Anda di halaman 1dari 2

PENATALAKSANAAN KEJANG DEMAM

PADA ANAK DIRUMAH APA ITU DEMAM KEJANG 


b. Kejang Parsial Kompleks
Terdapat gangguan kesadaran
 Dapat mencakup gerakan mengecap-ngecap
PRAKTEK PROFESI Kejang demam adalah bangkitan kejang yang bibir, gerakan mengunyah (Duffiner, 2011).
KEPERAWATAN ANAK terjadi pada kenaikan suhu tubuh (rectal 38ºC) yang
disebabkan oleh suatu proses ekstrakranium.
(FKUI)..

TANDA DAN GEJALA KEJANG


Disusun Oleh:
Penyebab Kejang Demam DEMAM
1. Obat-obatan
1. Adhy Putra, S.Kep
2. Usia < 15 bulan saat kejang demam pertama
2. Anti Dewi, S.Kep 1. Gerakan tangan, kaki dan muka yang
3. Adanya Riwayat kejang demam dalam keluarga
3. Fariza Ayudia, S.Kep 4. Kejang demam terjadi segera setelah mulai menyentak-nyentak atau kaku
4. Febri Afriani Putri, S.Kep demam atau saat suhu sudah relatif normal 2. Bola mata berputar ke arah belakang kepala
5. Lina Ferlikhalinda, S.Kep 5. Riwayat demam yang sering 3. Pernafasan bermasalah
6. Meri Putri Rizaldi, S.Kep 6. Respon alergi atau keadaan imun yang 4. Hilang kesadaran
7. Miky Yupita Wulandari, S.Kep abnormal oleh karena infeksi. 5. Mengompol
8. Rachmat Rizal Susanto, S.Kep 7.  Perubahan keseimbangan cairan atau elektrolit 6. Muntah
9. Rega Dian Sari, S.Kep 7. Suhu badan meningkat - biasanya lebih dari
C. KLASIFIKASI KEJANG DEMAM 38.5ºC (Duffiner, 2011).
10. Shesa Septi Diana, S.Kep
1. Kejang Parsial
11. Vegi Vera Sukma, S.Kep a. Kejang Persial Sederhana
12. Wiwik Santi Sartika, S.Kep Kesadaran tidak terganggu, dapat mencakup satu
13. Yola Monika Putri, S.Kep atau lebih hal berikut ini:
14. Nadya Warman, S.Kep  Tanda atau gejala otomik, muntah,
berkeringat, muka merah, dilatasi pupil.
 Somotosenoris atau sensori khusus,
STIKES INDONESIA PADANG mendengar music, merasa seakan jatuh dari
udara.
2021
 Gejala psikis, rasa takut
PENCEGAHAN KEJANG DEMAM  agar tidak ada kemungkinan jatuh benda  Segera dibawa ke unit pelayanan
berbahaya yang ada disekitar anak kesehatan terdekat (Duffiner, 2011).
 Miringkan anak
1. dapat dikurangi dengan cara  Keluarkan sisa makanan seperti roti,
memperbanyak asupan cairan dan tidak permen dan sebagainya yang mungkin
memakai pakaian yang terlalu tebal ada dimulut anak
dimalam hari.  Lepaskan pakaian ikatan pada tubuh
2. Jangan memberikan Obat-obatan tanpa supaya anak bisa bernafas dengan
resep dokter leluasa. Longgarkan pakaian kepala dan
3. Berikan obat-obatan seperti paracetamol, leher
dan tetap memberikan kompres air hangat  Palingkan kepala ke salah satu sisi
sehingga saliva (ludah) atau muntah
dapat mengalir keluar dari mulut
 Jangan menaruh apapun di mulut pasien.
Anak anda tidak akan menelan lidahnya
sendiri.
 Hubungi dokter anak anda
 Jangan menahan gerakan anak seperti
memegang tangan dan kaki yang terlalu
kuat
 Turunkan suhu tubuh segera dengan
kompres air hangat suam suam kuku
secara efektif:
 Sediakan air hangat dalam Waskom
serta handuk kecil maksimal 6 buah
 Letakkan 5 handuk kecil yang sudah
PENATALAKSAAN KEJANG DEMAM basah dan dingin terutama pada daerah
PADA ANAK kepala, dada, kedua ketiak dan lipat paha
Saat kejang berlangsung kanan kiri.
 Pertahankan sikap tenang  1 handuk kecil disiapkan untuk menganti
 Baringkan anak ditempat yang aman di secara teratur dan trus menerus mulai dari
lantai atau tempat tidur dan jauhkan dari kepala, leher dan seterusnya.
benda yang keras atau tajam

Anda mungkin juga menyukai