Anda di halaman 1dari 10

Bank Soal

Pelayanan Prima

Nama : Rhico Dwi Permadi


Kelas : XII pemasaran 2
1. Soal Pilihan Ganda

1. Arti kata hygiene yaitu?


a. kebersihan c. racun
b. sehat d. kesehatan

2. Pengertian dari personal hygiene, adalah?


a. pribadi yang kuat c. pribadi handal
b. kesehatan pribadi d. pribadi tangguh

3. Personal hygiene yang berkaitan dengan kesehatan ialah..


a. tidak bau badan c.kuku tidak panjang
b. tidak memakai aksesoris berlebihan d. rambut harus bersih

4. Di bawah ini adalah hal yang harus di perhatikan dalam presentasi


prubadi, kecuali..
a. undangan c. alat bantu
b. tempat d. peserta

5. Berikut ini adalah kegiatan yang sebaiknya tidak dilakukan pada


saat presentasi, kecuali..
a.menyapa peserta dengan pandangan mata
b. membelakangi peserta
c. memainkan barang sekitar
d. memainkan tangan

6. Cara menghadapi rasa takut pada saat berbicara di hadapan orang


banyak adalah..
a. mencoba berani c. meminta penundaan waktu
b. menyuruh orang lain d. tidak bisa berbicara kepada org banyak
7. Rambut yang bersih, kecuali...
a. berketombe c. tidak dikeramas
b. kotor d. a,b,c, benar

8. Maksud dari behavior, adalah?


a. kebiasaan c. nilai
b. karakter d. sikap

9. Apa arti kata attitude?


a. nilai c. karakter
b. sikap d. kebiasaan

10.Prinsip pelayanan prima berdasarkan konsep A3, yaitu..


a. perhatian – sikap – kepribadian|
b. sikap – perhatian – tindakan
c. sikap – tindakan – pemantauan
d. sikap – perhatian – terobosan

11.Apa arti kata dari character ?


a. karakter c. sikap
b. nilai d. baik

12. Kepribadian yang diperoleh sejak lahir adalah..


a. bakat c. ganda
b. pendidikan d. baik

13.Orang yang melepas sesuatunya berupa barang produksi di


kegiatanya
a. penjual c. personalia
b. admin d. tata niaga

14.Pemberian pelayanan barang, jasa dengan baik kepada pembeli


disebut?
a. pelayanan purna jual c. pelayanan kepada masyarakat
b. pelayana prima d. siklus pelanggan
15. Pemberian pelayanan yang baik berdasar konsep A3 ..
a. attitude c. attitude, action, attention
b. action d. attitude, action, akuntabilitas

16.Untuk merubah sifat negative menjadi positif dengan cara?


a. melawan sifat negative c. melakukan kontrofersi
b. menolak masukkan d. adaptasi

17. Pencatatan administrasi termasuk?


a. tindakan c. sikap
b. perhatian d. bakat

18.Contoh sifat positif yaitu?


a. jujur c. selalu gembira
b. ulet d. a,b,c benar

19.Apa arti kata performance


a. penampilan c. sikap
b. perhatian d. bakat

20.Apa arti dari cycle of service ?


a. proses siklus pelayanan c. atraksi
b. purna jual d. contoh pelayanan

21.Di bawah ini adalah contoh pelauan untuk promosi, kecuali…


a. ruang tunggu di tambah ac c. pemberian garansi
b. menyediakan surat kabar d. peertunjukan music

22.Contoh di bawah ini yang termasuk dalam service enterprise bidang


uang
a. penjahat c. baru
b. perantara d. service gratis

23.Contoh di bawah ini adalah contoh yang berkaitan dengan


kebutuhan pribadi, kecuali..
a. ingin diberi uang sebagai uang
b.ingin di anggap paham
c. ingin di layani
d. ingin di sapa

24. Kebutuhan primer, sekunder, dan tersier termasuk kebutuhan?


a. intensitas c. jenis
b. waktu d. sifat

25. Kebutuhan yang primer adalah..


a. pangan, sandang, papan c. mobil
b. berlian d. sepatu

26.Rekreasi dan kegiatan keagamaan adalah?


a. materilir c. kelompok
b. perseorangan d. sepatu

27.Tukang cukur dan penjahit termasuk jasa bidang?


a. personal service c. education
b. repair d. imutasil

28.Jasa pemeliharaan gedung, yaitu jasa?


a. education service c. education
b. repair maintence service d. business service

29. Kegiatan jasa yang berhubungan dengan bidang keuangan adalah?


a. financial service c. repair service
b. education service d. entertainment service

30.Di bawah ini termasuk dalam komunikasi, kecuali?


a.peluang c. info
b. komunikasi d. media

31. Kemampuan seorang menjual dalam melakukan komunikasi


kepada pelanggan dengan menggunakan media untuk mencapai
saling pengertian, disebut?
a. teknik komunikasi c. teknik
b. titik d. komunikasi personal

32. Dalam melakukan komunikasi dengan pelanggan penjual tidak


boleh S.O.K, artinya?
a. salahkan – omelin keberatan c. salahin – obrolan – kritik
b. senyuman – omelin – kritik d. salahkan – omelin – kritik

