kerja dan area penyimpanan 3.13 The adequacy of the working and in-
bahan atau produk yang sedang dalam process storage space should permit
proses hendaklah memadai untuk the orderly and logical positioning of
memungkinkan penempatan peralatan equipment and materials so as to
dan bahan secara teratur dan sesuai minimize the risk of confusion between
dengan alur proses, sehingga dapat different pharmaceutical products or
memperkecil risiko terjadi kekeliruan their components, to avoid cross-
antara produk obat atau komponen obat contamination and to minimize the risk
yang berbeda, mencegah pencemaran- of omission or wrong application of any
silang dan memperkecil risiko of the manufacturing or control steps.
terlewatnya atau salah melaksanakan
tahapan proses produksi atau
pengawasan.

3.14 Permukaan dinding, lantai dan langit- 3.14 Where starting and primary packaging
langit bagian dalam ruangan di mana materials, intermediate or bulk products
terdapat bahan baku dan bahan are exposed to the environment,
pengemas primer, produk antara atau interior surfaces (walls, floors and
produk ruahan yang terpapar ke ceilings) should be smooth, free from
lingkungan hendaklah halus, bebas cracks and open joints, and should not
retak dan sambungan terbuka, tidak shed particulate matter and should
melepaskan partikulat, serta memung- permit easy and effective cleaning and,
kinkan pelaksanaan pembersihan (bila if necessary, disinfection.
perlu disinfeksi) yang mudah dan efektif.

3.15 Konstruksi lantai di area pengolahan 3.15 The floor in processing areas should be
hendaklah dibuat dari bahan kedap air, made of impervious materials, laid to
permukaannya rata dan memungkinkan an even surface and should allow
pembersihan yang cepat dan efisien prompt and efficient removal of any
apabila terjadi tumpahan bahan. Sudut spillages. The coving of junctions
antara dinding dan lantai di area between walls and floors in processing
pengolahan hendaklah berbentuk areas is necessary.
lengkungan.

3.16 Pipa, fiting lampu, titik ventilasi dan 3.16 Pipe work, light fittings, ventilation
instalasi sarana penunjang lain points and other services should be
hendaklah dirancang dan dipasang designed and installed in such a way to
sedemikian rupa untuk menghindari avoid the creation of recesses which
terbentuknya ceruk yang sulit dibersih- are difficult to clean. As far as possible,
kan. Untuk kepentingan perawatan, for maintenance purposes, they should
sedapat mungkin instalasi sarana be accessible from outside the
penunjang seperti ini hendaklah dapat production areas.
dijangkau dari luar area pengolahan.

3.17 Pipa yang terpasang di dalam ruangan 3.17 Exposed pipes should not touch walls
tidak boleh menempel pada dinding but be suspended from or be supported
tetapi digantungkan dengan menggu- by brackets, sufficiently separated to

Edisi 2006 - 20 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

nakan siku-siku pada jarak cukup untuk allow thorough cleaning.


memudahkan pembersihan menyeluruh.

3.18 Pemasangan rangka atap, pipa dan 3.18 Exposed overhead roof joints, pipes
saluran udara di dalam ruangan and ducts should be avoided. Where
hendaklah dihindari. Apabila tidak they are unavoidable, special cleaning
terhindarkan, maka prosedur dan jadwal procedures and schedules should be
pembersihan instalasi tersebut prepared and followed.
hendaklah dibuat dan diikuti.

3.19 Lubang udara masuk dan keluar serta 3.19 Air intakes and exhausts, and
pipa-pipa dan salurannya hendaklah associated pipe work and ducting
dipasang sedemikian rupa untuk should be installed in such a way to
mencegah pencemaran terhadap avoid product contamination.
produk.

3.20 Saluran pembuangan air hendaklah 3.20 Drains should be of adequate size,
cukup besar, dirancang dan dilengkapi designed and equipped with trapped
dengan bak kontrol serta ventilasi yang gullies to prevent back-flow. Open
baik untuk mencegah aliran balik. channels should be avoided where
Sedapat mungkin saluran terbuka possible, but if necessary, they should
dicegah tetapi bila perlu hendaklah be shallow to facilitate cleaning and
cukup dangkal untuk memudahkan disinfection.
pembersihan dan disinfeksi.

3.21 Area produksi hendaklah diventilasi 3.21 Production areas should be effectively
secara efektif dengan menggunakan ventilated, with air control facilities
sistem pengendali udara termasuk filter including filtration of air to a sufficient
udara dengan tingkat efisiensi yang level to prevent contamination and
dapat mencegah pencemaran dan cross-contamination, as well as control
pencemaran-silang, pengendali suhu of temperature and, where necessary,
dan, bila perlu, pengendali kelembaban humidity appropriate both to the
udara sesuai kebutuhan produk yang products handled and to the operations
diproses dan kegiatan yang dilakukan di undertaken within them and to the
dalam ruangan dan dampaknya external environment. These areas
terhadap lingkungan luar pabrik. Area should be regularly monitored during
produksi hendaklah dipantau secara both production and non-production
teratur baik selama ada maupun tidak periods to ensure compliance with their
ada kegiatan produksi untuk design specifications.
memastikan pemenuhan terhadap
spesifikasi yang dirancang sebelumnya.

3.22 Area di mana dilakukan kegiatan yang 3.22 In cases where dust is generated (e.g.
menimbulkan debu misalnya pada saat during sampling, weighing, mixing and
pengambilan sampel, penimbangan processing operations, packaging of
bahan atau produk, pencampuran dan dry products), specific provisions
pengolahan bahan atau produk, should be taken to avoid cross-
pengemasan produk serbuk, memer- contamination and facilitate cleaning.
lukan sarana penunjang khusus untuk
mencegah pencemaran-silang dan
memudahkan pembersihan.

Edisi 2006 - 21 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

3.23 Tata letak ruang area pengemasan 3.23 Premises for the packaging of
hendaklah dirancang khusus untuk pharmaceutical products should be
mencegah campur baur atau specifically designed and laid out so as
pencemaran-silang. to avoid mix-ups or cross-
contamination.

3.24 Area produksi hendaklah mendapat 3.24 Productions areas should be well lit,
penerangan yang memadai, terutama di particularly where visual on-line
mana pengawasan visual dilakukan controls are carried out.
pada saat proses berjalan.

3.25 Pengawasan-selama-proses dapat 3.25 In-process controls may be carried out


dilakukan di dalam area produksi within the production area provided
sepanjang kegiatan tersebut tidak they do not carry any risk for the
menimbulkan risiko terhadap produksi production.
obat.

3.26 Pintu area produksi yang berhubungan 3.26 Doors that lead from production areas
langsung ke lingkungan luar, seperti directly to the outside, e.g. fire exits,
pintu bahaya kebakaran, hendaklah should be sealed. They should be
ditutup rapat. Pintu tersebut hendaklah secured in such a way that they can be
diamankan sedemikian rupa sehingga used only as an emergency exit. Where
hanya dapat digunakan dalam keadaan internal doors are a barrier to cross
darurat sebagai pintu ke luar. Pintu di contamination, they should be closed
dalam area produksi yang berfungsi when not in use.
sebagai barier terhadap pencemaran-
silang hendaklah selalu ditutup apabila
sedang tidak digunakan.

AREA PENYIMPANAN STORAGE AREAS

3.27 Area penyimpanan hendaklah memiliki 3.27 Storage areas should be of sufficient
kapasitas yang memadai untuk capacity to allow orderly storage of the
menyimpan dengan rapi dan teratur various categories of materials and
berbagai macam bahan dan produk products: starting and packaging
seperti bahan awal dan bahan materials, intermediate, bulk and
pengemas, produk antara, produk finished products, products in
ruahan dan produk jadi, produk dalam quarantine, released, rejected, returned
status karantina, produk yang telah or recalled.
diluluskan, produk yang ditolak, produk
yang dikembalikan atau produk yang
ditarik dari peredaran.

3.28 Area penyimpanan hendaklah didesain 3.28 Storage areas should be designed or
atau disesuaikan untuk menjamin kondisi adapted to ensure good storage
penyimpanan yang baik; terutama area conditions. In particular, they should be
tersebut hendaklah bersih, kering dan clean, dry and sufficiently lit and
mendapat penerangan yang cukup serta maintained within specified temperature
dipelihara dalam batas suhu yang limits.
ditetapkan.

Edisi 2006 - 22 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

3.29 Apabila kondisi penyimpanan khusus 3.29 Where special storage conditions are
(misal suhu, kelembaban) dibutuhkan, required (e.g. temperature, humidity)
kondisi tersebut hendaklah disiapkan, these should be provided, controlled,
dikendalikan, dipantau dan dicatat di monitored and recorded where
mana diperlukan. appropriate.

3.30 Area penerimaan dan pengiriman barang 3.30 Receiving and dispatch bays should
hendaklah dapat memberikan protect materials and products from the
perlindungan bahan dan produk terhadap weather. Receptions areas should be
cuaca. Area penerimaan hendaklah designed and equipped to allow
didesain dan dilengkapi dengan peralatan containers of incoming materials to be
yang sesuai untuk kebutuhan cleaned where necessary before
pembersihan wadah barang bila perlu. storage.

3.31 Apabila status karantina dipastikan 3.31 Where quarantine status is ensured by
dengan cara penyimpanan di area storage in separate areas, these areas
terpisah, maka area tersebut harus diberi must be clearly marked and their
penandaan yang jelas dan akses ke area access restricted to authorized
tersebut terbatas bagi personil yang personnel. Any system replacing the
berwenang. Sistem lain untuk physical quarantine should give
menggantikan sistem karantina barang equivalent security.
secara fisik hendaklah memberi
pengamanan yang setara.

3.32 Hendaklah disediakan area terpisah 3.32 There should normally be a separate
dengan lingkungan yang terkendali untuk sampling area for starting materials in a
pengambilan sampel bahan awal. Apabila controlled environment. If sampling is
kegiatan tersebut dilakukan di area performed in the storage area, it should
penyimpanan, maka pengambilan sampel be conducted in such a way as to
hendaklah dilakukan sedemikian rupa prevent contamination or cross-
untuk mencegah pencemaran atau contamination. Adequate cleaning
pencemaran silang. Prosedur procedures should be in place for the
pembersihan yang memadai bagi ruang sampling areas.
pengambilan sampel hendaklah tersedia.

3.33 Area terpisah dan terkunci hendaklah 3.33 Segregated and locked areas should
disediakan untuk penyimpanan bahan be provided for the storage of rejected,
dan produk yang ditolak, atau yang ditarik recalled or returned materials and
kembali atau yang dikembalikan. products.

3.34 Bahan aktif berpotensi tinggi dan bahan 3.34 Highly active materials and radioactive
radioaktif, narkotik, obat berbahaya lain, materials, narcotics, other dangerous
dan zat atau bahan yang mengandung drugs, and substances presenting
risiko tinggi terhadap penyalahgunaan, special risks of abuse, fire or explosion
kebakaran atau ledakan hendaklah should be stored in safe and secure
disimpan di area yang terjamin areas. Narcotics and other dangerous
keamanannya. Obat narkotik dan obat drugs should be stored under lock.
berbahaya lain hendaklah disimpan di
tempat terkunci.

3.35 Bahan pengemas cetakan merupakan 3.35 Printed packaging materials are
bahan yang kritis karena menyatakan considered critical to the conformity of
kebenaran produk menurut penan- the pharmaceutical products to its

Edisi 2006 - 23 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

daannya. Perhatian khusus hendaklah labelling and special attention should


diberikan dalam penyimpanan bahan ini be paid to the safe and secure storage
agar terjamin keamanannya. Bahan label of these materials; particularly, labels
hendaklah disimpan di tempat terkunci. should be stored under lock.

AREA PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL AREAS

3.36 Laboratorium pengawasan mutu hendak- 3.36 Quality control laboratories should be
lah terpisah dari area produksi. Area separated from production areas. Areas
pengujian biologi, mikrobiologi dan where biological, microbiological or
radioisotop hendaklah dipisahkan satu radioisotope test methods are
dengan yang lain. employed should be separated from
each other.

3.37 Laboratorium pengawasan mutu 3.37 Quality control laboratories should be


hendaklah didesain sesuai dengan designed to suit the operations to be
kegiatan yang dilakukan. Luas ruang carried out in them. Sufficient space
hendaklah memadai untuk mencegah should be given to avoid mix-ups and
campur baur dan pencemaran silang. cross-contamination. There should be
Hendaklah disediakan tempat adequate suitable storage space for
penyimpanan dengan luas yang memadai samples, reference standards (if
untuk sampel, baku pembanding (bila necessary, under controlled
perlu dengan kondisi suhu terkendali), temperature), solvents, reagents and
pelarut, pereaksi dan catatan. records.

3.38 Suatu ruangan yang terpisah mungkin 3.38 A separate room may be needed for
diperlukan untuk memberi perlindungan instruments to protect them against
instrumen terhadap gangguan listrik, electrical interference, vibration, contact
getaran, kelembaban yang berlebihan with excessive moisture (humidity) and
dan gangguan lain, atau bila perlu untuk other external factors, or where it is
mengisolasi instrumen. necessary to isolate the instruments.

3.39 Desain laboratorium hendaklah memer- 3.39 The design of the laboratories should
hatikan kesesuaian bahan bangunan take into account the suitability of
yang dipakai, ventilasi dan pencegahan construction materials, prevention of
terhadap asap. Pasokan udara ke fumes and ventilation. There should be
laboratorium hendaklah dipisahkan dari separate air supply to laboratories and
pasokan ke area produksi. Hendaklah production areas. Separate air-handling
dipasang unit pengendali udara yang units and other provisions are needed
terpisah untuk masing-masing for biological, microbiological and
laboratorium biologi, mikrobiologi dan radioisotope laboratories.
radioisotop.

SARANA PENDUKUNG ANCILLARY AREAS

3.40 Ruang istirahat dan kantin hendaklah 3.40 Rest and refreshment rooms should be
dipisahkan dari area produksi dan separated from production and quality
laboratorium pengawasan mutu. control laboratory areas.

3.41 Sarana untuk mengganti pakaian kerja, 3.41 Facilities for changing clothes and for
membersihkan diri dan toilet hendaklah washing and toilet purposes should be

Edisi 2006 - 24 - 2006 Edition


Bab 3 – Bangunan dan Fasilitas Chapter 3 - Premises

disediakan dalam jumlah yang cukup dan easily accessible and appropriate for
mudah diakses. Toilet tidak boleh the number of users. Toilets should not
berhubungan langsung dengan area directly communicate with production or
produksi atau area penyimpanan. Ruang storage areas. Changing rooms should
ganti pakaian hendaklah berhubungan be directly connected to but separated
langsung dengan area produksi namun from production areas.
letaknya terpisah.

3.42 Sedapat mungkin letak bengkel 3.42 Maintenance workshops should as far
perbaikan dan perawatan peralatan as possible be separated from
terpisah dari area produksi. Apabila suku production areas. Whenever parts and
cadang, aksesori mesin dan perkakas tools are stored in the production area,
bengkel disimpan di area produksi, they should be kept in rooms or lockers
hendaklah disediakan ruangan atau reserved for that use.
lemari khusus untuk penyimpanan
tersebut.

3.43 Sarana pemeliharaan hewan hendaklah 3.43 Animal houses should be well isolated
diisolasi dengan baik terhadap area lain from other areas, with separate
dan dilengkapi dengan akses hewan entrance (animal access) and air
serta unit pengendali udara yang handling facilities.
terpisah.

Edisi 2006 - 25 - 2006 Edition


BAB 4 CHAPTER 4

PERALATAN EQUIPMENT

PRINSIP PRINCIPLE

Peralatan untuk pembuatan obat hendaklah Equipment used in manufacturing of


memiliki desain dan konstruksi yang tepat, pharmaceutical products should be of
ukuran yang memadai serta ditempatkan dan appropriate design and construction, adequate
dikualifikasi dengan tepat, agar mutu obat size, suitably located and qualified in order that
terjamin sesuai desain serta seragam dari the quality designed into each pharmaceutical
bets ke bets dan untuk memudahkan product can be assured and reproducible on a
pembersihan serta perawatan. batch-to-batch production basis and to
facilitate its effective cleaning and
maintenance.

DESAIN DAN KONSTRUKSI DESIGN AND CONSTRUCTION

Desain dan konstruksi peralatan hendaklah The design and construction of equipment
memenuhi persyaratan sebagai berikut: should fulfill the following requirements:

4.1 peralatan hendaklah didesain dan dikons- 4.1 equipment should be designed and
truksikan sesuai dengan tujuannya; constructed to suit its intended purpose;

4.2 permukaan peralatan yang bersentuhan 4.2 equipment surfaces coming into contact
dengan bahan awal, produk antara atau with any starting material, intermediate,
produk jadi tidak boleh menimbulkan bulk or finished product should not be
reaksi, adisi atau absorbsi yang dapat reactive, additive, or absorptive so as to
memengaruhi identitas, mutu atau alter its identity, quality or purity beyond
kemurnian di luar batas yang ditentukan; the established limits;

4.3 bahan yang diperlukan untuk peng- 4.3 materials required for specific equipment
operasian alat khusus, misalnya pelumas operations, such as lubricants or coolants
atau pendingin tidak boleh bersentuhan should not come into contact with any in-
dengan bahan yang sedang diolah process materials so as to alter the
sehingga tidak memengaruhi identitas, identity, quality, or purity of starting
mutu atau kemurnian bahan awal, produk material, intermediate, bulk or the finished
antara ataupun produk jadi; product;

4.4 peralatan tidak boleh merusak produk 4.4 equipment should not adversely affect the
akibat katup bocor, tetesan pelumas dan product through leaking valves, lubricant
hal sejenis atau karena perbaikan, drips and the like; or through
perawatan, modifikasi dan adaptasi yang inappropriate repairs, maintenance,
tidak tepat; modifications or adaptations;

4.5 peralatan hendaklah didesain sedemikian 4.5 equipment should be designed so that it
rupa agar mudah dibersihkan. Peralatan can be easily and thoroughly cleaned. It
tersebut hendaklah dibersihkan sesuai should be cleaned according to detailed
prosedur tertulis yang rinci serta disimpan and written procedures and stored only in

Edisi 2006 26 - 2006 Edition


Bab 4 – Peralatan Chapter 4 - Equipment
Bab 4 – Peralatan Chapter 4 - Equipment

PEMASANGAN DAN PENEMPATAN INSTALLATION AND LOCATION

4.12 Peralatan hendaklah ditempatkan 4.12 Equipment should be suitably located to


sedemikian rupa untuk memperkecil minimize possible cross-contamination
kemungkinan terjadinya pencemaran by substances used in the same area.
silang antar bahan di area yang sama. Equipment should be installed in such a
Peralatan hendaklah dipasang way as to prevent any risk of error or of
sedemikian rupa untuk menghindari contamination.
risiko kekeliruan atau pencemaran.

4.13 Peralatan satu sama lain hendaklah 4.13 Equipment should be located at a
ditempatkan pada jarak yang cukup sufficient distance from other equipment
untuk menghindari kesesakan serta to avoid congestion and to ensure that
memastikan tidak terjadi kekeliruan dan products do not become admixed or
campur-baur produk. confused with one another.

4.14 Semua sabuk (belt) dan pulley mekanis 4.14 All open mechanical belts and pulleys
terbuka hendaklah dilengkapi dengan should be equipped with safety guards.
pengaman.

4.15 Air, uap dan udara bertekanan atau 4.15 Water, steam and pressure or vacuum
vakum serta saluran lain hendaklah and other lines should be installed so as
dipasang sedemikian rupa agar mudah to be easily accessible during all phases
diakses pada tiap tahap proses. Pipa of operation. Fixed pipe work should be
hendaklah diberi penandaan yang jelas clearly labeled to indicate the contents
untuk menunjukkan isi dan arah aliran. and, where applicable, the direction of
flow.

4.16 Tiap peralatan utama hendaklah diberi 4.16 Each piece of major equipment should
tanda dengan nomor identitas yang be clearly marked with an identifying
jelas. Nomor ini dicantumkan di dalam number. This number will be used on all
semua perintah dan catatan bets untuk batch directions to designate the
menunjukkan unit atau peralatan yang particular unit or apparatus used it that
digunakan pada pembuatan bets specific batch. Exception is made where
tersebut kecuali bila peralatan tersebut a piece of equipment is solely used for
hanya digunakan untuk satu jenis one type of product.
produk saja.

4.17 Peralatan yang rusak, jika memung- 4.17 Defective equipment should, if possible,
kinkan, hendaklah dikeluarkan dari area be removed from production and quality
produksi dan pengawasan mutu, atau control areas, or at least be clearly
setidaknya, diberi penandaan yang labeled as defective.
jelas.

PERAWATAN MAINTENANCE

4.18 Peralatan hendaklah dirawat sesuai 4.18 Equipment should be maintained at


jadwal untuk mencegah malfungsi atau appropriate intervals to prevent
pencemaran yang dapat memengaruhi malfunctions or contaminations which
identitas, mutu atau kemurnian produk. could alter the identity, quality, or purity
of the product.

Edisi 2006 - 28 - 2006 Edition


Bab 4 – Peralatan Chapter 4 - Equipment

4.19 Kegiatan perbaikan dan perawatan 4.19 Repair and maintenance operations
hendaklah tidak menimbulkan risiko should not present any hazard to the
terhadap mutu produk. quality of the products.

4.20 Bahan pendingin, pelumas dan bahan 4.20 Coolants, lubricants and other chemicals
kimia lain seperti cairan alat penguji such as thermal probe solutions should
suhu hendaklah dievaluasi dan disetujui be evaluated and approved by a formal
dengan proses formal. process.

4.21 Prosedur tertulis untuk perawatan 4.21 Written procedures should be


peralatan hendaklah dibuat dan established and followed for
dipatuhi. maintenance of equipment.

4.22 Pelaksanaan perawatan dan pemakaian 4.22 A written record of major equipment
suatu peralatan utama hendaklah maintenance and use should be
dicatat dalam buku log alat yang included in individual equipment logs
menunjukkan tanggal, waktu, produk, which also identifies the date, time,
kekuatan dan nomor setiap bets atau lot product, strength and batch or lot
yang diolah dengan alat tersebut. number of each batch processed. For
Catatan untuk peralatan yang equipment used solely for one product
digunakan khusus untuk satu produk the record can be included in the
saja dapat ditulis dalam catatan bets. production batch records.

Edisi 2006 - 29 - 2006 Edition


BAB 5 CHAPTER 5

SANITASI DAN SANITATION AND


HIGIENE HYGIENE

PRINSIP PRINCIPLE

Tingkat sanitasi dan higiene yang tinggi High level or sanitation and hygiene should
hendaklah diterapkan pada setiap aspek be practiced in every aspect of
pembuatan obat. Ruang lingkup sanitasi dan manufacturing pharmaceutical products.
higiene meliputi personil, bangunan, peralatan The scope of sanitation and hygiene covers
dan perlengkapan, bahan produksi serta personnel, premises, equipment and
wadahnya, dan segala sesuatu yang dapat apparatus, production materials and
merupakan sumber pencemaran produk. containers and anything that could become a
Sumber pencemaran potensial hendaklah source of contamination to the product.
dihilangkan melalui suatu program sanitasi dan Potential sources of contamination should be
higiene yang menyeluruh dan terpadu. eliminated through an integrated
comprehensive program of sanitation and
hygiene.

HIGIENE PERORANGAN PERSONAL HYGIENE

5.1 Tiap personil yang masuk ke area 5.1 Every person entering the
pembuatan hendaklah mengenakan manufacturing areas should wear
pakaian pelindung yang sesuai dengan protective garments appropriate to the
kegiatan yang dilaksanakannya. operations to be carried out.

5.2 Prosedur higiene perorangan termasuk 5.2 Personal hygiene procedures including
persyaratan untuk mengenakan pakaian requirement of using protective clothing
pelindung hendaklah diberlakukan bagi should apply to all persons entering
semua personil yang memasuki area production areas, whether they are
produksi, baik karyawan purna waktu, temporary or full-time employees or
paruh waktu atau bukan karyawan yang non-employees on company property,
berada di area pabrik, misalnya karyawan e.g. contractor’s employees, visitors,
kontraktor, pengunjung, anggota senior management and inspectors.
manajemen senior dan inspektur.

5.3 Untuk menjamin perlindungan produk dari 5.3 To assure protection of the product from
pencemaran dan untuk keamanan contaminations as well as the safety of
personil, hendaklah personil mengenakan the personnel, they should wear clean
pakaian pelindung yang bersih dan sesuai body-coverings appropriate to the duties
dengan tugasnya termasuk penutup they perform, including appropriate hair
rambut. Pakaian kerja kotor dan lap covering. Soiled uniforms and soiled
pembersih kotor (yang dapat dipakai cleaning cloths (if reusable) should be
ulang) hendaklah disimpan dalam wadah stored in separate closed containers
tertutup hingga saat pencucian. until properly laundered.

5.4 Program higiene yang rinci hendaklah 5.4 Detailed hygiene programmes should be
dibuat dan diadaptasikan terhadap established and adapted to the different

Edisi 2006 - 30 - 2006 Edition


Bab 5 - Sanitasi dan Higiene Chapter 5 – Sanitation and Hygiene

berbagai kebutuhan di dalam area needs within the manufacturing area.


pembuatan. Program tersebut hendaklah They should include procedures relating
mencakup prosedur yang berkaitan to the health, hygiene practices and
dengan kesehatan, praktik higiene dan clothing of personnel. These procedures
pakaian pelindung personil. Prosedur should be understood and followed in a
hendaklah dipahami dan dipatuhi secara very strict way by every person whose
ketat oleh setiap personil yang bertugas di duties take him into the production and
area produksi dan pengawasan. Program control areas. Hygiene programmes
higiene hendaklah dipromosikan oleh should be promoted by management
manajemen dan dibahas secara luas and widely discussed during training
selama sesi pelatihan. sessions.

5.5 Semua personil hendaklah menjalani 5.5 All personnel should receive medical
pemeriksaan kesehatan pada saat direkrut. examination upon recruitment. It must
Industri harus bertanggung jawab agar be the manufacturer's responsibility that
tersedia instruksi yang memastikan bahwa there are instructions ensuring that
keadaan kesehatan personil yang dapat health conditions that can be of
memengaruhi mutu produk diberitahukan relevance to the quality of products
kepada manajemen industri. Sesudah come to the manufacturer's knowledge.
pemeriksaan kesehatan awal hendaklah After the first medical examination,
dilakukan pemeriksaan kesehatan kerja examinations should be carried out
dan kesehatan personil secara berkala. periodically for the work and personal
Petugas pemeriksa visual hendaklah health. Visual inspectors should also
menjalani pemeriksaan mata secara undergo periodic eye examination.
berkala.

5.6 Semua personil hendaklah menerapkan 5.6 All personnel should practise good
higiene perorangan yang baik. Hendaklah personal hygiene. They should be
mereka dilatih mengenai penerapan trained in the practices of personal
higiene perorangan. Semua personil yang hygiene. A high level of personal
berhubungan dengan proses pembuatan hygiene should be observed by all those
hendaklah memperhatikan tingkat higiene concerned with the manufacturing
perorangan yang tinggi. processes.

5.7 Tiap personil yang mengidap penyakit atau 5.7 Any person shown at any time to have
menderita luka terbuka yang dapat an apparent illness or open lesions that
merugikan mutu produk hendaklah may adversely affect the quality of
dilarang menangani bahan awal, bahan products should not be allowed to
pengemas, bahan yang sedang diproses handle starting materials, packaging
dan obat jadi sampai dia sembuh kembali. materials, in-process materials, and
pharmaceutical products until the
condition is improved.

5.8 Semua personil hendaklah diperintahkan 5.8 All personnel should be instructed and
dan didorong untuk melaporkan kepada encouraged to report to their immediate
atasan langsung tiap keadaan (pabrik, supervisor any condition (plant,
peralatan atau personil) yang menurut equipment or personnel) that they
penilaian mereka dapat merugikan produk. consider may adversely affect the
products.

5.9 Hendaklah dihindarkan persentuhan 5.9 Direct contact should be avoided


langsung antara tangan operator dengan between the operator's hands and the
bahan awal, produk antara dan produk exposed starting materials, intermediate

Edisi 2006 - 31 - 2006 Edition


Bab 5 - Sanitasi dan Higiene Chapter 5 – Sanitation and Hygiene

ruahan yang terbuka dan juga dengan and bulk products as well as with any
bagian peralatan yang bersentuhan part of the equipment that comes into
dengan produk. contact with the products.

5.10 Personil hendaklah diinstruksikan supaya 5.10 Personnel should be instructed to use
menggunakan sarana mencuci tangan the hand-washing facilities and to
dan mencuci tangannya sebelum wash their hands before entering
memasuki area produksi. Untuk tujuan itu production areas. Signs to this effect
perlu dipasang poster yang sesuai. should be posted.

5.11 Merokok, makan, minum, mengunyah, 5.11 Smoking, eating, drinking, chewing or
memelihara tanaman, menyimpan keeping plant, storage of food, drink,
makanan, minuman, bahan untuk smoking material or personal
merokok atau obat pribadi hanya medicines should be restricted to
diperbolehkan di area tertentu dan specific areas and not permitted in
dilarang dalam area produksi, production, laboratory, storage areas
laboratorium, area gudang dan area lain and other areas where they might
yang mungkin berdampak terhadap mutu adversely influence product quality.
produk.

5.12 Persyaratan khusus untuk pembuatan 5.12 Special requirements for sterile
produk steril dicakup dalam Aneks 1. products are covered in Annex 1.

SANITASI BANGUNAN DAN FASILITAS PREMISES SANITATION

5.13 Bangunan yang digunakan untuk 5.13 Premises used for manufacturing
pembuatan obat hendaklah didesain dan pharmaceutical products should be
dikonstruksi dengan tepat untuk suitably designed and constructed to
memudahkan sanitasi yang baik. facilitate good sanitation.

5.14 Hendaklah tersedia dalam jumlah yang 5.14 Adequate employee’s washing and
cukup sarana toilet dengan ventilasi yang well ventilated toilet facilities should be
baik dan tempat cuci bagi personil yang provided and easily accessible to
letaknya mudah diakses dari area manufacturing areas.
pembuatan.

5.15 Hendaklah disediakan sarana yang 5.15 Suitable facilities should be provided in
memadai untuk penyimpanan pakaian appropriate locations, for storage of
personil dan milik pribadinya di tempat employee clothing and personal
yang tepat. property.

5.16 Penyiapan, penyimpanan dan konsumsi 5.16 The preparation, storage and
makanan dan minuman hendaklah consumption of food and beverages
dibatasi di area khusus, misalnya kantin. should be restricted only to specific
Sarana ini hendaklah memenuhi standar areas, such as lunch room. These
saniter. facilities should meet sanitary
standards.

5.17 Sampah tidak boleh dibiarkan menum- 5.17 Waste material should not be allowed
puk. Sampah hendaklah dikumpulkan di to accumulate. It should be collected in
dalam wadah yang sesuai untuk suitable receptacles for removal to
dipindahkan ke tempat penampungan di collection points outside the buildings

Edisi 2006 - 32 - 2006 Edition


Bab 5 - Sanitasi dan Higiene Chapter 5 – Sanitation and Hygiene

luar bangunan dan dibuang secara and disposed of safely and in a


teratur dan berkala dengan meng- sanitary manner at regular and
indahkan persyaratan saniter. frequent intervals.

5.18 Rodentisida, insektisida, agens fumigasi 5.18 Rodenticides, insecticides, fumigating


dan bahan sanitasi tidak boleh agents and sanitizing materials should
mencemari peralatan, bahan awal, bahan not be permitted to contaminate
pengemas, bahan yang sedang diproses equipment, starting materials,
atau produk jadi. packaging materials, in-process
materials or finished products.

5.19 Hendaklah ada prosedur tertulis untuk 5.19 There should be written procedures for
pemakaian rodentisida, insektisida, use of suitable rodenticides,
fungisida, agens fumigasi, pembersih dan insecticides, fungicides, fumigating
sanitasi yang tepat. Prosedur tertulis agents, and cleaning and sanitizing
tersebut hendaklah disusun dan dipatuhi agents. Such written procedures
untuk mencegah pencemaran terhadap should be designed to prevent the
peralatan, bahan awal, wadah obat, tutup contamination of equipment,
wadah, bahan pengemas dan label atau components, pharmaceutical product
produk jadi. Rodentisida, insektisida dan containers, closures, packaging,
fungisida hendaklah tidak digunakan labelling materials, or finished products
kecuali yang sudah terdaftar dan and should be followed. Rodenticides,
digunakan sesuai peraturan terkait. insecticides, and fungicides should not
be used unless registered and used in
accordance with the relevant
regulation.

5.20 Hendaklah ada prosedur tertulis yang 5.20 There should be written procedures
menunjukkan penanggung jawab untuk assigning responsibility for sanitation
sanitasi serta menguraikan dengan cukup and describing in sufficient detail the
rinci mengenai jadwal, metode, peralatan cleaning schedules, methods,
dan bahan pembersih yang harus equipment, and materials to be used in
digunakan untuk pembersihan sarana cleaning the buildings and facilities;
dan bangunan. Prosedur tertulis terkait such written procedures should be
hendaklah dipatuhi. followed.

5.21 Prosedur sanitasi hendaklah berlaku 5.21 Sanitation procedures should apply to
untuk pekerjaan yang dilaksanakan oleh work performed by contractors or
kontraktor atau karyawan sementara temporary employees as well as work
maupun karyawan purna waktu selama performed by full-time employees
pekerjaan operasional biasa. during the ordinary course of
operations.

5.22 Segala praktik tidak higienis di area 5.22 Any unhygienic practice within the
pembuatan atau area lain yang dapat manufacturing areas or in any other
berdampak merugikan terhadap mutu area where the product might be
produk, hendaklah dilarang. adversely affected should be
forbidden.

5.23 Persyaratan khusus untuk pembuatan 5.23 Special requirements for sterile
produk steril dicakup dalam Aneks 1. products are covered in Annex 1.

Edisi 2006 - 33 - 2006 Edition


Bab 5 - Sanitasi dan Higiene Chapter 5 – Sanitation and Hygiene

PEMBERSIHAN DAN SANITASI EQUIPMENT CLEANING AND


PERALATAN SANITATION

5.24 Setelah digunakan, peralatan hendaklah 5.24 Equipment should be cleaned both
dibersihkan baik bagian luar maupun inside and outside after use according
bagian dalam sesuai dengan prosedur to established procedure and should
yang telah ditetapkan, serta dijaga dan be kept or stored in a clean condition
disimpan dalam kondisi yang bersih. Tiap and be checked for cleanliness prior to
kali sebelum dipakai, kebersihannya each use to ensure that all products or
diperiksa untuk memastikan bahwa materials from the previous batch are
semua produk atau bahan dari bets removed.
sebelumnya telah dihilangkan.

5.25 Metode pembersihan dengan cara vakum 5.25 Vacuum or wet cleaning methods are
atau cara basah lebih dianjurkan. Udara to be preferred. Compressed air and
bertekanan dan sikat hendaklah brushes should be used with care and
digunakan dengan hati-hati dan sedapat avoided if possible, as they increase
mungkin dihindari karena menambah the risk of product contamination.
risiko pencemaran produk.

5.26 Pembersihan dan penyimpanan per- 5.26 Cleaning and storing of mobile
alatan yang dapat dipindah-pindahkan equipment and storing of cleaning
dan penyimpanan bahan pembersih materials should be done in rooms
hendaklah dilaksanakan dalam ruangan separated from processing areas.
yang terpisah dari ruangan pengolahan.

5.27 Prosedur tertulis yang cukup rinci untuk 5.27 Written procedures in sufficient detail
pembersihan dan sanitasi peralatan serta should be established, validated and
wadah yang digunakan dalam followed for cleaning and sanitizing
pembuatan obat hendaklah dibuat, equipment and containers used in the
divalidasi dan ditaati. Prosedur ini manufacture of pharmaceutical
hendaklah dirancang agar pencemaran products. These procedures should be
peralatan oleh agens pembersih atau designed to prevent equipment
sanitasi dapat dicegah. Prosedur ini contamination by cleaning or sanitizing
setidaknya meliputi penanggung jawab agents and should at least include
pembersihan, jadwal, metode, peralatan responsibility for cleaning, cleaning
dan bahan yang dipakai dalam schedule, method, equipment and
pembersihan serta metode materials used in cleaning operations,
pembongkaran dan perakitan kembali the method of disassembling and
peralatan yang mungkin diperlukan untuk reassembling equipment as
memastikan pembersihan yang benar appropriate to assure proper cleaning
terlaksana. Jika perlu, prosedur juga and where necessary sterilization,
meliputi sterilisasi peralatan, removal of previous batch
penghilangan identitas bets sebelumnya identification, protection of clean
serta perlindungan peralatan yang telah equipment from contamination prior to
bersih terhadap pencemaran sebelum use.
digunakan.

5.28 Catatan mengenai pelaksanaan pem- 5.28 Record of cleaning, sanitizing,


bersihan, sanitasi, sterilisasi dan inspeksi sterilization and inspection prior to use
sebelum penggunaan peralatan should be kept properly.
hendaklah disimpan secara benar.

Edisi 2006 - 34 - 2006 Edition


Bab 5 - Sanitasi dan Higiene Chapter 5 – Sanitation and Hygiene

5.29 Disinfektan dan deterjen hendaklah 5.29 Disinfectants and detergents should
dipantau terhadap pencemaran mikroba; be monitored for microbiological
enceran disinfektan dan deterjen contamination; dilutions should be
hendaklah disimpan dalam wadah yang kept in previously cleaned
sebelumnya telah dibersihkan dan containers and should only be
hendaklah disimpan untuk jangka waktu stored for defined periods unless
tertentu kecuali bila disterilkan. sterilized.

VALIDASI PROSEDUR PEMBERSIHAN DAN VALIDATION OF CLEANING AND


SANITASI SANITATION PROCEDURES

5.30 Prosedur pembersihan, sanitasi dan 5.30 In all instances, the cleaning, sanitation
higiene hendaklah divalidasi dan and hygiene procedures should be
dievaluasi secara berkala untuk validated and periodically assessed to
memastikan efektivitas prosedur meme- ensure that the effectiveness of the
nuhi persyaratan. procedures meet the requirements.

Edisi 2006 - 35 - 2006 Edition


BAB 6 CHAPTER 6

PRODUKSI PRODUCTION

PRINSIP PRINCIPLE

Produksi hendaklah dilaksanakan dengan Production operations must follow clearly


mengikuti prosedur yang telah ditetapkan; dan defined procedures; they must comply with
memenuhi ketentuan CPOB yang menjamin the principles of Good Manufacturing
senantiasa menghasilkan produk yang Practices in order to provide assurance of
memenuhi persyaratan mutu serta memenuhi consistently yielding pharmaceutical
ketentuan izin pembuatan dan izin edar products which conform to the requisite
(registrasi). quality and be in accordance with the
relevant manufacturing and marketing
authorizations.

UMUM GENERAL

6.1 Produksi hendaklah dilakukan dan di- 6.1 Production should be performed and
awasi oleh personil yang kompeten. supervised by competent people.

6.2 Penanganan bahan dan produk jadi, 6.2 All handling of materials and products,
seperti penerimaan dan karantina, such as receipt and quarantine,
pengambilan sampel, penyimpanan, sampling, storage, labelling,
penandaan, penimbangan, pengolahan, dispensing, processing, packaging and
pengemasan dan distribusi hendaklah distribution should be done in
dilakukan sesuai dengan prosedur atau accordance with written procedures or
instruksi tertulis dan bila perlu dicatat. instructions and, where necessary,
recorded.

6.3 Seluruh bahan yang diterima hendaklah 6.3 All incoming materials should be
diperiksa untuk memastikan kesesuaian- checked to ensure that the
nya dengan pemesanan. Wadah hendak- consignment corresponds to the order.
lah dibersihkan dan bilamana perlu diberi Container should be cleaned where
penandaan dengan data yang sesuai. necessary and labelled with the
prescribed data.

6.4 Kerusakan wadah dan masalah lain yang 6.4 Damage to containers and any other
dapat berdampak merugikan terhadap problem which might adversely affect
mutu bahan hendaklah diselidiki, dicatat the quality of a material should be
dan dilaporkan kepada Bagian investigated, recorded and reported to
Pengawasan Mutu. the Quality Control Department.

6.5 Bahan yang diterima dan produk jadi 6.5 Incoming materials and finished
hendaklah dikarantina secara fisik atau product should be physically or
administratif segera setelah diterima atau administratively quarantined
diolah, sampai dinyatakan lulus untuk immediately after receipt or
pemakaian atau distribusi. processing, until they have been
released for use or distribution.

Edisi 2006 - 36 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.6 Produk antara dan produk ruahan yang 6.6 Intermediate and bulk products
diterima hendaklah ditangani seperti purchased as such should be handled
penerimaan bahan awal. on receipt as though they were starting
materials.

6.7 Semua bahan dan produk jadi hendaklah 6.7 All materials and products should be
disimpan secara teratur pada kondisi stored under the appropriate
yang disarankan oleh pabrik pembuatnya conditions established by the
dan diatur sedemikian agar ada manufacturer and in an orderly
pemisahan antar bets dan memudahkan fashioned to permit batch segregation
rotasi stok. and stock rotation.

6.8 Pemeriksaan jumlah hasil nyata dan 6.8 Checks on yields, and reconciliation of
rekonsiliasinya hendaklah dilakukan quantities, should be carried out as
sedemikian untuk memastikan tidak ada necessary to ensure that there are no
penyimpangan dari batas yang telah discrepancies outside acceptable
ditetapkan. limits.

6.9 Pengolahan produk yang berbeda 6.9 Operations on different products


hendaklah tidak dilakukan secara should not be carried out
bersamaan atau bergantian dalam ruang simultaneously or consecutively in the
kerja yang sama kecuali tidak ada risiko same room unless there is no risk of
terjadinya campur baur ataupun mix-up or cross-contamination.
kontaminasi silang.

6.10 Tiap tahap pengolahan, produk dan 6.10 At every stage of processing, products
bahan hendaklah dilindungi terhadap and materials should be protected
pencemaran mikroba atau pencemaran from microbial and other
lain. contamination.

6.11 Bila bekerja dengan bahan atau produk 6.11 When working with dry materials and
kering, hendaklah dilakukan tindakan products, special precautions should
khusus untuk mencegah debu timbul be taken to prevent the generation and
serta penyebarannya. Hal ini terutama dissemination of dust. This applies
dilakukan pada penanganan bahan yang particularly to the handling of highly
sangat aktif atau menyebabkan active or sensitising materials.
sensitisasi.

6.12 Selama pengolahan, semua bahan, 6.12 At all times during processing, all
wadah produk ruahan, peralatan atau materials, bulk containers, major items
mesin produksi dan bila perlu ruang kerja of equipment and where appropriate
yang dipakai hendaklah diberi label atau rooms used should be labelled or
penandaan dari produk atau bahan yang otherwise identified with an indication
sedang diolah, kekuatan (bila ada) dan of the product or material being
nomor bets. Bila perlu, penandaan ini processed, its strength (where
hendaklah juga menyebutkan tahapan applicable) and batch number. Where
proses produksi. applicable, this indication should also
mention the stage of production.

6.13 Label pada wadah, alat atau ruangan 6.13 Labels applied to containers,
hendaklah jelas, tidak berarti ganda dan equipment or premises should be
dengan format yang telah ditetapkan. clear, unambiguous and in the

Edisi 2006 - 37 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

Label yang berwarna seringkali sangat company's agreed format. It is often


membantu untuk menunjukkan status helpful in addition to the wording on
(misalnya: karantina, diluluskan, ditolak, the labels to use colours to indicate
bersih dan lain-lain). status (for example, quarantined,
accepted, rejected, clean, etc).

6.14 Pemeriksaan perlu dilakukan untuk 6.14 Checks should be carried out to ensure
memastikan pipa penyalur dan alat lain that pipelines and other pieces of
untuk transfer produk dari satu ke tempat equipment used for the transportation
lain yang telah terhubung dengan benar. of products from one area to another
are connected in a correct manner.

6.15 Penyimpangan terhadap instruksi atau 6.15 Any deviation from instructions or
prosedur sedapat mungkin dihindarkan. procedures should be avoided as far
Bila terjadi penyimpangan maka as possible. If a deviation occurs, it
hendaklah ada persetujuan tertulis dari should be approved in writing by the
kepala bagian Pemastian Mutu dan bila head of Quality Management (Quality
perlu melibatkan bagian Pengawasan Assurance) with the involvement of the
Mutu. Quality Control Department when
appropriate.

6.16 Akses ke bangunan dan fasilitas produksi 6.16 Access to production premises should
hendaklah dibatasi hanya untuk personil be restricted to authorised personnel.
yang berwenang.

6.17 Pada umumnya pembuatan produk non- 6.17 Normally, the production of non-
obat hendaklah dihindarkan dibuat di pharmaceutical products should be
area dan dengan peralatan yang khusus avoided in areas and with the
untuk produk obat. equipment destined for the production
of pharmaceutical products.

BAHAN AWAL STARTING MATERIALS

6.18 Pengadaan bahan awal hendaklah hanya 6.18 Starting materials should only be
dari pemasok yang telah disetujui dan purchased from approved suppliers
memenuhi spesifikasi yang relevan. named in the relevant specification.

6.19 Semua penerimaan, pengeluaran dan 6.19 All incoming, outgoing and remaining
jumlah bahan tersisa hendaklah dicatat. materials should be recorded. The
Catatan hendaklah berisi keterangan record should contain information on
mengenai pasokan, nomor bets/lot, supplies, batch or lot number, date of
tanggal penerimaan atau penyerahan, receipt or issuance, date of release
tanggal pelulusan dan tanggal daluwarsa and date of expiry if any.
bila ada.

6.20 Sebelum diluluskan untuk digunakan, tiap 6.20 Before release for use, each starting
bahan awal hendaklah memenuhi material employed should be in
spesifikasi dan diberi label dengan nama compliance with its specification and
yang dinyatakan dalam spesifikasi. labelled with the name designated in
Singkatan, kode ataupun nama yang the specification. Unauthorized
tidak resmi hendaklah tidak dipakai. abbreviations, codes or names should
not be used.

Edisi 2006 - 38 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.21 Tiap pengiriman atau bets bahan awal 6.21 Each delivery or batch of starting
hendaklah diberi nomor rujukan yang materials should be assigned a
akan menunjukkan identitas pengiriman reference number which will identify
atau bets selama penyimpanan dan the delivery or batch throughout
pengolahan. Nomor tersebut hendaklah storage and processing. This number
jelas tercantum pada label wadah untuk should appear on the labels of the
memungkinkan akses ke catatan lengkap containers and permit access to
tentang pengiriman atau bets yang akan records which will enable full details of
diperiksa. the delivery or batch to be checked.

6.22 Apabila dalam satu pengiriman terdapat 6.22 Different batches within one delivery
lebih dari satu bets maka untuk tujuan should be regarded as separate
pengambilan sampel, pengujian dan batches for sampling, testing and
pelulusan, hendaklah dianggap sebagai release purposes.
bets yang terpisah.

6.23 Pada tiap penerimaan hendaklah 6.23 Each delivery should be visually
dilakukan pemeriksaan visual tentang checked on receipt for general
kondisi umum, keutuhan wadah dan condition, integrity of container(s) and
segelnya, ceceran dan kemungkinan seal, spillage and possible
adanya kerusakan bahan, dan tentang deterioration, and for correspondence
kesesuaian catatan pengiriman dengan between the delivery note and the
label dari pemasok. Sampel diambil oleh supplier’s labels and be sampled by
personil dan dengan metode yang telah personnel and methods approved by
disetujui oleh kepala bagian Pengawasan the head of Quality Control.
Mutu.

6.24 Wadah dari mana sampel bahan awal 6.24 Bulk containers from which sample
diambil hendaklah diberi identifikasi. have been taken should be identified.

6.25 Sampel bahan awal hendaklah diuji 6.25 The sample should be tested for
pemenuhannya terhadap spesifikasi. compliance with the starting material
Dalam keadaan tertentu, pemenuhan specifications. In certain
sebagian atau keseluruhan terhadap circumstances, partial or entire
spesifikasi dapat ditunjukkan dengan compliance with specifications may be
sertifikat analisis yang diperkuat dengan demonstrated by the possession of a
pemastian identitas yang dilakukan certificate of analysis supported by
sendiri. first-hand assurance of identity.

6.26 Hendaklah diambil langkah yang 6.26 Steps should be taken to provide
menjamin bahwa semua wadah pada assurance that all containers in a
suatu pengiriman berisi bahan awal yang delivery contain the correct starting
benar, dan melakukan pengamanan material, and to safeguard against
terhadap kemungkinan salah penandaan mislabelling of the containers by the
wadah oleh pemasok. supplier.

6.27 Bahan awal yang diterima hendaklah 6.27 Deliveries of starting materials should
dikarantina sampai disetujui dan be held in quarantine until approved
diluluskan untuk pemakaian oleh kepala and released for use on the authority
bagian Pengawasan Mutu. of the head of Quality Control.

Edisi 2006 - 39 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.28 Bahan awal di area penyimpanan 6.28 Starting materials in the storage area
hendaklah diberi label yang tepat. Label should be appropriately labelled.
hendaklah memuat keterangan paling Labels should bear at least the
sedikit sebagai berikut: following information :
¾ nama bahan dan bila perlu nomor ¾ the designated name of product
kode bahan; and the internal code reference
where applicable;
¾ nomor bets/kontrol yang diberikan ¾ a batch/control number given at
pada saat penerimaan bahan; receipt;

¾ status bahan (misal: karantina, sedang ¾ where appropriate, the status of the
diuji, diluluskan, ditolak); contents (e.g. in quarantine, on
test, released, rejected);
¾ tanggal daluwarsa atau tanggal uji ¾ where appropriate, an expiry date
ulang bila perlu; or a date beyond which retesting is
necessary;
¾ jika digunakan sistem penyimpanan ¾ when fully validated computerized
dengan komputerisasi yang divalidasi storage systems are used, all the
lengkap, maka semua keterangan di above information should not
atas tidak perlu dalam bentuk tulisan necessarily be in a legible form on
yang terbaca pada label. the label.

6.29 Label yang menunjukkan status bahan 6.29 Labels indicating status should only be
awal hendaklah ditempelkan oleh personil attached to starting materials by
yang ditunjuk oleh kepala bagian persons appointed by the person
Pengawasan Mutu. Untuk mencegah responsible for quality control. Such
kekeliruan, label tersebut hendaklah labels should be of a nature or form
berbeda dengan label yang digunakan which prevents confusion with any
oleh pemasok misalnya dengan similar labels previously used by the
mencantumkan nama atau logo material supplier (e.g. they should
perusahaan. Bila status bahan bear the company name or logo). As
mengalami perubahan, maka label the status of the material changes, the
penunjuk status hendaklah juga diubah. status-labels should be changed
accordingly.

6.30 Persediaan bahan awal hendaklah 6.30 Stock of starting materials should be
diperiksa secara berkala untuk inspected at intervals to ensure that
meyakinkan bahwa wadah tertutup rapat the containers are properly closed and
dan diberi label dengan benar, dan dalam labelled, and in good condition. They
kondisi yang baik. Terhadap bahan should be re-sampled and re-tested at
tersebut hendaklah dilakukan intervals given in the starting material
pengambilan sampel dan pengujian ulang specification. Such re-sampling should
secara berkala sesuai dengan spesifikasi be initiated by the application of retest
yang ditetapkan. Pelaksanaan labels and/or by similarly effective
pengambilan sampel ulang hendaklah documentary systems.
diawali dengan penempelan label uji
ulang dan/atau dengan menggunakan
sistem dokumentasi yang sama
efektifnya.

6.31 Bahan awal, terutama yang dapat 6.31 Starting materials, particularly those
mengalami kerusakan karena terpapar which may deteriorate on exposure to

Edisi 2006 - 40 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

pada panas, hendaklah disimpan di heat, should be stored in strictly air


dalam ruangan yang suhu udaranya conditioned rooms; materials sensitive
dikendalikan dengan ketat; bahan yang to humid and/or light should be stored
peka terhadap kelembaban dan/atau in appropriately controlled condition.
cahaya hendaklah disimpan dengan
benar di dalam ruangan yang
dikendalikan kondisinya.

6.32 Penyerahan bahan awal untuk produksi 6.32 Starting materials should be issued for
hendaklah dilakukan hanya oleh personil use only by an authorized person
yang berwenang sesuai dengan prosedur using an approved procedure. Stock
yang telah disetujui. Catatan persediaan record should be maintained so that
bahan hendaklah disimpan dengan baik stock reconciliations can be made.
agar rekonsiliasi persediaan dapat
dilakukan.

6.33 Alat timbang hendaklah diverifikasi tiap 6.33 Weighing equipment should be verified
hari sebelum dipakai untuk membuktikan daily prior to use as accurate and
bahwa kapasitas, ketelitian dan should have capacity, accuracy and
ketepatannya memenuhi persyaratan precision appropriate to the amount of
sesuai dengan jumlah bahan yang akan material to be weighed.
ditimbang.

6.34 Semua bahan awal yang ditolak 6.34 All rejected starting materials should be
hendaklah diberi penandaan yang conspicuously identified, placed
menyolok, ditempatkan terpisah dan separately and should be destroyed or
dimusnahkan atau dikembalikan kepada returned to the supplier.
pemasoknya.

VALIDASI PROSES PROCESS VALIDATION

6.35 Studi validasi hendaklah memperkuat 6.35 Validation studies should reinforce
pelaksanaan CPOB dan dilakukan sesuai Good Manufacturing Practice and be
dengan prosedur yang telah ditetapkan. conducted in accordance with defined
Hasil validasi dan kesimpulan hendaklah procedures. Results and conclusions
dicatat. should be recorded.

6.36 Sebelum suatu Prosedur Pengolahan 6.36 When any master processing
Induk diterapkan, hendaklah diambil procedure is adopted, steps should be
langkah untuk membuktikan prosedur taken to demonstrate that it is suitable
tersebut cocok untuk pelaksanaan for routine operation and that the
produksi rutin, dan bahwa proses yang defined process, using materials and
telah ditetapkan dengan menggunakan equipment specified, will consistently
bahan dan peralatan yang telah yield a product of the required quality.
ditentukan, akan senantiasa
menghasilkan produk yang memenuhi
persyaratan mutu.

6.37 Perubahan yang berarti dalam proses, 6.37 Significant changes in process,
peralatan atau bahan hendaklah disertai equipment or materials should be
dengan tindakan validasi ulang untuk accompanied by further validation
menjamin bahwa perubahan tersebut steps to ensure that the changes

Edisi 2006 - 41 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

akan tetap menghasilkan produk yang continue to yield consistently a product


memenuhi persyaratan mutu. of the required quality.

6.38 Hendaklah secara rutin dilakukan validasi 6.38 Processes and procedures should
dan/atau peninjauan ulang secara kritis undergo periodic critical revalidation to
terhadap proses dan prosedur produksi ensure that they remain capable of
untuk memastikan bahwa proses dan achieving the intended results.
prosedur tersebut tetap mampu
memberikan hasil yang diinginkan.

PREVENTION OF CROSS-
PENCEGAHAN PENCEMARAN SILANG CONTAMINATION IN PRODUCTION

6.39 Pencemaran bahan awal atau produk 6.39 Contamination of a starting material or
oleh bahan atau produk lain harus of a product by another material or
dihindarkan. Risiko pencemaran silang ini product must be avoided. This risk of
dapat timbul akibat tidak terkendalinya accidental cross-contamination arises
debu, gas, uap, percikan atau organisme from the uncontrolled release of dust,
dari bahan atau produk yang sedang gases, vapours, sprays or organisms
diproses, dari sisa yang tertinggal pada from materials and products in
alat dan pakaian kerja operator. Tingkat process, from residues on equipment,
risiko pencemaran ini tergantung dari and from operators' clothing. The
jenis pencemar dan produk yang significance of this risk varies with the
tercemar. Di antara pencemar yang type of contaminant and of product
paling berbahaya adalah bahan yang being contaminated. Amongst the
dapat menimbulkan sensitisasi kuat, most hazardous contaminants are
preparat biologis yang mengandung highly sensitising materials, biological
mikroba hidup, hormon tertentu, bahan preparations containing living
sitotoksik, dan bahan lain berpotensi organisms, certain hormones,
tinggi. Produk yang paling terpengaruh cytotoxics, and other highly active
oleh pencemaran adalah sediaan materials. Products in which
parenteral, sediaan yang diberikan dalam contamination is likely to be most
dosis besar dan/atau sediaan yang significant are those administered by
diberikan dalam jangka waktu yang injection, those given in large doses
panjang. and/or over a long time.

6.40 Tiap tahap proses, produk dan bahan 6.40 At every stage of processing, products
hendaklah dilindungi terhadap pence- and materials should be protected
maran mikroba dan pencemaran lain. from microbial and other
contamination.

6.41 Pencemaran silang hendaklah dihindari 6.41 Cross-contamination should be


dengan tindakan teknis atau pengaturan avoided by appropriate technical or
yang tepat, misalnya: organizational measures , for example:
¾ produksi di dalam gedung terpisah ¾ production in separate building
(diperlukan untuk produk seperti (required for products such as
penisilin, hormon seks, sitotoksik penicillins, sex hormones, certain
tertentu, vaksin hidup, dan sediaan cytotoxics, live vaccines, live
yang mengandung bakteri hidup dan bacterial preparations and some
produk biologi lain serta produk other biologicals as well as blood
darah); products);
¾ tersedia ruang penyangga udara dan ¾ providing appropriate air-locks and
penghisap udara; air extraction;

Edisi 2006 - 42 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

¾ memperkecil risiko pencemaran yang ¾ minimizing the risk of contamination


disebabkan oleh udara yang disirkulasi caused by recirculation or re-entry
ulang atau masuknya udara yang tidak of untreated or insufficiently treated
diolah atau udara yang diolah secara air;
tidak memadai;
¾ memakai pakaian pelindung yang ¾ keeping protective clothing inside
sesuai di area di mana produk yang areas where products with special
berisiko tinggi terhadap pencemaran risk of cross-contamination are
silang diproses; processed;
¾ melaksanakan prosedur pembersihan ¾ using cleaning and
dan dekontaminasi yang terbukti decontamination procedures of
efektif, karena pembersihan alat yang known effectiveness, as ineffective
tidak efektif umumnya merupakan cleaning of equipment is a common
sumber pencemaran silang; source of cross-contamination;
¾ menggunakan sistem self-contained; ¾ using “self contained system”;
¾ pengujian residu dan menggunakan ¾ testing for residues and use of
label status kebersihan pada alat. cleaning status labels on
equipment.

6.42 Tindakan pencegahan terhadap 6.42 Measures to prevent cross-


pencemaran silang dan efektifitasnya contamination and their effectiveness
hendaklah diperiksa secara berkala should be checked periodically
sesuai prosedur yang ditetapkan. according to set procedures.

SISTEM PENOMORAN BETS/LOT BATCH AND LOT NUMBERING SYSTEM

6.43 Hendaklah tersedia sistem yang 6.43 There should be a system describing
menjelaskan secara rinci penomoran the details of the batch and lot
bets/lot dengan tujuan untuk memastikan numbering set up with the objective of
bahwa tiap bets/lot produk antara, produk ensuring that each batch or lot
ruahan atau produk jadi dapat intermediate, bulk or finished product
diidentifikasi. is identified with a specific batch or lot
number.

6.44 Sistem penomoran bets/lot yang 6.44 A batch and lot numbering system
digunakan pada tahap pengolahan dan applied to a processing stage and to
tahap pengemasan hendaklah saling the respective packaging stage should
berkaitan. be relate to each other.

6.45 Sistem penomoran bets/lot hendaklah 6.45 The batch and lot numbering system
menjamin bahwa nomor bets/lot yang should be defined to assure that the
sama tidak dipakai secara berulang. same batch or lot number will not be
repeatedly used.

6.46 Alokasi nomor bets/lot hendaklah segera 6.46 Batch or lot numbers allocation should
dicatat dalam suatu buku log. Catatan be immediately recorded in a logbook.
tersebut hendaklah mencakup tanggal The record should include date of
pemberian nomor, identitas produk dan allocation, product identity and size of
ukuran bets/lot yang bersangkutan. batch or lot.

Edisi 2006 - 43 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

PENIMBANGAN DAN PENYERAHAN WEIGHING AND DISPENSING

6.47 Penimbangan atau penghitungan dan 6.47 The weighing or counting and
penyerahan bahan awal, bahan dispensing of starting materials,
pengemas, produk antara dan produk packaging materials, intermediate
ruahan dianggap sebagai bagian dari products and bulk products are
siklus produksi dan memerlukan considered as part of the production
dokumentasi serta rekonsiliasi yang cycle and require complete
lengkap. Pengendalian terhadap documentation and reconciliation. The
pengeluaran bahan dan produk tersebut controls governing issuance of these
untuk produksi, dari gudang, area materials for production, from
penyerahan, atau antar bagian produksi, warehouse, dispensing area, or from
adalah sangat penting. within the production department, are
of critical importance.

6.48 Cara penanganan, penimbangan, 6.48 The method for handling, weighing,
penghitungan dan penyerahan bahan counting and dispensing starting
awal, bahan pengemas, produk antara, materials, packaging materials,
dan produk ruahan hendaklah tercakup intermediate products, and bulk
dalam prosedur tertulis. products should be included in written
procedures.

6.49 Semua pengeluaran bahan awal, bahan 6.49 All issuance of starting materials,
pengemas, produk antara dan produk packaging materials, intermediate
ruahan termasuk bahan tambahan yang products and bulk products including
telah diserahkan sebelumnya ke those for additional materials for
produksi, hendaklah didokumentasikan production orders already dispensed
dengan benar. should be properly documented.

6.50 Hanya bahan awal, bahan pengemas, 6.50 Only starting materials, packaging
produk antara dan produk ruahan yang materials, intermediate products and
telah diluluskan oleh Pengawasan Mutu bulk products which have been
dan masih belum daluwarsa yang boleh released by the Quality Control and
diserahkan. which are within their shelf-life can be
dispensed.

6.51 Untuk menghindari terjadinya campur 6.51 To avoid mix-up, cross-contamination,


baur, pencemaran silang, hilangnya loss of identity and confusion, only the
identitas dan keragu-raguan, maka hanya relevant starting materials,
bahan awal, produk antara dan produk intermediate products and bulk
ruahan yang terkait dari satu bets saja products may be located within the
yang boleh ditempatkan dalam area dispensing areas. After weighing,
penyerahan. Setelah penimbangan, dispensing and labelling, the starting
penyerahan dan penandaan, bahan awal, materials, intermediate products and
produk antara dan produk ruahan bulk products should be transported
hendaklah diangkut dan disimpan dengan and stored in a manner that will
cara yang benar sehingga keutuhannya preserve its integrity until further
tetap terjaga sampai saat pengolahan processing.
berikutnya.

6.52 Sebelum penimbangan dan penyerahan, 6.52 Prior to weighing and dispensing each
tiap wadah bahan awal hendaklah container of starting materials should

Edisi 2006 - 44 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

diperiksa kebenaran penandaan, be checked for proper labelling,


termasuk label pelulusan dari bagian including the approvals label from
Pengawasan Mutu. quality control.

6.53 Kapasitas, ketelitian dan ketepatan alat 6.53 Capacity, accuracy and precision of
timbang dan alat ukur yang dipakai weighing and measuring equipment
hendaklah sesuai dengan jumlah bahan used should be appropriate to the
yang ditimbang atau ditakar. amount of materials to be weighed or
measured.

6.54 Untuk tiap penimbangan atau pengu- 6.54 For any weighing or measuring
kuran hendaklah dilakukan pembuktian operation two persons should
kebenaran identitas dan jumlah bahan independently verify the correctness of
yang ditimbang atau diukur oleh dua the identity and amount of weighed or
orang personil yang independen, dan measured material and the verification
pembuktian tersebut dicatat. recorded.

6.55 Ruang timbang dan penyerahan 6.55 Weighing and dispensing areas should
hendaklah dijaga kebersihannya. Bahan be maintained in a clean condition.
awal steril yang akan dipakai untuk Sterile starting materials to be used for
produk steril hendaklah ditimbang dan sterile products should be weighed
diserahkan di area steril (lihat Glosarium: and dispensed in the sterile area (see
Ruang Steril). Glossary: Sterile Room).

6.56 Kegiatan penimbangan dan penyerahan 6.56 Weighing and dispensing operations
hendaklah dilakukan dengan memakai should be carried out with suitably
peralatan yang sesuai dan bersih. clean equipment.

6.57 Bahan awal, produk antara dan produk 6.57 Dispensed starting materials,
ruahan yang diserahkan hendaklah intermediate and bulk products should
diperiksa ulang kebenarannya dan be rechecked for accuracy and signed
ditandatangani oleh supervisor produksi by the production supervisor prior to
sebelum dikirim ke bagian produksi. delivery to the production area.

6.58 Sesudah ditimbang atau dihitung, bahan 6.58 Materials dispensed for each batch
untuk tiap bets hendaklah disimpan should be kept together and
dalam satu kelompok dan diberi conspicuously labelled as such.
penandaan yang jelas.

PENGEMBALIAN RETURNS

6.59 Semua bahan awal, bahan pengemas, 6.59 All starting materials, packaging
produk antara dan produk ruahan yang materials, intermediate and bulk
dikembalikan ke gudang penyimpanan products returned to storage areas
hendaklah didokumentasikan dengan should be properly documented and
benar dan direkonsiliasi. reconciled.

6.60 Bahan awal, bahan pengemas, produk 6.60 Starting materials, packaging
antara dan produk ruahan hendaklah materials, intermediate and bulk
tidak dikembalikan ke gudang products should not be returned to
penyimpanan kecuali memenuhi storage areas unless they meet their
spesifikasi yang telah ditetapkan. defined specification.

Edisi 2006 - 45 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

PENGOLAHAN PROCESSING

6.61 Semua bahan yang dipakai di dalam 6.61 All materials utilized in processing
pengolahan hendaklah diperiksa sebe- should be checked before use.
lum dipakai.

6.62 Kegiatan pembuatan produk yang 6.62 Operations on different products


berbeda tidak boleh dilakukan bersamaan should not be carried out
atau berurutan di dalam ruang yang sama simultaneously or consecutively in the
kecuali tidak ada risiko terjadinya campur same room unless there is no risk of
baur atau pencemaran silang. mix-up or cross-contamination.

6.63 Kondisi lingkungan di area pengolahan 6.63 The environment of an area should be
hendaklah dipantau dan dikendalikan monitored and controlled to the degree
agar selalu berada pada tingkat yang required for the operation to be
dipersyaratkan untuk kegiatan performed. Before any processing
pengolahan. Sebelum kegiatan operation begins steps should be
pengolahan dimulai hendaklah diambil taken to ensure that the work area and
langkah untuk memastikan area equipment are clean and free from any
pengolahan dan peralatan bersih dan starting material, product, or document
bebas dari bahan awal, produk atau not required for the current operation.
dokumen yang tidak diperlukan untuk
kegiatan pengolahan yang akan
dilakukan.

6.64 Semua peralatan yang dipakai dalam 6.64 All equipment employed in processing
pengolahan hendaklah diperiksa sebelum should be checked before use.
digunakan. Peralatan hendaklah Equipment should be certified in
dinyatakan bersih secara tertulis sebelum writing as clean before use.
digunakan.

6.65 Semua kegiatan pengolahan hendaklah 6.65 All operations should be performed in
dilaksanakan mengikuti prosedur yang accordance with the written
tertulis. Tiap penyimpangan hendaklah procedures. Any deviation should be
dipertanggungjawabkan dan dilaporkan. justified and reported.

6.66 Wadah dan tutup yang dipakai untuk 6.66 Containers and closures used for
bahan yang akan diolah, produk antara materials awaiting processing, for
dan produk ruahan hendaklah bersih dan intermediate products and for bulk
dibuat dari bahan yang tepat sifat dan products should be clean and of a
jenisnya untuk melindungi produk atau nature and type which prevent
bahan terhadap pencemaran atau contamination or deterioration of the
kerusakan. product or material.

6.67 Semua wadah dan peralatan yang berisi 6.67 All containers and equipment holding
produk antara hendaklah diberi label intermediate products should be
dengan benar yang menunjukkan tahap properly labelled as to identify the
pengolahan. Sebelum label ditempelkan, stage of processing. Before applying
semua penandaan terdahulu hendaklah the labels, all inappropriate labels or
dihilangkan. marks previously applied should be
completely removed.

Edisi 2006 - 46 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.68 Semua produk antara dan ruahan 6.68 All intermediate and bulk products
hendaklah diberi label dengan benar dan should be properly labelled and
dikarantina sampai diluluskan oleh bagian quarantined until approved and
Pengawasan Mutu. released by quality control.

6.69 Semua pengawasan-selama-proses yang 6.69 All required in-process controls should
dipersyaratkan hendaklah dicatat dengan be accurately recorded at the time of
akurat pada saat pelaksanaannya. performance.

6.70 Hasil nyata tiap tahap pengolahan bets 6.70 The actual yield of each processing
hendaklah dicatat dan diperiksa serta step of a production batch should be
dibandingkan dengan hasil teoritis. recorded and checked against the
theoretical yield.

6.71 Dalam semua tahap pengolahan 6.71 In all stages of processing, particular
perhatian utama hendaklah diberikan attention should be paid to the
kepada masalah pencemaran silang. problem of cross-contamination.

6.72 Batas waktu dan kondisi penyimpanan 6.72 Storage time limit and condition of in-
produk dalam-proses hendaklah process materials should be defined
ditetapkan. and established.

6.73 Untuk sistem komputerisasi yang kritis 6.73 Critical computer-dependent systems
hendaklah disiapkan sistem pengganti should have alternate systems
manakala terjadi kegagalan. available in the event of a system
failure.

BAHAN DAN PRODUK KERING DRY MATERIALS AND PRODUCTS

6.74 Untuk mengatasi masalah pengendalian 6.74 To overcome problem of dust control
debu dan pencemaran silang yang terjadi and cross-contamination created in
pada saat penanganan bahan dan produk handling of dry materials and products
kering, perhatian khusus hendaklah special attention is needed in the
diberikan pada desain, pemeliharaan design, maintenance and use of
serta penggunaan sarana dan peralatan. premises and equipment. Enclosed
Apabila layak hendaklah dipakai sistem dust-containing production systems or
pembuatan tertutup atau metode lain other suitable methods should be
yang sesuai. employed if feasible.

6.75 Sistem penghisap udara yang efektif 6.75 Effective air-extraction systems should
hendaklah dipasang dengan letak lubang be installed with discharge points
pembuangan sedemikian rupa untuk situated to avoid contamination of
menghindarkan pencemaran dari produk other products or processes. Effective
atau proses lain. Sistem penyaringan filtration or other appropriate systems
udara yang efektif atau sistem lain yang should be installed to retain dust.
sesuai hendaklah dipasang untuk Tablet and capsule dedusting devices
menyaring debu. Pemakaian alat are recommended.
penghisap debu pada pembuatan tablet
dan kapsul sangat dianjurkan.

Edisi 2006 - 47 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.76 Perhatian khusus hendaklah diberikan 6.76 To protect against contamination of the
untuk melindungi produk terhadap product by fragments of metal or glass
pencemaran serpihan logam atau gelas. special care should be taken. Use of
Pemakaian peralatan gelas sedapat glass equipment is to be avoided.
mungkin dihindarkan. Ayakan, punch dan Screens, sieves, punches and dies
die hendaklah diperiksa terhadap should be checked for wear or
keausan atau kerusakan sebelum dan breakage before and after each use.
setelah pemakaian.

6.77 Hendaklah dijaga agar tablet atau kapsul 6.77 Care should be taken to guard against
tidak ada yang terselip atau tertinggal tablets or capsules which may lodge
tanpa terdeteksi di mesin, alat penghitung and remain undetected in equipment,
atau wadah produk ruahan. counters or bulk containers.

Pencampuran dan Granulasi Mixing and Granulating

6.78 Mesin pencampur, pengayak dan 6.78 Unless operated as a closed system,
pengaduk hendaklah dilengkapi dengan mixing, sifting and blending equipment
sistem pengendali debu, kecuali should be fitted with a dust control
digunakan sistem tertutup. system.

6.79 Parameter operasional yang kritis 6.79 Critical operating parameters (e.g.
(misalnya waktu, kecepatan dan suhu) time, speed and temperature) for each
untuk tiap proses pencampuran, mixing, blending and drying operation
pengadukan dan pengeringan hendaklah should be laid down in the master
tercantum dalam dokumen produksi production document, monitored
induk, dan dipantau selama proses during processing and recorded in the
berlangsung serta dicatat dalam catatan batch records.
bets.

6.80 Kantong filter yang dipasang pada mesin 6.80 Filter bags fitted to fluid bed dryers
pengering fluid bed tidak boleh dipakai should not be used for different
untuk produk yang berbeda tanpa products, without being washed
pencucian lebih dahulu. Untuk produk between use. With certain highly
yang berisiko tinggi atau yang dapat potent or sensitizing products, bags
menimbulkan sensitisasi hendaklah specific to one product only should be
digunakan kantong filter khusus bagi used. Air entering the drier should be
masing-masing produk. Udara yang filtered. Steps should be taken to
masuk ke dalam alat pengering ini prevent cross-contamination by dust in
hendaklah disaring. Hendaklah dilakukan the air leaving the drier.
tindakan pengamanan untuk mencegah
pencemaran silang oleh debu yang keluar
dari alat pengering tersebut.

6.81 Pembuatan dan penggunaan larutan atau 6.81 Solutions or suspensions should be
suspensi hendaklah dilaksanakan made and used in a manner which
sedemikian rupa sehingga risiko minimizes the risk of contamination or
pencemaran atau pertumbuhan mikroba microbial growth.
dapat diperkecil.

Edisi 2006 - 48 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

Pencetak Tablet Compression

6.82 Mesin pencetak tablet hendaklah 6.82 Tablet compressing machines should
dilengkapi dengan fasilitas pengendali be provided with effective dust control
debu yang efektif dan ditempatkan facilities and be situated to avoid
sedemikian rupa untuk menghindari product mix-up. Unless the same
campur baur antar produk. Tiap mesin product is being made on each
hendaklah ditempatkan dalam ruangan machine, or unless the compressing
terpisah. Kecuali mesin tersebut machine itself provides its own
digunakan untuk produk yang sama atau enclosed air controlled environment,
dilengkapi sistem pengendali udara yang the machines should be situated in
tertutup maka dapat ditempatkan dalam separate cubicles.
ruangan tanpa pemisah.

6.83 Untuk mencegah campur baur perlu 6.83 There should be a suitable physical,
dilakukan pengendalian yang memadai procedural and labelling control to
baik secara fisik, prosedural maupun prevent mix-up.
penandaan.

6.84 Hendaklah selalu tersedia alat timbang 6.84 Accurate calibrated check weighing
yang akurat dan telah dikalibrasi untuk equipment should be readily available
pemantauan bobot tablet selama-proses. and used for in-process monitoring of
tablets weights.

6.85 Tablet yang diambil dari ruang pencetak 6.85 Tablets removed from a compressing
tablet untuk keperluan pengujian atau cubicle or station for testing or other
keperluan lain tidak boleh dikembalikan purposes should not be returned to the
lagi ke dalam bets yang bersangkutan. batch.

6.86 Tablet yang ditolak atau yang dising- 6.86 Rejected or discarded tablets should
kirkan hendaklah ditempatkan dalam be placed in containers clearly
wadah yang ditandai dengan jelas identifying them as such and the
mengenai status dan jumlahnya dicatat quantity recorded in the batch
pada catatan pengolahan bets. processing record.

6.87 Tiap kali sebelum dipakai, punch dan die 6.87 Punches and dies should be examined
hendaklah diperiksa keausan dan before each use for wear and
kesesuaiannya terhadap spesifikasi. compliance with specification. A record
Catatan pemakaian hendaklah disimpan. of their use should be maintained.

Penyalutan Coating

6.88 Udara yang dialirkan ke dalam panci 6.88 Air supplied to coating pans for drying
penyalut untuk pengeringan hendaklah purposes should be filtered and of
disaring dan mempunyai mutu yang suitable quality.
tepat.

6.89 Larutan penyalut hendaklah dibuat dan 6.89 Coating solutions should be made and
digunakan dengan cara sedemikian rupa used in a manner which will minimize
untuk mengurangi risiko partumbuhan the risk microbial growth. Their
mikroba. Pembuatan dan pemakaian preparation and use should be
larutan penyalut hendaklah didokumen- documented.
tasikan.

Edisi 2006 - 49 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

Pengisian Kapsul Keras Hard Capsule Filling

6.90 Cangkang kapsul hendaklah diperlaku- 6.90 Empty capsule shells should be
kan sebagai bahan awal. Cangkang regarded as starting materials and
kapsul hendaklah disimpan dalam kondisi treated accordingly. They should be
yang dapat mencegah kekeringan dan stored under conditions which will
kerapuhan atau efek lain yang prevent drying and brittleness or other
disebabkan oleh kelembaban. effects of moisture.

6.91 Persyaratan-persyaratan yang tertulis 6.91 Requirements in Sections 6.82 - 6.87


pada 6.82 – 6.87 pada “Pencetak Tablet” of Compression also apply to hard
juga berlaku untuk pengisian kapsul capsule filling.
keras.

Penandaan Tablet Salut dan Kapsul Coated Tablet and Capsule Printing

6.92 Hendaklah diberikan perhatian khusus 6.92 Special care should be taken to avoid
untuk menghindari campur baur selama product mix-up during any printing of
proses penandaan tablet salut dan coated tablets and capsule. Where
kapsul. Bilamana dilakukan penandaan different products or different batches
pada produk atau bets yang berbeda of the same product are printed at the
dalam saat yang bersamaan hendaklah same time, the operations should be
dilakukan pemisahan yang memadai. adequately segregated.

6.93 Tinta yang digunakan untuk penandaan 6.93 The printing ink should be an edible
hendaklah yang memenuhi persyaratan ink.
untuk bahan makanan.

6.94 Hendaklah diberikan perhatian khusus 6.94 Care should be taken to avoid mix-up
untuk menghindari campur baur selama during the inspection, sorting and
proses pemeriksaan, penyortiran dan polishing of capsules and tablets.
pemolesan kapsul dan tablet salut.

CAIRAN, KRIM DAN SALEP (non-steril) LIQUIDS, CREAMS AND OINMENTS (non-
sterile)

6.95 Produk cairan, krim dan salep hendaklah 6.95 Liquids, creams and ointments should
diproduksi sedemikian rupa agar be produced so as to protect the
terlindung dari pencemaran mikroba dan product from microbial and other
pencemaran lain. Penggunaan sistem contamination. The use of closed
tertutup untuk produksi dan transfer systems of production and transfer is
sangat dianjurkan. Area produksi di mana strongly recommended. Production
produk atau wadah bersih tanpa tutup areas where the products or open
terpapar ke lingkungan hendaklah diberi clean containers are exposed should
ventilasi yang efektif dengan udara yang be effectively ventilated with filtered
disaring. air.

6.96 Tangki, wadah, pipa dan pompa yang 6.96 Tanks, containers, pipe-works and
digunakan hendaklah didesain dan pumps should be designed and
dipasang sedemikian rupa sehingga installed so that they may be readily
memudahkan pembersihan dan bila perlu cleaned and if necessary sanitized. In
disanitasi. Dalam mendesain peralatan particular, equipment design should
hendaklah diperhatikan agar sesedikit include a minimum of dead-legs or

Edisi 2006 - 50 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

mungkin adanya sambungan mati (dead- sites where residues can accumulate
legs) atau ceruk di mana residu dapat and promote microbial proliferation.
terkumpul dan menyebabkan
perkembangbiakan mikroba.

6.97 Penggunaan peralatan dari kaca sedapat 6.97 The use of glass apparatus should be
mungkin dihindarkan. Baja tahan karat avoided wherever possible. High
bermutu tinggi merupakan bahan pilihan quality stainless steel is often the
untuk bagian peralatan yang bersentuhan material of choice for parts coming into
dengan produk. contact with product.

6.98 Kualitas kimia dan mikrobiologi air yang 6.98 The chemical and microbiological
digunakan hendaklah ditetapkan dan quality of the water used should be
selalu dipantau. Pemeliharaan sistem air specified and monitored. Care should
hendaklah diperhatikan untuk be taken in the maintenance of water
menghindari perkembangbiakan mikro- system in order to avoid the risk of
ba. Sanitasi secara kimiawi pada sistem microbial proliferation. After any
air hendaklah diikuti pembilasan yang chemical sanitization of the water
prosedurnya telah divalidasi agar sisa systems, a validated flushing
bahan sanitasi dapat dihilangkan secara procedure should be followed to
efektif. ensure that the sanitizing agent has
been effectively removed.

6.99 Perhatian hendaklah diberikan pada 6.99 Care should be taken when
transfer bahan melalui pipa untuk transferring materials through
memastikan bahan tersebut ditransfer ke pipelines to ensure that they are
tujuan yang benar. delivered to their correct destination.

6.100 Apabila jaringan pipa digunakan untuk 6.100 Where pipelines are used for delivery
mengalirkan bahan awal atau produk of ingredients or supply of bulk
ruahan, hendaklah diperhatikan agar products, care should be taken to
sistem tersebut mudah dibersihkan. ensure that such systems are easy to
Jaringan pipa hendaklah didesain dan clean. Pipe-work should be designed
dipasang sedemikian rupa sehingga and installed so that it may be readily
mudah dibongkar dan dibersihkan. dismantled and cleaned.

6.101 Ketelitian sistem pengukur hendaklah 6.101 Measuring systems should be


diverifikasi. Tongkat pengukur hanya verified as accurate. Where dip-
boleh digunakan untuk bejana tertentu sticks are used, they should be used
dan telah dikalibrasi untuk bejana yang only with the particular vessel for
bersangkutan. Tongkat pengukur which they have been calibrated.
hendaklah terbuat dari bahan yang tidak They should be made of suitable
bereaksi dan tidak menyerap (misal: non-reactive, non-absorptive material
bukan kayu). (e.g. not wood).

6.102 Perhatian hendaklah diberikan untuk 6.102 Care should be taken to maintain the
mempertahankan homogenitas cam- homogenity of mixtures,
puran, suspensi dan produk lain selama suspensions, etc. during filling.
pengisian. Proses pencampuran dan Mixing and filling processes should
pengisian hendaklah divalidasi. be validated. Special care should be
Perhatian khusus hendaklah diberikan taken at the beginning of a filling
pada awal pengisian, sesudah process, after stoppages and at the
penghentian dan pada akhir proses end of the process to ensure that

Edisi 2006 - 51 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

pengisian untuk memastikan produk homogenity is maintained.


selalu dalam keadaan homogen.

