Anda di halaman 1dari 27

KONTEN 1 : BILANGAN

Konten : Bilangan
Konteks : Saintifik
STIMULUS 1

KALORI KUE BASAH


Setiap makanan yang kita konsumsi mengandung energi.
Energi tersebut diukur menggunakan satuan yang disebut kalori.
Berikut data jumlah energi pada beberapa jenis kue basah.

1. Berdasarkan wacana di atas, selisih energi pada satu buah tahu isi dan satu buah pastel
sayur adalah ... kalori.
A. 128
B. 138
C. 352
D. 362

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


2. Pada saat istirahat, Reva ingin makan kue basah. Ia membatasi energi yang diperoleh dari
kue basah tersebut tidak lebih dari 400 kalori. Perhatikan pernyataan berikut dan berilah
tanda centang (✓) pada pernyataan-pernyataan berikut ini yang bernilai benar!
 Reva makan 1 buah tahu isi dan 1 buah pastel sayur.
 Reva makan 1 buah risol mayo dan 1 buah pastel sayur.
 Reva makan 1 buah sosis solo dan 1 buah risol mayo.

3. Doni dan Fani pergi ke kantin.


Di kantin, mereka membeli beberapa kue basah.
Doni makan 1 buah tahu isi, 1 buah risol mayo, dan 1 buah sosis solo.
Fani makan 1 buah pastel sayur dan 1 buah risol mayo.
Selisih energi yang dikonsumsi Doni dan Fani adalah … kalori.

Konten : Bilangan
Konteks : Sosial budaya
STIMULUS 2

LES MENARI

Daniel, Fiona, dan Dara les menari di sanggar tari yang sama.
Daniel les menari setiap 2 hari sekali.
Fiona les menari setiap 3 hari sekali.
Dara les menari setiap 5 hari sekali.
4. Berdasarkan wacana di atas, pasangkan nama anak dan waktu les mereka dengan benar!

Nama : Waktu Les (Hari ke-) :


Daniel 5, 10, 15, 20, 25
Fiona 3, 6, 9, 11, 15
Dara 3, 6, 9, 12, 15
2, 4, 6, 8, 10

5. Hari Selasa Daniel, Fiona, dan Dara pergi les menari bersama-sama. Perhatikan
pernyataan berikut dan berilah tanda centang (✓) pada pernyataan-pernyataan berikut ini
yang bernilai benar!
 Daniel dan Fiona les bersama lagi pada hari Senin.
 Daniel dan Dara les bersama lagi pada hari Jumat.
 Fiona dan Dara les bersama lagi pada hari Kamis.

6. Daniel dan Fiona pergi les bersama tanggal 3 September 2020.


Selanjutnya pada tanggal 7, 8, dan 9 September 2020 sanggar tari diliburkan.
Daniel dan Fiona akan pergi les bersama lagi pada tanggal ....
A. 6 September 2020
B. 12 September 2020
C. 15 Sepember 2020
D. 16 September 2020

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


Konten : Bilangan
Konteks : Personal
STIMULUS 3

DAFTAR MENU ANEKA MIE RESTO


Saat ini banyak restauran yang menjual berbagai menu makanan.
Ada yang menjual nasi lalapan, soto, bakso, mie ayam, dan lain-lain.
Berikut ini salah satu daftar menu yang dijual di salah satu restauran.

7. Berdasarkan wacana di atas, perhatikan pernyataan berikut dan berilah tanda centang (✓)
pada pernyataan-pernyataan berikut ini yang bernilai benar!
 Vio membeli 1 porsi mie cakalang dan 1 gelas minuman es jeruk, ia harus membayar
Rp 9.000,00.
 Genta membeli 1 porsi mie rendang dan 1 gelas minuman strawbery, ia harus
membayar Rp 12.000,00.
 Marvel membeli 1 porsi mie vegan dan 1 gelas minuman jeruk anget, ia harus
membayar Rp 9.500,00.
 Renata membeli 1 porsi mie kari ayam dan 1 gelas minuman teh anget, ia harus
membayar Rp 10.500,00.