33. Di bawah ini adalah cara memperlakukan pelanggan dengan sopan


dan ramah, kecuali...
a. tidak s.o.k
b. memberikan bantuan keapada pelanggan
c.menunjukan minat dengan semangat
d. para membantu pelanggan

34.Di bawah ini adalah keberatan dari seorang pelanggan, kecuali..


a. pujian c. pendidikan
b. celaan d. penilaian

35.Cara menumbuhkan antusiasme adalah mengatasi keberatan


pelanggan, kecuali..
a. bersikap psimis c. berdiri tegak
b. memberikan senyuman d. lakukan seperti perdana

36.Jika pelanggan bersikap tidak ramah ketika mengujukan keberatan


atas barang yang di tawarkan maka seorang penjual?
a. tetap ramah melayani c. meninggalkan pelanggan
b. tidak peduli d. ikut tidak ramah

37.Di bawah ini adalah keberatan pelanggan, kecuali..


a. celaan c. penolak
b. pujian d. penilai
JAWABAN PILIHAN GANDA
1. D 31. A
2. B 32. D
3. A 33. D
4. A 34. A
5. A 35. A
6. A 36. A
7. D 37. B
8. A
9. B
10.A
11.B
12.A
13.A
14.D
15.C
16.A
17.A
18.D
19.A
20.A
21.A
22.B
23.A
24.A
25.A
26.C
27.A
28.B
29.A
30.A
II. SOAL DAN JAWABAN ESSAY
1. Apa pengertian etiket?
jawab: sekumpulan norma dan sikap dalam pergaulan antar manusia
yang dapat di terjemahkan sbg tata karma

2. Tujuan dari etiket?


jawab ; menghargai orang lain, membuat lawan bicara simpatik, dan
melihat lawan bicara senang

3. Yang perlu di perhatikan dalam etiket adalah?


jawab : menyapa pelanggan, menyebut namanya, menolong pelanggan,
dan berbicara kepada pelanggan

4. Sebutkan hal yang harus di perhatikan dalam berbicara?


jawab: perhatikan penampilan, alat bantu, tempat anda berdiri, dan
peserta anda di depan

5. Sebutkan hal yang harus di perhatikan untuk hindari pada berbicara


jawab; jangan mainkan tangan, dengan barang sekitar, membelakangi
peserta

6. Sebutkan hal yang di takuti seorang pada saat bicara


jawab: takut salah, kelihatan lucu, pendengar bosan

7. Yang harus di lakukan utk tampil lebih baik


jawab: memahami materi, menjaga penampilan,, hindari rasa takut

8. Sebutkan cara berjalan


jawab: cepat, sedang, lambat

9. Cara duduk yang tidak sesuai ada 3, sebutkan?


jawab: jangan angkat kaki, goyang kursi, duduk di meja

10.Sebutkan yang perlu di sampaikan pada saat anda diminta bicara


mendadak
jawab: yang adan lihat, dengar, dan rasakan

11. Sebutkan prinsip pelayanan prima


jawab: konsep a3, unsur kualitas pelayanan prima, pelayanan purna
jual

12. Apa pengertian pelayanan prima


jawab: pemeberian pelayanan atau jasa dengan baik kepada konsumen
atau pelanggan

13.Sebutkan pelayanan prima harus di tunjang?


jawab: sdm handal, visi jauh, strategi kita yang punya keunggulan

14.Sebutkan 3 konsep pelayanan


jawab: sikap, tindakan, perhatian

15. Sebutkan sifat dimiliki orang secara garis besar ada 2


jawab: positif, negative

16.Sebutkan sikap yang di harapkan berdasarkan konsep


jawab; sikap pelayanan prima berarti rasa bangga, miliki pengabdian
yang besar, menjaga martabat

17. Sebutkan hal yang perlu di perhatikan menyangkut bentuk pelayanan


jawab: mengucap salam, menanyakan keinginan pelanggan, melayani,
menempatkan kepentingan

18.Sebutkan unsur kualitas pelayanan prima, 3 saja..


jawab: penampilan, tepat waktu, kesediaan pelayanan

19.Apa arti kata dari cycle of service ?


jawab: proses siklus pelayanan

20.Sebutkan isi siklus pelayanan


jawab: atasi, pelayanan, contoh pelayanan, comfort service, buying
service
21.Pengertian kebutuhan pelanggan?
jawab: keinginan akan barang dan jasa yang di tawarkan oleh penjual
secara terus menerus

22.Sebutkan kebutuhan manusia menurut kepentingan


jawab: primer, sekunder, terssier

23.Sebutkan pengertian primer?


jawab; kebutuhan pokok yang harus terpenuhi

24.Sekunder?
jawab: Kebutuhan yang di penuhi setelah primer

25.Contoh dari primer?


jawab: sandang, pangan, papan

26.Contoh sekunder?
jawab: buku, Koran, dll.

27.Sebutkan pengertian tersier?


jawab; kebutuhan yang terpuaskan dengan memanfatkan barang
mewah

28.Contoh sekunder?
jawab; mobil, villa, dst..

29.Contoh barang perseorangan?


jawab: tukang cukur..

30. Sebutkan contoh jasa keuangaan..

Anda mungkin juga menyukai