6.103 Apabila produk ruahan tidak langsung 6.103 When the bulk product is not
dikemas hendaklah dibuat ketetapan immediately packaged, the maximum
mengenai waktu paling lama produk period of storage and the storage
ruahan boleh disimpan serta kondisi conditions should be specified and
penyimpanannya dan ketetapan ini adhered to.
hendaklah dipatuhi.

BAHAN PENGEMAS PACKAGING MATERIALS

6.104 Pengadaan, penanganan dan peng- 6.104 The purchase, handling and control
awasan bahan pengemas primer dan of primary and printed packaging
bahan pengemas cetak serta bahan materials as well as other printed
cetak lain hendaklah diberi perhatian materials shall be accorded attention
yang sama seperti terhadap bahan similar to that given to starting
awal. materials.

6.105 Perhatian khusus hendaklah diberikan 6.105 Particular attention should be paid to
kepada bahan cetak. Bahan cetak printed materials. They should be
tersebut hendaklah disimpan dengan stored in adequately secure
kondisi keamanan yang memadai dan conditions such as to exclude
orang yang tidak berkepentingan unauthorized access. Cut labels and
dilarang masuk. Label lepas dan bahan other loose printed materials should
cetak lepas lain hendaklah disimpan be stored and transported in
dan diangkut dalam wadah tertutup separate closed containers so as to
untuk menghindarkan campur baur. avoid mix-ups. Packaging materials
Bahan pengemas hendaklah diserahkan should be issued for use only by
kepada orang yang berhak sesuai authorized personnel following an
prosedur tertulis yang disetujui. approved and documented
procedure.

6.106 Tiap penerimaan atau tiap bets bahan 6.106 Each delivery or batch of printed or
pengemas primer hendaklah diberi primary packaging material should
nomor yang spesifik atau penandaan be given a specific reference number
yang menunjukkan identitasnya. or identification mark.

6.107 Bahan pengemas primer, bahan 6.107 Outdated or obsolete primary


pengemas cetak atau bahan cetak lain packaging material, printed
yang tidak berlaku lagi atau obsolet packaging material or other printed
hendaklah dimusnahkan dan pemus- material should be destroyed and
nahannya dicatat. this disposal recorded.

6.108 Untuk menghindari campur baur, hanya 6.108 To avoid mix-up, only one particular
satu jenis bahan pengemas cetak atau printed packaging material or printed
bahan cetak tertentu saja yang material is permitted in a single
diperbolehkan diletakkan di tempat coding station at a time. Adequate
kodifikasi pada saat yang sama. segregation should be maintained
Hendaklah ada sekat pemisah yang between coding stations
memadai antar tempat kodifikasi
tersebut.

Edisi 2006 - 52 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

KEGIATAN PENGEMASAN PACKAGING OPERATIONS

6.109 Kegiatan pengemasan berfungsi 6.109 The function of the packaging


membagi dan mengemas produk operation is to subdivide and
ruahan menjadi produk jadi. package bulk product into finished
Pengemasan hendaklah dilaksanakan product. These operations should be
di bawah pengendalian yang ketat untuk performed under strict controls
menjaga identitas, keutuhan dan mutu designed to protect the identity,
produk akhir yang dikemas. integrity and quality of the final
package.

6.110 Hendaklah ada prosedur tertulis yang 6.110 There should be written procedures
menguraikan penerimaan dan describing the receipt and
identifikasi produk ruahan dan bahan identification of bulk and packaging
pengemas, pengawasan untuk materials, proper controls to assure
menjamin bahwa produk ruahan dan that the correct bulk, printed and
bahan pengemas cetak dan bukan unprinted packaging materials, and
cetak serta bahan cetak lain yang akan other printed materials are used, the
dipakai adalah benar, pengawasan- required in-process- control the
selama-proses pengemasan rekon- reconciliation of bulk products,
siliasi terhadap produk ruahan, bahan printed packaging materials and
pengemas cetak dan bahan cetak lain, other printed materials, and final
serta pemeriksaan hasil akhir package examination. All packaging
pengemasan. Semua kegiatan operations should proceed in
pengemasan hendaklah dilaksanakan accordance with the instructions
sesuai dengan instruksi yang diberikan given and using the specified
dan menggunakan bahan pengemas materials in the Master Packaging
yang tercantum dalam Prosedur Procedure. Details of the operation
Pengemasan Induk. Rincian pelaksa- should be recorded on the Batch
naan pengemasan hendaklah dicatat Packaging Record.
dalam Catatan Pengemasan Bets.

6.111 Sebelum kegiatan pengemasan dimulai, 6.111 Before a packaging operation begins,
hendaklah dilakukan pemeriksaan untuk checks should be carried out to
memastikan bahwa area kerja dan ensure that the work area and
peralatan telah bersih serta bebas dari equipment are clean and free from
produk lain, sisa produk lain atau any products, product residues or
dokumen lain yang tidak diperlukan documents not required for the
untuk kegiatan pengemasan yang operation.
bersangkutan.

6.112 Semua penerimaan produk ruahan, 6.112 All deliveries of bulk product,
bahan pengemas dan bahan cetak lain packaging materials and other
hendaklah diperiksa dan diverifikasi printed materials should be checked
kebenarannya terhadap Prosedur and verified for their correctness
Pengemasan Induk atau perintah against the Master Packaging
pengemasan khusus. Procedure or a specific packaging
order.

Pra-kodifikasi Bahan Pengemas Pre-coding of Components

6.113 Label, karton dan bahan pengemas dan 6.113 Labels, cartons, packaging materials
bahan cetak lain yang memerlukan pra- and other printed materials that

Edisi 2006 - 53 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

kodifikasi dengan nomor bets/lot, require pre-coding with a batch


tanggal daluwarsa dan informasi lain number or lot number, expiration
sesuai dengan perintah pengemasan date, or other information specific to
hendaklah diawasi dengan ketat pada a given packaging order should be
tiap tahap proses, sejak diterima dari strictly controlled at all stages of the
gudang sampai menjadi bagian dari process, from the time of delivery
produk atau dimusnahkan. from the warehouse until become
parts of finished packages or are
destroyed.

6.114 Bahan pengemas dan bahan cetak lain 6.114 Packaging materials and other
yang sudah dialokasikan untuk pra- printed materials allocated for pre-
kodifikasi hendaklah disimpan di dalam coding should be stored in sealed
wadah yang tertutup rapat dan containers within an appropriate area
ditempatkan di area terpisah serta for proper security and segregation.
terjamin keamanannya.

6.115 Proses pra-kodifikasi bahan pengemas 6.115 Pre-coding of packaging materials


dan bahan cetak lain hendaklah and other printed materials should
dilakukan di area yang terpisah dari take place in an area isolated from
kegiatan pengemasan lainnya. other packaging operations.

6.116 Seluruh bahan pengemas dan bahan 6.116 All pre-coded packaging materials
cetak lain yang telah diberi pra- and other printed materials should be
kodifikasi hendaklah diperiksa sebelum checked before transfer to packaging
ditransfer ke area pengemasan. area.

Kesiapan Jalur Line Clearance

6.117 Segera sebelum menempatkan bahan 6.117 Immediately prior to the placement of
pengemas dan bahan cetak lain pada packaging materials and other
jalur pengemasan, personil penanggung printed materials on the packaging
jawab yang ditunjuk dari bagian line, a line clearance check should
pengemasan hendaklah melakukan be made by a designated
pemeriksaan kesiapan jalur sesuai responsible packaging person in
dengan prosedur tertulis yang disetujui accordance with a written line
oleh kepala bagian Manajemen Mutu clearance procedure, approved by
(Pemastian Mutu), untuk: the head of Quality Management
(Quality Assurance), to:
a) memastikan bahwa semua bahan a) verify that all materials and
dan produk yang sudah dikemas dari packaged products from the
kegiatan pengemasan sebelumnya previous packaging operation
telah benar disingkirkan dari jalur have been removed from the
pengemasan dan area sekitarnya; packaging line and line area;
b) memeriksa kebersihan jalur dan area b) check the line and immediate area
sekitarnya: dan for general cleanliness; and
c) memastikan kebersihan peralatan c) verify that the equipment has
yang akan dipakai. been properly cleaned.

Praktik Pengemasan Packaging Practices

6.118 Risiko kesalahan terjadi dalam 6.118 Risk of packaging errors can be
pengemasan dapat diperkecil dengan minimized by the following means:

Edisi 2006 - 54 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

cara sebagai berikut:


a) menggunakan label dalam gulungan; a) the use of roll-feed labels;
b) pemberian penandaan bets pada b) on-line batch coding;
jalur pemasangan label;
c) dengan menggunaan alat pemindai c) use of electronic code readers
dan penghitung label elektronis; and labels counters;
d) label dan bahan cetak lain didesain d) labels and other printed materials
sedemikian rupa sehingga masing- designed with distinct marks for
masing mempunyai tanda khusus different products; and
untuk tiap produk yang berbeda; dan
e) di samping pemeriksaan secara e) in addition to visual checks during
visual selama pengemasan the packaging run, independent
berlangsung, hendaklah dilakukan quality control checks during and
pula pemeriksaan secara at the end of the run should be
independen oleh bagian performed.
Pengawasan Mutu selama dan pada
akhir proses pengemasan.

6.119 Produk yang penampilannya mirip 6.119 Products of similar appearance


hendaklah tidak dikemas pada jalur should not be packaged in close
yang berdampingan kecuali ada proximity unless there is physical
pemisahan secara fisik. segregation.

6.120 Pada tiap jalur pengemasan nama dan 6.120 At each packaging line the name and
nomor bets produk yang sedang batch of the product being packaged
dikemas hendaklah dapat terlihat should be prominently displayed.
dengan jelas.

6.121 Wadah yang dipakai untuk menyimpan 6.121 Containers in which bulk product,
produk ruahan, produk yang baru partly packed product, or sub-batch
sebagian dikemas, atau sub-bets is stored should be labelled or
hendaklah diberi label atau penandaan market with an indication of product
yang menunjukkan identitas, jumlah, identity, quantity, batch and status.
nomor bets dan status produk tersebut.

6.122 Wadah yang akan diisi hendaklah 6.122 Containers to be filled should be
diserahkan ke jalur atau tempat supplied to the packaging line or
pengemasan dalam keadaan bersih. station in a clean condition.

6.123 Semua personil bagian pengemasan 6.123 All packaging personnel should be
hendaklah memperoleh pelatihan agar trained to recognize in-process
memahami persyaratan pengawasan- control requirements and report any
selama-proses dan melaporkan tiap deviation they may detect while
penyimpangan yang ditemukan pada performing their specific
saat mereka menjalankan tanggung responsibilities.
jawab spesifik tersebut.

6.124 Area pengemasan hendaklah 6.124 Packaging areas should be cleaned


dibersihkan secara teratur dan sering at frequent intervals throughout the
selama jam kerja dan tiap ada work day and at any time a spill of
tumpahan bahan. Personil kebersihan material occurs. Personnel engaged
hendaklah diberi pelatihan untuk tidak in cleaning should be trained to avoid
melakukan praktik yang dapat menye- practices that could cause mix-up or

Edisi 2006 - 55 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

babkan campur baur atau pencemaran cross-contamination.


silang.

6.125 Bila ditemukan bahan pengemas cetak 6.125 Any printed packaging material found
pada saat pembersihan hendaklah in clean-up should be turned over to
diberikan kepada supervisor, yang a supervisor, and be placed in a
selanjutnya ditempatkan di dalam designated container for
wadah yang disediakan untuk keperluan reconciliation and destruction at the
rekonsiliasi dan kemudian dimusnahkan end packaging run.
pada akhir proses pengemasan.

6.126 Kemasan akhir dan kemasan setengah 6.126 Finished or semi-finished packages
jadi yang ditemukan di luar jalur that are observed off the packaging
pengemasan hendaklah diserahkan line should be given to the supervisor
kepada supervisor dan tidak boleh and never returned directly of the
langsung dikembalikan ke jalur packaging line. If the package can be
pengemasan. Bila produk tersebut identified by the supervisor from its
setelah diperiksa oleh supervisor labelling which is of the same lot
ternyata identitasnya sama dengan bets being packaged and if the package is
yang sedang dikemas dan keadaannya otherwise in satisfactory condition, it
baik, maka supervisor dapat may be returned to the line.
mengembalikannya ke jalur Otherwise the material should be
pengemasan yang sedang berjalan. scrapped and the amount recorded.
Kalau tidak, maka bahan tersebut
hendaklah dimusnahkan dan jumlahnya
dicatat.

6.127 Produk yang telah diisikan ke dalam 6.127 Products filled into their final
wadah akhir tetapi belum diberi label containers and held awaiting
hendaklah dipisahkan dan diberi labelling should be segregated and
penandaan untuk menghindari campur marked so as to avoid mix-up.
baur.

6.128 Bagian peralatan pengemas yang 6.128 Packaging equipment whose parts
biasanya tidak bersentuhan dengan do not normally come in contact with
produk ruahan tapi dapat menjadi the bulk product but in which dust,
tempat penumpukan debu, serpihan, debris, packaging components or
bahan pengemas ataupun produk yang product might collect and later fall
kemudian dapat jatuh ke dalam produk into the product or otherwise become
atau mencemari atau dapat menjadi a contaminant or source of mix-up,
penyebab campur baur produk yang should be appropriately cleaned.
sedang dikemas, hendaklah dibersihkan
dengan cermat

6.129 Hendaklah diambil tindakan untuk 6.129 Measures should be taken to control
mengendalikan penyebaran debu the spread of dust during packaging
selama proses pengemasan khususnya especially of dry products.
produk kering. Area pengemasan yang Segregated packaging areas are
terpisah diperlukan untuk produk necessary for some products e.g.
tertentu misalnya obat yang berdosis potent low dose or toxic products and
rendah dan berpotensi tinggi atau sensitizing agents. Compressed air
produk toksik dan bahan yang dapat should never be used to clean
menimbulkan sensitisasi. Udara equipment within an operation

Edisi 2006 - 56 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

bertekanan tidak boleh digunakan untuk packaging area where there is


membersihkan peralatan di area danger of cross-contamination.
kegiatan pengemasan di mana
pencemaran silang dapat terjadi.

6.130 Pemakaian sikat hendaklah dibatasi 6.130 Brushes should be restricted in use
karena dapat menimbulkan bahaya because of the contamination hazard
pencemaran dari bulu sikat dan/atau of hairs or bristles and/or particles
partikel yang menempel pada sikat. held in the brushes.

6.131 Personil hendaklah diingatkan untuk 6.131 Personnel should be cautioned not to
tidak menaruh bahan pengemas atau place packaging components or
produk di dalam saku mereka. Bahan products in their pockets. Such
tersebut hendaklah dibawa dengan material should be carried only in
tangan atau di dalam wadah yang their hands or in closed, properly
tertutup dan diberi tanda yang jelas. identified containers.

6.132 Bahan yang diperlukan dalam proses 6.132 Essential supplies, such as
pengemasan seperti pelumas, perekat, lubricants, adhesive, inks, cleaning
tinta, cairan pembersih, dan fluids, etc. should be kept in
sebagainya, hendaklah disimpan di containers that look completely
dalam wadah yang jelas tampak different from any container that is
berbeda dengan wadah yang dipakai used for product packaging and
untuk pengemasan produk dan should be prominently and clearly
hendaklah diberi penandaan yang jelas labelled as to their contents.
dan mencolok sesuai dengan isinya.

Penyelesaian Kegiatan Pengemasan Completion of the Packaging Operations

6.133 Pada penyelesaian kegiatan penge- 6.133 On the completion of the packaging
masan, hendaklah kemasan terakhir operations, the last production
diperiksa dengan cermat untuk package should be carefully checked
memastikan bahwa kemasan produk to confirm that it fully agrees with the
tersebut sepenuhnya sesuai dengan Master Packaging Procedure.
Prosedur Pengemasan Induk.

6.134 Hanya produk yang berasal dari satu 6.134 Only finished goods from a single
bets dari satu kegiatan pengemasan packaging operation should be
saja yang boleh ditempatkan pada satu placed on a pallet. Any partial carton
palet. Bila ada karton yang tidak penuh and the quantity contained should be
maka jumlah kemasan hendaklah indicated on the carton.
dituliskan pada karton tersebut.

6.135 Setelah proses rekonsiliasi pengemas- 6.135 The removal of excess packaging
an, kelebihan bahan pengemas dan components and bulk product, after
produk ruahan yang akan disingkirkan reconciliation, should be closely
hendaklah diawasi dengan ketat agar supervised to ensure that only the
hanya bahan dan produk yang packaging components and bulk
dinyatakan memenuhi syarat saja yang product permitted to be returned to
dapat dikembalikan ke gudang untuk the warehouse are saved and that
dimanfaatkan lagi. Bahan dan produk these are properly identified.
tersebut hendaklah diberi penandaan
yang jelas.

Edisi 2006 - 57 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.136 Supervisor hendaklah mengawasi 6.136 The supervisor should oversee the
penghitungan dan pemusnahan bahan counting and destruction of non-
pengemas dan produk ruahan yang returnable packaging components
tidak dapat lagi dikembalikan ke and bulk product. All unused coded
gudang. Semua sisa bahan pengemas materials should be reconciled and
yang sudah diberi penandaan tapi tidak destroyed. Quantities destroyed
terpakai hendaklah dihitung dan should be recorded on the batch
dimusnahkan. Jumlah yang packaging record.
dimusnahkan hendaklah dicatat pada
catatan pengemasan bets.

6.137 Supervisor hendaklah menghitung dan 6.137 The supervisor should calculate and
mencatat jumlah pemakaian neto record the net used for all packaging
semua bahan pengemas dan produk components and bulk product.
ruahan.

6.138 Tiap penyimpangan hasil yang tidak 6.138 Any unexplained yield discrepancies
dapat dijelaskan atau tiap kegagalan or failures to comply with the
untuk memenuhi spesifikasi hendaklah specifications should be thoroughly
diselidiki secara teliti dengan memper- investigated, with consideration
timbangkan bets atau produk lain yang extended to other batches or other
mungkin juga terpengaruh. products which might also be
affected.

6.139 Setelah rekonsiliasi disetujui, produk 6.139 After acceptable reconciliation, the
jadi hendaklah ditempatkan di area finished product should be delivered
karantina produk jadi sambil menunggu to the finished product detention area
pelulusan dari kepala bagian pending final release by the head of
Manajemen Mutu (Pemastian Mutu). Quality Management (Quality
Assurance).

PENGAWASAN-SELAMA-PROSES IN-PROCESS CONTROL

6.140 Untuk memastikan keseragaman bets 6.140 To assure batch uniformity and
dan keutuhan obat, prosedur tertulis integrity of pharmaceutical products,
yang menjelaskan pengambilan sampel, written procedures describing sample
pengujian atau pemeriksaan yang harus taking, the controls or examinations
dilakukan selama proses dari tiap bets to be conducted on in-process
produk hendaklah dilaksanakan sesuai product of each batch should be
dengan metode yang telah disetujui performed according to methods
oleh kepala bagian Manajemen Mutu approved by the head of Quality
(Pemastian Mutu) dan hasilnya dicatat. Management (Quality Assurance)
Pengawasan tersebut dimaksudkan and the results recorded. Such
untuk memantau hasil dan memvalidasi control is intended to monitor the
kinerja dari proses produksi yang product yield and validate the
mungkin menjadi penyebab variasi performance of the production
karakteristik produk selama proses process that may be responsible for
berjalan. causing variability in the character-
istics of in-process products.

6.141 Prosedur tertulis untuk pengawasan- 6.141 Written in-process control procedures

Edisi 2006 - 58 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

selama-proses hendaklah dipatuhi. should be followed. These


Prosedur tersebut hendaklah menje- procedures should describe the point
laskan titik pengambilan sampel, of sampling, frequency of sampling,
frekuensi pengambilan sampel, jumlah number of samples to be taken,
sampel yang diambil, spesifikasi yang specification to be checked, in the
harus diperiksa dan batas penerimaan limits of acceptability for each
untuk tiap spesifikasi. specification.

6.142 Di samping itu, pengawasan-selama- 6.142 In addition, in-process control should


proses hendaklah mencakup, tapi tidak include, but not limited to the
terbatas pada prosedur umum sebagai following general procedures:
berikut:
a) semua parameter produk, volume a) all parameter attributes, product
atau jumlah isi produk hendaklah fill or count should be checked at
diperiksa pada saat awal dan selama the start of processing or
proses pengolahan atau packaging run; and
pengemasan; dan
b) kemasan akhir hendaklah diperiksa b) finished packages should be
selama proses pengemasan dengan checked throughout the run at
selang waktu yang teratur untuk regular intervals to assure that
memastikan kesesuaiannya dengan they fully comply with the
spesifikasi dan memastikan semua specifications and that all
komponen sesuai dengan yang components are those specified in
ditetapkan dalam Prosedur the Master Packaging Procedure.
Pengemasan Induk.

6.143 Selama proses pengolahan dan 6.143 During the batch processing and
pengemasan bets hendaklah diambil packaging run samples/ packed units
sampel pada awal, tengah dan akhir should be collected at the beginning,
proses oleh personil yang ditunjuk. middle and end of operation by
appointed persons.

6.144 Hasil pengujian/inspeksi selama proses 6.144 Results of in-process test/inspection


hendaklah dicatat, dan dokumen should be recorded, and those
tersebut hendaklah menjadi bagian dari documents should become a part of
catatan bets. the batch record.

6.145 Spesifikasi pengawasan-selama-proses 6.145 In-process specifications should be


hendaklah konsisten dengan spesifikasi consistent with the product
produk. Spesifikasi tersebut hendaklah specifications. They should be derived
berasal dari hasil rata-rata proses from previous acceptable process
sebelumnya yang diterima dan bila average and process variability
mungkin dari hasil estimasi variasi estimates where possible and
proses dan ditentukan dengan determined by the application of
menggunakan metode statistis yang suitable statistical methods where
cocok bila ada. appropriate.

BAHAN DAN PRODUK YANG DITOLAK, REJECTED, RECOVERED AND


DIPULIHKAN DAN DIKEMBALIKAN RETURNED MATERIALS

6.146 Bahan dan produk yang ditolak 6.146 Rejected materials and products
hendaklah diberi penandaan yang jelas should be clearly marked as such

Edisi 2006 - 59 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

dan disimpan terpisah di “area and stored separately in restricted


terlarang” (restricted area). Bahan atau areas. They should either be
produk tersebut hendaklah returned to the suppliers or, where
dikembalikan kepada pemasoknya atau, appropriate, reprocessed or
bila dianggap perlu, diolah ulang atau destroyed. Whatever action is taken
dimusnahkan. Langkah apapun yang should be approved and recorded by
diambil hendaklah lebih dulu disetujui the head of Quality Management
oleh kepala bagian Manajemen Mutu (Quality Assurance).
(Pemastian Mutu) dan dicatat.

6.147 Pengolahan ulang produk yang ditolak 6.147 The reprocessing of rejected
hendaklah merupakan suatu kekecua- products should be exceptional. It is
lian. Hal ini hanya diperbolehkan jika only permitted if the quality of the
mutu produk akhirnya tidak final product is not affected, if the
terpengaruh, bila spesifikasinya specifications are met and if it is
dipenuhi dan prosesnya dikerjakan done in accordance with a defined
sesuai dengan prosedur yang telah and authorised procedure after
ditetapkan dan disetujui setelah evaluation of the risks involved.
dilakukan evaluasi terhadap risiko yang Record of the reprocessing should
mungkin timbul. Catatan pengolahan be kept.
ulang hendaklah disimpan.

6.148 Pemulihan semua atau sebagian dari 6.148 The recovery of all or part of earlier
bets sebelumnya, yang memenuhi batches, which conform to the
persyaratan mutu, dengan cara required quality by incorporation into
penggabungan ke dalam bets lain dari a batch of the same product at a
produk yang sama pada suatu tahap defined stage of manufacture, should
pembuatan obat, hendaklah diotorisasi be authorized beforehand. This
sebelumnya. Pemulihan ini hendaklah recovery should be carried out in
dilakukan sesuai dengan prosedur yang accordance with a defined procedure
telah ditetapkan setelah dilakukan after evaluation of the risks involved,
evaluasi terhadap risiko yang mungkin including any possible effect on shelf
terjadi, termasuk kemungkinan life. The recovery should be
pengaruh terhadap masa edar produk. recorded.
Pemulihan ini hendaklah dicatat.

6.149 Kepala bagian Manajemen Mutu 6.149 The need for additional testing of any
(Pemastian Mutu) hendaklah memper- finished product which has been
timbangkan perlunya pengujian reprocessed, or into which a
tambahan untuk produk hasil recovered product has been
pengolahan ulang, atau bets yang incorporated, should be considered
mendapat produk yang dipulihkan. by the head of Quality Management
(Quality Assurance).

6.150 Bets yang mengandung produk pulihan 6.150 The recovered batch should not be
hanya boleh diluluskan setelah semua released until the incorporating
bets asal produk pulihan yang batches from which the materials
bersangkutan telah dinilai dan originated have been evaluated and
dinyatakan memenuhi spesifikasi yang found suitable for use.
ditetapkan.

6.151 Produk yang dikembalikan dari 6.151 Products returned from the market
peredaran dan telah lepas dari and which have left the control of the

Edisi 2006 - 60 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

pengawasan industri pembuat manufacturer should be destroyed


hendaklah dimusnahkan. Produk unless without doubt their quality is
tersebut dapat dijual lagi, diberi label satisfactory; they may be considered
kembali atau dipulihkan ke bets berikut for re-sale, re-labelling or recovery
hanya bila tanpa ragu mutunya masih with a subsequent batch only after
memuaskan setelah dilakukan evaluasi they have been critically assessed by
secara kritis oleh kepala bagian the head of Quality Management
Manajemen Mutu (Pemastian Mutu) (Quality Assurance) in accordance
sesuai prosedur tertulis. Evaluasi with a written procedure. The nature
tersebut meliputi pertimbangan sifat of the product, any special storage
produk, kondisi penyimpanan khusus conditions it requires, its condition
yang diperlukan, kondisi dan riwayat and history, and the time elapsed
produk serta lamanya produk dalam since it was issued should all be
peredaran. Bilamana ada keraguan taken into account in this
terhadap mutu, produk tidak boleh assessment. Where any doubt arises
dipertimbangkan untuk didistribusikan over the quality of the product, it
atau dipakai lagi, walaupun pemrosesan should not be considered suitable for
ulang secara kimia untuk memperoleh re-issue or re-use, although basic
kembali bahan aktif dimungkinkan. Tiap chemical re-processing to recover
tindakan yang diambil hendaklah dicatat active ingredients may be possible.
dengan baik. Any action taken should be
appropriately recorded.

KARANTINA DAN PENYERAHAN PRODUK FINISHED PRODUCT QUARANTINE AND


JADI DELIVERY TO FINISHED STOCK

6.152 Karantina produk jadi merupakan tahap 6.152 Finished product quarantine is the
akhir pengendalian sebelum last point of control before the
penyerahan ke gudang dan siap untuk product enters the warehouse and
didistribusikan. Sebelum diluluskan becomes available for distribution to
untuk diserahkan ke gudang, the market. Strict controls should be
pengawasan yang ketat hendaklah exercised to ensure that the product
dilaksanakan untuk memastikan produk and its packaging records meet all
dan catatan pengemasan bets specified requirements before
memenuhi semua spesifikasi yang release to the warehouse.
ditentukan.

6.153 Prosedur tertulis hendaklah mencan- 6.153 Written procedures should describe
tumkan cara penyerahan produk jadi ke the transfer of finished product into
area karantina, cara penyimpanan the quarantined area, storage while
sambil menunggu pelulusan, persya- waiting approval, requirements that
ratan yang diperlukan untuk memper- should be met for approval, and
oleh pelulusan, dan cara pemindahan subsequent transfer to the finished
selanjutnya ke gudang produk jadi. goods warehouse.

6.154 Selama menunggu pelulusan dari 6.154 Pending release by the Quality
bagian Manajemen Mutu (Pemastian Management (Quality Assurance),
Mutu), seluruh bets/lot yang sudah the entire packaged batch or lot
dikemas hendaklah ditahan dalam should be detained in the finished
status karantina. goods quarantine.

6.155 Kecuali sampel untuk pengawasan 6.155 No product except samples for the

Edisi 2006 - 61 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

mutu, tidak boleh ada produk yang quality control unit should be
diambil dari suatu bets/lot selama dispensed from any product lot or
produk tersebut masih ditahan di area batch while it is being held in the
karantina. finished goods quarantine area.

6.156 Area karantina merupakan area 6.156 Physical access to the quarantine
terbatas hanya bagi personil yang area should be restricted, and only
benar-benar diperlukan untuk bekerja those persons actually required
atau diberi wewenang untuk masuk ke working in the area or who have
area tersebut. been properly authorized to enter the
area should be allowed access.

6.157 Produk jadi yang memerlukan kondisi 6.157 Any finished product that requires
penyimpanan khusus hendaklah diberi special storage conditions should be
penandaan jelas yang menyatakan appropriately labelled to show the
kondisi penyimpanan yang diperlukan, required storage conditions, and the
dan produk tersebut hendaklah material should be stored in
disimpan di area karantina dengan quarantine under the specified
kondisi yang sesuai. conditions.

6.158 Pelulusan akhir produk hendaklah 6.158 Final release of the product should
didahului dengan penyelesaian yang be preceded by the satisfactory
memuaskan dari paling tidak hal completion of at least the following
sebagai berikut: events:
a) produk memenuhi persyaratan mutu a) finished products meet quality
dalam semua spesifikasi pengolahan control requirements for all
dan pengemasan; processing and packaging
specifications;
b) sampel pertinggal dari kemasan b) retention by quality control of
yang dipasarkan dalam jumlah yang sufficient finished market
mencukupi untuk pengujian di masa containers as retained samples
mendatang; for future testing;
c) pengemasan dan penandaan c) packaging and labelling meet all
memenuhi semua persyaratan requirements as checked by
sesuai hasil pemeriksaan oleh quality control;
bagian Pengawasan Mutu;
d) rekonsiliasi bahan pengemas cetak d) the reconciliation of printed
dan bahan cetak dapat diterima; dan packaging components is
acceptable; and
e) produk jadi yang diterima di area e) marketed packages received in
karantina sesuai dengan jumlah yang the finished goods quarantine
tertera pada dokumen penyerahan area are reconciled with the
barang. amount shown on the transfer
documents.

6.159 Setelah pelulusan suatu bets/lot oleh 6.159 After the Quality Management
bagian Manajemen Mutu (Pemastian (Quality Assurance) has approved a
Mutu), produk tersebut hendaklah batch or a lot, the material should be
dipindahkan dari area karantina ke removed from the finished goods
gudang produk jadi. quarantine area to the finished goods
storage.

6.160 Sewaktu menerima produk jadi, personil 6.160 Upon receipt on the finished goods,

Edisi 2006 - 62 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

gudang hendaklah mencatat the warehouse unit should make


pemasukan bets tersebut ke dalam entry in the corresponding inventory
kartu stok yang bersangkutan. card for the batch received.

CATATAN PENGENDALIAN PENGIRIMAN CONTROL RECORD FOR SHIPMENT OF


OBAT PHARMACEUTICAL PRODUCTS

6.161 Sistem distribusi hendaklah didesain 6.161 A system designed to control the
sedemikian rupa untuk memastikan shipment of pharmaceutical products
produk yang pertama masuk didistri- should assure that the first incoming
busikan lebih dahulu. material is distributed first.

6.162 Sistem distribusi hendaklah meng- 6.162 The system should generate records
hasilkan catatan sedemikian rupa from which the distribution of each
sehingga distribusi tiap bets/lot obat batch or lot pharmaceutical product
dapat segera diketahui untuk can be readily determined to facilitate
mempermudah penyelidikan atau investigation or recall if necessary.
penarikan kembali jika diperlukan.

6.163 Prosedur tertulis mengenai distribusi 6.163 Written procedures describing the
obat hendaklah dibuat dan dipatuhi. distribution of pharmaceutical
products should be established and
followed.

6.164 Penyimpangan terhadap konsep first-in 6.164 Deviation from first-in first-out
first-out (FIFO) atau first-expire first-out concept should be permitted for only
(FEFO) hendaklah hanya diperbolehkan short period, and only when
untuk jangka waktu yang pendek dan authorized by responsible
hanya atas persetujuan pimpinan yang management.
bertanggung jawab.

PENYIMPANAN BAHAN AWAL, BAHAN STORAGE OF STARTING MATERIALS,


PENGEMAS, PRODUK ANTARA, PRODUK PACKAGING MATERIALS,
RUAHAN DAN PRODUK JADI INTERMEDIATES, BULK PRODUCTS AND
FINISHED PRODUCTS

6.165 Semua bahan dan produk hendaklah 6.165 Materials should be stored in an
disimpan secara rapi dan teratur untuk orderly manner to prevent any risk of
mencegah risiko campur baur atau mix-up or contamination and to
pencemaran serta memudahkan facilitate inspection and
pemeriksaan dan pemeliharaan. maintenance.

6.166 Bahan dan produk hendaklah tidak 6.166 Materials should be stored off the
diletakkan langsung di lantai dan floor and sufficiently spaced.
dengan jarak yang cukup terhadap
sekelilingnya.

6.167 Bahan dan produk hendaklah disimpan 6.167 The materials should be stored under
dengan kondisi lingkungan yang sesuai. suitable environmental condition. Any
Penyimpanan yang memerlukan kondisi specifically required storage
khusus hendaklah disediakan. condition should be provided.

Edisi 2006 - 63 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.168 Kondisi penyimpanan obat dan bahan 6.168 Storage conditions for
hendaklah sesuai dengan yang tertera pharmaceutical products and
pada penandaan berdasarkan hasil uji materials should be in compliance
stabilitas. with the labelling, which is based on
the results of stability testing.

6.169 Data pemantauan suhu hendaklah 6.169 Recorded temperature monitoring


tersedia untuk dievaluasi. Alat yang data should be available for review.
dipakai untuk pemantauan hendaklah The equipment used for monitoring
diperiksa pada selang waktu yang telah should be checked at suitable
ditentukan dan hasil pemeriksaan predetermined intervals and the
hendaklah dicatat dan disimpan. Semua results of such checks should be
catatan pemantauan hendaklah recorded and retained. All monitoring
disimpan untuk jangka waktu paling records should be kept for at least
tidak sama dengan umur bahan atau the shelf-life of the stored material or
produk yang bersangkutan ditambah 1 product plus 1 year, or as required by
tahun, atau sesuai dengan peraturan national legislation. Temperature
pemerintah. Pemetaan suhu hendaklah mapping should show uniformity of
dapat menunjukkan suhu sesuai batas the temperature across the storage
spesifikasi di semua area fasilitas facility. It is recommended that
penyimpanan. Disarankan agar alat temperature monitors be located in
pemantau suhu diletakkan di area yang areas that are most likely to show
paling sering menunjukkan fluktuasi fluctuations.
suhu.

6.170 Penyimpanan di luar gedung 6.170 Outdoor storage is permissible for


diperbolehkan untuk bahan yang materials in secured containers (e.g.
dikemas dalam wadah yang kedap metal drums) and whose condition
(misalnya drum logam) dan mutunya will not be adversely affected by
tidak terpengaruh oleh suhu atau exposure to temperature or other
kondisi lain. conditions.

6.171 Kegiatan pergudangan hendaklah 6.171 Storage operations should be


terpisah dari kegiatan lain. adequately segregated from other
operations.

6.172 Semua penyerahan ke area 6.172 All deliveries to storage areas,


penyimpanan, termasuk bahan including returns, should be properly
kembalian, hendaklah didokumentasi- documented.
kan dengan baik.

6.173 Tiap bets bahan awal, bahan 6.173 Each batch of starting materials,
pengemas, produk antara, produk packaging materials, intermediates,
ruahan dan produk jadi yang disimpan bulk products and finished products
di area gudang hendaklah mempunyai stored in storage areas should have
kartu stok. Kartu stok tersebut an inventory card. Inventory cards
hendaklah secara periodik direkonsiliasi should be periodically reconciled and
dan bila ditemukan perbedaan if there is any discrepancy found it
hendaklah dicatat dan diberikan alasan should be recorded and justified
bila jumlah yang disetujui untuk when the quantity approved for use
pemakaian berbeda dari jumlah pada is different from the original receipt or
saat penerimaan atau pengiriman. Hal delivery. This should be documented

Edisi 2006 - 64 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

ini hendaklah didokumentasikan dengan with a written explanation.


penjelasan tertulis.

Penyimpanan Bahan Awal dan Bahan Storage of Starting Materials and


Pengemas Packaging Materials

6.174 Pemisahan secara fisik atau cara lain 6.174 Physical or other equivalent validated
yang tervalidasi (misalnya cara (e.g. electronic) segregation should
elektronis) hendaklah disediakan untuk be provided for the storage of
penyimpanan bahan atau produk yang rejected, expired, recalled or
ditolak, daluwarsa, ditarik dari returned materials or products. The
peredaran atau obat atau bahan materials or products, and areas
kembalian. Bahan atau produk, dan concerned should be appropriately
area penyimpanan tersebut hendaklah identified.
diberi identitas yang tepat.

6.175 Semua bahan awal dan bahan 6.175 All starting materials and packaging
pengemas yang diserahkan ke area materials delivered to storage areas
penyimpanan hendaklah diperiksa should be checked for proper
kebenaran identitas, kondisi wadah dan identity, condition of container and
tanda pelulusan oleh bagian approval of quality control unit.
Pengawasan Mutu.

6.176 Bila identitas atau kondisi wadah bahan 6.176 If the identity or condition of any
awal atau bahan pengemas diragukan container of starting materials or
atau tidak sesuai dengan persyaratan packaging materials is suspicious or
identitas atau kondisinya, wadah does not comply with the
tersebut hendaklah dikirim ke area requirements of identity or condition,
karantina. Selanjutnya pihak that container should be delivered to
Pengawasan Mutu hendaklah the quarantine area. The quality
menentukan status bahan tersebut. control unit shall determine the
disposition of the material.

6.177 Bahan awal dan bahan pengemas yang 6.177 Rejected starting materials and
ditolak hendaklah tidak disimpan packaging materials should not be
bersama-sama dengan bahan yang stored together with approved
sudah diluluskan, tapi dalam area materials. They are to be stored in
khusus yang diperuntukkan bagi bahan the assigned location for rejects.
yang ditolak.

6.178 Bahan cetak hendaklah disimpan di 6.178 Printed materials should be stored in
“area penyimpanan terlarang” (restricted a restrictive storage area and
storage area) dan penyerahan di bawah dispensed under strict supervision.
pengawasan yang ketat.

6.179 Stok tertua bahan awal dan bahan 6.179 The oldest stock of approved starting
pengemas dan yang mempunyai materials and packaging materials
tanggal daluwarsa paling dekat (FIFO-First In First Out principle) and
hendaklah digunakan terlebih dahulu those nearing expiration date should
(prinsip FIFO dan FEFO). be used first (FEFO- First Expired
First Out principle).

6.180 Bahan awal dan bahan pengemas 6.180 Starting materials and packaging

Edisi 2006 - 65 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

hendaklah diuji ulang terhadap identitas, materials should be retested for


kekuatan, mutu dan kemurnian, sesuai identity, strength, quality and purity
kebutuhan, misalnya setelah disimpan as necessary e.g. after storage
lama, atau terpapar ke udara, panas periods, or after exposure to air, heat
atau kondisi lain yang mungkin or other condition that may adversely
berdampak buruk terhadap mutu. affect their quality.

Penyimpanan Produk Antara, Produk Storage of Intermediate, Bulk and


Ruahan dan Produk jadi Finished Products

6.181 Produk antara, produk ruahan dan 6.181 Intermediates, bulk products and
produk jadi hendaklah dikarantina finished products should be
selama menunggu hasil uji mutu dan quarantined pending quality control
penentuan status. testing and disposition.

6.182 Tiap penerimaan hendaklah diperiksa 6.182 Each delivery should be checked to
untuk memastikan bahwa bahan yang verify that the material delivered
diterima sesuai dengan dokumen agrees with the delivery
pengiriman. documentation.

6.183 Tiap wadah produk antara, produk 6.183 Each container of intermediates, bulk
ruahan dan produk jadi yang diserahkan products and finished products
ke area penyimpanan hendaklah delivered to the storage area should
diperiksa kesesuaian identitas dan be checked for proper identification,
kondisi wadah. and condition of containers.

6.184 Bila identitas atau kondisi wadah produk 6.184 If the identity or condition of any
antara, produk ruahan dan produk jadi container of intermediates, bulk
diragukan atau tidak sesuai dengan products and finished products is
persyaratan identitas atau kondisinya, suspected, or does not comply with
wadah tersebut hendaklah dikirim ke the requirements of identity or
area karantina. Selanjutnya pihak condition, that container should be
Pengawasan Mutu hendaklah retained in the quarantine for quality
menentukan status produk tersebut. control inspection and disposition.

PENGIRIMAN DAN PENGANGKUTAN DISPATCH AND TRANSPORT

6.185 Bahan dan obat hendaklah diangkut 6.185 Materials and pharmaceutical
dengan cara sedemikian rupa sehingga products should be transported in
tidak merusak keutuhannya dan kondisi such a way that their integrity is not
penyimpanannya terjaga. impaired and that storage conditions
are maintained.

6.186 Perhatian khusus hendaklah diberikan 6.186 Special care should be exercised
bila menggunakan es kering dalam when using dry ice in cold chains. In
rangkaian sistem pendinginan. Di addition observing to safety
samping itu, tindakan pengamanan precautions, it must be ensured that
hendaklah memastikan agar bahan atau the materials or product does not
produk tidak bersentuhan langsung come in into contact with dry ice, as
dengan es kering tersebut, karena dapat this may adversely affect the product
berdampak buruk terhadap mutu quality, e.g. by freezing.
produk, misalnya terjadi pembekuan.

Edisi 2006 - 66 - 2006 Edition


Bab 6 - Produksi Chapter 6 - Production

6.187 Bilamana perlu, dianjurkan penggu- 6.187 Where appropriate, the use of
naan alat untuk memantau kondisi, devices to monitor conditions such
misalnya suhu, selama pengangkutan. as temperature during transportation
Hasil pemantauan tersebut hendaklah is recommended. Monitoring records
dicatat untuk pengkajian. should be available for review.

6.188 Pengiriman dan pengangkutan bahan 6.188 The dispatch and transport of
atau obat hendaklah dilaksanakan materials and pharmaceutical
hanya setelah ada order pengiriman. products should be carried out only
Tanda terima order pengiriman dan after receipt of a delivery order. The
pengangkutan bahan hendaklah receipt of the delivery order and the
didokumentasikan. dispatch of the goods must be
documented.

6.189 Prosedur pengiriman hendaklah dibuat 6.189 Dispatch procedures should be


dan didokumentasikan, dengan mem- established and documented, taking
pertimbangkan sifat bahan dan obat into account the nature of the
yang akan dikirim serta tindakan materials and pharmaceutical
pencegahan khusus yang mungkin products concerned and any special
diperlukan. precautions that might be required.

6.190 Wadah luar yang akan dikirim 6.190 The outside container should offer
hendaklah memberikan perlindungan adequate protection from all external
yang cukup terhadap seluruh pengaruh influences and should be indelibly
luar serta diberi label yang jelas dan and clearly labelled.
tidak terhapuskan.

6.191 Catatan pengiriman hendaklah disim- 6.191 Records for dispatch should be
pan, yang menyatakan minimal: retained, stating at least:
¾ tanggal pengiriman; ¾ the date of dispatch;
¾ nama dan alamat pelanggan; ¾ the customer’s name and
address;
¾ uraian tentang produk, misalnya ¾ the product description, e.g.
nama, bentuk dan kekuatan sediaan name, dosage form and strength
(bila perlu), nomor bets dan jumlah; (if appropriate), batch number
dan and quantify; and
¾ kondisi pengangkutan dan ¾ the transport and storage
penyimpanan. conditions.

6.192 Semua catatan hendaklah mudah 6.192 All records should be readily
diakses dan tersedia bila diminta. accessible and available on request.

Edisi 2006 - 67 - 2006 Edition


BAB 7 CHAPTER 7

PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL

PRINSIP PRINCIPLE

Pengawasan Mutu merupakan bagian yang Quality Control is an essential part of Good
esensial dari Cara Pembuatan Obat yang Baik Manufacturing Practices to provide
untuk memberikan kepastian bahwa produk assurance that the products will be
secara konsisten mempunyai mutu yang sesuai consistently of a quality appropriate to their
dengan tujuan pemakaiannya. Keterlibatan dan intended use. The involvement and
komitmen semua pihak yang berkepentingan commitment of all concerned at all stages
pada semua tahap merupakan keharusan untuk are mandatory towards the achievement of
mencapai sasaran mutu mulai dari awal this quality objective from the start of
pembuatan sampai kepada distribusi produk jadi. manufacturing to the distribution of the
Pengawasan Mutu tidak terbatas pada kegiatan finished product. Quality Control is not
laboratorium, tapi juga harus terlibat dalam confined to laboratory operations, but must
semua keputusan yang terkait dengan mutu be involved in all decisions which may
produk. Ketidaktergantungan Pengawasan Mutu concern the quality of the product. The
dari Produksi dianggap hal yang fundamental independence of Quality Control from
agar Pengawasan Mutu dapat melakukan Production is considered fundamental to
kegiatan dengan memuaskan. the satisfactory operation of Quality
Control.

UMUM GENERAL

7.1 Tiap pemegang izin pembuatan harus 7.1 Each holder of a manufacturing
mempunyai Bagian Pengawasan Mutu. authorization should have a Quality
Bagian ini harus independen dari bagian lain Control Department. This department
dan di bawah tanggung jawab dan should be independent from other
wewenang seorang dengan kualifikasi dan departments, and under the authority
pengalaman yang sesuai, yang membawahi of a person with appropriate
satu atau beberapa laboratorium. Sarana qualifications and experience, who has
yang memadai harus tersedia untuk one or several control laboratories at
memastikan bahwa segala kegiatan his disposal. Adequate resources must
Pengawasan Mutu dilaksanakan dengan be available to ensure that all the
efektif dan dapat diandalkan. Quality Control arrangements are
effectively and reliably carried out.

7.2 Pengawasan Mutu hendaklah mencakup 7.2 Quality Control should involve all
semua kegiatan analitis yang dilakukan di analytical functions conducted in the
laboratorium, termasuk pengambilan laboratory, including sampling,
sampel, pemeriksaan dan pengujian bahan inspecting and testing of starting
awal, produk antara, produk ruahan dan materials, intermediate, bulk and
produk jadi. Kegiatan ini mencakup juga uji finished products. It also includes
stabilitas, program pemantauan lingkungan, stability test, environmental monitoring
pengujian yang dilakukan dalam rangka program, validation tests, sample
validasi, penanganan sampel pertinggal, retention program and establishing and
menyusun dan memperbaharui spesifikasi maintaining current specification of
bahan dan produk serta metode materials and products and their test
pengujiannya. methods.

Edisi 2006 - 68 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

7.3 Dokumentasi dan prosedur pelulusan yang 7.3 Documentations and approval
diterapkan bagian Pengawasan Mutu procedures applied by the quality
hendaklah menjamin bahwa pengujian yang control unit should ensure that the
diperlukan telah dilakukan sebelum bahan necessary tests are carried out before
digunakan dalam produksi dan produk the materials are used for production
disetujui sebelum didistribusikan. and products are approved for
distribution.

7.4 Bagian Pengawasan Mutu hendaklah 7.4 The quality control unit should have the
mempunyai tugas pokok sebagai berikut: following principal duties:
a) menyusun dan merevisi prosedur a) to establish and revise control
pengawasan dan spesifikasi; procedures and specifications;
b) menyiapkan prosedur tertulis yang rinci b) to prepare detailed written
untuk melakukan seluruh pemeriksaan, instructions for carrying out each
pengujian dan analisis; inspection, test and analysis;
c) menyusun program dan prosedur c) to establish written sampling plans
pengambilan sampel secara tertulis; and sampling procedures;
d) memastikan pemberian label yang d) to ensure the correct labelling of
benar pada wadah bahan dan produk; containers of materials and
products;
e) menyimpan sampel pertinggal untuk e) to maintain retained sample for
rujukan di masa mendatang; future reference;
f) meluluskan atau menolak tiap bets f) to release or reject each batch of
bahan awal, produk antara, produk starting material, intermediate, bulk
ruahan atau produk jadi; or finished product;
g) melakukan evaluasi stabilitas semua g) to evaluate the stability of all
produk jadi secara berkelanjutan dan finished products on an on-going
bahan awal jika diperlukan, serta basis and starting materials where
menetapkan kondisi penyimpanan bahan necessary, and to establish
dan produk berdasarkan data instructions for the storage of
stabilitasnya; materials and products on the basis
of their stability data;
h) menetapkan masa simpan bahan awal h) to establish shelf-life of starting
dan produk jadi berdasarkan data materials and finished products
stabilitas serta kondisi penyimpanannya; based on their stability data and
storage condition;
i) berperan atau membantu pelaksanaan i) to take part or assist in validation
program validasi; program;
j) menyiapkan baku pembanding j) to prepare secondary reference
sekunder sesuai dengan prosedur standards as specified in the
pengujian yang berlaku dan menyimpan current procedure for testing and
baku pembanding tersebut pada kondisi to store these standards under
yang tepat; proper conditions;
k) menyimpan catatan analitis dari hasil k) to maintain analytical records of
pengujian semua sampel yang diambil; the tests of all samples taken;
l) melakukan evaluasi produk jadi l) to evaluate returned pharma-
kembalian dan menetapkan apakah ceutical products and determine
produk tersebut dapat diluluskan atau whether such products could be
diolah ulang atau harus dimusnahkan; released or reprocessed or should
be destroyed;

Edisi 2006 - 69 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

m) ikut serta dalam program inspeksi diri m) to participate in the self-inspection


bersama dengan bagian lain dari program with other units of the
perusahaan; dan company; and
n) memberikan rekomendasi kegiatan n) to recommend contract
pembuatan obat berdasarkan kontrak manufacturing operations after
setelah melakukan evaluasi evaluating the contractor's
kemampuan penerima kontrak yang capability to produce products that
bersangkutan untuk membuat produk meet the company's specified
yang memenuhi persyaratan mutu yang quality standards.
ditetapkan perusahaan.

7.5 Personil Pengawasan Mutu hendaklah 7.5 Quality Control personnel should
memiliki akses ke area produksi untuk have access to production areas for
pengambilan sampel dan penyelidikan yang sampling and investigation as
diperlukan. appropriate.

CARA BERLABORATORIUM PENGAWASAN GOOD QUALITY CONTROL


MUTU YANG BAIK LABORATORY PRACTICES

7.6 Bangunan dan Fasilitas 7.6 Premises


a) Laboratorium pengujian hendaklah a) Control laboratories should be
didesain, dilengkapi peralatan dan designed, equipped and of
memiliki ruang yang memadai sehingga sufficient space to suit the
dapat melaksanakan semua kegiatan relevant operations.
terkait.
b) Hendaklah disediakan sarana yang b) Provisions should be made for
sesuai dan aman untuk limbah yang the proper and safe storage of
akan dibuang. Bahan beracun dan waste materials awaiting
bahan mudah terbakar harus disimpan disposal. Toxic substances and
dalam lemari tertutup dan terpisah inflammable materials should be
dengan desain yang sesuai. stored in suitably designed and
separated enclosed cupboards.
c) Laboratorium hendaklah terpisah secara c) The laboratories should be
fisik dari ruang produksi. physically separated from the
production rooms.
d) Laboratorium biologi, mikrobiologi dan d) Biological, microbiological and
kimia hendaklah terpisah satu dari yang chemical laboratories should be
lain. segregated from each other.
e) Ruangan terpisah untuk instrumen e) A separate room may be
mungkin diperlukan untuk memberikan needed for instruments to
perlindungan terhadap interferensi protect these against electrical
elektris, getaran, kelembaban yang interference, vibration, contact
berlebihan serta pengaruh luar lain atau, with excessive moisture and
bila perlu untuk mengisolasi instrumen other external factors or where
tersebut. there is need to isolate the
instrument.
f) Desain laboratorium hendaklah f) The design of the laboratory
mempertimbangkan kesesuaian bahan should take into account the
konstruksi, perlindungan personil suitability of construction
terhadap asap dan ventilasi. Unit materials, fume prevention and
penanganan udara yang terpisah ventilation. Separate air
diperlukan untuk laboratorium biologi, handling units should be

Edisi 2006 - 70 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

mikrobiologi dan radioisotop. installed for biological,


microbiological and radioisotope
laboratories.
g) Semua pipa dan peralatan hendaklah g) All service piping and devices
diberi penandaan yang memadai dan should be adequately marked
diberi perhatian khusus untuk konektor and special attention paid to the
atau adaptor yang tidak dapat saling provision of non-inter-
ditukar untuk gas dan cairan berbahaya. changeable connections or
adaptors for dangerous gases
and liquids.

7.7 Personil 7.7 Personnel

a) Tiap personil yang bertugas melakukan a) Each individual engaged in the


supervisi atau melakukan kegiatan supervision or conduct of a
laboratorium hendaklah memiliki laboratory operation should
pendidikan, mendapat pelatihan dan have proper education, training
pengalaman yang sesuai atau and experience or combination
kombinasinya untuk memungkinkan thereof, to enable the individual
pelaksanaan tugas dengan baik. Tugas to perform the assigned
dan tanggung jawab tiap personil functions. Their duties and
hendaklah dirinci dengan jelas dalam responsibilities should be clearly
uraian tugas atau dalam bentuk lain yang defined in job descriptions or by
sesuai. other suitable means.
b) Tiap personil hendaklah memakai b) Personnel should wear
pakaian pelindung dan alat pengaman protective clothing and safety
seperti respirator atau masker, kaca mata equipment such as respirators or
pelindung dan sarung tangan tahan asam face masks, safety glasses and
atau basa sesuai tugas yang acid or alkali resistant gloves
dilaksanakan. appropriate to the duties being
performed.

7.8 Peralatan 7.8 Equipment


a) Peralatan dan instrumen laboratorium a) Control laboratory equipment
hendaklah sesuai dengan prosedur and instruments should be
pengujian yang dilakukan. suitable to the testing
procedures undertaken.
b) Prosedur tetap untuk pengoperasian tiap b) Standard operating procedures
instrumen dan peralatan hendaklah should be available for each
tersedia dan diletakkan di dekat instrument and equipment; the
instrumen atau peralatan yang forms should be placed in close
bersangkutan. proximity to the equipment.
c) Peralatan, instrumen dan perangkat c) Equipment, instrument and
lunak terkait hendaklah dikualifikasi/ related soft ware should be
divalidasi, dirawat dan dikalibrasi dalam qualified / validated, maintained
selang waktu yang telah ditetapkan dan and calibrated at pre-specified
dokumentasinya disimpan. Pemeriksaan intervals and their records main-
untuk memastikan bahwa instrumen tained. Pre-check of the
berfungsi baik hendaklah dilakukan tiap instrument to ensure its
hari atau sebelum instrumen tersebut satisfactory functioning should
digunakan untuk pengujian analitis. be conducted daily or prior to
using the instrument for
performing analytical tests.

Edisi 2006 - 71 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

d) Tanggal kalibrasi, perawatan dan d) The date of calibration,


kalibrasi ulang sesuai dengan jadwal maintenance and recalibration
hendaklah tertera dengan jelas pada due date should be clearly
peralatan atau dengan cara lain yang displayed on the equipment or
sesuai. by other appropriate means.
e) Hendaklah diberi penandaan yang jelas e) Provisions should be made to
pada alat yang rusak atau dalam indicate failure of equipment or
perawatan. Alat yang rusak hendaklah maintenance to equipment.
tidak digunakan sebelum diperbaiki. Defective equipment should be
withdrawn from use until the
defect has been rectified.
f) Pancuran air keselamatan dan pem- f) A safety shower and eye-bath
basuh mata hendaklah tersedia di dekat should be provided in close
area kerja laboratorium. proximity to the laboratory
working area.

7.9 Personil, bangunan dan fasilitas serta 7.9 The personnel, premises, and
peralatan laboratorium hendaklah sesuai equipment in the laboratories should
untuk jenis tugas yang ditentukan dan skala be appropriate to the tasks imposed
kegiatan pembuatan obat. Penggunaan by the nature and the scale of the
laboratorium luar sesuai dengan ketentuan manufacturing operations. The use
yang tercantum dalam Bab 11, Pembuatan of outside laboratories, in conformity
dan Analisis Berdasarkan Kontrak, dapat with the principles detailed in
diterima untuk hal tertentu. Chapter 11, Contract Manufacture
and Analysis, can be accepted for
particular reasons.

7.10 Pereaksi dan Media Perbenihan 7.10 Reagents and Culture Media
a) Penerimaan atau pembuatan pereaksi a) All reagents and culture media
dan media perbenihan hendaklah should be recorded upon receipt or
dicatat. preparation.
b) Pereaksi dan media perbenihan b) Reagents and culture media made
yang dibuat di laboratorium hendaklah up in the laboratory should be
mengikuti prosedur pembuatan tertulis prepared following written
dan diberi label yang sesuai. Pada label procedures and appropriately
hendaklah dicantumkan konsentrasi, labelled. The label should indicate
faktor standardisasi, batas waktu the concentration, standardization
penggunaan, tanggal standardisasi factor, shelf-life, re-standardization
ulang dan kondisi penyimpanan. Label due date and storage conditions.
hendaklah ditandatangani dan dibubuhi The label should be signed and
tanggal oleh petugas yang membuat dated by the person preparing the
pereaksi tersebut. reagent.
c) Baik kontrol positif maupun kontrol c) Both positive and negative controls
negatif hendaklah digunakan untuk should be applied to verify the
memastikan kesesuaian media suitability of culture media. The size
perbenihan. Konsentrasi inokulum of the inoculum used in positive
dalam kontrol positif hendaklah controls should be appropriate to
disesuaikan dengan kepekaan the sensitivity required.
pertumbuhan yang diinginkan.

Edisi 2006 - 72 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

7.11 Baku Pembanding 7.11 Reference Standards


a) Baku pembanding hendaklah menjadi a) Reference standards should be
tanggung jawab personil yang ditunjuk. under the responsibility of a
designated person.
b) Baku pembanding hendaklah diguna- b) Reference standards should be
kan sesuai peruntukannya seperti yang used only for the purpose
diuraikan dalam monografi yang described in the appropriate
bersangkutan. monograph.
c) Baku pembanding sekunder atau baku c) Secondary or working standards
pembanding kerja dapat dibuat dan may be established by the
dipakai setelah dilakukan pengujian application of appropriate tests
yang sesuai dan pemeriksaan berkala and checks at regular intervals
untuk mengoreksi penyimpangan yang to correct deviations and to
terjadi serta menjamin ketepatan assure the accuracy of the
hasilnya. result.
d) Semua baku pembanding hendaklah d) All reference standards should
disimpan dan ditangani secara tepat agar be stored and used in a manner
tidak berpengaruh terhadap mutunya. which will not adversely affect
their quality.
e) Pada label baku pembanding hendaklah e) The label of reference standards
dicantumkan kadar, tanggal pembuatan, should indicate the concen-
tanggal daluwarsa, tanggal pertama kali tration, date of manufacture,
tutup wadahnya dibuka dan bila perlu expiration date, date the closure
kondisi penyimpanannya. is first opened and storage
conditions where appropriate.

7.12 Bila perlu, tanggal penerimaan tiap bahan 7.12 Where necessary, the date of receipt
yang digunakan untuk kegiatan pengujian of any substance used for testing
(misalnya pereaksi dan baku pembanding) operations (e.g. reagents and
hendaklah tercantum pada wadahnya. reference standards) should be
Instruksi penggunaan dan penyimpanan indicated on the container.
hendaklah diikuti. Dalam hal tertentu perlu Instructions for use and storage
dilakukan uji identifikasi dan/atau pengujian should be followed. In certain cases
lain untuk bahan pereaksi pada waktu it may be necessary to carry out an
diterima atau sebelum digunakan. identification test and/or other testing
of reagent materials upon receipt or
before use.

7.13 Hewan yang digunakan untuk pengujian 7.13 Animals used for testing
komponen, bahan atau produk, components, materials or products,
hendaklah, bila perlu, dikarantina sebelum should, where appropriate, be
digunakan. Hewan tersebut hendaklah quarantined before use. They should
dipelihara dan diawasi sedemikian untuk be maintained and controlled in a
memastikan kesesuaian tujuan manner that assures their suitability
penggunaannya. Hewan tersebut for the intended use. They should be
hendaklah diidentifikasi dan catatan yang identified, and adequate records
memadai hendaklah disimpan dan dijaga should be maintained, showing the
agar dapat menunjukkan riwayat history of their use.
penggunaannya.

Edisi 2006 - 73 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

7.14 Spesifikasi and Prosedur Pengujian 7.14 Specifications and Testing


Procedures
a) Prosedur pengujian hendaklah divalidasi a) Testing procedures should be
dengan memperhatikan fasilitas dan validated in the context of
peralatan yang ada sebelum prosedur available facilities and equipment
tersebut digunakan dalam pengujian before they are adopted for
rutin. routine testing.
b) Semua kegiatan pengujian hendaklah b) All testing operations described
dilakukan sesuai dengan metode yang in the marketing authorization
telah disetujui pada saat pemberian izin should be carried out according
edar. to the approved methods.
c) Spesifikasi dan prosedur pengujian untuk c) Specifications and testing
tiap bahan awal, produk antara, produk procedures established for each
ruahan dan produk jadi hendaklah starting material, intermediate,
mencakup spesifikasi dan prosedur bulk and finished product should
pengujian mengenai identitas, include specifications and testing
kemurnian, mutu dan kadar/potensi. procedures for identity, purity,
quality and strength.
d) Prosedur pengujian hendaklah menca- d) Testing procedures should
kup : include :
¾ jumlah sampel yang diperlukan untuk ¾ amount of sample
pengujian dan yang harus disimpan necessary for testing and
untuk rujukan masa mendatang; retention for future analysis;
¾ jumlah tiap pereaksi, larutan dapar dan ¾ amount of each reagent,
sebagainya yang diperlukan pada buffer solution, etc.,
pengujian; necessary for the tests;
¾ rumus perhitungan yang digunakan; ¾ equations for computation;
dan and
¾ nilai yang diharapkan dan batas ¾ target value and tolerance
toleransi dari tiap pengujian. allowable for each test.
e) Prosedur pengujian hendaklah menca- e) Testing procedures should
kup frekuensi pengujian ulang dari tiap include frequency for re-assaying
bahan awal yang ditentukan dengan each starting material
mempertimbangkan stabilitasnya. determined by considering its
stability.
f) Semua pengujian hendaklah mengikuti f) All tests should follow the
instruksi yang tercantum dalam prosedur instructions given in the relevant
pengujian untuk masing-masing bahan test procedure for each material
atau produk. Hasil pengujian, terutama or product. The result, especially
yang menyangkut perhitungan, where calculations are involved,
hendaklah diperiksa oleh supervisor should be checked by the
sebelum bahan atau produk tersebut supervisor before the material or
diluluskan atau ditolak. product is released or rejected.

7.15 Catatan Analisis 7.15 Records of Analysis


Catatan analisis hendaklah mencakup: Records of analysis should include:
a) Nama dan nomor bets sampel dan a) name and batch number of
bentuk sediaan; sample and dosage form;
b) Nama petugas yang mengambil b) name of the individual who takes
sampel; the sample;
c) metode analisis yang digunakan; c) methods of analysis;

Edisi 2006 - 74 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

d) semua data, seperti berat, pembacaan d) all data, such as weight, burette
buret, volume dan pengenceran yang readings, volumes and dilutions
dibuat; made;
e) perhitungan dalam unit ukuran dan e) calculation in units of
rumus yang digunakan; measurement and the formula of
calculation;
f) pernyataan mengenai batas toleransi; f) statement of permitted
tolerances;
g) pernyataan apakah memenuhi atau g) statement of compliance or non-
tidak memenuhi spesifikasi; compliance with specification;
h) tanggal dan tanda tangan petugas h) date and signature of the person
yang melakukan pengujian dan performing the test and the
petugas yang memeriksa perhitungan; person verifying the calculations;
i) pernyataan diluluskan atau ditolak dan i) statement of approval or
usul pemusnahan, yang rejection and recommendation
ditandatangani serta diberi tanggal for its disposal, signed and dated
oleh petugas yang berwenang; by the authorized person,
j) nama pemasok, jumlah keseluruhan j) the name of supplier, total
dan jumlah wadah bahan yang quantity and the number of
diterima; dan containers of material received;
and
k) jumlah keseluruhan dan jumlah wadah k) total quantity and number of
bahan awal, bahan pengemas, produk containers of starting material,
antara, produk ruahan, produk jadi dari packaging material,
tiap bets yang dianalisis. intermediate, bulk or finished
product of each batch analyzed.

PENGAWASAN BAHAN AWAL, PRODUK CONTROL OF STARTING MATERIALS,


ANTARA, PRODUK RUAHAN DAN PRODUK INTERMEDIATE, BULK AND FINISHED
JADI PRODUCTS

7.16 Spesifikasi 7.16 Specifications

a) Tiap spesifikasi hendaklah disetujui dan a) Each specification should be


disimpan oleh bagian Pengawasan approved and maintained by the
Mutu kecuali untuk produk jadi yang quality control unit except for
harus disetujui oleh kepala bagian finished products which should be
Manajemen Mutu (Pemastian Mutu). approved by the head of Quality
Spesifikasi bahan awal, produk antara, Management (Quality Assurance).
produk ruahan dan produk jadi mengacu Specification of starting materials,
pada Butir 10.10 – 10.14; dan intermediate, bulk and finished
products is referred to Sections
10.10 – 10.14; and
b) Revisi berkala dari tiap spesifikasi perlu b) Periodic revisions of the
dilakukan agar memenuhi Farmakope specifications are necessary to
Indonesia edisi terakhir atau kompendia comply with the latest edition of
resmi lain. the national pharmacopoeia or
other official compendia.

Edisi 2006 - 75 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

7.17 Dokumentasi laboratorium hendaklah 7.17 Laboratory documentation should


mengikuti prinsip yang diuraikan dalam follow the principles given in Chapter
Bab 10. Dokumentasi penting yang 10. An important part of this
berkaitan dengan pengawasan mutu documentation deals with Quality
berikut ini hendaklah tersedia di bagian Control and the following details
Pengawasan Mutu: should be readily available to the
Quality Control Department:
¾ spesifikasi; ¾ specifications;
¾ prosedur pengambilan sampel; ¾ sampling procedures;
¾ prosedur dan catatan pengujian ¾ testing procedures and records
(termasuk lembar kerja analisis (including analytical worksheets
dan/atau buku catatan laboratorium); and/or laboratory notebooks);
¾ laporan dan/atau sertifikat analisis; ¾ analytical reports and/or
certificates;
¾ data pemantauan lingkungan, bila ¾ data from environmental
diperlukan; monitoring, where required;
¾ catatan validasi metode analisis, bila ¾ validation records of test methods,
diperlukan; dan where applicable; and
¾ prosedur dan catatan kalibrasi ¾ procedures for and records of the
instrumen serta perawatan peralatan. calibration of instruments and
maintenance of equipment.

7.18 Semua dokumentasi Pengawasan Mutu 7.18 Any Quality Control documentation
yang terkait dengan catatan bets relating to a batch record should be
hendaklah disimpan sampai satu tahun retained for one year after the expiry
setelah tanggal daluwarsa bets yang date of the batch.
bersangkutan.

7.19 Untuk beberapa jenis data (misalnya hasil 7.19 For some kinds of data (e.g.
uji analisis, hasil nyata, pemantauan analytical tests results, yields,
lingkungan) hendaklah dibuat sedemikian environmental monitoring) it is
rupa untuk memungkinkan pelaksanaan recommended that records in a
evaluasi tren. manner permitting trend evaluation
be kept.

7.20 Di samping informasi yang merupakan 7.20 In addition to the information which is
bagian dari catatan bets, data asli lain part of the batch record, other original
seperti buku catatan laboratorium dan/atau data such as laboratory notebooks
rekaman hendaklah disimpan dan tersedia. and/or records should be retained
and readily available.

PENGAMBILAN SAMPEL SAMPLING

7.21 Pengambilan sampel merupakan kegiatan 7.21 Sampling is an important operation in


penting di mana hanya sebagian kecil saja which only a small fraction of a batch
dari satu bets yang diambil. Keabsahan is taken. Valid conclusions on the
kesimpulan secara keseluruhan tidak dapat whole cannot be based on tests
didasarkan pada pengujian yang dilakukan which have been carried out on non-
terhadap sampel yang tidak mewakili satu representative samples. Correct
bets. Oleh karena itu cara pengambilan sampling is thus an essential part of a

Edisi 2006 - 76 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

sampel yang benar adalah bagian yang system of Quality Assurance.


penting dari sistem Pemastian Mutu.

7.22 Personil yang mengambil sampel 7.22 Personnel who take samples should
hendaklah memperoleh pelatihan awal dan receive initial and on-going regular
pelatihan berkelanjutan secara teratur training in the disciplines relevant to
tentang tata cara pengambilan sampel correct sampling. This training should
yang benar. Pelatihan tersebut hendaklah include:
meliputi:
¾ pola pengambilan sampel; ¾ sampling plans;
¾ prosedur tertulis pengambilan ¾ written sampling procedures;
sampel;
¾ teknik dan peralatan untuk ¾ the techniques and equipment
mengambil sampel; for sampling;
¾ risiko pencemaran silang; ¾ the risks of cross-
contamination;
¾ tindakan pencegahan yang harus ¾ the precautions to be taken
diambil terhadap bahan yang tidak with regard to unstable and/or
stabil dan/atau steril; sterile substances;
¾ pentingnya memperhatikan pemerian ¾ the importance of considering
bahan, wadah dan label secara the visual appearance of
visual; dan materials, containers and
labels; and
¾ pentingnya mencatat hal yang tidak ¾ the importance of recording
diharapkan atau tidak biasa. any unexpected or unusual
circumstances.

Bahan Awal Starting Materials

7.23 Identitas suatu bets bahan awal biasanya 7.23 The identity of a complete batch of
hanya dapat dipastikan apabila sampel starting materials can normally only
diambil dari tiap wadah dan dilakukan uji be ensured if individual samples are
identitas terhadap tiap sampel. taken from all the containers and an
Pengambilan sampel boleh dilakukan dari identity test performed on each
sebagian wadah bila telah dibuat prosedur sample. It is permissible to sample
tervalidasi untuk memastikan bahwa tidak only a proportion of the containers
satu pun wadah bahan awal yang salah where a validated procedure has
label identitasnya. been established to ensure that no
single container of starting material
will be incorrectly identified on its
label.

7.24 Mutu suatu bets bahan awal dapat dinilai 7.24 The quality of a batch of starting
dengan mengambil dan menguji sampel materials may be assessed by taking
yang representatif. Sampel yang diambil and testing a representative sample.
untuk uji identitas dapat digunakan untuk The samples taken for identity testing
tujuan tersebut. Jumlah yang diambil untuk could be used for this purpose. The
menyiapkan sampel representatif number of samples taken for the
hendaklah ditentukan secara statistik dan preparation of a representative
dicantumkan dalam pola pengambilan sample should be determined
sampel. Jumlah sampel yang dapat statistically and specified in a
dicampur menjadi satu sampel komposit sampling plan. The number of
hendaklah ditetapkan dengan pertim- individual samples which may be

Edisi 2006 - 77 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

bangan sifat bahan, informasi tentang blended to form a composite sample


pemasok dan homogenitas sampel should also be defined, taking into
komposit itu. account the nature of the material,
knowledge of the supplier and the
homogeneity of the composite
sample.

Bahan Pengemas Packaging Material

7.25 Pola pengambilan sampel bahan 7.25 The sampling plan for packaging
pengemas hendaklah setidaknya materials should take account of at
memperhatikan hal berikut: jumlah yang least the following: the quantity
diterima, mutu yang dipersyaratkan, sifat received, the quality required, the
bahan (misalnya bahan pengemas primer, nature of the material (e.g. primary
dan/atau bahan pengemas cetak), metode packaging materials and/or printed
produksi dan pengetahuan tentang packaging materials), the production
pelaksanaan sistem Pemastian Mutu di methods, and the knowledge of
pabrik pembuat bahan pengemas Quality Assurance system of the
berdasarkan audit. Jumlah sampel yang packaging materials manufacturer
diambil hendaklah ditentukan secara based on audits. The number of
statistik dan disebutkan dalam pola samples taken should be determined
pengambilan sampel. statistically and specified in a
sampling plan.

Kegiatan Pengambilan sampel Sampling Operations

7.26 Pengambilan sampel hendaklah dilakukan 7.26 Sampling should be carried out so as
sedemikian rupa untuk mencegah to avoid contamination or other
kontaminasi atau efek lain yang adverse affects on quality. The
berpengaruh tidak baik terhadap mutu. containers which have been sampled
Wadah yang diambil sampelnya hendaklah should be marked accordingly such
diberi label yang mencantumkan antara as the contents, the batch number
lain isi wadah, nomor bets, tanggal and the date of sampling. The
pengambilan sampel dan tanda bahwa containers from which samples have
sampel diambil dari wadah tersebut. been drawn should be carefully
Wadah hendaklah ditutup rapat kembali resealed after sampling.
setelah pengambilan sampel.

7.27 Semua alat pengambil sampel dan wadah 7.27 All sampling tools and containers
sampel hendaklah terbuat dari bahan yang should be made of inert materials
inert dan dijaga kebersihannya. and kept scrupulously clean.

7.28 Instruksi pengambilan sampel hendaklah 7.28 Sampling instructions should


mencakup : include:
¾ metode dan pola pengambilan sampel; ¾ the method of sampling and the
sampling plan;
¾ peralatan yang digunakan; ¾ the equipment to be used;
¾ jumlah sampel yang diambil; ¾ the amount of sample to be
taken;
¾ instruksi pembagian sampel sesuai ¾ instructions for any required
kebutuhan; sub-division of the sample;
¾ jenis wadah sampel yang harus ¾ the type of sample container to
digunakan, yakni apakah untuk be used i.e. whether it is for

Edisi 2006 - 78 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

pengambilan sampel secara aseptik aseptic sampling or for normal


atau normal; sampling;
¾ identitas wadah yang diambil ¾ the identification of containers
sampelnya; sampled;
¾ peringatan khusus yang harus ¾ any special precautions to be
diperhatikan terutama yang berkaitan observed, especially in regard to
dengan pengambilan sampel bahan sampling of sterile or noxious
steril atau berbahaya; materials;
¾ kondisi penyimpanan; dan ¾ the storage conditions; and
¾ instruksi tentang cara pembersihan dan ¾ instructions for the cleaning and
penyimpanan alat pengambil sampel. storage of sampling equipment.

7.29 Tiap wadah sampel hendaklah diberi label 7.29 Each sample container should bear
yang menunjukkan: a label indicating :
¾ nama bahan sampel; ¾ name of sampled material;
¾ nomor bets atau lot; ¾ the batch or lot number
reference;
¾ nomor wadah yang diambil ¾ the number of container from
sampelnya; which the sample has been
taken;
¾ tanda tangan petugas yang ¾ the signature of the person who
mengambil sampel; dan takes the sample; and
¾ tanggal pengambilan sampel. ¾ the date of sampling.

7.30 Sebelum dan setelah tiap pemakaian, alat 7.30 Sampling equipment should be
pengambil sampel hendaklah dibersihkan, cleaned, if necessary sterilized,
jika perlu disterilkan, dan disimpan secara before and after each use and stored
terpisah dari alat laboratorium lain. separately from other laboratory
equipment.

7.31 Pada saat pengambilan sampel hendaklah 7.31 Care should be taken during
dilakukan pencegahan agar tidak terjadi sampling to guard against
pencemaran atau campur baur terhadap contamination or mix-up of, or by, the
atau oleh bahan yang diambil sampelnya. material being sampled. All sampling
Semua alat pengambil sampel yang equipment which comes in contact
bersentuhan dengan bahan hendaklah with the material should be clean.
bersih. Perhatian khusus mungkin Some particularly hazardous or
diperlukan untuk penanganan bahan yang potent materials may require special
berbahaya atau berpotensi tinggi. precautions.

7.32 Sampel Pertinggal 7.32 Retained Samples


a) Sampel pertinggal dengan identitas yang a) An appropriately identified
lengkap yang mewakili tiap bets bahan retained sample representative of
awal untuk tiap penerimaan hendaklah each batch in each delivery of
disimpan untuk jangka waktu tertentu. starting material should be
retained for a specified period.
b) Sampel pertinggal dengan identitas yang b) An appropriately identified
lengkap yang mewakili tiap bets produk retained sample representative of
jadi dalam bentuk kemasan lengkap each batch of finished product in
hendaklah disimpan untuk jangka waktu its complete packaging form
tertentu. Sampel produk jadi hendaklah should be retained for a specified
disimpan dalam kondisi yang sama period. These finished product
dengan kondisi pemasaran sebagaimana samples should be stored under

Edisi 2006 - 79 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

tertera pada label. conditions which simulate market


conditions as indicated on the
labelling.
c) Jumlah sampel pertinggal sekurang- c) Retained samples should consist
kurangnya dua kali dari jumlah sampel of at least double the quantity
yang dibutuhkan untuk pengujian necessary to perform all the
lengkap, kecuali untuk uji sterilitas. required tests, except those for
sterility.
d) Sampel pertinggal hendaklah mewakili d) Retained samples should be
tiap bets bahan atau produk yang diambil representative of the batch of
sampelnya. Sampel lain juga dapat materials or products from which
diambil untuk memantau bagian proses they are taken. Other samples
yang paling kritis (misalnya awal dan may also be taken to monitor the
akhir proses). most stressed part of a process
(e.g. beginning or end of a
process).
e) Sampel pertinggal dari tiap bets produk e) Retained samples from each
jadi hendaklah disimpan hingga satu batch of finished products should
tahun setelah tanggal daluwarsa. Produk be retained till one year after the
jadi hendaklah disimpan dalam kemasan expiry date. Finished products
akhirnya dan dalam kondisi yang should usually be kept in their
ditetapkan. Sampel bahan awal (selain final packaging and stored under
pelarut, gas, dan air) hendaklah disimpan the recommended conditions.
selama minimal dua tahun setelah Samples of starting materials
tanggal pelulusan produk jadi terkait, bila (other than solvents, gases and
stabilitasnya memungkinkan. Jangka water) should be retained for at
waktu penyimpanan dapat dikurangi bila least two years after the release
stabilitasnya lebih singkat daripada yang of the product if their stability
tercantum dalam spesifikasi. allows. This period may be
shortened if their stability, as
mentioned in the relevant
specification, is shorter.

PERSYARATAN PENGUJIAN TEST REQUIREMENTS

7.33 Bahan Awal. 7.33 Starting Materials


Tiap bahan awal hendaklah diuji terhadap Each starting material should be
pemenuhan spesifikasi identitas, kekuatan, tested for conformity with
kemurnian dan parameter mutu lain. specification for identity, strength,
purity and other quality parameters.

7.34 Bahan Pengemas. 7.34 Packaging Materials


Bahan pengemas hendaklah memenuhi Packaging materials should conform
spesifikasi, dengan penekanan pada with specifications, with emphasis
kompatibilitas bahan terhadap produk yang placed on the compatibility of the
diisikan ke dalamnya. Cacat fisik yang kritis material with the drug product it
dan dapat berdampak besar serta contains. The critical and major
kebenaran penandaan yang dapat physical defects as well as the
memberi kesan meragukan terhadap correctness of identity markings
kualitas produk hendaklah diperiksa. which may prejudice the quality of the
product should be examined.

Edisi 2006 - 80 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

7.35 Produk Antara dan Produk Ruahan 7.35 Intermediate and Bulk Products
a) Untuk memastikan keseragaman dan a) To ensure batch uniformity and
keutuhan bets, pengawasan-selama- integrity, in-process control
proses hendaklah dilakukan pengujian should be conducted by testing
sampel yang representatif dari tiap bets representative samples of
produk antara dan produk ruahan untuk intermediate and bulk product of
identitas, kekuatan, kemurnian dan each batch for identity, strength,
mutunya. Persetujuan dari Bagian purity and quality as appropriate.
Pengawasan Mutu mutlak diperlukan Quality control approval of the
setelah tahap produksi kritis selesai product is mandatory after
atau bila produk tersimpan lama completion of critical steps of
sebelum tahap produksi selanjutnya production or after the product
dilaksanakan. has been stored for a long period.
b) Produk antara dan produk ruahan yang b) Rejected intermediate and bulk
ditolak hendaklah diberi penandaan dan products should be identified and
dikendalikan dengan sistem karantina controlled under a quarantine
yang dirancang untuk mencegah system designed to prevent their
penggunaannya dalam proses use in further processing, unless
selanjutnya, kecuali bila produk tersebut such product is judged suitable
dinilai memenuhi syarat untuk for reprocessing later on.
kemudian diolah ulang.

7.36 Produk Jadi 7.36 Finished Products


a) Tiap bets produk jadi hendaklah diuji a) For each batch of
terhadap spesifikasi yang ditetapkan pharmaceutical product, there
dan dinilai memenuhi syarat sebelum should be appropriate laboratory
diluluskan untuk distribusi. determination of satisfactory
conformance to its finished
product specifications prior to
release.
b) Produk jadi yang tidak memenuhi b) Pharmaceutical products failing
spesifikasi dan kriteria mutu lain yang to meet the established
ditetapkan hendaklah ditolak. specifications and any other
Pengolahan ulang dapat dilakukan relevant quality criteria should be
apabila memungkinkan, namun produk rejected. Reprocessing may be
hasil pengolahan ulang harus performed if feasible but the
memenuhi semua spesifikasi dan reprocessed product should
kriteria mutu lain yang ditetapkan meet all specifications and other
sebelum diluluskan untuk distribusi. quality criteria prior to its
acceptance and release.

Pengendalian Lingkungan Environment Control

7.37 Pengendalian lingkungan hendaklah 7.37 The following controls should be


dilakukan sebagai berikut: performed :
a) pemantauan teratur air untuk proses, a) regular monitoring of the process
termasuk pada titik penggunaan, water, including at the point of
terhadap mutu kimiawi dan mikrobiologis. use, for chemical and
Jumlah sampel dan metode pengujian microbiological quality. The
hendaklah mampu mendeteksi sample size and test method
organisme indikator dalam konsentrasi employed should be capable of
rendah, misalnya Pseudomonas; detecting the presence of low
levels of indicator organisms,

Edisi 2006 - 81 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

e.g. Pseudomon
b) pemantauan mikrobiologis secara b) periodic microbiological
berkala pada lingkungan produksi; monitoring of the production
environment;
c) pengujian berkala terhadap lingkungan c) periodic testing of the
sekitar area produksi untuk mendeteksi environment around the
produk lain yang dapat mencemari production areas for the
produk yang sedang diproses; dan presence of other drug product
that will contaminate the product
being processed; and
d) pengendalian cemaran udara. d) control of airborne
contaminants.

