Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

PERCOBAAN MENENTUKAN TITIK BERAT BENDA

1. Tujuan Percobaan
Mengetahui koordinat titik berat dari percobaan

2. Alat dan Bahan


 Kardus
 Gunting
 Spidol
 Penggaris
 Paku
 Beban
 Tali
 Alat pembolong kertas

4. Cara Kerja:
Lengkapi dengan foto hasil projek
1. Gunting kardus sesuai bangun yang kita inginkan
2. Bolongi beberapa titik
3. Gunting tali sesuai yang kita butuhkan
4. Tali beban disalah satu ujung
5. Lalu tali paku di ujung satunya
6. Gantungkan paku ke lubang
7. Tandai garis nya
8. Lakukan hal yang sama di lubang satunya lagi
9. Pertebal garis dengan spidol dan temukan titik potong nya
10. Ukur x dan y nya

5. Kesimpulan
Dari percobaan koordinat titik benda adaah ( x,y ). Itu berati ketika pada titik tersebut disimpan
titik tumpu / diberi gaya benda akan tetap seimbang
TUGAS TERSTRUKTUR TITIK BERAT BENDA

Anda mungkin juga menyukai