Anda di halaman 1dari 2

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

Nama Sekolah : SMA Al Izzah Batu


Mata Pelajaran : Fisika
Semester : Ganjil
Materi Pokok : Rangkaian Arus Searah (DC)
Alokasi Waktu : 12 JP

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah melakukan percobaan siswa mampu menganalisis prinsip kerja peralatan listrik searah
(DC) dalam kehidupan sehari-hari
B. dan memiliki keterampilan membuat laporan hasil percobaan secara kritis dan kreatif serta dapat
memecahkan masalah
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. PENDAHULUAN
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran :
simulasi tentang rangkaian seri parallel, video tentang cara kerja pembangkit listrik
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan di jenjang sebelumnya (materi
SMP tentang listrik)
 Pretest dan tanya jawab tentang rangkaian arus searah (DC)

2. KEGIATAN INTI
Pertemuan Pertama
1. Merancang dan melakukan percobaan tentang rangkaian listrik arus searah (DC)
2. Menganalisis data hasil praktik, membuat grafik, menuliskan persamaan grafik dan
gradiennya, serta memprediksi nilai output untuk nilai input tertentu
3. Membuat dan menyajikan hasil percobaan tentang rangkaian listrik searah baik lisan
maupun tulisan secara sistematis
Pertemuan Kedua
1. Mempresentasikan hasil praktikum dan diskusi tentang rangkaian arus searah
2. Diskusi tentang prinsip kerja lat listrik DC dan pemecahan masalah tentang rangkaian atus
searah
Pertemuan Ketiga
1. Demonstrasi tentang hukum I dan II Kirchoff
2. Diskusi tentang soal terkait hukum I dan II Kirchoff
Pertemuan Keempat
1. Diskusi tentang daya dan energi listrik pada berbagai alat listrik DC
Pertemuan Kelima
1. Mengamati dan menganalisis perubahan energi pada pembangkit listrik
2. Pengamatan tentang penggunaan energi listrik di sekolah
Pertemuan Keenam
1. Penilaian Harian Rangkaian Arus Searah
3. PENUTUP
 Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan di setiap pertemuan
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.
 Memberi penghargaan terhafdap kinerja kelompok terbaik
 Posttest : rangkaian arus searah (DC)
 Menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya
 Menutup dengan berdoa dan salam

C. PENILAIAN HASIL BELAJAR ( Dari pemetaan KD)


1. Sikap : Observasi dan Jurnal penilaian sikap.
2. Pengetahuan
a. Tes tulis pilihan ganda beralasan
b. Tugas
3. Ketrampilan:
Portofolio proses

 LAMPIRAN RPP

Anda mungkin juga menyukai