Pengawasan – Selama – Proses In-Process Control

7.38 Semua pengawasan–selama–proses, 7.38 All the in-process controls, including


termasuk yang dilakukan di area produksi those made in the production area by
oleh personil produksi, hendaklah production personnel, should be
dilakukan menurut metode yang disetujui performed according to methods
oleh bagian Pengawasan Mutu dan approved by Quality Control and the
hasilnya dicatat. results recorded.

Pengujian Ulang Bahan yang Diluluskan Retesting of Approved Materials

7.39 Hendaklah ditetapkan batas waktu 7.39 There should be an appropriate time
penyimpanan yang sesuai untuk tiap bahan limit for storage of each starting
awal, produk antara, produk ruahan dan material, intermediate, bulk and
produk jadi. Setelah batas waktu ini bahan finished product. After this period the
atau produk tersebut harus diuji ulang oleh material or product should be
bagian Pengawasan Mutu terhadap retested by the quality control unit for
identitas, kekuatan, kemurnian dan mutu. identity, strength, purity and quality.
Berdasarkan hasil uji ulang tersebut bahan Based on the retest result the
atau produk itu dapat diluluskan kembali material is either re-approved for use
untuk digunakan atau ditolak. or rejected.

7.40 Bila suatu bahan disimpan pada kondisi 7.40 If a material is subjected to unusual
yang tidak sesuai dengan yang ditetapkan, storage condition, it should be
bahan tersebut hendaklah diuji ulang dan retested and approved for use by the
dinyatakan lulus oleh bagian Pengawasan quality control unit prior to
Mutu sebelum digunakan dalam proses. processing.

Pengolahan Ulang Reprocessing

7.41 Pengujian tambahan terhadap produk jadi 7.41 Additional testing of any finished
hasil pengolahan ulang hendaklah dilakukan product which has been reprocessed
sesuai ketentuan. should be performed as required.

7.42 Uji stabilitas lanjut hendaklah dilakukan 7.42 Follow-up stability study of the
terhadap produk hasil pengolahan ulang reprocessed product should be
sesuai keperluan. conducted as necessary.

Edisi 2006 - 82 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

Evaluasi Pengawasan Mutu terhadap Quality Control Evaluation on


Prosedur Produksi Production Procedures

7.43 Bagian Pengawasan Mutu hendaklah 7.43 The quality control unit should
berperan serta dalam pengembangan participate in the development of
Prosedur Pengolahan Induk dan Prosedur Master Processing Procedures and
Pengemasan Induk untuk tiap ukuran bets Master Packaging Procedures for
suatu obat untuk menjamin keseragaman each batch size of a drug product to
dari bets ke bets yang dibuat. assure uniformity from batch to
batch manufactured.

7.44 Bagian Pengawasan Mutu hendaklah 7.44 The quality control unit should
berperan serta dalam pengembangan participate in development of
prosedur pembersihan dan sanitasi production equipment cleaning and
peralatan produksi. sanitation procedures.

Studi Stabilitas Stability Study

7.45 Hendaklah dirancang program uji stabilitas 7.45 A stability testing program should be
untuk menilai karakteristik stabilitas obat designed to assess the stability
dan untuk menentukan kondisi penyim- characteristics of pharmaceutical
panan yang sesuai dan tanggal daluwarsa. products and to determine storage
conditions and expiration date.

7.46 Program tertulis hendaklah dipatuhi dan 7.46 The written program should be
mencakup: followed and include:
a. Jumlah sampel dan interval pengujian a) sample size, test intervals
berdasarkan kriteria statistis untuk tiap based on statistical criteria for
atribut yang diperiksa untuk memastikan each attribute examined to
estimasi stabilitas; assure estimate of stability;
b) kondisi penyimpanan; b) storage conditions;
c) metode pengujian yang dapat c) reliable, meaningful and specific
diandalkan, bermakna dan spesifik; test method;
d) pengujian produk dalam bentuk d) testing of the product in the
kemasan yang sama dengan yang same packaging form as that in
diedarkan; dan which the product is marketed;
and
e) pengujian produk untuk rekonstitusi, e) testing of the product for
dilakukan sebelum dan sesudah reconstitution before and after it
rekonstitusi. has been reconstituted.

7.47 Studi stabilitas hendaklah dilakukan dalam 7.47 A stability study should be performed
hal berikut: under the following situations :
a) produk baru (biasanya dilakukan pada a) new products (usually performed
bets pilot); on pilot batches);
b) kemasan baru yaitu yang berbeda dari b) new packages i.e. those differing
standar yang telah ditetapkan; from the prescribed standard;
c) perubahan formula, metode pengolahan c) change in formula, processing
atau sumber/pembuat bahan awal dan method or source / manufacturer of
bahan pengemas primer; starting materials and primary
packaging materials;

Edisi 2006 - 83 - 2006 Edition


Bab 7 – Pengawasan Mutu Chapter 7 – Quality Control

d) bets yang diluluskan dengan d) batches released by exception e.g.


pengecualian misalnya bets yang batches with properties differing
sifatnya berbeda dari standar atau bets from standard or reworked
yang diolah ulang; dan batches; and
e) produk yang beredar. e) marketed products.

Edisi 2006 - 84 - 2006 Edition


BAB 8 CHAPTER 8

INSPEKSI DIRI DAN SELF INSPECTION AND


AUDIT MUTU QUALITY AUDITS

PRINSIP PRINCIPLE

Tujuan inspeksi diri adalah untuk The purpose of self inspection is to evaluate
mengevaluasi apakah semua aspek produksi the manufacturer’s compliance with Good
dan pengawasan mutu industri farmasi Manufacturing Practices on all aspects of
memenuhi ketentuan Cara Pembuatan Obat production and quality control. The self
yang Baik (CPOB). Program inspeksi diri inspection program should be designed to
hendaklah dirancang untuk mendeteksi detect any short-coming towards the
kelemahan dalam pelaksanaan CPOB dan implementation of Good Manufacturing
untuk menetapkan tindakan perbaikan yang Practices and to recommend the necessary
diperlukan. Inspeksi diri hendaklah dilakukan corrective actions. Self inspection should be
secara independen dan rinci oleh petugas conducted in an independent and detailed
yang kompeten dari perusahaan. Ada way by designated competent person(s)
manfaatnya bila juga menggunakan auditor from the company. Independent audits by
luar yang independen. Inspeksi diri hendaklah external experts may also be useful. Self
dilakukan secara rutin dan, di samping itu, inspection should be performed routinely,
pada situasi khusus, misalnya dalam hal and may be, in addition, performed on
terjadi penarikan kembali obat jadi atau terjadi special occasion, e.g. in the case of product
penolakan yang berulang. Semua saran untuk recalls or repeated rejections. All
tindakan perbaikan supaya dilaksanakan. recommendations for corrective action
Prosedur dan catatan inspeksi diri hendaklah should be implemented. The procedure and
didokumentasikan dan dibuat program tindak record for self inspection should be
lanjut yang efektif. documented, and there should be an
effective follow-up programme.

ASPEK UNTUK INSPEKSI DIRI ITEMS FOR SELF INSPECTION

8.1 Hendaklah dibuat daftar periksa inspeksi 8.1 A check list for self inspection should be
diri yang menyajikan standar persyaratan established to provide a minimum and
minimal dan seragam. Daftar ini uniform standard of requirements. These
hendaklah berisi pertanyaan mengenai may include questionnaires on Good
ketentuan CPOB yang mencakup antara Manufacturing Practices requirements
lain: covering at least the following items:
¾ Personalia; ¾ Personnel;
¾ Bangunan termasuk fasilitas untuk ¾ Premises including personnel
personil; facilities;
¾ Perawatan bangunan dan peralatan; ¾ Maintenance of buildings and
equipment;
¾ Penyimpanan bahan awal, bahan ¾ Storage of starting materials,
pengemas dan obat jadi; packaging materials and finished
products;
¾ Peralatan; ¾ Equipment;

Edisi 2006 - 85 - 2006 Edition


Bab 8 - Inspeksi Diri dan Chapter 8 – Self Inspection and
Audit Mutu Quality Audits

¾ Pengolahan dan pengawasan-selama- ¾ Production and in-process controls;


proses;
¾ Pengawasan Mutu; ¾ Quality Control;
¾ Dokumentasi; ¾ Documentation;
¾ Sanitasi dan higiene; ¾ Sanitation and hygiene;
¾ Program validasi dan re-validasi; ¾ Validation and revalidation
programmes;
¾ Kalibrasi alat atau sistem pengukuran; ¾ Calibration of instruments or
measurement systems;
¾ Prosedur penarikan kembali obat jadi; ¾ Recall procedures;
¾ Penanganan keluhan; ¾ Management of complaints;
¾ Pengawasan label; dan ¾ Control of labels; and
¾ Hasil inspeksi diri sebelumnya dan ¾ Results of previous self inspection
tindakan perbaikan. and any corrective steps taken.

TIM INSPEKSI DIRI TEAM OF SELF INSPECTION

8.2 Manajemen hendaklah membentuk tim 8.2 Management should appoint a team of
inspeksi diri yang paling sedikit terdiri dari self inspection consisting of at least three
3 (tiga) anggota yang berpengalaman members who are experts in their own
dalam bidangnya masing-masing dan fields and familiar with Good
memahami CPOB. Anggota tim dapat Manufacturing Practices. The members of
dibentuk dari dalam atau dari luar the team may be appointed from inside or
perusahaan. Tiap anggota hendaklah outside the company. Each member
independen dalam melakukan inspeksi should be independent in performing the
dan evaluasi. inspection and evaluation.

CAKUPAN DAN FREKUENSI INSPEKSI COVERAGE AND FREQUENCY OF SELF


DIRI INSPECTION

8.3 Inspeksi diri dapat dilakukan per bagian 8.3 Self Inspection may be conducted by
sesuai dengan kebutuhan perusahaan; part of unit depending on the company
namun inspeksi diri yang menyeluruh requirements; however, a complete self
hendaklah dilakukan minimal 1 (satu) kali inspection should be conducted at least
dalam setahun. Frekuensi inspeksi diri once a year. The frequency should be
hendaklah tertulis dalam prosedur tetap stated in the procedure for self
inspeksi diri. inspection.

LAPORAN INSPEKSI DIRI SELF INSPECTION REPORT

8.4 Laporan hendaklah dibuat setelah 8.4 A report should be made at the
inspeksi diri selesai dilaksanakan. completion of self inspection. The report
Laporan hendaklah mencakup: should include:
¾ hasil inspeksi diri; ¾ self inspection results;
¾ evaluasi serta kesimpulan; dan ¾ evaluation and conclusion; and
¾ saran tindakan perbaikan. ¾ recommended corrective actions.

Edisi 2006 - 86 - 2006 Edition


Bab 8 - Inspeksi Diri dan Chapter 8 – Self Inspection and
Audit Mutu Quality Audits

TINDAK LANJUT FOLLOW – UP ACTION

8.5 Manajemen perusahaan hendaklah 8.5 The company management should


mengevaluasi laporan inspeksi diri dan evaluate both the self inspection report
tindakan perbaikan. and the corrective actions.

Hendaklah dibuat program tindak lanjut There should be an effective follow-up


yang efektif. programme.

AUDIT MUTU QUALITY AUDIT

8.6 Penyelenggaraan audit mutu berguna 8.6 It may be useful to supplement self
sebagai pelengkap inspeksi diri. Audit inspections with a quality audit. A
mutu meliputi pemeriksaan dan quality audit consists of an examination
penilaian semua atau sebagian dari and assessment of all or part of a
sistem manajemen mutu dengan tujuan quality management system with
spesifik untuk meningkatkan mutu. specific purpose of improving it. A
Audit mutu umumnya dilaksanakan quality audit is usually conducted by
oleh spesialis dari luar atau outside or independent specialist or a
independen atau tim yang dibentuk team designated by the management
khusus untuk hal ini oleh manajemen for this purpose. Such audits may also
perusahaan. Audit mutu juga dapat be extended to suppliers and
diperluas terhadap pemasok dan contractors. (see Chapter 11 Contract
penerima kontrak. (lihat Bab 11 Manufacture and Analysis).
Pembuatan dan Analisis Berdasarkan
Kontrak).

AUDIT DAN PERSETUJUAN PEMASOK SUPPLIERS’ AUDITS AND APPROVAL

8.7 Kepala Bagian Manajemen Mutu 8.7 The head of Quality Management
(Pemastian Mutu) hendaklah (Quality Assurance) should have
bertanggung jawab bersama bagian responsibility together with other
lain yang terkait untuk memberi relevant departments for approving
persetujuan pemasok yang dapat suppliers who can reliably supply
diandalkan memasok bahan awal dan starting and packaging materials that
bahan pengemas dan memenuhi meet established specifications.
spesifikasi yang telah ditentukan.

8.8 Hendaklah dibuat daftar pemasok yang 8.8 A list of approved suppliers of starting
disetujui untuk bahan awal dan bahan and packaging materials should be
pengemas. Daftar pemasok hendaklah established and reviewed.
ditinjau ulang secara berkala.

8.9 Hendaklah dilakukan evaluasi sebelum 8.9 Before suppliers are approved and
pemasok disetujui dan dimasukkan ke included in the approved suppliers list
dalam daftar pemasok atau spesifikasi. or specifications, they should be
Evaluasi hendaklah mempertimbang- evaluated. The evaluation should take
kan riwayat pemasok dan sifat bahan into account a supplier’s history and the
yang dipasok. nature of the materials to be supplied.

Edisi 2006 - 87 - 2006 Edition


Bab 8 - Inspeksi Diri dan Chapter 8 – Self Inspection and
Audit Mutu Quality Audits

Jika audit diperlukan, audit tersebut If an audit is required, it should


hendaklah menetapkan kemampuan determine the supplier’s ability to
pemasok dalam pemenuhan standar conform with GMP standards.
CPOB.
8.10 All established suppliers should be
8.10 Semua pemasok hendaklah dievaluasi evaluated regularly.
secara teratur.

Edisi 2006 - 88 - 2006 Edition


BAB 9 CHAPTER 9

PENANGANAN KELUHAN HANDLING OF PRODUCT


TERHADAP PRODUK, COMPLAINT,
PENARIKAN KEMBALI PRODUCT RECALL AND
PRODUK DAN PRODUK RETURNED PRODUCTS
KEMBALIAN
PRINSIP PRINCIPLE

Semua keluhan dan informasi lain yang All complaints and other information
berkaitan dengan kemungkinan terjadi concerning potentially defective products
kerusakan obat hendaklah dikaji dengan teliti must be carefully reviewed according to
sesuai dengan prosedur tertulis. written procedures. In order to provide for all
Untuk menangani semua kasus yang contingencies, a system should be designed
mendesak, hendaklah disusun suatu sistem, to recall, if necessary, promptly and
bila perlu mencakup penarikan kembali effectively products known or suspected to
produk yang diketahui atau diduga cacat dari be defective from the market.
peredaran secara cepat dan efektif. A product recall is a process of withdrawing
Penarikan kembali produk adalah suatu one or more batches or all of a certain
proses penarikan kembali dari satu atau product from market distribution. A product
beberapa bets atau seluruh bets produk recall is instituted following discovery of a
tertentu dari peredaran. quality defect or if there is a report of serious
Penarikan kembali produk dilakukan apabila adverse reaction of a pharmaceutical
ditemukan produk yang cacat mutu atau bila product which may cause health risk.
ada laporan mengenai reaksi yang merugikan Total withdrawl of a pharmaceutical product
yang serius serta berisiko terhadap from market distribution may result in a
kesehatan. suspension or discontinuation of
Penarikan kembali produk dari peredaran manufacturing of the product.
dapat mengakibatkan penundaan atau A returned pharmaceutical product is a
penghentian pembuatan obat tersebut. finished product which is already in
Produk kembalian adalah obat jadi yang telah distribution and returned to the manufacturer
beredar, yang kemudian dikembalikan ke due to complaint of damage, expiration or
industri farmasi karena keluhan mengenai other reasons such as the condition of the
kerusakan, daluwarsa, atau alasan lain container or package which may cast doubt
misalnya kondisi wadah atau kemasan yang on the product identity, quality, quantity and
dapat menimbulkan keraguan akan identitas, safety.
mutu, jumlah dan keamanan obat yang
bersangkutan.

KELUHAN COMPLAINTS

9.1 Hendaklah ditunjuk personil yang 9.1 A person should be designated


bertanggung jawab untuk menangani responsible for handling the complaints
keluhan dan memutuskan tindakan and deciding the measures to be taken
yang hendak dilakukan bersama staf together with sufficient supporting staff
yang memadai untuk membantunya. to assist him. If this person is not the
Apabila personil tersebut bukan kepala head of Quality Management (Quality
bagian Manajemen Mutu (Pemastian Assurance), the latter should be made

Edisi 2006 - 89 - 2006 Edition


Bab 9 – Penanganan Keluhan Terhadap Produk, Chapter 9 – Handling of Product Complaint,
Penarikan Kembali Produk dan Produk Product Recall and Returned
Kembalian. Products.

Mutu), maka ia hendaklah memahami aware of any complaint, investigation or


cara penanganan seluruh keluhan, recall.
penyelidikan atau penarikan kembali
produk.

9.2 Laporan dan keluhan mengenai produk 9.2 A product complaint and report may be:
dapat disebabkan oleh:
a) keluhan mengenai mutu yang berupa a) a complaint about quality whether
kerusakan fisik, kimiawi atau physical, chemical or biological
biologis dari produk atau defect of the product or its
kemasannya; packaging;
b) keluhan atau laporan karena reaksi b) a complaint or report of adverse
yang merugikan seperti alergi, reaction like allergy, toxicity, fatal or
toksisitas, reaksi fatal atau reaksi near fatal reaction and other medical
hampir fatal dan reaksi medis lain; reaction; and
dan
c) keluhan atau laporan mengenai efek c) a complaint or report of the product
terapetik produk seperti produk tidak the product therapeutic activity such
berkhasiat atau respon klinis yang as the product lack of efficacy or poor
rendah. clinical response.

9.3 Hendaklah tersedia prosedur tertulis 9.3 There should be written procedures
yang merinci penyelidikan, evaluasi, describing investigation, evaluation,
tindak lanjut yang sesuai, termasuk appropriate follow-up action, including
pertimbangan untuk penarikan kembali the need to consider a recall, in the case
produk, dalam menanggapi keluhan of a complaint concerning a possible
terhadap obat yang diduga cacat. Tiap product defect.
laporan dan keluhan hendaklah Each complaint and report should be
diselidiki dan dievaluasi secara thoroughly investigated and evaluated
menyeluruh dan mendalam mencakup: including:
a) pengkajian seluruh informasi a) review of all information on the
mengenai laporan atau keluhan; complaint or report;
b) inspeksi atau pengujian sampel b) inspection or test on the complaint
obat yang dikeluhkan dan diterima sample received and if necessary on
serta, bila perlu, pengujian sampel the retained sample of the same
pertinggal dari bets yang sama; dan batch; and
c) pengkajian semua data dan c) review of all data and documentation
dokumentasi termasuk catatan including the batch record,
bets, catatan distribusi dan laporan distribution record and test report of
pengujian dari produk yang the product complaint or report.
dikeluhkan atau dilaporkan.

9.4 Penanganan keluhan dan laporan suatu 9.4 The handling of product complaints and
produk termasuk hasil evaluasi dari reports including result of their
penyelidikan serta tindak lanjut yang evaluation of investigation and the
dilakukan hendaklah dicatat dan follow-up actions taken should be
dilaporkan kepada manajemen atau recorded and reported to the relevant
bagian yang terkait. management or department.

9.5 Perhatian khusus hendaklah diberikan 9.5 Special attention should be given to
untuk menetapkan apakah keluhan establishing whether a complaint was
disebabkan oleh pemalsuan. caused because of counterfeiting

Edisi 2006 - 90 - 2006 Edition


Bab 9 – Penanganan Keluhan Terhadap Produk, Chapter 9 – Handling of Product Complaint,
Penarikan Kembali Produk dan Produk Product Recall and Returned
Kembalian. Products.

9.6 Tiap keluhan yang menyangkut 9.6 Any complaint concerning a product
kerusakan produk hendaklah dicatat defect should be recorded with all the
yang mencakup rincian mengenai asal- original details and thoroughly
usul keluhan dan diselidiki secara investigated. The head of Quality
menyeluruh dan mendalam. Kepala Control should normally be involved in
bagian Pengawasan Mutu hendaklah the study of such problems.
dilibatkan dalam pengkajian masalah
tersebut.

9.7 Jika produk pada suatu bets ditemukan 9.7 If a product defect is discovered or
atau diduga cacat, maka hendaklah suspected in a batch, consideration
dipertimbangkan untuk memeriksa bets should be given to checking other
lain untuk memastikan apakah bets lain batches in order to determine whether
juga terpengaruh. Khusus bets yang they are also affected. In particular,
mengandung hasil pengolahan ulang other batches which may contain
dari bets yang cacat hendaklah reworks of the defective batch should be
diselidiki. investigated.

9.8 Setelah melakukan penyelidikan dan 9.8 A follow up action should be taken after
evaluasi terhadap laporan dan keluhan investigation and evaluating of the
mengenai suatu produk hendaklah product complaint and report. The action
dilakukan tindak lanjut. Tindak lanjut ini may include:
mencakup:
¾ tindakan perbaikan bila diperlukan; ¾ corrective action where applicable;
¾ penarikan kembali satu bets atau ¾ recall of the batch or all the finished
seluruh produk akhir yang bersang- products; and
kutan; dan
¾ tindakan lain yang tepat. ¾ other appropriate action.

9.9 Catatan keluhan hendaklah dikaji secara 9.9 Complaints record should be reviewed
berkala untuk mengidentifikasi hal yang regularly for any indication of specific or
spesifik atau masalah yang berulang recurring problems requiring attention
terjadi, yang memerlukan perhatian dan and possibly the recall of marketed
kemungkinan penarikan kembali produk products.
dari peredaran.

9.10 Otoritas Pengawasan Obat hendaklah 9.10 The Drug Regulatory Authority (DRA)
diberitahukan apabila industri farmasi should be informed if a manufacturer is
mempertimbangkan tindakan yang considering action following possibly
terkait dengan kemungkinan kesalahan faulty manufacture, product
pembuatan, kerusakan produk, deterioration, counterfeiting or any other
pemalsuan atau segala hal lain yang serious quality problems with a product.
serius mengenai mutu produk.

PENARIKAN KEMBALI PRODUK RECALLS

9.11 Hendaklah ditunjuk personil yang 9.11 A person should be designated as


bertanggung jawab untuk melaksana- responsible for execution and co-
kan dan mengoordinasikan penarikan ordination of recalls and should be
kembali produk dan hendaklah supported by sufficient staff to handle all
ditunjang oleh staf yang memadai untuk the aspects of the recalls with the
menangani semua aspek penarikan appropriate degree of urgency. This

Edisi 2006 - 91 - 2006 Edition


Bab 9 – Penanganan Keluhan Terhadap Produk, Chapter 9 – Handling of Product Complaint,
Penarikan Kembali Produk dan Produk Product Recall and Returned
Kembalian. Products.

kembali sesuai dengan tingkat responsible person should normally be


urgensinya. Personil tersebut hendaklah independent of the sales and marketing
independen terhadap bagian penjualan organisation. If this person is not the
dan pemasaran. Jika personil ini bukan head of Quality Management (Quality
kepala bagian Manajemen Mutu Assurance), the latter should be made
(Pemastian Mutu), maka ia hendaklah aware of any recall operation.
memahami segala operasi penarikan
kembali.

9.12 Hendaklah tersedia prosedur tertulis, 9.12 There should be established written
yang diperiksa secara berkala dan procedures, regularly checked and
dimutakhirkan jika perlu, untuk meng- updated when necessary, in order to
atur segala tindakan penarikan kembali. organise any recall activity.

9.13 Operasi penarikan kembali hendaklah 9.13 Recall operations should be capable of
mampu untuk dilakukan segera dan being initiated promptly and at any time.
tiap saat.

9.14 Keputusan penarikan kembali produk: 9.14 Decision for recall a product:
a) dapat diprakarsai oleh industri a) may be initiated by the manufacturing
farmasi atau atas perintah Otoritas or under instruction of the
Pengawasan Obat; government authority;
b) secara intern hendaklah datang dari b) should come internally from the head
kepala bagian Manajemen Mutu of Quality Management (Quality
(Pemastian Mutu) dan manajemen Assurance) and the company
perusahaan; management;
c) dapat melibatkan satu bets atau c) may involve one or more batches or
lebih atau seluruh bets produk akhir; all of the finished product; and
dan d) may result in suspension or
d) dapat mengakibatkan penundaan discontinuation of manufacturing of
atau penghentian pembuatan the product.
produk.

9.15 Pelaksanaan Penarikan Kembali 9.15 Institution of Recall


a) Tindakan penarikan kembali produk a) A product recall should be instituted
hendaklah dilakukan segera setelah immediately after discovery of a
diketahui ada produk yang cacat quality defect or receiving report of
mutu atau diterima laporan mengenai adverse reaction of the product;
reaksi yang merugikan ;
b) Pemakaian produk yang berisiko b) Products with high health risk should
tinggi terhadap kesehatan, be prevented from further usage by
hendaklah dihentikan dengan cara having them under embargo as well
embargo yang dilanjutkan dengan as recalling the products
penarikan kembali dengan segera. immediately. The recall point should
Penarikan kembali hendaklah reach the consumer level;
menjangkau sampai tingkat
konsumen;
c) Sistem dokumentasi penarikan c) The manufacturer documentation
kembali produk di industri farmasi, system for product recall should
hendaklah menjamin bahwa ensure that recall and embargo have
embargo dan penarikan kembali been adequate quickly, effectively
dilaksanakan secara cepat, efektif and completely carried out; and
dan tuntas; dan

Edisi 2006 - 92 - 2006 Edition


Bab 9 – Penanganan Keluhan Terhadap Produk, Chapter 9 – Handling of Product Complaint,
Penarikan Kembali Produk dan Produk Product Recall and Returned
Kembalian. Products.

d) Pedoman dan prosedur penarikan d) Procedure and guideline to recall a


kembali terhadap produk hendaklah product should be established to
dibuat untuk memungkinkan enable the recall and embargo be
embargo dan penarikan kembali quickly and effectively carried out
dapat dilakukan dengan cepat dan from all points of distribution.
efektif dari seluruh mata rantai
distribusi.

9.16 Catatan dan laporan termasuk hasil 9.16 The record and report of product recall
tindakan embargo dan penarikan including the result of product recall and
kembali produk hendaklah embargo action should be properly
didokumentasikan dengan baik. documented.

9.17 Otoritas Pengawasan Obat dari negara 9.17 All Drug Regulatory Authority (DRA) of
ke mana produk didistribusikan all countries to which products may
hendaklah diinformasikan segera have been distributed should be
apabila akan dilakukan penarikan informed promptly if products are
kembali karena cacat atau dugaan intended to be recalled because they
cacat. are, or are suspected of, being
defective.

9.18 Catatan distribusi hendaklah tersedia 9.18 The distribution records should be
untuk digunakan oleh personil yang readily available to the person(s)
bertanggung jawab terhadap penarikan responsible for recalls, and should
kembali. Catatan distribusi hendaklah contain sufficient information on
berisi informasi yang lengkap mengenai wholesalers and directly supplied
distributor dan pelanggan yang dipasok customers (with addresses, phone
secara langsung (dengan alamat, and/or fax numbers inside and outside
nomor telepon, dan/atau nomor fax working hours, batches and amounts
pada saat jam kerja dan di luar jam delivered), including those for exported
kerja, nomor bets dan jumlah yang products and medical samples.
dikirim), termasuk distributor di luar
negeri untuk produk yang diekspor dan
sampel medis.

9.19 Produk yang ditarik kembali hendaklah 9.19 Recalled products should be identified
diberi identifikasi dan disimpan terpisah and stored separately in a secure area
di area yang aman sementara while awaiting a decision on their fate.
menunggu keputusan terhadap produk
tersebut.

9.20 Perkembangan dari proses penarikan 9.20 The progress of the recall process
kembali hendaklah dicatat dan dibuat should be recorded and a final report
laporan akhir, termasuk hasil issued, including reconciliation between
rekonsiliasi antara jumlah produk yang the delivered and recovered quantities
dikirim dan yang ditemukan kembali. of the products.

9.21 Efektivitas dari penyelenggaraan pena- 9.21 The effectiveness of the arrangements
rikan kembali hendaklah dievaluasi dari for recalls should be evaluated from
waktu ke waktu. time to time.

Edisi 2006 - 93 - 2006 Edition


Bab 9 – Penanganan Keluhan Terhadap Produk, Chapter 9 – Handling of Product Complaint,
Penarikan Kembali Produk dan Produk Product Recall and Returned
Kembalian. Products.

PRODUK KEMBALIAN RETURNED PRODUCTS

9.22 Industri farmasi hendaklah menyiapkan 9.22 The manufacturer should establish a
prosedur untuk penahanan, procedure for holding, investigating and
penyelidikan dan pengujian produk analysing the returned product and
kembalian serta pengambilan deciding whether the product may be
keputusan apakah produk kembalian reprocessed or should be destroyed
dapat diproses ulang atau harus after critical evaluation is made. Based
dimusnahkan setelah dilakukan evaluasi on the evaluation, the returned products
secara kritis. Berdasarkan hasil are categorized as follows:
evaluasi, produk kembalian dapat
dikategorikan sebagai berikut:
a) produk kembalian yang masih a) returned products which still meet
memenuhi spesifikasi dan karena itu their specifications and therefore may
dapat dikembalikan ke dalam be returned to inventory;
persediaan;
b) produk kembalian yang dapat b) returned products which may be
diproses ulang; dan reprocessed; and
c) produk kembalian yang tidak c) returned products which do not meet
memenuhi spesifikasi dan tidak their specifications and cannot be
dapat diproses ulang. reprocessed.

9.23 Prosedur hendaklah mencakup: 9.23 The procedure should include:


a) identifikasi dan catatan mutu produk a) identifying and recording the quality
kembalian; of returned product;
b) penyimpanan produk kembalian b) holding the product in quarantine;
dalam karantina;
c) penyelidikan, pengujian dan analisis c) investigation, test and analysis of the
produk kembalian oleh bagian Peng- product by quality control;
awasan Mutu;
d) evaluasi yang kritis sebelum d) critical evaluation before the
manajemen mengambil keputusan management decides whether the
apakah produk dapat diproses ulang product may be reprocessed or not;
atau tidak; dan and
e) pengujian tambahan terhadap e) additional test for a requirement of
persyaratan dari produk hasil the reprocessed product.
pengolahan ulang.

9.24 Produk kembalian yang tidak dapat 9.24 Returned products which cannot be
diolah ulang hendaklah dimusnahkan. reprocessed should be destroyed. A
Prosedur pemusnahan bahan atau procedure for destruction of rejected
pemusnahan produk yang ditolak materials or product should be available.
hendaklah disiapkan. Prosedur ini The procedure should include
hendaklah mencakup tindakan precautionary measures to prevent
pencegahan terhadap pencemaran pollution of the environment and misuse
lingkungan dan penyalahgunaan bahan of the material or product by
atau produk oleh orang yang tidak unauthorized persons.
mempunyai wewenang.

Edisi 2006 - 94 - 2006 Edition


Bab 9 – Penanganan Keluhan Terhadap Produk, Chapter 9 – Handling of Product Complaint,
Penarikan Kembali Produk dan Produk Product Recall and Returned
Kembalian. Products.

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

9.25 Penanganan produk kembalian dan 9.25 The handling or returned product and
tindak lanjutnya hendaklah didokumen- the follow-up actions should be
tasikan dan dilaporkan. Bila produk documented and reported. If the product
harus dimusnahkan, dokumentasi is to be destroyed, the documentation
hendaklah mencakup berita acara should include a certificate of
pemusnahan yang diberi tanggal dan destruction which is dated and signed
ditandatangani oleh personil yang by the persons performing and
melaksanakan dan personil yang witnessing the destruction.
menyaksikan pemusnahan.

Edisi 2006 - 95 - 2006 Edition


BAB 10 CHAPTER 10

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

PRINSIP PRINCIPLE

Dokumentasi adalah bagian dari sistem Documentation is a part of management


informasi manajemen dan dokumentasi yang information system, and good documentation
baik merupakan bagian yang esensial dari constitutes an essential part of the quality
pemastian mutu. Dokumentasi yang jelas assurance. Clear documentation is
adalah fundamental untuk memastikan bahwa fundamental for ensuring that each personnel
tiap personil menerima uraian tugas yang receives clear and detailed description of the
relevan secara jelas dan rinci sehingga relevant job assignment to minimize the risk of
memperkecil risiko terjadi salah tafsir dan misinterpretation and error, which are normally
kekeliruan yang biasanya timbul karena hanya associated with habits of communication by oral
mengandalkan komunikasi lisan. Spesifikasi, practice only. Specifications, Master
Dokumen Produksi Induk/Formula Pembuatan, Production Document/Manufacturing Formula,
prosedur, metode dan instruksi, laporan dan procedures, methods and instructions, reports
catatan harus bebas dari kekeliruan dan and records must be free from errors and
tersedia secara tertulis. Keterbacaan dokumen available in writing. The legibility of documents
adalah sangat penting. is of paramount importance.

UMUM GENERAL

10.1 Spesifikasi menguraikan secara rinci 10.1 Specifications describe in detail the
persyaratan yang harus dipenuhi produk requirements with which the products
atau bahan yang digunakan atau or materials used or obtained during
diperoleh selama pembuatan. Dokumen manufacture have to conform. They
ini merupakan dasar untuk mengeva- serve as a basis for quality evaluation.
luasi mutu. Master Production Documents, Master
Dokumen Produksi Induk, Prosedur Processing Procedure and Master
Pengolahan Induk dan Prosedur Packaging Procedure (Manufacturing
Pengemasan Induk (Formula Pem- Formulae, Processing and Packaging
buatan, Instruksi Pengolahan dan Instruction) state all starting materials
Instruksi Pengemasan) menyatakan and packaging materials used and lay
seluruh bahan awal dan bahan down all processing and packaging
pengemas yang digunakan serta operations.
menguraikan semua operasi pengo- Procedures give directions for
lahan dan pengemasan. performing certain operations e.g.
Prosedur berisi cara untuk melaksana- cleaning, clothing, environmental
kan operasi tertentu, misalnya control, sampling, testing, and
pembersihan, berpakaian, pengendalian equipment operations.
lingkungan, pengambilan sampel, peng-
ujian, dan pengoperasian peralatan.
Catatan menyajikan riwayat tiap bets Records provide a history of each
produk, termasuk distribusinya dan batch of product, including its
semua keadaan yang relevan yang distribution, and also of all other
berpengaruh pada mutu produk akhir. relevant circumstances pertinent for
the quality of the final product.

Edisi 2006 - 96 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

10.2 Dokumen hendaklah didesain, 10.2 Document should be designed,


disiapkan, dikaji dan didistribusikan prepared, reviewed and distributed with
dengan cermat. Bagian dokumen care. They should comply with the
pembuatan dan dokumen registrasi relevant parts of the manufacturing and
(dossier) yang relevan hendaklah marketing authorization dossiers.
sesuai.

10.3 Dokumen hendaklah disetujui, 10.3 Documents should be approved,


ditandatangani dan diberi tanggal oleh signed and dated by appropriate and
personil yang sesuai dan diberi authorized persons.
wewenang.

10.4 Isi dokumen hendaklah tidak berarti 10.4 Documents should have unambiguous
ganda; judul, sifat dan tujuannya contents; title, nature and purpose
hendaklah dinyatakan dengan jelas. should be clearly stated. They should
Penampilan dokumen hendaklah dibuat be laid out in an orderly fashion and be
rapi dan mudah dicek. Dokumen hasil easy to check. Reproduced documents
reproduksi hendaklah jelas dan terbaca. should be clear and legible. The
Reproduksi dokumen kerja dari reproduction of working documents
dokumen induk tidak boleh from master documents must not allow
menimbulkan kekeliruan yang any error to be introduced through the
disebabkan proses reproduksi. reproduction process.

10.5 Dokumen hendaklah dikaji ulang secara 10.5 Documents should be regularly
berkala dan dijaga agar selalu up-to- reviewed and kept up-to-date. When a
date. Bila suatu dokumen direvisi, document has been revised, systems
hendaklah dijalankan suatu sistem should be operated to prevent
untuk menghindarkan penggunaan inadvertent use of superseded
dokumen yang sudah tidak berlaku documents.
secara tidak sengaja.

10.6 Dokumen hendaklah tidak ditulis- 10.6 Document should not be hand-written;
tangan; namun, bila dokumen although, where documents require the
memerlukan pencatatan data, maka entry data; these entries may be made
pencatatan ini hendaklah ditulis-tangan clear, legible, indelible handwriting.
dengan jelas, terbaca, dan tidak dapat Sufficient space should be provided for
dihapus. Hendaklah disediakan ruang such entries.
yang cukup untuk mencatat data.

10.7 Semua perubahan yang dilakukan 10.7 Any alteration made to the entry on a
terhadap pencatatan pada dokumen document should be signed and dated;
hendaklah ditandatangani dan diberi the alteration should permit the reading
tanggal; perubahan hendaklah of the original information. Where
memungkinkan pembacaan informasi appropriate, the reason for the
semula. Di mana perlu, alasan alteration should be recorded.
perubahan hendaklah dicatat. The records should be made or
Pencatatan hendaklah dibuat atau completed at the time each action is
dilengkapi pada tiap langkah yang taken and in such a way that all
dilakukan dan sedemikian rupa significant activities concerning the
sehingga semua aktivitas yang manufacture of pharmaceutical
signifikan mengenai pembuatan obat products are traceable. They should be
dapat ditelusuri. Catatan pembuatan retained for at least one year after the

Edisi 2006 - 97 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

hendaklah disimpan selama paling expiry date of the finished product.


sedikit satu tahun setelah tanggal
daluwarsa produk jadi.

10.8 Data dapat dicatat dengan menggu- 10.8 Data may be recorded by electronic
nakan sistem pengolahan data data processing systems, photographic
elektronis, cara fotografis atau cara lain or other reliable means, but detailed
yang dapat diandalkan, namun prosedur procedures relating to the system in
rinci berkaitan dengan sistem yang use ought to be available, and the
digunakan hendaklah tersedia, dan accuracy of the records should be
akurasi catatan hendaklah dicek. checked. If documentation is handled
Apabila dokumentasi dikelola dengan by electronic data processing methods,
menggunakan metode pengolahan data only authorized persons should be able
elektronis, hanya personil yang diberi to enter or modify data in the computer
wewenang boleh mengentri atau and there should be a record of
memodifikasi data dalam komputer dan changes and deletions; access should
hendaklah perubahan dan penghapus- be restricted by password or other
annya dicatat; akses hendaklah dibatasi means and the result of entry of critical
dengan menggunakan kata sandi data should be independently checked.
(password) atau dengan cara lain, dan Batch records electronically stored
hasil entri dari data kritis hendaklah should be protected by back-up
dicek secara independen. Catatan bets transfer on magnetic tape, microfilm,
yang disimpan secara elektronis paper or other means. It is particularly
hendaklah dilindungi dengan transfer important that the data ready available
pendukung (back-up transfer) throughout the period of retention.
menggunakan pita magnet, mikrofilm,
kertas atau cara lain. Adalah sangat
penting bahwa data selalu tersedia
selama kurun waktu penyimpanan.

DOKUMEN YANG DIPERLUKAN DOCUMENTS REQUIRED

Spesifikasi Specifications

10.9 Hendaklah tersedia spesifikasi bahan 10.9 There should be appropriately


awal, bahan pengemas dan produk jadi authorized and dated specifications for
yang disahkan dengan benar dan diberi starting and packaging materials, and
tanggal; di mana perlu, hendaklah juga finished products; where appropriate,
tersedia spesifikasi bagi produk antara they should be also available for
dan produk ruahan. intermediate or bulk products.

Spesifikasi Bahan Awal Specifications for Starting Materials

10.10 Spesifikasi bahan awal hendaklah 10.10The specifications for starting materials
mencakup, di mana diperlukan: should include, if applicable:

a) deskripsi bahan, termasuk a) a description of the material,


including
¾ nama yang ditentukan dan kode ¾ the designated name and the
referen (kode produk) internal; internal code reference;
¾ rujukan monografi farmakope, bila ¾ the reference, if any, to a
ada; pharmacopoeial monograph;

Edisi 2006 - 98 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

¾ pemasok yang disetujui dan, bila ¾ the approved suppliers and, if


mungkin, produsen bahan; possible, the original
producer of the material;
¾ standar mikrobiologis, bila ada; ¾ microbiological standards, if
any;
b) petunjuk pengambilan sampel dan b) directions for sampling and
pengujian atau prosedur rujukan; testing or reference to procedures;
c) persyaratan kualitatif dan kuantitatif c) qualitative and quantitative
dengan batas penerimaan; requirements with acceptance
limits;
d) kondisi penyimpanan dan tindakan d) storage conditions and
pengamanan; dan precautions; and
e) batas waktu penyimpanan sebelum e) the maximum period of storage
dilakukan pengujian kembali. before re-examination.

Spesifikasi Bahan Pengemas Specifications for Packaging Materials

10.11 Spesifikasi bahan pengemas hendak- 10.11 The specifications for packaging
lah mencakup, di mana diperlukan: materials should include, if
applicable:
a) deskripsi bahan, termasuk a) a description of the material,
including
¾ nama yang ditentukan dan kode ¾ the designated name and the
referen (kode produk) internal; internal code reference;
¾ rujukan monografi farmakope, bila ¾ the reference, if any, to a
ada; pharmacopoeial monograph;
¾ pemasok yang disetujui dan, bila ¾ the approved suppliers and, if
mungkin, produsen bahan; possible, the original producer
of the material;
¾ standar mikrobiologis, bila ada; ¾ microbiological standards, if
any; and
¾ spesimen bahan pengemas cetak, ¾ a specimen of printed
termasuk warna; materials, including colour;
b) petunjuk pengambilan sampel dan b) directions for sampling and testing
pengujian atau prosedur rujukan; or reference to procedures;
c) persyaratan kualitatif dan kuantitatif c) qualitative and quantitative
dengan batas penerimaan; requirements with acceptance
limits;
d) kondisi penyimpanan dan tindakan d) storage conditions and
pengamanan; dan precautions; and
e) batas waktu penyimpanan sebelum e) the maximum period of storage
dilakukan pengujian kembali. before re-examination.

Spesifikasi Produk Antara dan Produk Specifications for Intermediate and Bulk
Ruahan Products

10.12 Spesifikasi produk antara dan produk 10.12 Specification for intermediate and bulk
ruahan hendaklah tersedia, apabila products should be available if these
produk tersebut dibeli atau dikirim, atau are purchased or dispatched, or if data
apabila data dari produk antara obtained from intermediate products
digunakan untuk mengevaluasi produk are used for the evaluation of the
jadi. Spesifikasi hendaklah mirip dengan finished product. The specifications
spesifikasi bahan awal atau produk jadi, should be similar to specifications for

Edisi 2006 - 99 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

sesuai keperluan. starting materials or finished products,


as appropriate.

Spesifikasi Produk Jadi Specifications for Finished Products

10.13 Spesifikasi produk jadi hendaklah 10.13 Specifications for finished products
mencakup: should include :
a) nama produk yang ditentukan dan a) the designated name of the
kode referen (kode produk); product and the code reference;
b) formula/komposisi atau rujukan; b) the formula or reference to;
c) deskripsi bentuk sediaan dan uraian c) a description of the pharmaceutical
mengenai kemasan, termasuk form and packaging details,
ukuran kemasan; including pack size;
d) petunjuk pengambilan sampel dan d) directions for sampling and testing
pengujian atau prosedur rujukan; or reference to procedures;
e) persyaratan kualitatif dan kuantitatif e) qualitative and quantitative
dengan batas penerimaan; requirements with acceptance
limits;
f) kondisi penyimpanan dan tindakan f) storage conditions and any special
pengamanan khusus, bila diperlukan; handling precautions, where
dan applicable; and
g) masa edar/simpan. g) the shelf-life.

Dokumen Produksi Production Documents

10.14 Dokumen yang esensial dalam produksi 10.14 The documents in production
adalah: essentially are :
a) Dokumen Produksi Induk yang berisi a) Master Production Document
formula produksi dari suatu produk which contain the production
dalam bentuk sediaan dan kekuatan formula of a product in its dosage
tertentu, tidak tergantung dari ukuran form and strength irrespective of
bets; the batch size;
b) Prosedur Produksi Induk, terdiri dari b) Master Production Procedure
Prosedur Pengolahan Induk dan consisting of Master Processing
Prosedur Pengemasan Induk, yang Procedure and Master Packaging
masing-masing berisi prosedur Procedure which contain a
pengolahan dan prosedur detailed procedure for processing
pengemasan yang rinci untuk suatu and packaging respectively of a
produk dengan bentuk sediaan, product in its dosage form,
kekuatan dan ukuran bets spesifik. strength and specific batch size.
Prosedur Produksi Induk The Master Production Procedure
dipersyaratkan divalidasi sebelum requires validation before it is
mendapat pengesahan untuk authorized for use; and
digunakan; dan
c) Catatan Produksi Bets, terdiri dari c) Batch Production Records
Catatan Pengolahan Bets dan consisting of Batch Processing
Catatan Pengemasan Bets, yang Record and Batch Packaging
merupakan reproduksi dari masing- Record which are reproductions
masing Prosedur Pengolahan Induk of their respective Master
dan Prosedur Pengemasan Induk, Production Procedure and contain
dan berisi semua data dan informasi all data and information related to
yang berkaitan dengan pelaksanaan the production of a batch of
produksi dari suatu bets produk. product. The Batch Production

Edisi 2006 - 100 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

Kadang-kadang pada Catatan Records, the procedure as out-


Produksi Bets, prosedur yang tertera lined in the Master Production
dalam Prosedur Produksi Induk tidak Procedure, is sometime not given
lagi dicantumkan secara rinci. in detail.

Dokumen Produksi Induk Master Production Document

10.15 Dokumen Produksi Induk yang disahkan 10.15 A formally authorized Master
secara formal hendaklah mencakup Production Document should include
nama, bentuk sediaan, kekuatan dan the product name, dosage form,
deskripsi produk, nama penyusun dan strength and description, the writer's
bagiannya, nama pemeriksa serta daftar name and department, name of
distribusi dokumen dan berisi hal verifier and list of document
sebagai berikut: distribution and contain the following
data:
a) informasi bersifat umum yang a) general information describing the
menguraikan jenis bahan pengemas type of primary packaging
primer yang harus digunakan atau material to be used or its
aternatifnya, pernyataan mengenai alternative, statement of the
stabilitas produk, tindakan peng- product stability, safety
amanan selama penyimpanan dan precautions during storage and
tindakan pengamanan lain yang other precautions to be taken
harus dilakukan selama pengolahan during processing and packaging
dan pengemasan produk; of the product;
b) komposisi atau formula produk untuk b) product composition or formula
tiap satuan dosis dan untuk satu for one dosage unit as well as for
sampel ukuran bets; a sample of batch size;
c) daftar lengkap bahan awal, baik yang c) a complete list of starting
tidak akan berubah maupun yang materials whether they remain
akan mengalami perubahan selama unchanged or become altered
proses; during processing;
d) spesifikasi bahan awal; d) specification of starting materials;
e) daftar lengkap bahan pengemas; e) a complete list of packaging
materials;
f) spesifikasi bahan pengemas primer; f) specification of primary packaging
materials;
g) prosedur pengolahan dan g) processing and packaging
pengemasan; procedures;
h) daftar peralatan yang dapat h) list of equipment which may be
digunakan untuk pengolahan dan used for processing and
pengemasan; packaging;
i) pengawasan-selama-proses i) in-process control during
pengolahan dan pengemasan; dan processing and packaging; and
j) masa edar/simpan. j) product shelf-life.

Prosedur Pengolahan Induk Master Processing Procedure

10.16 Prosedur Pengolahan Induk yang 10.16 A formally authorized Master


disahkan secara formal hendaklah Processing Procedure should exist for
tersedia untuk tiap produk dan ukuran each product and batch size to be
bets yang akan dibuat. Prosedur manufactured. The Master Processing
Pengolahan Induk hendaklah Procedure should include:
mencakup:

Edisi 2006 - 101 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

a) nama produk dengan kode referen a) the name of the product, with a
produk yang merujuk pada product reference code relating to
spesifikasinya; the specification;
b) deskripsi bentuk sediaan, kekuatan b) a description of the
produk dan ukuran bets; pharmaceutical form, strength of
the product and batch size;
c) daftar dari semua bahan awal yang c) a list of all starting materials to be
harus digunakan, dengan used, with the amount of each,
menyebutkan masing-masing described using the designate
jumlahnya, dinyatakan dengan name and a reference which is
menggunakan nama dan referen unique to that material; mention
(kode produk) yang khusus bagi should be made of any substance
bahan itu; hendaklah dicantumkan that may disappear in the course
apabila ada bahan yang hilang of processing;
selama proses;
d) pernyataan mengenai hasil akhir d) a statement of the expected final
yang diharapkan dengan batas yield with the acceptable limits,
penerimaan, dan bila perlu, tiap hasil and of the relevant intermediate
antara yang relevan; yield, where applicable;
e) pernyataan mengenai lokasi e) a statement of the processing
pengolahan dan peralatan utama location and the principal
yang harus digunakan; equipment to be used;
f) metode atau rujukan metode yang f) the methods, or reference to the
harus digunakan untuk mempersiap- methods, to be used for preparing
kan peralatan kritis (misalnya the critical equipment (e.g.
pembersihan, perakitan, kalibrasi, cleaning, assembling, calibrating,
sterilisasi); sterilizing);
g) instruksi rinci tahap proses (misalnya g) detailed stepwise processing
pemeriksaan bahan, perlakuan awal, instructions (e.g. checks on
urutan penambahan bahan, waktu materials, pre-treatments,
pencampuran, suhu); sequence for adding materials,
mixing times, temperatures);
h) instruksi untuk semua pengawasan- h) the instructions for any in-process
selama-proses dengan batas pene- controls with their limits;
rimaannya;
i) bila perlu, syarat penyimpanan i) where necessary, the requirement
produk ruahan; termasuk wadah, for bulk storage of the products;
pelabelan dan kondisi penyimpanan including the container, labelling
khusus, di mana perlu; dan and special storage conditions
where applicable; and
j) semua tindakan khusus yang harus j) any special precautions to be
diperhatikan. observed.

Prosedur Pengemasan Induk Master Packaging Procedure

10.17 Prosedur Pengemasan Induk yang 10.17 There should be formally authorized
disahkan secara formal hendaklah Master Packaging Procedures for each
tersedia untuk tiap produk dan ukuran product for each batch size as well as
bets serta ukuran dan jenis kemasan. pack size and type. This should
Dokumen ini umumnya mencakup, atau normally include, or have a reference to,
merujuk, pada hal berikut: the following:
a) nama produk; a) name of the product;
b) deskripsi bentuk sediaan dan b) description of its pharmaceutical

Edisi 2006 - 102 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

kekuatannya, di mana perlu; form, and strength where


applicable;
c) ukuran kemasan yang dinyatakan c) the pack size expressed in terms
dalam angka, berat atau volume of the number, weight or volume
produk dalam wadah akhir; of the product in the final
container;
d) daftar lengkap semua bahan d) a complete list of all the
pengemas yang diperlukan untuk packaging materials required for a
satu bets standar, termasuk jumlah, standard batch size, including
ukuran dan jenis bersama kode atau quantities, sizes and types, with
nomor referen yang berkaitan the code or reference number
dengan spesifikasi tiap bahan relating to the specification of
pengemas; each packaging material;
e) di mana sesuai, contoh atau e) where appropriate, an example
reproduksi dari bahan pengemas or reproduction of the relevant
cetak yang relevan dan spesimen printed packaging material, and
yang menunjukkan tempat untuk specimens indicating where to
mencetak nomor bets dan tanggal apply batch number references,
daluwarsa bets; and expiry date of the product
batch;
f) tindakan khusus yang harus f) special precaution to be
diperhatikan, termasuk pemeriksaan observed, including a careful
secara cermat area dan peralatan examination of the area and
untuk memastikan kesiapan jalur equipment in order to ascertain
(line clearance) sebelum kegiatan the line clearance before
dimulai; operations begin;
g) uraian kegiatan pengemasan, g) a description of the packaging
termasuk segala kegiatan tambahan operation, including any
yang signifikan serta peralatan yang significant subsidiary operations,
harus digunakan; dan and equipment to be used; and
h) pengawasan-selama-proses yang h) details of in-process controls with
rinci termasuk pengambilan sampel instructions for sampling and
dan batas penerimaan. acceptance limits.

Catatan Pengolahan Bets Batch Processing Record

10.18 Catatan Pengolahan Bets hendaklah 10.18 A Batch Processing Record should be
tersedia untuk tiap bets yang diolah. kept for each batch processed. It
Dokumen ini hendaklah dibuat should be based on the relevant parts
berdasarkan bagian relevan dari of the currently approved Master
Prosedur Pengolahan Induk yang Processing Procedure. The method of
berlaku. Metode pembuatan catatan preparation of such records should be
ini hendaklah didesain untuk designed to avoid transcription errors.
menghindarkan kesalahan transkripsi. The record should carry the number of
Catatan hendaklah mencantumkan the batch being manufactured.
nomor bets yang sedang dibuat. Before any processing begins, there
Sebelum suatu proses dimulai, should be recorded checks that the
hendaklah dilakukan pemeriksaan equipment and work station are clear
yang dicatat, bahwa peralatan dan of previous products, documents or
tempat kerja telah bebas dari produk materials not required for the planned
dan dokumen sebelumnya atau bahan processing, and that equipment is
yang tidak diperlukan untuk clean and suitable for use.
pengolahan yang direncanakan, serta During processing, the following

Edisi 2006 - 103 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

peralatan bersih dan sesuai untuk information should be recorded at the


penggunaannya. time each action is taken and, after
Selama pengolahan, informasi completion; the record should be
sebagai berikut hendaklah dicatat dated and signed in agreement by the
pada saat tiap tindakan dilakukan dan person responsible for the processing
- setelah lengkap - hendaklah catatan operations:
diberi tanggal dan ditandatangani
dengan persetujuan dari personil yang
bertanggung jawab untuk kegiatan
pengolahan:
a) nama produk; a) the name of the product;
b) tanggal dan waktu dari permulaan, b) dates and times of commencement,
dari tahap antara yang signifikan of significant intermediate stages
dan dari penyelesaian pengolahan; and of completion of processing;
c) nama personil yang bertanggung c) name of person responsible for
jawab untuk tiap tahap proses; each stage of processing;
d) paraf operator untuk berbagai d) initials of the operator of different
langkah pengolahan yang signifikan significant steps of processing
dan, di mana perlu, paraf personil and, where appropriate, of the
yang memeriksa tiap kegiatan ini person who checked each of these
(misalnya penimbangan); operations (e.g. weighing);
e) nomor bets dan/atau nomor kontrol e) the batch number and/or analytical
analisis dan jumlah nyata tiap control number as well as the
bahan awal yang ditimbang atau quantities of each starting material
diukur (termasuk nomor bets dan actually weighed or measured
jumlah bahan hasil pemulihan atau (including the batch number and
hasil pengolahan ulang yang amount of any recovered or
ditambahkan); reprocessed material added);
f) semua kegiatan pengolahan atau f) any relevant processing operation
kejadian yang relevan dan or event and major equipment
peralatan utama yang digunakan; used;
g) catatan pengawasan-selama- g) a record of the in-process controls
proses dan paraf personil yang and the initials of the person(s)
melaksanakan serta hasil yang carrying them out, and the results
diperoleh; obtained;
h) jumlah hasil produk yang diperoleh h) the amount of product yield
dari tahap pengolahan berbeda obtained at different and pertinent
dan penting; dan stages of processing; and
i) catatan mengenai masalah khusus i) notes on special problems including
yang terjadi termasuk uraiannya details, with signed authorization
dengan tanda tangan pengesahan for any deviation from the Master
untuk segala penyimpangan terha- Processing Procedure.
dap Prosedur Pengolahan Induk.

Catatan Pengemasan Bets Batch Packaging Record

10.19 Catatan Pengemasan Bets hendaklah 10.19 A Batch Packaging Record should be
tersedia untuk tiap bets yang dikemas. kept for each batch packed. It should
Dokumen ini hendaklah dibuat berda- be based on the relevant parts of the
sarkan bagian relevan dari Prosedur currently approved Master Packaging
Pengemasan Induk yang berlaku dan Procedure and the method of
metode pembuatan catatan ini preparation of such records should be
hendaklah didesain untuk menghindar- designed to avoid transcription errors.

Edisi 2006 - 104 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

kan kesalahan transkripsi. Catatan The record should carry the batch
hendaklah mencantumkan nomor bets number and the planned quantity of
dan jumlah produk jadi yang finished product that will be obtained.
direncanakan akan diperoleh. Before any packaging operation
Sebelum suatu kegiatan pengemasan begins, there should be recorded
dimulai, hendaklah dilakukan pemerik- checks that the equipment and work
saan yang dicatat, bahwa peralatan station are clear of previous products,
dan tempat kerja telah bebas dari documents or materials not required
produk dan dokumen sebelumnya for the planned packaging, and that
atau bahan yang tidak diperlukan equipment is clean and suitable for
untuk pengemasan yang use.
direncanakan, serta peralatan bersih
dan sesuai untuk penggunaannya.
Selama pengemasan, informasi The following information should be
sebagai berikut hendaklah dicatat entered at the time each action is
pada saat tiap tindakan dilakukan dan taken and, after completion; the record
– setelah lengkap – hendaklah catatan should be dated and signed in
diberi tanggal dan ditandatangani agreement by the person(s)
dengan persetujuan dari personil yang responsible for the packaging
bertanggung jawab untuk kegiatan operations:
pengemasan:

a) nama produk; a) the name of the product;


b) tanggal dan waktu tiap kegiatan b) the date(s) and times of the
pengemasan; packaging operations;
c) nama personil yang bertanggung c) the name of the responsible
jawab untuk melaksanakan persons carrying out the packaging
kegiatan pengemasan; operation;
d) paraf operator dari berbagai langkah d) the initials of the operators of
pengemasan yang signifikan; different significant steps;
e) catatan pemeriksaan terhadap e) record of checks for identity and
identitas dan konformitas dengan conformity with the Master
Prosedur Pengemasan Induk Packaging Procedure including the
termasuk hasil pengawasan- results of in-process controls;
selama-proses;
f) rincian kegiatan pengemasan yang f) details of the packaging operations
dilakukan, termasuk referensi carried out, including references to
peralatan dan jalur pengemasan equipment and the packaging lines
yang digunakan; used;
g) apabila dimungkinkan, sampel g) whenever possible, samples of
bahan pengemas cetak yang printed packaging materials used,
digunakan, termasuk spesimen dari including specimens of the batch
kodifikasi bets, pencetakan tanggal coding, expiry dating and any
daluwarsa serta semua pencetakan additional overprinting;
tambahan;
h) catatan mengenai masalah khusus h) notes on any special problems or
yang terjadi termasuk uraiannya unusual events including details
dengan tanda tangan pengesahan with signed authorization for any
untuk semua penyimpangan deviation from the Master
terhadap Prosedur Pengemasan Packaging Procedure; and
Induk; dan
i) jumlah dan nomor referen atau i) the quantities and reference number
identifikasi dari semua bahan or identification of all printed

Edisi 2006 - 105 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

pengemas cetak dan produk packaging materials and bulk


ruahan yang diserahkan, product issued, used, destroyed or
digunakan, dimusnahkan atau returned to stock and the quantities
dikembalikan ke stok dan jumlah of obtained product, in order to
produk yang diperoleh untuk provide for an adequate
melakukan rekonsiliasi yang reconciliation.
memadai.

Prosedur dan Catatan Procedures and Records

Penerimaan Receipt

10.20 Hendaklah tersedia prosedur tertulis 10.20 There should be written procedures
dan catatan penerimaan untuk tiap and records for the receipt of each
pengiriman tiap bahan awal, bahan delivery of each starting, primary and
pengemas primer dan bahan printed packaging material.
pengemas cetak.

10.21 Catatan penerimaan hendaklah 10.21 The records of the receipts should
mencakup: include:
a) nama bahan pada surat a) the name of material on the
pengiriman dan wadah; delivery note and containers;
b) nama “internal” dan/atau kode b) the “in-house” name and/or
bahan [bila tidak sama dengan a)]; code of material [if different
from a)];
c) tanggal penerimaan; c) date of receipt;
d) nama pemasok dan, bila mungkin, d) supplier’s name and, if
nama pembuat; possible, manufacturer’s name;
e) nomor bets atau referen pembuat; e) manufacturer’s batch or
reference number;
f) jumlah total dan jumlah wadah f) total quantity, and number of
yang diterima; containers received;
g) nomor bets yang diberikan setelah g) the batch number assigned
penerimaan; dan after receipt; and
h) segala komentar yang relevan h) any relevant comment (e.g.
(misalnya kondisi wadah saat state of the containers).
diterima).

10.22 Hendaklah tersedia prosedur tertulis 10.22 There should be written procedures
untuk penandaan karantina internal for the internal labelling quarantine
dan penyimpanan bahan awal, bahan and storage of starting materials,
pengemas dan bahan lain, sesuai packaging materials and other
keperluan. materials, as appropriate.

Pengambilan Sampel Sampling

10.23 Hendaklah tersedia prosedur tertulis 10.23 There should be written procedures
untuk pengambilan sampel yang for sampling, which include the
mencakup personil yang diberi person(s) authorized to take
wewenang mengambil sampel, samples, the methods and
metode dan alat yang harus equipment to be used, the amounts
digunakan, jumlah yang harus diambil to be taken and any precautions to
dan segala tindakan pengamanan be observed to avoid contamination

Edisi 2006 - 106 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

yang harus diperhatikan untuk of the material or any deterioration in


menghindarkan kontaminasi terhadap its quality (see Chapter 7, Sections
bahan atau segala penurunan mutu 7.26. – 7.30.).
(lihat Bab 7, Butir 7.26 – 7.30).

Pengujian Testing

10.24 Hendaklah tersedia prosedur tertulis 10.24 There should be written procedures
untuk pengujian bahan dan produk for testing materials and products at
yang diperoleh dari tiap tahap produksi different stages of production,
yang menguraikan metode dan alat describing the methods and
yang harus digunakan. Pengujian equipment to be used. The tests
yang dilaksanakan hendaklah dicatat performed should be recorded (see
(lihat Bab 7, Butir 7.15). Chapter 7, Section 7.15.)

Lain-lain Others

10.25 Hendaklah tersedia prosedur pelu- 10.25 Written release and rejection
lusan dan penolakan tertulis untuk procedures should be available for
bahan dan produk dan – terutama – materials and products, and in
pelulusan untuk penjualan produk jadi particular for the release for sale of
oleh kepala Manajemen Mutu the finished product by the head of
(Pemastian Mutu). Quality Management (Quality
Assurance).

10.26 Catatan mengenai distribusi tiap bets 10.26 Records should be maintained of the
produk hendaklah disimpan untuk distribution of each batch of a
memfasilitasi penarikan kembali bets product in order to facilitate the
bila perlu (lihat Bab 9). recall of the batch if necessary (see
Chapter 9).

10.27 Hendaklah tersedia prosedur tertulis 10.27 There should be written procedures
dan catatan yang berkaitan mengenai and the associated records of
tindakan yang harus diambil atau actions to be taken or conclusions
kesimpulan yang dicapai, di mana reached, where appropriate, for:
berlaku, untuk:
¾ validasi, misalnya proses, prosedur, ¾ validation e.g. process,
prosedur analisis, sistem kompu- procedures, analytical
terasi; procedures, computerized
systems;
¾ perakitan peralatan, kualifikasi dan ¾ equipment assembly,
kalibrasi; qualification and calibration;
¾ perawatan, pembersihan dan ¾ maintenance, cleaning and
sanitasi; sanitization;
¾ hal yang berkaitan dengan personil ¾ personnel matters including
termasuk pelatihan, pakaian, training, clothing, hygiene;
higiene;
¾ pemantauan lingkungan; ¾ environmental monitoring;
¾ pengendalian hama; ¾ pest control;
¾ keluhan; ¾ complaints;
¾ penarikan kembali; dan ¾ recalls; and
¾ penanganan produk kembalian. ¾ returns.

Edisi 2006 - 107 - 2006 Edition


Bab 10 - Dokumentasi Chapter 10 - Documentation

10.28 Hendaklah tersedia prosedur pengo- 10.28 Clear operating procedures should
perasian yang jelas untuk peralatan be available for major items of
utama pembuatan dan pengujian. manufacturing and test equipment.

10.29 Hendaklah disediakan buku log untuk 10.29 Log books should be kept for major
mencatat peralatan utama atau kritis, or critical equipment recording, as
sesuai keperluan, semua kegiatan appropriate, any validations,
validasi, kalibrasi, perawatan, pember- calibrations, maintenance, cleaning
sihan dan perbaikan, termasuk or repair operations, including the
tanggal, identitas personil yang dates and identity of people who
melaksanakan kegiatan tersebut. carried out these operations.

10.30 Pada buku log hendaklah juga dicatat 10.30 Log books should also record in
dalam urutan kronologis penggunaan chronological order the use of major
peralatan utama atau kritis dan area or critical equipment and the areas
tempat produk diolah. where the products have been
processed.

Edisi 2006 - 108 - 2006 Edition


BAB 11 CHAPTER 11

PEMBUATAN DAN CONTRACT


ANALISIS BERDASARKAN MANUFACTURE AND
KONTRAK ANALYSIS

PRINSIP PRINCIPLE

Pembuatan dan analisis berdasarkan kontrak Contract manufacture and analysis must be
harus dibuat secara benar, disetujui dan correctly defined, agreed and controlled in
dikendalikan untuk menghindari order to avoid misunderstandings which
kesalahpahaman yang dapat menyebabkan could result in a product or work of
produk atau pekerjaan dengan mutu yang tidak unsatisfactory quality. There must be a
memuaskan. Kontrak tertulis antara Pemberi written contract between the Contract Giver
Kontrak dan Penerima Kontrak harus dibuat and the Contract Acceptor which clearly
secara jelas menentukan tanggung jawab dan establishes the duties of each party. The
kewajiban masing-masing pihak. Kontrak harus contract must clearly state the way in which
menyatakan secara jelas prosedur pelulusan the head of Quality Management (Quality
tiap bets produk untuk diedarkan yang menjadi Assurance) releasing each batch of product
tanggung jawab penuh kepala bagian for sale exercises his full responsibility.
Manajemen Mutu (Pemastian Mutu).
Note: This Chapter deals with the
Catatan: Bab ini meliputi tanggung jawab responsibilities of manufacturers
industri farmasi terhadap Otoritas towards the Drug Regulatory
Pengawasan Obat (OPO) dalam hal Authority (DRA) with respect to the
pemberian izin edar dan pembuatan granting of marketing and
obat. Hal ini tidak dimaksudkan untuk manufacturing authorizations. It is
memengaruhi tanggung jawab legal not intended in any way to affect the
dari Penerima Kontrak dan Pemberi respective liability of contract
Kontrak terhadap konsumen. acceptors and contract givers to
consumers.

UMUM GENERAL

11.1 Hendaklah dibuat kontrak tertulis yang 11.1 There should be a written contract
meliputi pembuatan dan/atau analisis covering the manufacture and/or
obat yang dikontrakkan dan semua analysis arranged under contract and
pengaturan teknis terkait. any technical arrangements made in
connection with it.

11.2 Semua pengaturan untuk pembuatan 11.2 All arrangements for contract
dan analisis berdasarkan kontrak manufacture and analysis including
termasuk usul perubahan dalam any proposed changes in technical or
pengaturan teknis atau pengaturan lain other arrangements should be in
hendaklah sesuai dengan izin edar untuk accordance with the marketing
produk bersangkutan. authorization for the product
concerned.

11.3 Kontrak hendaklah mengizinkan Pemberi 11.3 The contract should permit the
Kontrak untuk mengaudit sarana dari contract giver to audit the facilities of
Penerima Kontrak the contract acceptor.

Edisi 2006 - 109 - 2006 Edition


Bab 11 – Pembuatan dan Analisis Chapter 11 - Contract Manucture and
Berdasarkan Kontrak Analysis

11.4 Dalam hal analisis berdasarkan kontrak, 11.4 In the case of contract analysis, the
pelulusan akhir harus diberikan oleh final approval for release must be
kepala bagian Manajemen Mutu given by the head of Quality
(Pemastian Mutu) Pemberi Kontrak. Management (Quality Assurance) of
the contract giver.

PEMBERI KONTRAK THE CONTRACT GIVER

11.5 Pemberi Kontrak bertanggung jawab 11.5 The Contract Giver is responsible for
untuk menilai kompetensi Penerima assessing the competence of the
Kontrak dalam melaksanakan pekerjaan Contract Acceptor to carry out
atau pengujian yang diperlukan dan successfully the work or tests
memastikan bahwa prinsip dan pedoman required and for ensuring by means
CPOB diikuti. of the contract that the principles and
Good Manufacturing Practices
Guidelines as interpreted in these
Guidelines are followed.

11.6 Pemberi Kontrak hendaklah menyedia- 11.6 The Contract Giver should provide
kan semua informasi yang diperlukan the Contract Acceptor with all the
kepada Penerima Kontrak untuk information necessary to carry out the
melaksanakan pekerjaan kontrak secara contracted operations correctly in
benar sesuai izin edar dan persyaratan accordance with the marketing
legal lain. Pemberi Kontrak hendaklah authorization and any other legal
memastikan bahwa Penerima Kontrak requirements. The Contract Giver
memahami sepenuhnya masalah yang should ensure that the Contract
berkaitan dengan produk atau pekerjaan Acceptor is fully aware of any
atau pengujian yang dapat membaha- problems associated with the product
yakan gedung, peralatan, personil, or the work or tests which might pose
bahan atau produk lain. a hazard to his premises, equipment,
personnel, other materials or other
products.

11.7 Pemberi Kontrak hendaklah memastikan 11.7 The Contract Giver should ensure
bahwa semua produk yang diproses that all processed products and
dan bahan yang dikirimkan oleh materials delivered to him by the
Penerima Kontrak memenuhi spesifikasi Contract Acceptor comply with their
yang ditetapkan atau produk telah specifications or that the products
diluluskan oleh kepala bagian have been released by the head of
Manajemen Mutu (Pemastian Mutu) Quality Management (Quality
Assurance).

PENERIMA KONTRAK THE CONTRACT ACCEPTOR

11.8 Penerima Kontrak harus mempunyai 11.8 The Contract Acceptor must have
gedung dan peralatan yang cukup, adequate premises and equipment,
pengetahuan dan pengalaman, dan knowledge and experience, and
personil yang kompeten untuk competent personnel to carry out
melakukan pekerjaan yang diberikan satisfactorily the work ordered by the
oleh Pemberi Kontrak dengan Contract Giver. Contract manufacture

Edisi 2006 - 110 - 2006 Edition


Bab 11 – Pembuatan dan Analisis Chapter 11 - Contract Manucture and
Berdasarkan Kontrak Analysis

memuaskan. Pembuatan obat may be undertaken only by a


berdasarkan kontrak hanya dapat manufacturer holding GMP certificate
dilakukan oleh industri farmasi yang issued by the Drug Regulatory
memiliki sertifikat CPOB yang diterbitkan Authority (DRA).
oleh Otoritas Pengawasan Obat (OPO).

11.9 Penerima Kontrak hendaklah 11.9 The Contract Acceptor should ensure
memastikan bahwa semua produk dan that all products or materials
bahan yang diterima sesuai dengan delivered to him are suitable for their
tujuan penggunaannya. intended purpose.

11.10 Penerima Kontrak hendaklah tidak 11.10 The Contract Acceptor should not
mengalihkan pekerjaan atau pengujian pass to a third party any of the work
apapun yang dipercayakan kepadanya or tests entrusted to him under the
sesuai kontrak kepada pihak ketiga contract without the Contract Giver's
tanpa terlebih dahulu dievaluasi dan prior evaluation and approval of the
disetujui oleh Pemberi Kontrak. arrangements. Arrangements made
Pengaturan antara Penerima Kontrak between the Contract Acceptor and
dan pihak ketiga manapun hendaklah any third party should ensure that the
memastikan bahwa informasi manufacturing and analytical
pembuatan dan analisis disediakan information is made available in the
kepada pihak ketiga dengan cara yang same way as between the original
sama seperti yang dilakukan pada Contract Giver and Contract
awalnya antara Pemberi Kontrak dan Acceptor.
Penerima Kontrak.

11.11 Penerima Kontrak hendaklah 11.11 The Contract Acceptor should refrain
membatasi diri dari segala aktifitas yang from any activity which may
dapat berpengaruh buruk pada mutu adversely affect the quality of the
produk yang dibuat dan/atau dianalisis product manufactured and/or
untuk Pemberi Kontrak. analyzed for the Contract Giver.

KONTRAK THE CONTRACT

11.12 Kontrak hendaklah dibuat antara 11.12 A contract should be drawn up


Pemberi Kontrak dan Penerima Kontrak between the Contract Giver and the
dengan menetapkan tanggung jawab Contract Acceptor which specifies
masing-masing pihak yang their respective responsibilities
berhubungan dengan produksi dan relating to the manufacture and
pengendalian mutu produk. Aspek control of the product. Technical
teknis dari kontrak hendaklah dibuat aspects of the contract should be
oleh personil yang kompeten yang drawn up by competent persons
mempunyai pengetahuan yang sesuai suitably knowledgeable in
di bidang teknologi farmasi, analisis dan pharmaceutical technology, analysis
Cara Pembuatan Obat yang Baik. and Good Manufacturing Practices.
Semua pengaturan pembuatan dan All arrangements for manufacture
analisis harus sesuai dengan izin edar and analysis must be in accordance
dan disetujui oleh kedua belah pihak. with the marketing authorization and
agreed by both parties.

11.13 Kontrak hendaklah menyatakan secara 11.13 The contract should specify the way
jelas prosedur pelulusan tiap bets in which the head of Quality

Edisi 2006 - 111 - 2006 Edition


Bab 11 – Pembuatan dan Analisis Chapter 11 - Contract Manucture and
Berdasarkan Kontrak Analysis

produk untuk diedarkan dan Management (Quality Assurance)


memastikan bahwa tiap bets telah releasing the batch for sale ensures
dibuat dan diperiksa pemenuhannya that each batch has been
terhadap persyaratan izin edar yang manufactured and checked for
menjadi tanggung jawab penuh kepala compliance with the requirements of
bagian Manajemen Mutu (Pemastian Marketing Authorization.
Mutu).

11.14 Kontrak hendaklah menguraikan 11.14 The contract should describe clearly
secara jelas penanggung jawab who is responsible for purchasing
pengadaan, pengujian dan pelulusan materials, testing and releasing
bahan, produksi dan pengendalian materials, undertaking production and
mutu, termasuk pengawasan-selama- quality controls, including in-process
proses, dan penanggung jawab controls, and who has responsibility
pengambilan sampel dan fungsi for sampling and analysis. In the case
analisis. Dalam hal analisis berdasarkan of contract analysis, the contract
kontrak, kontrak hendaklah menyatakan should state whether or not the
apakah Penerima Kontrak mengambil Contract Acceptor should take
atau tidak mengambil sampel di sarana samples at the premises of the
pembuat obat. manufacturer.

11.15 Catatan pembuatan, analisis dan 11.15 Manufacturing, analytical and


distribusi, dan sampel pertinggal distribution records, and reference
hendaklah disimpan oleh, atau samples should be kept by, or be
disediakan untuk, Pemberi Kontrak. available to, the Contract Giver. Any
Semua catatan yang relevan untuk records relevant to assessing the
penilaian mutu produk, bila terjadi quality of a product in the event of
keluhan atau cacat produk, harus dapat complaints or a suspected defect
diakses dan ditetapkan dalam prosedur must be accessible and specified in
penanganan produk cacat dan the defect / recall procedures of the
penarikan kembali obat yang dibuat Contract Giver.
oleh Pemberi Kontrak.

11.16 Kontrak hendaklah memuat izin 11.16 The contract should permit the
Pemberi Kontrak untuk menginspeksi Contract Giver to visit the facilities of
sarana Penerima Kontrak. the Contract Acceptor.

11.17 Dalam hal analisis berdasarkan kontrak, 11.17 In case of contract analysis, the
Penerima Kontrak hendaklah Contract Acceptor should understand
memahami bahwa dia merupakan that he is subject to inspection by the
subjek untuk diinspeksi oleh Otoritas Drug Regulatory Authority (DRA).
Pengawasan Obat (OPO)

11.18 Kontrak hendaklah menguraikan pe- 11.18 The contract should describe the
nanganan bahan awal, bahan handling of starting materials,
pengemas, produk antara dan ruahan, packaging materials, intermediate
dan produk jadi bila bahan atau produk and bulk products and finished
tersebut ditolak. Kontrak hendaklah juga products if they are rejected. It should
menguraikan prosedur yang harus also describe the procedure to be
diikuti bila analisis berdasarkan kontrak followed if the contract analysis
menunjukkan bahwa produk yang diuji shows that the tested product must
harus ditolak. be rejected.

Edisi 2006 - 112 - 2006 Edition


BAB 12 CHAPTER 12

KUALIFIKASI DAN QUALIFICATION AND


VALIDASI VALIDATION

PRINSIP PRINCIPLE

Bab ini menguraikan prinsip kualifikasi dan This chapter describes the principles of
validasi yang dilakukan di industri farmasi. qualification and validation which are
CPOB mensyaratkan industri farmasi untuk applicable to the manufacture of
mengidentifikasi validasi yang perlu dilakukan pharmaceutical products. It is a requirement of
sebagai bukti pengendalian terhadap aspek GMP that manufacturers identify what
kritis dari kegiatan yang dilakukan. Perubahan validation work is needed to prove control of
signifikan terhadap fasilitas, peralatan dan the critical aspects of their particular
proses yang dapat memengaruhi mutu produk operations. Significant changes to the
hendaklah divalidasi. Pendekatan dengan facilities, the equipment and the processes,
kajian risiko hendaklah digunakan untuk which may affect the quality of the product,
menentukan ruang lingkup dan cakupan should be validated. A risk assessment
validasi. approach should be used to determine the
scope and extent of validation.

PERENCANAAN VALIDASI PLANNING FOR VALIDATION

12.1 Seluruh kegiatan validasi hendaklah 12.1 All validation activities should be
direncanakan. Unsur utama program planned. The key elements of a
validasi hendaklah dirinci dengan validation programme should be clearly
jelas dan didokumentasikan di dalam defined and documented in a Validation
Rencana Induk Validasi (RIV) atau Master Plan (VMP) or equivalent
dokumen setara. documents.

12.2 RIV hendaklah merupakan dokumen 12.2 The VMP should be a summary
yang singkat, tepat dan jelas. document which is brief, concise and
clear.

12.3 RIV hendaklah mencakup sekurang- 12.3 The VMP should contain data on at
kurangnya data sebagai berikut: least the following:
¾ kebijakan validasi; ¾ validation policy;
¾ struktur organisasi kegiatan ¾ organisational structure of validation
validasi; activities;
¾ ringkasan fasilitas, sistem, ¾ summary of facilities, systems,
peralatan dan proses yang akan equipment and processes to be
divalidasi; validated;
¾ format dokumen: format protokol ¾ documentation format: the format to
dan laporan validasi, perenca- be used for protocols and reports;
naan dan jadwal pelaksanaan; planning and scheduling;
¾ pengendalian perubahan; dan ¾ change control; and
¾ acuan dokumen yang digunakan. ¾ reference to existing documents.

Edisi 2006 -113- 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

12.4 RIV terpisah mungkin diperlukan 12.4 In case of large projects, it may be
untuk suatu proyek besar. necessary to create separate validation
master plans.

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

12.5 Protokol validasi tertulis hendaklah 12.5 A written protocol should be


dibuat untuk merinci kualifikasi dan established that specifies how
validasi yang akan dilakukan. qualification and validation will be
Protokol hendaklah dikaji dan conducted. The protocol should be
disetujui oleh kepala bagian reviewed and approved by the head
Manajemen Mutu (Pemastian Mutu). of Quality Management (Quality
Protokol validasi hendaklah merinci Assurance). The protocol should
langkah kritis dan kriteria specify critical steps and acceptance
penerimaan. criteria.

12.6 Hendaklah dibuat laporan yang 12.6 A report that cross-references the
mengacu pada protokol kualifikasi qualification and/or validation
dan/atau protokol validasi dan protocol should be prepared,
memuat ringkasan hasil yang summarising the results obtained,
diperoleh, tanggapan terhadap commenting on any deviations
penyimpangan yang terjadi, observed, and drawing the necessary
kesimpulan dan rekomendasi conclusions, including recommending
perbaikan. Tiap perubahan terhadap changes necessary to correct
rencana yang ditetapkan dalam deficiencies. Any changes to the plan
protokol hendaklah didoku- as defined in the protocol should be
mentasikan dengan pertimbangan documented with appropriate
yang sesuai. justification.

12.7 Setelah kualifikasi selesai 12.7 After completion of a satisfactory


dilaksanakan hendaklah diberikan qualification, a formal release for the
persetujuan tertulis untuk dapat next step in qualification and
melaksanakan tahap kualifikasi dan validation should be made as a
validasi selanjutnya. written authorisation.

KUALIFIKASI QUALIFICATION

Kualifikasi Desain (KD) Design Qualification

12.8 Kualifikasi Desain (KD) adalah unsur 12.8 The first element of the validation of
pertama dalam melakukan validasi new facilities, systems or equipment
terhadap fasilitas, sistem atau peralatan could be design qualification (DQ).
baru.

12.9 Desain hendaklah memenuhi keten- 12.9 The compliance of the design with
tuan CPOB dan didokumentasikan. GMP should be demonstrated and
documented.

Edisi 2006 - 114 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

Kualifikasi Instalasi (KI) Installation Qualification

12.10 Kualifikasi Instalasi (KI) hendaklah 12.10 Installation qualification (IQ) should
dilakukan terhadap fasilitas, sistem be performed on new or modified
dan peralatan baru atau yang facilities, systems and equipment.
dimodifikasi.

