Anda di halaman 1dari 2

1.

Bentuk komunikasi non individu, dengan sejumlah biaya, yang dilakukan oleh perusahaan/
biro iklan mulai dari proses persiapan, perencanaan sampai pelaksanaan yang diwujudkan
dalam informasi untuk menawarkan suatu produk yang ditujukan kepada khalayak/
konsumen,merupakan pengertian dari...
a. Kontribusi
b. Periklananan (Promosi)
c. Strategi
d. Manajemen
e. Investigasi

2. Secara garis besar ada dua cara mempromosikan program...


a. Promo terbatas dan Promo tak terbatas
b. Promo intensif dan Promo
c. Promo publik dan promo individu
d. Promo Off air dan promo on air
e. Promo berbayar dan Promo gatis

3. Faktor Penting dalam Melakukan Kegiatan Promosi, Kecuali...


a. Faktor Program Siaran
b. Faktor Materi Siaran
c. Faktor Horizontal
d. Faktor Brand Actvation
e. Faktor Audio environment

4 . Suatu strategi untuk memahami struktur audien, sehingga dapat menentukan bagaimana cara
menjangkaunya, program apa yang dibutuhkan,dan bagaimana mempertahankan audien dari
media lain, adalah pengertian dari..

a. Segementasi
b. Targetting
c. Positioning
d. Framing
e. Controlling
5. Menurut Pringle-Starr-McCavvit (1991), departemen pemasaran media penyiaran memiliki
tanggung jawab antara lain, kecuali...

a. Menjual waktu siaran kepada pemasang iklan


b. Menyedia sarana dimana pemasang iklan dapat mencapai target audiennya dengan biaya
yang kompetitif
c. Menghasilkan pendapatan yang cukup agar stasiun penyiaran dapat beroperasi secara
kompetitif.
d. Menetukan kalangan apa saja yang dapat menerima informasi
e. Menghasilkan keuntungan bagi pemilik stasiun.

Essay

1. Fungsi Promosi terhadap Stasiun?

Anda mungkin juga menyukai