Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa


penulis dapat menyelesaikan tugas pembuatan Laporan Hasil Observasi
kewirausahaan Mie Ayam Bakso Gaplek dengan lancar.

Dalam pembuatan laporan ini, penulis mendapat berbagai macam


bantuan terutama ketika Observasi di lapangan dari berbagai pihak, maka
pada kesempatan kali ini penulis mengucapkan banyak terimakasih
kepada :

1. Dosen Mata Kuliah Kewirausahaan Universitas Galuh Ciamis yang


telah memberikan kesempatan untuk mendapatkan banyak
pengalaman di lapangan.
2. Ibu, Bapak, Kakak dan Suami tercinta yang telah banyak
memberikan do’a dan masukan sehingga pembuatan laporan ini
dapat terselesaikan.
3. Teman – teman kelas 3 C karyawan yang telah banyak membantu
dalam bertukar pikiran sehingga dapat dengan cepat
terselesaikannya laporan ini.

Akhir kata semoga Laporan Hasil Observasi ini dapat bermanfaat


khususnya bagi penulis dan umumnya bagi para pembaca semuanya.
Penulis menyadari bahwa dalam pembuatan Laporan Hasil Observasi ini
masih jauh dari kata sempurna. Untuk itu penulis menerima saran dan
kritik yang bersifat membangun untuk perbaikan kearah kesempurnaan.

Ciamis, Desember 2018

Penulis

i|YaniFT-MIEAYAMBAKSOGAPLEK
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR..........................................................................i

DAFTAR ISI.......................................................................................ii

1. LATAR BELAKANG................................................................1

2. ALASAN PEMILIHAN PRODUK............................................4

3. ANALISIS USAHA..................................................................4

A. PEMBUATAN MIE AYAM............................................4

B. PEMBUATAN BAKSO.................................................6

C. PEMBUATAN JUS.......................................................7

D. BIAYA OPERASIONAL KESELURUHAN...................9

E. BIAYA OENYUSUTAN................................................11

F. KESIMPUNAN ANALISIS............................................14

4. KESIMPULAN.........................................................................16

DOKUMENTASI

ii | Y a n i F T - M I E A Y A M B A K S O G A P L E K

Anda mungkin juga menyukai