12.11 KI hendaklah mencakup, tapi tidak 12.11 IQ should include, but not be limited
terbatas pada hal berikut: to the following:
a) instalasi peralatan, pipa dan sarana a) installation of equipment, piping,
penunjang dan instrumentasi services and instrumentation
hendaklah sesuai dengan checked to current engineering
spesifikasi dan gambar teknik yang drawings and specifications;
didesain;
b) pengumpulan dan penyusunan b) collection and collation of supplier
dokumen pengoperasian dan operating and working instructions
perawatan peralatan dari pemasok; and maintenance requirements;
c) ketentuan dan persyaratan c) calibration requirements; and
kalibrasi; dan
d) verifikasi bahan konstruksi. d) verification of materials of
construction.

Kualifikasi Operasional (KO) Operational Qualification

12.12 KO hendaklah dilakukan setelah KI 12.12 Operational qualification (OQ) is


selesai dilaksanakan, dikaji dan performed after IQ has been
disetujui. completed, reviewed and approved.

12.13 KO hendaklah mencakup, tapi tidak 12.13 OQ should include, but not be limited
terbatas pada hal berikut: to the following:

a) pengujian yang perlu dilakukan a) tests that have been developed


berdasarkan pengetahuan from knowledge of processes,
tentang proses, sistem dan systems and equipment; and
peralatan; dan
b) pengujian yang meliputi satu b) tests to include a condition or a
atau beberapa kondisi yang set of conditions encompassing
mencakup batas operasional atas upper and lower operating limits,
dan bawah, sering dikenal sometimes referred to as “worst
sebagai kondisi terburuk (worst case” conditions.
case).

12.14 Penyelesaian formal KO hendaklah 12.14 The completion of a successful


mencakup kalibrasi, prosedur operational qualification should allow
pengoperasian dan pembersihan, the finalisation of calibration, operating
pelatihan operator dan ketentuan and cleaning procedures, operator
perawatan preventif. Penyelesaian training and preventative maintenance
KO fasilitas, sistem dan peralatan requirements. It should permit a formal
hendaklah dilengkapi dengan "release" of the facilities, systems and
persetujuan tertulis. equipment.

Edisi 2006 - 115 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

Kualifikasi Kinerja (KK) Performance Qualification

12.15 KK hendaklah dilakukan setelah KI 12.15 Performance qualification (PQ) is


dan KO selesai dilaksanakan, dikaji performed after both IQ and OQ have
dan disetujui. been completed, reviewed and
approved.

12.16 KK hendaklah mencakup, tapi tidak 12.16 PQ should include, but not be limited
terbatas pada hal berikut: to the following:
a) pengujian dengan menggunakan a) tests, using production materials,
bahan baku, bahan pengganti qualified substitutes or simulated
yang memenuhi spesifikasi atau product, that have been
produk simulasi yang dilakukan developed from knowledge of
berdasarkan pengetahuan the process and the facilities,
tentang proses, fasilitas, sistem systems or equipment;
dan peralatan;
b) uji yang meliputi satu atau bebe- b) tests to include a condition or set
rapa kondisi yang mencakup of conditions encompassing
batas operasional atas dan upper and lower operating
bawah. limits.

12.17 Meskipun KK diuraikan sebagai 12.17 Although PQ is described as a


kegiatan terpisah, dalam beberapa separate activity, it may in some
kasus pelaksanaannya dapat cases be appropriate to perform it in
disatukan dengan KO. conjunction with OQ.

Kualifikasi Fasilitas, Peralatan dan Sistem Qualification of Established (in-use)


Terpasang yang telah Operasional Facilities, Systems and Equipment

12.18 Hendaklah tersedia bukti untuk 12.18 Evidence should be available to


mendukung dan memverifikasi support and verify the operating
parameter operasional dan batas parameters and limits for the critical
variabel kritis pengoperasian alat. variables of the operating equipment.
Selain itu, kalibrasi, prosedur Additionally, the calibration, cleaning,
pengoperasian, pembersihan, preventative maintenance, operating
perawatan preventif serta prosedur procedures and operator training
dan catatan pelatihan operator procedures and records should be
hendaklah didokumentasikan. documented.

VALIDASI PROSES PROCESS VALIDATION

Umum General

12.19 Ketentuan dan prinsip yang diuraikan 12.19 The requirements and principles
dalam bab ini berlaku untuk outlined in this chapter are applicable
pembuatan sediaan obat, yang to the manufacture of pharmaceutical
mencakup validasi (initial validation) dosage forms. They cover the initial
proses baru, validasi bila terjadi validation of new processes,
perubahan proses dan validasi subsequent validation of modified
ulang. processes and revalidation.

Edisi 2006 - 116 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

12.20 Pada umumnya validasi proses 12.20 Process validation should normally be
dilakukan sebelum produk completed prior to the distribution and
dipasarkan (validasi prospektif). sale of the pharmaceutical product
Dalam keadaan tertentu, jika hal di (prospective validation). In exceptional
atas tidak memungkinkan, validasi circumstances, where this is not
dapat juga dilakukan selama proses possible, it may be necessary to
produksi rutin dilakukan (validasi validate processes during routine
konkuren). Proses yang sudah production (concurrent validation).
berjalan hendaklah juga divalidasi Processes in use for some time should
(validasi retrospektif). also be validated (retrospective
validation).

12.21 Fasilitas, sistem dan peralatan yang 12.21 Facilities, systems and equipment to
digunakan hendaklah telah be used should have been qualified
terkualifikasi dan metode analisis and analytical testing methods should
hendaklah divalidasi. Personil yang be validated. Staff taking part in the
melakukan validasi hendaklah validation work should have been
mendapat pelatihan yang sesuai. appropriately trained.

12.22 Fasilitas, sistem, peralatan dan 12.22 Facilities, systems, equipment and
proses hendaklah dievaluasi secara processes should be periodically
berkala untuk verifikasi bahwa evaluated to verify that they are still
fasilitas, sistem, peralatan dan operating in a valid manner.
proses tersebut masih bekerja
dengan baik.

Validasi Prospektif Prospective Validation

12.23 Validasi prospektif hendaklah 12.23 Prospective validation should include,


mencakup, tapi tidak terbatas pada but not be limited to the following:
hal berikut:
¾ uraian singkat suatu proses; ¾ short description of the process;
¾ ringkasan tahap kritis proses ¾ summary of the critical processing
pembuatan yang harus steps to be investigated;
diinvestigasi;
¾ daftar peralatan/fasilitas yang ¾ list of the equipment/facilities to be
digunakan termasuk alat ukur, used (including measuring/
pemantau dan pencatat serta monitoring/recording equipment)
status kalibrasinya; together with its calibration status;
¾ spesifikasi produk jadi untuk ¾ finished product specifications for
diluluskan; release;
¾ daftar metode analisis yang ¾ list of analytical methods, as
sesuai; appropriate;
¾ usul pengawasan selama proses ¾ proposed in-process controls with
dan kriteria penerimaan; acceptance criteria;
¾ pengujian tambahan yang akan ¾ additional testing to be carried out,
dilakukan termasuk kriteria with acceptance criteria and
penerimaan dan validasi metode analytical validation, as appropriate;
analisisnya, bila diperlukan; ¾ sampling plan (location and
¾ pola pengambilan sampel; frequency);
¾ metode pencatatan dan evaluasi ¾ methods for recording and

Edisi 2006 - 117 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

hasil; evaluating results;


¾ fungsi dan tanggung jawab; dan ¾ functions and responsibilities; and
¾ jadwal yang diusulkan; ¾ proposed timetable.

12.24 Dengan menggunakan prosedur 12.24 Using this defined process (including
(termasuk komponen) yang telah specified components) a series of
ditetapkan, bets-bets berurutan batches of the final product may be
dapat diproduksi dalam kondisi rutin. produced under routine conditions. In
Secara teoritis, jumlah proses theory the number of process runs
produksi dan pengamatan yang carried out and observations made
dilakukan sudah cukup should be sufficient to allow the normal
menggambarkan variasi dan extent of variation and trends to be
menetapkan tren sehingga dapat established and to provide sufficient
memberikan data yang cukup untuk data for evaluation. It is generally
keperluan evaluasi. Secara umum, 3 considered acceptable that three
(tiga) bets berurutan yang memenuhi consecutive batches/runs within the
parameter yang disetujui dapat finally agreed parameters would
diterima telah memenuhi persyaratan constitute a validation of the process.
validasi proses.

12.25 Ukuran bets yang digunakan dalam 12.25 Batches made for process validation
proses validasi hendaklah sama should be the same size as the
dengan ukuran bets produksi yang intended industrial scale batches.
direncanakan.

12.26 Jika bets validasi akan dipasarkan, 12.26 If it is intended that validation batches
kondisi pembuatannya hendaklah be sold or supplied, the conditions
memenuhi ketentuan CPOB, hasil under which they are produced should
validasi tersebut hendaklah comply fully with the requirements of
memenuhi spesifikasi dan sesuai izin Good Manufacturing Practices,
edar. including the satisfactory outcome of
the validation exercise, and the
marketing authorisation.

Validasi Konkuren Concurrent Validation

12.27 Dalam hal tertentu, produksi rutin 12.27 In exceptional circumstances it may be
dapat dimulai tanpa lebih dulu acceptable not to complete a validation
menyelesaikan program validasi. programme before routine production
starts.

12.28 Keputusan untuk melakukan validasi 12.28 The decision to carry out concurrent
konkuren hendaklah dijustifikasi, validation must be justified,
didokumentasikan dan disetujui oleh documented and approved by the
kepala bagian Manajemen Mutu head of Quality Management (Quality
(Pemastian Mutu). Assurance).

12.29 Persyaratan dokumentasi untuk 12.29 Documentation requirements for


validasi konkuren sama seperti concurrent validation are the same as
validasi prospektif. specified for prospective validation.

Edisi 2006 - 118 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

Validasi Retrospektif Retrospective Validation

12.30 Validasi retrospektif hanya dapat 12.30 Retrospective validation is only


dilakukan untuk proses yang sudah acceptable for well-established
mapan, namun tidak berlaku jika processes and will be inappropriate
terjadi perubahan formula produk, where there have been recent
prosedur pembuatan atau peralatan. changes in the composition of the
product, operating procedures or
equipment.

12.31 Validasi proses hendaklah 12.31 Validation of such processes should


didasarkan pada riwayat produk. be based on historical data. The steps
Tahap validasi memerlukan involved require the preparation of a
pembuatan protokol khusus dan specific protocol and the reporting of
laporan hasil kajian data untuk the results of the data review, leading
mengambil kesimpulan dan to a conclusion and a
memberikan rekomendasi. recommendation.

12.32 Sumber data hendaklah mencakup, 12.32 The source of data for this validation
tetapi tidak terbatas pada catatan should include, but not be limited to
pengolahan bets dan catatan batch processing and packaging
pengemasan bets, rekaman records, process control charts,
pengawasan proses, buku log maintenance log books, records of
perawatan alat, catatan penggantian personnel changes, process capability
personil, studi kapabilitas proses, studies, finished product data,
data produk jadi termasuk catatan including trend cards and stability
data tren dan hasil uji stabilitas. results.

12.33 Bets yang dipilih untuk validasi 12.33 Batches selected for retrospective
retrospektif hendaklah mewakili validation should be representative of
seluruh bets yang dibuat selama all batches made during the review
periode pengamatan, termasuk yang period, including any batches that
tidak memenuhi spesifikasi, dan failed to meet specifications, and
hendaklah dalam jumlah yang cukup should be sufficient in number to
untuk menunjukkan konsistensi demonstrate process consistency.
proses. Pengujian tambahan sampel Additional testing of retained samples
pertinggal mungkin perlu untuk may be needed to obtain the
mendapatkan jumlah atau jenis data necessary amount or type of data to
yang dibutuhkan untuk melakukan retrospectively validate the process.
proses validasi retrospektif.

12.34 Pada umumnya, validasi retrospektif 12.34 For retrospective validation, generally
memerlukan data dari 10 (sepuluh) data from ten to thirty consecutive
sampai 30 (tiga puluh) bets batches should be examined to assess
berurutan untuk menilai konsistensi process consistency, but fewer
proses, tapi jumlah bets yang lebih batches may be examined if justified.
sedikit dimungkinkan bila dapat
dijustifikasi.

Edisi 2006 - 119 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

VALIDASI PEMBERSIHAN CLEANING VALIDATION

12.35 Validasi pembersihan hendaklah 12.35 Cleaning validation should be


dilakukan untuk konfirmasi efektivitas performed in order to confirm the
prosedur pembersihan. Penentuan effectiveness of a cleaning procedure.
batas kandungan residu suatu The rationale for selecting limits of
produk, bahan pembersih dan carry over of product residues,
pencemaran mikroba, secara cleaning agents and microbial
rasional hendaklah didasarkan pada contamination should be logically
bahan yang terkait dengan proses based on the materials involved. The
pembersihan. Batas tersebut limits should be achievable and
hendaklah dapat dicapai dan verifiable.
diverifikasi.

12.36 Hendaklah digunakan metode 12.36 Validated analytical methods having


analisis tervalidasi yang memiliki sensitivity to detect residues or
kepekaan untuk mendeteksi residu contaminants should be used. The
atau cemaran. Batas deteksi masing- detection limit for each analytical
masing metode analisis hendaklah method should be sufficiently sensitive
cukup peka untuk mendeteksi tingkat to detect the established acceptable
residu atau cemaran yang dapat level of the residue or contaminant.
diterima.

12.37 Biasanya validasi prosedur 12.37 Normally only cleaning procedures for
pembersihan dilakukan hanya untuk product contact surfaces of the
permukaan alat yang bersentuhan equipment need to be validated.
langsung dengan produk. Hendaklah Consideration should be given to non-
dipertimbangkan juga untuk bagian contact parts. The intervals between
alat yang tidak bersentuhan use and cleaning as well as cleaning
langsung dengan produk. Interval and reuse should be validated.
waktu antara penggunaan alat dan Cleaning intervals and methods should
pembersihan hendaklah divalidasi be determined.
demikian juga antara pembersihan
dan penggunaan kembali. Hendaklah
ditentukan metode dan interval
pembersihan.

12.38 Prosedur pembersihan untuk produk 12.38 For cleaning procedures for products
dan proses yang serupa, dapat and processes which are similar, it is
dipertimbangkan untuk memilih suatu considered acceptable to select a
rentang yang mewakili produk dan representative range of similar
proses yang serupa. Satu studi products and processes. A single
validasi dapat dilakukan validation study utilising a “worst case”
menggunakan pendekatan kondisi approach can be carried out which
terburuk (worst case) dengan takes account of the critical issues.
memerhatikan isu kritis.

12.39 Validasi prosedur pembersihan 12.39 Typically three consecutive


hendaklah dilakukan dengan melak- applications of the cleaning procedure
sanakan prosedur tiga kali berurutan should be performed and shown to be
dengan hasil yang memenuhi syarat successful in order to prove that the
untuk membuktikan bahwa metode method is validated.

Edisi 2006 - 120 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

tersebut telah tervalidasi.

12.40 ”Uji sampai bersih” (test until clean) 12.40 "Test until clean" is not considered an
bukan merupakan satu-satunya appropriate alternative to cleaning
pilihan untuk melakukan validasi validation.
pembersihan

12.41 Dalam keadaan tertentu produk yang 12.41 Products which simulate the
mempunyai sifat fisika-kimiawi yang physicochemical properties of the
sama dapat digunakan untuk substances to be removed may
simulasi menggantikan suatu produk, exceptionally be used instead of the
dengan syarat bahan pengganti substances themselves, where such
tidak beracun atau berbahaya. substances are either toxic or
hazardous.

PENGENDALIAN PERUBAHAN CHANGE CONTROL

12.42 Hendaklah tersedia prosedur tertulis 12.42 Written procedures should be in place
yang merinci langkah yang diambil to describe the actions to be taken if a
jika ada usul perubahan terhadap change is proposed to a starting
bahan awal, komponen produk, material, product component, process
peralatan proses, lingkungan kerja equipment, process environment (or
(atau pabrik), metode produksi atau site), method of production or testing
pengujian ataupun perubahan yang or any other change that may affect
berpengaruh terhadap mutu atau product quality or reproducibility of the
reprodusibilitas proses. Prosedur process. Change control procedures
pengendalian perubahan hendaklah should ensure that sufficient
memastikan bahwa data pendukung supporting data are generated to
cukup untuk menunjukkan bahwa demonstrate that the revised process
proses yang diperbaiki akan will result in a product of the desired
menghasilkan suatu produk sesuai quality, consistent with the approved
mutu yang diinginkan dan konsisten specifications.
dengan spesifikasi yang telah
ditetapkan.

12.43 Semua usul perubahan yang dapat 12.43 All changes that may affect product
memengaruhi mutu produk atau quality or reproducibility of the process
reprodusibilitas proses hendaklah should be formally requested,
secara resmi diajukan, didokumen- documented and accepted. The likely
tasikan dan disetujui. Kemungkinan impact of the change of facilities,
dampak perubahan fasilitas, sistem systems and equipment on the product
dan peralatan terhadap produk should be evaluated, including risk
hendaklah dievaluasi, termasuk analysis. The need for, and the extent
analisis risiko. Hendaklah ditentukan of, re-qualification and re-validation
kebutuhan dan cakupan untuk should be determined.
melakukan kualifikasi dan validasi
ulang.

VALIDASI ULANG RE-VALIDATION

12.44 Secara berkala fasilitas, sistem, 12.44 Facilities, systems, equipment and
peralatan dan proses termasuk processes, including cleaning, should

Edisi 2006 - 121 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

proses pembersihan hendaklah be periodically evaluated to confirm


dievaluasi untuk konfirmasi bahwa that they remain valid. Where no
validasi masih absah. Jika tidak ada significant changes have been made
perubahan yang signifikan dalam to the validated status, a review with
status validasinya, kajian ulang data evidence that facilities, systems,
yang menunjukkan bahwa fasilitas, equipment and processes meet the
sistem, peralatan dan proses prescribed requirements fulfils the
memenuhi persyaratan untuk validasi need for revalidation.
ulang.

VALIDATION OF ANALYTICAL
VALIDASI METODE ANALISIS PROCEDURES

Tujuan validasi metode analisis adalah untuk The objective of validation of an analytical
mengetahui bahwa metode analisis sesuai procedure is to demonstrate that it is suitable
tujuan penggunaannya. for its intended purpose.

Jenis Metode Analisis yang Divalidasi Types of Analytical Procedure to be


Validated

12.45 Validasi metode analisis umumnya 12.45 The discussion of the validation of
dilakukan terhadap 4 jenis: analytical procedures is directed to the
four most common types of analytical
procedures:
¾ uji identifikasi; ¾ Identification tests;
¾ uji kuantitatif kandungan impuritas ¾ Quantitative tests for impurities'
(impurity); content;
¾ uji batas impuritas; dan ¾ Limit tests for the control of
impurities; and
¾ uji kuantitatif zat aktif dalam ¾ Quantitative tests of the active
sampel bahan atau obat atau moiety in samples of active
komponen tertentu dalam obat. pharmaceutical ingredient (API),
pharmaceutical product or other
selected component(s) in the
pharmaceutical product.

12.46 Metode analisis lain, seperti uji 12.46 Other analytical procedures such as
disolusi untuk obat atau penentuan dissolution testing for pharmaceutical
ukuran partikel untuk bahan baku products or particle size determination
aktif, hendaklah juga divalidasi. for API should also be validated.

12.47 Uraian singkat mengenai jenis uji 12.47 A brief description of the types of tests
metode analisis adalah sebagai considered in this document is
berikut: provided below.
a. uji identifikasi bertujuan untuk a. Identification tests are intended to
memastikan identitas analit dalam ensure the identity of an analyte in
sampel. Uji ini biasanya dilakukan a sample. This is normally
dengan membandingkan achieved by comparison of a
karakteristik sampel (misalnya property of the sample (e.g.,
spektrum, profil kromatogram, spectrum, chromatographic
reaksi kimia, dan lain-lain) behaviour, chemical reactivity, etc)
terhadap baku pembanding; to that of a reference standard;

Edisi 2006 - 122 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

b. Pengujian impuritas dapat b. Testing for impurities can be either


dilakukan melalui uji kuantitatif a quantitative test or a limit test for
atau uji batas impuritas dalam the impurity in a sample. Either test
sampel. Kedua pengujian tersebut is intended to accurately reflect the
bertujuan merefleksikan secara purity characteristics of the sample.
tepat karakteristik kemurnian dari Different validation characteristics
sampel. Karakteristik validasi are required for a quantitative test
yang berbeda diperlukan untuk uji than for a limit test;
kuantitatif dibanding untuk uji
batas impuritas;
c. penetapan kadar bertujuan untuk c. Assay procedures are intended to
menentukan kadar analit dalam measure the analyte present in a
sampel. Dalam hal ini penetapan given sample. In the context of this
kadar menunjukkan pengukuran document, the assay represents a
komponen utama yang quantitative measurement of the
terkandung dalam bahan aktif. major component(s) in the API. For
Untuk obat, karakteristik validasi the pharmaceutical product, similar
yang serupa juga berlaku untuk validation characteristics also apply
penetapan kadar zat aktif atau when assaying for the active or
komponen tertentu. Karakteristik other selected component(s). The
validasi yang sama juga dapat same validation characteristics may
dilakukan untuk penetapan kadar also apply to assays associated
yang berkaitan dengan metode with other analytical procedures
analisis lain (misal uji disolusi). (e.g., dissolution).

12.48 Metode analisis hendaklah jelas dan 12.48 The objective of the analytical
mudah dimengerti karena hal ini procedure should be clearly
akan menentukan karakteristik understood since this will govern the
validasi yang perlu dievaluasi. validation characteristics which need
Karakteristik validasi yang umumnya to be evaluated. Typical validation
perlu diperhatikan adalah sebagai characteristics which should be
berikut: considered are listed below:
¾ akurasi; ¾ Accuracy;
¾ presisi; ¾ Precision;
¾ ripitabilitas; ¾ Repeatability;
¾ intermediate precision; ¾ Intermediate Precision;
¾ spesifisitas; ¾ Specificity;
¾ batas deteksi; ¾ Detection Limit;
¾ batas kuantitasi; ¾ Quantitation Limit;
¾ linearitas; dan ¾ Linearity; and
¾ rentang. ¾ Range.

12.49 Validasi ulang mungkin diperlukan 12.49 Furthermore re-validation may be


pada kondisi sebagai berikut: necessary in the following
circumstances:
¾ perubahan sintesis bahan aktif; ¾ changes in the synthesis of the
drug substance;
¾ perubahan komposisi produk jadi; ¾ changes in the composition of the
dan finished product; and
¾ perubahan metode analisis. ¾ changes in the analytical
procedure.

Edisi 2006 - 123 - 2006 Edition


Bab 12 – Kualifikasi dan Validasi Chapter 12 – Qualification and
Validation

12.50 Tingkat validasi ulang yang 12.50 The degree of re-validation required
diperlukan tergantung pada sifat depends on the nature of the changes.
perubahan. Perubahan tertentu lain Certain other changes may require
mungkin juga memerlukan validasi validation as well.
ulang.

Edisi 2006 - 124 - 2006 Edition


ANEKS 1 ANNEX 1

PEMBUATAN PRODUK MANUFACTURE OF


STERIL STERILE
PHARMACEUTICAL

PRINSIP PRINCIPLE

Produk steril hendaklah dibuat dengan The manufacture of sterile products is


persyaratan khusus dengan tujuan subject to special requirements in order to
memperkecil risiko pencemaran mikroba, minimize risks of microbiological
partikulat dan pirogen, yang sangat tergantung contamination, and of particulate and
dari ketrampilan, pelatihan dan sikap dari pyrogen contamination, much depends on
personil yang terlibat. Pemastian Mutu the skill, training and attitudes of the
sangatlah penting dan cara pembuatan ini personnel involved. Quality Assurance is
harus sepenuhnya mengikuti secara ketat particularly important and this type of
metode pembuatan dan prosedur yang manufacture must strictly follow carefully
ditetapkan dengan seksama dan tervalidasi. established and validated methods of
Pelaksanaan proses akhir atau pengujian preparation and procedure. Sole reliance
produk jadi tidak dapat dijadikan sebagai satu- for sterility or other quality aspects must not
satunya andalan untuk menjamin sterilitas atau be placed on any terminal process or
aspek mutu lain. finished product test.

UMUM GENERAL

1 Pembuatan produk steril hendaklah 1 The manufacture of sterile products


dilakukan di area bersih, memasuki area ini should be carried out in clean areas,
hendaklah melalui ruang penyangga untuk entry to which should be through
personil dan/atau peralatan dan bahan. airlocks for personnel and/or for
Area bersih hendaklah dijaga tingkat equipment and materials. Clean areas
kebersihannya sesuai standar kebersihan should be maintained to an appropriate
yang ditetapkan dan dipasok dengan udara cleanliness standard and supplied with
yang telah melewati filter dengan efisiensi air which has passed through filters of
yang sesuai. an appropriate efficiency.

2 Berbagai kegiatan persiapan komponen, 2 The various operations of component


pembuatan produk dan pengisian preparation, product preparation and
hendaklah dilakukan di ruang terpisah di filling should be carried out in separate
dalam area bersih. Kegiatan pembuatan areas within the clean area.
produk steril dapat digolongkan dalam dua Manufacturing operations are divided
kategori yaitu; pertama produk yang into two categories; firstly those where
disterilkan dalam wadah akhir dan disebut the product is terminally sterilized, and
juga sterilisasi akhir, kedua produk yang secondly those which are conducted
diproses secara aseptik pada sebagian aseptically at some or all stages.
atau semua tahap.

3 Area bersih untuk pembuatan produk steril 3 Clean areas for the manufacture of
digolongkan berdasarkan karakteristik sterile products are classified

Edisi 2006 -125- 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

lingkungan yang dipersyaratkan. Tiap according to the required


kegiatan pembuatan membutuhkan tingkat characteristics of the environment.
kebersihan ruangan yang sesuai dalam Each manufacturing operation requires
keadaan operasional untuk meminimalkan an appropriate environmental
risiko pencemaran oleh partikulat dan/atau cleanliness level in the operational
mikroba pada produk dan/atau bahan yang state in order to minimize the risks of
ditangani. particulate and/or microbial
contamination of the product and/or
materials being handled.

4 Kondisi “operasional” dan “non- 4 The “in operation” and “at rest” states
operasional” hendaklah ditetapkan untuk should be defined for each clean room.
tiap ruang bersih. Keadaan “non- The “at rest” state is the condition
operasional” adalah kondisi di mana where the installation is installed and
fasilitas telah terpasang dan beroperasi, operating, complete with production
lengkap dengan peralatan produksi tetapi equipment but with no operating
tidak ada personil. Kondisi “operasional” personnel present. The “in operation”
adalah kondisi di mana fasilitas dalam state is the condition where the
keadaan jalan sesuai modus installation is functioning in the defined
pengoperasian yang ditetapkan dengan operating mode with the specified
sejumlah tertentu personil yang sedang number of personnel working.
bekerja.
Agar tercapai kondisi “operasional” maka In order to meet “in operation”
area tersebut hendaklah didesain untuk conditions these areas should be
mencapai tingkat kebersihan udara tertentu designed to reach certain specified air-
pada kondisi “non-operasional”. cleanliness levels in the “at rest”
occupancy state.
Pada pembuatan produk steril dibedakan 4 For the manufacture of sterile
kelas kebersihan: pharmaceutical products 4 grades can
be distinguished.

Kelas A: Zona untuk kegiatan yang berisiko Grade A: The local zone for high risk
tinggi, misalnya zona pengisian, wadah operations, e.g. filling zone, stopper
tutup karet, ampul dan vial terbuka, bowls, open ampoules and vials,
penyambungan secara aseptik. Umumnya making aseptic connections. Normally
kondisi ini dicapai dengan memasang unit conditions are provided by a laminar air
aliran udara laminar (laminar air flow) di flow work station. Laminar air systems
tempat kerja. Sistem udara laminar should provide a homogeneous air
hendaklah mengalirkan udara dengan speed in a range of 0.36 – 0.54 m/s
kecepatan merata berkisar 0,36 – 0,54 (guidance value) at the working
m/detik (nilai acuan) pada posisi kerja position in open clean room
dalam ruang bersih terbuka. applications.
Keadaan laminar yang selalu terjaga The maintenance of laminarity should
hendaklah dibuktikan dan divalidasi. Aliran be demonstrated and validated. A uni-
udara searah berkecepatan lebih rendah directional air flow and lower velocities
dapat digunakan pada isolator tertutup dan may be used in closed isolators and
kotak bersarung tangan. glove boxes.

Kelas B: Untuk pembuatan dan pengisian Grade B: For aseptic preparation and
secara aseptik, kelas ini adalah lingkungan filling, this is the background
latar belakang untuk zona kelas A. environment for grade A zone.

Kelas C dan D: Area bersih untuk Grade C and D: Clean areas for

Edisi 2006 - 126 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

melakukan tahap pembuatan produk steril carrying out less critical stages in
dengan tingkat risiko lebih rendah. processing of sterile products.

Tabel 1: Contoh kegiatan yang dapat Table 1: Examples of operations to be


dilakukan di berbagai kelas (lihat juga Butir carried out in the various grades (see
16 - 23): also Sections 16 - 23):

Kelas Contoh kegiatan untuk produk dengan Grade Examples of operations for terminally
sterilisasi akhir (lihat Butir 16 -18) sterilized products (see Sections 16 -
18)
A Pengisian produk, bila ada risiko di luar A Filling of products, when unusually at
kebiasaan risk
C Pembuatan larutan, bila ada risiko di luar C Preparation of solutions, when
kebiasaan. Pengisian produk unusually at risk. Filling of products
D Pembuatan larutan dan penyiapan D Preparation of solutions and
komponen sebelum proses pengisian components for subsequent filling

Kelas Contoh kegiatan pembuatan secara Grade Examples of operations for aseptic
aseptik (lihat Butir 19 -23) preparations (see Sections 19 - 23)
A Pembuatan dan pengisian secara aseptik A Aseptic preparation and filling

C Pembuatan larutanyang akan disaring C Preparation of solutions to be filtered

D Penanganan komponen setelah pencucian D Handling of components after washing

Tabel 2: Jumlah partikulat di udara untuk Table 2: The airborne particulate


kelas di atas classification for the above grades

Operasional
(b) (b) (b) (b)
Kelas Non-operasional Grade At rest In operation
Jumlah maksimum partilkel /m³ yang Grade Maximum permitted number of
diperbolehkan untuk particles/m³
(a)
kelas setara atau lebih tinggi dari equal to or above
(a)
(d) (d)
0,5µm 5µm 0,5µm 5µm 0.5µm
(d)
5µm (d) 5µm
0.5µm
A 3.500 1 (e) 3.500 1 (e) A 3,500 1 (e) 3,500 1 (e)

(c)
B 3.500 1 (e) 350.000 2.000 B (c) 3,500 1 (e) 350,000 2,000
(c)
C 350.000 2.000 3.500.000 20.000 C (c) 350,000 2,000 3,500,000 20,000

D
(c)
3.500.000 20.000 Tidak Tidak not
ditetapkan (f) ditetapkan (f) D (c) 3,500,000 20,000 not defined defined
(f) (f)

Catatan: Notes:

a) Pengukuran partikel berdasarkan a) Particle measurement based on the use


penggunaan alat penghitung partikel of a discrete airborne particle counter to
udara “diskret” (tidak kontinu) untuk measure the concentration of particles at
mengukur konsentrasi partikel sama atau designated equal to or greater than the
lebih tinggi dari ambang batas yang threshold stated. A continuous
ditetapkan. Sistem pengukuran secara measurement system should be used for
terus menerus hendaklah digunakan monitoring the concentration of particles

Edisi 2006 - 127 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

untuk memantau konsentrasi partikel di grade A zone, and is recommended for


zona kelas A, dan disarankan juga untuk the surrounding grade B areas.
lingkungan kelas B. For routine testing the total sample
3
Untuk pengukuran rutin volume sampel volume should not be less than 1 m for
total yang diambil tidak kurang dari 1 m3 grade A and B areas and preferably also
untuk kelas A dan B dan dianjurkan juga in grade C areas.
untuk kelas C.
b) Jumlah partikulat seperti yang tercantum b) The particulate conditions given in the
pada tabel di atas untuk keadaan “non- table for the “at rest” state should be
operasional”, setelah kegiatan selesai achieved after a short “clean up” period
dan tanpa personil, hendaklah dicapai of 15 - 20 minutes (guidance value) in an
segera setelah “pembersihan” yang unmanned state after completion of
berkisar antara 15 – 20 menit (angka operations. Particulate conditions for
acuan). Jumlah partikulat untuk kelas A grade A “in operation” given in the table
“kondisi operasional” seperti yang should be maintained in the zone
tercantum pada tabel di atas hendaklah immediately surrounding the product
selalu dipertahankan tiap kali produk atau whenever the product or open container
wadah terbuka terpapar ke lingkungan is exposed to the environment. It is
sekelilingnya. Ada kemungkinan jumlah accepted that it may not always be
partikulat tidak memenuhi standar pada possible to demonstrate conformity with
titik pengisian ketika proses pengisian particulate standards at the point of fill
berlangsung, hal ini masih dapat diterima when filling is in progress, due to the
karena timbulnya partikel atau percikan generation of particles or droplets from
(droplets) dari produk itu sendiri. the product itself.
c) Untuk dapat mencapai kelas kebersihan c) In order to reach the B, C and D air
udara B, C dan D, jumlah pertukaran grades, the number of air changes
udara hendaklah disesuaikan dengan should be related to the size of the room
ukuran ruangan, dan peralatan serta and the equipment and personnel
personil yang ada dalam ruangan present in the room. At least 20 air
tersebut. Dipersyaratkan sekurang- changes per hour are usually required
kurangnya mempunyai pertukaran udara for a room with a good flow pattern. The
20 kali per jam pada ruang dengan pola air system for grades A, B should be
aliran yang baik. Sistem tata udara provided with appropriate terminal filters
untuk kelas kebersihan ruangan A, B such as HEPA.
hendaklah dilengkapi dengan filter udara
akhir yang tepat misalnya HEPA.
d) Pedoman yang diberikan untuk jumlah d) The guidance given for the maximum
partikel maksimum yang diperbolehkan permitted number of particles in the “at
pada kondisi “non-operasional” dan rest” and “in operation” conditions
“operasional” kurang lebih sesuai dengan correspond approximately to the
kelas kebersihan dalam EN/ISO 14644-1 cleanliness classes in the EN/ISO
pada ukuran partikel 0.5 µm. 14644-1 at a particle size of 0.5 µm.
e) Area tersebut diharapkan sepenuhnya e) These areas are expected to be
bebas dari partikel yang berukuran lebih completely free from particles of size
besar dari 5 µm. Karena tidak mungkin greater than 5 µm. As it is impossible to
untuk menunjukkan tidak adanya partikel demonstrate the absence of particles
dengan pengukuran statistik yang with any statistical significance, the limits
3
bermakna, maka batas ditetapkan are set to 1 particle /m . During the clean
menjadi 1 partikel/m3. Pada saat room qualification it should be shown
kualifikasi ruang bersih hendaklah that the areas can be maintained within
diperlihatkan bahwa area tersebut dapat the defined limits.
selalu memenuhi batas yang telah
ditetapkan.

Edisi 2006 - 128 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

f) Persyaratan dan batas akan tergantung f) The requirements and limits will depend
pada jenis kegiatan yang dilakukan. on the nature of the operations carried
out.

5 Area tersebut hendaklah dipantau selama 5 The areas should be monitored during
kegiatan berlangsung untuk mengendali- operation in order to control the
kan kebersihan partikulat dari berbagai particulate cleanliness of the various
kelas terhadap. grades.

6 Di mana berlangsung kegiatan aseptik, 6 Where aseptic operations are


hendaklah sering dilakukan pemantauan performed monitoring should be
misalnya dengan cawan papar (settle frequent using methods such as settle
plates), pengambilan sampel udara secara plates, volumetric air and surface
volumetris (volumetric air), dan sampling (e.g. swabs and contact
pengambilan sampel permukaan (dengan plates). Sampling methods used in
menggunakan cara apus dan cawan operation should not interfere with
kontak). Pengambilan sampel selama zone protection. Results from
kegiatan berlangsung hendaklah tidak monitoring should be considered when
memengaruhi perlindungan zona. Hasil reviewing batch documentation for
pemantauan hendaklah menjadi bahan finished product release. Surfaces and
pertimbangan ketika melakukan pengkajian personnel should be monitored after
catatan bets dalam rangka pelulusan critical operations. Additional
produk jadi. Permukaan tempat kerja dan microbiological monitoring is also
personil hendaklah dipantau setelah suatu required outside production operations,
kegiatan kritis selesai dilakukan. e.g. after validation of systems,
Pemantauan tambahan secara cleaning and sanitation.
mikrobiologis juga dibutuhkan di luar
kegiatan produksi misalnya setelah validasi
sistem, pembersihan dan sanitasi.

Tabel 3: Batas mikroba yang disarankan Table 3: Recommended limits for


untuk pemantauan area bersih microbiological monitoring of
selama kegiatan berlangsung clean areas during operation

Batas yang disarankan untuk Recommended limits for microbial


cemaran mikroba (*) contamination
(*)
Cawan Sarung Settle
Cawan kontak tangan 5 plates Contact
Sampel papar (dia. (dia. 55 jari Air (diam. 90 plates (diam. Glove print
udara 90 mm) cfu/4 mm) cfu/sarung sample mm) cfu/4 55 mm) 5 fingers
Kelas cfu/m3 jam (**) cfu/plate tangan Grade cfu/m3 hours **) cfu/plate cfu/gloves
A <1 <1 <1 <1 A <1 <1 <1 <1
B 10 5 5 5 B 10 5 5 5
C 100 50 25 - C 100 50 25 -
D 200 100 50 - D 200 100 50 -

Catatan: (*) Ini adalah nilai rata-rata. Notes: (*) These are average values.
(**) Cawan papar dapat dipaparkan (**) Individual settle plates may be
kurang dari 4 jam exposed for less than 4 hours

7 Batas waspada (alert limit) dan batas 7 Appropriate alert and action limits
bertindak (action limit) hendaklah should be set for the results of
ditetapkan sebagai hasil pemantauan particulate and microbiological

Edisi 2006 - 129 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

jumlah partikulat dan mikroba. Bila batas monitoring. If these limits are exceeded
tersebut dilampaui, maka prosedur tetap operating procedures should prescribe
hendaklah menguraikan tindakan corrective action.
perbaikan yang harus dilakukan.

TEKNOLOGI ISOLATOR ISOLATOR TECHNOLOGY

8 Penggunaan teknologi isolator dimaksud- 8 The utilization of isolator technology to


kan untuk memperkecil intervensi manusia minimize human interventions in
pada area proses yang mungkin dapat processing areas may result in a
mengakibatkan penurunan risiko pence- significant decrease in the risk of
maran mikroba, dari lingkungan, secara microbiological contamination of
signifikan terhadap produk yang dibuat aseptically manufactured products from
secara aseptik. Ada berbagai desain the environment. There are many
isolator dan alat transfer. Isolator dan possible designs of isolators and
lingkungan sekitarnya hendaklah didesain transfer devices. The isolator and the
sedemikian rupa sehingga mutu udara background environment should be
yang dipersyaratkan untuk zona tersebut designed so that the required air
dapat dicapai. Isolator dibuat dari berbagai quality for the respective zones can be
bahan yang tahan terhadap tusukan dan realized. Isolators are constructed of
kebocoran. Alat transfer bervariasi dari various materials more or less prone to
desain satu pintu, dua pintu sampai ke puncture and leakage. Transfer
sistem tertutup secara sempurna yang devices may vary from a single door to
disatukan dengan mekanisme sterilisasi. double door designs to fully sealed
systems incorporating sterilization
mechanisms.

9 Transfer bahan ke dalam dan ke luar unit 9 The transfer of materials into and out of
merupakan sumber kontaminasi yang the unit is one of the greatest potential
paling potensial. Secara umum, area di sources of contamination. In general
dalam isolator merupakan zona lokal untuk the area inside the isolator is the local
melakukan manipulasi yang berisiko tinggi, zone for high risk manipulations,
meskipun laminar air flow bisa tidak ada di although it is recognized that laminar
area kerja ini. Kelas udara yang diperlukan air flow may not exist in the working
untuk lingkungan latar belakang tergantung zone of all such devices. The air
pada desain isolator tersebut serta classification required for the
penggunaannya. Hal tersebut hendaklah background environment depends on
dikendalikan dan untuk proses aseptik the design of the isolator and its
setidaknya kelas D. application. It should be controlled and
for aseptic processing be at least grade
D.

10 Isolator hendaklah digunakan hanya 10 Isolators should be introduced only


setelah dilakukan validasi yang sesuai. after appropriate validation. Validation
Validasi hendaklah mempertimbangkan should take into account all critical
semua faktor kritis dari teknologi isolator, factors of isolator technology, for
misalnya mutu udara di dalam dan di luar example the quality of the air inside
(latar belakang) isolator, sanitasi isolator, and outside (background) the isolator,
proses transfer dan kekedapan isolator. sanitation of the isolator, the transfer
process and isolator integrity.

11 Pemantauan hendaklah dilakukan secara 11 Monitoring should be carried out

Edisi 2006 - 130 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

rutin dan mencakup uji kebocoran isolator routinely and include frequent leak
dan sistem sarung tangan/lengan yang testing of the isolator and glove/sleeve
sering. system.

TEKNOLOGI PENIUPAN/PENGISIAN/ BLOW / FILL/ SEAL TECHNOLOGY


PENYEGELAN

12 Mesin peniup/pengisi/penyegel merupakan 12 Blow/fill/seal units are purpose built


satu rangkaian mesin, di mana dalam machines in which, in one continuous
suatu operasi yang kontinu, wadah produk operation, containers are formed from
dibentuk dari granulat termoplastis, diisi a thermoplastic granulate, filled and
dan kemudian disegel, semua ini dilakukan then sealed, all by the one automatic
oleh satu unit mesin otomatis. machine.

13 Mesin peniup/pengisi/penyegel yang 13 Blow/fill/seal equipment used for


digunakan untuk produksi aseptik yang aseptic production which is fitted with
dilengkapi dengan air shower yang an effective grade A air shower may be
efektivitasnya sama dengan kelas A dapat installed in at least a grade C
dipasang dalam lingkungan minimal kelas environment, provided that grade A / B
C, dengan syarat mengenakan pakaian clothing is used. The equipment used
kerja kelas A/B. Mesin yang digunakan for the production of products for
untuk pembuatan produk dengan sterilisasi terminal sterilization should be installed
akhir hendaklah dipasang dalam in at least a grade D environment.
lingkungan minimal kelas D.

14 Lingkungan kerja hendaklah memenuhi 14 The environment should comply with


persyaratan jumlah partikel dan mikroba the particle and microbial number limits
pada kondisi “non-operasional” dan “at rest” and the microbial number limit
persyaratan jumlah mikroba hanya pada only when in operation.
saat beroperasi.

15 Disebabkan teknologi khusus ini, perhatian 15 Because of this special technology


khusus hendaklah diberikan minimal pada particular attention should be paid to at
hal berikut: desain dan kualifikasi least the following: equipment design
peralatan, validasi dan reprodusibilitas dari and qualification, validation and
pembersihan-di-tempat (cleaning-in-place) reproducibility of cleaning-in-place and
dan sterilisasi-di-tempat (sterilization-in- sterilization-in-place, background clean
place), tingkat kebersihan lingkungan latar room environment in which the
belakang di mana peralatan tersebut equipment is located, operator training
ditempatkan, pelatihan dan pakaian kerja and clothing, and interventions in the
operator, serta intervensi terhadap zona critical zone of the equipment including
kritis mesin termasuk proses perakitan any aseptic assembly prior to the
aseptik sebelum memulai proses commencement of filling.
pengisian.

PRODUK YANG DISTERILISASI AKHIR TERMINALLY STERILIZED PRODUCTS

16 Penyiapan komponen dan sebagian besar 16 Preparation of components and most


produk, yang memungkinkan untuk products should be done in at least a
disaring dan disterilisasi, hendaklah grade D environment in order to give
dilakukan di lingkungan minimal kelas D low risk of microbial and particulate

Edisi 2006 - 131 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

untuk mengurangi risiko cemaran mikroba contamination, suitable for filtration and
dan partikulat. Bila ada risiko terhadap sterilization. Where there is unusual
produk yang di luar kebiasaan yaitu karena risk to the product because of microbial
cemaran mikroba, misalnya, produk yang contamination, for example, because
secara aktif mendukung pertumbuhan the product actively supports microbial
mikroba atau harus didiamkan selama growth or must be held for a long
beberapa saat sebelum sterilisasi atau period before sterilization or is
terpaksa diproses dalam tangki tidak necessarily processed not mainly in
tertutup, maka penyiapan hendaklah closed vessels, preparation should be
dilakukan di lingkungan kelas C. done in a grade C environment.

17 Pengisian produk yang akan disterilisasi 17 Filling of products for terminal


akhir hendaklah dilakukan di lingkungan sterilization should be done in at least
minimal kelas C. Bila ada risiko terhadap a grade C environment. Where the
produk yang di luar kebiasaan yaitu karena product is at unusual risk of
cemaran dari lingkungan, misalnya karena contamination from the environment,
kegiatan pengisian berjalan lambat atau for example because the filling
wadah berleher-lebar atau terpaksa operation is slow or the containers are
terpapar lebih dari beberapa detik sebelum wide-necked or are necessarily
ditutup, pengisian hendaklah dilakukan di exposed for more than a few seconds
zona kelas A dengan latar belakang before sealing, the filling should be
minimal kelas C. done in a grade A zone with at least a
grade C background.

18 Penyiapan dan pengisian salep, krim, 18 Preparation and filling of ointments,


suspensi dan emulsi pada umumnya creams, suspensions and emulsions
hendaklah dilakukan di lingkungan kelas C should generally be done in a grade C
sebelum disterilisasi akhir. environment before terminal
sterilization.

PEMBUATAN SECARA ASEPTIK ASEPTIC PREPARATION

19 Komponen setelah dicuci hendaklah 19 Components after washing should be


ditangani di lingkungan minimal kelas D. handled in at least a grade D
Penanganan bahan awal dan komponen environment. Handling of sterile
steril, kecuali pada proses selanjutnya starting materials and components,
untuk disterilisasi atau disaring dengan unless subjected to sterilization or
menggunakan filter mikroba, hendaklah filtration through a micro-organism-
dilakukan di lingkungan kelas A dengan retaining filter later in the process,
latar belakang kelas B. should be done in a grade A
environment with grade B background.

20 Proses pembuatan larutan yang akan 20 Preparation of solutions which are to


disterilisasi secara filtrasi hendaklah be sterile filtered during the process
dilakukan di lingkungan kelas C; bila tidak should be done in a grade C
dilakukan filtrasi, penyiapan bahan dan environment; if not filtered, the
produk hendaklah dilakukan di lingkungan preparation of materials and products
kelas A dengan latar belakang kelas B. should be done in a grade A
environment with a grade B
background.

21 Penanganan dan pengisian produk yang 21 Handling and filling of aseptically

Edisi 2006 - 132 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

dibuat secara aseptik hendaklah dilakukan prepared products should be done in a


di lingkungan kelas A dengan latar grade A environment with a grade B
belakang kelas B. background.

22 Transfer wadah setengah-tertutup, yang 22 Transfer of partially closed containers,


akan digunakan dalam proses beku-kering as used in freeze drying, should, prior
(freeze drying) hendaklah, sebelum proses to the completion of stoppering, be
penutupan dengan stopper selesai, done either in a grade A environment
dilakukan di lingkungan kelas A dengan with grade B background or in sealed
latar belakang kelas B atau dalam nampan transfer trays in a grade B
(tray) transfer yang tertutup di lingkungan environment.
kelas B.

23 Pembuatan dan pengisian salep, krim, 23 Preparation and filling of sterile


suspensi dan emulsi hendaklah dilakukan ointments, creams, suspensions and
di lingkungan kelas A dengan latar emulsions should be done in a grade A
belakang kelas B, apabila produk terpapar environment, with a grade B
dan tidak akan disaring. background, when the product is
exposed and is not subsequently
filtered.

PERSONIL PERSONNEL

24 Hanya personil dalam jumlah terbatas yang 24 Only the minimum number of
diperlukan boleh berada di area bersih; hal personnel required should be present
ini penting khususnya pada proses aseptik. in clean areas; this is particularly
Inspeksi dan pengawasan hendaklah important during aseptic processing.
dilaksanakan sedapat mungkin dari luar Inspections and controls should be
area bersih. conducted outside the clean areas as
far as possible.

25 Personil yang bekerja di area bersih dan 25 Personnel required to work in clean
steril hendaklah dipilih secara seksama and sterile areas should be selected
untuk memastikan bahwa mereka dapat with care to ensure that they may be
diandalkan untuk bekerja dengan penuh relied upon to observe the appropriate
disiplin dan tidak mengidap suatu penyakit disciplines and are not subject to any
atau dalam kondisi kesehatan yang dapat disease or condition which would
menimbulkan bahaya pencemaran present any microbiological hazard to
mikrobiologis terhadap produk. the product.

26 Semua personil (termasuk bagian 26 All personnel (including those


pembersihan dan perawatan) yang akan concerned with cleaning and
bekerja di area tersebut hendaklah maintenance) employed in such areas
mendapat pelatihan teratur dalam bidang should receive regular training in
yang berkaitan dengan pembuatan produk disciplines relevant to the correct
steril yang benar, termasuk mengenai manufacture of sterile products,
higiene dan pengetahuan dasar including reference to hygiene and to
mikrobiologi. Bila personil dari luar yang the basic elements of microbiology.
tidak pernah menerima pelatihan seperti di When outside staff who have not
atas (misalnya kontraktor bangunan atau received such training (e.g. building or
perawatan), yang harus masuk ke dalam maintenance contractors) need to be
area bersih, perhatian khusus hendaklah brought in, particular care should be

Edisi 2006 - 133 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

diberikan dengan instruksi dan taken over their instruction and


pengawasan. supervision.

27 Staf yang bekerja dengan bahan yang 27 Staff who have been engaged in the
berasal dari jaringan hewan atau biakan processing of animal tissue materials
mikroba selain dari yang digunakan dalam or of cultures of micro-organisms other
proses pembuatan yang berlaku (the than those used in the current
current manufacturing process) hendaklah manufacturing process should not
tidak memasuki area produk-steril kecuali enter sterile-product areas unless
mematuhi prosedur masuk yang ketat dan rigorous and clearly defined entry
rinci. procedures have been followed.

28 Standar higiene perorangan dan 28 High standards of personnel hygiene


kebersihan yang tinggi adalah esensial. and cleanliness are essential.
Personil yang terlibat dalam pembuatan Personnel involved in the manufacture
produk steril hendaklah diinstruksikan of sterile preparations should be
untuk melaporkan semua kondisi instructed to report any condition which
kesehatan yang dapat menyebabkan may cause the shedding of abnormal
penyebaran cemaran yang tidak normal numbers or types of contaminants;
jumlah dan jenisnya; pemeriksaan periodic health checks for such
kesehatan secara berkala perlu dilakukan. conditions are desirable. Actions to be
Tindakan yang diambil terhadap personil taken about personnel who could be
yang dapat menimbulkan bahaya introducing undue microbiological
pencemaran mikrobiologis hendaklah hazard should be decided by a
diputuskan oleh personil kompeten yang designated competent person.
ditunjuk.

29 Pakaian dari rumah tidak boleh dibawa 29 Outdoor clothing should not be brought
masuk ke area bersih, dan personil yang into clean areas, and personnel
memasuki kamar ganti pakaian hendaklah entering changing rooms should
sudah mengenakan pakaian kerja reguler already be clad in standard regular
standar. working clothes.

30 Pakaian kerja reguler hendaklah tidak 30 Regular working clothes should not be
dibawa masuk ke dalam kamar ganti brought into changing rooms leading to
pakaian yang berhubungan dengan ruang grade B and C rooms. For every
berkelas B dan C. Untuk tiap personil yang worker in a grade A/B area, clean
bekerja di kelas A/B, pakaian kerja steril sterile (sterilized or adequately
(disterilkan atau disanitasi dengan sanitized) protective garments should
memadai) hendaklah disediakan untuk tiap be provided at each work session.
sesi kerja. Sarung tangan hendaklah Gloves should be regularly disinfected
secara rutin didisinfeksi selama bekerja. during operations. Masks and gloves
Masker dan sarung tangan hendaklah should be changed at least at every
diganti paling sedikit pada tiap sesi kerja. working session

31 Penggantian dan pencucian hendaklah 31 Changing and washing should follow a


mengikuti prosedur tertulis yang didesain written procedure designed to minimize
untuk meminimalkan kontaminasi pada contamination of clean area clothing or
pakaian area bersih atau membawa carry-through of contaminants to the
masuk kontaminan ke area bersih. clean areas.

32 Arloji, kosmetika dan perhiasan hendaklah 32 Wristwatches, make-up and jewellery


tidak dipakai di area bersih should not be worn in clean areas

Edisi 2006 - 134 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

33 Personil yang memasuki area bersih atau 33 Personnel entering clean or sterile
area steril hendaklah mengganti dan areas should change into special
mengenakan pakaian khusus yang juga garment which include head and foot
mencakup penutup kepala dan kaki. wear. These garments should shed
Pakaian ini tidak boleh melepaskan serat virtually no fibers or particulate matter,
atau bahan partikulat dan hendaklah and retain particles shed by the body.
mampu menahan partikel yang dilepaskan They should be comfortable to wear,
oleh tubuh. Pakaian ini hendaklah nyaman and loose fitting to reduce abrasion.
dipakai dan agak longgar untuk The garments should be restricted fo
mengurangi gesekan. Pakaian ini hanya
boleh dipakai di area bersih atau area steril
yang relevan.

34 Pakaian dan mutunya hendaklah


disesuaikan dengan proses dan kelas
kebersihan area kerja. Pakaian tersebut
hendaklah dipakai sesuai dengan
tujuannya untuk melindungi produk dari
kontaminasi.

Penjelasan pakaian kerja yang


dipersyaratkan untuk tiap kelas adalah
sebagai berikut:

Kelas D: Rambut - dan jika relevan –


janggut hendaklah ditutup. Pakaian
pelindung reguler, sepatu yang sesuai atau
penutup sepatu hendaklah dikenakan.
Perlu diambil tindakan pencegahan yang
sesuai untuk menghindarkan kontaminasi
yang berasal dari bagian luar area bersih.

Kelas C: Rambut - dan jika relevan -


janggut dan kumis hendaklah ditutup.
Pakaian model terusan atau model celana-
baju, yang bagian pergelangan tangannya
dapat diikat, memiliki leher tinggi dan
sepatu atau penutup sepatu yang sesuai
hendaklah dikenakan. Pakaian kerja ini
hendaklah tidak melepaskan serat atau
bahan partikulat.

Kelas A/B: Penutup kepala hendaklah


menutup seluruh rambut - dan jika relevan
– janggut dan kumis. Penutup kepala
hendaklah diselipkan ke dalam leher baju.
Penutup muka hendaklah dipakai untuk
mencegah penyebaran percikan. Model
terusan atau model celana-baju, yang
bagian pergelangan tangannya dapat
diikat, memiliki leher tinggi hendaklah

Edisi 2006 - 135 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

dikenakan. Hendaklah dipakai sarung powdered rubber or plastic gloves and


tangan plastik atau karet steril yang bebas sterilized or disinfected footwear
serbuk dan penutup kaki steril atau should be worn. Trouser-bottoms
didisinfeksi. Ujung celana hendaklah should be tucked inside the footwear
diselipkan ke dalam penutup kaki dan and garment sleeves into the gloves.
ujung lengan baju diselipkan ke dalam The protective clothing should shed
sarung tangan. Pakaian pelindung ini virtually no fibres or particulate matter
hendaklah tidak melepaskan serat atau and retain particles shed by the body.
bahan partikulat dan mampu menahan
partikel yang dilepaskan dari tubuh.

35 Pakaian untuk area bersih hendaklah 35 Clean area clothing should be cleaned
dicuci dan ditangani sedemikian rupa and handled in such a way that it does
sehingga tidak menyebabkan kontaminan not gather additional contaminants
tambahan yang kemudian akan terlepas. which can later be shed. These
Cara penanganan ini hendaklah mengikuti operations should follow written
prosedur tertulis. Sebaiknya tersedia procedures. Separate laundry facilities
fasilitas khusus untuk pencucian pakaian for such clothing are desirable.
area bersih. Penanganan yang tidak tepat Inappropriate treatment of clothing will
terhadap pakaian area bersih akan damage fibres and may increase the
merusak serat dan dapat meningkatkan risk of shedding of particles.
risiko pelepasan partikel.

36 Hanya personil yang berwenang yang 36 Only authorized personnel should enter
boleh memasuki area bangunan dan those areas of the buildings and
fasilitas dengan akses terbatas. facilities designated as limited-access
areas.

BANGUNAN DAN FASILITAS PREMISES

37 Semua bangunan dan fasilitas hendaklah, 37 All premises should, as far as possible,
sedapat mungkin, didesain untuk be designed to avoid the unnecessary
mencegah masuknya personil yang entry of supervisory or control
melakukan pengawasan dan pengendalian personnel. Grade B areas should be
bila tidak diperlukan. Area kelas B designed so that all operations can be
hendaklah didesain sehingga semua observed from outside.
kegiatan dapat diamati dari luar.

38 Di area bersih, semua permukaan yang 38 In clean areas, all exposed surfaces
terpapar hendaklah halus, kedap air dan should be smooth, impervious and
tidak retak untuk mengurangi pelepasan unbroken in order to minimize the
atau akumulasi partikel atau mikroba dan shedding or accumulation of particles
untuk memungkinkan penggunaan or micro-organisms and to permit the
berulang bahan pembersih dan bahan repeated application of cleaning
disinfektan. agents, and disinfectants where used.

39 Untuk mengurangi akumulasi debu dan 39 To reduce accumulation of dust and to


memudahkan pembersihan hendaklah facilitate cleaning there should be no
tidak ada bagian yang sukar dibersihkan uncleanable recesses and a minimum
dan lis yang menonjol, rak, lemari dan of projecting ledges, shelves,
peralatan hendaklah dalam jumlah cupboards and equipment. Doors
terbatas. Pintu hendaklah didesain untuk should be designed to avoid those

Edisi 2006 - 136 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

menghindarkan bagian yang tersembunyi uncleanable recesses; sliding doors


dan sukar dibersihkan; pintu sorong may be undesirable for this reason.
hendaklah dihindarkan karena alasan
tersebut.

40 False ceilings hendaklah disegel untuk 40 False ceilings should be sealed to


mencegah pencemaran dari ruang di prevent contamination from the space
atasnya. above them.

41 Pipa dan saluran serta sarana pendukung 41 Pipes and ducts and other utilities
lain hendaklah dipasang dengan tepat should be installed so that they do not
sehingga tidak menimbulkan tempat create recesses, unsealed openings
tersembunyi yang sukar dibersihkan. and surfaces which are difficult to
clean.

42 Bak cuci dan drainase hendaklah dilarang 42 Sinks and drains should be prohibited
di area kelas C, B dan A. Di area lain, in grade C, B and A areas. In other
penyekat udara hendaklah dipasang di areas air breaks should be fitted
antara mesin atau bak cuci dan drainase. between the machine or sink and the
Saluran pembuangan untuk daerah yang drains. Floor drains in lower grade
lebih rendah tingkat kebersihannya, jika clean rooms should be fitted with traps
dipasang, hendaklah dilengkapi dengan or water seals to prevent back-flow.
jebakan yang efektif atau penutup air untuk Any floor channels should be open and
mencegah aliran balik. Semua saluran air easily cleanable and be connected to
hendaklah terbuka dan mudah dibersihkan drains outside the area in a manner
serta dihubungkan dengan drainase luar that prevents the ingress of
dengan tepat untuk mencegah masuknya microbiological contaminants.
cemaran mikrobiologis.

43 Ruang ganti pakaian hendaklah hanya 43 Changing room should be for


digunakan untuk personil dan tidak personnel only and should not be used
digunakan untuk lalu lintas bahan, wadah for passage of materials, containers
dan peralatan. and equipment.

44 Ruang ganti pakaian hendaklah didesain 44 Changing rooms should be designed


seperti ruang penyangga dan digunakan as airlocks and used to provide
sebagai pembatas fisik untuk berbagai physical separation of the different
tahap penggantian pakaian dan stages of changing and so minimize
memperkecil cemaran mikroba dan microbial and particulate contamination
partikulat terhadap pakaian pelindung. of protective clothing. They should be
Ruang ganti tersebut hendaklah dibilas flushed effectively with filtered air. The
secara efektif dengan udara yang telah final stage of the changing room
tersaring. Tahap terakhir dari ruang ganti should, in the “at rest” state, be the
hendaklah, pada kondisi ”non-operasional”, same grade as the area into which it
mempunyai tingkat kebersihan yang sama leads. The use of separate changing
dengan ruang berikutnya. Penggunaan rooms for entering and leaving clean
ruang ganti terpisah untuk memasuki dan areas is sometimes desirable. In
meninggalkan daerah bersih kadang- general hand washing facilities should
kadang diperlukan. Pada umumnya be provided only in the first stage of the
hendaklah fasilitas pencucian tangan changing rooms.
disediakan hanya pada tahap awal ruang
ganti pakaian.

Edisi 2006 - 137 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

45 Pintu-pintu ruang penyangga hendaklah 45 Airlock doors should not be opened


tidak dibuka secara bersamaan. Sistem simultaneously. An interlocking system
interlock atau sistem peringatan visual or a visual and / or audible warning
dan/atau audio hendaklah dioperasikan system should be operated to prevent
untuk mencegah terbukanya lebih dari satu the opening of more than one door at a
pintu pada saat yang bersamaan. time.

46 Pasokan udara yang disaring hendaklah 46 A filtered air supply should maintain a
dapat menjaga perbedaan tekanan positif positive pressure and an air flow
dan aliran udara ke area sekelilingnya relative to surrounding areas of a lower
yang berkelas kebersihan lebih rendah grade under all operational conditions
pada seluruh kondisi “operasional” dan and should flush the area effectively.
hendaklah dapat membilas area tersebut Adjacent rooms of different grades
dengan efektif. Ruang bersebelahan should have a pressure differential
dengan kelas kebersihan yang berbeda of 10 - 15 pascals (guidance values).
hendaklah mempunyai perbedaan tekanan Particular attention should be paid to
berkisar 10 - 15 pascal (nilai acuan). the protection of the zone of greatest
Perhatian khusus hendaklah diberikan risk, that is, the immediate environment
untuk perlindungan kepada zona yang to which a product and cleaned
mempunyai risiko tertinggi, yaitu, daerah components which contact the product
yang udaranya berhubungan langsung are exposed. The various
dengan produk dan komponen yang telah recommendations regarding air
dibersihkan yang akan bersentuhan supplies and pressure differentials may
dengan produk. Berbagai rekomendasi need to be modified where it becomes
mengenai pasokan udara dan perbedaan necessary to contain some materials,
tekanan mungkin memerlukan modifikasi e.g. pathogenic, highly toxic,
bila diperlukan untuk menahan beberapa radioactive or live viral or bacterial
bahan, misalnya bahan yang bersifat materials or products. Decontamination
patogenis, bertoksisitas tinggi, radioaktif, of facilities and treatment of air leaving
bahan atau produk berupa virus atau a clean area may be necessary for
berupa bakteri hidup. Dekontaminasi some operations.
fasilitas tersebut dan pengolahan udara
yang keluar dari area bersih mungkin
diperlukan untuk beberapa kegiatan.

47 Hendaklah dibuktikan bahwa pola aliran- 47 It should be demonstrated that air-flow


udara tidak menimbulkan risiko patterns do not present a
pencemaran, misalnya perhatian contamination risk, e.g. care should be
hendaklah diberikan untuk memastikan taken to ensure that air flows do not
bahwa aliran-udara tidak menyebarkan distribute particles from a particle-
partikel dari “personil yang menimbulkan generating person, operation or
partikel”, kegiatan atau mesin ke zona machine to a zone of higher product
yang mempunyai risiko lebih tinggi risk.
terhadap produk.

48 Sistem peringatan hendaklah tersedia 48 A warning system should be provided


untuk mengindikasikan kegagalan pasokan to indicate failure in the air supply.
udara. Indikator perbedaan tekanan udara Indicators of pressure differences
hendaklah dipasang di antara area di mana should be fitted between areas where
hal tersebut sangat penting. Perbedaan these differences are important. These
tekanan udara ini hendaklah dicatat secara pressure differences should be
teratur atau didokumentasikan. recorded regularly or otherwise

Edisi 2006 - 138 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

documented.

49 Suhu dan kelembaban ruangan hendaklah 49 Room temperature and humidity


dijaga pada tingkat yang tidak should be maintained at a level which
menyebabkan personil berkeringat secara will not cause excessive sweating of
berlebihan dalam pakaian kerjanya. operators clad in protective garments.

50 Sistem mekanis atau elektris untuk 50 Electrical or mechanical systems for


komunikasi lisan dari dan ke area kegiatan oral communication from and to sterile
steril hendaklah didesain dan dipasang operation areas should be designed
dengan tepat sehingga mudah dibersihkan and installed so that they may be
dan didisinfeksi secara efektif. effectively cleaned and disinfected.

51 Area bersih untuk kegiatan produksi steril 51 The same clean areas for sterile
hendaklah tidak digunakan untuk operation should not be used for
melaksanakan kegiatan pengujian sterilitas sterility, or other microbiological test
dan pengujian mikrobiologis lain. operations

52 Pertimbangan perlu diberikan untuk 52 Consideration should be given to


membatasi akses yang tidak diperlukan ke restricting unnecessary access to
area pengisian kritis, misalnya zona critical filling areas, e.g. grade A filling
pengisian kelas A dengan memasang zones, by means of a physical barrier.
barier fisik,

PERALATAN EQUIPMENT

53 Ban berjalan tidak boleh menembus sekat 53 Conveyor belt should not pass through
yang membatasi area kelas A atau B a partition between a grade A or B area
dengan ruang proses yang mempunyai and a processing area of lower air
standar kebersihan lebih rendah, kecuali cleanliness, unless the belt itself is
ban berjalan tersebut dapat secara terus- continually sterilized (e.g. in a
menerus disterilkan (misalnya melalui sterilizing tunnel).
terowongan sterilisasi).

54 Sedapat mungkin peralatan yang 54 Whenever possible, equipment used


digunakan untuk memproses produk steril for processing sterile products should
hendaklah dipilih supaya dapat disterilisasi be chosen so that it can be effectively
secara efektif dengan menggunakan uap, sterilized by steam or dry heat or other
atau panas kering atau metode lain. methods.

55 Peralatan, fiting dan sarana lain, sejauh 55 As far as practicable, equipment,


memungkinkan, hendaklah dirancang dan fittings and services should be
dipasang sedemikian rupa sehingga designed and installed so that
kegiatan, perawatan dan perbaikan dapat operations, maintenance and repairs
dilaksanakan dari luar area bersih. Jika can be carried out outside the clean
proses sterilisasi diperlukan hendaklah area. If sterilization is required, it
dilakukan setelah perakitan kembali should be carried out after complete
selesai, bila memungkinkan. reassembly wherever possible.

56 Bila standar kebersihan tidak dapat 56 When equipment maintenance has


dipertahankan saat dilakukan pekerjaan been carried out within the clean area,

Edisi 2006 - 139 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

perawatan yang diperlukan di dalam ruang the area should be cleaned, disinfected
bersih, ruang tersebut hendaklah and/or sterilized where appropriate,
dibersihkan, didisinfeksi dan/atau before processing recommences if the
disterilkan sebelum proses dimulai required standards of cleanliness
kembali. and/or a sepsis have not been
maintained during the work.

57 Instalasi pengolahan dan sistem distribusi 57 Water treatment plants and distribution
air hendaklah didesain, dikonstruksi dan systems should be designed,
dirawat untuk menjamin agar air yang constructed and maintained so as to
dihasilkan memenuhi persyaratan mutu ensure a reliable source of water of an
yang sesuai. Hendaklah dipertimbangkan appropriate quality. Consideration
agar perawatan sistem air mencakup should be given to include a testing
program pengujian yang diperlukan. programme in the maintenance of a
Sistem hendaklah tidak dioperasikan water system. The system should not
melampaui kapasitas yang dirancang. be operated beyond their designed
capacity.

58 Hendaklah dilakukan validasi dan 58 All equipment such as sterilizers, air


perawatan terencana terhadap semua handling and filtration systems, air vent
peralatan seperti sterilisator, sistem and gas filters, water treatment system,
penanganan dan penyaringan udara, generation, storage and distribution
ventilasi udara dan filter gas serta sistem systems should be subject to validation
pengolahan, penyimpanan dan and planned maintenance; its
pendistribusian air; persetujuan untuk approved use following maintenance
penggunaan kembali setelah dilakukan should be recorded.
perawatan harus dicatat.

SANITASI SANITATION

59 Sanitasi area bersih sangatlah penting. 59 The sanitation of clean areas is


Area tersebut hendaklah dibersihkan particularly important. They should be
secara menyeluruh sesuai program tertulis. cleaned thoroughly in accordance with
Bila menggunakan disinfektan hendaklah a written programme. Where
memakai lebih dari satu jenis. Pemantauan disinfectants are used, more than one
hendaklah dilakukan secara berkala untuk type should be employed. Monitoring
mendeteksi perkembangan galur mikroba should be undertaken regularly in order
yang resisten. Dengan mempertimbangkan to detect the development of resistant
efektivitasnya yang terbatas, lampu strains of micro organisms. In view of
ultraviolet hendaklah tidak digunakan untuk its limited effectiveness, ultraviolet light
menggantikan disinfektan kimiawi. should not be used as a substitute for
chemical disinfection.

60 Disinfektan dan detergen hendaklah 60 Disinfectants and detergents should be


dipantau terhadap cemaran mikroba; hasil monitored for microbial contamination;
pengenceran hendaklah ditempatkan dilutions should be kept in previously
dalam wadah yang telah dicuci bersih dan cleaned containers and should only be
hanya boleh disimpan dalam jangka waktu stored for defined periods unless
yang telah ditentukan, kecuali bila sterilized. Disinfectants and detergents
disterilkan. Disinfektan dan deterjen yang used in Grades A and B areas should
digunakan untuk area kelas A dan B be sterilized prior to use.
hendaklah disterilkan sebelum digunakan.

Edisi 2006 - 140 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

61 Fumigasi dalam area bersih dapat 61 Fumigation of clean areas may be


bermanfaat untuk mengurangi mengurangi useful for reducing microbiological
kontaminasi mikrobiologis pada tempat contamination in inaccessible places.
yang tidak terjangkau.

62 Untuk mengendalikan kebersihan 62 In order to control the microbiological


mikrobiologis dari berbagai tingkat cleanliness of the various grades in
kebersihan pada saat kegiatan operation, the clean areas should be
berlangsung, area bersih hendaklah monitored. Where aseptic operations
dipantau. Saat kegiatan aseptik are performed, monitoring should be
berlangsung, pemantauan hendaklah frequent and methods such as settle
dilakukan sesering mungkin dengan plates, and volumetric air and surface
metode cawan papar, pengambilan sampel sampling (e.g. swabs and contact
udara secara volumetris (volumetric air), plates) should be used. The areas
dan pengambilan sampel permukaan (cara should not be contaminated through
apus dan cawan kontak). Area bersih the sampling methods used in the
hendaklah tidak terkontaminasi oleh operations.
kegiatan pengambilan sampel saat The results of monitoring should be
melakukan pemantauan. Hasil considered when batch documentation
pemantauan hendaklah dipakai untuk for release of the finished product is
bahan pertimbangan saat dilakukan reviewed. Both surfaces and personnel
peninjauan catatan bets untuk pelulusan should be monitored after critical
produk jadi. Hendaklah dilakukan operations.
pemantauan terhadap permukaan dan
personil setelah proses kritis.

63 Hendaklah ditentukan batas deteksi 63 Levels (limits) of detection of


cemaran mikrobiologis untuk batas microbiological contamination should
waspada dan batas bertindak, dan untuk be established for alert and action
pemantauan tren mutu udara di dalam area purposes, and for monitoring the trends
bersih. Batas, yang diberikan dalam in air quality in the facility. Limits
satuan pembentuk koloni (colony forming expressed in colony forming units
units - cfu), untuk pemantauan (CFU) for the microbiological
mikrobiologis dalam area bersih disajikan monitoring of clean areas in operation
pada Tabel 3. Cara pengambilan sampel are given in Table 3. The sampling
dan angka pada tabel adalah untuk methods and numerical values
informasi dan tidak untuk dipakai sebagai included in the table are not intended
spesifikasi. to represent specifications, but are for
information only.

AIR WATER

64 Air yang dipakai untuk membuat produk 64 Water used in production of sterile
steril termasuk penyimpanan dan sistem products including its storage and
pemasokannya hendaklah selalu supply system should be controlled to
dikendalikan untuk menjamin bahwa assure that it will meet appropriate
spesifikasi yang sesuai dicapai selama specification for each operation.
seluruh pengoperasian.

65 Air untuk Injeksi hendaklah diolah, 65 Water for Injection should be produced,
disimpan dan didistribusikan dengan cara stored and distributed in a manner

Edisi 2006 - 141 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

yang dapat mencegah pertumbuhan which prevents microbial growth, for


mikroba, misalnya disirkulasi dengan example by constant circulation at a
konstan pada suhu di atas 70°C atau tidak temperature above 70°C or not more
lebih dari 4°C. than 4°C.
Bila Air untuk Injeksi tidak disirkulasikan, If Water for Injection is not circulated, it
hendaklah dibuang setelah 24 jam. should be discarded after 24 hours.

66 Air untuk Injeksi hendaklah disimpan dalam 66 Water for Injection should be stored in
wadah yang bersih, steril, non-reaktif, non- clean, sterile, non-reactive, non-
absorptif, non-aditif dan terlindung dari absorptive, non-additive containers and
pencemaran. protected from contamination.

67 Air untuk Injeksi hendaklah diproduksi 67 Water for Injection should be produced
melalui cara penyulingan atau cara lain either by distillation or other means that
yang akan menghasilkan mutu yang sama. will produce the same quality.

68 Sumber air, peralatan pengolahan air dan 68 Water sources, water treatment
air hasil pengolahan hendaklah dipantau equipment and treated water should be
secara teratur terhadap pencemaran monitored regularly for chemical and
kimiawi, biologis dan, bila perlu, terhadap biological contamination and, as
cemaran endotoksin untuk menjamin agar appropriate, for endotoxins
air memenuhi spesifikasi yang sesuai contamination to ensure that the water
dengan peruntukannya. Hasil pemantauan complies with the specifications
dan tindakan penanggulangan yang appropriate to its use. Records should
dilakukan hendaklah didokumentasikan. be maintained of the results of the
monitoring and of any action taken.

69 Air untuk Injeksi yang digunakan untuk 69 Water for Injection used in formulations
formulasi diperlakukan sebagai bahan should be controlled as a starting
awal. material.

70 Alat perekam hendaklah digunakan untuk 70 Recording devices should be used to


memantau suhu penyimpanan. monitor storage temperature.

PENGOLAHAN PROCESSING

71 Hendaklah dilakukan tindakan pencegahan 71 Precautions to minimize contamination


untuk mengurangi pencemaran pada should be taken during all processing
seluruh tahap pengolahan termasuk tahap stages including the stages before
sebelum proses sterilisasi. sterilization.

72 Pembuatan produk yang berasal dari 72 Preparations of microbiological origin


sumber mikrobiologis hendaklah tidak should not be made or filled in areas
diproses atau diisi di area yang digunakan used for the processing of other
untuk pembuatan obat lain; namun, vaksin pharmaceutical products; however,
yang mengandung organisme mati atau vaccines consisting of dead organisms
ekstrak bakterial dapat diisikan ke dalam or of bacterial extracts may be
wadah-wadah, di dalam bangunan dan dispensed into containers, after
fasilitas yang sama dengan obat steril lain, validated inactivation and validated
setelah proses inaktivasi yang tervalidasi cleaning procedures, in the same
dan pembersihan menurut prosedur yang premises as other sterile
tervalidasi. pharmaceutical products.

Edisi 2006 - 142 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

73 Validasi proses aseptik hendaklah 73 Validation of aseptic processing should


mencakup uji simulasi proses include a process simulation test using
menggunakan media pertumbuhan (media a nutrient medium (media fill).
fill). Pemilihan media pertumbuhan Selection of the nutrient medium
hendaklah dilakukan berdasarkan bentuk should be made based on dosage form
sediaan dan selektivitas, kejernihan, of the product and selectivity, clarity,
konsentrasi dan cara sterilisasi yang concentration and suitability for
sesuai untuk media tersebut. Uji simulasi sterilization of the nutrient medium.
proses hendaklah dilakukan semirip The process simulation test should
mungkin dengan proses rutin pembuatan imitate as closely as possible the
aseptik dan mencakup semua langkah routine aseptic manufacturing process
kritis pada tahap pembuatan berikutnya. and include all the critical subsequent
Perlu juga dipertimbangkan berbagai manufacturing steps. It should also
intervensi yang diperkirakan akan terjadi take into account various interventions
saat produksi normal termasuk kondisi known to occur during normal
terburuk. Uji simulasi proses sebagai production as well as worst case
validasi awal hendaklah dilakukan dengan situations. Process simulation tests
tiga uji simulasi berturut-turut yang should be performed as initial
berhasil per shift, dan diulangi dengan validation with three consecutive
interval yang ditetapkan dan bila ada satisfactory simulation tests per shift
perubahan signifikan pada sistem tata and repeated at defined intervals and
udara, peralatan, proses dan jumlah shift. after any significant modification to the
Biasanya uji simulasi proses dilakukan dua HVAC system, equipment, process and
kali setahun untuk tiap shift dan proses. number of shifts. Normally process
Jumlah wadah yang digunakan untuk simulation tests should be repeated
media fill hendaklah cukup memungkinkan twice a year per shift and process. The
evaluasi absah. Untuk bets ukuran kecil, number of containers used for media
jumlah wadah untuk media fill hendaklah fills should be sufficient to enable a
minimal sama dengan ukuran bets produk. valid evaluation. For small batches, the
Target hendaklah dengan pertumbuhan number of containers for media fills
nol, tapi tingkat kontaminasi kurang dari should at least equal the size of the
0,1% dengan tingkat kepercayaan 95% product batch. The target should be
dapat diterima. Industri farmasi hendaklah zero growth but a contamination rate of
menentukan batas waspada dan batas less than 0.1% with 95% confidence
bertindak. Tiap kontaminasi hendaklah limit is acceptable. The manufacturer
diinvestigasi. should establish alert and action limits.
Any contamination should be
investigated.

74 Perhatian hendaklah diberikan bahwa 74 Care should be taken that any


dengan melaksanakan validasi tidak berarti validation does not compromise the
dapat melakukan kompromi terhadap processes.
proses.

75 Untuk menghindarkan penyebaran partikel 75 Activities in clean areas and especially


dan mikroba secara berlebihan, kegiatan when aseptic operations are in
dalam area bersih, terutama saat progress should be kept to a minimum
berlangsung proses aseptik, hendaklah and movement of personnel should be
dibatasi dan gerakan personil hendaklah controlled and methodical, to avoid
terkendali, hati-hati dan sistematis. Suhu excessive shedding of particles and
dan kelembaban lingkungan hendaklah organisms due to over-vigorous

Edisi 2006 - 143 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

tidak tinggi sehingga mengganggu activity. The ambient temperature and


kenyamanan akibat sifat pakaian yang humidity should not be comfortably
dikenakan. high because of the nature of the
garments worn.

76 Cemaran mikroba bahan awal hendaklah 76 Microbiological contamination of


minimal. Spesifikasi bahan awal hendaklah starting materials should be minimal.
mencakup persyaratan kandungan mikroba Specifications should include
bila kebutuhan untuk itu telah ditunjukan requirements for micro-biological
melalui hasil pemantauan. quality when the need for this has been
indicated by monitoring.

77 Wadah dan bahan yang dapat membentuk 77 Containers and materials liable to
partikel hendaklah dibatasi jumlahnya di generate particles should be minimized
dalam area bersih dan disingkirkan saat in clean areas and avoided completely
proses aseptik sedang berlangsung. when aseptic work is in progress.

78 Di mana dapat dilakukan hendaklah 78 Where appropriate, measures should


diambil tindakan untuk mengurangi be taken to minimize the particulate
kontaminasi partikulat terhadap produk contamination of the end product.
jadi.

79 Komponen, wadah dan peralatan, setelah 79 Components, containers and


proses pembersihan/pencucian akhir, equipment should be handled after the
hendaklah ditangani sedemikian rupa final cleaning process in such a way
sehingga tidak terjadi re-kontaminasi. that they are not re-contaminated. The
Tahap pengolahan komponen, wadah stage of processing of components,
produk ruahan dan peralatan hendaklah bulk product containers and equipment
diberi identitas yang benar. should be properly identified.

80 Interval baik antara pencucian dan 80 The interval between the washing and
pengeringan serta sterilisasi komponen, drying and the sterilization of
wadah dan peralatan maupun antara components, containers and
sterilisasi dan penggunaannya hendaklah equipment as well as between their
sesingkat mungkin dan diberi batas waktu sterilization and use should be as short
yang sesuai dengan kondisi penyimpanan as possible and subject to a time-limit
tervalidasi. appropriate to the validated storage
conditions.

81 Jarak waktu antara awal pembuatan 81 The time between the start of the
larutan dan sterilisasi atau filtrasi melalui preparation of a solution and its
filter mikroba hendaklah sesingkat sterilisation or filtration through a
mungkin. Batas waktu maksimum micro-organism-retaining filter should
hendaklah ditentukan dengan memper- be minimised. There should be a set
timbangkan komposisinya dan metode maximum permissible time for each
penyimpanan yang ditentukan. Volume product that takes into account its
larutan ruahan hendaklah tidak lebih besar composition and the prescribed
daripada jumlah yang dapat diisi dalam method of storage. Unless special
satu hari dan hendaklah diisi ke dalam storage precautions are taken, bulk
wadah akhir serta disterilisasi dalam satu solutions should have no greater
hari kerja, kecuali dilakukan tindakan volume than can be filled in one day
penyimpanan khusus. and should be filled into final
containers and sterilized within one

Edisi 2006 - 144 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

working day.

