Anda di halaman 1dari 9

BELAJAR BAHASA INGGRIS MENGGUNAKAN OTAK KANAN

Deskripsi Singkat Bahasa Inggris Otak Kanan

Bahasa Inggris Otak Kanan tidak mengajarkan belajar Bahasa


Inggris seperti yang selama ini Bapak/Ibu pahami sebelumnya,
Kami memberikan Metoda / Cara Belajar, Learn How To Learn,
Dalam Video Tutorial sudah kami pastikan mudah di mengerti
dan di pahami

Apapun materinya atau pelajaran bahasa inggris, dimana


pun,bangku sekolah,kursus dan lembaga bimbingan belajar
bahasa inggris lainnya, Keberhasilan ada di tangan siswa atau
yg belajar,
Tapi Kami memberikan alternatif cara baru belajar bahasa
inggris. Teknik yang akan mempermudah proses belajar
bahasa inggris.

Metoda ini bisa di pratekkan dalam belajar Bagaimana


mengingat kosakata dan tenses Bahasa Inggris dengan cara yg
unik dan ingat dalam waktu yg lama. Dan metode ini tidak di
ajarkan di

Mengapa harus belajar menggunakan otak kanan?


Pernakah kalian berpikir mengapa disaat kita menghafal
pelajaran dimasa-masa sekolah adalah hal yang menjadi cukup
menyiksa bagi sebagian orang

Sementara disaat kita menonton film di bioskop ataupun


membaca novel/komik, bila diminta menceritakan ulang secara
mudah kita bisa mengingat film ataupun isi novel tersebut?

Hal ini disebabkan aktivitas menghafal adalah kegiatan yang


menggunakan kemampuan otak kiri kita, kita dipaksa
menghafal secara linear (terarah/berurut).

Sementara kegiatan seperti menonton film yang kita liat adalah


gambar visual dan suara yang menggunakan bagian otak
kanan kita

Masalah utamanya hal ini sangat sulit disadari biasanya.


“Pertanyaan Sebelum Belajar Bahasa Inggris ?”:
1. Siapa yang udah belajar bahasa Inggris dari SD-SMP-SMA
bahkan udah ikut kursus tapi kemampuan bahasa inggirsnya
begitu-begitu aja?
2. Dalam bahasa inggirs mana yang lebih penting grammar,
pronunciation, writing, reading, listening, vocabulary?
Jawaban:
1) Ketika kita belajar di sekolah guru kita terlalu fokus
terhadap permasalahan grammar kita, contohnya I kudu pake
am, He kudu pake is, ini masih yang gampang, terus
bagaimana kalo yang grammarnya susah amit” cabang bayi
smpe pengen muntah ??
Bahkan Tidak pakai “s” atau “es” langsung disalahkan nilainya

2) Lingkungan sekitar kita ga mendukung, baru mo ngomong


Inggris bentar sudah dikatain sok Inggris lu! Bule nyasar lu!
Orang mau maju banyak halangan emang ..
Dan jawaban untuk pertanyaan kedua adalah vocabulary,
mengapa harus si vocabulary?? Tujuan dari komunikasi adalah
saling mengerti, misalnya ada bule yang bahasa Indonesianya
belum lancar tetapi dia cukup tau kosa kata kita

Itu bule walaupun ngomong ga jelas, seengaknya kita ngerti


maksud dia mau ngomong apa, dan bangga ga lu pada kalo
bule”

ngomong pake bahasa kita?


Sama, mereka juga bangga kalo kita ngomong pake bahasa
mereka kok.

Analogi Sederhana, Misalnya Bayi Lima Tahun ketika mulai


belajar berbicara, apakah langsung di ajarkan Tata Bahasa?
Tentu Tidak, Bayi mulai belajar bahasa, kata demi kata,
bukan? Ini Budi, Ini Gelas, Ini Meja dll

Jadi Kosakata nomor satu, Apa yg hendak kita sampaikan tentu


mesti banyak mengetahui perbendaharaan kosakata
Disini yang kami akan bagikan adalah cara menghafal
vocabulary atau kosakata tersebut dengan cara yang mudah
dan asik, yaitu menggunakan otak kanan.

Tutorial:
Kami meminta kalian untuk menghafalkan 10 kata yang ada
hanya dalam waktu 15 detik, benar yg 15 detik ?? jangan lebih
loh, Yuk Mulai :

1) Nanas
2) Gajah
3) Bola
4) Susu
5) Sosis
6) Tinta hitam
7) Rumput
8) Rantai
9) Mobil
10) Cangkir

Sudah?