8. Pak Herman beserta istri dan dua anaknya makan di Aneka Mie Resto. Pesanan makanan
dan minuman mereka antara lain: 1 porsi mie rasa sate, 1 porsi mie kari ayam, 2 porsi mie
rendang, 2 gelas es jeruk, dan 2 gelas minuman mangga. Jika Pak Herman membayar
dengan uang Rp50.000,00 maka uang kembalian yang diterima Pak Herman adalah ....
A. Rp 6.000,00
B. Rp 7.000,00
C. Rp 16.000,00
D. Rp 17.000,00

9. Dinda mempunyai uang Rp100.000,00. Hari ini Dinda ulang tahun. Ia bermaksud
merayakannya dengan makan bersama 8 orang temannya di Aneka Mie Resto. Pesanan
Dinda dan 8 orang temannya sama, yaitu masing-masing memesan 1 porsi mie pedas dan
1 gelas minuman strawbery. Sisa uang Dinda adalah … rupiah.

Konten : Bilangan
Konteks : Saintifik
STIMULUS 4

PENYIMPANAN BAHAN PANGAN


Seringkali kita melihat bahan makanan di rumah kita disimpan di kulkas.
Jika makanan terlalu lama disimpan di tempat yang tidak benar dapat menyebabkan makanan
tersebut busuk dan tidak sehat untuk dikonsumsi.
Berikut ini standar baku mutu kesehatan penyimpanan bahan pangan.

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


10. Agar lebih awet, Ibu menyimpan daging ke dalam kulkas. Daging tersebut dikonsumsi
dalam waktu 4 hari. Suhu penyimpanan yang benar sesuai standar baku mutu kesehatan
penyimpanan bahan pangan adalah ....
A. -2 °C
B. -4 °C
C. -7 °C
D. -11 °C

11. Berdasarkan wacana di atas, perhatikan pernyataan berikut dan berilah tanda centang (✓)
pada pernyataan-pernyataan berikut ini yang bernilai benar!
 Ikan yang disimpan pada suhu -12 °C dapat digunakan dalam jangka waktu 8 hari.
 Susu yang disimpan pada suhu -3 °C dapat digunakan dalam jangka waktu 4 hari.
 Telur yang disimpan dalam suhu -6 °C dapat digunakan dalam jangka waktu 10 hari.
 Udang yang disimpan dalam suhu 5 °C dapat digunakan dalam jangka waktu 2 hari.

12. Ibu membeli beberapa bahan pangan untuk persediaan selama 5 hari ke depan. Bahan
pangan yang dibeli oleh Ibu antara lain: daging, ikan, telur, sayuran, dan buah-buahan.
Perhatikan pernyataan berikut dan berilah tanda centang (✓) pada pernyataan-pernyataan
berikut ini yang bernilai benar!
 Daging disimpan pada suhu -4°C.
 Ikan disimpan pada suhu -9°C.
 Telur disimpan pada suhu -1°C.
 Sayuran dan buah-buahan disimpan pada suhu 10°C.

Konten : Bilangan
Konteks : Personal
STIMULUS 5

MEMBUAT KUE

Ibu memiliki hobi membuat kue. Saat ini persediaan bahan untuk membuat kue yang masih
7 2
tersisa antara lain: 1,6 kg tepung terigu, kg gula pasir, 1,5 kg telur, dan 1 kg mentega.
4 6

13. Berdasarkan wacana di atas, urutan persediaan bahan untuk membuat kue dari yang paling
banyak sampai paling sedikit adalah ....
A. tepung terigu, telur, gula pasir, mentega
B. tepung terigu, gula pasir, telur, mentega
C. gula pasir, tepung terigu, telur, mentega
D. gula pasir, mentega, tepung terigu, telur

14. Hari ini ibu membuat kue bolu menggunakan bahan persediaan yang ada. Ibu
1
menggunakan beberapa bahan antara lain: 2 kg tepung terigu, 0,25 kg gula pasir, 20%

telur, dan 0,4 kg mentega. Perhatikan pernyataan berikut dan berilah tanda centang (✓)
pada pernyataan-pernyataan berikut ini yang bernilai benar!
 Sisa bahan yang paling sedikit adalah mentega.