82 Semua gas yang dialirkan ke dalam larutan 82 Any gas that is used to purge a
atau digunakan untuk “menyelimuti” produk solution or blanket a product should be
hendaklah dilewatkan melalui filter passed through a sterilizing filter.
sterilisasi.

83 Bioburden hendaklah dipantau sebelum 83 The bio-burden should be monitored


proses sterilisasi. Hendaklah ditetapkan before sterilization. There should be
batas besarnya kontaminasi sebelum working limits on contamination
proses sterilisasi yang dikaitkan dengan immediately before sterilization which
efisiensi metode sterilisasi yang digunakan. are related to the efficiency of the
Bila diperlukan, hendaklah dilakukan method to be used. Where appropriate
pemantauan terhadap cemaran pirogen. the absence of pyrogens should be
Semua sediaan cair, khususnya larutan monitored. All solutions, in particular
infus volume besar, hendaklah dilewatkan large volume infusion fluids, should be
melalui filter mikroba yang, jika mungkin, passed through a micro-organism-
dipasang dekat sebelum proses pengisian. retaining filter, if possible sited
Bilamana larutan dalam air disimpan dalam immediately before filling process.
tangki tertutup rapat, semua katup pelepas Where aqueous solutions are held in
tekanan hendaklah dilindungi misalnya sealed vessels, any pressure-release
dengan filter udara mikroba hidrofobik. outlets should be protected, e.g. by
hydrophobic microbiological air filters

84 Semua komponen, wadah, peralatan dan 84 Components, containers, equipment


barang lain yang diperlukan dalam area and any other article required in a
bersih, di mana proses aseptik clean area where aseptic work takes
berlangsung, hendaklah disterilkan dan place should be sterilized and passed
dimasukkan ke area bersih melalui alat into the area through double-ended
sterilisasi berpintu-ganda yang dipasang sterilizers sealed into the wall. Other
menyatu pada dinding. Pada hal tertentu procedures that prevent the
prosedur lain yang dapat mencegah introduction of contamination (e.g.
timbulnya kontaminasi, misalnya triple wrapping) may be acceptable in
pembungkusan tiga lapis (triple wrapping), some circumstances.
mungkin dapat diterima.

85 Efikasi dari suatu prosedur baru hendaklah 85 The efficacy of any new procedure
divalidasi. Validasi ini hendaklah should be validated, and the validation
diverifikasi pada interval yang dijadwalkan verified at scheduled intervals based
berdasarkan riwayat kinerja atau bila ada on performance history or when any
perubahan signifikan pada proses atau significant change is made in the
peralatan. process or equipment.

STERILISASI STERILIZATION

86 Sterilisasi dapat dicapai dengan 86 Sterilization can be achieved by the


penggunaan panas basah atau panas use of moist or dry heat, by irradiation
kering, dengan radiasi pengionan (tapi with ionizing radiation (but not with
tidak dengan radiasi ultraviolet kecuali ultraviolet radiation unless the process
proses ini divalidasi secara menyeluruh), is thoroughly validated), by ethylene
dengan etilen oksida (atau gas lain yang oxide (or other suitable gaseous
sesuai) atau dengan filtrasi yang sterilizing agents) or by filtration with

Edisi 2006 - 145 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

dilanjutkan dengan pengisian secara subsequent aseptic filling of sterile final


aseptik ke dalam wadah akhir yang steril. containers. Each method has its
Masing-masing cara sterilisasi mempunyai particular advantages and
kelebihan dan kekurangan. Di mana disadvantages. Where possible and
memungkinkan dan dapat dilaksanakan, practicable, heat sterilization is the
sterilisasi cara panas merupakan pilihan method of choice.
utama.

87 Semua proses sterilisasi hendaklah 87 All sterilization processes should be


divalidasi. Perhatian khusus hendaklah validated. Particular attention should
diberikan bila metode sterilisasi yang be given when the adopted sterilization
digunakan tidak sesuai dengan standar method is not in accordance with
farmakope atau standar nasional lain, atau pharmacopoeial or other national
bila digunakan untuk produk yang bukan standards, or when it is used for a
merupakan larutan sederhana dalam air product which is not a simple aqueous
atau minyak. or oily solution.

88 Sebelum proses sterilisasi digunakan, 88 Before any sterilization process is


ketepatan untuk produk terkait dan adopted its suitability for the product
efikasinya untuk mencapai kondisi and its efficacy in achieving the desired
sterilisasi yang diinginkan pada semua sterilizing conditions in all parts of each
bagian dari tiap jenis beban yang harus type of load to be processed should be
diproses, hendaklah dibuktikan dengan demonstrated by physical
pengukuran fisis dan bila diperlukan measurements and by biological
menggunakan indikator biologis. indicators where appropriate. The
Keabsahan proses hendaklah diverifikasi validity of the process should be
pada interval yang dijadwalkan, minimal verified at scheduled intervals, at least
sekali setahun, dan bilamana ada annually, and whenever significant
modifikasi yang signifikan pada peralatan. modifications have been made to the
Catatan hasil hendaklah disimpan. equipment. Records should be kept of
the results.

89 Untuk mendapatkan sterilisasi yang efektif, 89 For effective sterilization the whole of
semua bahan harus dicakup dalam pena- the material must be subjected to the
nganan yang dipersyaratkan dan proses required treatment and the process
hendaklah didesain untuk memastikan hal should be designed to ensure that this
ini dapat dicapai. is achieved.

90 Pola muatan yang tervalidasi hendaklah 90 Validated loading patterns should be


ditetapkan untuk semua proses sterilisasi. established for all sterilization
processes.

91 Indikator biologis hendaklah dipertimbang- 91 Biological indicators should be


kan sebagai metode tambahan untuk considered as an additional method for
memantau proses sterilisasi. Indikator monitoring the sterilization. They
tersebut hendaklah disimpan dan should be stored and used according
digunakan sesuai dengan instruksi to the manufacturers instructions, and
pembuatnya dan mutunya diuji dengan their quality checked by positive
kontrol positif. Jika indikator biologis controls. If biological indicators are
digunakan, tindakan pengamanan yang used, strict precautions should be
ketat hendaklah dilakukan untuk mencegah taken to avoid transferring microbial
transfer pencemaran mikroba dari indikator contamination from them.
tersebut.

Edisi 2006 - 146 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

92 Hendaklah ada suatu cara yang jelas untuk 92 There should be a clear means of
membedakan antara produk yang sudah differentiating products which have not
disterilkan dan yang belum. Seluruh wadah been sterilized from those which have.
penampung produk, keranjang ataupun Each basket, tray or other carrier of
nampan hendaklah diberi label yang jelas products or components should be
serta mencantumkan nama bahan, nomor clearly labelled with the material name,
bets dan tanda sudah disterilkan atau its batch number and an indication of
belum. Indikator, seperti stiker untuk whether or not it has been sterilized.
otoklaf, dapat dipakai, bilamana sesuai, Indicators such as autoclave tape may
untuk menunjukkan apakah suatu lot telah be used, where appropriate, to indicate
melalui proses sterilisasi, tetapi tidak untuk whether not a batch (or sub-batch) has
menunjukkan apakah lot tersebut steril. passed through a sterilization process,
but they do not give a reliable
indication that the lot is, in fact, sterile.

93 Catatan sterilisasi atau salinannya 93 Sterilization records or their copies


hendaklah tersedia untuk tiap siklus should be available for each
sterilisasi. Catatan ini hendaklah disetujui sterilization run. They should be
sebagai bagian dari prosedur pelulusan approved as part of the batch release
bets. procedure.

Sterilisasi akhir Terminal Sterilization

94 Produk yang ditujukan untuk menjadi steril, 94 Whenever possible, products intended
bilamana memungkinkan, hendaklah to be sterile should preferably be
diutamakan disterilisasi akhir dengan cara terminally sterilized by heat in their final
panas dalam wadah akhir. Bila sterilisasi container. Where it is not possible to
cara panas tidak memungkinkan karena carry out terminal sterilization by
stabilitas dari formula produk hendaklah heating due to the instability of a
dipakai metode sterilisasi akhir yang lain formulation, a decision should be taken
setelah dilakukan filtrasi dan/atau proses to use an alternative method of
aseptik. terminal sterilization following filtration
and/or aseptic processing

Sterilisasi Cara Panas Sterilisation by Heat

95 Tiap siklus sterilisasi panas hendaklah 95 Each heat sterilization cycle should be
dicatat pada suatu lembar pencatat recorded on a time/temperature chart
waktu/suhu dengan skala yang cukup with a suitably large scale or by other
besar atau dengan alat perekam yang appropriate equipment with suitable
mempunyai ketepatan dan kbenaran yang accuracy and precision. The position of
dapat diandalkan. Posisi probe pengukur the temperature probes used for
suhu yang dipakai untuk memantau controlling and/or recording should
dan/atau mencatat hendaklah sudah have been determined during the
ditentukan saat melakukan validasi dan, validation and, where applicable, also
bilamana sesuai, juga dibandingkan checked against a second independent
terhadap suatu probe pengukur suhu lain temperature probe located at the same
yang independen dan ditempatkan pada position.
posisi yang sama.

96 Indikator biologis atau kimiawi dapat juga 96 Chemical or biological indicators may

Edisi 2006 - 147 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

digunakan tetapi hendaklah tidak also be used, but should not take the
menggantikan peran pengukuran fisik. place of physical measurements.

97 Sebelum pengukuran waktu sterilisasi 97 Sufficient time must be allowed for the
dimulai, harus diberikan waktu yang cukup whole of the load to reach the required
agar seluruh muatan sterilisasi mencapai temperature before measurement of
suhu yang dipersyaratkan. Lamanya waktu the sterilizing time-period is
ini harus ditentukan untuk tiap pola muatan commenced.
yang akan diproses. This time must be determined for each
type of load to be processed.

98 Setelah fase suhu tinggi dari siklus 98 After the high temperature phase of a
sterilisasi cara panas, perlu dilakukan heat sterilization cycle, precautions
tindakan pencegahan terhadap should be taken against contamination
pencemaran muatan yang telah disterilkan of a sterilized load during cooling. Any
selama fase pendinginan. Semua cairan cooling fluid or gas in contact with the
atau gas pendingin yang bersentuhan product should be sterilized,
dengan produk hendaklah disterilkan.

Sterilisasi Cara Panas Basah Sterilisation by Moist Heat

99 Sterilisasi cara panas basah (pemanasan 99 Sterilization by moist heat (heating in


dalam otoklaf) hanya sesuai untuk bahan an autoclave) is suitable only for water
yang terbasahi dengan air dan formula wettable materials and aqueous
larutan. formulations.

100 Suhu dan tekanan hendaklah digunakan 100 Both temperature and pressure should
untuk memantau proses sterilisasi. be used to monitor the process.
Instrumen pengendali hendaklah Control instrumentation should
independen terhadap instrumen pemantau normally be independent of monitoring
dan lembar pencatat. Pemakaian instrumentation and recording charts.
instrumen pengendali dan pemantau Where automated control and
otomatis hendaklah tervalidasi untuk monitoring systems are used for these
memastikan tercapainya persyaratan applications they should be validated to
proses kritis. ensure that critical process
requirements are met.

101 Kesalahan pada sistem dan siklus 101 System and cycle faults should be
hendaklah terdeteksi dan/atau tercatat oleh registered by the system and observed
sistem dan diamati oleh operator. by the operator. The reading of the
Pembacaan indikator suhu independen independent temperature indicator
hendaklah diperiksa secara rutin dan should be routinely checked against
dibandingkan dengan pencatat grafik the chart recorder during the
selama proses sterilisasi. sterilization period.

102 Bila digunakan sterilisator yang dilengkapi 102 For sterilizers fitted with a drain at the
dengan drainase pada dasar “chamber”, bottom of the chamber, it may also be
perlu juga dilakukan pencatatan suhu pada necessary to record the temperature at
posisi tersebut selama proses sterilisasi. this position, throughout the
Bila fase vakum merupakan bagian dari sterilization period. There should be
siklus sterilisasi, uji kebocoran pada frequent leak tests on the chamber
“chamber” hendaklah dilakukan secara when a vacuum phase is part of the
berkala. cycle.

Edisi 2006 - 148 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

103 Selain produk dalam wadah yang disegel, 103 The items to be sterilized, other than
produk yang akan disterilkan hendaklah products in sealed containers, should
dibungkus dengan bahan yang be wrapped in a material which allows
memungkinkan penghilangan udara dan removal of air and penetration of steam
penetrasi uap, tapi dapat mencegah but which prevents recontamination
rekontaminasi setelah sterilisasi. Semua after sterilization. All parts of the load
bagian muatan hendaklah bersentuhan should be in contact with the sterilizing
dengan agens pensteril pada suhu dan agent at the required temperature for
waktu yang disyaratkan. the required time.

104 Hendaklah diperhatikan agar uap yang 104 Care should be taken to ensure that
dipakai pada proses sterilisasi mempunyai steam used for sterilization is of
mutu yang tepat dan tidak mengandung zat suitable quality and does not contain
tambahan dalam kadar yang dapat additives at a level which could cause
mencemari produk atau peralatan. contamination of product or equipment.

Sterilisasi Cara Panas Kering Sterilization by Dry Heat

105 Sterilisasi cara panas kering cocok untuk 105 Sterilization by dry heat may be
cairan bukan-air atau serbuk kering. suitable for non-aqueous liquids or dry
Proses ini hendaklah dilakukan dengan powder products. The process used
menyirkulasikan udara dalam “kamar should include air circulation within the
sterilisasi” dan menjaga tekanan positif chamber and the maintenance of a
untuk mencegah masuknya udara tidak positive pressure to prevent the entry
steril. Udara yang masuk hendaklah of non-sterile air. Any air admitted
melalui filter HEPA. Bila proses ini juga should be passed through a HEPA
digunakan untuk menghilangkan pirogen, filter. Where this process is also
uji tantang menggunakan endotoksin intended to remove pyrogens,
hendaklah dilakukan sebagai bagian dari challenge tests using endotoxins
validasi. should be used as part of the
validation.

Sterilisasi Dengan Cara Radiasi Sterilization by Radiation

106 Sterilisasi dengan cara radiasi terutama 106 Radiation sterilization is used mainly
digunakan untuk bahan dan produk yang for the sterilization of heat sensitive
peka terhadap panas. Banyak obat dan materials and products. Many
bahan pengemas peka terhadap radiasi, pharmaceutical products and some
sehingga metode ini hanya dipakai jika packaging materials are radiation-
terbukti tidak berdampak merusak yang sensitive, so this method is permissible
dibuktikan melalui eksperimen. Biasanya, only when the absence of deleterious
radiasi ultraviolet tidak diterima sebagai effects on the product has been
metode sterilisasi. confirmed experimentally. Ultraviolet
irradiation is not normally an
acceptable method of sterilization.

107 Jika sterilisasi cara radiasi dilakukan oleh 107 If sterilization by radiation is carried
pihak luar, maka industri bertanggung out by an outside contractor, the
jawab atas terpenuhinya persyaratan yang manufacturer is responsible for
tercantum pada Butir 106 dan proses ensuring that the requirements of
sterilisasi tervalidasi. Hendaklah dijabarkan section 103 are met, and that the

Edisi 2006 - 149 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

tanggung jawab dari perusahaan yang sterilization process is validated. The


melakukan radiasi (misalnya penggunaan responsibilities of the radiation plant
dosis yang benar). operator (e.g. for using the correct
dose) should also be specified.

108 Dosis radiasi hendaklah diukur selama 108 During the sterilization procedure the
proses sterilisasi. Untuk itu, perlu radiation dose should be measured.
digunakan indikator dosimetri, yang For this purpose, dosimetry indicators
independen terhadap tingkat dosis yang which are independent of dose rate
seharusnya digunakan dan menunjukkan should be used, giving a quantitative
jumlah dosis yang diterima oleh produk. measurement of the dose received by
Dosimeter diselipkan di antara muatan the product itself. Dosimeters should
dalam jumlah yang cukup dan saling be inserted in the load in sufficient
berdekatan untuk memastikan bahwa number and close enough together to
selalu ada satu dosimeter dalam irradiator. ensure that there is always a dosimeter
Jika dosimeter plastik digunakan in the irradiator.
hendaklah selalu dalam kondisi Where plastic dosimeters are used
terkalibrasi. Absorben dosimeter hendaklah they should be used within the time-
dibaca segera setelah pemaparan limit of their calibration. Dosimeter
terhadap radiasi. absorbances should be read within a
short period after exposure to radiation.

109 Indikator biologis dapat dipakai sebagai 109 Biological indicators may be used as
alat pemantau tambahan. Cakram warna an additional control. Radiation-
peka-radiasi dapat dipakai untuk sensitive colour discs may be used to
membedakan kemasan yang sudah differentiate between packages that
diradiasi dan yang belum; namun bukan have been subjected to irradiation and
merupakan indikator keberhasilan proses those that have not; they are not
sterilisasi. Informasi yang diperoleh indicators of successful sterilization.
hendaklah merupakan bagian dari catatan The information obtained should
bets. constitute part of the batch record.

110 Prosedur validasi hendaklah memastikan 110 Validation procedures should ensure
bahwa akibat variasi kerapatan kemasan that the effects of variations in density
dipertimbangkan . of packages are considered.

111 Prosedur penanganan bahan hendaklah 111 Materials handling procedures should
dapat mencegah campur-baur bahan yang prevent mix-up between irradiated and
sudah diradiasi dan yang belum. Cakram non-irradiated materials. Radiation-
warna peka-radiasi hendaklah dipakai sensitive colour disks should also be
pada tiap kemasan untuk membedakan used on each package to differentiate
kemasan yang telah diradiasi dan yang between packages which have been
belum. subjected to an irradiation and those
which have not.

112 Dosis total radiasi hendaklah diberikan 112 The total radiation dose should be
dalam kurun waktu yang telah ditentukan. administered within a predetermined
time span.

113 Jumlah wadah yang masuk, diradiasi dan 113 The numbers of containers received,
dikeluarkan hendaklah direkonsiliasi satu irradiated and dispatched should be
dengan yang lain dan dengan dokumen reconciled with each other and with the
yang berkaitan. Setiap penyimpangan associated documentation. Any

Edisi 2006 - 150 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

hendaklah dilaporkan dan diselidiki dengan discrepancy should be reported and


tuntas. resolved.

114 Operator pelaksana radiasi hendaklah 114 The irradiation plant operator should
menyertifikasi rentang dosis yang diterima certify in writing the range of doses
oleh wadah yang teradiasi dalam satu bets received by its irradiated container
atau pengiriman. within a batch or delivery.

115 Catatan proses dan pengawasan untuk 115 Process and control records for each
setiap bets radiasi hendaklah diperiksa dan irradiation batch should be checked
ditandatangani oleh personil yang and signed by a nominated responsible
bertanggung jawab dan catatan tersebut person and retained. The method and
hendaklah disimpan. Metode dan tempat place of retention should be agreed
penyimpanan hendaklah disetujui oleh between the plant operator and the
operator pelaksana radiasi dan industri holder of the marketing authorization.
pemilik ijin edar.

116 Pemantauan mikrobiologis adalah 116 Microbiological monitoring is the


tanggung jawab industri, yang mencakup responsibility of the pharmaceutical
pemantauan lingkungan saat pembuatan manufacturer. It may include
produk dibuat dan pemantauan sebelum environmental monitoring where
radiasi sesuai yang tercantum pada product is manufactured and pre-
dokumen ijin edar. irradiation monitoring of the product as
specified in the marketing
authorization.

Sterilisasi dengan Gas dan Fumigan Sterilization by Gases and Fumigants

117 Metode sterilisasi ini hendaklah hanya 117 This method of sterilization should only
digunakan bila cara lain tidak dapat be used when no other method is
diterapkan. Selama proses validasi practicable. During process validation it
hendaklah dibuktikan bahwa tidak ada should be shown that there is no
akibat yang merusak produk. Kondisi dan damaging effect on the product and
waktu yang diberikan untuk menghilangkan that the conditions and time allowed for
gas hendaklah ditentukan untuk degassing are such as reduce any
mengurangi gas residu dan zat hasil reaksi residual gas and reaction products to
sampai pada batas yang dapat diterima defined acceptable limits for the type of
yang sudah ditetapkan untuk tiap produk product or material.
atau bahan.

118 Berbagai gas dan fumigan dapat 118 Various gases and fumigants may be
digunakan untuk sterilisasi (misalnya etilen used for sterilization (e.g. ethylene
oksida, uap hidrogen peroksida). Etilen oxide, hydrogen peroxide vapour).
oksida hendaklah digunakan hanya bila Ethylene oxide should be used only
tidak ada metode lain yang dapat dipakai. when no other method is practicable.

119 Kontak langsung antara gas dan sel 119 Direct contact between gas and
mikroba adalah esensial; tindakan microbial cells is essential; precautions
pencegahan hendaklah dilakukan untuk should be taken to avoid the presence
menghindarkan adanya organisme yang of organisms likely to be enclosed in
mungkin terperangkap dalam bahan material such as crystals or dried
misalnya dalam kristal atau protein yang protein. The nature and quantity of
dikeringkan. Jumlah dan sifat bahan packaging materials can significantly

Edisi 2006 - 151 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

pengemas dapat mempengaruhi proses affect the process.


secara signifikan.

120 Sebelum dipaparkan pada gas, bahan 120 Before exposure to the gas, materials
hendaklah disesuaikan dengan should be brought into equilibrium with
kelembaban dan suhu yang dipersyaratkan the humidity and temperature required
untuk proses. Waktu yang diperlukan untuk by the process. The time required for
ini hendaklah tidak mengurangi waktu yang this should be balanced against the
diperlukan untuk fase sebelum sterilisasi. opposing need to minimize the time
before sterilization.

121 Semua siklus sterilisasi hendaklah 121 Each sterilization cycle should be
dipantau dengan indikator biologis yang monitored with suitable biological
sesuai dalam jumlah yang cukup dan indicators, using the appropriate
tersebar untuk semua muatan. Informasi number of test pieces distributed
yang diperoleh hendaklah merupakan throughout the load. The information so
bagian dari catatan bets. Indikator biologis obtained should form part of the batch
hendaklah disimpan dan digunakan sesuai record. The biological indicators should
dengan petunjuk pembuatnya dan be stored and used according to the
kinerjanya diuji terhadap kontrol positif. manufacturer’s instructions, and their
performance checked by positive
controls.

122 Untuk tiap siklus sterilisasi, hendaklah 122 For each sterilization cycle, records
dibuat catatan yang mencakup waktu yang should be made of the time taken to
digunakan untuk menyelesaikan siklus complete the cycle, of the pressure,
sterilisasi, tekanan, suhu dan kelembaban temperature and humidity within the
kamar sterilisasi selama proses dan chamber during the process and of the
konsentrasi gas serta jumlah gas yang gas concentration and of the total
digunakan. Suhu dan tekanan hendaklah amount of gas used. The pressure and
dicatat pada lembar pencatat selama siklus temperature should be recorded
berlangsung. Catatan ini hendaklah throughout the cycle on a chart. The
merupakan bagian dari catatan bets. record(s) should form part of the batch
record.
123 Setelah sterilisasi, muatan hendaklah
disimpan dengan cara yang terkendali di 123 After sterilization, the load should be
dalam ruangan berventilasi baik untuk stored in a controlled manner under
memungkinkan gas residu atau zat hasil ventilated conditions to allow residual
reaksi berkurang sampai tingkat yang gas and reaction products to reduce
ditentukan. Proses ini hendaklah divalidasi. the defined level. This process should
be validated.

FILTRASI OBAT YANG TIDAK DAPAT FILTRATION OF PHARMACEUTICAL


DISTERILKAN DALAM WADAH AKHIRNYA PRODUCTS WHICH CANNOT BE
STERILIZED IN THEIR FINAL
CONTAINER

124 Filtrasi saja dianggap tidak cukup apabila 124 Filtration alone is not considered
sterilisasi dalam wadah akhir dapat sufficient when sterilization in the final
dilakukan. Merujuk pada metode yang ada container is possible. With regard to
saat ini, sterilisasi dengan uap adalah cara methods currently available, steam
yang diutamakan. Bila produk tidak dapat sterilization is to be preferred. If the

Edisi 2006 - 152 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

disterilkan dalam wadah akhirnya, larutan product cannot be sterilized in the final
atau cairan dapat difiltrasi ke dalam wadah container, solutions or liquids can be
yang telah disterilkan sebelumnya melalui filtered through a sterile filter of
filter steril dengan ukuran pori nominal 0,22 nominal pore size of 0.22 micron (or
mikron (atau lebih kecil), atau paling tidak less), or with at least equivalent micro-
melalui filter yang mempunyai kemampuan organism retaining properties, into a
menahan mikroba yang ekivalen. Filter previously sterilized container. Such
tertentu dapat menghilangkan bakteri dan filters can remove most bacteria and
kapang, tapi tidak menghilangkan semua moulds, but not all viruses or
virus atau mikoplasma. Hendaklah mycoplasma. Consideration should be
dipertimbangkan untuk melakukan given to complementing the filtration
pemanasan pada suhu tertentu sebagai process with some degree of heat
pelengkap proses filtrasi. treatment.

125 Karena metode filtrasi memiliki potensi 125 Due to the potential additional risks of
risiko tambahan dibandingkan dengan the filtration method as compared with
proses sterilisasi lain, dianjurkan untuk other sterilization processes, a second
melakukan filtrasi kedua dengan filter yang filtration via a further sterilized micro-
sudah disterilkan, yang mampu menahan organism retaining filter, immediately
mikroba, segera sebelum pengisian. prior to filling, may be advisable. The
Filtrasi steril akhir hendaklah dilakukan final sterile filtration should be carried
sedekat mungkin ke titik pengisian. out as close as possible to the filling
point.

126 Karakteristik filter hendaklah yang 126 Fibre shedding characteristics of filters
seminimal mungkin melepaskan serat should be minimal (virtually zero).
(bahkan nol). Filter yang mengandung Asbestos-containing filters must not be
asbes sama sekali tidak boleh digunakan. used under any circumstances.

127 Integritas filter yang telah disterilisasi 127 The integrity of the sterilized filter
hendaklah diverifikasi sebelum digunakan should be verified before use and
dan dikonfirmasikan segera setelah should be confirmed immediately after
digunakan dengan metode yang sesuai, use by an appropriate method such as
seperti uji bubble point, diffusive flow atau a bubble point, diffusive flow or
pressure hold. Waktu yang dibutuhkan pressure hold test. The time taken to
untuk memfiltrasi larutan ruahan dengan filter a known volume of bulk solution
volume tertentu dan perbedaan tekanan and the pressure difference to be used
yang digunakan untuk melewati filter across the filter should be determined
hendaklah ditetapkan pada saat validasi during validation and any significant
dan adanya perbedaan yang signifikan differences during routine
pada proses pembuatan rutin hendaklah manufacturing from this should be
dicatat dan diinvestigasi. Hasil noted and investigated. Results of
pemeriksaan ini hendaklah dicantumkan these checks should be included in the
dalam catatan bets. Integritas filter ventilasi batch record. The integrity of critical
udara dan gas yang kritis hendaklah gas and air vent filters should be
dikonfirmasi sesudah digunakan. Integritas confirmed after use. The integrity of
filter lain hendaklah dikonfirmasi pada other filters should be confirmed at
interval waktu yang sesuai. Hendaklah appropriate intervals. Consideration
dipertimbangkan untuk meningkatkan should be given to increase monitoring
pemantauan integritas filter pada proses of filter integrity in processes that
yang melibatkan kondisi berat, misalnya involve harsh conditions, e.g. the
sirkulasi udara bersuhu tinggi. circulation of high temperature air.

Edisi 2006 - 153 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

128 Filter yang sama hendaklah tidak 128 The same filter should not be used for
digunakan lebih dari satu hari kerja kecuali more than one working day unless
telah divalidasi. such use has been validated.

129 Filter hendaklah tidak memengaruhi mutu 129 The filter should not affect the product
produk dengan menghilangkan bahan by removal of ingredients from it or by
produk atau dengan melepaskan bahan release of substances into it.
filter ke dalam produk.

BIOLOGICAL AND CHEMICAL


INDIKATOR BIOLOGIS DAN KIMIAWI INDICATORS

130 Penggunaan indikator biologis dan kimiawi 130 Biological and chemical indicators used
saja tidak dapat diterima sebagai bukti alone are not acceptable as proof that
bahwa proses sterilisasi telah efektif. a sterilization process has been
Indikator tersebut hanya menunjukkan effective. They will show when
kegagalan proses sterilisasi tetapi tidak sterilization has failed but not
membuktikan bahwa proses sterilisasi necessarily prove that the process has
berhasil dengan sempurna. been successful.

131 Penggunaan indikator biologi kurang dapat 131 Biological indicators are much less
diandalkan dibandingkan dengan reliable than physical monitoring
pamantauan cara fisik kecuali pada methods, except in ethylene oxide
sterilisasi dengan gas etilen oksida. sterilization.

132 Tindakan pengamanan ketat hendaklah 132 Strict precautions should be taken
dilakukan dalam penanganan indikator when handling biological indicators due
biologis karena adanya potensi bahaya to the hazard of introducing potential
untuk mencemari area bersih secara contaminants into an otherwise
mikrobiologis. Indikator biologis hendaklah microbiologically clean area. They
disimpan sesuai dengan spesifikasi dari should be stored according to the
pembuatnya. indicator manufacturer’s specifications.

133 Tersedia indikator kimiawi untuk sterilisasi 133 Chemical indicators are available for
cara panas, gas etilen oksida dan radiasi, heat, ethylene oxide and radiation
biasanya dalam bentuk pita atau lembaran sterilization, usually in the form of
adhesif, kartu bercak-warna, tabung kecil adhesive tapes or patches, colour spot
atau sachet. Indikator tersebut akan cards, small tubes or sachets. They
berubah warna akibat reaksi kimiawi might change colour as a result of
karena proses sterilisasi. Karena ada chemical reaction brought about by the
kemungkinan perubahan warna terjadi sterilization process. As there is a
sebelum proses sterilisasi selesai, indikator possibility for the change to take place
tersebut tidak cocok untuk pembuktian before the sterilizing time has been
sterilisasi sempurna, kecuali dosimeter completed, and hence with the
plastik yang digunakan pada proses exception of plastic dosimeters used in
sterilisasi cara radiasi. radiation sterilization, they are not
suitable as full proof of sterilization.

Edisi 2006 - 154 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

PENYELESAIAN PRODUK STERIL FINISHING OF STERILE PRODUCTS

134 Penutupan wadah hendaklah divalidasi 134 Containers should be closed by


dengan metode yang sesuai. Terhadap appropriately validated methods.
penutupan wadah dengan fusi, misalnya Containers closed by fusion, e.g. glass
ampul kaca atau plastik, hendaklah or plastic ampoules should be subject
dilakukan uji integritas 100%. Uji integritas to 100% integrity testing. Samples of
wadah lain hendaklah dilakukan terhadap other containers should be checked for
sampel dengan menggunakan prosedur integrity according to appropriate
yang sesuai. procedures.

135 Sampel wadah yang ditutup dalam kondisi 135 Containers sealed under vacuum
vakum hendaklah diambil dan diuji setelah should be sampled and the samples
periode yang ditentukan, untuk tested, after an appropriate
memastikan keadaan vakum predetermined period, to ensure that
dipertahankan. the vacuum has been maintained.

136 Wadah terisi produk parenteral hendaklah 136 Filled containers of parenteral products
satu persatu diinspeksi terhadap should be inspected individually for
kontaminasi oleh benda asing atau cacat extraneous contamination or other
lain. Bila inspeksi dilakukan dengan cara defects. When inspection is done
visual hendaklah dilakukan dalam kondisi visually, it should be done under
pencahayaan dan latar belakang yang suitable and controlled conditions of
terkendali dan sesuai. Operator yang illumination and background. Operators
melakukan inspeksi hendaklah lulus doing the inspection should pass
pemeriksaan mata secara berkala, dengan regular eye-sight checks, with
menggunakan kacamata bila memakai, spectacles if worn, and be allowed
dan diperbolehkan sering melakukan frequent breaks from inspection.
istirahat selama proses inspeksi.

137 Bila digunakan metode inspeksi lain, 137 Where other methods of inspection are
proses ini hendaklah divalidasi dan kinerja used, the process should be validated
peralatan hendaklah diperiksa secara and the performance of the equipment
berkala. Hasil pemeriksaan hendaklah checked at intervals. Results should be
dicatat. recorded.

PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL

138 Uji sterilitas yang dilakukan terhadap 138 The sterility test applied to the
produk jadi hendaklah dianggap hanya finished product should only be
sebagai bagian akhir dari rangkaian regarded as the last in a series of
tindakan pengendalian untuk memastikan control measures by which sterility is
sterilitas dari produk. Uji sterilitas ini assured. The test should be validated
hendaklah divalidasi untuk produk yang for the product(s) concerned.
berkaitan.

139 Sampel yang diambil untuk pengujian 139 Samples taken for sterility testing
sterilitas hendaklah mewakili keseluruhan should be representative of the whole
bets, tetapi secara khusus hendaklah of the batch, but should in particular
mencakup sampel yang diambil dari bagian include samples taken from parts of the

Edisi 2006 - 155 - 2006 Edition


Aneks 1 – Pembuatan Produk Steril Annex 1 - Manufacure of Sterile
Pharmaceutical

bets yang dianggap paling berisiko batch considered to be most at risk of


terhadap kontaminasi, misalnya: contamination, e.g.:

a) untuk produk yang diisi secara aseptik, a) for products which have been filled
sampel hendaklah mencakup wadah aseptically, samples should
yang diisi pada awal dan akhir proses include containers filled at the
pengisian bets serta setelah intervensi beginning and end of the batch
yang signifikan; dan and after any significant
intervention; and
b) untuk produk yang disterilisasi cara b) for products which have been heat
panas dalam wadah akhir, sampel sterilized in their final containers,
hendaklah diambil dari bagian muatan consideration should be given to
dengan suhu terendah. taking samples from the potentially
coolest part of the load.

140 Kepastian sterilitas dari produk jadi 140 The sterility of the finished product is
diperoleh melalui validasi siklus sterilisasi ensured by validation of sterilization
untuk produk yang disterilisasi akhir, dan cycle in the case of terminally sterilized
melalui “media fill” untuk produk yang products, and “media-fills” runs for
diproses secara aseptik. Catatan aseptically processed products. Batch
pengolahan bets dan, dalam hal proses processing records and, in the case of
aseptik, catatan mutu lingkungan, aseptic processing, environmental
hendaklah diperiksa sejalan dengan hasil quality records, should be examined in
uji sterilitas. Prosedur pengujian sterilitas conjunction with the results the sterility
hendaklah divalidasi untuk produk yang tests. The sterility test procedure
berkaitan. Metode farmakope harus should be validated for a given product.
digunakan untuk validasi dan kinerja Pharmacopoeial methods must be
pengujian sterilitas. used for the validation and
performance of the sterility test.

141 Untuk produk injeksi, Air untuk Injeksi, 141 For injectable products, the Water for
produk antara dan produk jadi hendaklah Injection and the intermediate and
dipantau terhadap endotoksin dengan finished products should be monitored
menggunakan metode farmakope yang for endotoxins, using an established
diakui dan tervalidasi untuk tiap jenis pharmacopoeial method that has been
produk. Untuk larutan infus-volume-besar, validated for each type of product. For
pemantauan air atau produk antara large-volume infusion solutions,
hendaklah selalu dilakukan sebagai monitoring of water or intermediates
pengujian tambahan terhadap pengujian should always be done, in addition to
yang dipersyaratkan dalam monografi any tests required by an approved
produk jadi yang disetujui. Bila terdapat monograph for the finished product.
kegagalan uji sampel, penyebab kegagalan When a sample fails a test, the cause
hendaklah diinvestigasi dan dilakukan of such failure should be investigated
tindakan perbaikan bila diperlukan. and remedial action taken where
necessary.

Edisi 2006 - 156 - 2006 Edition


ANEKS 2 ANNEX 2

PEMBUATAN PRODUK MANUFACTURE OF


BIOLOGI BIOLOGICAL PRODUCTS

RUANG LINGKUP SCOPE

Metode yang digunakan dalam pembuatan The methods employed in the manufacture
produk biologi merupakan faktor kritis untuk of biological products are a critical factor in
menyusun peraturan pengawasan yang shaping the appropriate regulatory control.
sesuai. Oleh karena itu produk biologi dapat Biological products can be defined therefore
ditentukan dengan mengacu pada metode largely by reference to their method of
pembuatannya. manufacture.

Produk biologi yang dicakup dalam Cara The biological products covered by this Good
Pembuatan Obat yang Baik (CPOB) ini adalah Manufacturing Practices are vaccines,
vaksin, immunosera, antigen, hormon, enzim immunosera, antigens, hormones, enzymes
dan produk lain hasil fermentasi (termasuk and other products of fermentation (including
antibodi monoklonal dan produk yang monoclonal anti-bodies and product derived
diperoleh dari r-DNA) yang dibuat dengan from r-DNA) which are prepared by the
metode pembuatan berikut: following methods of manufacture :
a) biakan mikroba; a) microbial cultures;
b) biakan sel dan mikroba; b) microbial and cell culture;
c) ekstraksi dari jaringan biologi; dan c) extraction from biological tissues; and
d) propagasi substrat hidup pada embrio d) propagation of live agents in embryos or
atau hewan. animals.

[Tidak semua prinsip dari Pedoman ini dapat (Not all of the principles of this guideline may
diberlakukan pada produk yang termasuk necessarily apply to products in category a.)
katagori a)]

Pedoman ini tidak membahas persyaratan The present guidance does not lay down
rinci untuk jenis produk biologi yang spesifik. detailed requirements for specific classes of
biological products.

PRINSIP PRINCIPLE

Pembuatan produk biologi memerlukan The manufacture of biological products


pertimbangan khusus yang berkaitan dengan involves certain specific considerations
sifat alami produk dan proses. Cara yang arising from the nature of the products and
digunakan untuk pembuatan, pengendalian the processes. The way in which biological
serta penggunaan produk biologi memerlukan products are produced, controlled and
perhatian khusus. administered make some particular
precautions necessary.
Tidak seperti obat konvensional yang dibuat Unlike conventional pharmaceutical
menggunakan bahan kimia serta teknik fisik products, which are reproduced using
yang dapat menjaga tingkat konsistensi yang chemical and physical techniques capable of
tinggi, pembuatan produk biologi melibatkan a high degree of consistency, the production
bahan dan proses biologi, seperti kultivasi sel of biological products involves biological

Edisi 2006 - 157 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

atau ektraksi material dari mikroorganisme processes and materials, such as cultivation
hidup. Proses biologi ini dapat menimbulkan of cells or extraction of material from living
variabilitas yang nyata, sehingga sifat dan organisms. These biological processes may
jenis produk sampingannya juga bervariasi. display inherent variability, so that the range
Terlebih lagi bahan yang digunakan untuk and nature of by-products are variable.
proses kultivasi juga merupakan media Moreover, the materials used in these
pertumbuhan yang baik bagi mikroba cultivation processes provide good
pencemar. substrates for growth of microbial
contaminants.

Pengawasan mutu produk biologi pada Control of biological products usually


umumnya melibatkan teknik analisis yang involves biological analytical techniques
mempunyai variabilitas lebih tinggi dibanding which have a greater variability than
dengan penentuan kimia-fisika. Jadi physicochemical determinations. In-process
pengawasan-selama-proses berperan sangat controls therefore take on a great importance
penting pada pembuatan produk biologi. in the manufacture of biological products.

PERSONIL PERSONNEL

1 Semua personil (termasuk yang 1. All personnel (including those concerned


menangani pembersihan, perawatan dan with cleaning, maintenance or quality
pengendalian mutu) yang dipekerjakan di control) employed in areas where
area di mana produk biologi dibuat biological products are manufactured
hendaklah mendapat pelatihan tambahan should receive additional training
yang spesifik dengan produk yang dibuat specific to the products manufactured
serta tugas mereka. Personil hendaklah and to their work. Personnel should be
diberi informasi yang relevan serta given relevant information and training in
pelatihan tentang higiene dan hygiene and microbiology. All trainings
mikrobiologi. Semua pelatihan hendaklah should be conducted regularly and
diselenggarakan secara reguler dan properly documented.
didokumentasikan dengan baik.

2 Personil yang bertanggung jawab dalam 2. Persons responsible for production and
produksi dan pengendalian mutu quality control should have an adequate
hendaklah memiliki latar belakang yang background in relevant scientific
memadai dalam disiplin ilmu yang disciplines, such as bacteriology,
relevan, seperti bakteriologi, biologi, biology, biometry, chemistry, medicine,
biometri, kimia, kedokteran, farmasi, pharmacy, pharmacology, virology,
farmakologi, virologi, imunologi dan immunology and veterinary medicine,
kedokteran hewan, serta memiliki together with sufficient practical
pengalaman praktis yang memadai untuk experience to enable them to exercise
melaksanakan fungsi manajemen mereka their management function for the
pada proses terkait. process concerned.

3 Status imunologi personil hendaklah 3. The immunological status of personnel


dipertimbangkan dengan seksama untuk may have to be taken into consideration
keamanan produk. Semua personil for product safety. All personnel
(termasuk inspektur) yang terlibat dalam engaged in production, maintenance,
produksi, perawatan, pengujian dan testing and animal care (and inspectors)
penanganan hewan, jika perlu, hendaklah should be vaccinated where necessary
divaksinasi dengan vaksin yang sesuai with appropriate specific vaccines and
serta diperiksa kesehatannya secara have regular health checks. Apart from

Edisi 2006 - 158 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

reguler. Terlepas dari kenyataan adanya the obvious problem of exposure of staff
permasalahan terpaparnya operator oleh to infectious agents, potent toxins or
bahan penyebab infeksi, toksin kuat atau allergens, it is necessary to avoid the
alergen, juga perlu untuk menghindari risk of contamination of a production
risiko pencemaran oleh bets produksi batch with infectious agents. Visitors
yang mengandung bahan penyebab should generally be excluded from
infeksi. Pengunjung hendaklah dilarang production areas.
memasuki area produksi.

4 Personil yang mengalami perubahan 4. Any changes in the immunological


status imunologi yang dapat merugikan status of personnel which could
mutu produk hendaklah dilarang bekerja adversely affect the quality of the
di area produksi. Produksi vaksin BCG product should preclude work in the
dan produk tuberculin hendaklah dibatasi production area. Production of BCG
pada petugas yang secara regular vaccine and tuberculin products should
dipantau status imunologi atau be restricted to staff who are carefully
pemeriksaan sinar-X paru-paru. monitored by regular checks of
immunological status or chest X-ray.

5 Personil hendaklah melaporkan tiap 5. Personnel should report any condition


kondisi seperti diare, batuk, pilek, infeksi such as diarrhoea, cough, colds,
kulit atau rambut, luka, demam yang tidak infected skin or hair, wounds, fever of
diketahui penyebabnya yang dapat unknown origin that may cause the
menyebarkan kuman ke dalam shedding of abnormal number or types
lingkungan kerja. of organism into the working
environment.

6 Personil dari area di mana ada 6. Personnel should not pass from areas
kemungkinan terpapar oleh oganisme where exposure to live organisms or
hidup atau hewan hendaklah dilarang animals is possible to areas where other
melewati area di mana produk lain atau products or different organisms are
organisme yang berbeda dari yang handled. If such passage is
sedang ditangani. Jika lintasan tersebut unavoidable, clearly defined
tidak dapat dihindari, maka tindakan decontamination measures, including
dekontaminasi yang ditetapkan dengan change of clothing and shoes and,
jelas, termasuk ganti baju dan sepatu where necessary, showering should be
dan, jika perlu, mandi hendaklah dipatuhi followed by staff involved in any such
oleh personil yang terlibat dalam production.
produksi.

7 Personil yang terlibat dalam proses 7. Personnel engaged in the manufacturing


pembuatan hendaklah berbeda dengan process should be separate from the
personil yang menangani hewan. personnel responsible for animal care.

BANGUNAN, FASILITAS DAN PERALATAN PREMISES AND EQUIPMENT

8 Tingkat pengendalian lingkungan 8. The degree of environmental control of


terhadap pencemaran oleh partikulat dan particulate and microbial contamination
mikroba di sarana produksi hendaklah of the production premises should be
diterapkan pada produk dan tahap adapted to the product and the
produksi, dengan mengingat tingkat production step, bearing in mind the
pencemaran bahan awal dan risiko level of contamination of the starting

Edisi 2006 - 159 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

terhadap produk jadi. materials and the risk to the finished


product.

9 Risiko pencemaran silang antar produk 9. The risk of cross-contamination between


biologi, terutama pada tahap proses biological products, especially during
pembuatan di mana digunakan those stages of the manufacturing
organisme hidup, memerlukan tindakan process in which live organisms are
pencegahan tambahan terhadap fasilitas used, may require additional precautions
dan peralatan, seperti penggunaan with respect to facilities and equipment,
fasilitas dan peralatan tersendiri dan such as the use of dedicated facilities
sistem tertutup. and equipment, and the use of closed
systems.

10 Pada prinsipnya, hendaklah digunakan 10. In principle, dedicated facilities should


fasilitas tersendiri untuk produksi vaksin be used for the production of BCG
BCG dan penanganan organisme hidup vaccine and for the handling of live
yang digunakan dalam produksi produk organisms used in production of
tuberculin. tuberculin products.

11 Fasilitas tersendiri hendaklah digunakan 11. Dedicated facilities should be used for
untuk penanganan Bacillus anthracis, the handling of Bacillus anthracis, of
Clostridium botulinum dan Clostridium Clostridium botulinum and of Clostridium
tetani sampai proses inaktivasi selesai. tetani until the inactivation process is
accomplished

12 Tingkat pengendalian lingkungan 12. The degree of environmental control of


terhadap pencemaran oleh partikel dan particulate and microbial contamination
mikroba di sarana produksi hendaklah of the production premises should be
diterapkan kepada produk dan tahap adapted to the product and the
produksinya, berkenaan dengan production step, bearing in mind the
pencemaran bahan awal dan risikonya level of contamination of the starting
terhadap produk akhir. Proses materials and the risk to the finished
pembuatan produk biologi steril product. Manufacturing of sterile
hendaklah dilakukan setidaknya pada biological products should be performed
ruangan kelas C dan diisi di ruangan in at least Grade C room and filled in
kelas A / B. Grade A/B room.

13 Produksi secara simultan di area yang 13. Simultaneous production in the same
sama menggunakan biofermentor sistem area using closed systems of
tertutup dapat diterima untuk produk biofermenters may be acceptable for
seperti antibodi monoklonal dan produk products such as monoclonal antibodies
yang dibuat menggunakan teknik r-DNA. and products prepared by r-DNA
techniques.

14 Tahap proses setelah panen dapat 14. Processing steps after harvesting may
dilakukan secara simultan di sarana be carried out simultaneously in the
produksi yang sama asalkan tindakan same production area provided that
pencegahan yang sesuai dilakukan untuk adequate precautions are taken to
mencegah pencemaran silang. Untuk prevent cross-contamination. For killed
vaksin yang dimatikan dan toksoid, vaccines and toxoids, such parallel
proses yang paralel hendaklah hanya processing should only be performed
dilakukan setelah inaktivasi biakan atau after inactivation of the culture or after
sesudah proses detoksifikasi. detoxification.

Edisi 2006 - 160 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

15 Area bertekanan positif hendaklah 15. Positive pressure areas should be used
digunakan untuk pengolahan produk to process sterile products but negative
steril, namun untuk area tertentu yang pressure in specific areas at point of
digunakan untuk mikroba patogen exposure of pathogens is acceptable for
hendaklah bertekanan negatif untuk containment reasons.
mencegah penyebaran mikroba patogen Where negative pressure areas or safety
keluar dari area tersebut. Apabila area cabinets are used for aseptic processing
bertekanan negatif atau lemari pengaman of pathogens, they should be
digunakan untuk memproses mikroba surrounded by a positive pressure sterile
patogen secara aseptik, area tersebut zone.
hendaklah dikelilingi area steril
bertekanan positif.

16 Unit pengendali udara hendaklah 16. Air handling units should be dedicated to
tersendiri untuk area pengolahan tertentu the processing area concerned and
dan resirkulasi udara tidak boleh recirculation of air should not occur from
dilakukan dari area di mana organisme areas handling live pathogenic
patogen hidup ditangani, tapi dibuang organisms, but exhausted through
melalui filter sterilisasi atau tindakan sterilizing filter or other decontamination
dekontaminasi lain untuk mencegah measures to prevent escape of
keluarnya organisme patogen ke pathogens to surrounding environment.
lingkungan sekitar.

17 Tata letak dan desain area produksi dan 17. The layout and design of production
peralatan hendaklah memungkinkan areas and equipment should permit
proses pembersihan dan dekontaminasi effective cleaning and decontamination
yang efektif (misal: fumigasi). Prosedur (e.g. by fumigation). The cleaning and
pembersihan dan dekontaminasi decontamination procedures should be
hendaklah divalidasi. validated.

18 Peralatan yang digunakan untuk 18. Equipment used during handling of live
menangani organisme hidup hendaklah organisms should be designed to
didesain untuk menjaga agar biakan tetap maintain cultures in a pure state and
dalam keadaan murni dan tidak tercemar uncontaminated by external sources
oleh sumber eksternal selama proses. during processing.

19 Sistem pemipaan, katup dan filter 19. Pipe-work systems, valves and vent
ventilasi hendaklah didesain secara tepat filters should be properly designed to
untuk memudahkan proses pembersihan facilitate cleaning and sterilization. The
dan sterilisasi. Penggunaan sistem use of "clean in place" and "sterilize in
bersihkan-di-tempat dan sterilisasi–di- place" systems should be encouraged.
tempat sangat dianjurkan. Katup pada Valves on fermentation vessels should
tangki fermentasi hendaklah dapat be completely steam sterilisable. Air
disterilisasi dengan uap air secara vent filters should be hydrophobic and
sempurna. Filter ventilasi udara validated for their scheduled life span.
hendaklah hidrofobis dan jangka waktu
pemakaiannya divalidasi.

20 Containment primer hendaklah didesain 20. Primary containment should be


dan diuji untuk membuktikan bebas dari designed and tested to demonstrate
risiko kebocoran. freedom from leakage risk.

Edisi 2006 - 161 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

21 Limbah cair yang mungkin mengandung 21. Effluents which may contain pathogenic
mikroba patogen hendaklah didekon- microorganisms should be effectively
taminasi secara efektif. decontaminated

22 Karena (sehubungan dengan) keaneka- 22. Due to the vaiability of biological


ragaman produk atau proses biologi, products or processes, some additives
beberapa bahan aditif atau bahan baku or ingredients have to be measured or
harus diukur atau ditimbang selama weighed during the production process
proses produksi (misal dapar). Dalam hal (e.g. buffers). In these cases, small
ini bahan dapat disediakan dalam jumlah stocks of these substances may be kept
sedikit yang disimpan di area produksi in the production area but they should
tapi hendaklah tidak dikembalikan lagi ke not be returned to the general store.
gudang.

SARANA PEMELIHARAAN DAN ANIMAL QUARTERS AND CARE


PENANGANAN HEWAN

23 Hewan digunakan untuk pembuatan 23. Animals are used for the manufacture of
sejumlah produk biologi, misal: vaksin a number of biological products, for
polio (monyet), antibisa ular (kuda dan example polio vaccine (monkeys), snake
kambing), vaksin rabies (kelinci, mencit antivenoms (horses and goats), rabies
dan hamster) dan serum gonadotropin vaccine (rabbits, mice and hamsters)
(kuda). Hewan juga dapat digunakan and serum gonadotropin (horses). In
dalam pengujian mutu pada kebanyakan addition, animals may also be used in
serum dan vaksin, misal: vaksin pertusis the quality control of most sera and
(mencit), pirogenitas (kelinci), vaksin vaccines, e.g. pertussis vaccine (mice),
BCG (marmot). pyrogenicity (rabbits), BCG vaccine
(guinea-pigs).

24 Sarana pemeliharaan hewan untuk 24. Quarters for animals used in production
pembuatan dan pengujian produk biologi and control of biological products should
hendaklah terpisah dari area produksi be separated from production and
dan pengujian mutu. Status kesehatan control areas. The health status of
hewan dari mana bahan awal berasal dan animals from which some starting
yang akan digunakan untuk uji mutu dan materials are derived and of those used
uji keamanan hendaklah dipantau dan for quality control and safety testing
dicatat. should be monitored and recorded.

25 Personil yang bekerja di sarana hewan 25. Staff employed in such areas must be
hendaklah dilengkapi dengan baju provided with special clothing and
khusus dan fasilitas untuk ganti baju. changing facilities.

26 Jika monyet digunakan untuk pembuatan 26. Where monkeys are used for the
atau pengujian mutu produk biologi, maka production or quality control of biological
diperlukan pertimbangan khusus seperti products, special consideration is
tercantum pada persyaratan WHO required as laid down in the current
Requirements for Biological Substances WHO Requirements for Biological
terkini. Substances.

27 Hendaklah tersedia fasilitas untuk 27. There should be facilities for the
desinfeksi kandang hewan, jika mungkin, disinfection of cages, if possible by

Edisi 2006 - 162 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

dilakukan dengan uap air, dan insinerator steam, and an incinerator for disposing
untuk memusnahkan limbah dan bangkai of waste and dead animals.
hewan.

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

28 Spesifikasi bahan awal biologi mem- 28. Specifications for biological starting
butuhkan dokumentasi tambahan tentang materials may need additional
sumber, asal, metode pembuatan dan documentation on the source, origin,
pengendalian yang dilakukan terutama method of manufacture and controls
pengendalian mikrobiologi. applied particularly microbiological
controls.

29 Spesifikasi hendaklah ditetapkan untuk 29. Specification should be established for


bahan awal, produk antara, produk starting materials, intermediate, bulk and
ruahan dan produk jadi. finished products.

30 Semua galur mikroorganisme yang 30. All strains of microorganism used for
digunakan untuk produksi dan pengujian production and testing should be
hendaklah didokumentasikan. documented.

PRODUKSI PRODUCTION

Bahan awal Starting Materials

31 Sumber, asal dan kesesuaian bahan awal 31. The source, origin and suitability of
hendaklah ditetapkan dengan jelas. Jika starting materials should be clearly
pengujian memerlukan waktu lama, defined. Where the necessary tests take
pengolahan bahan awal diperbolehkan a long time, it may be permissible to
sebelum hasil uji tersedia. Dalam hal ini process starting materials before the
pelulusan produk jadi boleh diberikan results of the tests are available. In such
apabila hasil uji bahan awal dan produk cases, release of a finished product is
jadi memenuhi syarat. conditional on satisfactory results of
these tests.

32 Jika bahan awal perlu disterilisasi, 32. Where sterilization of starting materials
hendaklah sedapat mungkin dilakukan is required, it should be carried out
dengan cara panas. Jika diperlukan where possible by heat. Where
metode lain yang sesuai (missal : iradiasi) necessary, other appropriate methods
dapat juga digunakan untuk inaktivasi may also be used for inactivation of
bahan biologi. biological materials (e.g. irradiation).

Lot Benih dan Sistem Bank Sel Seed Lot and Cell Bank System

33 Untuk mencegah perubahan sifat yang 33. In order to prevent the unwanted drift of
tidak diinginkan yang terjadi karena properties which might ensue from
berulang-ulangnya subkultur atau repeated subcultures or multiple
pelipatgandaan generasi, pembuatan generations, the production of biological
produk biologi dengan biakan mikroba, products obtained by microbial culture,
propagasi biakan sel pada embrio dan cell culture of propagation in embryos
hewan hendaklah berdasarkan sistem lot and animals should be based on a

Edisi 2006 - 163 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

benih induk dan lot benih kerja dan/atau system of master and working seed lots
bank sel. and/or cell banks.

34 Jumlah generasi (pelipatgandaan, 34. The number of generations (doublings,


pasase) antara lot benih atau bank sel passages) between the seed lot or cell
dan produk jadi hendaklah konsisten bank and the finished product should be
dengan dosier izin edar. Peningkatan consistent with the marketing
skala proses tidak boleh mengubah authorization dossier. Scaling up of the
hubungan mendasar ini. process should not change this
fundamental relationship.

35 Lot benih dan bank sel hendaklah 35. Seed lots and cell banks should be
dikarakterisasi secara memadai dan diuji adequately characterized and tested for
terhadap cemaran. Kesesuaian contaminants. Their suitability for use
penggunaan hendaklah dapat dibuktikan should be further demonstrated by the
dengan melihat konsistensi karakteristik consistency of the characteristics and
dan mutu dari bets produk yang quality of the successive batches of
berurutan. Lot benih dan bank sel product. Seed lots and cell banks should
hendaklah dibuat, disimpan, dan be established, stored and used in such
digunakan sedemikian rupa sehingga a way as to minimize the risks of
dapat meminimalkan risiko pencemaran contamination or alteration.
atau perubahan.

36 Pembuatan lot benih dan bank sel 36. Establishment of the seed lot and cell
hendaklah dilakukan di dalam lingkungan bank should be performed in a suitably
terkendali yang sesuai untuk melindungi controlled environment to protect the
lot benih dan bank sel, dan jika perlu juga seed lot and the cell bank and, if
personil yang menangani. Selama applicable, the personnel handling it.
pembuatan lot benih dan bank sel, tidak During the establishment of the seed lot
boleh ada bahan hidup atau infektif lain and cell bank, no other living or
(misal : virus, cell lines atau galur sel) infectious material (e.g. virus, cell lines
ditangani secara bersamaan di area yang or cell strains) should be handled
sama atau oleh personil yang sama. simultaneously in the same area or by
the same persons.

37 Bukti stabilitas dan pemulihan lot benih 37. Evidence of the stability and recovery of
dan bank sel hendaklah the seeds and banks should be
didokumentasikan. Wadah penyimpanan documented. Storage containers should
hendaklah tertutup kedap, diberi label be hermetically sealed, clearly labeled
yang jelas, dan disimpan pada suhu yang and kept at an appropriate temperature.
tepat. Persediaan bahan hendaklah An inventory should be meticulously
disimpan dengan cermat dan rapi. Suhu kept. Storage temperature should be
penyimpanan dalam lemari pembeku dan recorded continuously for freezers and
dalam nitrogen cair hendaklah dicatat properly monitored for liquid nitrogen.
secara terus menerus. Tiap Any deviation from set limits and any
penyimpangan dari batas yang telah corrective action taken should be
ditentukan dan tindakan perbaikan yang recorded.
telah dilakukan hendaklah dicatat.

38 Hanya personil yang diberi wewenang 38. Only authorized personnel should be
diizinkan untuk menangani bahan ini dan allowed to handle the material and this
penanganan tersebut hendaklah handling should be done under the
dilakukan dalam pengawasan seorang supervision of a responsible person.

Edisi 2006 - 164 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

penanggung jawab. Akses ke bahan yang Access to stored material should be


disimpan hendaklah dikendalikan. Lot controlled. Different seed lots or cell
benih dan bank sel yang berbeda banks should be stored in such a way to
hendaklah disimpan sedemikian rupa avoid confusion or cross-contamination.
untuk menghindari keraguan dan It is desirable to split the seed lots and
pencemaran silang. Sebaiknya lot benih cell banks and to store the parts at
dan bank sel dibagi dan disimpan different locations so as to minimize the
terpisah untuk meminimalkan risiko rusak risks of total loss.
keseluruhannya.

39 Semua wadah dari bank sel induk atau 39. All containers of master or working cell
bank sel kerja dan lot benih hendaklah banks and seed lots should be treated
ditangani dengan cara yang sama selama identically during storage. Once
penyimpanan. Sekali dipindahkan dari removed from storage, the containers
penyimpanan, wadah tersebut tidak boleh should not be returned to the stock.
dikembalikan ke stok semula.

Prinsip Kerja Operating Principles

40 Sifat memacu pertumbuhan yang dimiliki 40. The growth promoting properties of
media biakan hendaklah dibuktikan. culture media should be demonstrated.

41 Penambahan bahan atau biakan ke 41. Addition of materials or cultures to


dalam fermentor dan tangki lain serta fermenters and other vessels and the
pengambilan sampel hendaklah taking of samples should be carried out
dilakukan secara hati-hati dalam kondisi under carefully controlled conditions to
yang terkendali untuk menghindari ensure that absence of contamination is
pencemaran. Sebelum penambahan maintained. Care should be taken to
bahan atau pengambilan sampel ensure that vessels are correctly
hendaklah dipastikan bahwa sambungan connected when addition or sampling
selang ke tangki sudah terpasang dengan take place.
benar.

42 Sentrifugasi dan pencampuran produk 42. Centrifugation and blending of products


dapat menyebabkan pembentukan can lead to aerosol formation and
partikel aerosol, oleh karena itu tindakan containment of such activities to prevent
penutupan (containment) perlu dilakukan transfer of live microorganisms is
untuk mencegah penyebaran necessary.
mikroorganisme hidup.

43 Media biakan lebih baik disterilisasi di- 43. If possible, media should be sterilized in
tempat. Jika memungkinkan penambahan place. In-line sterilizing filters for routine
gas, media, asam atau basa, bahan addition of gases, media, acids or
pengurang busa, dan lain-lain ke dalam alkalis, defoaming agents etc. to
fermentor hendaklah melalui filter fermenters should be used where
sterilisasi yang terpasang di lini proses. possible.

44 Hendaklah diberikan perhatian pada 44. Careful consideration should be given to


validasi proses penghilangan atau the validation of any necessary virus
inaktivasi virus. removal or inactivation undertaken.

45 Tindakan khusus hendaklah dilakukan 45. In cases where a virus inactivation or


pada saat proses penghilangan atau removal process is performed during

Edisi 2006 - 165 - 2006 Edition


Aneks 2 - Pembuatan Produk Biologi Annex - 2 Manufacture of Biological
Products

inaktivasi virus untuk mencegah risiko manufacture, measures should be taken


pencemaran ulang produk yang sudah to avoid the risk of recontamination of
tidak mengandung virus atau yang telah treated products by non-treated
diinaktivasi dengan produk yang belum products.
ditangani.

46 Peralatan yang digunakan untuk 46. A wide variety of equipment is used for
kromatografi hendaklah dikhususkan chromatography, and in general such
hanya untuk pemurnian satu produk dan equipment should be dedicated to the
hendaklah disterilisasi atau disanitasi di purification of one product and should
antara bets yang akan dilakukan. be sterilized or sanitized between
Pemakaian peralatan yang sama untuk batches. The use of the same
tahap proses yang berbeda tidak equipment at different stages of
dianjurkan. Kriteria penerimaan masa processing should be discouraged.
pakai dan metode sanitasi atau sterilisasi Acceptance criteria, life span and
kolom kromatografi hendaklah ditetapkan. sanitization or sterilization method of
columns should be defined.

PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL

47 Pengawasan-selama-proses berperan 47. In-process controls play a specially


sangat penting untuk menjamin important role in ensuring the
konsistensi mutu produk biologi. consistency of the quality of biological
Pengawasan yang kritis terhadap mutu products. Those controls, which are
(misal: penghilangan virus), tapi yang crucial for quality (e.g. virus removal) but
tidak dapat dilakukan pada produk jadi, which cannot be carried out on the
hendaklah dilakukan pada tahap produksi finished product, should be performed at
yang tepat. an appropriate stage of production.

48 Perlu menyimpan sampel produk antara 48. It may be necessary to retain samples of
dalam kondisi penyimpanan yang tepat intermediate products in sufficient
dan jumlah yang cukup untuk dilakukan quantities and under appropriate storage
pengujian ulang atau konfirmasi kontrol conditions to allow the repetition or
dari bets. confirmation of a batch control.

49 Proses produksi tertentu misal fermentasi 49. Continuous monitoring of certain


hendaklah dipantau terus-menerus. Data production processes is necessary, for
yang terkumpul menjadi bagian dari example fermentation. Such data should
catatan bets. form part of the batch record.

50 Jika menggunakan biakan kontinu 50. Where continuous culture is used,


(continuous culture), pertimbangan special consideration should be given to
khusus hendaklah diberikan terhadap the quality control requirements arising
persyaratan pengujian mutu yang timbul from this type of production method.
dari cara produksi jenis ini.

Edisi 2006 - 166 - 2006 Edition


Aneks 3 ANNEX 3

PEMBUATAN GAS MANUFACTURE OF


MEDISINAL MEDICINAL GASES

PRINSIP PRINCIPLE

Aneks ini mengatur pembuatan gas medisinal This annex deals with industrial
di industri, yang merupakan proses industri manufacturing of medicinal gases, which is a
khusus dan tidak lazim dilakukan oleh industri specialised industrial process not normally
farmasi. Aneks ini tidak mencakup pembuatan undertaken by pharmaceutical companies. It
dan penanganan gas medisinal di rumah does not cover manufacturing and handling
sakit, yang harus memenuhi peraturan of medicinal gases in hospitals, which will be
pemerintah. Meskipun demikian beberapa subject to national legislation. However
bagian yang relevan dari aneks ini dapat relevant parts of this annex may be used as
digunakan sebagai dasar kegiatan tersebut. a basis for such activities.

Pembuatan gas medisinal umumnya The manufacture of medicinal gases is


dilakukan dengan menggunakan sistem generally carried out in closed equipment.
tertutup. Oleh karena itu pencemaran Consequently, environmental contamination
lingkungan terhadap produk kecil. Meskipun of the product is minimal. However, there is a
demikian risiko pencemaran silang dengan risk of cross-contamination with other gases.
gas lain tetap ada.

Pembuatan gas medisinal hendaklah Manufacture of medicinal gases should


memenuhi persyaratan dasar Cara comply with the basic requirements of GMP,
Pembuatan Obat yang Baik (CPOB), with applicable annexes, pharmacopoeial
aneksnya yang sesuai, standar Farmakope standards and the following detailed
dan pedoman rinci berikut. guidelines.

PERSONALIA PERSONNEL

1 Personil yang bertanggung jawab melu- 1. The authorized person responsible for
luskan suatu bets hendaklah memiliki releasing batches should have a
pengetahuan menyeluruh dan thorough knowledge of the production
pengalaman praktis di bidang produksi and control of medicinal gases
serta pengendalian mutu gas medisinal. including practical experience.

2 Seluruh personil yang terlibat dalam 2. All personnel involved in the


pembuatan gas medisinal hendaklah manufacture of medicinal gases
memiliki pengetahuan cara pembuatan should understand the Good
yang baik yang berhubungan dengan gas Manufacturing Practices relevant to
medisinal serta menyadari aspek penting medicinal gases and should be aware
yang kritis dan bahaya potensial bagi of the critically important aspects and
pasien pengguna produk yang berbentuk potential hazards for patients from
gas. medicinal products in the form of gas.

Edisi 2006 - 167 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

BANGUNAN, FASILITAS DAN PERALATAN PREMISES AND EQUIPMENT

Bangunan dan Fasilitas Premises

3 Gas medisinal hendaklah diisikan di 3. Medicinal gases should be filled in a


daerah terpisah dari gas non-medisinal separate area from non-medicinal gases
dan tidak boleh terjadi pertukaran tabung and there should be no exchange of
di antara dua daerah ini. Dalam hal containers between these areas. In
khusus, pengisian secara kampanye exceptional cases, the principal of
dapat dilakukan pada daerah yang sama campaign filling in the same area can be
dengan syarat dilakukan tindakan accepted provided that specific
pencegahan khusus dan telah dilakukan precautions are taken and necessary
validasi yang diperlukan. validation is done.

4 Hendaklah tersedia ruangan dengan 4. Premises should provide sufficient


ukuran yang memadai untuk proses space for manufacturing, testing and
pembuatan, kegiatan pengujian dan storage operations to avoid the risk of
penyimpanan untuk mencegah risiko mix-up. Premises should be clean and
campur-baur. Bangunan dan fasilitas tidy to encourage orderly working and
hendaklah bersih dan rapi untuk adequate storage.
memudahkan pelaksanaan pekerjaan
dan penyimpanan yang sesuai.

5 Daerah pengisian hendaklah memiliki 5. Filling areas should be of sufficient size


ukuran yang cukup dan tataletak yang and have an orderly layout to provide:
tepat untuk memungkinkan :
a) pemberian batas pemisah bagi gas a) separate marked areas for
yang berbeda; dan different gases; and
b) penandaan yang jelas serta b) clear identification and
pemisahan tabung kosong dan segregation of empty cylinders
tabung dalam berbagai tahap proses and cylinders at various stages of
(misalnya : “tunggu pengisian”, “telah processing (e.g. "awaiting filling",
diisi”, “karantina”, “diluluskan”, "filled", "quarantine", "approved",
“ditolak”). "rejected").
Metode yang dipakai untuk mencapai The method used to achieve these
berbagai tingkat pemisahan tergantung various levels of segregation will depend
dari sifat, eksistensi dan kompleksitas on the nature, extent and complexity of
seluruh kegiatan, tetapi pemisahan the overall operation, but marked-out
dengan penandaan pada lantai, partisi, floor areas, partitions, barriers and signs
penghalang dan tanda dapat digunakan could be used or other appropriate
atau dengan cara lain yang sesuai. means.

Peralatan Equipment

6 Seluruh peralatan yang digunakan dalam 6. All equipment for manufacture and
pembuatan dan analisis, di mana perlu, analyses should be qualified and
hendaklah dikualifikasi dan dikalibrasi calibrated regularly as appropriate.
secara berkala.

7 Perlu dipastikan untuk menjamin bahwa 7. It is necessary to ensure that the correct
gas yang benar diisikan ke dalam tabung gas is put into the correct container.
yang benar. Tidak boleh ada interkoneksi Except for validated automated filling

Edisi 2006 - 168 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

antara pipa gas yang berbeda, kecuali processes there should be no


untuk proses pengisian otomatis yang interconnections between pipelines
tervalidasi. Manifold hendaklah dilengkapi carrying different gases. The manifolds
dengan alat penghubung pengisian yang should be equipped with fill connections
hanya cocok untuk katup dari satu jenis that correspond only to the valve for that
gas saja atau suatu campuran gas particular gas or particular mixture of
sehingga hanya tabung yang benar dapat gases so that only the correct containers
ditautkan pada manifold (Penggunaan can be attached to the manifold. (The
jenis manifold dan penghubung katup use of manifold and container valve
tabung hendaklah mengikuti standar connections may be subject to
nasional atau internasional). international or national standards.)

8 Tabung gas medisinal hendaklah memiliki 8. Cylinders for medicinal gases should
karakteristik teknis yang sesuai. Mulut have appropriate technical
tabung gas hendaklah diberi segel characteristics. The outlets of cylinders
pengaman (tamper-evident seals). should be equipped with tamper-evident
seals.

9 Kegiatan perbaikan dan perawatan tidak 9. Repair and maintenance operations


boleh memengaruhi mutu gas medisinal. should not affect the quality of the
medicinal gases.

10 Pengisian gas non-medisinal hendaklah 10. Filling of non-medicinal gases should be


tidak dilakukan di area dan dengan avoided in areas and with equipment
peralatan produksi gas medisinal. destined for the production of medicinal
Pengecualian dapat diterima jika mutu gases. Exceptions can be acceptable if
gas non-medisinal minimal sama dengan the quality of the gas used for non-
mutu gas medisinal dan standar CPOB medicinal purposes is at least equal to
selalu dipenuhi. Hendaklah tersedia the quality of the medicinal gas and
metode pencegahan aliran balik GMP-standards are maintained. There
(backflow) yang tervalidasi pada pipa should be a validated method of
penyalur yang memasok area pengisian backflow prevention in the line supplying
gas non-medisinal untuk mencegah the filling area for non-medicinal gases
pencemarani gas medisinal. to prevent contamination of the
medicinal gas.

11 Tangki penyimpanan dan tangki 11. Storage tanks and mobile delivery tanks
pengiriman yang mobil hendaklah should be dedicated to one gas and a
digunakan hanya untuk satu macam gas well-defined quality of this gas. However
saja yang mutunya telah ditetapkan. liquefied medicinal gases may be stored
Meskipun demikian gas medisinal cair or transported in the same tanks as the
dapat disimpan atau dikirim dalam tangki same non-medicinal gas provided that
yang sama untuk gas non-medisinal the quality of the latter is at least equal
dengan syarat mutu gas non-medisinal to the quality of the medicinal gas.
minimal sama dengan mutu gas
medisinal.

12 Manifold gas medisinal hendaklah dipakai 12. The medicinal gases manifold should be
hanya untuk satu jenis gas saja atau dedicated to a single gas or to a given
suatu campuran gas saja. mixture of gases

Edisi 2006 - 169 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

13 Data yang dicatat untuk tiap bets tabung 13. Data included in the records for each
yang diisi harus menjamin bahwa seluruh batch of cylinders filled must ensure that
tabung yang diisi dapat ditelusuri each filled cylinder is traceable to
terhadap seluruh aspek signifikan dari significant aspects of the relevant filling
kegiatan pengisian yang relevan. Di operations. As appropriate, the following
mana perlu, hal berikut hendaklah dicatat: should be entered:
a) nama produk; a) the name of the product;
b) tanggal dan waktu kegiatan b) the date and the time of the filling
pengisian; operations;
c) referen stasiun pengisian yang c) a reference to the filling station
digunakan; used;
d) peralatan yang digunakan; d) equipment used;
e) nama dan rujukan spesifikasi dari e) name and reference to the
gas atau tiap gas dalam campuran; specification of the gas or each gas
in a mixture;
f) kegiatan pra-pengisian yang f) pre-filling operations performed
dilakukan (lihat Butir 33); (see Section 33.);
g) jumlah dan ukuran tabung sebelum g) the quantity and size of cylinders
dan sesudah pengisian; before and after filling;
h) nama operator pelaksana kegiatan h) the name of the person carrying out
pengisian; the filling operation;
i) paraf operator pada tiap tahap i) the initials of the operators for each
kegiatan signifikan (kesiapan jalur, significant step (line clearance,
penerimaan tabung, pengosongan receipt of cylinders, emptying of
tabung, dan sebagainya); cylinders etc);
j) parameter kunci yang diperlukan j) key parameters that are needed to
untuk memastikan pengisian ensure correct fill at standard
dilakukan dengan benar dan sesuai conditions;
kondisi standar;
k) hasil dari pengujian mutu dan di k) the results of quality control tests
mana alat pengujian dikalibrasi and where test equipment is
sebelum dilakukan pengujian, calibrated before each test, the
spesifikasi referen gas (reference reference gas specification and
gas specification) dan hasil calibration check results;
kalibrasinya;
l) hasil dari pemeriksaan yang sesuai l) results of appropriate checks to
untuk menjamin bahwa tabung telah ensure the containers have been
diisi; filled;
m) sampel label kode bets; m) a sample of the batch code label;
n) tiap masalah atau kejadian yang n) details of any problems or unusual
tidak biasa secara rinci, dan tanda events, and signed authorisation for
tangan pengesahan untuk tiap any deviation from filling
penyimpangan terhadap instruksi instructions; and
pengisian; dan
o) persetujuan, tanggal dan tanda o) to indicate agreement, the date and
tangan supervisor yang bertanggung signature of the supervisor
jawab untuk kegiatan pengisian. responsible for the filling operation.

Edisi 2006 - 170 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

PRODUKSI PRODUCTION

14 Semua tahap kritis dari proses 14. All critical steps in the different
pembuatan yang berbeda hendaklah manufacturing processes should be
divalidasi. subject to validation.

Produksi Produk Ruahan Bulk Production

15 Gas ruahan untuk keperluan medis dapat 15. Bulk gases intended for medicinal use
dibuat secara sintesis kimia atau could be prepared by chemical
diperoleh dari sumber alam dan synthesis or obtained from natural
dilanjutkan dengan tahap pemurnian bila resources followed by purification
perlu (misalnya pada pabrik pemisahan steps if necessary (as for example in
udara). Gas ini dapat dianggap sebagai an air separation plant). These gases
Bahan Farmasi Aktif [Active could be regarded as Active
Pharmaceutical Ingredients (API)] atau Pharmaceutical Ingredients (API) or as
produk farmasi ruahan sesuai dengan bulk pharmaceutical products as
keputusan Otoritas Pengawasan Obat decided by the International Drug
(OPO). Regulatory Authority (DRA).

16 Hendaklah tersedia dokumentasi yang 16. Documentation should be available


merinci kemurnian, komponen lain dan specifying the purity, other components
impuritas yang mungkin terdapat dalam and possible impurities that may be
sumber gas dan pada tahap pemurnian. present in the source gas and at
Hendaklah tersedia diagram (Flow charts) purification steps, as applicable. Flow
untuk tiap proses yang berbeda. charts of each different process should
be available.

17 Seluruh tahap pemisahan dan pemurnian 17. All separation and purification steps
hendaklah didesain sedemikian rupa agar should be designed to operate at
dapat dioperasikan dengan efektivitas optimal effectiveness. For example,
yang optimal. Misalnya, impuritas yang impurities that may adversely affect a
mungkin berpengaruh buruk terhadap purification step should be removed
tahap pemurnian hendaklah dihilangkan before this step is reached.
sebelum tahap tersebut dilakukan.

18 Tahap pemisahan dan pemurnian 18. Separation and purification steps


hendaklah divalidasi efektifitasnya dan should be validated for effectiveness
dipantau berdasarkan hasil validasi. Di and monitored according to the results
mana perlu, pengawasan-selama-proses of the validation. Where necessary, in-
hendaklah dilakukan secara kontinu process controls should include
untuk memantau proses. Perawatan dan continuous analysis to monitor the
penggantian komponen peralatan yang process. Maintenance and
harus diganti, misalnya filter untuk replacement of expendable equipment
pemurnian, hendaklah berdasarkan hasil components, e.g. purification filters,
pemantauan dan validasi. should be based on the results of
monitoring and validation.

19 Bila berlaku, batas suhu proses 19. If applicable, limits for process
hendaklah ditetapkan dan pemantauan temperatures should be documented
selama-proses hendaklah mencakup and in-process monitoring should
pengukuran suhu. include temperature measurement.

Edisi 2006 - 171 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

20 Sistem komputerisasi yang digunakan 20. Computer systems used in controlling


untuk mengendalikan atau memantau or monitoring processes should be
proses hendaklah divalidasi. validated.

21 Untuk proses kontinu, definisi dari satu 21. For continuous processes, a definition
bets hendaklah ditetapkan dan dikaitkan of a batch should be documented and
dengan analisis gas ruahan. related to the analysis of the bulk gas.

22 Mutu dan impuritas hendaklah dipantau 22. Gas production should be continuously
secara kontinu selama produksi gas. monitored for quality and impurities.

23 Air yang digunakan untuk pendinginan 23. Water used for cooling during
selama pengempaan udara, jika compression of air should be
bersentuhan dengan gas medisinal monitored for microbiological quality
hendaklah dipantau mutu when in contact with the medicinal gas.
mikrobiologisnya.

24 Seluruh kegiatan transfer gas medisinal 24. All the transfer operations, including
cair termasuk pengendalian sebelum controls before transfers, of liquefied
transfer, dari tempat penyimpanan primer gases from primary storage should be
hendaklah mengikuti prosedur tertulis in accordance with written procedures
yang disiapkan untuk menghindari designed to avoid any contamination.
pencemaran. Jalur pipa transfer gas The transfer line should be equipped
hendaklah dilengkapi dengan katup satu with a non-return valve or any other
arah (non-return valve) atau dengan cara suitable alternative. Particular attention
lain yang sesuai. Perhatian khusus should be paid to purge the flexible
hendaklah diberikan pada penyemburan connections and to coupling hoses and
(purge) tiap sambungan fleksibel dan connectors.
penautan selang dengan konektornya.

25 Gas kiriman baru boleh ditambahkan ke 25. Deliveries of gas may be added to bulk
tangki penyimpanan gas ruahan yang storage tanks containing the same gas
berisi gas yang sama dari pengiriman from previous deliveries. The results of
sebelumnya. Hasil pengujian dari sampel a sample must show that the quality of
gas yang baru dikirim harus menunjukkan the delivered gas is acceptable. Such
bahwa mutu gas tersebut dapat diterima. a sample could be taken from :
Sampel gas dapat diambil dari:
a) gas yang dikirim sebelum a) the delivered gas before the
ditambahkan; atau delivery is added; or
b) dari tangki gas ruahan setelah b) from the bulk tank after adding
ditambahkan dan dicampur. and mixing.

26 Gas ruahan untuk pemakaian medis 26. Bulk gases intended for medicinal use
hendaklah dinyatakan sebagai suatu should be defined as a batch,
bets, diperiksa sesuai dengan monografi controlled in accordance with relevant
farmakope dan diluluskan untuk pharmacopoeial monographs and
pengisian. released for filling.

Pengisian dan Pelabelan Filling and Labelling

27 Gas medisinal yang akan diisikan 27. For filling of medicinal gases the batch
hendaklah ditetapkan nomor betsnya. should be defined.

Edisi 2006 - 172 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

28 Pembersihan dan pembilasan alat serta 28. Cleaning and purging of filling equipment
pipa pengisian hendaklah mengikuti and pipelines should follow written
prosedur tetap serta diperiksa bahwa procedures, and checks for the absence
bahan pembersih atau cemaran lain of cleaning agents or other contaminants
sudah hilang, sebelum jalur pengisian should be carried out before the line is
diluluskan untuk dipakai. released for use.

29 Tabung gas medisinal hendaklah 29. Containers for medicinal gases should
memenuhi persyaratan spesifikasi teknis conform to appropriate technical
yang sesuai. Setelah pengisian katup specifications. Valve outlets should be
pengeluaran gas hendaklah diberi segel equipped with tamper-evident seals after
pengaman. Tabung gas hendaklah filling. Cylinders should preferably have
diperlengkapi dengan katup yang dapat minimum pressure retention valves in
menjaga agar tabung masih berisi sedikit order to get adequate protection against
tekanan gas untuk mencegah terjadinya contamination.
cemaran.

30 Manifold untuk pengisian gas medisinal 30. The medicinal gases filling manifold as
termasuk tabung hendaklah dipakai well as the cylinders should be dedicated
hanya untuk satu jenis gas medisinal atau to a single medicinal gas or to a given
satu campuran gas medicinal (lihat butir mixture of medicinal gases (see also
7) Section 7.). There should be a system in
Hendaklah memiliki sistem yang dapat place ensuring traceability of cylinders
menjamin ketelusuran pemakaian tabung and valves.
dan katup.

31 Pembersihan dan pembilasan pipa serta 31. Cleaning and purging of filling equipment
alat pengisian hendaklah dilakukan and pipelines should be carried out
sesuai prosedur tetap. Hal ini sangat according to written procedures. This is
penting terutama setelah perawatan atau especially important after maintenance or
penghentian sistem yang terintegrasi. breaches of system integrity. Checks for
Pemeriksaan terhadap tidak adanya the absence of contaminants should be
cemaran hendaklah dilakukan sebelum carried out before the line is released for
jalur pengisian dinyatakan lulus untuk use. Records should be maintained.
digunakan. Catatan ini hendaklah
disimpan.

