Anda di halaman 1dari 2

TUGAS 1

1. Sebutkan dan jelaskan tujuan dan fungsi manajemen keuangan ?


2. Berikut ini merupakan neraca akhir dan laporan laba rugi PT silih berganti

NERACA AKHIR PT ABC


(Dalam Rp. 000.000)

31 Desember -> 2011 2012


AKTIVA
Kas Rp. 2.540 Rp 2.750
Surat Berharga 1.800 1.625
Piutang 18.320 16.850
Persediaan 27.530 26.470
Total Aktiva Lancar 50.190 47.695
Aktiva Tetap Neto 31.700 30.000
Total Aktiva Rp. 81.890 Rp. 77.695
PASIVA
Utang Dagang Rp. 9.721 Rp 8.340
Utang Wesel 8.500 5.635
Utang Pajak 3.200 3.150
Utang Gaji 4.102 3.750
Total Utang Lancar 25.523 20. 875
Utang Jangka Panjang 22.000 24.000
Total Modal Sendiri 34.367 32.820
Total Pasiva Rp. 81.890 Rp. 77.695

LAPORAN RUGI LABA PT ABC


(Dalam Rp. 000.000)

Periode 1 Jan – 31 Des 2011 2012


Penjualan Bersih Rp. 112.760 Rp. 121.781
Harga Pokok Penjualan 85.300 89.736

Laba Kotor 27.460 32.045


Biaya Pemasaran 6.540 8.300
Biaya Administrasi & Umum 9.400 8.900

Laba Sebelum Bunga & 11.520 14.845


Pajak
Bunga Utang 3.160 4.250

Laba Sebelum Pajak 8.360 10.595


Pajak Pendapatan 4.013 4.238
Rp. 4.347 Rp. 6.357
Laba Setelah Pajak
2.800 3.000
Pembayaran Dividen Rp. 1.547 Rp. 3.357

Laba ditahan
Pertanyaan :
a. Buatlah analisis common size pada neraca dan laporan rugi laba PT ABC pada tahun
2011 !
b. Buatlah analisis indeks neraca PT ABC dengan tahun dasar adalah tahun 2011 !

Anda mungkin juga menyukai