Anda di halaman 1dari 5

KOMPETISI MAHASISWA BIDANG INFORMATIKA

POLITEKNIK NASIONAL (KMIPN) 2021

JUDUL KARYA :

VARIOUS KINDS OF FRUIT


Media Pembelajaran Mengenal Buah untuk Anak Usia Dini Menggunakan
Augmented Reality (AR) Berbasis Android

Oleh Tim :

Azizah Wina Sriwinarsih (E41182254)


Alvin (E41182112)

POLITEKNIK NEGERI JEMBER


JEMBER
2021
MANUAL BOOK

A. Deskripsi Singkat
Aplikasi ini merupakan media pembelajaran yang dirancang dalam bentuk
game khusus untuk anak usia 3-5 tahun. Hasil dari aplikasi ini berupa pengenalan
buah-buahan untuk anak usia dini dalam 2 bahasa menggunakan Augmented Reality
berbasis android, dengan tujuan untuk menambah pengetahuan anak dalam
mengenal nama buah dalam bahasa ingris, dan Indonesia. Aplikasi ini disajikan
lebih menarik berupa gambar dan suara yang berfungsi untuk memudahkan anak
mengenal bentuk buah dan juga cara pengucapannya dengan baik, dan marker yang
apabila terdeteksi akan menampilkan buah dalam 3D pada layer smartphone untuk
mempermudah anak dalam memvisualisasikan dan berinteraksi secara lebih nyata,
B. Fitur & Alur Cerita
1. Extract file terlebih dahulu dan kemudian install aplikasi Permainan mengenal
Buah Menggunakan Augmented Reality.
2. Cetak Marker untuk menyiapkan dalam ujicoba aplikasi. (File marker terdapat
didalam folder aplikasi “TIM SUKSES_Permainan Mengenal Buah (AR)”
bernama AppleMarker dan Banana )
Tampilan Utama

ii
Tampilan yang akan diakses ketika pengguna ingin memasuki aplikasi Fruteria
Games. tombol “Ayo Bermain” berfungsi jika ingin memulai permainan.
Tampilan Dashboard

Pada Menu utama ini berisikan 2 menu didalamnya. diantaranya menu mengenal
buah disni kamera akan beoperasi untuk melakukan scan terhadap marker.
Apabila obyek terdeteksi maka akan menampilkan buah 3D dilanjutkan dengan
deteksi suara. Dan menu kuis untuk melakukan permainan tebak gambar.
Menu Scan Marker
Menu scan marker akan terlihat ketika menu mngenal buah ditekan. Tampilan ini yang
akan nantinya di scane menggunakan kamera pada ponsel dan juga terdapat 2 teks serta
audio nama buah dalam inggris dan Indonesia secara otomatis.
Menu Kuis
Jika menu menebak buah ditekan maka pengguna akan mengerjakan soal atau
kuis. Dimana kuis ini pengguna akan menjawab soal dan jawaban yang benar.

Anda mungkin juga menyukai