Yang kalian lakukan barusan adalah menghafal menggunakan


otak kiri karena dilakukan secara linear. Sekarang coba
disebutkan 10 kata tersebut tanpa nyontek ya .. kalau ada
yang kelewat sdh biarkan saja gpp . langsung simak yang
dibawah aja lagi .
Trus gimana cara make otak kanannya?? gunakan imajinasimu
yuu, sambil diucapkan ya.

1) Nanas, Pertama kalian pegang rambut kalian bayangkan


rambut kalian tiba” berdiri semua seumpama NANAS

2) Gajah, dari kepala segeralah memegang kuping kalian,


bayangkan kuping kalian berubah menjadi besaaaaar seperti
kuping GAJAH

3) Bola, dari kuping segeralah pegang mata kalian,


bayangkan mata kalian tiba” lepas dan berubah
seperti BOLA basket

4) Susu, dari mata turun kehidung, bayangkan kalian tiba


tiba bersin yang keluar bukan ingus tetapi SUSU

5) Sosis, sekarang pegang mulut kalian bayangkan kalian


akan memakan SOSIS yang meraaah

6) Tinta hitam, bayangkan ternyata setelah memakan sosis


tersebut gigi kalian menjadi hitam seperti terkena TINTA
HITAM
7) Rumput, lalu pegang dagu kalian bayangkan ternyata
mulai ditumbuhi oleh RUMPUT

8) Rantai, dari dagu pegang leher kalian, bayangkan leher


kalian diikat oleh sebuah RANTAI

9) Mobil, kemudian pegang bahu kalian, bayangkan


terdapat MOBIL mainan di bahu kalian

10) Cangkir, akhirnya setelah lelah kalian mengangkat


tangan lalu terdapat sebuah CANGKIR berisi minuman
segar di tangan kalian

Setelah membayangkan hal tersebut, coba sekarang Bapak/Ibu


sebutkan kembali 10 kata yang Bapk/Ibu sudah bayangkan,

bandingkan dengan cara ketika menghafal dengan


menggunakan otak kiri kalian ..

Percayalah, 10 kata di atas Hafalkan dah setaun yg lalu masih


Hafal juga gara” make otak kanan ..

Otak kanan sudah dinyatakan aktif setelah melewati tahap di


atas
Trus Bagaimana Aplikasinya Belajar Bahasa Inggris? Contoh
Bagaimana Mengingat Vocabulary Bahasa Inggris gimana nih??

Maaf ya kelamaan, krna di sini kami mesti memberi


pemahaman dlu mengenai otak kanan kepada pembaca.

Nah sekarang baru sedikit kami bagikan nih

Kita ambil contoh kata “Abandon” yang berarti meninggalkan,

cara menggunakan otak kanannya yaitu, ketika menghafal kata


abandon

cobalah untuk membayangkan Brandon, yaa Brandon IMB, (


itu loh Brandon, yg ikut Indonesia Mencari Bakat yg di TV itu ,
ingatkan? )

Bayangkan dalam visualisasi OTAK KALIAN,

Brandon sedang meninggalkan panggung IMB.

Setelah ini ketika melihat kata Abandon, yang kalian ingat


adalah Brandon meninggalkan panggung IMB (Abandon =
Brandon = Meninggalkan)

Contoh lainnya Combustion yang berarti pembakaran,


Sekarang kalian bayangkan Combustion = Corbuzier,

Deddy Corbuzier = Corbuzier sedang sulap pembakaran Peti


diatas panggung

Mungkin terlihat sedikit dipaksakan, tetapi pada intinya ketika


ada bahasa/vocabulary Inggris yang perlu dilakukan yaitu:

1) Mengganti alias memlesetkan kata yang ada dengan kata”


yang akrab disekitar kita dengan catatan kalian harus mencari
dlu artinya, baru dihafalkan menggunakan cara di atas.

2) Bayangkan kata tersebut seperti contoh diatas

3) Ketika mendengar/melihat kata tersebut langsung coba


bayangkan apa yang kalian sudah bayangkan mengenai kata
plesetan tersebut beserta arti realnya.

Okay, ini Gambaran Sederhana Bahasa Inggris Otak Kanan


nya, Untuk mempelajari dan memahami lebih Jauh, Silahkan
Buka Video Utama BIOK yg judulnya RBA ( Right Brain
Activation ) Kosakata Otak Kanan dan Vocabulary Revolution
yg ada di folder File Video BONUS Biok

Anda mungkin juga menyukai