32 Sebelum pengisian hendaklah dilakukan 32. Checks to be performed before filling


pemeriksaan yang mencakup: should include:
a) pemeriksaan eksternal secara visual a) visual external inspection of each
terhadap tiap katup dan tabung akan valve and container for dents, arc
adanya penyok, noda bakar bekas burns, other damage and oil or
las, kerusakan lain, oli atau pelumas; grease;
b) pemeriksaan tiap sambungan katup b) a check of each cylinder or
tabung atau tangki kriogenis untuk cryogenic vessels valve connection
memastikan bahwa sambungan to determine that it is the proper type
katup ini adalah jenis yang tepat for the particular medicinal gas
untuk gas medisinal yang akan involved;
diisikan;
c) pemeriksaan untuk memastikan c) a check to determine that the
bahwa tes hidrostatis telah dilakukan hydrostatic test has been conducted
sesuai dengan persyaratan.Tiap as required.

Edisi 2006 - 173 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

tabung hendaklah diberi kode untuk Each cylinder should be coded to


menunjukkan tanggal pengujian show the date of the last hydrostatic
hidrostatis terakhir; dan test; and
d) pemeriksaan untuk memastikan d) a check to determine that each
bahwa tiap tabung diberi kode warna container is colour-coded and
dan diberi label. labelled.

33 Terhadap tabung gas hendaklah 33. Cylinders should be subject to an visual


dilakukan pemeriksaan eksternal secara external inspection when:
visual jika:
¾ tabung baru; dan ¾ they are new; and
¾ pada pengujian tekanan hidrostatis ¾ in connection with any hydrostatic
atau pengujian lain yang ekuivalen. pressure test or equivalent test.

34 Setelah katup ditautkan, katup hendaklah 34. After fitting of the valve, the valve should
dijaga agar selalu dalam keadaan be maintained in a closed position to
tertutup untuk mencegah masuknya prevent any contamination from entering
cemaran ke dalam tabung. the cylinder.

35 Pemeriksaan yang dilakukan sebelum 35. Checks to be performed before filling


pengisian hendaklah mencakup: should include:
a) pemeriksaan untuk menentukan a) a check to determine the residual
masih ada sisa tekanan gas dalam pressure (>3 to 5 bar) to ensure that
tabung (>3 sampai 5 bar) untuk the cylinder is not emptied;
memastikan bahwa tabung tidak
kosong;
b) tabung tanpa tekanan gas sisa b) cylinders with no residual pressure
hendaklah dipisahkan untuk should be put aside for additional
dilakukan tindakan tambahan untuk measures to make sure they are not
memastikan bahwa tabung tidak contaminated with water or other
tercemar air atau cemaran lain. contaminants. These could include
Tindakan ini meliputi pembersihan cleaning with validated methods or
dengan metode yang telah divalidasi visual inspection as justified;
atau dengan pemeriksaan secara
visual sesuai justifikasi;
c) memastikan bahwa semua label bets c) assuring that all batch labels and
dan label lain yang rusak sudah other labels if damaged have been
dihilangkan; removed;
d) pemeriksaan eksternal secara visual d) visual external inspection of each
terhadap tiap katup dan tabung akan valve and container for dents, arc
adanya penyok, noda bakar bekas burns, debris, other damage and
las, kerusakan lain, oli atau pelumas; contamination with oil or grease;
tabung hendaklah dibersihkan, cylinders should be cleaned, tested
diperiksa dan dirawat dengan benar; and maintained in an appropriate
manner;
e) pemeriksaan tiap sambungan katup e) a check of each cylinder or cryogenic
tabung atau tangki kriogenis untuk vessel valve connection to determine
memastikan bahwa sambungan that it is the proper type for the
katup ini adalah jenis yang tepat particular medicinal gas involved;
untuk gas medisinal yang akan
diisikan;
f) pemeriksaan “kode tanggal f) a check of the cylinder “test code
pemeriksaan” pada tabung untuk date” to determine that the

Edisi 2006 - 174 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

mengetahui bahwa pemeriksaan hydrostatic pressure test or


tekanan hidrostatis atau equivalent test has been conducted
pemeriksaan lain yang ekivalen telah and still is valid as required by
dilakukan dan masih berlaku sesuai national or international
dengan pedoman nasional atau guidelines;and
internasional; dan
g) pemeriksaan untuk memastikan g) a check to determine that each
bahwa setiap wadah diberi kode container is colour-coded according
warna sesuai dengan standar yang to the relevant standard.
relevan.

36 Tabung kembalian yang akan diisi ulang 36. Cylinders which have been returned for
hendaklah disiapkan dengan sangat hati- refilling should be prepared with great
hati untuk memperkecil risiko care in order to minimise risks for
pencemaran. Batas maksimum teoritis contamination. For compressed gases a
impuritas untuk gas bertekanan adalah maximum theoretical impurity of 500 ppm
500 ppm v/v untuk tekanan pengisian v/v should be obtained for a filling
sebesar 200 bar (dan ekivalennya untuk pressure of 200 bar (and equivalent for
tekanan pengisian yang lain). other filling pressures).

37 Penyiapan tabung dapat dilakukan 37. Cylinders could be prepared as follows:


sebagai berikut :
¾ gas yang tersisa dalam tabung ¾ any gas remaining in the cylinders
hendaklah dikeluarkan secara vakum should be removed by evacuating the
(sekurang-kurangnya tekanan absolut container (at least to a remaining
gas tersisa 150 millibar), atau absolute pressure of 150 millibar) or
¾ by blowing down each container,
¾ pelepasan tekanan (Blowing down) followed by purging using validated
tiap tabung, dilanjutkan dengan methods (partial pressurisation at
pembilasan yang metodenya least to 7 bar and then blowing
tervalidasi (tekanan parsial minimal 7 down).
bar kemudian tekanan diturunkan).

38 Untuk tabung yang dilengkapi dengan 38. For cylinders equipped with residual
katup tekanan sisa (positif), satu kali (positive) pressure valves, one
pengosongan dengan vakum hingga 150 evacuation under vacuum at 150 millibar
millibar sudah cukup apabila tekanan sisa is sufficient if the pressure is positive. As
positif. Sebagai alternatif, analisis secara an alternative, full analysis of the
menyeluruh terhadap sisa gas hendaklah remaining gas should be carried out for
dilakukan untuk tiap tabung. each individual container.

39 Hendaklah dilakukan pemeriksaan yang 39. There should be appropriate checks to


sesuai untuk memastikan bahwa wadah ensure that containers have been filled.
telah terisi. Salah satu indikasi untuk An indication that it is filling properly could
memastikan bahwa pengisian berjalan be to ensure that the exterior of the
baik adalah tabung bagian luar akan cylinder is warm by touching it lightly
terasa hangat bila disentuh. during filling.

40 Tiap tabung hendaklah diberi label dan 40. Each cylinder should be labelled and
kode warna. Penandaan nomor bets colour-coded. The batch number and/or
dan/atau tanggal pengisian serta filling date and expiry date may be on a
daluwarsa dapat dilakukan pada label separate label.
terpisah.

Edisi 2006 - 175 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL

41 Mutu air yang digunakan untuk pengujian 41. Water used for hydrostatic pressure
tekanan hidrostatis hendaklah minimal testing should be at least of drinking
sesuai dengan mutu air minum dan water quality and monitored routinely for
dipantau secara rutin terhadap cemaran microbiological contamination.
mikroba.

42 Tiap gas medisinal hendaklah diuji dan 42. Each medicinal gas should be tested
diluluskan sesuai spesifikasinya. Sebagai and released according to its
tambahan, tiap gas medisinal hendaklah specifications. In addition, each
diuji lengkap sesuai dengan persyaratan medicinal gas should be tested to full
farmakope dengan frekuensi yang relevant pharmacopoeial requirements
memadai untuk memastikan persyaratan at sufficient frequency to assure ongoing
selalu dipenuhi. compliance.

43 Gas ruahan hendaklah diluluskan 43. The bulk gas supply should be released
sebelum diisikan. (lihat Butir 26.). for filling. (see Section 26.)

44 Jika satu jenis gas medisinal akan 44. In the case of a single medicinal gas
diisikan melalui manifold multi-silinder, filled via a multi-cylinder manifold, at
setidaknya satu tabung produk dari least one cylinder of product from each
manifold pengisi hendaklah dilakukan manifold filling should be tested for
pengujian terhadap identitas, kadar dan identity, assay and if necessary water
bila perlu kadar airnya tiap kali content each time the cylinders are
penggantian tabung dari manifold. changed on the manifold.

45 Dalam hal satu jenis gas medisinal 45. In the case of a single medicinal gas
diisikan ke dalam tabung satu persatu filled into cylinders one at a time by
pada suatu waktu, maka paling sedikit individual filling operations, at least one
satu tabung, dari setiap siklus pengisian cylinder of each uninterrupted filling
yang tidak terputus-putus, hendaklah cycle should be tested for identity and
diperiksa identitas dan kadarnya. Contoh assay. An example of an uninterrupted
siklus pengisian yang tidak terputus-putus filling operation cycle is one shift's
adalah satu giliran (shift) produksi dengan production using the same personnel,
petugas, peralatan dan satu bets gas equipment, and batch of bulk gas.
ruahan.

46 Dalam hal gas medisinal diproduksi 46. In the case of a medicinal gas produced
dengan mencampurkan dua atau lebih by mixing two or more different gases in
jenis gas yang berbeda ke dalam tabung a cylinder from the same manifold, at
dengan menggunakan satu manifold, least one cylinder from each manifold
minimal satu tabung dari manifold pengisi filling operation cycle should be tested
dari satu siklus pengisian hendaklah diuji for identity, assay and if necessary water
identitas, kadar dan bila perlu kadar air content of all of the component gases
dari tiap komponen gas serta identitas and for identity of the balance gas in the
dari gas sisa yang terdapat dalam mixture. When cylinders are filled
campuran gas. Jika tabung diisi satu individually, every cylinder should be
persatu, tiap tabung hendaklah diuji tested for identity and assay of all of the
terhadap identitas dan kadar dari seluruh component gases and at least one
komponen gas dan minimal satu tabung cylinder of each uninterrupted filling
dari tiap siklus pengisian yang tidak cycle should be tested for identity of the

Edisi 2006 - 176 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

terputus-putus hendaklah diuji identitas balance gas in the mixture.


gas sisa yang terdapat dalam campuran
gas.

47 Jika gas dicampur in-line sebelum 47. When gases are mixed in-line before
pengisian (misalnya campuran nitrogen filling (e.g. nitrous oxide/oxygen
oksida/ oksigen), perlu dilakukan analisis mixture), continuous analysis of the
secara kontinu dari campuran gas yang mixture being filled is required.
sedang diisikan.

48 Jika satu tabung diisi lebih dari satu 48. When a cylinder is filled with more than
macam gas, hendaklah dipastikan bahwa one gas, the filling process must ensure
proses pengisian akan menghasilkan that the gases are correctly mixed in
campuran gas yang benar dan homogen every cylinder and are fully
dalam tiap tabung. homogeneous.

49 Tiap tabung yang sudah diisi hendaklah 49. Each filled cylinder should be tested for
diperiksa terhadap kebocoran dengan leaks using an appropriate method, prior
cara yang sesuai sebelum diberi segel to fitting the tamper evident seal. Where
pengaman. Jika dilakukan pengambilan sampling and testing is carried out the
sampel dan pengujian, pemeriksaan leak test should be completed after
kebocoran hendaklah dilakukan setelah testing.
pengujian selesai.

50 Dalam hal gas kriogenis diisikan ke 50. In the case of cryogenic gas filled into
dalam “tangki kriogenis rumah tangga” cryogenic home vessels for delivery to
(cryogenic home vessel) yang akan users, each vessel should be tested for
dikirim kepada pengguna, maka tiap identity and assay.
tangki hendaklah diperiksa terhadap
identitas dan kadarnya.

51 Jika tangki kriogenis yang ada di lokasi 51. Cryogenic vessels which are retained by
pelanggan akan diisi ulang di tempatnya customers and where the medicinal gas
sendiri dengan menggunakan tangki is refilled in place from dedicated mobile
pengiriman yang mobil, maka sampel delivery tanks need not be sampled after
tidak perlu diambil setelah pengisian filling provided the filling company
dengan syarat perusahaan pengisian gas delivers a certificate of analysis for a
memberikan sertifikat analisis sampel sample taken from the mobile delivery
yang diambil dari tangki pengiriman tank. Cryogenic vessels retained by
tersebut. Tangki kriogenis yang disimpan customers should be periodically tested
oleh pelanggan hendaklah diperiksa to confirm that the contents comply with
secara berkala untuk memastikan bahwa pharmacopoeial requirements.
isinya memenuhi persyaratan farmakope.

52 Sampel pertinggal tidak diperlukan 52. Retained samples are not required,
kecuali jika ditentukan lain. unless otherwise specified.

PENYIMPANAN DAN PELULUSAN STORAGE AND RELEASE

53 Tiap tabung yang telah diisi hendaklah 53. Filled cylinders should be held in
dikarantina hingga diluluskan oleh quarantine until released by the
personil yang berwenang. authorized person.

Edisi 2006 - 177 - 2006 Edition


Aneks 3 - Pembuatan Gas Medicinal Annex 3 - Manufacture of
Medicinal Gases

54 Tabung gas hendaklah disimpan di 54. Gas cylinders should be stored under-
bawah naungan dan tidak terpapar suhu cover and not be subjected to extremes
tinggi. Area penyimpanan hendaklah of temperature. Storage areas should be
bersih, kering, berventilasi baik dan clean, dry, well ventilated and free of
bebas dari bahan mudah terbakar untuk combustible materials to ensure that
memastikan tabung dalam keadaan cylinders remain clean up to the time of
bersih sampai penggunaannya. use.

55 Penyimpanan hendaklah diatur agar ada 55. Storage arrangements should permit
pemisahan untuk masing-masing jenis segregation of different gases and of
gas yang berbeda, untuk tabung berisi full/empty cylinders and permit rotation
dan tabung kosong serta untuk of stock on a first in – first out (FIFO)
memungkinkan perputaran stok pertama basis.
masuk-pertama keluar (FIFO).

56 Tabung gas hendaklah terlindung dari 56. Gas cylinders should be protected from
kondisi cuaca yang merugikan selama adverse weather conditions during
transportasi. Kondisi khusus transportation. Specific conditions for
penyimpanan dan selama transportasi storage and transportation should be
hendaklah disediakan untuk campuran employed for gas mixtures for which
gas karena dalam kondisi beku dapat phase separation occurs on freezing.
terjadi pemisahan.

Edisi 2006 - 178 - 2006 Edition


ANEKS 4 ANNEX 4

PEMBUATAN INHALASI MANUFACTURE OF


DOSIS TERUKUR PRESSURIZED METERED
BERTEKANAN DOSE INHALER
(AEROSOL) (AEROSOL)

PRINSIP PRINCIPLE

Pembuatan aerosol memerlukan The manufacture of pressurized metered


pertimbangan khusus karena sifat alami dari dose inhaler (aerosol) requires special
bentuk sediaan ini. Pembuatan hendaklah consideration because of the particular
dilakukan dalam kondisi yang dapat menekan nature of this form of product. It should be
sekecil mungkin pencemaran mikroba dan done under conditions which minimize
partikulat di dalam kondisi ruangan terkendali microbial and particulate contamination and
(misalnya suhu dan kelembaban rendah). controlled room condition (e.g. low
temperature and low humidity).

Ada dua jenis metode pembuatan dan There are presently two common
pengisian yang umum dilakukan pada saat ini manufacturing and filling methods as follow:
yaitu:
a) Proses pengisian-ganda (pengisian dengan a) Two-shot filling process (pressure
tekanan). Untuk produksi bentuk ini, bahan filling). The active ingredient is
berkhasiat disuspensikan dalam propelan suspended in a high boiling point
bertitik didih tinggi, kemudian diisikan ke propellant, the dose is put into the
dalam wadah, ditutup dengan katup, container, the valve is crimped on and
kemudian melalui katup diisikan propelan the lower boiling point propellant is
lain yang bertitik didih rendah. Suspensi injected through the valve stem to make
bahan berkhasiat dalam propelan dijaga up the finished product. The suspension
pada suhu rendah untuk mengurangi of active ingredient in propellant is kept
kehilangan akibat penguapan, dan cool to reduce evaporation loss; and

b) Proses pengisian–tunggal (pengisian b) One-shot filling process (cold filling).


dingin). Bahan berkhasiat disuspensikan The active ingredient is suspended in a
dalam suatu campuran propelan, kemudian mixture of propellants and held either
dijaga pada tekanan tinggi atau pada suhu under high pressure or at a low
rendah atau kedua-duanya. Suspensi ini temperature, or both. The suspension
kemudian diisikan langsung ke dalam is then filled directly into the container
wadah dengan satu kali pengisian. in one shot.

BANGUNAN , FASILITAS DAN PREMISES AND EQUIPMENT


PERALATAN

1 Pembuatan dan pengisian hendaklah 1. Manufacture and filling should be


sedapat mungkin dilakukan dengan carried out as far as possible in a
sistem tertutup. closed system.

2 Jika produk atau komponen yang bersih 2. Where products or clean components
terpapar udara, maka udara yang masuk are exposed, the area should be fed

Edisi 2006 - 179 - 2006 Edition


Aneks 4 - Pembuatan Inhalasi Dosis Terukur Annex 4 – Manuacture of Pressurized
Bertekanan (Aerosol) Metered Dose Inhaler
(Aerosol)

ke dalam ruangan hendaklah disaring with filtered air, should comply with the
serta memenuhi persyaratan kelas requirements of at least a Grade D
kebersihan D dan jalan masuk ke environment and should be entered
ruangan hendaklah melalui ruang through airlocks.
penyangga.

3 Suhu dan kelembaban ruang pembuatan 3. Temperature and humidity of


dan pengisian hendaklah dikendalikan manufacturing and filling room should
sedemikian rupa untuk mencegah be controlled in such a way to
kondensasi dan penguapan propelan. prevent condensation and propellant
evaporation.

4 Jika berat jenis propelan yang 4. When density of propellant used is


digunakan lebih besar dari udara, heavier than air, floor suction should
hendaklah disediakan penghisap udara be provided.
di dekat lantai.

5 Hendaklah berhati-hati jika menggunakan 5. Care should be taken when using


propelan yang mudah terbakar. Untuk inflammable propellant to avoid fire
mencegah ledakan api, hendaklah explosion, therefore explosion proof
tersedia ruangan dan peralatan yang room condition and equipment
tahan ledakan. should be provided.

PRODUKSI DAN PENGAWASAN MUTU PRODUCTION AND QUALITY CONTROL

6 Katup aerosol terukur merupakan suatu 6. Metering valves for aerosol are a
konstruksi yang lebih kompleks more complex engineering than most
dibandingkan dengan kebanyakan pharmaceutical components.
komponen farmasi lain. Spesifikasi, Specifications, sampling and testing
pengambilan sampel dan pengujian should be appropriate for this
hendaklah disesuaikan dengan keadaan situation. Auditing the Quality
ini. Oleh karena itu sangatlah penting Assurance system of the
dilakukan audit sistem pemastian mutu manufacturer is of particular
terhadap produsen katup. importance.

7 Katup aerosol berperan penting untuk 7. Aerosol valves are of importance in


mendapatkan bentuk aerosol dan dosis delivering the correct form and
yang tepat oleh karena itu hendaklah dosage, therefore they should be
divalidasi. validated.

8 Wadah dan katup hendaklah dibersihkan 8. Containers and valves should be


untuk memastikan tidak adanya sisa cleaned to ensure the absence of
cemaran seperti bahan pembantu contaminants such as fabrication
operasional (misal: pelumas) atau aids (e.g. lubricants) or undue
cemaran mikroba. microbial contaminants.

9 Wadah dan katup yang telah dibersihkan 9. The cleaned containers and valves
hendaklah selalu disimpan di dalam should be kept in clean, closed
wadah yang bersih dan tertutup dan containers and precautions should be
selalu dicegah terhadap pencemaran taken to prevent contamination
selama penanganan selanjutnya. Wadah during subsequent handling.
hendaklah disediakan di jalur pengisian Containers should be provided to the

Edisi 2006 - 180 - 2006 Edition


Aneks 4 - Pembuatan Inhalasi Dosis Terukur Annex 4 – Manuacture of Pressurized
Bertekanan (Aerosol) Metered Dose Inhaler
(Aerosol)

dalam keadaan bersih atau dibersihkan filling line in a clean condition or


di tempat (on-line) segera sebelum cleaned on line immediately before
dilakukan proses pengisian. filling.

10 Seluruh propelan ( bentuk cair atau gas ) 10. All fluids (e.g. liquid or gaseous
hendaklah disaring untuk propellants) should be filtered to
menghilangkan partikel yang lebih besar remove particles greater than 0.2
dari 0,2 mikron. micron.

11 Hendaklah dijaga agar suspensi selalu 11. Precautions should be taken to


homogen sejak dari awal hingga selesai ensure uniformity of suspensions at
proses pengisian. the point of fill throughout the filling
process.

12 Untuk mencegah masuknya kelembaban 12. In order to prevent the introduction of


ke dalam produk, ujung saluran pengisian moisture into the product, the filling
hendaklah selalu dibilas (purged) dengan station should be continuously
gas nitrogen kering atau udara kering purged with dry nitrogen or dry air or
atau tindakan lain. other measures instead.

13 Tangki dan alat lain hendaklah 13. Vessel and apparatus should be
dibersihkan sesuai prosedur cleaned using a validated procedure
pembersihan yang telah divalidasi untuk appropriate to the use of the product
memastikan bebas dari cemaran. to ensure the absence of any
contaminants.

14 Hanya tangki serta alat yang bersih dan 14. Only clean and dry vessel and
kering saja yang boleh digunakan. apparatus should be used.

15 Jika dilakukan proses pengisian ganda, 15. When a two-shot filling process is
perlu dipastikan bahwa kedua pengisian used, it is necessary to ensure that
menghasilkan berat yang benar untuk both shots are of the correct weight
memperoleh komposisi yang benar. in order to achieve the correct
Untuk tujuan ini pemeriksaan berat 100 composition. For this purpose, 100 %
% pada tiap tahap sangat dianjurkan. weight checking at each stage is
often desirable.

16 Tiap wadah terisi hendaklah diperiksa 16. Each filled container should be
terhadap kebocoran. checked against any leakage.

17 Uji kebocoran hendaklah dilakukan 17. This leakage test should be performed
sedemikian rupa untuk mencegah in a way which avoids microbial
cemaran mikroba atau sisa kelembaban. contamination or residual moisture.

18 Uji fungsi katup hendaklah dilakukan 18. A valve function test should be
terhadap tiap wadah terisi setelah performed on each filled container
disimpan dalam waktu tertentu. after sufficient time of storage.

Edisi 2006 - 181 - 2006 Edition


ANEKS 5 ANNEX 5

PEMBUATAN MANUFACTURE OF
PRODUK DARAH BLOOD PRODUCTS

PRINSIP PRINCIPLE

Untuk produk farmasi biologis yang diperoleh For biological pharmaceutical products
dari darah atau plasma manusia (produk derived from human blood or plasma (blood
darah), bahan awal mencakup bahan sumber products), starting materials include the
yaitu sel atau cairan termasuk darah atau source materials such as cells or fluids
plasma. Produk darah memiliki sifat khusus including blood or plasma. Blood products
tertentu yang disebabkan oleh sifat biologis have certain special features arising from the
dari bahan sumber. Misalnya, agens penular biological nature of the source material. For
penyakit, terutama virus, dapat meng example, disease-transmitting agents,
kontaminasi bahan sumber. Oleh sebab itu especially viruses, may contaminate the
keamanan produk darah tergantung pada source material. The safety of these products
pengendalian bahan sumber dan asal-usulnya relies therefore on the control of source
serta pada prosedur pembuatan lanjutan, materials and their origin as well as on the
termasuk penghilangan dan inaktivasi virus. subsequent manufacturing procedures,
including virus removal and inactivation.

Bab-bab umum Pedoman CPOB berlaku juga The general chapters of the GMP Guidelines
bagi produk darah, kecuali dinyatakan lain. apply to blood products, unless otherwise
Beberapa Aneks dapat juga berlaku, stated. Some of the Annexes may also
misalnya Pembuatan Produk Steril, apply, e.g. Manufacture of Sterile
penggunaan radiasi ionisasi dalam Pharmaceutical Products, use of ionizing
pembuatan obat, Pembuatan Produk Biologi radiation in the manufacture of
dan Sistem Komputerisasi. pharmaceutical products, Manufacture of
Biological Products and Computerized
Systems.

Karena mutu produk jadi dipengaruhi seluruh Since the quality of the final products is
langkah pembuatannya, termasuk affected by all the steps in their manufacture,
pengambilan (collection) darah dan plasma, including the collection of blood or plasma,
maka semua kegiatan hendaklah all operations should therefore be done in
dilaksanakan menurut sistem Pemastian Mutu accordance with an appropriate system of
yang sesuai dan CPOB. Quality Assurance and current Good
Manufacturing Practices.

Tindakan yang diperlukan hendaklah diambil Necessary measures shall be taken to


untuk menghindarkan penularan penyakit prevent the transmission of infectious
infeksi dan persyaratan farmakope diseases and the relevant pharmacopoeial
(monografi) yang relevan mengenai plasma requirements (monographs) regarding
untuk fraksinasi dan produk jadi yang plasma for fractionation and pharmaceutical
diperoleh dari darah atau plasma manusia products derived from human blood or
hendaklah diberlakukan. Tindakan ini plasma shall be applicable. These measures
hendaklah juga meliputi pedoman lain dan shall also comprise other relevant guidelines
pedoman World Health Organisation (WHO) and the World Health Organisation.
yang relevan.

Edisi 2006 - 182 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

Persyaratan Aneks ini berlaku bagi produk The provisions of this Annex apply to
jadi yang berasal dari darah dan plasma pharmaceutical products derived from human
manusia. Persyaratan ini tidak mencakup blood and plasma. They do not cover blood
komponen darah yang digunakan dalam components used in transfusion medicine.
pengobatan dengan transfusi. Namun, banyak However many of these provisions may be
dari persyaratan ini juga berlaku bagi applicable to such components and
komponen darah dan lembaga pemerintah competent authorities may require
yang berwenang dapat menuntut pemenuhan compliance with them.
terhadap persyaratan yang dicakup dalam
Aneks ini.

MANAJEMEN MUTU QUALITY MANAGEMENT

1 Pemastian Mutu hendaklah meliputi 1. Quality Assurance should cover all


semua tahap untuk mencapai produk jadi, stages leading to the finished product,
yaitu mulai pengambilan [termasuk from collection (including donor
seleksi donor, kantong darah, larutan selection, blood bags, anticoagulant
antikoagulan dan perangkat tes (test kit)] solutions and test kits) to storage,
hingga penyimpanan, transpor, transport, processing, quality control and
pengolahan, pengawasan mutu dan delivery of the finished product, all in
pengiriman produk jadi, semua menurut accordance with the texts referred to
teks yang tercantum dalam Prinsip pada under Principle at the beginning of this
awal Aneks ini. Annex.

2 Seluruh persyaratan lain hendaklah 2. All other requirements should conform to


sesuai dengan Bab 1 dari Pedoman ini. Chapter 1 of these Guidelines.

PERSONIL DAN PELATIHAN PERSONNEL AND TRAINING

3 Pembentukan dan penjagaan sistem 3. The establishment and maintenance of


pemastian mutu yang memuaskan dan a satisfactory system of quality
pembuatan produk yang benar assurance and the correct manufacture
tergantung pada kehandalan personil. of product relies upon people. For this
Oleh sebab itu hendaklah hanya personil reason there should be competent
kompeten yang melaksanakan semua personnel to carry out all tasks in
tugas sesuai prosedur yang terdokumen- accordance with documented
tasi. procedures.

4 Bidang tanggung jawab dan garis 4. Areas of responsibility and lines of


kewenangan personil kunci hendaklah authority of key personnel should be
tergambar pada bagan organisasi. identifiable on an organizational chart.

5 Nama dan uraian tugas personil kunci 5. The names and job descriptions of key
hendaklah didokumentasi. personnel should be documented.

6 Personil hendaklah menunjukan kom- 6. Personnel should be shown to be


petensinya dalam melaksanakan tugas competent in their assigned duties.
yang diberikan kepadanya.

7 Personil kunci hendaklah mempunyai 7. Key personnel should have adequate

Edisi 2006 - 183 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

kewenangan yang memadai untuk authority to discharge their


melaksanakan tanggung jawabnya. responsibilities. Suitable persons should
Hendaklah personil yang sesuai mewakili be deputized to carry out the duties and
personil kunci pada ketidakhadirannya functions of key personnel in their
untuk melaksanakan tugas dan absence.
fungsinya.

8 Hendaklah tidak ada tanggung jawab 8. There should be no unexplained or


yang tidak jelas atau tumpang tindih yang conflicting overlaps in the responsibilities
menimbulkan konflik dalam pelaksanaan of those concerned with GMP. The
CPOB. Tanggung jawab yang diserahkan responsibilities placed upon any one
pada tiap personil hendaklah tidak person should not compromise the
mengurangi efektivitas pelaksanaan dari effective execution of assigned duties.
tugas yang diberikan.

9 Personil kunci yang bertanggung jawab 9. The key personnel, responsible for
dalam mengelola dan mengawasi managing and supervising production,
pembuatan, pemastian mutu dan quality assurance and quality control,
pengawasan mutu, hendaklah memiliki should have the necessary
kompetensi yang diperlukan untuk competencies to ensure that the blood
menjamin bahwa produk darah yang products meet the required standards
dihasilkan memenuhi standar dan and specifications consistently.
spesifikasi yang dipersyaratkan secara
konsisten.

10 Pelatihan dan program pengembangan 10. Training and development programs


personil hendaklah dikembangkan sesuai should be developed in accordance with
kebutuhan yang diidentifikasi. Program ini identified needs. Programs should be
hendaklah didokumentasi dan meliputi documented and include on-going
pelatihan berlanjut dan pelatihan training and refresher training.
penyegaran.

11 Hendaklah tersedia mekanisme formal 11. There should be a formal mechanism for
untuk menentukan kompetensi pelatih determining the competency of the
dan penilai internal yang masing-masing workplace trainer and assessor to
dapat memberikan pelatihan dan menilai deliver training and assess the
kompetensi yang dilatih. competency of the trainee.

12 Bagi personil di unit yang terletak jauh 12. For personnel at sites remote from the
dari lokasi lembaga yang memiliki izin, licensed site, who undertake a step in
yaitu yang melakukan suatu tahap manufacture, there should be
pembuatan, hendaklah tersedia documentation to demonstrate that the
dokumentasi yang dapat menunjukkan work practice(s) undertaken are under
bahwa cara kerja yang dilaksanakan the control of, and acceptable to, the
terkendali dan dapat diterima oleh licensed site.
lembaga yang memiliki izin.

PENGAMBILAN DARAH DAN PLASMA BLOOD AND PLASMA COLLECTION

13 Kontrak standar diperlukan antara 13. A standard contract is required


pembuat produk darah dan unit/lembaga between the manufacturer of the blood
pengambilan darah/plasma atau products and the blood/plasma

Edisi 2006 - 184 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

organisasi yang bertanggung jawab untuk collection establishment or


melakukan pengambilan darah/plasma. organization responsible for collection.

14 Bangunan dan fasilitas yang digunakan 14. The premises used for the collection of
untuk melakukan pengambilan darah blood or plasma should be of suitable
atau plasma hendaklah memiliki ukuran, size, construction and location to
konstruksi dan lokasi yang sesuai untuk facilitate their proper operation,
dapat menjalankan kegiatan, cleaning and maintenance. Collection,
pembersihan dan perawatan yang benar. processing and testing of blood and
Pengambilan, pemrosesan dan pengujian plasma should not be performed in the
darah dan plasma hendaklah tidak same area. There should be suitable
dilakukan di dalam area yang sama. donor interview facilities so that these
Hendaklah tersedia fasilitas yang sesuai interviews are carried out in private.
untuk mewawancarai donor agar
wawancara dapat dilakukan secara
pribadi.

15 Peralatan pengambilan dan pengujian 15. Collection and testing equipment


hendaklah didesain, dikualifikasi dan should be designed, qualified and
dirawat agar sesuai dengan tujuan maintained to suit its intended purpose
penggunaannya dan tidak menimbulkan and should not present any hazard.
bahaya. Perawatan dan kalibrasi Regular maintenance and calibration
hendaklah dilakukan secara teratur dan should be carried out and documented
didokumentasikan menurut prosedur according to established procedures.
yang disediakan.

16 Tiap donor harus diidentifikasi secara 16. Each donor must be positively
positif pada saat penerimaan dan sekali identified at reception and again before
lagi sebelum dilakukan venepuncture. venepuncture.

17 Metode yang digunakan untuk 17. The method used to disinfect the skin
mendesinfeksi kulit donor hendaklah of the donor should be clearly defined
dinyatakan dengan jelas dan terbukti and shown to be effective. Adherence
efektif. Kepatuhan pada metode ini to that method should then be
hendaklah dijaga. maintained.

18 Label nomor donasi harus diperiksa 18. Donation number labels must be re-
kembali secara independen untuk checked independently to ensure that
memastikan bahwa label pada kemasan those on blood packs, sample tubes
darah, tube sampel dan catatan donasi and donation records are identical.
adalah identis.

19 Kantong darah dan sistem aferesis 19. Blood bag and apheresis systems
hendaklah diperiksa apakah ada should be inspected for damage or
kerusakan atau pencemaran sebelum contamination before being used to
digunakan untuk mengambil darah atau collect blood or plasma. In order to
plasma. Untuk memastikan ensure traceability, the batch number
ketertelusuran, nomor bets kantong darah of blood bags and apheresis systems
dan sistem aferesis hendaklah dicatat. should be recorded.

Edisi 2006 - 185 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

UJI SCREENING UNTUK SCREENING SCREENING TESTS FOR INFECTIOUS


PENANDA INFEKSI SCREENING MARKERS

20 Donor darah hendaklah diuji pada tiap 20. Blood donors should be tested at each
donasi terhadap antibodi HIV –1/ HIV -2, donation for antibodies to HIV-1/ HIV-
antibodi HCV, sifilis dan HBsAg. 2, for antibodies to HCV, Syphilis and
for HBsAg.

21 Darah dan komponen darah hendaklah 21. Blood and blood components should
diuji terhadap agens infeksi atau penanda be tested for other infectious agents or
(marker) lain sesuai persyaratan instansi markers as required by the Competent
kesehatan pemerintah yang kompeten/ Health Authority. The list should be
berwenang. Daftar ini hendaklah dinilai regularly reassessed according to new
kembali secara teratur sesuai knowledge, changes in disease
pengetahuan baru, perubahan prevalensi prevalence in the population and the
penyakit dalam masyarakat dan availability of new tests for serological
ketersediaan metode pengujian baru markers.
terhadap penanda serologi.

22 Apabila darah dan komponen darah 22. Where blood and blood components
mengalami pengujian screening reaktif have had a single reactive screening
tunggal, sampel awal hendaklah diuji test, the original sample should be
kembali dalam duplikat sesuai retested in duplicate according to the
persyaratan instansi kesehatan Competent Health Authority
pemerintah yang kompeten/berwenang. requirements.

23 Darah dan komponen darah yang diuji 23. Blood and blood components tested
berulang kali reaktif terhadap segala uji repeatedly reactive in any of the
screening serologi infeksi standar, yaitu standard infection serology screening
anti-HIV, HbsAg, sifilis dan / atau anti tests, i.e. anti-HIV, HBsAg, Syphilis
HCV, hendaklah dipisahkan dari and / or anti-HCV, should be excluded
penggunaan untuk terapi. from therapeutic use. They should be
Darah/komponen darah hendaklah dilabel labelled as reactive and stored
sebagai reaktif dan disimpan terpisah separately or destroyed.
atau dimusnahkan.

24 Kriteria pelulusan dan penolakan hasil uji 24. The acceptance and rejection criteria
hendaklah dirinci dalam prosedur. for test results should be detailed in a
procedure.

25 Sampel untuk keperluan uji ulang tiap 25. Samples to allow retesting should be
donasi hendaklah disimpan dalam retained from each donation, in the
keadaan beku selama minimal dua tahun frozen state, for at least 2 years after
setelah pengambilan. collection.

KETERTELUSURAN DAN TINDAKAN TRACEABILITY AND POST COLLECTION


PASCA PENGAMBILAN MEASURES

26 Meskipun kerahasiaan penuh harus 26. While fully respecting confidentiality,


dijaga, namun harus tersedia sistem there must be a system in place which
yang memungkinkan penelusuran ke tiap enables the path taken by each
donasi, baik mulai dari donor maupun donation to be traced, both forward

Edisi 2006 - 186 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

dari produk jadi, termasuk pelanggan ( from the donor and back from the
rumah sakit atau pelayan kesehatan). finished product, including the
Umumnya pelanggan bertanggung jawab customer (hospital or health care
untuk mengidentifikasi professional). It is normally the
penerima/pengguna produk akhir. responsibility of this customer to
identify the recipient.

27 Tindakan pasca-pengambilan: prosedur 27. Post-collection measures: a standard


tetap yang menguraikan sistem informasi operating procedure describing the
timbal-balik antara unit/lembaga pengam- mutual information system between the
ilan darah/plasma dan fasilitas pembuat / blood/plasma collection establishment
fraksionasi hendaklah disiapkan and the manufacturing/fractionation
sedemikian rupa sehingga mereka dapat facility should be set up so that they
saling memberi informasi bila, setelah can inform each other if, following
donasi: donation:
a) ditemukan bahwa donor tidak a) it is found that the donor did not
memenuhi kriteria kesehatan donor meet the relevant donor health
yang relevan; criteria;
b) pada donasi berikut dari donor, yang b) a subsequent donation from a
sebelumnya ditemukan negatif untuk donor previously found negative for
penanda viral, ditemukan positif viral markers is found positive for
untuk segala penanda viral; any of the viral markers;
c) ditemukan bahwa pengujian c) it is discovered that testing for viral
terhadap penanda viral tidak markers has not been carried out
dilakukan menurut prosedur yang according to agreed procedures;
disetujui;
d) donor terjangkit penyakit infeksi yang d) the donor has developed an
disebabkan agens yang berpotensi infectious disease caused by an
menyebar melalui produk berasal agent potentially transmissible by
dari plasma (HBV, HCV, HAV dan plasma-derived products (HBV,
virus hepatitis non-A, non-B dan non- HCV, HAV and other non-A, non-
C, HIV 1 dan HIV 2 serta agens lain B, non-C hepatitis viruses, HIV 1
yang diketahui saat ini); and 2 and other agents in the light
of current knowledge);
e) donor mengidap penyakit e) the donor develops Creutzfeldt-
Creutzfeldt-Jakob ( CJD atau vCJD); Jakob disease (CJD or vCJD); and
dan
f) penerima/pengguna darah atau f) the recipient of blood or a blood
komponen darah menderita infeksi component develops post-
pasca-transfusi / infusi yang transfusion/ infusion infection which
berkaitan dengan atau dapat implicates or can be traced back to
ditelusuri balik kepada donor. the donor.

Prosedur yang harus dijalankan bila The procedures to be followed in


terjadi kasus tersebut di atas the event of any of the above
hendaklah didokumentasikan dalam should be documented in the
prosedur tetap. Tinjauan-ke- standard operating procedure.
belakang (look-back) hendaklah Look-back should consist of tracing
meliputi penelusuran ke belakang back of previous donations for at
dari donasi sebelumnya selama least six months prior to the last
paling sedikit enam bulan sebelum negative donation. In the event of
donasi negatif terakhir. Bila salah any of the above, a re-assessment
satu hal di atas terjadi, penilaian of the batch documentation should

Edisi 2006 - 187 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

kembali terhadap dokumentasi bets always be carried out. The need for
hendaklah selalu dilakukan. withdrawal of the given batch
Kebutuhan akan penarikan kembali should be carefully considered,
bets bersangkutan hendaklah taking into account criteria such as
dipertimbangkan secara cermat, the transmissible agent involved,
dengan mempertimbangkan kriteria the size of the pool, the time period
bahwa agens terkait dapat between donation and
menyebar, ukuran kumpulan (pool), seroconversion, the nature of the
kurun waktu antara donasi dan product and its manufacturing
seroconversion, sifat produk dan method. Where there are
metode pembuatannya. Apabila ada indications that a donation
indikasi bahwa donasi yang contributing to a plasma pool was
berkontribusi dalam kumpulan infected with HIV or hepatitis A, B or
plasma terinfeksi oleh HIV atau C, the case should be referred to
hepatitis A, B atau C, maka kasus itu the relevant competent
hendaklah dilaporkan kepada authority(ies) responsible for the
lembaga pemerintah yang authorisation of the pharmaceutical
kompeten/berwenang memberi izin product and the company's view
edar, dan kajian industri mengenai regarding continued manufacture
kelanjutan pembuatan dari kumpulan from the implicated pool or of the
darah/plasma bersangkutan atau possibility of withDRA wal of the
kemungkinan menarik kembali product(s) should be given.
produk, hendaklah disampaikan.

BANGUNAN DAN FASILITAS PREMISES

Area Penerimaan dan Penyimpanan Goods Receipt and Storage Areas


Barang

28 Apabila area pengiriman berada di lokasi 28. If dispatch areas are physically in
yang berbeda dengan area penyimpanan, different locations from the storage
hendaklah ada persyaratan areas, there should be provision for
penyimpanan yang sesuai selama appropriate storage while awaiting
menunggu transportasi. transport.

29 Seluruh persyaratan hendaklah sesuai 29. All the requirements should conform to
dengan Bab 3 dan Aneks 1 dari Chapter 3 and Annex 1 of these
Pedoman ini. Guidelines are applicable.

Area Pembuatan Manufacturing Areas

30 Dalam pembuatan produk darah dari 30. In the preparation of plasma-derived


plasma, proses inaktivasi atau blood products, viral inactivation or
penghilangan virus digunakan; hendaklah removal procedures are used and
dilakukan langkah untuk menghindarkan steps should be taken to prevent cross
pencemaran silang terhadap produk yang contamination of treated with untreated
telah diproses oleh produk yang belum products; dedicated and distinct
diproses; hendaklah digunakan bangunan premises and equipment should be
dan peralatan khusus untuk produk yang used for treated products.
sudah diproses.

Edisi 2006 - 188 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

31 Bangunan dan fasilitas yang digunakan 31. The premises used for the preparation
untuk menyiapkan komponen darah of blood components in a closed-
dalam sistem-tertutup (closed-system) system should be kept in a clean and
hendaklah dijaga dalam kondisi bersih hygienic condition and the microbial
serta higienis dan muatan pencemaran contamination load on critical
mikroba pada peralatan kritis, permukaan equipment, surfaces and the
dan lingkungan tempat penyiapan environment of the preparation areas
hendaklah dipantau. (Karena proses should be monitored. (As closed-
sistem-tertutup meliputi penggunaan system processing involves the use of
sistem kantong berganda yang dipra- pre-configured multiple bag systems,
konfigurasi, satu-satunya ”pelanggaran” the only breach of the integrity of the
terhadap integritas sistem adalah saat system is during the act of blood
mengambil darah dan tidak collection and does not require to be
mempersyaratkan untuk dilakukan dalam carried out in a classified clean room).
ruangan bersih yang diklasifikasikan).

32 Fasilitas yang digunakan untuk 32. The premises used for the production
menyiapkan komponen darah of blood components in an “open
dalam”proses terbuka” (open process) process” should preferably be Grade A
hendaklah di area kelas A dengan latar environment with Grade B background,
belakang area kelas B sesuai ketentuan as defined in the current Good
CPOB. Kondisi yang lebih ringan dapat Manufacturing Practices. A less
diterima apabila dikombinasikan dengan stringent environment may be
tindakan keamanan tambahan seperti acceptable if in combination with
penyiapan komponen darah tepat pada additional safety measures such as
saat transfusi akan dilakukan atau segera preparing the blood component just in
- setelah penyiapan - menggunakan time for transfusion or immediately
kondisi penyimpanan yang tidak after preparation applying storage
mendorong pertumbuhan mikroba. conditions which are unfavourable to
Personil yang melakukan proses-terbuka microbial growth. Personnel performing
hendaklah mengenakan pakaian yang open processing should wear
sesuai dan hendaklah memperoleh appropriate clothing and should
pelatihan teratur dalam pengerjaan receive regular training in aseptic
aseptis. Proses aseptis hendaklah manipulations. Aseptic processing
divalidasi. (Proses-terbuka termasuk should be validated. (“Open”
”pelanggaran” integritas dari ”sistem- processing involves a breach of the
tertutup”, yang dapat mengakibatkan integrity of the “closed system”, and as
risiko pencemaran mikroba). a consequence, a risk of microbial
contamination).

33 Semua persyaratan lain hendaklah 33. All other requirements should conform
sesuai dengan Aneks 1 dari Pedoman ini. to Annex 1 of these Guidelines.

PERALATAN EQUIPMENT

34 Bila peralatan digunakan untuk mem- 34. Where equipment is used for more
proses lebih dari satu bets atau satu than one processing batch or session,
sesi, hendaklah tersedia prosedur yang procedures should define the terms for
menentukan cara untuk penggunaan re-use, including cleaning and
kembali, termasuk menetapkan masing- sterilization protocols (where
masing protokol pembersihan dan applicable). Records should be in
sterilisasi ( mana yang berlaku). place to demonstrate compliance.

Edisi 2006 - 189 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

Hendaklah tersedia catatan yang


membuktikan kepatuhan terhadap
prosedur.

35 Prosedur darurat (contingency plan) 35. Contingency plans should be in place


hendaklah tersedia, misalnya apabila for instance where routine equipment
peralatan yang rutin digunakan tidak cannot be used. In such instances, the
dapat dipakai. Dalam hal ini, peralatan contingency-plan equipment should
prosedur darurat (contingency-plan meet the same acceptance criteria as
equipment) hendaklah memenuhi kriteria for routine equipment.
yang sama dengan peralatan rutin.

36 Peralatan yang didesain atau ditetapkan 36. Equipment designed or designated to


untuk dipindah-pindahkan (portable) be portable should be used in
hendaklah digunakan menurut instruksi accordance with the manufacturer’s
pembuat dan dilengkapi dengan instructions and should have the
pengecekan operasional yang diperlukan necessary operational checks carried
untuk dilaksanakan tiap kali sebelum out before each period of use.
digunakan.

37 Apabila suhu penyimpanan terkendali 37. Where controlled temperature storage


dipersyaratkan, lingkungan hendaklah is required, the environment should be
dikendalikan, dipantau dan dicatat controlled, monitored and recorded, as
dengan tindakan sebagai berikut: follows:

¾ Hendaklah tersedia alat pencatat ¾ There should be temperature


suhu, dan catatannya hendaklah dikaji recording devices, and records
secara teratur; should be under regular stated
review;
¾ Di mana diperlukan, hendaklah ¾ Where applicable, there should be
dipasang alarm dan/atau alat an alarm and/or audible visual
peringatan audio – visual yang signal to indicate that a storage
mengindikasikan bahwa sistem temperature control system has
pengendali suhu penyimpanan telah failed. The system should permit
mengalami kegagalan. Sistem ini resetting only by authorized
hendaklah mengijinkan penyetelan personnel, and should be checked
ulang hanya kepada personil yang at regular stated intervals;
diberi wewenang, dan dicek secara
teratur dalam jangka waktu yang
ditetapkan;
¾ Lemari pendingin (refrigerator) dan ¾ Refrigerators and freezers should
lemari pembeku (freezer) hendaklah be defrosted regularly and
dibebaskan dari es secara teratur dan cleaned; and
dibersihkan; dan
¾ Apabila fasilitas penyimpanan dingin ¾ In the event that a refrigerated
dimatikan, pembersihan total storage facility is shut down, total
hendaklah dilakukan. cleaning should be performed.

38 Apabila nomor kode-setrip (barcode) 38. Where barcode numbers are


dibuat sendiri, hendaklah tersedia sistem produced by the site, there should be a
untuk memastikan akurasi dan keyakinan system to assure accuracy and
sebelum diluluskan. reliability prior to release.

Edisi 2006 - 190 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

39 Pemindai kode-setrip termasuk scanner 39. Barcode readers, including scanners


dan wands hendaklah diperiksa secara and wands, should be checked at
teratur dalam jangka waktu yang regular stated intervals and the results
ditetapkan dan hasilnya dicatat; recorded.

40 Semua persyaratan lain hendaklah 40. All other requirements should conform
sesuai dengan Bab 4 dan Aneks 1 dari to Chapter 4 and Annex 1 of these
Pedoman ini. Guidelines.

SANITASI DAN HIGIENE SANITATION AND HYGIENE

41 Sanitasi dan higiene tingkat tinggi 41. High level of sanitation and hygiene
hendaklah dipraktikkan pada tiap aspek should be practiced in every aspect of
pembuatan produk darah. Ruang manufacture of blood products. The
lingkup sanitasi dan higiene meliputi scope of sanitation and hygiene covers
personil, bangunan dan fasilitas, personnel, premises, equipment and
peralatan dan perkakas, kegiatan apparatus, production operations and
produksi dan wadah serta segala hal containers and anything that could
yang mungkin menjadi sumber become a source of contamination to
pencemaran terhadap produk. Sumber the product. Potential sources of
yang berpotensi menyebabkan contamination should be eliminated
pencemaran hendaklah dieliminasi through an integrated comprehensive
dengan menerapkan program santasi program of sanitation and hygiene.
dan higiene yang luas dan lengkap
serta terpadu.

Higiene Perorangan Personal Hygiene

42 Kontak langsung antara tangan operator 42. Direct contact should be avoided
dan produk darah hendaklah between the operator’s hands and
dihindarkan. blood products.

43 Semua persyaratan lain hendaklah 43. All other requirements should conform
sesuai dengan Bab 5 dan Aneks 1 dari to Chapter 5 and Annex 1 of these
Pedoman ini. Guidelines

Sanitasi Bangunan dan Fasilitas Premises Sanitation

44 Limbah tidak boleh dibiarkan 44. Waste material should not be allowed
menumpuk. Limbah hendaklah to accumulate. It should be collected in
dikumpulkan dalam wadah penampung suitable receptacles for removal to
yang sesuai untuk disingkirkan ke lokasi collection points outside the building
pengumpulan di luar bangunan dan and disposed of safely and in a
dimusnahkan dengan metode yang sanitary manner at regular and
aman dan saniter secara teratur dalam frequent intervals.
interval waktu pendek.

45 Semua persyaratan lain hendaklah 45. All other requirements should conform
sesuai dengan Bab 5 dan Aneks 1 dari to Chapter 5 and Annex 1 of these
Pedoman ini. Guidelines

Edisi 2006 - 191 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

Pembersihan dan Sanitasi Peralatan Equipment Cleaning and Sanitation

46 Metode pembersihan dengan vakum 46. Vacuum or wet cleaning methods are
dan basah lebih diutamakan. Udara to be preferred. Compressed air and
bertekanan dan sikat hendaklah brushes should be used with care and
digunakan dengan cermat dan sedapat avoided if possible, as they increase
mungkin dihindarkan, karena metode ini the risk of product contamination.
meningkatkan risiko pencemaran
produk.
a) Pembersihan dan penyimpanan per- a) Cleaning and storing of mobile
alatan yang dapat dipindah- equipment and storing of cleaning
pindahkan dan penyimpanan bahan materials should be done in rooms
pembersih hendaklah dilakukan di separated from processing areas.
ruangan yang terpisah dari area
pengolahan.
b) Prosedur tertulis yang cukup rinci b) Written procedures in sufficient
untuk pembersihan dan sanitasi detail should be established and
peralatan dan wadah yang followed for cleaning and
digunakan dalam pembuatan produk sanitizing equipment, and
darah hendaklah disiapkan dan containers used in manufacturing
dipatuhi. Prosedur ini hendaklah blood products. These procedures
didesain sedemikian rupa untuk should be designed to prevent
menghindarkan pencemaran equipment contamination by
peralatan disebabkan bahan cleaning or sanitizing agents and
pembersih atau bahan sanitasi, dan should at least include
minimal mencakup penanggung responsibility for cleaning,
jawab untuk pembersihan, jadwal cleaning schedule, method,
pembersihan, metode, alat dan equipment and materials used in
bahan yang digunakan untuk cleaning operations, the method of
kegiatan pembersihan, serta metode disassembling and reassembling
masing-masing untuk pembongkaran equipment as appropriate to
dan pemasangan kembali peralatan assure proper cleaning and where
demi memastikan pembersihan yang necessary sterilization, removal of
benar dan, apabila perlu, metode previous batch identification, as
sterilisasi, penyingkiran identifikasi well as protection of clean
bets terdahulu serta pemberian equipment from contamination
perlindungan peralatan yang telah prior to use.
dibersihkan terhadap pencemaran
sebelum digunakan.
c) Catatan pembersihan, sanitasi, c) Record of cleaning, sanitizing,
sterilisasi dan pemeriksaan sebelum sterilization and inspection prior to
digunakan hendaklah disimpan. use should be maintained.

Validasi Prosedur Pembersihan dan Validation of Cleaning and Sanitation


Sanitasi Procedures

47 Dalam segala hal, prosedur 47. In all instances, the cleaning and
pembersihan dan prosedur sanitasi sanitation procedures should be
hendaklah divalidasi dan dinilai secara validated and periodically assessed to
berkala untuk memastikan bahwa ensure that the effectiveness of the
efektifitas kegiatan memenuhi operation meets the requirements.
persyaratan.

Edisi 2006 - 192 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

48 Semua persyaratan lain hendaklah 48. All other requirements should conform
sesuai dengan Bab 5 dan Aneks 1 dari to Chapter 5 and Annex 1 of these
Pedoman ini. Guidelines

PRODUKSI PRODUCTION

Penyediaan Komponen Component Preparation

49 Bahan sumber atau awal untuk 49. The source or starting materials for
penyediaan komponen darah adalah blood component preparation are
donasi darah yang diambil dari donor blood donations collected from suitable
yang sesuai. Mutu komponen ini donors. The quality of these
dipastikan dengan pengendalian components is assured by control of
seluruh tahap produksi, termasuk all stages of production, including
identifikasi, pelabelan, kondisi identification, labelling, storage
penyimpanan, pengemasan dan conditions, packaging and dispatch.
pengirimannya.

50 Prosedur hendaklah merinci spesifikasi 50. The procedures should detail the
bahan yang akan memengaruhi mutu specifications for materials which will
produk akhir. Terutama hendaklah influence the quality of the final blood
tersedia spesifikasi untuk masing- product. In particular, specifications
masing darah, komponen darah ( should be in place for blood and blood
produk antara dan produk akhir), components (intermediate and final
bahan awal, larutan tambahan, bahan products), starting material, additive
pengemas primer (kantong) dan solutions, primary package material
peralatan. (bags) and equipment.

Pengolahan Processing

51 Seluruh persyaratan yang relevan 51. All the relevant requirements of these
dalam Pedoman ini berlaku. Guidelines are applicable.

Pelabelan Labelling

52 Darah yang dikumpulkan, produk 52. The collected blood and intermediate
antara dan komponen darah akhir and finished blood components should
hendaklah diberi label yang be labelled with relevant information of
mencantumkan informasi mengenai their identity and release status. The
identitas dan status pelulusan. Baik type of label to be used as well as the
tipe label yang harus digunakan labelling methodology should be
maupun metodologi pemberian label established in written procedures.
hendaklah diuraikan dalam prosedur
tertulis.

53 Label pada produk darah yang telah 53. The label on a blood product which
diluluskan untuk dipasokkan hendaklah has been released for supply should
meliputi informasi berikut: include the following information:
a) nama produk dan, di mana a) the name of the product and,
berlaku, kode produk; where applicable, the product
code;

Edisi 2006 - 193 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

b) nomor lot atau bets; b) lot or batch number;


c) tanggal daluwarsa dan, di mana c) expiration date and, if applicable,
berlaku, tanggal pembuatan; the date of manufacture;
d) label peringatan, bahwa produk d) a warning label that it could
dapat menyebarkan agens infeksi transmit infectious agents (except
(kecuali bagi plasma untuk for plasma for further
fraksinasi lanjut). Apabila produk fractionation). Where the product
dilengkapi brosur informasi, is accompanied by a product
peringatan ini dapat dicakup information leaflet, this warning
dalam informasi produk; dan can be included in the product
information; and
e) untuk produk darah otolog, label e) for autologous blood products, the
hendaklah juga mencantumkan label should contain also the name
nama dan identifikasi unik bagi and unique identification of the
pasien serta pernyataan “Donasi patient as well as the statement
Otolog”. “Autologous Donation”.

Pelulusan Produk Release of Products

54 Seluruh persyaratan yang relevan dari 54. All the requirements of these
Pedoman ini berlaku. Guidelines are applicable.

55 Apabila terjadi produk akhir tidak dapat 55. In the event that the final product fails
diluluskan, pemeriksaan hendaklah release, a check should be made to
dilakukan untuk memastikan bahwa ensure that other components from
komponen lain yang berasal dari the same donation and components
donasi yang sama dan komponen yang prepared from previous donations
disiapkan dari donasi sebelumnya yang given by such donors have been
diberi donor itu telah diidentifikasi. Bila identified. There should be an
hal ini terjadi, hendaklah segera immediate update of the donor record
dilakukan pembaharuan catatan donor to ensure that the donor cannot make
untuk memastikan bahwa donor a further donation, if appropriate.
tersebut tidak dapat memberi donasi
lebih lanjut.

Penyimpanan dan Pengiriman Storage and Dispatch

56 Bahan hendaklah disimpan sesuai 56. Material should be stored according to


instruksi pembuat. the instructions of the manufacturer.

57 Pengangkutan bahan antara tempat 57. Material should be transported


yang berlainan hendaklah dengan cara between sites in a manner that
yang memastikan penjagaan keutuhan ensures the integrity and status of the
dan status bahan. materials is maintained.

58 Suhu penyimpanan yang ditentukan 58. The specified storage temperatures of


untuk darah, plasma dan produk blood, plasma and intermediate
antara, bila disimpan dan selama products when stored and during
pengangkutan dari unit/lembaga transportation from blood
pengumpul darah ke lokasi establishment to manufactures, or
pembuatan, atau antar tempat between different manufacturing sites,
pembuatan yang berbeda hendaklah should be checked and validated. The

Edisi 2006 - 194 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

diperiksa dan divalidasi. Hal ini juga same applies to delivery of these
berlaku untuk pengiriman produk. products.

59 Prosedur tertulis hendaklah tersedia 59. There should be a documented


untuk memastikan pengendalian atas procedure to ensure control over the
penyimpanan produk selama masa storage of product during its shelf-life,
edar/simpan, termasuk transport yang including any transportation that may
mungkin diperlukan. be required.

60 Kegiatan penyimpanan dan pengiriman 60. Storage and dispatch routines should
hendaklah dilakukan dengan cara yang take place in a safe and controlled way
aman dan terkendali untuk memastikan in order to assure product quality
mutu produk sepanjang waktu penyim- during the whole storage period and to
panan dan menghindarkan terjadi avoid mix-ups of blood products.
campur-baur produk darah.

61 Prosedur hendaklah merinci cara 61. Procedures should detail the receipt,
penerimaan, penanganan dan handling and storage of material and
penyimpanan bahan dan komponen blood components.
darah.

62 Hendaklah tersedia suatu sistem untuk 62. There should be a system in place to
menjaga dan mengendalikan penyim- maintain and control the storage of
anan komponen darah selama masa blood components during their shelf
edar/simpan, termasuk segala life, including any transportation that
pengangkutan bila diperlukan. may be required.

63 Darah otolog dan komponen darah 63. Autologous blood and blood
hendaklah disimpan terpisah. components should be stored
separately.

64 Sebelum dikirim hendaklah produk 64. Prior to their dispatch, products should
diperiksa secara visual. be visually inspected.

65 Pengiriman produk hendaklah dilakukan 65. Dispatch of products should be made


oleh personil yang diberi wewenang. by authorized personnel. There should
Hendaklah dibuat catatan tentang be a record identifying the person
identifikasi personil yang mengirim dan dispatching and the person receiving
personil yang menerima komponen. the components.

66 Hendaklah tersedia prosedur untuk 66. At the time of dispatch, there should be
memastikan bahwa pada saat a procedure in place to ensure that all
pengiriman semua produk yang products to be issued have been
dikeluarkan telah diluluskan secara formally released for use.
formal.

67 Kemasan hendaklah memiliki konstruksi 67. Packaging should be of a sturdy


yang cukup kuat agar dapat memberi construction so as to resist damage
perlindungan terhadap kerusakan dan and to maintain acceptable storage
dapat mempertahankan kondisi conditions for the products during
penyimpanan yang dapat diterima bagi transportation.
produk selama pengangkutan.

Edisi 2006 - 195 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

68 Produk yang telah terkirim hendaklah 68. Once delivered, products should not be
tidak dikembalikan dengan pengiriman returned for subsequent dispatch
berikut, kecuali langkah sebagai berikut unless the following steps are taken:
telah dilakukan:
a) prosedur untuk pengembalian diatur a) The procedure for return of a
dalam kontrak; dan products is regulated by contract;
and
b) tiap produk yang dikembalikan b) each returned products is
disertai pernyataan yang accompanied by a signed and
ditandatangani dan diberi tanggal dated statement that the agreed
bahwa kondisi penyimpanan yang storage conditions have been met.
disetujui telah dipenuhi.

69 Semua persyaratan lain hendaklah 69. All other requirements should conform
sesuai dengan Bab 6 dari Pedoman ini. to Chapter 6 of these Guidelines.

PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL

Pengawasan Mutu Darah dan Plasma Quality Control of Blood and Plasma

70 Darah atau plasma yang digunakan 70. Blood or plasma used as a source
sebagai bahan awal untuk membuat material for the manufacture of blood
produk darah hendaklah diambil oleh products should be collected by blood
unit/lembaga pengambilan darah dan establishments and are tested in
diuji di laboratorium yang disetujui oleh laboratories approved by DRA (Drug
Otoritas Pengawasan Obat (OPO). Regulatory Authority).

71 Prosedur untuk menentukan kesesuaian 71. Procedures to determine the suitability


orang untuk mendonasi darah dan of individuals to donate blood and
plasma, yang akan digunakan sebagai plasma, used as a source material for
sumber untuk membuat produk darah, the manufacture of blood products,
serta hasil pengujian donasi hendaklah and the results of the testing of their
didokumentasikan oleh unit/lembaga donations should be documented by
pengambilan darah dan hendaklah the collection establishment and
tersedia bagi industri produk darah. should be available to the
manufacturer of the blood product.

72 Pemantauan mutu produk darah 72. Monitoring of the quality of the blood
hendaklah dilakukan sedemikian rupa product should be carried out in such a
sehingga segala penyimpangan dari way that any deviations from the
spesifikasi mutu dapat dideteksi. quality specifications can be detected.

73 Hendaklah tersedia metode untuk 73. Methods should be in place for clearly
membedakan secara jelas produk atau distinguishing between products or
produk antara yang sudah melalui intermediates which have undergone a
proses penghilangan atau inaktivasi process of virus removal or
virus dari yang belum/tidak. inactivation, from those which have
not.

74 Metode validasi yang digunakan untuk 74. Validation methods used for virus
menghilangkan atau menginaktivasi removal or virus inactivation should not

Edisi 2006 - 196 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

virus hendaklah tidak dilaksanakan be conducted in the production


dalam fasilitas produksi, agar tidak facilities in order not to put the routine
menimbulkan risiko pencemaran oleh manufacture at any risk of
virus yang digunakan untuk kegiatan contamination with the viruses used for
validasi pada pembuatan rutin. validation.

75 Produk darah yang dikembalikan karena 75. Blood products which have been
tidak digunakan hendaklah tidak returned unused should normally not
digunakan kembali; (lihat juga Bab 6, be re-used ( see also Chapter 6,
Butir 6.150 dari Pedoman ini). Section 6.150. of these Guidelines)

76 Sebelum donasi darah dan plasma atau 76. Before any blood and plasma
produk yang berasal dari keduanya donations, or any product derived
diluluskan untuk penyerahan dan/atau therefrom are released for issue and/or
untuk fraksinasi, bahan ini hendaklah fractionation, they should be tested,
diuji dengan menggunakan metode using a validated test method of
yang divalidasi akan sensitivitas dan suitable sensitivity and specificity, for
spesifitasnya terhadap penanda dari the following markers of specific
agens penyebar penyakit spesifik disease-transmitting agents:
berikut: ¾ HBsAg;
¾ HBsAg; ¾ Antibodies to HIV 1 and HIV 2; and
¾ Antibodi terhadap HIV 1 dan HIV 2; ¾ Antibodies to HCV.
dan If a repeat-reactive result is found in
¾ Antibodi terhadap HCV. any of these tests, the donation is not
Bila hasil reaktif-berulang (repeat- acceptable.
reactive) ditemukan dalam pengujian (Additional tests may form part of
ini, donasi tidak dapat diterima. national requirements).
(Pengujian tambahan boleh menjadi
bagian persyaratan nasional).

77 Suhu penyimpanan yang ditentukan 77. The specified storage temperatures of


bagi darah, plasma dan produk antara, blood, plasma and intermediate
apabila disimpan dan selama products when stored and during
transportasi dari unit/lembaga transportation from collection
pengambil darah/plasma ke fasilitas establishments to manufacturers, or
pembuatan atau antar lokasi pembuatan between different manufacturing sites,
yang berbeda, hendaklah diperiksa dan should be checked and validated. The
divalidasi. Hal ini berlaku juga pada same applies to delivery of these
pengiriman produk. products.

78 Kumpulan plasma homogen pertama 78. The first homogeneous plasma pool
(misalnya setelah pemisahan (e.g. after separation of the
cryoprecipitate) hendaklah diuji dengan cryoprecipitate) should be tested using
menggunakan metode pengujian yang a validated test method, of suitable
divalidasi akan sensitivitas dan sensitivity and specificity, and found
spesifitasnya, dan ditemukan non-reaktif non reactive for the following markers
terhadap penanda agens penyebar of specific disease transmitting agents:
penyakit spesifik berikut:
¾ HBsAg; ¾ HBsAg;
¾ Antibodi terhadap HIV 1 dan HIV ¾ Antibodies to HIV 1 and HIV 2;
2;dan and
¾ Antibodi terhadap HCV. ¾ Antibodies to HCV.

Edisi 2006 - 197 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

Kumpulan darah/plasma yang Confirmed positive pools must be


ditegaskan positif harus ditolak. reject

79 Hanya bets yang berasal dari kumpulan 79. Only batches derived from plasma
plasma, yang diuji dan ditemukan non- pools tested and found non-reactive for
reaktif terhadap Hepatitis C Virus Hepatitis C Virus Ribonucleic acid
Ribonucleic acid (HCV RNA) dengan (HCV RNA) by nucleic acid
nucleic acid amplification technology amplification technology (NAT), using a
(NAT) yang menggunakan metode validated test method of suitable
pengujian yang divalidasi akan sensitivity and specificity, should be
sensitivitas dan spesifitas, dapat released.
diluluskan.

80 Persyaratan pengujian virus atau agens 80. Testing requirements for viruses, or
infeksi lain hendaklah other infectious agents, should be
mempertimbangkan perkembangan considered in the light of knowledge
pengetahuan yang muncul seperti emerging as to infectious agents and
agens infeksi dan ketersediaan metode the availability of appropriate test
pengujian yang sesuai. methods.

81 Label pada masing-masing unit plasma 81. The labels on single units of plasma
yang disimpan untuk pengumpulan stored for pooling and fractionation
(pooling) dan fraksinasi hendaklah should comply with the provisions of
memenuhi persyaratan monografi the Pharmacopoeia (or any other
Farmakope (atau Farmakope lain yang relevant Pharmacopoeias) monograph
relevan) untuk ”Plasma Manusia untuk for Human Plasma for Fractionation
Fraksinasi” (”Human Plasma for and bear at least the identification
Fractionation”) dan minimal number of the donation, the name and
mencantumkan nomor identifikasi address of the collection establishment
donasi, nama dan alamat unit/lembaga or the references of the blood
pengambilan darah/plasma atau transfusion service responsible for
referensi unit pelayanan transfusi darah preparation, the batch number of the
yang bertanggung jawab untuk container, the storage temperature, the
penyediaan, nomor bets wadah, suhu total volume or weight of plasma, the
penyimpanan, volume atau bobot total type of anticoagulant used and the
plasma, tipe antikoagulan yang date of collection and/or separation.
digunakan serta tanggal pengambilan
dan/atau pemisahan.

82 Untuk mengurangi pencemaran mikroba 82. In order to minimize the microbiological


dalam plasma untuk fraksinasi atau contamination of plasma for
penyusupan bahan asing, proses fractionation or the introduction of
pencairan dan pengumpulan hendaklah foreign material, the thawing and
dilakukan minimal dalam area kelas C pooling should be performed in Grade
(atau kelas yang lebih tinggi), dengan C (or better) area, wearing the
mengenakan pakaian yang sesuai, dan appropriate clothing and in addition
- di samping itu - hendaklah dipakai face masks and gloves should be
masker serta sarung tangan. Metode worn. Methods used for opening bags,
yang digunakan untuk membuka pooling and thawing should be
kantong, pengumpulan, dan pencairan regularly monitored, e.g. by testing for
hendaklah dipantau secara teratur, bioburden. The clean room
misalnya dengan pengujian bioburden. requirements for all other open

Edisi 2006 - 198 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

Persyaratan ruang bersih untuk semua manipulations should conform to GMP.


penanganan terbuka lain hendaklah
memenuhi persyaratan CPOB.

Praktik Pengawasan Mutu Quality Control Practices

83 Di mana berlaku, hendaklah tersedia 83. Where applicable, there should be a


prosedur tertulis pengawasan mutu, documented procedure for quality
termasuk penggunaan pola control, including the use of a sampling
pengambilan sampel, untuk plan, to ensure that the critical
memastikan bahwa semua tahap manufacturing steps from collection to
pembuatan yang kritis mulai final product meet defined acceptance
pengambilan darah atau plasma hingga criteria. The following points should be
produk jadi memenuhi kriteria taken into account:
penerimaan yang ditetapkan. Hal
berikut ini hendaklah dicakup: a) the number of samples required
a) jumlah sampel yang diperlukan should be assessed according to
hendaklah dinilai menurut kriteria pre-determined documented
tertulis yang ditentukan criteria;
sebelumnya;
b) pengambilan sampel hendaklah b) the samples should cover all sites,
meliputi semua lokasi kegiatan dan and should be relevant to the
relevan terhadap tahap(-tahap) step/s in manufacture carried out
pembuatan yang dilakukan di tiap at a site;
lokasi;
c) apabila pengumpulan sampel c) where pooling of samples occurs,
dilakukan, prosedur dan catatan the procedure and records should
hendaklah merinci bila define when pooling occurred
pengumpulan dilakukan sebelum before the testing, and should be
pengujian dan hendaklah ditunjang supported by validation data
dengan data validasi yang verifying that the pooling
memverifikasi bahwa prosedur procedure is acceptable; and
pengumpulan dapat diterima; dan
d) catatan hendaklah mengidentifikasi d) the record should clearly identify
dengan jelas berapa sampel donasi the donation numbers of the
yang diseleksi. samples selected.

Pemantauan Mutu Quality Monitoring

84 Pengawasan mutu darah dan 84. Quality control of blood and blood
komponen darah hendaklah components should be carried out
dilaksanakan sesuai pola pengambilan according to a defined sampling plan.
sampel. Di mana berlaku, cara Where applicable, the practice of
melakukan pengumpulan sampel pooling of samples before testing
sebelum pengujian hendaklah should be clearly stated and the
dinyatakan dengan jelas dan donasi donations used in the pooled sample
yang digunakan dalam sampel yang recorded.
dikumpulkan dicatat.

85 Pengumpulan sampel, seperti untuk 85. Pooling of samples, such as for the
mengukur Faktor VIII dalam plasma, measurement of Factor VIII in plasma,
hanya dapat diterima apabila data is only acceptable where comparative
komparatif dari sampel yang data of pooled samples and individual

Edisi 2006 - 199 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

dikumpulkan dan sampel individual samples have demonstrated


telah membuktikan kepastian akan assurance of equivalence.
ekuivalensi.

86 Pola pengambilan sampel untuk 86. The sampling plan for testing of blood
pengujian darah dan komponen darah or blood components should take into
hendaklah mempertimbangkan bahwa account that most components are
komponen terbanyak berasal dari derived from an individual single donor,
donor tunggal individual dan and should be considered as a single
dinyatakan sebagai satu ”bets” tunggal. “batch”.

87 Satu unit darah atau komponen darah 87. A unit of blood or a blood component
hendaklah tidak diluluskan untuk should not be released for use if it is
digunakan bila diuji dengan suatu tested by any method that
metode yang berkompromi dengan compromises the integrity of the
integritas produk. product.

88 Semua persyaratan lain hendaklah 88. All other requirements should conform
sesuai dengan Bab 7 dari Pedoman ini. to Chapter 7 of these Guidelines.

Pemantauan Pencemaran Mikroba Microbial Contamination Monitoring

89 Darah dan komponen darah hendaklah 89. Blood and blood components should
dipantau terhadap pecemaran mikroba be monitored for microbiological
menurut spesifikasi yang telah contamination according to established
ditetapkan untuk memastikan specifications to ensure both the
keyakinan yang konsisten baik continuing reliability of the established
terhadap proses yang ditentukan process and the safety of the final
maupun terhadap keamanan produk product. The sampling plan per product
jadi. Pola pengambilan sampel untuk should take into account the type of
tiap produk hendaklah system (“open” versus “closed”) that is
mempertimbangkan tipe sistem used for the preparation of that blood
(“ terbuka “ versus “ tertutup “ ) yang component.
digunakan dalam menyiapkan
komponen darah tersebut.

90 Bila dibuktikan terjadi pencemaran, 90. Where contamination is demonstrated,


catatan hendaklah memperlihatkan records should show action taken to
tindakan yang diambil untuk identify the contaminant and the
mengidentifikasi cemaran dan possible source.
kemungkinan sumber penyebabnya.

Pengendalian Bahan Control of Materials

91 Spesifikasi untuk darah, bahan awal, 91. Specifications should be in place for
larutan tambahan dan bahan blood, starting materials, additive
pengemas primer atau kantong solutions and primary packaging
pengambilan hendaklah tersedia. materials or collection bags.

92 Semua bahan yang dapat memberikan 92. Each material which may have a direct
dampak langsung terhadap mutu effect on the quality of the product
produk hendaklah memiliki spesifikasi should have a specification which
yang meliputi informasi sebagai include the following information :

Edisi 2006 - 200 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

berikut:
a) Nama standar dan referen kode a) The standard name and unique
yang unik (kode produk) yang code reference used in records;
digunakan dalam catatan;
b) Sifat utama fisik, kimiawi dan b) The key physical, chemical or
biologis; biological properties;
c) Kriteria pengujian dan batasnya, c) The criteria for test and limits,
penampilan fisik, karakteristik dan physical appearance, cha-
kondisi penyimpanan; racteristics and storage conditions;
d) Pola pengambilan sampel atau d) Any sampling plans or sampling
instruksi pengambilan sampel dan instructions and precautions; and
tindakan pengamanan; dan
e) Persyaratan yang menyatakan e) A requirement that only approved
bahwa yang boleh digunakan critical material may be used.
hanya bahan kritis yang diluluskan.

93 Semua persyaratan lain hendaklah 93. All other requirements should conform
sesuai dengan Bab 7 dari Pedoman ini. to Chapter 7 of these Guidelines.

Pemasok dan Sub-kontraktor Suppliers and Sub-contractors

94 Dokumen yang menyatakan bahwa 94. There should be documentation to


pemasok bahan kritis telah disetujui demonstrate that suppliers of critical
secara formal hendaklah tersedia. materials have been formally
approved.

95 Spesifikasi yang ditetapkan untuk 95. There should be defined specifications


bahan kritis dan disetujui antara for critical materials agreed between
pemasok (termasuk laboratorium the supplier (including testing
pengujian) dan industri hendaklah laboratories) and the site. There should
disiapkan. Pengkajian spesifikasi yang be a regular stated review of the
teratur hendaklah dilakukan untuk specifications to ensure they meet the
memastikan tetap memenuhi current requirements.
persyaratan terakhir.

96 Bahan kritis hendaklah tidak digunakan 96. Critical materials should not be used
sampai selesai diverifikasi terhadap until they have been verified for
kesesuaian dengan spesifikasinya. conformity with their specifications.
Persetujuan dengan pemasok There should be an agreement with the
mengenai batas penolakan hendaklah supplier on the limits of rejection in
ditetapkan sebelum melakukan advance of the supply.
pemasokan.

97 Pemasok bahan kritis hendaklah 97. Suppliers of critical materials should be


dievaluasi untuk menilai kesang- evaluated to assess their ability to
gupannya memasok bahan yang supply materials meeting
memenuhi persyaratan. Hal ini dapat requirements. They may be done by
dilakukan dengan mengevaluasi evaluating supplier compliance with
pemenuhan sistem mutu oleh quality systems, direct audit or by
pemasok, audit langsung atau dengan accreditation to an appropriate quality
cara melakukan akreditasi terhadap standard.
standar mutu yang sesuai.

Edisi 2006 - 201 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

98 Dokumentasi pembelian hendaklah 98. Purchasing documentation should


berisi deskripsi jelas mengenai bahan contain a clear description of material
atau layanan yang dipenuhi. or services rendered.

Bahan-Dalam-Proses In-process Materials

99 Darah dari sesi donor hendaklah 99. Blood from donor sessions should be
diangkut ke tempat pengolahan dalam transported to the processing site
kondisi suhu yang sesuai untuk under temperature conditions
komponen yang akan disiapkan. appropriate for the component which
will be prepared.

100 Hendaklah tersedia data validasi yang 100. There should be validation data to
membuktikan bahwa metode demonstrate that the method of
transportasi dapat menjaga darah transport maintains the blood within the
dalam batas suhu yang ditetapkan specified temperature range
selama waktu pengangkutan. throughout the period of transportation.

101 Darah dan komponen darah hendaklah 101. Blood and blood components should
ditempatkan dalam kondisi be placed in controlled and validated
penyimpanan yang divalidasi dan storage conditions as soon as
dikendalikan sesegera mungkin setelah practicable after venepuncture. The
venepuncture. Saat dan metode timing and method of separation is
pemisahan tergantung pada dependent on the blood component to
persyaratan komponen darah yang be prepared.
akan dibuat.

102 Pengujian yang krusial bagi 102. Tests which are crucial for quality
pengawasan mutu tapi tidak dapat control but cannot be carried out on
dilakukan pada produk jadi hendaklah the finished product should be
dilakukan pada suatu tahap pembuatan performed at an appropriate stage of
yang sesuai. manufacture.

Sampel Pertinggal Retention of Samples

103 Apabila mungkin sampel dari donasi 103. Where possible, samples of individual
individual hendaklah disimpan untuk donations should be stored to facilitate
memungkinkan pelaksanaan segala any necessary traceability procedure.
prosedur penelusuran yang diperlukan. This would normally be the
Hal ini umumnya menjadi tanggung responsibility of the blood
jawab unit/lembaga pengambilan. establishment. Samples of each pool
Sampel dari tiap kumpulan plasma of plasma should be stored under
hendaklah disimpan dalam kondisi suitable conditions for at least one year
yang sesuai minimal selama satu tahun after the expiration date of the finished
sejak tanggal daluwarsa produk jadi product with the longest shelf life.
dengan masa edar/simpan terpanjang.

Bahan Non-konform Non-conforming Materials

104 Segala kerusakan atau masalah yang 104. Any defect or problem associated with
berkaitan dengan produk jadi atau a pharmaceutical product, or with any
dengan segala bahan kritis yang critical material used in the collection,

Edisi 2006 - 202 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

digunakan pada pengambilan, handling, processing and testing of the


penanganan, pengolahan dan manufactured product, that could harm
pengujian produk yang dapat the recipient or donor, should be
membahayakan pengguna atau donor notified as soon as practicable to the
hendaklah diinformasikan segera DRA and, where applicable, the
kepada Otoritas Pengawasan Obat relevant sponsor.
(OPO) dan, di mana berlaku, kepada
sponsor yang relevan.

Pemusnahan Darah, Plasma atau Produk Disposal of Rejected Blood, Plasma or


Antara yang Ditolak Intermediates

105 Hendaklah tersedia prosedur tetap 105. There should be standard operating
yang aman dan efektif untuk procedure for the safe and effective
pemusnahan darah, plasma atau disposal of blood, plasma or
produk antara. intermediates.

Suplai dan Pereaksi Supplies and Reagents

106 Tiap wadah penampung darah dan 106. Each blood collecting container and its
wadah pendampingnya (satellite satellite container/s, if present, should
container), bila ada, hendaklah be examined visually for damage or
diperiksa secara visual terhadap evidence of contamination prior to its
kerusakan atau pecemaran sebelum use (before blood collection) and
digunakan (sebelum pengambilan before the product is distributed.
darah) dan sebelum produk Where any defect, improper labelling
didistribusikan. Apabila ditemukan or abnormal appearance is observed,
kerusakan, pelabelan yang tidak benar the container should not be used, or, if
atau penampilan yang tidak normal, detected after filling, the component
wadah hendaklah tidak digunakan, should be properly discarded.
atau, apabila ditemukan setelah diisi,
komponen hendaklah disingkirkan
dengan benar.

107 Sampel representatif dari tiap lot 107. Representative samples of each lot of
pereaksi atau larutan hendaklah reagents or solutions should be
diperiksa dan/atau diuji untuk tiap hari inspected and/or tested on each day of
penggunaan sesuai dengan Protap use as described in the SOP for
yang menentukan kesesuaiannya determining their suitability for use.
untuk digunakan.

108 Semua pereaksi yang digunakan dalam 108. All reagents used in the collection,
pengambilan, pengolahan, uji processing, compatibility testing,
kompatibilitas, penyimpanan dan storage and distribution of blood and
distribusi darah dan komponen darah blood components should be stored in
hendaklah disimpan dengan cara yang a safe, sanitary and orderly manner.
aman, saniter dan rapi.

109 Semua pereaksi yang tidak mempunyai 109. All reagents that do not bear an
tanggal daluwarsa hendaklah disimpan expiration date should be stored in
sedemikian rupa sehingga yang such a manner that the oldest is used
terlama digunakan lebih dahulu. first.

