Anda di halaman 1dari 2

PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH

SMKN 1 SINDANGBARANG
TAHUN AJARAN 2021/2022
SADAR HUKUM

Disusun Oleh: Cucu Nurhayati, S.Pd.

1. Pengertian Sadar Hukum


Hukum adalah peraturan yang dibuat oleh suatu Lembaga untuk menciptakan ketenangan,
kenyamanan dan ketertiban dalam masyarakat yang sifatnya memaksa dan bagi yang melanggar
dikenakan sanksi. Kesadaran hukum itu muncul dari dalam diri sendiri sesuai hati Nurani yang
berlaku di norma-norma kehidupan. Sadar hukum merupakan suatu kondisi dimana para siswa telah
memahami dan mengetahui aturan-aturan yang berlaku, baik di lingkungan sekolah maupun
lingkungan masyarakat, sehingga mereka dapat mematuhinya atau menghindari dari perilaku-
perilaku yang melanggar akan hukum tersebut.
Sekarang apakah kamu mengerti apa itu sadar hukum?.................. dan apakah kamu mampu
menerapkannya disetiap apa yang kamu akan lakukan?.......................

2. Tujuan Sadar Hukum


Tujuan sadar hukum bagi siswa adalah siswa dapat lebih menegetahui, menyadari dan melaksanakan
hukum sehingga tidak melanggar suatu hukum yang berlaku baik disekolah ataupun dilingkungan
sehingga dengan sikap sadar hukum siswa lebih hati-hati dalam berprilaku karena ketika melanggar
hukum akan ada sanksi yang didapat dan ketika siswa sadar hukum akan ada ketenangan lahir batin
yang diperoleh.

Coba pikirkan hal-hal apa saja yang akan terjadi jika kamu melakukan perbuatan baik yang sadar
hukum ataupun tidak sadar hukum!

No Akibat Sadar Hukum Akibat Tidak sadar hukum


1 Mendapatkan penghargaan
2 Dimarahi guru/orangtua/ sekitar
3

3. Prilaku Sadar hukum


Tuliskan contoh-contoh yang termasuk kedalam perbuatan sadar hukum yang kamu tahu!

No Di sekolah Dikeluarga Dimasyarakat


1

3
Berikan contoh perbuatan yang pernah kamu lakukan terkait tidak sadar hukum! mengapa itu
termasuk perbuatan yang tidak sadar hukum dan apa yang kamu dapatkan ketika melakukan
perbuatan tersebut?
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………

4. Skema Perbuatan Sadar/ Tidak Sadar hukum


Perbuatan Sadar/ Tidak Sadar hukum
…………………………
………………………… Apa yang kamu
Manfaat yang akan ……………………….. rasakan jika melakukan itu
kamu dapatkan

……………………… Sanksi apa yang akan …………………………..


……………………… kamu dapatkan …………………………..
………………………. …………………………..

Perbuatan Sadar/ Tidak Sadar hukum


…………………………
………………………… Apa yang kamu
Manfaat yang akan … …………………….. rasakan jika melakukan
itu kamu dapatkan itu

……………………… …………………………..
……………………… Sanksi apa yang akan …………………………..
………………………. kamu dapatkan …………………………..

Kesimpulan Apa yang kamu dapat setelah kamu mempelajari materi sadar hukum!

Siapkah Kamu untuk selalu sadar hukum dalam kehidupan sehari-hari!

Nama:
Kelas:
SIAP/ TIDAK SIAP

Selalu ingat segala yang kita lakukan akan ada konsekuensinya. Maka sadari aturan itu untuk dipatuhi bukan
dilanggar! Peraturan sering kali bisa disiasati namun asas kapatuhan dan etika janganlah dikhianati.

PLEASE STAY ON THE PATH

Anda mungkin juga menyukai