Edisi 2006 - 203 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

110 Pereaksi hendaklah digunakan sesuai 110. Reagents should be used in a manner
instruksi yang disediakan pembuatnya. consistent with instruction provided by
the manufacturer.

111 Sampel representatif dari tiap lot 111. Representative samples of each lot of
pereaksi atau pelarut yang disebut the following reagents or solutions
berikut hendaklah diuji secara teratur should be tested regularly to determine
untuk menentukan kapasitasnya their capacity to perform as required :
berkinerja sesuai dengan yang
dipersyaratkan:

Pereaksi atau Larutan Frekuensi Reagent or Solution Frequency of


Pengujian testing
- Anti Human Serum Tiap hari penggunaan - Anti Human Serum Each day of use
- Screening Antibodi dan Tiap hari penggunaan - Antibody screening and
Reverse Grouping Cell reverse grouping cells Each day of use
- Blood Grouping Serum Tiap hari penggunaan - Blood grouping serum Each day of use
- Enzim Tiap hari penggunaan -Enzymes Each day of use
- Lektin Tiap hari penggunaan -Lectins Each day of use
- Pereaksi Serologi sifilis Tiaphari penggunaan - Syphilis serology reagents Each run
- HIV Tiap kali digunakan - HIV Each run
- Pereaksi Uji Hepatitis Tiap kali digunakan - Hepatitis test reagents Each run

112 Hendaklah tersedia dokumentasi yang 112. There should be documentation


membuktikan bahwa pereaksi demonstrating that reagents conform
memenuhi persyaratan dan to requirements and appropriate quality
pengawasan mutu yang sesuai. control.

113 Larutan yang digunakan dalam 113. Solutions used in ex-vivo manufacture
pembuatan produk ex-vivo hendaklah of product should be labelled as sterile
diberi label sebagai “steril” dan “untuk and for therapeutic use. Where
penggunaan terapetik”. Apabila larutan solutions are not labelled accordingly,
tidak diberi label yang sesuai, there should be records to
hendaklah ada catatan yang demonstrate that the solution in use
membuktikan bahwa larutan yang has been found to be sterile by an
digunakan telah disterilisasi oleh accredited laboratory.
laboratorium yang diakreditasi.

Spesifikasi Produk Specifications of Products

114 Semua persyaratan lain hendaklah 114. All requirements should conform to
sesuai dengan Bab 10 dari Pedoman Chapter 10 of these Guidelines.
ini.

SELF INSPECTION
INSPEKSI DIRI
115. All requirements should conform to
115 Semua persyaratan lain hendaklah Chapter 8 of these Guidelines.
memenuhi Bab 8 dari Pedoman ini.

Edisi 2006 - 204 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

PENANGANAN KELUHAN TERHADAP HANDLING OF PRODUCT COMPLAINT,


PRODUK, PENARIKAN KEMBALI PRODUK PRODUCT RECALL AND RETURNED
DAN PRODUK KEMBALIAN PRODUCTS

116 Semua persyaratan lain hendaklah 116. All requirements should conform to
memenuhi Bab 9 dari Pedoman ini Chapter 9 of these Guidelines.

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

117 Semua Butir dalam Bab 10 dari 117. The relevant Sections of Chapter 10.
Pedoman ini berlaku. Di samping itu are applicable. In addition, the
pedoman berikut ini hendaklah following guidelines should be
dipatuhi. followed.

Prosedur Tetap Standard Operating Procedures

118 Prosedur tetap tertulis hendaklah 118. Written standard operating procedures
dibuat dan mencakup seluruh langkah should be established and should
yang harus dipatuhi dalam pengolahan, include all steps to be followed in the
penyimpanan dan distribusi produk processing, storage and distribution of
darah. Prosedur ini hendaklah tersedia blood products. Such procedures
bagi personil untuk digunakan di area should be available to the personnel
tempat prosedur itu dilaksanakan, for use in the areas where the
kecuali hal ini tidak dapat procedures are performed, unless this
dilaksanakan. is impractical.

119 Prosedur tetap tertulis hendaklah 119. The written standard operating
mencakup, tapi tidak terbatas pada, procedures should include, but are not
uraian berikut ini, di mana berlaku: limited to, descriptions of the following,
when applicable:
a) Seluruh pengujian dan pengujian a) All tests and repeat tests
ulang yang dilakukan pada performed on blood components
komponen darah selama during processing, including
pengolahan, termasuk pengujian testing for infection diseases;
penyakit infeksi;
b) Suhu penyimpanan dan metode b) Storage temperature and methods
pengendalian suhu penyimpanan of controlling storage temperature
untuk semua produk darah dan for all blood products and
pereaksi; reagents;
c) Masa edar/simpan yang c) Shelf-life assigned for all final
ditentukan bagi semua produk jadi; products;
d) Kriteria penentuan apakah produk d) Criteria for determining whether
darah yang dikembalikan sesuai returned blood product is suitable
untuk dikirim kembali; for re-issue;
e) Prosedur yang digunakan untuk e) Procedures used for relating blood
menghubungkan produk darah product to blood component
dengan komponen darah yang involved;
berkaitan;
f) Prosedur pengawasan mutu untuk f) Quality control procedures for
suplai dan pereaksi yang supplies and reagents employed
digunakan dalam pengujian in blood component and blood

Edisi 2006 - 205 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

komponen darah dan produk product testing;


darah;
g) Jadwal dan prosedur untuk g) Schedules and procedures for
merawat dan memvalidasi equipment maintenance and
peralatan; validation;
h) Prosedur pemberian label, terma- h) Labelling procedures, including
suk penjagaan untuk menghindar- safeguards to avoid labelling mix-
kan (campur baur label); up;
i) Semua catatan berkaitan dengan i) All records pertinent to the lot or
lot atau unit disimpan dalam unit maintained pursuant to these
menjalankan peraturan ini regulations should be reviewed
hendaklah dikaji sebelum before the release or distribution
pelulusan atau distribusi suatu lot of a lot or unit of final product;
atau unit produk jadi;
j) Pengkajian atau bagian dari j) The review or portions of the
pengkajian dapat dilakukan pada review may be performed at
periode yang sesuai selama atau appropriate periods during or after
setelah pengolahan produk darah, blood products processing,
pengujian kompatibilitas dan compatibility testing and storing;
penyimpanan; dan and
k) Hendaklah dilakukan penyelidikan k) A thorough investigation, including
yang menyeluruh dan didokumen- the conclusions and follow-up, of
tasikan, termasuk kesimpulan dan any unexplained discrepancy or
tindak lanjut terhadap ketidak the failure of a lot or unit to meet
sesuaian/diskrepansi atau any of its specifications should be
kegagalan suatu lot atau unit untuk made and recorded.
memenuhi spesifikasi.

Catatan Records

120 Pencatatan hendaklah dilakukan 120. Records should be maintained


bersamaan dengan pelaksanaan tiap concurrently with the performance of
langkah pengolahan signifikan, each significant step in the processing,
pengujian kompatibilitas, penyimpanan compatibility testing, storage and
dan distribusi tiap unit produk darah distribution of each unit of blood
sehingga seluruh langkah dapat product so that all steps can be clearly
ditelusuri dengan jelas. traced.

121 Semua catatan hendaklah mudah 121. All records should be legible and
dibaca dan tidak mudah terhapus serta indelible, and should identify the
hendaklah mengidentifikasi personil person performing the work, include
yang melaksanakan pekerjaan, dates of the various entries, show test
mencakup tanggal dari seluruh entri, results as well as the interpretation of
menunjukkan hasil pengujian serta the results, show the expiration date
interpretasi hasil uji, menunjukkan assigned to specific products, and be
tanggal daluwarsa yang diberikan as detailed as necessary to provide a
kepada produk spesifik dan serinci complete history of the work
yang diperlukan untuk dapat performed.
memberikan riwayat lengkap dari
kegiatan yang dilakukan.

122 Hendaklah tersedia catatan yang 122. Appropriate records should be


sesuai dari mana dapat ditentukan available from which to determine lot

Edisi 2006 - 206 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

nomor lot dari suplai dan pereaksi yang numbers of supplies and reagents
digunakan untuk lot atau unit spesifik used for specific lots or units of the
suatu produk jadi. final product.

123 Catatan pengolahan hendaklah 123. Processing records should include :


meliputi: a) Blood product processing,
a) pengolahan produk darah, including results and interpretation
termasuk hasil dan interpretasi of all tests and retests; and
terhadap semua pengujian dan
pengujian ulang; dan b) Labelling, including initials of
b) pemberian label, termasuk paraf person(s) responsible.
personil yang bertanggung jawab.

124 Catatan penyimpanan dan distribusi 124. Storage and distribution records should
hendaklah meliputi: include:
a) masing-masing distribusi dan a) Distribution and disposition, as
disposisi produk darah; appropriate, of blood products;
b) pemeriksaan visual produk darah b) Visual inspection of blood
selama penyimpanan dan saat products during storage and
sebelum distribusi; immediately before distribution;
c) suhu penyimpanan, termasuk c) Storage temperature, including
lembar pencatat suhu yang installed temperature recorder
dipasang; dan charts; and
d) penyerahan, termasuk catatan d) Reissue, including records of
penjagaan suhu yang benar. proper temperature maintenance.

125 Catatan pengujian kompatibilitas 125. Compatibility test records should


hendaklah mencakup: include:
a) hasil pengujian kompatibilitas, a) Results of compatibility tests,
termasuk cross-matching, including cross-matching, testing
pengujian sampel pasien, of patient samples, antibody
screening antibodi dan identifikasi; screening and identification; and
dan
b) hasil pengujian penegasan b) Results of confirmatory testing.
(confirmatory testing).

126 Catatan pengawasan mutu hendaklah 126. Quality control records should include:
meliputi:
a) kalibrasi dan kualifikasi peralatan; a) Calibration and qualification of
equipment;
b) pemeriksaan kinerja peralatan dan b) Performance checks of equipment
pereaksi; and reagents;
c) pemeriksaan berkala terhadap c) Periodic check on sterile
teknik sterilisasi; technique;
d) pengujian berkala terhadap d) Periodic tests of capacity of
kapasitas wadah pengiriman untuk shipping containers to maintain
menjaga suhu yang benar selama proper temperature in transit; and
transit; dan
e) hasil pengujian kehandalan. e) Proficiency test results.

127 Laporan dan keluhan mengenai reaksi 127. Administration reaction report and
penggunaan produk, termasuk catatan complaints, including record of
penyelidikan dan tindak lanjut investigations and follow-up.

Edisi 2006 - 207 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

hendaklah disimpan.

128 Catatan umum hendaklah mencakup: 128. General records should include:
a) sterilisasi suplai dan pereaksi yang a) Sterilization of supplies and
disiapkan dalam fasilitas, termasuk reagents prepared within the
tanggal, interval waktu, suhu dan facility, including date, time
caranya; interval, temperature and mode;
b) personil yang bertanggung jawab; b) Responsible personnel;
c) kekeliruan dan kecelakaan; c) Errors and accidents;
d) catatan perawatan peralatan dan d) Maintenance records for
pabrik secara umum; equipment and general physical
plant;
e) suplai dan pereaksi, termasuk e) Supplies and reagents, including
nama pembuat atau pemasok, name of manufacturer or supplier,
nomor lot tanggal daluwarsa dan lot numbers, expiration date and
tanggal penerimaan; dan date of receipt; and
f) disposisi suplai dan pereaksi yang f) Disposition of rejected supplies
ditolak, yang digunakan dalam and reagents used in the
pengolahan serta pengujian processing and compatibility
kompatibilitas komponen darah testing of blood components and
dan produk darah. blood products.

129 Catatan mengenai produk darah 129. Records should be retained for such
hendaklah disimpan selama waktu interval beyond the expiration date for
tertentu yang melewati tanggal the blood product as necessary to
daluwarsa untuk memungkinkan facilitate the reporting of any
pelaporan segala reaksi klinis yang unfavourable clinical reactions. The
tidak diinginkan. Masa penyimpanan retention period should not be less
hendaklah tidak kurang dari 5 tahun than 5 years after the records of
dihitung setelah catatan pengolahan processing have been completed or 6
bets dilengkapi atau 6 bulan setelah months after the latest expiration date
tanggal daluwarsa produk individual; for the individual product, whichever is
tanggal terakhir adalah yang the later date.
diberlakukan.

Prosedur dan Catatan Distribusi dan Distribution and Receipt Procedures and
Penerimaan Records

130 Prosedur distribusi dan penerimaan 130. Distribution and receipt procedures
hendaklah mencakup sistem yang should include a system by which the
dapat menentukan dengan segera distribution or receipt of each unit can
distribusi dan penerimaan tiap unit be readily determined to facilitate its
untuk memudahkan penarikan kembali recall, if necessary.
produk, bila diperlukan.

131 Catatan distribusi hendaklah meliputi 131. Distribution records should contain
informasi untuk mempermudah information to readily facilitate the
identifikasi nama dan alamat penerima, identification of the name and address
tanggal dan jumlah yang diserahkan, of the consignee, the date and quantity
nomor lot dari unit dan tanggal delivered, the lot number of the unit(s),
daluwarsa. and the date of expiration.

Edisi 2006 - 208 - 2006 Edition


Aneks 5 – Pembuatan Produk Annex 5 – Manufacture of
Darah Blood Products

Catatan Reaksi Merugikan Adverse Reaction File

132 Catatan pelaporan keluhan mengenai 132. Records should be maintained of any
reaksi merugikan berkenaan dengan reports of complaints of adverse
suatu unit produk darah yang timbul reactions regarding each unit of blood
akibat pengolahan produk darah product arising as a result of blood
hendaklah disimpan. Penyelidikan products processing. A thorough
menyeluruh terhadap tiap reaksi investigation of each reported adverse
merugikan yang dilaporkan hendaklah reaction should be made. A written
dilakukan. Laporan tertulis mengenai report of the investigation of adverse
penyelidikan terhadap reaksi reactions, including conclusions and
merugikan, termasuk kesimpulan dan follow up, should be prepared and
tindak lanjut, hendaklah disiapkan dan maintained as part of the record for
disimpan sebagai bagian dari catatan that lot or unit of blood product. When
lot atau unit produk darah. Apabila it is determined that the product was at
ditetapkan bahwa produk adalah fault in causing an administration
penyebab reaksi pemakaian, kopi dari reaction, copies of all such written
seluruh pelaporan tertulis hendaklah reports should be forwarded to and
diteruskan kepada dan disimpan oleh maintained by the manufacturer.
industri.

133 Apabila komplikasi akibat pemakaian 133. When a complication of blood products
produk darah dikonfirmasi berakibat administration is confirmed to be fatal,
fatal, hendaklah Otoritas Pengawasan the DRA should be notified by
Obat (OPO) diberitahu melalui telepon telephone or telefax as soon as
atau telefaks sesegera mungkin; possible; a written report of the
pelaporan tertulis mengenai investigasi investigation should be submitted to
hendaklah disampaikan kepada OPO the DRA within 7 days after the
dalam 7 (tujuh) hari setelah kejadian fatality, by the administration
fatal oleh lembaga yang memberikan institution.
produk kepada pasien.

Edisi 2006 - 209 - 2006 Edition


ANEKS 6 ANNEX 6

PEMBUATAN OBAT MANUFACTURE OF


INVESTIGASI INVESTIGATIONAL
UNTUK UJI KLINIS PHARMACEUTICAL PRODUCTS
FOR CLINICAL TRIALS

PRINSIP PRINCIPLE

Obat investigasi atau obat yang digunakan Investigational products or pharmaceutical


untuk uji klinis hendaklah dibuat mengikuti products intended for use in clinical trials
prinsip dan pedoman CPOB. Secara umum, should be produced in accordance with the
Bab dalam Pedoman CPOB berlaku untuk principles and the detailed guidelines of
obat investigasi, kecuali dinyatakan lain. Good Manufacturing Practices for
Prosedur hendaklah dibuat fleksibel untuk pharmaceutical products. The general
mengantisipasi perubahan seiring dengan chapters of the GMP Guidelines apply to
peningkatan pengetahuan tentang proses, investigational pharmaceutical products,
dan sesuai dengan tahap pengembangan unless otherwise stated. Procedures need to
produk. be flexible to provide for changes as
knowledge of the process increases, and
appropriate to the stage of development of
the product.

Dalam uji klinis, tambahan risiko mungkin In clinical trials there may be added risk to
terjadi pada subyek uji dibandingkan dengan participating subjects compared to patients
pasien yang diobati dengan produk yang treated with marketed products. The
sudah beredar. Penerapan CPOB pada application of GMP to the manufacture of
pembuatan obat investigasi bertujuan untuk investigational pharmaceutical products is
menjamin subyek uji tidak berada dalam intended to ensure that trial subjects are not
kondisi berisiko, dan hasil uji klinis tidak placed at risk, and that the results of clinical
dipengaruhi oleh keamanan, mutu atau trials are unaffected by inadequate safety,
kemanjuran yang tidak memadai akibat dari quality or efficacy arising from unsatisfactory
proses pembuatan yang tidak baik. Selain itu, manufacture. Equally, it is intended to ensure
CPOB juga menjamin konsistensi antar bets that there is consistency between batches of
obat investigasi yang sama, yang digunakan the same investigational pharmaceutical
untuk uji klinis yang sama atau berbeda, dan products used in the same or different clinical
bahwa perubahan selama pengembangan trials, and that changes during the
obat investigasi didokumentasikan dengan development of an investigational
cukup dan dapat dipertanggungjawabkan. pharmaceutical products are adequately
documented and justified.

Pembuatan obat investigasi lebih kompleks The production of investigational


dibandingkan dengan produk yang beredar pharmaceutical products involves added
karena kekurangan prosedur tetap yang rutin, complexity in comparison to marketed
variasi desain uji klinis, desain pengemasan products by virtue of the lack of fixed
selanjutnya, dan seringkali kebutuhan untuk routines, variety of clinical trial designs,
pengacakan dan ketersamaran (blinding), consequent packaging designs, the need,
serta risiko yang meningkat akibat often, for randomisation and blinding and
pencemaran silang dan campur baur. Di increased risk of product cross-
samping itu, kemungkinan kurangnya contamination and mix up. Furthermore,
pengetahuan mengenai potensi dan toksisitas there may be incomplete knowledge of the

Edisi 2006 - 210 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

obat serta validasi proses yang tidak lengkap, potency and toxicity of the product and a lack
atau, penggunaan produk beredar yang sudah of full process validation, or, marketed
dikemas ulang atau dimodifikasi dengan cara products may be used which have been re-
tertentu dapat menambah kompleksitas packaged or modified in some way.
pembuatan obat investigasi .

Tantangan tersebut di atas membutuhkan These challenges require personnel with a


personil yang memiliki pemahaman thorough understanding of, and training in,
menyeluruh dan sudah mendapat pelatihan the application of GMP to investigational
tentang pelaksanaan CPOB untuk obat pharmaceutical products. Co-operation is
investigasi. Dibutuhkan kerja sama dengan required with trial sponsors who undertake
sponsor yang menerima tanggung jawab akhir the ultimate responsibility for all aspects of
untuk semua aspek uji klinis termasuk mutu the clinical trial including the quality of
dari obat investigasi tersebut. investigational pharmaceutical products.

Kompleksitas yang meningkat dari kegiatan The increased complexity in manufacturing


pembuatan obat investigasi membutuhkan operations requires a highly effective quality
sistem mutu yang efektif. system.

MANAJEMEN MUTU QUALITY MANAGEMENT

1 Sistem mutu yang didesain, dibuat dan 1 The Quality System, designed, set up
diverifikasi oleh industri farmasi atau and verified by the manufacturer or
importir, hendaklah diuraikan dalam importer, should be described in written
prosedur tertulis dan diberikan kepada procedures available to the sponsor,
sponsor, dengan mempertimbangkan taking into account the GMP principles
prinsip dan pedoman CPOB yang and guidelines applicable to
berkaitan dengan obat investigasi . investigational pharmaceutical products.

2 Beberapa proses pembuatan obat 2 Some of the production processes of


investigasi yang tidak memiliki izin edar investigational pharmaceutical products
mungkin tidak divalidasi sampai tingkat which have no marketing authorization
yang diperlukan untuk produksi rutin. may not be validated to the extent
Untuk produk steril, validasi proses necessary for a routine production. For
sterilisasi hendaklah dilakukan dengan sterile products, the validation of
standar yang sama seperti untuk obat sterilizing processes should be of the
yang mendapat izin edar. same standard as for products
authorized for marketing.

3 Spesifikasi dan prosedur pembuatan 3 The product specifications and


produk dapat diubah selama manufacturing instructions may be
pengembangan produk tetapi changed during development but full
pengawasan penuh dan ketertelusuran control and traceability of the changes
terhadap perubahan hendaklah should be maintained.
dipertahankan.

PERSONIL PERSONNEL

4 Hendaklah personil penanggung jawab 4 Although it is likely that the number of


produksi dan pengawasan mutu terpisah, staff involved will be small, there should
walaupun jumlah personil yang terlibat be separate people responsible for

Edisi 2006 - 211 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

mungkin hanya sedikit. Semua kegiatan production and quality control. All
produksi hendaklah di bawah production operations should be carried
pengawasan personil penanggung jawab out under control of a clearly identified
yang ditunjuk. Personil yang bertanggung responsible person. The person
jawab untuk meluluskan obat investigasi responsible for release of investigational
hendaklah sudah mengikuti pelatihan pharmaceutical products should be
yang sesuai mengenai sistem mutu, appropriately trained in quality systems,
CPOB dan peraturan pemerintah yang GMP and regulatory requirements
spesifik untuk jenis produk ini, dan specific to these types of products and
memiliki pengetahuan luas mengenai should therefore have a broad
proses pengembangan kefarmasian dan knowledge of pharmaceutical
uji klinis. Personil tersebut harus development and clinical trial processes.
independen dari personil penanggung He or she must be independent of the
jawab produksi. person responsible for production.

BANGUNAN, FASILITAS DAN PREMISES AND EQUIPMENT


PERALATAN

5 Selama pembuatan obat investigasi, 5 During manufacture of investigational


kemungkinan terdapat produk berbeda pharmaceutical products, it may be that
yang diproses dalam bangunan, fasilitas different products are handled in the
dan pada waktu yang sama; hal ini same premises and at the same time,
memperkuat akan kebutuhan untuk and this reinforces the need to minimize
memperkecil semua risiko pencemaran all risks of contamination, including
termasuk pencemaran silang dan campur cross contamination and product mix up,
baur dengan menggunakan prosedur by using appropriate procedures.
yang sesuai.

6 Untuk pembuatan produk tertentu (lihat 6 For the production of the particular
Butir 3.10 buku Pedoman ini), proses products referred to in Section 3.10. of
pembuatan beberapa bets secara these Guidelines, campaign working
berurutan diperbolehkan tanpa perlu may be acceptable in place of dedicated
menggunakan sarana khusus dan self- and self-contained facilities. Because
contained. Mengingat toksisitas bahan the toxicity of the materials may not be
belum sepenuhnya diketahui, kebersihan fully known, cleaning is of particular
sangat penting untuk diperhatikan; dan importance; account should be taken of
perlu dipertimbangkan kelarutan produk the solubility of the product and of
dan bahan pembantu dalam berbagai excipients in various cleaning solvents.
larutan pembersih.

7 Beberapa permasalahan dapat terjadi 7 Validation of aseptic processes presents


pada validasi proses aseptis untuk special problems when the batch size is
ukuran bets yang kecil; dalam hal ini small; in these cases the number of
jumlah unit yang diisi kemungkinan units filled may be the maximum number
adalah jumlah maksimum dalam filled in production. Filling and sealing is
produksi. Pengisian dan penutupan often a hand operation presenting great
wadah yang dilakukan secara manual challenges to sterility so enhanced
sering kali merupakan tantangan yang attention should be given to
besar terhadap sterilitas sehingga environmental monitoring.
perhatian yang lebih ketat diperlukan
untuk pemantuan lingkungan.

Edisi 2006 - 212 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

DOKUMENTASI DOCUMENTATION

Spesifikasi dan Instruksi Specifications and Instructions

8 Spesifikasi (bahan awal, bahan 8 Specifications (for starting materials,


pengemas primer, produk antara, produk primary packaging materials,
ruahan dan produk jadi), prosedur intermediates, bulk products and
pengolahan induk dan prosedur finished products), master processing
pengemasan induk hendaklah procedures and master packaging
komprehensif sesuai dengan procedures should be as comprehensive
perkembangan ilmu pengetahuan as possible given the current state of
mutakhir. Dokumen tersebut hendaklah knowledge. They should be periodically
dikaji ulang secara berkala selama re-assessed during development and
pengembangan dan dimutakhirkan sesuai updated as necessary. Each new
kebutuhan. Tiap versi baru hendaklah version should take into account the
memerhatikan data terakhir, teknologi latest data, current technology used,
terkini yang digunakan, peraturan dan regulatory and pharmacopoeial
persyaratan farmakope, serta hendaklah requirements, and should allow
memudahkan ketertelusuran dokumen traceability to the previous document.
sebelumnya. Tiap perubahan hendaklah Any changes should be carried out
dilakukan sesuai prosedur tertulis, according to a written procedure, which
dengan memerhatikan implikasi terhadap should address any implications for
mutu produk seperti stabilitas dan bio- product quality such as stability and bio
ekivalensi. equivalence.

9 Prosedur pengolahan induk dan prosedur 9 It may not be necessary to produce


pengemasan induk mungkin tidak perlu master processing procedures and
dibuat, tetapi untuk tiap kegiatan master packaging procedures, but for
pembuatan atau pasokan bahan every manufacturing operation or supply
hendaklah dibuat instruksi dan catatan there should be clear and adequate
tertulis yang jelas dan memadai. Catatan written instructions and written records.
sangatlah penting untuk menyiapkan Records are particularly important for
dokumen versi terakhir yang akan the preparation of the final version of the
digunakan dalam pembuatan rutin. documents to be used in routine
manufacture.

10 Rasional perubahan hendaklah dicatat 10 Rationales for changes should be


dan konsekuensi perubahan mutu produk recorded and the consequences of a
dan uji klinis yang sedang berjalan change on product quality and on any
hendaklah diinvestigasi dan on-going clinical trials should be
didokumentasikan. investigated and documented.

11 Catatan bets hendaklah disimpan minimal 11 Batch manufacturing records should be


5 (lima) tahun sesudah uji klinis selesai retained for at least 5 years after
atau minimal 5 (lima) tahun sesudah completion of the clinical trial or at least
pemberhentian uji klinis secara resmi 5 years after formal discontinuation or in
atau sesuai peraturan yang berlaku. conformance with the applicable
regulatory requirement(s).

Order Order

12 Order dilakukan oleh atau atas nama 12 The order should request the processing

Edisi 2006 - 213 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

sponsor kepada industri farmasi. Order and/or packaging of a certain number of


tersebut hendaklah mencantumkan units and/or their shipping and be given
permintaan pengolahan dan/atau by or on behalf of the sponsor to the
pengemasan suatu jumlah unit tertentu manufacturer. It should be in writing
serta pengirimannya. Order hendaklah (though it may be transmitted by
tertulis (walaupun dapat dikirimkan electronic means), and precise enough
secara elektronis) dan cukup teliti untuk to avoid any ambiguity. It should be
menghindarkan makna ganda. Order formally authorized and refer to the
hendaklah diotorisasi secara resmi dan Product Specification File and the
merujuk kepada Dokumen Spesifikasi relevant clinical trial protocol as
Produk dan protokol uji klinis yang appropriate.
relevan sesuai kebutuhan.

Dokumen Spesifikasi Produk Product Specification File

13 Dokumen Spesifikasi Produk hendaklah 13 The Product Specification File should be


selalu dimutakhirkan selama pengem- continually updated as development of
bangan produk dan memastikan the product proceeds, ensuring
penelusuran yang tepat terhadap versi appropriate traceability to the previous
terdahulu. Dokumen hendaklah versions. It should include, or refer to,
mencakup atau merujuk kepada specifications and analytical methods for
spesifikasi dan metode analisis untuk starting materials, packaging materials,
bahan awal, bahan pengemas, produk intermediate, bulk and finished product;
antara, produk ruahan dan produk jadi; manufacturing methods; in-process
metode pembuatan; pengujian dan testing and methods; approved label
metode selama-proses; kopi label yang copy; batch release; relevant clinical trial
disetujui; pelulusan bets; protokol uji klinis protocols and randomisation codes, as
yang relevan dan kode pengacakan, appropriate; relevant technical
sebagaimana mestinya; kesepakatan agreements with contract givers, as
teknis yang relevan dengan pemberi appropriate; stability data; storage and
kontrak, sebagaimana mestinya; data shipment conditions. But these items are
stabilitas; kondisi penyimpanan dan not intended to be exclusive or
pengiriman. Tetapi semua dokumen exhaustive. The contents will vary
tersebut di atas tidak dimaksudkan depending on the product and stage of
sebagai dokumen yang eksklusif atau development.
yang sudah lengkap. Isi dokumen akan
bervariasi tergantung dari produk dan
tahap pengembangannya.

Prosedur Pengolahan Induk dan Prosedur Master Processing Procedures and


Pengemasan Induk Master Packaging Procedures

14 Tiap kegiatan pembuatan atau pasokan 14 For every manufacturing operation or


hendaklah mempunyai prosedur dan supply there should be clear and
catatan tertulis yang jelas dan memadai. adequate written instructions and written
Untuk kegiatan yang tidak dilakukan records. Where an operation is not
berulang-ulang, tidak perlu membuat repetitive it may not be necessary to
prosedur pengolahan induk dan prosedur produce master processing procedures
pengemasan induk. Catatan sangatlah and master packaging procedures.
penting untuk menyiapkan dokumen versi Records are particularly important for
terakhir yang akan digunakan dalam the preparation of the final version of the
pembuatan rutin yang sudah mendapat documents to be used in routine
izin edar. Tiap perubahan hendaklah manufacture once the marketing

Edisi 2006 - 214 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

diotorisasi oleh personil yang authorization is granted. Any changes


bertanggung jawab dan didokumentasi- should be authorized by a responsible
kan dengan baik. person and be clearly recorded.

15 Informasi yang tertera pada Dokumen 15 The information in the Product


Spesifikasi Produk hendaklah digunakan Specification File should be used to
untuk menyusun instruksi tertulis yang produce the detailed written instructions
rinci pada proses pengolahan, on processing, packaging, quality control
pengemasan, pengujian pengawasan testing, storage conditions and shipping.
mutu, kondisi penyimpanan dan
pengiriman produk.

16 Prosedur pengemasan dilakukan 16 Packaging procedures are based on the


berdasarkan order. Berbeda dengan order. Contrary to what happens with
proses produksi obat berskala besar yang large-scale manufacturing of licensed
sudah mendapat izin edar, bets obat pharmaceutical products, batches of
investigasi dapat dibagi ke dalam investigational pharmaceutical products
kemasan bets berbeda dan dikemas may be subdivided into different
dalam beberapa kegiatan selama jangka packaging batches and packaged in
waktu tertentu. several operations over a period of time.

17 Obat investigasi harus dikemas tersendiri 17 Investigational pharmaceutical products


untuk masing-masing subyek yang must be packed in an individual way for
dilibatkan dalam uji klinis. Jumlah unit each subject included in the clinical trial.
obat yang akan dikemas hendaklah The number of units to package should
ditentukan sebelum proses pengemasan be specified prior to the start of the
dimulai. Hendaklah juga packaging operations, considering also
mempertimbangkan jumlah sampel untuk the number of units necessary for
pengujian mutu dan sampel pertinggal. carrying out quality controls and the
Rekonsiliasi hendaklah dilakukan pada number of samples to be kept. A
akhir proses pengemasan dan pelabelan. reconciliation should take place at the
end of the packaging and labelling
process.

Catatan Bets Batch Records

18 Catatan bets hendaklah dijaga agar 18 Batch records should be kept in


cukup rinci mencantumkan urutan sufficient detail for the sequence of
kegiatan untuk kemudian ditentukan operations to be accurately determined.
secara akurat. Catatan ini hendaklah These records should contain any
memuat keterangan yang relevan yang relevant remarks which justify the
membenarkan prosedur yang digunakan procedures used and any changes
dan perubahan apapun yang dilakukan, made, enhance knowledge of the
peningkatan pengetahuan tentang produk product and develop the manufacturing
dan pengembangan kegiatan pembuatan. operations.

PRODUKSI PRODUCTION

Bahan awal Starting Materials

19 Mutu bahan awal dapat memengaruhi 19 The consistency of production may be


konsistensi produksi, oleh karena itu sifat influenced by quality of the starting

Edisi 2006 - 215 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

fisik dan kimiawi bahan awal hendaklah materials. Their physical and chemical
ditetapkan, didokumentasikan dalam properties should therefore be defined,
spesifikasi dan dikendalikan. Spesifikasi documented in their specifications and
bahan awal aktif hendaklah dibuat controlled. Specifications for active
komprehensif sesuai dengan starting materials should be as
perkembangan ilmu pengetahuan comprehensive as possible, given the
mutakhir. Spesifikasi bahan awal aktif current state of knowledge.
dan bahan pembantu hendaklah dikaji Specifications for both active and non-
ulang secara berkala selama active starting materials (excipients)
pengembangan dan bila perlu should be periodically re-assessed
dimutakhirkan. during development and updated as
necessary.

20 Informasi rinci tentang mutu dari bahan 20 Detailed information on the quality of
aktif dan bahan pembantu hendaklah active and non-active starting materials
tersedia untuk mengetahui dan, bila should be available in order to recognise
perlu, untuk melakukan variasi dalam and, as necessary, allow for variation of
produksi. the production.

Bahan Pengemas Packaging Materials

21 Pengawasan mutu dan spesifikasi 21 Specifications and quality control checks


hendaklah mencakup tindakan untuk should include measures to guard
menghindarkan ketidak-tersamaran (un- against unintentional un-blinding due to
blinding) yang tidak diharapkan karena changes in appearance between
perubahan pemerian antara bets yang different batches of packaging materials.
berbeda dari bahan pengemas.

Kegiatan Pembuatan Manufacturing Operations

22 Selama pengembangan parameter kritis 22 During development critical parameters


hendaklah diidentifikasi dan pengawasan- should be identified and in-process
selama-proses diutamakan untuk controls primarily used to control the
mengendalikan proses. Parameter process. Provisional production
produksi dan pengawasan-selama-proses parameters and in-process controls may
sementara disimpulkan dari pengalaman, be deduced from prior experience,
termasuk yang didapatkan dari kegiatan including that gained from earlier
pengembangan awal. Pertimbangan yang development work. Careful
cermat oleh personil kunci dibutuhkan consideration by key personnel is called
untuk menyusun instruksi dan for in order to formulate the necessary
mengadaptasikannya secara berkesinam- instructions and to adapt them
bungan sesuai dengan pengalaman continually to the experience gained in
produksi yang diperoleh. Parameter yang production. Parameters identified and
diidentifikasi dan dikendalikan hendaklah controlled should be justifiable based on
dapat dipertanggungjawabkan berdasar- knowledge available at the time.
kan pengetahuan yang ada pada saat itu.

23 Proses produksi untuk obat investigasi 23 Production processes for investigational


tidak diharapkan untuk divalidasi sampai pharmaceutical products are not
tingkat yang diperlukan untuk produksi expected to be validated to the extent
rutin, tetapi bangunan, fasilitas dan necessary for routine production but
peralatan perlu divalidasi. Untuk produk premises and equipment are expected
steril, validasi proses sterilisasi hendaklah to be validated. For sterile products, the

Edisi 2006 - 216 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

dilakukan dengan standar yang sama validation of sterilizing processes should


seperti untuk produk yang mendapat izin be of the same standard as for products
edar. Bila dipersyaratkan, inaktifasi atau authorized for marketing. Likewise,
pemusnahan virus dan impuritas when required, virus
(impurity) yang berasal dari makhluk inactivation/removal and that of other
hidup hendaklah dilakukan, untuk impurities of biological origin should be
menjamin keamanan produk bioteknologi, demonstrated, to assure the safety of
dengan mengacu pada prinsip ilmiah dan biotechnologically derived products, by
teknik yang ditetapkan pada pedoman following the scientific principles and
yang berlaku. techniques defined in the available
guidance in this area.

24 Pada validasi proses aseptis dapat terjadi 24 Validation of aseptic processes presents
masalah, bila ukuran bets kecil; dalam hal special problems when the batch size is
ini, jumlah unit yang diisi mungkin small; in these cases the number of
merupakan jumlah maksimum yang diisi units filled may be the maximum number
dalam produksi. Bila memungkinkan, dan filled in production. If practicable, and
juga konsisten dengan proses simulasi, otherwise consistent with simulating the
jumlah unit yang lebih besar hendaklah process, a larger number of units should
diisi media untuk mendapatkan hasil be filled with media to provide greater
dengan tingkat kepercayaan yang lebih confidence in the results obtained. Filling
tinggi. Pengisian dan penutupan wadah and sealing is often a manual or semi-
yang dilakukan secara manual atau semi- automated operation presenting great
otomatis seringkali merupakan tantangan challenges to sterility so enhanced
besar terhadap sterilitas sehingga attention should be given to operator
perhatian yang lebih, diperlukan untuk training, and validating the aseptic
pelatihan operator dan memvalidasi technique of individual operators.
teknik aseptik dari tiap operator.

25 Rekonsiliasi adalah bagian yang esensial 25 Reconciliation is an essential part of the


untuk pengendalian kegiatan pembuatan control of the manufacturing operations.
produk. Hasil nyata dan hasil teoritis Actual and theoretical yields should be
hendaklah direkonsiliasi dan tiap reconciled and any abnormal
penyimpangan diinvestigasi. discrepancy investigated.

26 Bilamana harus dilakukan, maka upaya 26 Where applicable virus inactivation/


inaktifasi atau pemusnahan virus removal and/or other impurities of
dan/atau impuritas yang berasal dari biological origin should be no less than
makhluk hidup hendaklah tidak boleh for products authorized for marketing.
kurang dari produk yang sudah mendapat
izin edar.

27 Prosedur pembersihan hendaklah sangat 27 Cleaning procedures should be very


ketat dan didesain mengingat stringent and designed in the light of the
pengetahuan yang tidak lengkap tentang incomplete knowledge of the toxicity of
toksisitas dari obat investigasi. Bila the investigational product. Where
proses seperti pencampuran belum processes such as mixing have not been
divalidasi, pengujian tambahan mungkin validated, additional quality control
diperlukan. testing may be necessary.

Edisi 2006 - 217 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

Prinsip Produk Pembanding Principles Applicable to Comparator


Product

28 Pada studi di mana obat investigasi 28 In studies whereby an investigational


dibandingkan dengan produk yang pharmaceutical product is compared
beredar, hendaklah diberikan perhatian with a marketed product, attention
untuk menjamin integritas dan mutu dari should be paid to ensure the integrity
produk pembanding (bentuk sediaan and quality of the comparator product
akhir, bahan pengemas, kondisi (final dosage form, packaging materials,
penyimpanan, dll). Bila dilakukan storage conditions, etc.). If significant
perubahan yang signifikan terhadap changes are to be made to the product,
produk, hendaklah tersedia data [misal data should be available (e.g. stability,
data stabilitas, disolusi terbanding, comparative dissolution, bioavailability)
ketersediaan hayati (bioavailability)] untuk to prove that these changes do not
membuktikan bahwa perubahan tersebut significantly alter the original quality
tidak mengubah karakteristik mutu produk characteristics of the product.
asal secara signifikan.

29 Tanggal daluwarsa yang tercantum pada 29 Because the expiry date stated on the
kemasan asli telah ditetapkan untuk original package has been determined
produk obat dengan kemasan tertentu, for the pharmaceutical products in that
dan mungkin tidak dapat diberlakukan particular package and may not be
untuk produk yang dikemas ulang dalam applicable to the product where it has
wadah yang berbeda. Adalah tanggung been repackaged in a different
jawab sponsor untuk memerhatikan sifat container, it is the responsibility of the
produk, karakteristik wadah dan kondisi sponsor, taking into account the nature
penyimpanan produk yang dikemas of the product, the characteristics of the
ulang, dalam penetapan tanggal container and the storage conditions to
daluwarsa yang akan dicantumkan pada which the article may be subjected, to
label kemasan ulang. Tanggal tersebut determine a suitable use-by date to be
tidak boleh lebih lama dari tanggal placed on the label. Such date is not
daluwarsa yang tercantum pada kemasan later than the expiry date of the original
asli. package.

30 Jika data stabilitas tidak ada atau bila 30 In the absence of stability data or if
studi stabilitas tidak dilakukan selama uji stability is not followed during the clinical
klinis, tanggal daluwarsa (tersebut pada trial such date should not exceed 25 %
Butir 29) hendaklah tidak melampaui 25% of the remaining time between the date
dari sisa waktu antara tanggal of repackaging and the expiry date on
pengemasan ulang dan tanggal the original manufacturer’s bulk
daluwarsa pada wadah kemasan asli container or a six month period from the
atau 6 bulan dari tanggal pengemasan date the pharmaceutical products is
ulang obat tersebut, manapun yang lebih repackaged, whichever is earlier.
awal.

Kegiatan Ketersamaran (Blinding) Blinding Operations

31 Bila produk disamarkan (blinded), 31 Where products are blinded, systems


hendaklah tersedia suatu sistem untuk should be in place to ensure that the
menjamin bahwa ketersamaran (blind) blind is achieved and maintained while
terlaksana dan dipertahankan untuk allowing for identification of “blinded”
memungkinkan identifikasi produk products when necessary, including the

Edisi 2006 - 218 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

tersamar (blinded) jika diperlukan, batch numbers of the products before


termasuk nomor bets produk sebelum the blinding operation. Rapid
kegiatan ketersamaran (blinding) identification of product should also be
dilakukan. Identifikasi cepat produk possible in an emergency.
hendaklah tetap dilakukan dalam
keadaan darurat.

32 Sampel dari obat investigasi yang 32 Samples of blinded investigational


disamarkan (blinded) hendaklah pharmaceutical products should be
disimpan. retained.

Pengacakan Kode Randomisation Code

33 Prosedur hendaklah menguraikan 33 Procedures should describe the


tentang pembuatan, pengamanan, generation, security, distribution,
distribusi, penanganan dan penyimpanan handling and retention of any
tiap pengacakan kode yang digunakan randomisation code used for packaging
untuk pengemasan obat investigasi dan investigational products, and code-break
mekanisme pemecahan kode. mechanisms. Appropriate records
Dokumentasi yang sesuai hendaklah should be maintained.
disimpan.

Pengemasan Packaging

34 Selama pengemasan obat investigasi 34 During packaging of investigational


mungkin perlu penanganan produk yang pharmaceutical products, it may be
berbeda pada jalur pengemasan yang necessary to handle different products
sama pada waktu yang sama. Dalam hal on the same packaging line at the same
ini, risiko tercampurnya produk harus time. The risk of product mix up must be
diminimalkan dengan menggunakan minimised by using appropriate
prosedur yang tepat dan/atau, peralatan procedures and/or, specialised
khusus yang sesuai serta pelatihan equipment as appropriate and relevant
personil yang relevan. staff training.

35 Pengemasan dan pelabelan obat 35 Packaging and labelling of


investigasi cenderung lebih kompleks dan investigational pharmaceutical products
lebih besar mengandung kemungkinan are likely to be more complex and more
terjadi kesalahan (yang sulit dideteksi) liable to errors (which are also harder to
dibandingkan produk yang beredar, detect) than for marketed products,
terutama apabila menggunakan produk particularly when “blinded” products with
tersamar (blinded) dengan pemerian similar appearance are used.
serupa. Tindakan pencegahan terhadap Precautions against mislabelling such as
kesalahan pelabelan seperti rekonsiliasi label reconciliation, line clearance, in-
label, kesiapan jalur pengemasan, process control checks by appropriately
pengawasan-selama-proses yang trained staff should accordingly be
dilakukan oleh personil terlatih hendaklah intensified.
lebih diintensifkan.

36 Pengemasan harus menjamin obat 36 The packaging must ensure that the
investigasi berada dalam kondisi yang investigational pharmaceutical products
baik selama transportasi dan remain in good condition during
penyimpanan di tujuan antara. Kemasan transport and storage at intermediate
luar yang terbuka atau rusak selama destinations. Any opening or tampering

Edisi 2006 - 219 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

transportasi hendaklah dapat langsung of the outer packaging during transport


ditandai dan dicatat. should be readily discernible and
recorded.

Pelabelan Labelling

37 Informasi di bawah ini hendaklah 37 The following information should be


dicantumkan pada label, kecuali included on labels, unless its absence
ketiadaan informasi tersebut dapat can be justified, e.g. use of a centralised
dipertanggungjawabkan, misalnya, peng- electronic randomisation system:
gunaan sistem pengacakan elektronis
terpusat:
a) Nama, alamat dan nomor telepon a) name, address and telephone
sponsor, organisasi peneliti penerima number of the sponsor, contract
kontrak atau peneliti [kontak utama untuk research organisation or investigator
mendapatkan informasi produk, uji klinis (the main contact for information on
dan apabila terjadi pembatalan the product, clinical trial and
ketersamaran (unblinding) darurat]; emergency unblinding);
b) bentuk sediaan, cara pemberian, jumlah b) pharmaceutical dosage form, route of
unit dosis, dan dalam hal uji klinis terbuka administration, quantity of dosage
diperlukan nama/yang mengidentifikasi units, and in the case of open trials,
dan kekuatan/potensi; the name/identifier and
strength/potency;
c) nomor bets dan/atau kode untuk c) the batch and/or code number to
mengidentifikasi kandungan produk dan identify the contents and packaging
kegiatan pengemasan; operation;
d) kode referen uji klinis untuk identifikasi d) a trial reference code allowing
uji, tempat uji, peneliti dan sponsor bila identification of the trial, site,
tidak disebutkan di bagian lain; investigator and sponsor if not given
elsewhere;
e) nomor identifikasi subyek uji/kode e) the trial subject identification
perlakuan dan bila relevan, nomor number/treatment code and where
kunjungan; relevant, the visit number;
f) nama peneliti [bila tidak disebutkan pada f) the name of the investigator (if not
butir a) atau d)]; included in (a) or (d));
g) petunjuk penggunaan (referen dapat g) directions for use (reference may be
dilihat pada brosur atau dokumen lain made to a leaflet or other explanatory
untuk subyek uji atau orang yang document intended for the trial
diberikan obat); subject or person administering the
product);
h) “hanya untuk uji klinis” atau kalimat lain h) “For clinical trial use only” or similar
yang berarti sama wording;
i) kondisi penyimpanan; i) the storage conditions;
j) periode penggunaan (masa pakai, j) period of use (use-by date, expiry
tanggal daluwarsa atau tanggal uji ulang date or re-test date as applicable), in
yang berlaku) dalam format bulan/tahun month/year format and in a manner
dan hindari pernyataan yang dapat that avoids any ambiguity; and
bermakna ganda; dan
k) “Jauhkan dari jangkauan anak” kecuali k) “keep out of reach of children” except
jika produk tersebut digunakan untuk uji when the product is for use in trials
klinis dan tidak dibawa pulang oleh where the product is not taken home
subyek uji. by subjects.

Edisi 2006 - 220 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

38 Alamat dan nomor telepon kontak utama 38 The address and telephone number of
untuk mendapatkan informasi tentang the main contact for information on the
produk, uji klinis dan untuk pembatalan product, clinical trial and for emergency
ketersamaran (unblinding) darurat tidak un-blinding need not appear on the label
perlu dicantumkan pada label apabila where the subject has been given a
subyek uji sudah diberikan brosur atau leaflet or card which provides these
kartu yang merinci hal tersebut dan telah details and has been instructed to keep
diinstruksikan untuk selalu this in their possession at all times.
menyimpannya.

39 Simbol atau piktogram dapat 39 The outer packaging may include


dicantumkan pada kemasan luar untuk symbols or pictograms to clarify certain
menjelaskan informasi tertentu yang information, mentioned above and the
disebut di atas dan permintaan untuk request “return empty packaging and
“kembalikan kemasan kosong dan produk unused products”. Additional information
yang tidak digunakan”. Informasi for example any warnings and handling
tambahan, misal, tiap peringatan dan instructions, where applicable may be
instruksi penanganan, bila berlaku, dapat displayed according to the order. A copy
ditampilkan sesuai order. Kopi tiap jenis of each type of label should be kept in
label hendaklah disimpan dalam catatan the batch record.
bets.

40 Keterangan tertentu hendaklah ditulis 40 Particulars should appear in the official


dalam bahasa resmi negara di mana obat language(s) of the country in which the
investigasi akan digunakan. Keterangan investigational pharmaceutical products
tertentu seperti yang disebutkan pada is to be used. The particulars listed
Butir 37 hendaklah tercantum pada above in Section 37 should appear on
wadah langsung dan pada kemasan luar the immediate container and on the
(kecuali untuk wadah langsung dalam outer packaging (except for immediate
kasus yang diuraikan di Butir 41 dan 42). containers in the cases described in
Bahasa lain dapat dicantumkan. Sections 41 and 42). Other languages
may be included.
41 Bila produk akan diberikan kepada
subyek uji atau pengobatan dari wadah 41 When the product is to be provided to
langsung yang diberikan bersama the trial subject or the person
dengan kemasan luar, dan pada administering the medication within an
kemasan luar tertera keterangan tertentu immediate container together with outer
seperti yang disebutkan pada Butir 37, packaging that is intended to remain
informasi berikut di bawah ini hendaklah together, and the outer packaging
dicantumkan pada label pada wadah carries the particulars listed in Section
langsung (atau alat bertutup lain yang 37, the following information shall be
berisi wadah langsung): included on the label of the immediate
container (or any sealed dosing device
a) nama sponsor, organisasi peneliti that contains the immediate container):
penerima kontrak atau peneliti; a) name of sponsor, contract research
b) bentuk sediaan, cara pemberian organisation or investigator;
(kecuali untuk bentuk sediaan padat b) pharmaceutical dosage form, route of
oral), jumlah unit dosis dan dalam hal administration (may be excluded for
uji label terbuka (open label trials), oral solid dose forms), quantity of
nama/yang mengidentifikasi dan dosage units and in the case of open
kekuatan/potensi; label trials, the name/identifier and

Edisi 2006 - 221 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

strength/potency;
c) nomor bets dan/atau nomor kode c) batch and/or code number to identify
untuk mengidentifikasi kandungan the contents and packaging
produk dan kegiatan pengemasan; operation;
d) kode referen uji klinis untuk d) a trial reference code allowing
identifikasi uji, tempat uji, peneliti dan identification of the trial, site,
sponsor bila tidak disebutkan di investigator and sponsor if not given
bagian lain; dan elsewhere;
e) nomor identifikasi subyek uji/kode e) the trial subject identification
perlakuan dan bila relevan, nomor number/treatment number and where
kunjungan. relevant, the visit number.

42 Bila wadah langsung berupa kemasan 42 If the immediate container takes the
blister atau unit kecil seperti ampul di form of blister packs or small units such
mana keterangan yang diperlukan seperti as ampoules on which the particulars
yang dijelaskan pada Bab 6, Butir 6.17 required in Chapter 6, Section 6.17
tidak bisa dicantumkan, kemasan luar cannot be displayed, outer packaging
hendaklah diberi label yang should be provided bearing a label with
mencantumkan keterangan tersebut. those particulars. The immediate
Label pada wadah langsung hendaklah container should nevertheless contain
mencantumkan : the following:
a) nama sponsor, organisasi peneliti a) name of sponsor, contract research
penerima kontrak atau peneliti; organisation or investigator;
b) cara pemberian (kecuali untuk bentuk b) route of administration (may be
sediaan padat oral), dan dalam hal uji excluded for oral solid dose forms)
label terbuka (open label trials), and in the case of open label trials,
nama/yang mengidentifikasi dan the name/identifier and
kekuatan/potensi; strength/potency;
c) nomor bets dan/atau nomor kode c) batch and/or code number to identify
untuk mengidentifikasi kandungan the contents and packaging
produk dan kegiatan pengemasan; operation;
d) kode referen uji klinis untuk identifikasi d) a trial reference code allowing
uji, tempat uji, peneliti dan sponsor bila identification of the trial, site,
tidak disebutkan di bagian lain;dan investigator and sponsor if not given
elsewhere; and
e) nomor identifikasi subyek uji/kode e) the trial subject identification
perlakuan dan bila relevan, nomor number/treatment number and where
kunjungan. relevant, the visit number.

43 Untuk uji klinis dengan karakteristik 43 For clinical trials with certain
tertentu keterangan berikut hendaklah characteristics the following particulars
ditambahkan pada wadah asli tetapi tidak should be added to the original
menutupi label asli: container but should not obscure the
original labelling:
a) nama sponsor, organisasi peneliti a) name of sponsor, contract research
penerima kontrak atau peneliti; dan organisation or investigator; and
b) kode referen uji klinis untuk identifikasi b) trial reference code allowing
tempat uji, peneliti dan subyek uji. identification of the trial site,
investigator and trial subject.

44 Bila diperlukan untuk mengubah masa 44 If it becomes necessary to change the


pakai, label tambahan hendaklah use-by date, an additional label should
dicantumkan pada obat investigasi. Label be affixed to the investigational

Edisi 2006 - 222 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

tambahan ini hendaklah mencantumkan pharmaceutical products. This additional


masa pakai baru dan nomor bets ditulis label should state the new use-by date
kembali. Untuk alasan pengendalian and repeat the batch number. It may be
mutu, masa pakai tersebut dapat ditulis di superimposed on the old use-by date,
label baru menutupi tanggal masa pakai but for quality control reasons, not on
lama tapi tidak menutupi nomor bets asli. the original batch number. This
Kegiatan ini hendaklah dilakukan di operation should be performed at an
sarana produksi yang sudah appropriately Drug Regulatory Authority
mendapatkan izin dari Otoritas (DRA) site. However, when justified, it
Pengawasan Obat (OPO). Namun, may be performed at the investigational
apabila dibenarkan, hal tersebut dapat site by or under the supervision of the
dilakukan di tempat investigasi oleh atau clinical trial site pharmacist, or other
di bawah pengawasan apoteker di tempat health care professional in accordance
uji klinis, atau sarjana kesehatan lain with Drug Regulatory Authority (DRA).
sesuai peraturan Otoritas Pengawasan Where this is not possible, it may be
Obat (OPO). Bila tidak memungkinkan, performed by the clinical trial monitor(s)
hal tersebut dapat dilakukan oleh who should be appropriately trained.
pemantau uji klinis yang sudah The operation should be performed in
mendapatkan pelatihan yang sesuai. accordance with GMP principles,
Proses ini hendaklah dilakukan specific and standard operating
berdasarkan prinsip CPOB, prosedur procedures and under contract, if
tetap spesifik dan sesuai kontrak, dan applicable, and should be checked by a
hendaklah diperiksa oleh personil kedua. second person. This additional labelling
Penambahan label hendaklah should be properly documented in both
didokumentasikan dengan benar pada the trial documentation and in the batch
dokumentasi uji klinis dan catatan bets. records.

PENGAWASAN MUTU QUALITY CONTROL

45 Karena proses produksi ini tidak dapat 45 As processes may not be standardised
distandarisasi atau divalidasi or fully validated, testing takes on more
sepenuhnya, pengujian adalah hal importance in ensuring that each batch
penting untuk menjamin tiap bets meets its specification.
memenuhi spesifikasi.

46 Pengawasan mutu hendaklah dilakukan 46 Quality Control should be performed in


menurut Dokumen Spesifikasi Produk accordance with the Product
dan sesuai informasi yang ditentukan. Specification File and in accordance with
the required information.

47 Pengawasan mutu hendaklah difokuskan 47 Quality Control should especially pay


pada pemenuhan spesifikasi yang attention to the compliance with
mencakup efikasi obat, yaitu : specifications which bear on the efficacy
of pharmaceutical products, namely:
a) akurasi dosis terapetik atau satuan: a) accuracy of the therapeutic or unitary
homogenitas, keseragaman kan- dose: homogeneity, content
dungan; uniformity;
b) pelepasan zat aktif: kelarutan, waktu b) release of active substances:
disolusi, dll.; dan solubility, dissolution time, etc; and
c) perkiraan stabilitas, bila diperlukan c) estimation of stability, if necessary in
pada kondisi dipercepat dan stres, accelerated and stress conditions,
penentuan kondisi penyimpanan determination of the preliminary

Edisi 2006 - 223 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

sementara dan masa pakai produk. storage conditions and shelf-life of


the product.

48 Bila diperlukan, pengawasan mutu 48 When necessary, Quality Control should


hendaklah juga memverifikasi kesamaan also verify the similarity in appearance,
pemerian, bau dan rasa dari produk smell and taste of “blinded”
ketersamaran (blinded). pharmaceutical products.

49 Sampel dari tiap bets obat investigasi, 49 Samples of each batch of investigational
termasuk produk ketersamaran (blinded) pharmaceutical products, including
hendaklah disimpan selama periode yang blinded product should be retained for
ditentukan. the required periods.

50 Hendaklah dipertimbangkan untuk 50 Consideration should be given to


menyimpan sampel pertinggal dari tiap retaining samples from each packaging
proses pengemasan yang berlangsung run/trial period until the clinical report
atau dalam tahap uji sampai laporan uji has been prepared to enable
klinis sudah dibuat, untuk mengonfirmasi confirmation of product identity in the
identitas produk apabila terjadi hasil uji event of, and as part of an investigation
yang tidak konsisten dan menjadi bagian into inconsistent trial results.
dari investigasi terhadap hasil uji
tersebut.

PELULUSAN BETS RELEASE OF BATCHES

51 Pelulusan obat investigasi hendaklah 51 Release of investigational


tidak dilakukan sampai personil yang pharmaceutical products should not
berwenang menyatakan bahwa seluruh occur until after the Authorized Person
persyaratan telah dipenuhi. Personil yang has certified that the relevant
berwenang hendaklah memerhatikan requirements have been met. The
unsur yang dijelaskan pada Butir 52. Authorized Person should take into
account the elements listed in Section
52 as appropriate.

52 Penilaian tiap bets untuk sertifikasi 52 Assessment of each batch for


sebelum pelulusan hendaklah mencakup, certification prior to release may include
tapi tidak terbatas pada hal berikut: as appropriate:
a) catatan bets, termasuk laporan a) batch records, including control
pengawasan, laporan uji selama-proses reports, in-process test reports and
dan laporan pelulusan yang membuktikan release reports demonstrating
pemenuhan terhadap Dokumen compliance with the product
Spesifikasi Produk, order, protokol dan specification file, the order, protocol
kode pengacakan. Catatan tersebut and randomisation code. These
hendaklah mencakup seluruh records should include all deviations
penyimpangan atau perubahan yang or planned changes, and any
direncanakan, dan tiap pemeriksaan consequent additional checks or
tambahan beikutnya atau uji lanjutan tests, and should be completed and
hendaklah dilengkapi dan disahkan oleh endorsed by the staff authorized to
personil yang berwenang sesuai sistem do so according to the quality system;
mutu yang berlaku;
b) kondisi produksi; b) production conditions;
c) status validasi dari fasilitas, proses dan c) the validation status of facilities,
metode; processes and methods;

Edisi 2006 - 224 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

d) pengujian produk jadi dan pemeriksaan d) finished product testing and


kemasan akhir; examination of finished packs;
e) bila relevan, hasil dari semua analisis e) where relevant, the results of any
atau uji yang dilakukan setelah barang analyses or tests performed after
diimpor; importation;
f) laporan stabilitas; f) stability reports;
g) sumber dan verifikasi kondisi g) the source and verification of
penyimpanan dan pengangkutan; conditions of storage and shipment;
h) laporan audit tentang sistem mutu industri h) audit reports concerning the quality
farmasi; system of the manufacturer;
i) dokumen yang menyatakan bahwa i) documents certifying that the
industri farmasi tersebut sudah manufacturer is authorized to
mendapatkan izin untuk membuat obat manufacture investigational
investigasi atau pembanding untuk pharmaceutical products or
ekspor oleh badan otoritas berwenang di comparators for export by the
negara pengekspor. appropriate authorities in the country
of export;
j) bila relevan, persyaratan izin edar, j) where relevant, regulatory
standar CPOB yang digunakan dan requirements for marketing
verifikasi resmi tentang pemenuhan authorization, GMP standards
CPOB; dan applicable and any official verification
of GMP compliance; and
k) faktor lain yang menurut personil yang k) all other factors of which the
berwenang berhubungan dengan mutu authorized person is aware that are
bets. relevant to the quality of the batch.

53 Relevansi unsur tersebut di atas 53 The relevance of the above elements is


dipengaruhi oleh negara asal produk, affected by the country of origin of the
pembuat produk, dan status izin edar product, the manufacturer, and the
produk (dengan atau tanpa izin edar di marketed status of the product (with or
negara ketiga) serta tahap without a marketing authorization, in a
pengembangan produk tersebut. third country) and its phase of
development.

54 Sponsor hendaklah menjamin bahwa 54 The sponsor should ensure that the
dalam pelulusan bets personil yang elements taken into account by the
berwenang memerhatikan unsur tersebut authorized person when certifying the
di atas konsisten dengan persyaratan. batch are consistent with the required
information.

55 Bila obat investigasi dibuat atau dikemas 55 Where investigational pharmaceutical


di tempat yang berbeda di bawah products are manufactured or packaged
pengawasan personil berwenang yang at different sites under the supervision of
berbeda, persyaratan pembuatan hen- different authorized persons,
daklah diikuti sebagaimana mestinya. requirements should be followed as
applicable.

56 Bila diperbolehkan berdasarkan 56 Where, permitted in accordance with


peraturan setempat yang berlaku, local regulations, packaging or labelling
pengemasan atau pelabelan dilakukan di is carried out at the investigator site by,
tempat investigasi, atau di bawah or under the supervision of a clinical
pengawasan apoteker uji klinis, atau trials pharmacist, or other health care

Edisi 2006 - 225 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

sarjana kesehatan lain yang sesuai professional as allowed in those


dengan peraturan yang berlaku, personil regulations, the authorized person is not
yang berwenang tidak perlu required to certify the activity in
mengesahkan aktivitas pengemasan atau question. The sponsor is nevertheless
pelabelan tersebut. Namun demikian responsible for ensuring that the activity
sponsor bertanggung jawab menjamin is adequately documented and carried
bahwa semua aktivitas dilakukan dan out in accordance with the principles of
didokumentasikan dengan memadai GMP and should seek the advice of the
menurut prinsip CPOB dan hendaklah authorized person in this regard.
meminta saran mengenai hal di atas dari
personil yang berwenang.

PENGIRIMAN SHIPPING

57 Pengiriman obat investigasi hendaklah 57 Shipping of investigational products


dilakukan menurut instruksi yang should be conducted according to
diberikan oleh atau atas nama sponsor instructions given by or on behalf of the
yang tertera pada order pengiriman. sponsor in the shipping order.

58 Obat investigasi dikirim kepada peneliti 58 Investigational pharmaceutical products


hanya setelah melewati 2 (dua) tahap are sent to an investigator only after a
prosedur pelulusan: pelulusan produk two step release procedure: the release
oleh personil yang berwenang (technical of the product after authorized person
green light) dan otorisasi penggunaan (‘technical green light’) and the
obat, yang diberikan oleh sponsor authorization to use the product, given
(regulatory green light). Kedua pelulusan by the sponsor (‘regulatory green light’).
tersebut hendaklah dicatat dan disimpan. Both releases should be recorded and
retained.

59 Prosedur penghilangan kode hendaklah 59 De-coding arrangements should be


tersedia untuk personil yang ditunjuk available to the appropriate responsible
sebelum obat investigasi dikirim ke personnel before investigational
tempat investigasi. pharmaceutical products are shipped to
the investigator site.

60 Pengemasan harus menjamin bahwa 60 The packaging must ensure that the
obat tetap dalam kondisi baik selama pharmaceutical products remain in good
pengiriman dan penyimpanan di tujuan condition during transport and storage at
antara. Kemasan luar yang terbuka atau intermediate destinations. Any opening
rusak selama pengiriman hendaklah or tampering of the outer packaging
ditandai dan ditangani. during transport should be readily
discernible and taken care of.

61 Pihak sponsor hendaklah menjamin 61 The sponsor should ensure that the
bahwa pengiriman akan diterima di shipment is to be received in the
tempat tujuan dalam kondisi yang required conditions and acknowledged
dipersyaratkan dan diketahui oleh by the right addressee.
penerima yang berhak.

62 Inventaris rinci pengiriman yang dibuat 62 A detailed inventory of the shipments


oleh pabrik pembuat atau importir made by the manufacturer or importer
hendaklah disimpan. Catatan inventaris should be maintained. It should

Edisi 2006 - 226 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

hendaklah mencantumkan identitas particularly mention the addressees’


penerima produk tersebut. identification.

63 Pemindahan obat investigasi dari satu 63 Transfers of investigational


tempat uji ke tempat uji lain merupakan pharmaceutical products from one trial
suatu pengecualian. Pemindahan site to another should remain the
tersebut hendaklah diatur dalam prosedur exception. Such transfers should be
tetap. Riwayat produk pada saat di luar covered by standard operating
kendali pabrik pembuat, misal melalui procedures. The product history while
laporan pemantauan uji (trial) dan catatan outside of the control of the
kondisi penyimpanan di tempat uji asal manufacturer, through for example, trial
hendaklah dikaji sebagai bagian dari monitoring reports and records of
penilaian kesesuaian produk untuk storage conditions at the original trial
pemindahan dan hendaklah diminta site should be reviewed as part of the
saran dari personil yang berwenang. assessment of the product’s suitability
Produk hendaklah dikembalikan ke pabrik for transfer and the advice of the
pembuat atau pabrik lain yang berhak authorized person should be sought.
untuk dilabel ulang dan, jika perlu, The product should be returned to the
disertifikasi oleh personil yang manufacturer or another authorized
berwenang. Catatan hendaklah disimpan manufacturer for re-labelling and, if
dan dijamin kemudahan necessary, certification by the
ketertelusurannya. authorized person. Records should be
retained and full traceability ensured.

KELUHAN COMPLAINTS

64 Kesimpulan dari tiap investigasi yang 64 The conclusions of any investigation


dilaksanakan berkaitan dengan keluhan carried out in relation to a complaint
yang mungkin timbul dari masalah mutu which could arise from the quality of the
produk hendaklah didiskusikan antara product should be discussed between
pabrik pembuat atau importir dan sponsor the manufacturer or importer and the
(jika berbeda). Dalam hal ini hendaklah sponsor (if different). This should involve
melibatkan personil yang berwenang dan the authorized person and those
mereka yang bertanggung jawab responsible for the relevant clinical trial
terhadap uji klinis yang bersangkutan in order to assess any potential impact
untuk menilai adanya dampak potensial on the trial, product development and on
terhadap uji klinis, pengembangan produk subjects.
dan subyek uji.

PENARIKAN DAN PENGEMBALIAN RECALLS AND RETURNS

Penarikan Recalls

65 Prosedur untuk menarik kembali obat 65 Procedures for retrieving investigational


investigasi dan dokumentasinya (misal: pharmaceutical products and
untuk penarikan produk cacat, kembalian documenting this retrieval (e.g. for
setelah uji klinis selesai, kembalian defective products recall, returns after
produk kadaluwarsa) hendaklah disetujui trial completion, expired product return)
oleh sponsor, bekerjasama dengan pihak should be agreed by the sponsor, in
pabrik atau importir jika berbeda. Peneliti collaboration with the manufacturer or
dan pemantau hendaklah memahami importer where different. The

Edisi 2006 - 227 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

kewajiban mereka sesuai yang tercantum investigator and monitor need to


dalam prosedur penarikan kembali. understand their obligations under the
retrieval procedure.

66 Sponsor hendaklah memastikan bahwa 66 The sponsor should ensure that the
pemasok pembanding atau produk lain supplier of any comparator or other
yang digunakan dalam uji klinis memiliki medication to be used in a clinical trial
sistem untuk mengomunikasikan kepada has a system for communicating to the
sponsor untuk menarik kembali produk sponsor the need to recall any product
yang dipasok. supplied.

Pengembalian Returns

67 Obat investigasi hendaklah dikembalikan 67 Investigational pharmaceutical products


pada kondisi yang disetujui seperti yang should be returned on agreed conditions
ditetapkan oleh sponsor, diuraikan dalam defined by the sponsor, specified in
prosedur tertulis yang disetujui dan approved written procedures and
disahkan oleh personil yang berwenang. approved by the authorized person.

68 Kembalian obat investigasi hendaklah 68 Returned investigational pharmaceutical


diidentifikasi dengan jelas dan disimpan products should be clearly identified and
di area tersendiri dalam kondisi stored in an appropriately controlled,
terkendali. Catatan stok produk dedicated area. Inventory records of the
kembalian hendaklah disimpan. returned pharmaceutical products
should be kept.

PEMUSNAHAN DESTRUCTION

69 Sponsor bertanggung jawab terhadap 69 The sponsor is responsible for the


pemusnahan obat investigasi yang tidak destruction of unused and/or returned
digunakan dan/atau dikembalikan. Obat investigational pharmaceutical products.
investigasi hendaklah tidak dimusnahkan Investigational pharmaceutical products
sebelum menerima persetujuan tertulis should therefore not be destroyed
dari sponsor. without prior written authorization by the
sponsor.

70 Penerimaan, penggunaan dan pemulihan 70 The delivered, used and recovered


jumlah obat investigasi hendaklah dicatat, quantities of product should be
direkonsiliasi dan diverifikasi oleh atau recorded, reconciled and verified by or
atas nama sponsor untuk tiap tempat uji on behalf of the sponsor for each trial
dan tiap periode uji. Pemusnahan obat site and each trial period. Destruction of
investigasi yang tidak digunakan lagi unused investigational pharmaceutical
hendaklah dilakukan di tiap tempat uji products should be carried out for a
atau periode uji hanya setelah semua given trial site or a given trial period only
penyimpangan diinvestigasi dan after any discrepancies have been
dijelaskan secara memuaskan dan hasil investigated and satisfactorily explained
rekonsiliasi diterima. Catatan kegiatan and the reconciliation has been
pemusnahan hendaklah dibuat accepted. Recording of destruction
sedemikian rupa sehingga semua tahap operations should be carried out in such
kegiatan dapat dipertanggungjawabkan. a manner that all operations may be
Catatan tersebut hendaklah disimpan accounted for. The records should be
oleh sponsor. kept by the sponsor.

Edisi 2006 - 228 - 2006 Edition


Aneks 6 – Pembuatan Obat Investigasi Annex 6 – Manufacture of Investigaional
Untuk Uji Klinis Pharmaceutical Products for
Clinical Trial

71 Hendaklah diberikan kepada sponsor 71 When destruction of investigational


sertifikat atau berita acara pemusnahan pharmaceutical products takes place a
bertanggal bila dilakukan pemusnahan dated certificate of, or receipt for
obat investigasi. Dokumen tersebut destruction, should be provided to the
hendaklah mengidentifikasi dengan jelas sponsor. These documents should
atau memudahkan ketertelurusan bets clearly identify, or allow traceability to,
dan/atau nomor subyek uji yang terlibat the batches and/or subject numbers
dan jumlah produk sebenarnya yang involved and the actual quantities
dimusnahkan. destroyed.

Edisi 2006 - 229 - 2006 Edition


ANNEX 7 ANNEX 7

SISTEM COMPUTERISED
KOMPUTERISASI SYSTEMS
PRINSIP PRINCIPLE

Penggunaan sistem komputerisasi ke dalam The introduction of computerised systems


sistem pembuatan obat, termasuk into systems of manufacturing, including
penyimpanan, distribusi dan pengendalian storage, distribution and quality control does
mutu tidak mengubah kebutuhan untuk not alter the need to observe the relevant
memerhatikan prinsip yang relevan dalam principles given elsewhere in the Guidelines.
Pedoman CPOB ini. Sistem komputerisasi Where a computerised system replaces a
yang menggantikan sistem manual hendaklah manual operation, there should be no
tidak mengakibatkan penurunan mutu produk resultant decrease in product quality or
atau penerapan sistem pemastian mutu. quality assurance. Consideration should be
Hendaklah dipertimbangkan risiko hilangnya given to the risk of losing aspects of the
beberapa aspek dari sistem sebelumnya yang previous system by reducing the involvement
disebabkan pengurangan keterlibatan of operators.
operator.

PERSONIL PERSONNEL

1 Kerjasama yang erat antara personil 1. It is essential that there is the closest co-
utama dengan personil yang terlibat operation between key personnel and
dengan sistem komputer adalah esensial. those involved with computer systems.
Personil penanggung jawab hendaklah Persons in responsible positions should
diberikan pelatihan yang memadai untuk have the appropriate training for the
mengelola dan menggunakan sistem management and use of systems within
yang dipakai dalam lingkup tanggung their field of responsibility which utilises
jawabnya dan hendaklah dipastikan computers. This should include ensuring
mempunyai keahlian untuk menangani that appropriate expertise is available
aspek desain, validasi, instalasi dan and used to provide advice on aspects
pengoperasian sistem komputerisasi. of design, validation, installation and
operation of computerised systems.

VALIDASI VALIDATION

2 Cakupan validasi tergantung pada 2. The extent of validation necessary will


sejumlah faktor termasuk sistem yang depend on a number of factors including
akan dipakai, apakah prospektif atau the use to which the system is to be put,
retrospektif dan kemungkinan adanya whether it is prospective or retrospective
unsur baru yang digunakan. Validasi and whether or not novel elements are
hendaklah dipertimbangkan sebagai incorporated. Validation should be
bagian dari seluruh siklus sistem considered as part of the complete life
komputer. Siklus tersebut mencakup cycle of a computer system. This cycle
tahap perencanaan, spesifikasi, includes the stages of planning,
pembuatan program, pengujian, specification, programming, testing,
“commissioning”, dokumentasi, peng- commissioning, documentation,

Edisi 2006 - 230 - 2006 Edition


Aneks 7 – Sistem Komputerisasi Annex 7 – Computerized System

operasian, pemantauan dan perubahan. operation, monitoring and changing.

SISTEM SYSTEM

3 Penempatan peralatan hendaklah 3. Attention should be paid to the sitting of


memerhatikan kondisi yang sesuai di equipment in suitable conditions where
mana faktor luar tidak dapat extraneous factors cannot interfere with
memengaruhi sistem. the system.

4 Hendaklah dibuat dan selalu 4. A written detailed description of the


dimutakhirkan deskripsi tertulis yang rinci system should be produced (including
dari sistem (termasuk diagram sesuai diagrams as appropriate) and kept up to
kebutuhan). Deskripsi tersebut hendaklah date. It should describe the principles,
menjelaskan prinsip, tujuan, tindakan objectives, security measures and scope
pengamanan dan ruang lingkup sistem of the system and the main features of
serta “fitur” utama cara penggunaan the way in which the computer is used
komputer dan interaksi dengan sistem and how it interacts with other systems
dan prosedur lain. and procedures.

5 Perangkat lunak merupakan komponen 5. The software is a critical component of a


yang kritis dari sistem komputerisasi. computerised system. The user of such
Pengguna perangkat lunak hendaklah software should take all reasonable
mengambil langkah yang rasional untuk steps to ensure that it has been
memastikan bahwa perangkat tersebut produced in accordance with a system
disiapkan sesuai dengan sistem of Quality Assurance.
Pemastian Mutu.

6 Sistem hendaklah meliputi, di mana 6. The system should include, where


diperlukan, program terpasang untuk appropriate, built-in checks of the correct
memeriksa (built-in checks) ketepatan entry and processing of data.
pemasukan dan pengolahan data.

7 Sebelum sistem komputerisasi 7. Before a system using a computer is


digunakan, hendaklah diuji secara brought into use, it should be thoroughly
menyeluruh dan dipastikan tested and confirmed as being capable
kemampuannya memberikan hasil yang of achieving the desired results. If a
diinginkan. Jika akan mengganti sistem manual system is being replaced, the
manual, kedua sistem tersebut hendaklah two should be run in parallel for a time,
berjalan bersamaan dalam kurun waktu as part of this testing and validation.
tertentu, yakni sebagai bagian dari
pengujian dan validasi.

8 Pemasukan atau perubahan data hanya 8. Data should only be entered or


dilakukan oleh personil yang berwenang amended by persons authorised to do
untuk itu. Hendaklah ada cara yang tepat so. Suitable methods of deterring
untuk mencegah pemasukan data yang unauthorised entry of data include the
tidak sah termasuk penggunaan kunci, use of keys, pass cards, personal codes
kartu “pas” (pass cards), kode pribadi dan and restricted access to computer
akses terbatas untuk masuk ke terminal terminals. There should be a defined
komputer. Hendaklah ditetapkan procedure for the issue, cancellation,
prosedur untuk penerbitan, pembatalan and alteration of authorization to enter

Edisi 2006 - 231 - 2006 Edition


Aneks 7 – Sistem Komputerisasi Annex 7 – Computerized System

dan pengubahan otorisasi untuk and amend data, including the changing
memasukkan dan mengubah data, of personal passwords. Consideration
termasuk penggantian kata sandi pribadi should be given to systems allowing for
(personal passwords). Hendaklah recording of attempts to access by
dipertimbangkan pengadaan suatu sistem unauthorised persons.
untuk mencatat usaha mengakses sistem
oleh personil yang tidak berwenang.

9 Apabila data kritis dimasukkan secara 9. When critical data are being entered
manual (misalnya: berat dan nomor bets manually (for example the weight and
bahan awal selama proses batch number of an ingredient during
penimbangan), hendaklah dilakukan dispensing), there should be an
pemeriksaan tambahan untuk ketepatan additional check on the accuracy of the
catatan yang dibuat. Pemeriksaan ini record which is made.
dapat dilakukan oleh operator kedua atau This check may be done by a second
dengan cara elektronis yang tervalidasi. operator or by validated electronic
means.

10 Sistem hendaklah mencatat identitas 10. The system should record the identity of
operator yang memasukkan atau operators entering or confirming critical
mengonfirmasi data kritis. Otorisasi data. Authority to amend entered data
perubahan data yang dimasukkan should be restricted to nominated
hendaklah terbatas pada personil yang persons. Any alteration to an entry of
ditunjuk. Semua perubahan data kritis critical data should be authorised and
yang dimasukkan hendaklah diotorisasi recorded with the reason for the change.
dan dicatat dengan mencantumkan Consideration should be given to the
alasan perubahan. Hendaklah system creating a complete record of all
dipertimbangkan agar sistem dapat entries and amendments (an "audit
membuat catatan lengkap mengenai trail").
semua pemasukan dan perubahan data
(audit trail).

11 Perubahan terhadap sistem atau program 11. Alterations to a system or to a computer


komputer hendaklah dilakukan sesuai program should only be made in
dengan prosedur yang telah ditetapkan accordance with a defined procedure
yang mencakup ketentuan untuk which should include provision for
melakukan validasi, pemeriksaan, validating, checking, approving and
pengesahan dan melaksanakan implementing the change. Such an
perubahan. Perubahan hanya dapat alteration should only be implemented
diterapkan setelah mendapat persetujuan with the agreement of the person
dari personil yang bertanggung jawab responsible for the part of the system
atas sistem tersebut. Perubahan concerned, and the alteration should be
hendaklah dicatat. Tiap perubahan recorded. Every significant modification
signifikan hendaklah divalidasi. should be validated.

12 Untuk keperluan audit, data yang 12. For quality auditing purposes, it shall be
disimpan secara elektronis hendaklah possible to obtain meaningful printed
dapat dicetak. copies of electronically stored data.

13 Data hendaklah diamankan secara 13. Data should be secured by physical or


elektronis atau fisik untuk mengantisipasi electronic means against wilful or
kerusakan yang disengaja atau tidak accidental damage, and this in

Edisi 2006 - 232 - 2006 Edition


Aneks 7 – Sistem Komputerisasi Annex 7 – Computerized System

disengaja, hal ini sesuai dengan Butir accordance with section 10.9 of the
10.9 Pedoman ini. Aksesibilitas, Guidelines. Stored data should be
ketahanan dan ketepatan data tersimpan checked for accessibility, durability and
hendaklah diperiksa. Jika ada usul accuracy. If changes are proposed to
perubahan terhadap peralatan komputer the computer equipment or its programs,
atau programnya, pemeriksaan tersebut the above mentioned checks should be
di atas hendaklah dilakukan pada performed at a frequency appropriate to
frekuensi yang sesuai dengan medium the storage medium being used.
penyimpanan yang digunakan.

14 Data hendaklah diproteksi dengan 14. Data should be protected by backing-up


membuat data cadangan (back-up data) at regular intervals. Back-up data should
secara berkala dan teratur. Data be stored as long as necessary at a
cadangan hendaklah disimpan selama separate and secure location.
masih diperlukan di lokasi terpisah dan
aman.

15 Hendaklah tersedia sistem alternatif yang 15. There should be available adequate
memadai untuk dioperasikan apabila alternative arrangements for systems
terjadi kerusakan atau gangguan which need to be operated in the event
terhadap sistem yang ada. Waktu yang of a breakdown.
diperlukan untuk penggunaan sistem The time required to bring the alternative
alternatif tersebut hendaklah disesuaikan arrangements into use should be related
dengan tingkat urgensi penggunaannya. to the possible urgency of the need to
Contoh: informasi yang dibutuhkan untuk use them.
melakukan penarikan kembali harus For example, information required to
tersedia secara cepat. effect a recall must be available at short
notice.

16 Prosedur yang diberlakukan jika terjadi 16. The procedures to be followed if the
kerusakan atau kegagalan pada sistem system fails or breaks down should be
hendaklah ditetapkan dan divalidasi. Tiap defined and validated. Any failures and
kegagalan dan tindakan perbaikan yang remedial action taken should be
dilakukan hendaklah dicatat. recorded.

17 Hendaklah dibuat prosedur untuk 17. A procedure should be established to


mencatat dan menganalisis kekeliruan, record and analyse errors and to enable
serta untuk menetapkan tindakan corrective action to be taken.
perbaikan yang dilakukan.

18 Jika servis komputer memakai jasa agen 18. When outside agencies are used to
dari luar perusahaan hendaklah dibuat provide a computer service, there should
perjanjian resmi yang mencakup be a formal agreement including a clear
pernyataan yang jelas mengenai statement of the responsibilities of that
tanggung jawab agen jasa tersebut (lihat outside agency (see Chapter 11).
Bab 11).

19 Bila pelulusan bets untuk dijual atau 19. When the release of batches for sale or
diedarkan menggunakan sistem supply is carried out using a
komputerisasi, maka sistem tersebut computerised system, the system should
hendaklah memperhitungkan bahwa recognise that only the head of Quality
hanya kepala bagian Manajemen Mutu Management (Quality Assurance) can

Edisi 2006 - 233 - 2006 Edition


Aneks 7 – Sistem Komputerisasi Annex 7 – Computerized System

(Pemastian Mutu) yang boleh meluluskan release the batches and it should clearly
bets. Sistem hendaklah secara jelas identify and record the person releasing
mengidentifikasi dan mencatat personil the batches.
yang meluluskan bets.

Edisi 2006 - 234 - 2006 Edition


GLOSARIUM GLOSSARY

Dalam Pedoman ini digunakan definisi berikut; For the purpose of the Guidelines, the
dalam konteks lain terminologi ini dapat following definitions are used. They may
mempunyai arti yang berbeda. have different meanings in other contexts.

Aferesis (dalam Pembuatan Produk Darah) Apheresis


Proses memperoleh secara selektif satu Process by which one or more blood
komponen atau lebih dari donor dengan cara components is selectively obtained from a
mengambil darah lengkap, memisahkannya donor by withdrawing whole blood,
dengan cara sentrifugasi atau filtrasi ke separating it by centrifugation or filtration
masing-masing komponen dan mengembali- into its components, and returning those not
kan yang tidak diperlukan kepada donor. required to the donor.

Aferesis Platelets (dalam Pembuatan Platelets Aheresis


Produk Darah)
Prosedur di mana darah diambil dari donor, The procedure in which blood is removed
kemudian fraksi platelet konsentrat from the donor, a platelet concentrate is
dipisahkan, dan komponen darah yang tersisa separated, and the remaining formed
serta plasma residual diinfuskan kembali ke elements and residual plasma are returned
donor yang sama. to the donor.

Agens Biologi (dalam Pembuatan Produk Biological Agents


Biologi)
Mikroorganisme, termasuk mikroorganisme Microorganisms, including genetically
yang direkayasa secara genetika, kultur sel engineered microorganisms, cell cultures
dan endoparasit, terlepas apakah patogenis and endoparasites, whether pathogenic or
atau tidak. not.

Akurasi Accuracy
Kedekatan hasil yang diperoleh terhadap nilai The closeness of the result obtained, during
sesungguhnya dari suatu pengukuran atau measurement or analysis, to the true value.
analisis. Bias adalah penyimpangan sistematis Bias is a systematic deviation from the true
dari nilai sesungguhnya. value.

Alat Penghubung Steril Sterile Connecting Device


Suatu alat yang menghubungkan dua tabung A device that connects two tubes without
tanpa memengaruhi sterilitas bagian dalam breaching the sterility of their interior.
alat.

Analisis Risiko Risk Analysis


Metode untuk menilai dan mengarakterisasi Method to assess and characterise the
parameter kritis fungsi suatu peralatan atau critical parameters in the functionality of an
proses. equipment or process.

Area Pendukung Ancillary Areas


Area pendukung dalam pabrik di luar area Supporting areas within the manufacturing
produksi, laboratorium pengawasan mutu, facility excluding production, quality control
penyimpanan dan kantor administrasi, laboratory, storage and administration office
misalnya kantin, fasilitas penyimpanan areas; for example canteen, lockers,

Edisi 2006 - 235 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

pakaian, ruang ganti pakaian, bengkel, ruang gowning room, change room, workshop,
pemeliharaan hewan dan pencucian pakaian. animal house and laundry.

Area Terkendali (dalam Pembuatan Produk Controlled Area


Biologi) An area constructed and operated in such a
Area yang dibangun dan dioperasikan way that some attempt is made to control
sedemikian rupa sehingga dapat dilakukan the introduction of potential contamination
pengendalian dari masuknya udara yang (an air supply approximating to Grade D or
berpotensi mengakibatkan pencemaran dan better may be appropriate), and the
munculnya mikroba secara tidak sengaja consequences of accidental release of
(Pasokan udara yang setara dengan kelas D living organisms. The level of control
atau yang lebih baik adalah cukup memadai). exercised should reflect the nature of the
Tingkat pengendalian lingkungan yang organism employed in the process, at least,
dilakukan hendaklah memperhitungkan sifat the area should be maintained at a
mikroorganisme yang digunakan dalam pressure negative to the immediate
proses. Area ini hendaklah dipertahankan external environment and allow for the
setidaknya bertekanan rendah terhadap efficient removal of small quantities of
lingkungan luar yang berhubungan langsung airborne contaminants.
dan secara efisien memungkinkan untuk
menghilangkan cemaran dalam jumlah kecil
dari udara sekitar.

Arsip Spesifikasi Produk (dalam Pembuatan Product Specification File (in


Obat investigasi untuk Uji Klinis) Manufacture of Products for Clinical Trial)
Arsip referensi yang mengandung, atau A reference file containing, or referring to
merujuk pada arsip yang mengandung seluruh files containing, all the information
informasi yang dibutuhkan dalam rangka necessary to draft the detailed written
penyusunan konsep rincian instruksi tertulis instructions on processing, packaging,
untuk pengolahan, pengemasan, uji quality control testing, batch release and
pengawasan mutu, pelulusan bets dan shipping of an investigational
pengiriman obat investigasi. pharmaceutical product.

Audit Mutu Quality Audit


Suatu inspeksi dan penilaian independen An independent examination and
terhadap seluruh atau sebagian dari assessment of all or part of quality system
sistem mutu dengan tujuan tertentu untuk with the spesific purpose of improving it.
meningkatkan sistem mutu tersebut.

Bahan Material
Istilah umum yang dipakai untuk menunjukkan A general term used to denote starting
bahan awal (bahan [zat] aktif dan eksipien), materials (active pharmaceutical
reagensia, pelarut, bahan pembantu proses, ingredients and excipients), reagents,
produk antara, bahan pengemas dan bahan solvents, process aids, intermediates,
penandaan (label). packaging materials and labelling materials

Bahan Awal Starting Material


Semua bahan, baik yang berkhasiat maupun All substances whether active or inactive,
tidak berkhasiat, yang berubah maupun tidak whether they remain unchanged or become
berubah, yang digunakan dalam pengolahan altered, that are employed in the processing
obat walaupun tidak semua bahan tersebut of pharmaceutical products although not all
masih terdapat di dalam produk ruahan. these substances necessarily remain in the
bulk product.

Edisi 2006 - 236 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Bahan (Material) yang Dipulihkan Recovered Material


Bagian atau seluruh bahan dari bets Part or all material of previous batches of
sebelumnya yang memenuhi persyaratan the required quality which is introduced into
mutu yang ditambahkan ke dalam bets another batch at a defined step of
lain pada tahap produksi tertentu. production.

Bahan Pengemas Packaging Material


Tiap bahan, termasuk bahan cetak, yang Any material, including printed material,
digunakan dalam proses pengemasan obat, employed in the packaging of a
tetapi tidak termasuk kemasan luar yang pharmaceutical product, but excluding any
digunakan untuk transportasi atau keperluan outer packaging used for transportation or
pengiriman ke luar pabrik. Bahan pengemas shipment. Packaging materials are referred
disebut primer atau sekunder tergantung to as primary or secondary according to
tujuannya apakah untuk pengemasan yang whether or not they are intended to be in
langsung bersentuhan atau tidak bersentuhan direct contact with the product.
dengan produk.

Bahan ( Zat ) Aktif Active Pharmaceutical Ingredient (API)


Tiap bahan atau campuran bahan yang akan Any substance or mixture of substances
digunakan dalam pembuatan sediaan farmasi intended to be used in the manufacture of a
dan apabila digunakan dalam pembuatan obat pharmaceutical dosage form and that, when
menjadi zat aktif obat tersebut. used in the production of a pharmaceutical
Bahan yang ditujukan untuk menciptakan product, becomes an active ingredient of
khasiat farmakologi atau efek langsung lain that pharmaceutical product. Such
dalam diagnosis, penyembuhan, peredaan, substances are intended to furnish
pengobatan atau pencegahan penyakit, atau pharmacological activity or other direct
untuk memengaruhi struktur dan fungsi tubuh. effect in the diagnosis, cure, mitigation,
treatment or prevention of disease, or to
affect the structure and function of the
body.

Bahan Ruahan (dalam Pembuatan Produk Bulk Material


Darah) Plasma, powder, paste or liquid material
Plasma, serbuk, pasta atau bahan cairan yang prepared by the fractionation of pooled
dibuat dengan cara fraksionasi dari kumpulan plasma.
plasma.

Baku Kerja (atau Baku Pembanding Working Standard (or Secondary


Sekunder) Standard)
Suatu sediaan yang disiapkan secara nasional A preparation prepared nationally or locally
atau lokal mengandung konsentrasi yang containing a known or agreed concentration
diketahui atau disetujui dari suatu aktivitas of the activity being measured. It should be
yang sedang diukur. Sediaan tersebut harusl assayed with each group of tests to
diuji dengan masing-masing kelompok establish the sensitivity or calibration of the
pengujian untuk menetapkan sensitivitas atau unknown tests in the group. See also
kalibrasi dari pengujian yang tidak diketahui Reference Standard.
dalam kelompok. Lihat juga Baku
Pembanding.

Baku Pembanding Reference Standard ( see also Secondary


Suatu bahan seragam yang otentik untuk or Working Standard)
digunakan dalam pengujian kimia dan An authenticated uniform material that is

Edisi 2006 - 237 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

fisika tertentu, di mana dibandingkan intended for use in specified chemical and
dengan sifat suatu produk yang diuji, dan physical tests, in which its properties are
memiliki tingkat kemurnian yang sesuai compared with the properties of a product
dengan tujuan penggunaannya. under examination, and which possesses a
Baku Pembanding dikelompokkan menjadi degree of purity adequate for its intended
Baku Pembanding Primer dan Baku use.
Pembanding Sekunder atau Baku Kerja. Reference Standard is classified into
Primary Reference Standard and
Secondary Reference Standard or Working
Standard

Baku Pembanding Primer Primary Standard


Bahan yang diterima secara luas memiliki A material that is widely acknowledged to
mutu yang tepat dalam suatu konteks yang have the appropriate qualities within a
ditentukan, di mana nilainya dapat diterima specified context, and whose value when
tanpa harus membandingkan lagi dengan zat used as an assay standard is accepted
kimia lain apabila digunakan sebagai baku without requiring comparison to another
penetapan kadar. chemical substance.

Baku Pembanding Sekunder Secondary Standard (or Working


Suatu bahan yang karakteristiknya ditetapkan Standard)
berdasarkan perbandingan dan/atau See also Reference Standard
dikalibrasi terhadap baku pembanding primer. A substance whose characteristics are
Tingkat karakterisasi dan pengujian baku assigned and/or calibrated by comparison
pembanding sekunder mungkin lebih kecil with a primary reference standard. The
dari baku pembanding primer. Definisi ini extent of characterization and testing of a
berlaku juga untuk beberapa bahan yang secondary chemical reference substance
dikategorikan sebagai baku kerja. may be less than for a primary reference
standard. This definition may apply inter
alia to some substances termed “working
standards”.

Bangunan dan Fasilitas Premises


Bangunan dan fasilitas yang dibutuhkan untuk Building and facilities required to enhance
meningkatkan kinerja pembuatan obat. manufacturing of pharmaceutical products.

Bank Sel Induk (dalam Pembuatan Produk


Biologi)
Biakan sel dengan ciri lengkap yang diisikan
ke wadah dalam suatu operasi tunggal setelah
diproses sedemikian rupa untuk memastikan
homogenitasnya dan disimpan pada kondisi
yang tepat agar stabil. Bank sel induk
o
lazimnya disimpan pada suhu minus 70 C
atau kurang.

Bank Sel Kerja


Biakan sel yang berasal dari Bank Sel Induk
dan dimasukkan untuk penggunaan dalam
produksi biakan sel selanjutnya. Bank Sel
o
Kerja lazimnya disimpan pada suhu - 70 C
atau kurang.

Edisi 2006 - 238 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Batas Bertindak Action Limit


Kriteria yang ditetapkan apabila dilewati maka Established criteria, requiring immediate
harus segera dilakukan tindakan korektif dan follow-up and corrective action if exceeded.
tindak lanjut.

Batas Waspada Alert Limit


Kriteria yang ditetapkan yang memberi Established criteria giving early warning of
peringatan dini terhadap adanya potensi potential drift from normal conditions which
kecenderungan penyimpangan dari kondisi are not necessarily grounds for definitive
normal, yang tidak menjadi keharusan untuk corrective action but which require follow-up
mengambil tindakan korektif tetapi investigation.
memerlukan penyelidikan lebih lanjut.

Bejana Kriogenis (dalam Pembuatan Gas Cryogenic Vessel


Medisinal) A static or mobile thermally insulated
Wadah statis atau bergerak yang diisolasi container designed to contain liquefied or
terhadap panas, didesain untuk menampung cryogenic gases. The gas is removed in
gas dicairkan atau gas kriogenis. Gas gaseous or liquid form.
dipindahkan dalam bentuk gas atau cairan

Bets Batch
Sejumlah obat yang mempunyai sifat dan A quantity of pharmaceutical product
mutu yang seragam yang dihasilkan dalam produced during a given cycle of
satu siklus pembuatan atas suatu perintah manufacture and from specific
pembuatan tertentu. Esensi suatu bets adalah manufacturing order that is uniform in
homogenitasnya. character and quality the essence of a
batch is its homogeneity.

Biogenerator (dalam Pembuatan Produk Biogenerator


Biologi) A contained system, such as the fermenter,
Suatu sistem tertutup seperti fermentator di into which biological agents are introduced
mana bahan biologi dimasukkan bersama together with other materials in order to
bahan lain agar terjadi proses multiplikasi sel effect their multiplication or their production
atau reaksi yang menghasilkan suatu bahan of other substances by reaction with the
lain. Biogenerator biasanya dilengkapi dengan other materials. Biogenerators are generally
peralatan asesori untuk pengaturan, equipped with devices for regulation,
pengendalian, penyambungan, penambahan control, connection, material addition and
bahan dan pengeluaran bahan. material withdrawal.

Bundel Silinder (dalam Pembuatan Gas Cylinder Bundle (in Manufacture of


Medisinal) Medicinal Gases)
Rakitan dari sejumlah silinder yang disatukan An assembly of cylinders, which are
dengan ketat dalam satu bingkai dan fastened together in a frame and
dihubungkan satu sama lain dengan manifold, interconnected by a manifold, transported
diangkut dan digunakan sebagai satu unit. and used as a unit.

Catatan Pengolahan Bets/Catatan Batch Processing Record/Batch


Pengemasan Bets Packaging Record
Lihat Bab 10, Butir 10.18 dan 10.19. See Chapter 10, Sections 10.18. and
10.19..

Edisi 2006 - 239 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Catatan Sesi (dalam Pembuatan Produk Session Record (in Manufacture of Blood
Darah) Products)
Catatan yang menghubungkan rincian Record(s) which link relevant details of the
pengumpulan atau sesi perolehan kembali collection or retrieval session directly to the
yang relevan langsung kepada nomor donation number, and contains information
donasi, dan berisi informasi [yang] linking critical materiel used to the donor.
menghubungkan bahan kritis yang
digunakan pada donor.

‘Containment’ Primer (dalam Pembuatan Primary Containment


Produk Biologi) A system of containment that prevents the
Sistem containment yang mencegah escape of biological cabinets accompanied
terlepasnya suatu bahan biologi ke lingkungan with secure operating procedures.
luar langsung. Sistem ini menggunakan
wadah atau tangki tertutup atau lemari aman
biologi dan prosedur untuk keamanan kerja.

Containment Sekunder (dalam Cara Secondary Containment (in Manufacture


Pembuatan Produk Biologi) of Biological Products)
Sistem containment yang mencegah A system of containment that prevents the
terlepasnya suatu bahan biologi ke lingkungan escape of biological agent into the external
luar langsung atau ke daerah kerja lain. environment or into other working areas. It
Sistem ini meliputi penggunaan ruang kerja involves the use of rooms with specially
yang dilengkapi pengendali udara dengan designed air handling, the existence of air
rancangan khusus, ruang penyangga udara locks and/or sterilizers for the exit of
dan/atau alat untuk mensterilkan yang material and secures operating procedures.
digunakan sebagai sarana bagi pengeluaran In many cases it may add to the
bahan dari ruang kerja dan prosedur kerja effectiveness of primary containment (see
yang aman. Dalam banyak hal penggunaan Primary Containment).
sistem ini menambah efektivitas dari suatu
sistem containment primer. (Lihat Containment
Primer)

Contained Area (dalam Pembuatan Produk Contained Area


Biologi) An area constructed and operated in such a
Area yang dibangun dan dilengkapi peralatan way and equipped with air handling and
pengendali dan saringan udara serta filtration in order to prevent contamination
dioperasikan sedemikian rupa untuk meng- of the external environment by biological
hindarkan pencemaran lingkungan luar oleh agents from within the area.
agens biologi yang berasal dari dalam area.

CPOB GMP
Cara Pembuatan Obat yang Baik: seluruh Good Manufacturing Practices: all
aspek dalam praktek yang ditetapkan yang elements in the established practices that
secara kolektif menghasilkan produk akhir will collectively lead to final products or
atau layanan yang secara konsisten services that consistently meet appropriate
memenuhi spesifikasi yang sesuai serta specifications and compliance with national
mengikuti peraturan nasional dan and international regulations.
internasional.

Darah ( dalam Pembuatan Produk Darah) Blood


Darah lengkap yang diambil dari seorang Whole blood collected from a single donor

Edisi 2006 - 240 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

donor tunggal dan diproses untuk tujuan and processed either for transfusion or
transfusi atau pembuatan produk darah. further manufacturing.

Diluluskan atau Disetujui Released or Passed


Status bahan atau produk yang diizinkan The status of materials or products which
untuk digunakan pada pengolahan, are permitted to be used for processing,
pengemasan atau distribusi. packaging or distribution.

Dispensing Dispensing
Kegiatan menimbang, menghitung dan Activity of material weighing, counting and
menyerahkan bahan untuk digunakan dalam issuing for production use.
produksi.

Ditolak Rejected
Status bahan atau produk yang tidak diizinkan The status of materials or products which
untuk digunakan dalam pengolahan, are not permitted to be used for processing,
pengemasan atau distribusi. packaging or distribution.

Dokumen Perintah (khusus dalam Order (particularly in Manufacture of


Pembuatan Obat investigasi untuk Uji Klinis) Products for Clinical Trial)

Dokumen berisikan instruksi untuk membuat, Instruction to process, package and/or ship
mengemas dan/atau mengirim suatu jumlah a certain number of units of investigational
tertentu unit obat investigasi. pharmaceutical product(s).

Dokumen Produksi Induk Master Production Document


Lihat Bab 10, Butir 10.15. See Chapter 10, Section 10.15..

Dokumentasi Documentation
Seluruh prosedur, instruksi dan catatan tertulis All written procedures, instruction and
yang berkaitan dengan pembuatan obat. records involved in the manufacture of
pharmaceutical products.

Donor (dalam Pembuatan Produk Darah) Donor (In Manufacture of Blood


Seseorang dengan kesehatan normal dan Products)
riwayat medis baik yang dengan sukarela A person in normal health with a good
memberikan darah atau plasma untuk tujuan medical history who voluntarily gives blood
terapi. or plasma for therapeutic use.

Eksipien Excipient
Suatu bahan, bukan berupa zat aktif, yang A substance, other than the active
telah dievaluasi dengan benar keamanannya ingredient, which has been appropriately
dan termasuk dalam sistem pengiriman obat evaluated for safety and is included in a
(drug delivery system) untuk: drug delivery system to:
¾ membantu dalam proses pembuatan ¾ aid in the processing of the drug
obat; delivery system during its manufacture;
¾ melindungi, membantu atau meningkat- ¾ protect, support or enhance stability,
kan stabilitas obat, ketersediaan hayati bioavailability, or patient acceptability;
(bioavailability), atau akseptabilitas
pasien;
¾ membantu identifikasi produk; atau ¾ assist in product identification; or
¾ meningkatkan atribut lain yang berkaitan ¾ enhance any other attribute of the

Edisi 2006 - 241 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

dengan keamanan dan efektifitas obat overall safety and effectiveness of the
selama penyimpanan atau penggunaan. drug during storage or use.

Endotoksin Endotoxin
Bagian membran luar dari dinding sel bakteri A part of the outer membrane of the cell
Gram negatif, dan suatu kompleks molekul wall of Gram negative bacteria and a
dengan berat molekul tinggi yang terdiri dari complex molecules of high molecular
lipid A, inti polisakarida (lipopolisakarida) dan weight consisting of lipid A, polysaccharide
rantai antigenik cincin spesifik, yang core (lipopolysaccharide) and O-specific
menimbulkan demam apabila diinjeksikan ke antigenic chains, causing fever when
dalam tubuh manusia atau mamalia lain. Lihat injected into human and other mammals.
juga Pirogen. See also Pyrogen.

Evakuasi (dalam Pembuatan Gas Medisinal) Evacuate (in Manufacture of Medicinal


Menghilangkan sisa gas yang terdapat dalam Gases)
wadah dengan cara memvakumkan. To remove the residual gas in a container
by pulling a vacuum on it.

Faktor VIII yang Dikriopresipitasi (dalam Cryoprecipitated Factor VIII


Pembuatan Produk Darah) A crude preparation containing factor VIII
Sediaan mentah mengandung Faktor VIII yang that is obtained from single units (or small
diperoleh dari unit tunggal (atau kumpulan pools) of blood plasma derived either from
kecil) plasma darah yang diperoleh dari darah whole blood or by plasmapheresis, by
lengkap atau plasmaferesis, melalui proses means of process involving freezing,
yang terdiri dari pembekuan, pencairan thawing and precipitation.
kembali dan presipitasi.

Fasilitas (dalam Pembuatan Produk Darah) Facilities (in Manufacture of Blood


Semua area yang digunakan untuk Products)
mengoleksi, memproses, melakukan uji Any area used for the collection,
kompatibilitas, penyimpanan atau distribusi processing, compatibility testing, storage or
darah dan komponen darah. distribution of blood and Blood components.

Fasilitas Fraksinasi (dalam Pembuatan Fractionation Facility (in Manufacture of


Produk Darah) Blood Products)
Fasilitas ke mana plasma yang ditentukan The facility to which plasma designated for
untuk fraksinasi lanjut diangkut. further fractionation is transported.

Fasilitas Tersendiri Dedicated Facility


Ruang yang dilengkapi peralatan dan fasilitas Room(s) with attendant equipment and
layanan khusus, termasuk pengendali udara, services, including air handling, used only
yang digunakan untuk pembuatan hanya satu for the manufacture of one product or a
produk atau sekelompok produk yang sejenis. closely related group of products.
Peralatan mungkin juga tersendiri. Equipment may be similarly “dedicated”.

Fasilitas Tetap (dalam Pembuatan Produk Fixed Site (in Manufacture of Blood
Darah) Products)
Fasilitas berizin – dengan alamat jalan – yang Licensed premises, with a designated street
melakukan tahap (-tahap) pembuatan produk address, undertaking a step(s) in the
darah. manufacture of product.

Gas (dalam Pembuatan Gas Medisinal) Gas


Substansi atau campuran substansi yang A substance or a mixture of substances that

Edisi 2006 - 242 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

secara sempurna berbentuk gas pada tekanan is completely gaseous at 1,013 bar
1,013 bar (101,325 kPa) dan suhu + 15°C (101,325 kPa) and +15°C or has a vapour
atau mempunyai tekanan uap lebih dari 3 bar pressure exceeding 3 bar (300 kPa) at
(300 kPa) pada suhu + 50°C. (ISO 10286). +50°C. (ISO 10286).

Gas Bertekanan (dalam Pembuatan Gas Compressed Gas


Medisinal) A gas which when packaged under
Gas yang bila dikemas dengan tekanan masih pressure is entirely gaseous at -50°C.
berbentuk gas pada suhu - 50°C.(ISO 10286) (ISO 10286).

Gas Cair (dalam Pembuatan Gas Medisinal) Liquefied gas


Gas yang berubah sebagian menjadi fase cair A gas which when packaged under
o
(gas di atas cairan) pada suhu minus 50 C pressure,
apabila diisi di bawah tekanan. is partially liquid (gas over a liquid) at –
50°C.

Gas Kriogenis (dalam Pembuatan Gas Cryogenic Gas


Medisinal) Gas which liquefies at 1.013 bar at
Gas yang menjadi cair pada tekanan 1,013 temperature below –150°C.
bar pada suhu di bawah –150°C.

Gas Medisinal Medicinal gas


Gas atau campuran gas yang Any gas or mixture of gases intended to be
diadministrasikan (diberikan secara medis) administered to patients for therapeutic,
kepada pasien untuk kebutuhan terapetis, diagnostic or prophylactic purposes using
diagnostis atau profilaksis melalui tindakan pharmacological action and classified as a
farmakologi dan diklasifikasikan sebagai obat. medicinal product.

Gas Ruahan (dalam Pembuatan Gas Bulk Gas


Medisinal) Any gas intended for medicinal use, which
Gas yang ditujukan untuk penggunaan has completed all processing up to but not
medisinal, yang telah melalui seluruh proses including final packaging.
kecuali pengemasan akhir.

Gas Yang Dapat Cair (dalam Pembuatan Gas Liquefiable Gases


Medisinal) Gases that, at the normal filling temperature
Gas yang tetap dalam fase atau kondisi cair di and pressure, remain as a liquid in the
dalam tabung pada suhu dan tekanan cylinder.
pengisian yang normal.

Hasil Nyata Actual Yield


Jumlah yang sebenarnya dihasilkan pada tiap The quantity that is actually produced at
tahap produksi suatu obat dari sejumlah any phase of production of a particular
tertentu bahan awal. pharmaceutical product from a given
amount of ingredient.

Hasil Standar Standard Yield


Jumlah yang telah dibakukan oleh produsen The quantity established by the
yang hendaknya dicapai pada tiap tahap manufacturer that should be obtained at
produksi suatu produk obat tertentu. any phase of production of a particular
pharmaceutical product.

Edisi 2006 - 243 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Hasil Teoritis Theoretical Yield


Jumlah yang dihasilkan pada tiap tahap The quantity that would be obtained at any
pembuatan produk tertentu, dihitung phase of production of a particular
berdasarkan jumlah komponen yang pharmaceutical product, based on the
digunakan, apabila tidak terjadi kehilangan quantity of components to be used, in
atau kesalahan selama pembuatan. absence of any loss or error in production.

Higiene Perorangan Personal Hygiene


Kewajiban tiap personil mengamati peraturan The personal observance of health rules,
mengenai kesehatan kerja, pemeliharaan dan preservation and protection of personal
perlindungan kesehatan personil, demikian health as well as the hygienic control on
pula pengawasan higiene terhadap proses manufacturing processes to be performed
pembuatan obat yang harus diterapkan oleh by the personnel.
personil.

Impuritas Residual Teoritis Maksimum Maximum Theoretical Residual Impurity


(IRTM) (dalam Pembuatan Gas Medisinal) (in Manufacture of Medicinal Gases)
Impuritas gas yang kemungkinan berasal dari Gaseous impurity coming from a possible
retro-polusi dan tertinggal sesudah tabung retro-pollution and remaining after the
(gas) mengalami perlakuan awal sebelum cylinders pre-treatment before filling. The
proses pengisian. Penghitungan IRTM hanya calculation of the maximum theoretical
relevan bagi gas bertekanan dan anggapan impurity is only relevant for compressed
bahwa gas tersebut adalah benar-benar gases and supposes that these gases act
murni. as perfect gases.

Industri/Importir Obat Investigasi (dalam Manufacturer / Importer of


Pembuatan Obat Investigasi untuk Uji Klinis) Investigational Pharmaceutical Products
Industri atau importir yang mendapatkan Any holder of the authorisation to
otorisasi dari pemerintah untuk membuat atau manufacture/import pharmaceutical
mengimpor obat investigasi untuk uji klinis. products.

Inspeksi Diri Self Inspection


Audit yang dilakukan oleh orang dalam An audit carried out by people from within
organisasi sendiri untuk memastikan the organization to ensure compliance with
pemenuhan terhadap CPOB dan GMP and regulatory requirements.
peraturan pemerintah.

Investigator (dalam Pembuatan Obat Investigator (in Manufacture of Products


Investigasi untuk Uji Klinis) for Clinical Trial)
Personil yang bertangggung jawab terhadap A person responsible for the conduct of the
pelaksanaan uji klinis di tempat uji. Apabila uji clinical trial at a trial site. If a trial is
dilakukan oleh suatu tim yang terdiri dari conducted by a team of individuals at a trial
beberapa personil, maka investigator (atau site, the investigator is the responsible
dapat disebut Kepala Investigator) adalah leader of the team and may be called the
pimpinan tim tersebut. principal investigator.

Iradiasi atau Radiasi (dalam Pembuatan Irradiation


Produk darah) A process intended to produce sterile
Proses untuk menghasilkan produk steril, atau goods, or reduction of the probability of the
pengurangan kemungkinan adanya presence of viable micro-organisms to an a
mikroorganisme viabel ke jumlah yang dapat acceptable level, or used to prevent GVH
diterima, atau yang digunakan untuk disease by decreasing the number of viable

Edisi 2006 - 244 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

pencegahan penyakit GVH melalui T lymphocytes by means of ionizing


pengurangan jumlah limfosit T viabel dengan radiation.
cara radiasi ionisasi.

Ijin Edar Obat dan Pendaftaran Marketing Authorization


Dokumen yang disahkan hukum negara yang A legal document issued by the competent
diterbitkan oleh otorita pengawasan obat dan drug regulatory authority that establishes
berisikan komposisi dan formulasi rinci dari the detailed composition and formulation of
suatu produk serta spesifikasi farmakope atau the product and the pharmacopoeial or
spesifikasi lain yang dikenal umum dari other recognized specifications of its
bahan-bahan yang digunakan dalam produk ingredients of the final product itself, and
akhir, termasuk juga rincian dari bahan includes details of packaging, labelling and
pengemas dan penandaan serta masa edar shelf-life.
dari produk tersebut.

Kalibrasi Calibration
Serangkaian tindakan pada kondisi tertentu The set of operations which establish,
untuk menentukan tingkat kesamaan nilai under specified conditions the relationship
yang diperoleh dari sebuah alat atau sistem between values indicated by a measuring
ukur, atau nilai yang direpresentasikan dari instrument or measuring system, or values
pengukuran bahan dan membandingkannya represented by a material measure, and the
dengan nilai yang telah diketahui dari suatu corresponding know values of a reference
acuan standar. standard.

Karantina Quarantine
Status bahan atau produk yang dipisahkan The status of materials or products set
secara fisik atau dengan sistem tertentu, apart physically or by system while awaiting
sementara menunggu keputusan apakah a decision for rejection or release for
bahan atau produk tersebut ditolak atau processing, packaging or distribution.
disetujui penggunaannya untuk pengolahan,
pengemasan atau distribusi.

Kasus Terburuk Worst Case


Suatu kondisi atau kesatuan kondisi yang A condition or set of conditions
meliputi batas atas dan bawah dari encompassing upper and lower processing
pengolahan dan keadaan dalam prosedur limits and circumstances, within standard
tetap, yang dapat menimbulkan kemungkinan operating procedures, which pose the
terbesar kegagalan pada produk atau proses greatest chance of product or process
dibandingkan dengan kondisi ideal. Namun failure when compared to ideal conditions.
kondisi ini tidak akan menyebabkan kegagalan Such conditions do not necessarily induce
produk atau proses. product or process failure.

Katup (dalam Pembuatan Gas Medisinal) Valve (in Manufacture of Medicinal Gases)
Alat untuk membuka dan menutup wadah. Device for opening and closing containers

Katup Retensi Tekanan Minimum (dalam Minimum Pressure Retention Valve (in
Pembuatan Gas Medisinal) Manufacture of Medicinal Gases)
Katup yang dilengkapi sistem satu arah untuk Valve equipped with a non-return system
mempertahankan tekanan yang ditentukan which maintains a definite pressure (about
(kira-kira 3 - 5 bar di atas tekanan atmosfir) 3 to 5 bars over atmospheric pressure) in
sehingga mencegah pencemaran selama order to prevent contamination during use.
pemakaian.

Edisi 2006 - 245 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Katup Satu Arah (dalam Pembuatan Gas Non-return Valve (particularly in


Medisinal) Manufacture of Medicinal Gases)
Katup yang didesain untuk aliran sistem satu Valve which permits flow in one direction
arah saja. only.

Kegiatan Ketersamaran (dalam Pembuatan Blinding


Obat investigasi untuk Uji Klinis) A procedure in which one or more parties to
Prosedur di mana satu pihak atau lebih dalam the trial are kept unaware of the treatment
proses uji klinis dijaga agar tidak mengetahui assignment(s). Single-blinding usually
perlakuan uji. Kegiatan ketersamaran tunggal refers to the subject(s) being unaware, and
biasanya mengacu pada subyek tidak double-blinding usually refers to the
mengetahui perlakuan yang diberikan dan subject(s), investigator(s), monitor, and, in
kegiatan ketersamaran ganda apabila subyek, some cases, data analyst(s) being unaware
penyelidik, pemantau uji dan pada beberapa of the treatment assignment(s).
kasus juga analis data tidak mengetahui
perlakuan yang diberikan.

Kemasan Langsung (dalam Pembuatan Obat Immediate Packaging


investigasi untuk Uji Klinis) The container or other form of packaging
Wadah atau bentuk kemasan lain yang immediately in contact with the
bersentuhan langsung dengan produk obat pharmaceutical or investigational
atau obat untuk investigasi. pharmaceutical product.

Kemasan Luar Outer Packaging


Kemasan yang di dalamnya diletakkan wadah The packaging into which the immediate
yang langsung berisi obat (wadah primer). container is placed.

Kepekaan (Sensitivitas) Sensitivity


Suatu istilah yang menjelaskan batas deteksi A term defining the limit of detectable
dari reaksi spesifik yang menggunakan bahan specific reactions using reagents or test
pereaksi atau sistem tes. Dokumen systems. The document specifies levels of
menetapkan tingkat kepekaan yang harus sensitivity which must be achieved.
dicapai.

Kode Randomisasi (dalam Pembuatan Obat Randomisation Code


Investigasi untuk Uji Klinis) A listing in which the treatment assigned to
Suatu daftar di mana perlakukan yang each subject from the randomisation
diberikan kepada masing-masing subyek dari process is identified.
proses randomisasi teridentifikasi.

Komponen Darah (dalam Pembuatan Produk Blood Component


Darah) Therapeutic components of blood (red cells,
Komponen darah terapetik ( sel darah merah, white cells, plasma, platelets) that can be
sel darah putih, plasma, platelet) yang prepared by centrifugation, filtration, and
disiapkan dengan cara sentrifugasi, filtrasi dan freezing using conventional blood bank
pembekuan menggunakan metodologi bank methodology.
darah konvensional.

Kontaminasi Silang Cross Contamination


Pencemaran suatu bahan atau produk dengan Contamination of a material or a product
bahan atau produk lain. with another material or product.

Kualifikasi Desain (KD) Design Qualification (DQ)

Edisi 2006 - 246 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Dokumen yang memverifikasikan bahwa The documented verification that the


desain dari fasilitas, sistem dan peralatan proposed design of the facilities, systems
sesuai untuk tujuan yang diinginkan. and equipment is suitable for the intended
purpose.

Kualifikasi Instalasi (KI) Installation Qualification (IQ): Provides


Dokumentasi yang memverifikasikan bahwa documented verification that all key aspects
seluruh aspek kunci dari instalasi peralatan of the installation of equipment adhere to
atau sistem telah sesuai dengan tujuan the approved design intentions, and are in
desainnya dan mengikuti rekomendasi yang accordance with the advice of the
diberikan oleh industri pembuat. manufacturer.

Kualifikasi Kinerja (KK) Performance Qualification (PQ)


Dokumentasi yang memverifikasikan bahwa The documented verification that the
fasilitas, sistem dan peralatan, yang telah facilities, systems and equipment, as
terpasang dan difungsikan, dapat bekerja connected together, can perform effectively
secara efektif dan memberi hasil yang dapat and reproducibly, based on the approved
terulang, berdasarkan metode proses dan process method and product specification.
spesifikasi yang disetujui.

Kualifikasi Operasional (KO) Operational Qualification (OQ)


Dokumentasi yang memverifikasikan bahwa The documented verification that the
seluruh fasilitas, sistem dan peralatan yang facilities, systems and equipment, as
telah diinstalasi atau dimodifikasi berfungsi installed or modified, perform as intended
sesuai rancangan pada rentang operasional throughout the anticipated operating
yang diantisipasi. ranges.

Kultur Sel (dalam Pembuatan Produk Biologi) Cell Culture


Hasil pertumbuhan sel in-vitro yang diisolasi The result from the in-vitro growth of cells
dari mikroba multisel. isolated from multi cellular organisms.

Leukaferesis (dalam Pembuatan Produk Leukapheresis


Darah) The procedure in which blood is removed
Proses pengambilan darah dari donor, from the donor, a leukocyte concentrate is
pemisahan leukosit konsentrat dari darah separated, and the remaining formed
tersebut, kemudian komponen darah yang elements and residual plasma are returned
tersisa dan plasma residual diinfuskan kembali to the donor.
ke donor.

Leukosit (dalam Pembuatan Produk Darah) Leukocytes


Leukosit yang diperoleh dengan cara Leukocytes obtained either by the
pemisahan dari darah utuh atau melalui separation of whole blood or by apheresis
aferesis dan disuspensikan ke dalam sedikit and suspended in a small volume of plasma
volume plasma dari donasi darah yang sama. from the same donation.

Linearitas (metode analisis) Linearity (of analytical method)


Kemampuan metode memberikan hasil (dalam The ability of the method to produce results
batas rentang yang ditetapkan) yang langsung (within a defined range) that are directly or
atau tidak langsung sebanding dengan indirectly proportional to the concentration
konsentrasi analit yang terdapat dalam of the analyte in the sample.
sampel.

Edisi 2006 - 247 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Lot Lot
Bagian tertentu dari suatu bets yang memiliki A specific identified portion of a batch
sifat dan mutu yang seragam dalam batas having uniform character and quality within
yang telah ditetapkan. Apabila suatu produk specified limits. If a drug products is
diproduksi dengan proses terus-menerus, lot produced by a continuous process, a “Lot”
berarti suatu bagian tertentu yang dihasilkan means a specific identified portion
dalam suatu satuan waktu atau satuan jumlah produced in a unit of time or quantity in a
sedemikian rupa sehingga menjamin bagian manner assures its having uniform
ini memiliki sifat dan mutu yang seragam character and quality within specified limits.
dalam batas yang telah ditetapkan.

Lot Benih Induk Master Seed Lot


Biakan suatu mikroorganisme dari suatu A culture of a microorganism distributed
ruahan yang dipindahkan sedemikian rupa ke from a single bulk into containers in a single
dalam wadah dalam suatu operasi tunggal operation in such a manner as to ensure
untuk memastikan homogenitasnya, uniformity, to prevent contamination and to
mencegah pencemaran dan menjamin ensure stability. A master seed lot in liquid
o
stabilitasnya. Sebuah lot benih induk dalam from is usually stored at below -70 C. A
bentuk cairan lazimnya disimpan pada suhu freeze dried master seed lot is stored at a
minus 70oC atau kurang. Lot benih induk yang temperature known to ensure stability.
dikeringkan melalui pembekuan (freeze dried)
disimpan pada suhu tertentu untuk menjamin
stabilitasnya.

Lot Benih Kerja Working Seed Lot


Lot Benih Kerja yang berasal dari Lot Benih A culture of microorganism derived from the
Induk dan dimaksudkan untuk penggunaan master seed lot and intended for use in
dalam produksi rutin. Lot Benih Kerja production. Working seed lots are
didistribusikan dalam wadah-wadah dan distributed into containers and stored as
disimpan seperti halnya dengan Lot Benih described above for master seed lots.
Induk.

Lot Pengisian ( Lot Akhir) Filling Lot (Final Lot)


Sekumpulan produk akhir dalam wadah A collection of sealed final containers that
tertutup rapat, yang homogen dalam hal are homogeneous with respect to
komposisi dan risiko pencemaran selama composition and the risk of contamination
proses pengisian dan, di mana perlu, during filling and (where appropriate) drying
pengeringan atau pengolahan lanjut lain or other further processing such as heat
seperti pemanasan. Dengan demikian suatu treatment. A filling lot must therefore have
lot pengisian adalah yang telah diisi dan been filled and (where appropriate) dried in
yang perlu dikeringkan dalam satu sesi one working session.
kerja.

Manajemen Mutu Quality Management


Semua aktivitas dari keseluruhan fungsi All activities of the overall management
manajemen yang menentukan kebijakan function that determine the quality policy,
mutu, sasaran, dan tanggung jawab serta objectives, and responsibilities and
penerapannya melalui antara lain implement them by such means as quality
perencanaan mutu, pengendalian mutu, planning, quality control, quality assurance,
pemastian mutu, dan peningkatan mutu di and quality improvement within the quality
dalam sistem mutu. system.

Edisi 2006 - 248 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Manifold (dalam Pembuatan Gas Medisinal) Manifold


Peralatan berbentuk pipa yang dirancang Equipment or apparatus designed to enable
khusus sehingga memungkinkan satu atau one or more gas containers to be filled
lebih wadah gas dapat diisi secara serempak simultaneously from the some source.
dari satu sumber.

Mutu Quality
Keseluruhan karakteristik suatu barang yang Totality of characteristics of an entity that
menyatakan kemampuannya memenuhi bear on its ability to satisfy stated and
persyaratan yang ditetapkan dan implied needs. Consistent and reliable
diberlakukan. Kinerja yang handal dan performance of services or products in
konsisten dari suatu produk atau layanan conformity with specified standards.
sesuai standar yang ditetapkan.

Nomor Bets/Nomor Lot Batch Number/Lot Number


Penandaan yang terdiri dari angka atau huruf A designation in numbers or letters or
atau gabungan keduanya, yang merupakan combination there of that identifies the
tanda pengenal suatu bets, yang batch, and permits the tracing of the
memungkinkan penelusuran kembali riwayat complete history of a batch, including all
lengkap pembuatan bets tersebut, termasuk stages of its production, control and
seluruh tahap produksi, pengawasan dan distribution.
distribusi.

Obat Pharmaceutical Products


Semua sediaan untuk penggunaan manusia Any preparation for human use that is
dengan tujuan memulihkan atau mengetahui intended to modify or explore physiological
kondisi fisiologis atau patologis untuk or pathological states for the benefit of the
kebaikan pengguna sediaan. recipient

Obat Kembalian Returned Product


Obat yang dikirimkan kembali ke gudang Any product sent back to the manufacturer
pabrik atau penyalur. or distributor.

Obat Untuk Investigasi (dalam Pembuatan Investigational Pharmaceutical Product


Obat Investigasi untuk Uji Klinis) A pharmaceutical form of an active
Bahan aktif atau plasebo dalam bentuk obat substance or placebo being tested or used
untuk pengujian atau penggunaan sebagai as a reference in a clinical trial, including a
pembanding dalam suatu uji klinis, termasuk product with a marketing authorisation
produk yang telah memperoleh izin edar yang when used or assembled (formulated or
digunakan atau dibentuk (diformulasi atau packaged) in a way different from the
dikemas) dengan cara berbeda dari bentuk authorised form, or when used for an
yang telah diotorisasi, atau apabila digunakan unauthorised indication, or when used to
untuk indikasi yang tidak diotorisasi atau untuk gain further information about the
mendapatkan informasi tambahan tentang authorised form.
bentuk yang telah diotorisasi.

Pabrik Pemisahan Komponen Udara (dalam Air Separation Plant (in Manufacture of
Pembuatan Gas Medisinal) Medicinal Gases)
Pabrik pemisahan komponen udara Air separation plants take atmospheric air
mengambil udara dari atmosfer dan and through processes of purification,
melakukan pemisahan komponen udara ke cleaning, compression, cooling, liquefaction
gas oksigen, nitrogen dan argon melalui and distillation which separates the air into

Edisi 2006 - 249 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

proses purifikasi, pembersihan, kompresi, the gases oxygen, nitrogen and argon.
pendinginan, pencairan dan distilasi.

Pelepasan Tekanan [Blowing Down] (dalam Blowing down (in Manufacture of


Pembuatan Gas Medisinal) Medicinal Gases)
Melepaskan tekanan hingga mencapai Blow the pressure down to atmospheric
tekanan atmosfer. pressure.

Pelulusan Produk Product Release


Proses yang memungkinkan suatu produk The process which enables a product to be
dikeluarkan dari status karantina dengan released from a quarantine status by the
menggunakan sistem dan prosedur untuk use of systems and procedures to ensure
menjamin produk jadi tersebut memenuhi that the finished product meets its release
spesifikasi pelulusannya. specification.

Pemantauan Mutu Quality Monitoring


Bagian dari program pemastian mutu yang That part of a quality assurance programme
berhubungan dengan pemeliharaan dan concerned with maintenance and
peningkatan mutu khususnya mengenai improvement of quality which deals with the
pelaksanaan identifikasi dan penggunaan identification and use of indicators to detect
indikator untuk mendeteksi variasi dari variations from standards or specifications.
standar atau spesifikasi.

Pemasok Supplier
Seseorang yang menyediakan obat dan A person providing pharmaceutical
bahan atas permintaan. Para pemasok products and materials on request.
mungkin adalah agen, perantara, distributor, Suppliers may be agents, brokers,
industri atau pedagang. Apabila distributors, manufacturers or traders.
memungkinkan, para pemasok harus Where possible, suppliers should be
mempunyai izin dari instansi yang berwenang. authorized by a competent authority.

Pemasok Bersertifikat Certified Supplier


Pemasok yang disetujui yang secara formal An approved supplier who has been
telah diaudit oleh pembeli dan memenuhi formally audited by the purchaser and who
persyaratan serta disertifikasi oleh industri meets ISO requirements and is certified by
farmasi. Lihat juga Pemasok yang Disetujui. the manufacturer. (See also Approved
Supplier).

Pemasok yang Disetujui Approved Supplier


Pemasok bahan awal yang diketahui asal- A supplier of starting materials of known
usulnya, diakui dan dapat dipercaya origin that is recognized as reliable based
berdasarkan pengalaman dari pasokan yang on a long experience of deliveries that all
seluruhnya memenuhi spesifikasi, dikemas met specifications and were well packed
dengan benar serta utuh pada saat and intact on receipt and, where possible,
penerimaan dan bila mungkin juga didasarkan and based also on a vendor rating.
pada proses penilaian pemasok.

Pemastian Mutu Quality Assurance


Seluruh kegiatan terencana dan sistematis All planned and systematic activities
yang dilakukan dalam sistem mutu dan implemented within the quality system and
dilakukan sesuai kebutuhan untuk demonstrated as needed to provide
meyakinkan bahwa suatu barang akan adequate confidence that an entity will fulfill
memenuhi persyaratan mutu yang requirements for quality.

Edisi 2006 - 250 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

ditetapkan.

Pembuatan Manufacture or Manufacturing


Seluruh rangkaian kegiatan dalam The complete set of activities to produce a
menghasilkan suatu obat, meliputi produksi drug comprising of production and quality
dan pengawasan mutu, mulai dari pengadaan control from acquisition of all materials
bahan awal dan bahan pengemas, proses through processing and subsequent
pengolahan, pengemasan sampai obat jadi packaging to the release for distribution of
untuk didistribusi. the finished product.

Pembuatan (dalam Pembuatan Produk Preparation (in Manufacture of Blood


Darah) Products)
Seluruh proses kegiatan dalam All operations from the receipt of blood of
pembuatan produk darah, mulai dari blood component (after its collection) to its
penerimaan darah utuh, penerimaan completion as a finished blood component.
komponen darah (sesudah pengambilan
darah) sampai mendapatkan produk akhir
dari komponen darah.

Penandaan (dengan label) Labelling


Tindakan yang melibatkan penyeleksian label The action involving the selection of the
yang benar dengan informasi yang correct label, with the required information,
dibutuhkan, disusul dengan pemeriksaan followed by line clearance and application
kesiapan jalur pengemasan dan aplikasi dari of the label.
label tersebut.

Pengawasan Mutu Quality Control


Semua upaya pengawasan yang dilakukan All control measure taken during
selama pembuatan produk dan dirancang manufacturing, designed to ensure that the
untuk menjamin agar produk senantiasa drug products consistently conform to
memenuhi spesifikasi, identitas, kekuatan, established specification of identity,
kemurnian dan karakteristik lain yang telah strength, purity and other characteristics.
ditetapkan.

Pencemaran Contamination
Masuknya cemaran kimiawi atau The undesired introduction of impurities of a
mikrobiologis, atau benda asing yang tidak chemical or microbiological nature, or of
diinginkan kepada atau terhadap bahan awal foreign matter, into or onto a starting
atau produk antara atau produk jadi selama material, or intermediate or finished product
produksi, pengambilan sampel, pengemasan during production, sampling, packaging or
atau pengemasan ulang, penyimpanan atau repackaging, storage or transport.
pengangkutan.

Pendonor Rutin Regular Donor


Seseorang yang secara rutin Someone who routinely donates their blood
menyumbangkan darah atau plasma (dalam or plasma (i.e. within the last two years), in
dua tahun terakhir] ), sesuai dengan interval accordance with minimum time intervals, in
waktu minimum, pada pusat donasi yang the same donation centre.
sama.

Pendonor Ulang Repeat Donor


Seseorang yang telah menyumbang darah Someone who has donated before but not
atau plasma sebelumnya, namun tidak dalam within the last two years in the same

Edisi 2006 - 251 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

dua tahun terakhir pada pusat donasi yang donation centre.


sama.

Pengambilan Darah (dalam Pembuatan Blood Collection


Produk Darah) A procedure whereby a single donation of
Prosedur di mana donasi darah tunggal blood is collected in an anticoagulant and/or
ditampung di dalam larutan antikoagulan dan / stabilizing solution.
atau larutan stabilisasi.

Pengawasan Mutu Quality Control


Semua upaya pengawasan yang dilakukan All control measure taken during
selama pembuatan produk dan dirancang manufacturing, designed to ensure that the
untuk menjamin agar produk senantiasa drug products consistently conform to
memenuhi spesifikasi, identitas, kekuatan, established specification of identity,
kemurnian dan karakteristik lain yang telah strength, purity and other characteristics.
ditetapkan.

Pengawasan-Selama-Proses In-process Control


Pemeriksaan dan pengujian yang ditetapkan Checks and tests instituted and carried out
dan dilaksanakan selama proses pembuatan in the course of the manufacture of a
produk, termasuk pemeriksaan dan pengujian product including checks and tests applied
terhadap lingkungan dan peralatan. to the environment and equipment.

Pengemasan Packaging
Bagian siklus produksi yang dilakukan The part of the production cycle applied to a
terhadap produk ruahan untuk menghasilkan bulk product to obtain the finished product.
produk jadi. Note : Sterile filling normally is not
Catatan : Lazimnya proses pengisian steril regarded as part of packaging, the bulk
tidak dianggap sebagai bagian dari product being the filled, but not finally
pengemasan. Dalam hal ini produk ruahan packed, primary containers.
steril adalah produk yang sudah terisi dalam
kemasan primer sebelum dilanjutkan ke
proses pengemasan akhir.

Pengendalian Perubahan Change Control


Sistem formal yang digunakan untuk A formal system by which qualified
mengkaji suatu usul perubahan atau representatives of appropriate disciplines
perubahan yang terjadi yang mungkin review proposed or actual changes that
memengaruhi status validasi suatu fasilitas, might affect the validated status of facilities,
sistem, peralatan atau proses. Tujuannya systems, equipment or processes. The
adalah untuk menetapkan tindakan yang akan intent is to determine the need for action
memastikan dan mendokumentasikan bahwa that would ensure and document that the
sistem tetap terjaga dalam keadaan system is maintained in a validated state.
tervalidasi.

Pengiriman (dalam Pembuatan Obat Shipping (particularly in Manufacture of


Investigasi untuk Uji Klinis) Products for Clinical Trial)
Proses pengemasan untuk pengiriman dan The operation of packaging for shipment
pengiriman produk yang dipesan untuk uji and sending of ordered pharmaceutical
klinis. products for clinical trials.

Pengolahan Processing
Bagian dari siklus produksi mulai dari The part of production cycle starting from

Edisi 2006 - 252 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

penimbangan bahan awal sampai weighing of starting materials to the


menghasilkan produk ruahan. obtaining of a bulk product.

Pengolahan Darah (dalam Pembuatan Processing of Blood


Produk Darah) Any procedure employed after collection
Prosedur yang ditetapkan sesudah and before compatibility testing of blood
pengambilan darah dan sebelum uji and includes the identification of a unit of
kompatibilitas darah, termasuk identifikasi unit donor blood, the preparation of components
dari darah yang didonasikan, pembuatan from such unit of donor blood, serological
komponen dari unit darah tersebut, uji testing, labeling and associated record-
serologi, pemberian label dan penyimpanan keeping.
dokumentasi terkait dengan kegiatan ini.

Pengolahan Ulang Reprocessing


Pengerjaan ulang seluruh atau sebagian bets The reworking of all or part of a batch of
produk yang tidak memenuhi kualitas pada product of an unacceptable quality from a
suatu langkah tertentu dari proses produksi defined step of production in order its
agar mutunya dapat diterima sesudah melalui quality may be rendered acceptable by one
satu atau lebih proses tambahan. or more additional operations.

Pengujian Tambahan (dalam Pembuatan Supplemental Testing (in Manufacture of


Produk Darah) Blood Products)
Pengujian tambahan yang dilakukan untuk Additional testing undertaken to clarify the
untuk memperjelas status serologi sampel serological status of a sample repeatably
yang reaktif berulang pada suatu reactive on a primary (or frontline)
pengujian penyaringan utama. screening assay.

Penyemburan oleh Gas (dalam Pembuatan Purge (in Manufacture of Medicinal Gases)
Gas Medisinal) To empty and clean a cylinder
Mengosongkan dan membersihkan tabung
gas dengan cara:
¾ menyembur tabung gas dengan gas yang ¾ by blowing down and evacuating, or
akan diisi dan evakuasi gas di dalam
tabung dengan cara vakum, atau
¾ menyembur tabung gas dengan gas yang ¾ by blowing down, partial pressurization
akan diisi sehingga sedikit bertekanan, with the gas in question and then
setelah itu kelebihan tekanan gas blowing down.
dikeluarkan.

Penyimpanan Storage
Penyimpanan obat dan bahan sampai pada The storing of pharmaceutical products and
saat digunakan. materials up to their point of use.

Permukaan Bersih Clean Surface


Permukaan tertentu yang memerlukan Any dedicated surface which is required to
pembersihan teratur dan digunakan selama be cleaned regularly, and is used for
pembuatan produk. product during its manufacture.

Perolehan Kembali Recovery


Penambahan seluruh atau sebagian The introduction of all or part of previous
produk dari satu bets sebelumnya yang batches of the required quality into another
memenuhi kualitas yang ditetapkan ke batch at a defined step of production.
bets berikut pada suatu langkah tertentu

Edisi 2006 - 253 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

dari proses produksi.

Personil Penanggung jawab Responsible Personnel


Seseorang yang mempunyai kualifikasi dan Individuals with relevant qualifications and
pengalaman yang relevan dengan ruang experience for the scope of activities
lingkup aktivitas yang dilaksanakannya. carried out .

Pirogen Pyrogen
Zat yang mengakibatkan reaksi demam Substances that elicit fever responses in
apabila disuntikkan ke dalam tubuh manusia. the body.The main sources of pyrogen is
Sumber utama pirogen adalah zat endotoksin. endotoxin. See also Endotoxin.
Lihat juga Endotoksin.

Plasma (untuk produksi lanjut) (dalam Plasma (for further manufacture)


Pembuatan Produk Darah) The liquid portion remaining after
Fraksi cair yang tertinggal sesudah pemisahan separation of the cellular elements from
unsur seluler dari darah yang dikumpulkan blood collected in a receptacle containing
dalam wadah berisikan zat antikoagulan, atau an anticoagulant, or separated by
yang dipisahkan melalui proses penyaringan continuous filtration or centrifugation of
secara terus-menerus atau sentrifugasi darah anticoagulated blood in an apheresis
yang telah diberikan zat antikoagulan dalam procedure.
suatu prosedur aferesis.

Plasma, beku (dalam Pembuatan Produk Plasma, frozen


Darah) A plasma separated more than 8 h after
Plasma yang diperoleh melalui proses collection of the blood and stored below –
pemisahan darah melebihi waktu 8-jam 20oC.
sesudah donasi dan disimpan pada suhu
o
di bawah minus 20 C.

Plasma beku-baru (dalam Pembuatan Plasma, fresh-frozen


Produk Darah) A plasma separated within 8 h of donation,
o
Plasma yang diperoleh melalui proses frozen rapidly and stored below – 20 C
pemisahan darah dalam waktu 8-jam (and preferably below – 30oC)
sesudah donasi, dibekukan secara cepat
dan disimpan pada suhu di bawah minus
20oC (lebih baik di bawah minus 30oC)

Plasma, dikeringkan melalui Plasma, freeze-dried


pembekuan (freeze dried) (dalam Anyone of the above forms of plasma that
Pembuatan Produk Darah) has been freeze-dried for preservation.
Bentuk plasma lain (dari yang disebutkan
di atas) yang dibekukan melalui
pengeringan untuk diawetkan.

Plasma, kaya-platelet (dalam Pembuatan Plasma, platelet-rich


Produk Darah) A plasma containing at least 70 % of the
Plasma yang mengandung sedikitnya 70% platelets of the original whole blood.
platelet dari darah utuh aslinya.

Plasma, pulihan (dalam Pembuatan Plasma, recovered


Produk Darah) Plasma recovered from a whole blood
Plasma yang diperoleh kembali dari darah donation.

Edisi 2006 - 254 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

utuh yang didonasikan.

Plasmaferesis (dalam Pembuatan Produk Plasmapheresis


Darah) The procedure in which blood is removed
Prosedur di mana darah diambil dari from the donor, the plasma is separated
donor, kemudian fraksi plasma dipisahkan from the formed elements and a least the
dari komponen darah yang terbentuk dan red blood cells are returned to the donor.
sedikitnya sel darah merah diinfuskan This process may be immediately repeated,
kembali ke donor yang sama. Proses ini once.
dapat diulang sekali saja.

Platelets (dalam Pembuatan Produk Platelets


Darah) Platelets obtained either by separation of
Unsur darah platelet yang diperoleh whole blood or by apheresis and
melalui pemisahan dari darah utuh atau suspended in a small volume of plasma
dengan cara aferesis dan disuspensikan from the same donation.
dalam sedikit volume plasma dari donor
yang sama.

Presisi (dari metode analisis) Precision (of analytically assay and


Tingkat variasi (atau kecocokan) antara hasil method)
uji dari masing-masing sampel terpisah yang The degree of variation (hence, of
diambil dari satu bets bahan atau produk yang agreement) between individual test result
homogen. Termasuk dalam hal ini variasi when the method is used separately to
antar analis, waktu analisis, antar pengujian separate samples drawn from the same
terhadap ekstraksi yang sama dari sampel homogeneous batch of material. This will
yang diberikan, antar ekstraksi yang berbeda include variation between analysts,
dan antar laboratorium yang melaksanakan uji between days, between test on the same
yang sama. Presisi lazimnya terdiri dari : prepared extract of a given sample,
between extracts and between laboratories
conducting the same test. It is normally
divided into two types:

¾ Ripitabilitas (dalam laboratorium yang ¾ repeatability (within laboratory), and


sama)
¾ Reprodusibilitas (antar laboratorium ¾ reproducibility (between laboratories).
yang berbeda).

Produk Antara Intermediate Product


Tiap bahan atau campuran bahan yang masih Any processed substances or mixture of
memerlukan satu atau lebih tahap pengolahan substances which has to undergo one or
lanjutan untuk menjadi produk ruahan. more further stages of processing to
become a bulk product.

Produk Darah (dalam Pembuatan Produk Blood Product


Darah) Any therapeutic product derived from
Semua produk terapetik yang berasal dari human blood or plasma, encompasses both
darah dan plasma manusia, meliputi baik labile blood components and stable plasma
komponen darah yang labil maupun plasma and cell derivatives.
dan derivat sel yang stabil.

Produk Jadi Finished (Final) Product


Produk (Obat) yang telah melalui seluruh A pharmaceutical product which has

Edisi 2006 - 255 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

tahap proses pembuatan. undergone all stages of manufacturing


operations.

Produk Komparator (dalam Pembuatan Obat Comparator Product


investigasi untuk Uji Klinis) An investigational or marketed product (i.e.
Obat investigasi atau yang telah dipasarkan active control), or placebo, used as a
(produk pembanding) atau plasebo, yang reference in a clinical trial.
digunakan dalam uji klinis.

Produk Ruahan Bulk Product


Bahan yang telah selesai diolah dan tinggal Any processed product which still has to
memerlukan kegiatan pengemasan untuk undergo the packaging operation in order to
menjadi obat jadi. become a finished product.

Produk Ruahan Akhir Final Bulk


Larutan steril dari produk ruahan dengan A sterile solution prepared from bulk
nomor bets yang sama, yang diisi dalam material and bearing the corresponding
wadah akhir. batch number. It is used to fill the final
containers.

Produk Simulasi Simulated Product


Bahan yang hampir sama secara fisik dan, A material that closely approximates the
apabila memungkinkan, karakteristik physical and, where practical, the chemical
kimiawinya (seperti viskositas, ukuran partikel, characteristics (e.g. viscosity, particle size,
pH, dan lain-lain) dengan produk yang sedang pH etc.) of the product under validation. In
divalidasi. Dalam banyak kasus, karakteristik many cases, these characteristics may be
tersebut terpenuhi dengan cara menggunakan satisfied by a placebo product batch.
suatu bets produk plasebo.

Produksi Production
Seluruh kegiatan dalam pembuatan obat, All operations involved in the preparation of
mulai dari penerimaan bahan, dilanjutkan a pharmaceutical product, from receipt of
dengan pengolahan, pengemasan dan materials, through processing, packaging
pengemasan ulang, penandaan dan and repackaging, labelling and relabelling,
penandaan ulang sampai menghasilkan to completion of the finished product.
produk jadi.

Produksi Komponen Darah (dalam Production of Blood Component


Pembuatan Produk darah) All operations involved in the preparation of
Seluruh kegiatan dalam pembuatan blood components, from the collection of
komponen darah, mulai dari pengambilan blood or blood component, through
darah atau komponen darah, dilanjutkan processing to its completion as a finished
dengan pengolahan sampai menghasilkan blood component.
produk jadi komponen darah.

Prosedur Procedures
Uraian kegiatan yang harus dilakukan serta Description of the operations to be
peringatan yang harus diperhatikan, baik executed, the precautions to be
yang langsung maupun tidak langsung implemented directly or indirectly related to
berkaitan dengan pembuatan obat. the manufacture of a pharmaceutical
product.

Edisi 2006 - 256 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Prosedur Pengolahan Induk / Prosedur Master Processing Procedure/Master


Pengemasan Induk Packaging Procedure
Dokumen yang penggandaannya dibuat A document from which copies are made
untuk digunakan dalam tiap tahap proses for use in any step in the manufacturing
pengolahan dan pengemasan produk process (including testing of donor samples
(termasuk pengujian sampel donor dalam in Manufacture of Blood Products). The
Pembuatan Produk darah). Prosedur master is checked, authorized and filed until
Induk diperiksa, diotorisasi dan diarsipkan required for copying. See also Chapter10,
sampai kemudian dibutuhkan untuk Sections 10.16. and 10.17..
penggandaan. Lihat Bab 10, Butir 10.16
dan 10.17).

Randomisasi (dalam Pembuatan Obat Randomisation


investigasi untuk Uji Klinis) The process of assigning trial subjects to
Suatu proses yang menetapkan subyek treatment or control groups using an
percobaan menjadi kelompok yang mendapat element of chance to determine the
perlakuan atau kelompok yang dikendalikan assignments in order to reduce bias.
(kontrol) dengan menggunakan suatu unsur
kesempatan dalam rangka menentukan
perlakuan yang akan mengurangi bias.

Rekonsiliasi Reconciliation
Perbandingan nilai ketidakcocokan jumlah A comparison of an assessment of any
bahan-bahan masuk dan keluar sesudah discrepancy between the amounts of
selesai suatu proses atau serangkaian proses material entering and leaving a given
produksi. operation or series of operations.

Re-validasi Re-validation
Suatu pengulangan validasi proses untuk A repeat of the process validation to
memastikan bahwa perubahan proses / provide an assurance that changes in the
peralatan dilakukan sesuai prosedur process/equipment introduced in
pengendalian perubahan dan tidak accordance with change control procedures
memengaruhi karakteristik proses dan mutu do not adversely affect process
produk. characteristics and product quality.

Ruang Bersih Clean Room


Ruang atau area di bawah pengawasan dan A room or area with defined environmental
pengendalian lingkungan terhadap cemaran control of particulate and microbial
partikulat dan mikroba pada tingkat yang telah contamination constructed and used in
ditetapkan. Konstruksi dan penggunaan area such a way as to minimize the introduction,
ini dibuat sedemikian rupa untuk mengurangi generation and retention of contaminants
masuknya, tumbuhnya dan tertahannya within the room or area.
cemaran dalam ruang atau area. The grade A, B, or C zone Clean Rooms
Ruang bersih zona A, B atau C are categorized as Sterile Rooms which are
dikategorisasikan sebagai ruang steril yang utilized for sterile operations.
digunakan untuk kegiatan steril.

Ruang Penyangga Udara Airlock


Ruang tertutup berpintu dua atau lebih yang An enclosed space with two or more doors,
dihubungkan ke dua atau lebih ruang lain which is interposed between two or more
yang berbeda kelas kebersihan dan rooms (e.g. of different class of cleanliness)
dimaksudkan untuk mengendalikan aliran for the purpose of controlling the air flow
udara saat pintu dari ruang lain terbuka. between those rooms when they need to be

Edisi 2006 - 257 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Suatu ruang penyangga udara dapat entered. An airlock may be designed for
digunakan sebagai tempat lewatnya personil and used by either people or materials in
atau bahan yang akan digunakan produksi, the latter case it can be termed a ”pass
dalam hal terakhir ini ruang penyangga udara through hatch”. An airlock can also be the
disebut juga “kotak penyangga”. Ruang “anteroom” to a clean room in which sterile
penyangga udara dapat juga berfungsi goods are handled.
sebagai “ruang antara” menuju ruang bersih
tempat penanganan barang steril.

Ruang Steril atau Daerah Steril Sterile Room or Sterile Area


Lihat Ruang Bersih. See “Clean Room”.

Sampel Representatif Representative Sample


Sampel yang menggambarkan secara tepat A sample accurately portraying the lot, the
suatu lot atau bets atau sejumlah bahan yang batch, or the total amount of materials
diambil sampel. being sampled.

Sanitasi Sanitation
Pengendalian higiene terhadap proses The hygienic control on manufacturing
produksi, termasuk bangunan, peralatan dan processes, including premises, equipment
penanganan bahan. and material handling.

Serum Serum
Bagian cairan dari darah atau plasma The liquid part of coagulated blood or
yang dikoagulasi. plasma.

Silinder (dalam Pembuatan Gas Medisinal) Cylinder (in Manufacture of Medicinal


Wadah yang didesain untuk menyimpan gas Gases)
pada tekanan tinggi. A container designed to store gas at high
pressure.

Sistem System
Suatu kelompok peralatan dengan suatu A group of equipment with a common
maksud / tujuan yang sama. purpose.

Sistem Bank Sel (dalam Pembuatan Produk Cell Bank System


Biologi) A system whereby successive batches of a
Sistem di mana bets berurutan dari suatu product are manufactured by culture in cells
produk dibuat dengan proses pembiakan sel derived from the same master cell bank that
yang berasal dari satu bank sel induk yang is fully characterised for identity and
memiliki identitas lengkap serta bebas absence of contamination. A number of
cemaran. Sejumlah wadah dari bank sel induk containers from the master cell bank are
digunakan untuk mendapatkan sebuah bank used to prepare a working cell bank. The
sel kerja. Sistem bank sel divalidasi tingkat cell bank system is validated for a passage
pasasenya atau jumlah penggandaan level or number of population doublings
populasinya di luar jumlah yang diperoleh beyond that achieved during routine
selama produksi rutin. production.

Sistem Lot Benih (dalam Cara Pembuatan Seed Lot System (in Manufacture of
Produk Biologi) Biological Products)
Sistem lot benih adalah satu sistem di mana A seed lot system is a system according to
pembuatan bets produk yang dibuat dari Lot which successive batches of product are
Benih Induk yang sama dengan jumlah derived from the same master seed lot at a

Edisi 2006 - 258 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

pasase yang telah ditentukan. Vaksin yang given passage level. For routine production,
digunakan dalam uji klinik dibuat dari Lot a working seed lot is prepared from the
Benih Kerja yang diperoleh dari beberapa kali master seed lot. The final product is derived
pasase Lot Benih Induk. from the working seed lot and has not
Produk akhir (vaksin dalam produksi rutin) undergone more passage from the master
dibuat dari Lot Benih Kerja yang diperoleh dari seed lot than the vaccine shown in clinical
beberapa kali pasase Lot Benih Induk yang studies to be satisfactory with respect to
sama. Jumlah pasase dari Lot Benih Induk safety and efficacy. The origin and the
sampai menjadi produk akhir tidak boleh passage history of the master seed lot and
melebihi jumlah pasase untuk membuat vaksin the working seed lot are recorded.
yang digunakan dalam uji klinis yang telah
terbukti memuaskan baik dari aspek
keamanan dan kemanfaatan.
Asal dan riwayat pasase Lot Benih Induk dan
Lot Benih Kerja hendaklah dicatat.

Sistem Terbuka (dalam Pembuatan Produk Open System (in Manufacture of Blood
Darah) Products)
Sistem tertutup yang telah dilanggar namun A system which has been breached but
seluruh upaya dilakukan untuk where every effort is made to maintain
mempertahankan sterilitas sistem dengan cara sterility by the use of sterile material and
menggunakan bahan steril dan teknik aseptic handling techniques in a clean area.
penanganan aseptik di dalam suatu area See also Closed System.
bersih.
Lihat juga Sistem Tertutup.

Sistem Tertutup (dalam Pembuatan Produk Closed System (in Manufacture of Blood
Darah) Products)
Suatu sistem (seperti sistem kemasan ganda) A system (such as a multiple pack system)
yang rakitannya sudah terdaftar, dibuat dalam where the registered assembly is
kondisi bersih, terlindung dari lingkungan luar manufactured under clean conditions,
dan disterilisasi dengan metode yang sealed to the external environment and
disetujui. Di luar dari persyaratan pengambilan sterilized by an approved method. Apart
/pemulihan, seperti dalam pelaksanaan from collection/ retrieval requirements, such
venepuncture untuk mengambil darah, as venepuncture for blood, the integrity of
keutuhan rakitan tidak boleh dilanggar. the assembly must not be breached.
Apabila komponen sistem saling berhubungan When components of a system are
(misalnya untuk melaksanakan aferesis), connected (such as for apheresis), these
maka hubungan tersebut dapat dikategorikan connections can be regarded as “closed
sebagai “sistem tertutup” selama dapat system” provided it can be shown that the
ditunjukkan bahwa proses penyambungan dan process of joining and sealing two pack
penyegelan dua kemasan tidak menimbulkan does not lead to the possible microbial
kemungkinan terjadinya pencemaran mikorba contamination of the products in either
pada produk dalam tiap kemasan. Lihat juga pack. See also Open System.
Sistem Terbuka.

Sistem Tertutup untuk Pengambilan dan Closed Blood – Collection and


Pemrosesan Darah (dalam Pembuatan Processing System
Produk Darah) A system for collecting and processing
Sistem pengambilan dan pemprosesan darah blood in containers that have been
dalam wadah yang telah dirakit oleh connected together by the manufacturer
pembuatnya sebelum sterilisasi, sehingga before sterilization, so that there is no
tidak ada kemungkinan terjadi cemaran bakteri possibility of bacterial or viral contamination

Edisi 2006 - 259 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

atau virus dari luar setelah pengambilan darah from outside after collection of blood from
dari donor. the donor.

Spesifikasi Bahan Specification of Material


Deskripsi suatu bahan awal, produk antara, A description of starting material,
produk ruahan atau obat jadi mengenai sifat intermediate, bulk or finished product in
kimiawi, fisis dan biologis jika ada. Spesifikasi terms of its chemical, physical, and
tersebut menyatakan standar dan toleransi biological characteristics if any. A
yang diperbolehkan yang biasanya dinyatakan specification normally includes descriptive
secara deskriptif dan numeris. and numerical clauses stating standards
and tolerated deviations.

Spesifisitas (dari metode analisis) Specificity (of analytical method)


Kemampuan untuk menilai dengan jelas analit The ability to assess unequivocally the
di antara adanya komponen lain di dalam analyte in the presence of other
suatu sampel. Komponen ini biasanya components in a sample. Typically these
merupakan impuritas, hasil urai atau matriks components may be impurities, degradants
sampel dll. or the sample matrix, etc..

Sponsor (dalam Pembuatan Obat investigasi Sponsor


untuk Uji Klinis) An individual, company, institution or
Perorangan, perusahaan, institusi atau organisation which takes responsibility for
organisasi yang mempunyai tanggung jawab the initiation, management and/or financing
dalam melaksanakan, mengelola dan/atau of a clinical trial.
membiayai suatu uji klinik.

Status Status
Penggolongan bahan atau produk dalam The classification of any material or product
hubungan dengan diterima (atau tidak in relation to their acceptance (or otherwise)
diterima) untuk penggunaan, pengolahan for use, further processing or distribution.
lanjut atau distribusi. Terminologi yang Terms used could include “Quarantine”,
digunakan dapat berupa " Karantina", “Released”, “Hold”, or “Rejected”.
“Diluluskan", “Ditahan”, atau " Ditolak".

Steril Sterile
Bebas dari mikroorganisme viabel. Free from viable micro-organism.

Sterilitas Sterility
Konsep ketiadaan mutlak dari The concept of the complete absence of
mikroorganisme hidup. living micro-organisms.

Sterilisasi Sterilization
Inaktivasi atau pengurangan mikroba hidup Inactivation or reduction to an acceptable
sampai batas yang dapat diterima, yang level of all viable microorganisms by a
dilakukan dengan cara yang sesuai. suitable process.

Studi Stabilitas Stability Study


Serangkaian uji yang didesain untuk A series of tests designed in order to obtain
mendapatkan jaminan stabilitas suatu an assurance of stability of a product,
produk, yaitu pemeliharaan spesifikasi namely maintenance of specifications of the
suatu produk yang dikemas dalam bahan product packed in its specified packaging
pengemas yang telah ditentukan dan materials and stored in the established
disimpan dalam kondisi penyimpanan storage condition within the determined

Edisi 2006 - 260 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

yang telah ditetapkan pada rentang waktu time period.


tertentu.

Tanggal Daluwarsa Expiration Date or Expiry Date


Tanggal yang diberikan pada tiap wadah The date given on the individual container
produk (umumnya pada label) yang (usually on the label) of a product up to and
menyatakan sampai tanggal tersebut produk including which the product is expected to
diharapkan masih tetap memenuhi remain within specifications, if stored
spesifikasinya, bila disimpan dengan benar. correctly. It is established for each batch by
Ditetapkan untuk tiap bets dengan cara adding the shelf-life to the date of
menambahkan masa simpan pada tanggal manufacture.
pembuatan.

Tanggal Pembuatan Date of Manufacture


Tanggal yang ditentukan untuk suatu bets A date fixed for the individual batch,
yang menunjukkan tanggal penyelesaian indicating the completion date of
pembuatannya. manufacture.

Tanggal Uji Ulang Retest Date


Tanggal pada saat suatu bahan harus diuji The date when a material should be re-
ulang untuk memastikan bahwa bahan examined to ensure that it is still suitable for
tersebut masih dapat digunakan. use.

Tanki (dalam pembuatan gas medicinal) Tank ( in Manufacture of Medicinal Gases)


Wadah statis untuk penyimpanan gas cair Static container for the storage of liquefied
atau kriogenis. or cryogenic gas.

Tanker (dalam Pembuatan Gas Medicinal) Tanker (in Manufacture of Medicinal


Wadah yang terpasang pada kendaraan untuk Gases)
pengiriman gas cair atau kriogenis. Container fixed on a vehicle for the
transport of liquefied or cryogenic gas.

Teknik Aseptis Aseptic Technique


Rangkaian tindakan yang dilakukan untuk The measures used to prevent
menghindarkan kontaminasi produk oleh contamination of the product by micro-
mikroorganisme. organism.

Tempat Pengambilan Darah Berpindah- Blood Mobile Site


pindah (dalam Pembuatan Produk Darah) Designated premises licensed to operate
Fasilitas yang ditentukan serta diizinkan off-site from a licensed fixed site. The
beroperasi di luar fasiltas tetap berizin. Produk blood products collected from a mobile site
darah yang diambil disalurkan ke fasilitas are directed to the fixed site.
tetap.

(Ter)Infeksi (dalam Pembuatan Produk Infected


Biologi) Contaminated with extraneous biological
Kondisi tercemar oleh agens biologi selain dari agents and therefore capable of spreading
bahan biologi yang seharusnya ada pada infection.
produk sehingga dapat menyebabkan
penyebaran infeksi.

Uji Klinis (dalam Pembuatan Obat investigasi Clinical Trial


untuk Uji Klinis) Any investigation in human subjects

Edisi 2006 - 261 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

Pengujian pada subjek manusia yang intended to discover or verify the clinical,
bertujuan untuk menemukan atau pharmacological and/or other
memverifikasi efek klinis, farmakologis pharmacodynamic effects of an
dan/atau farmakodinamis dari suatu obat investigational product(s) and/or to identify
investigasi dan/atau untuk mengidentifikasi any adverse reactions to an investigational
reaksi merugikan dari produk investigasi product(s), and/or to study absorption,
dan/atau untuk mempelajari absorpsi, distribution, metabolism, and excretion of
distribusi, metabolisme dan ekskresi dari satu one or more investigational medicinal
atau lebih obat investigasi dengan tujuan product(s) with the object of ascertaining
untuk menentukan keamanan dan/atau its/their safety and/or efficacy.
khasiatnya.

Uji Kompatibilitas ( dalam Pembuatan Produk Compatibility Testing


Darah) The in-vitro serological tests performed on
Uji serologi in-vitro yang dilakukan terhadap donor and recipient blood samples to
donor dan penerima sampel darah untuk establish the serological matching of a
menentukan kecocokan serologi darah atau donor’s blood or blood components with
komponen darah donor dengan calon that of a potential recipient
penerima.

Uji Konfirmasi (dalam pembuatan produk Confirmatory Testing


darah) Additional testing, using an alternative
Uji tambahan, menggunakan metode alternatif method or marker, undertaken on a sample
atau penanda (marker), yang dilaksanakan repeatably reactive on a primary screening
pada sampel yang berulang kali reaktif pada assay, to confirm or exclude the presence
skrining utama penentuan kadar, untuk of a specific viral marker.
mengonfirmasikan atau mengesampingkan
keberadaan penanda viral (viral marker) yang
spesifik.

Uji Tekanan Hidrostatis (dalam Pembuatan Hydrostatic Pressure Test (in


Gas Medisinal) Manufacture of Medicinal Gases)
Pengujian yang dilakukan untuk alasan Test performed for safety reasons as
keamanan sebagaimana dipersyaratkan oleh required by national or international
peraturan nasional atau internasional untuk guideline in order to make sure that
menjamin silinder atau tangki dapat bertahan cylinders or tanks can withhold high
terhadap tekanan tinggi dari gas di dalamnya. pressures.

Unit ( dari Darah) Unit (of Blood)


Volume darah atau salah satu dari The volume of blood or one of its
komponennya dalam suatu volume yang components in a suitable volume of
sesuai dari antikoagulan yang diperoleh dari anticoagulant obtained from a single
pengambilan darah tunggal dari satu donor. collection of blood from one donor.
Unit Gerak (dalam Pembuatan Produk Darah) Mobile Site
Unit pengambil darah yang beroperasi di luar Blood collection unit operated off-site from
pusat pengambilan darah yang mempunyai a permanent collection site.
kedudukan tetap.

Unit Pengambilan Darah (dalam Pembuatan Blood Establishment


Produk Darah)
Lembaga atau badan yang terlibat dalam Any enterprise or body that is involved in
semua aspek pengambilan dan pengujian any aspect of the collection and testing of
darah atau komponen darah manusia, terlepas human blood or blood components,

Edisi 2006 - 262 - 2006 Edition


Glosarium Glossary

dari tujuan penggunaannya, serta whatever their intended purpose, and their
pemprosesan, penyimpanan dan distribusi bila processing, storage and distribution when
tujuannya untuk transfusi. intended for transfusion.

Validasi Validation
Suatu tindakan pembuktian dengan cara yang The action of proving by appropriate
sesuai bahwa tiap bahan, proses, prosedur, means, that any material, process,
kegiatan, sistem, perlengkapan atau procedure, activity, system, equipment or
mekanisme yang digunakan dalam produksi mechanism used in production and control
dan pengawasan akan senantiasa mencapai consistently achieves the desired results.
hasil yang diinginkan.

Validasi Konkuren Concurrent Validation


Validasi yang dilakukan pada saat pembuatan Validation carried out during routine
rutin produk untuk dijual. production of products intended for sale.

Validasi Pembersihan Cleaning Validation


Tindakan pembuktian yang didokumentasikan Documented evidence that an approved
bahwa prosedur pembersihan yang disetujui cleaning procedure will provide equipment
akan senantiasa menghasilkan peralatan which is suitable for processing
bersih yang sesuai untuk pengolahan obat. pharmaceutical products.

Validasi Proses Process Validation


Tindakan pembuktian yang didokumentasikan The documented evidence that the process,
bahwa proses yang dilakukan dalam batas operated within established parameters, can
parameter yang ditetapkan dapat bekerja perform effectively and reproducibly to
secara efektif dan memberi hasil yang dapat produce a medicinal product meeting its
terulang untuk menghasilkan produk jadi yang predetermined specifications and quality
memenuhi spesifikasi dan atribut mutu yang attributes.
ditetapkan sebelumnya.

Validasi Prospektif Prospective Validation


Validasi yang dilakukan sebelum pelaksanaan Validation carried out before routine
produksi rutin dari produk yang akan production of products intended for sale.
dipasarkan.

Validasi Retrospektif Retrospective Validation


Validasi dari suatu proses untuk suatu produk Validation of a process for a product which
yang telah dipasarkan berdasarkan akumulasi has been marketed based upon
data produksi, pengujian dan pengendalian accumulated manufacturing, testing and
bets. control batch data.

Edisi 2006 - 263 - 2006 Edition

Anda mungkin juga menyukai