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


 Sisa bahan yang paling banyak adalah gula pasir.
 Sisa tepung terigu ibu adalah 1,2 kg.
1
 Sisa telur ibu adalah 1 5 kg.

15. Saat berbelanja ke pasar, ibu membeli tambahan persediaan bahan untuk membuat kue.
1 1
Beberapa bahan yang dibeli antara lain: kg tepung terigu, kg gula pasir, 1 kg telur, dan
2 4
1
0,35 kg mentega. Sampai di rumah, kg telur dimasak untuk lauk. Bahan untuk membuat
5
kue yang paling banyak sisanya adalah ….
KONTEN 2 : ALJABAR
Konten : Aljabar
Konteks : Personal
STIMULUS 1

PANEN JERUK
Pak Karim sedang memanen jeruk di kebunnya. Ia dibantu oleh seorang anaknya. Untuk
memanen jeruk digunakan keranjang sebagai wadah. Selanjutnya dari keranjang tersebut
jeruk akan dimasukkan ke dalam mobil untuk langsung diantar ke tengkulak.

Keranjang kecil, berisi 15 buah Keranjang besar, berisi 25 buah

Mobil, mampu memuat 750 buah jeruk

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


16. Jika Pak Karim mengisi mobil menggunakan keranjang yang sama, maka banyak
keranjang yang benar adalah ….
A. 30 keranjang besar
B. 40 keranjang besar
C. 45 keranjang kecil
D. 55 keranjang kecil

17. Setelah ditimbang satu kilogram jeruk berisi 10 buah. Tentukan pasangan pernyataan
berikut ini yang benar!

Jumlah jeruk : Berat :

4 keranjang besar 4 kg

1 mobil 10 kg

10 keranjang kecil 12 kg
1 keranjang kecil dan 1 15 kg
keranjang besar
75 kg

18. Mobil tersebut akan diisi jeruk sebanyak setengah dari kapasitas mobil tersebut dengan
keranjang kecil. Banyak keranjang kecil yang dibutuhkan adalah … buah.
Konten : Aljabar
Konteks : Saintifik
STIMULUS 2

HIDUP SEHAT
Kalori menjadi faktor penting bagi tubuh sebagai sumber energi saat beraktivitas. Kita bisa
mendapatkannya dari makanan yang kita konsumsi. Agar aktivitas dapat berjalan dengan
baik maka asupan kalori yang masuk harus seimbang dengan jumlah kalori yang keluar.
Berikut adalah tabel kalori dari beberapa makanan dan aktivitas.

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


19. Berdasarkan tabel di atas, berilah tanda centang pada pernyataan-pernyataan berikut ini
yang bernilai benar!
 200 gram es krim memiliki kalori sebesar 145 kkal.
 Energi yang dibutuhkan untuk mengetik selama 3 jam adalah 300 kkal.
 Sebanyak 200 kkal kita peroleh ketika mengkonsumsi 250 gram durian.
 Berjalan cepat selama 30 menit dapat membakar 135 kkal dalam tubuh.

20. Tentukan pasangan pernyataan yang benar berdasarkan jumlah makanan yang
dikonsumsi dan durasi aktivitas agar kalori yang dibutuhkan dan yang dikeluarkan
seimbang!

Jumlah Makanan : Durasi Aktivitas :

200 gram nasi 1 jam berlari

1000 gram durian 1 jam aerobik

100 gram es krim 2 jam jogging

200 gram sosis 2 jam memasak

2 jam duduk

21. Perhatikan data kalori untuk nasi dan mie. Jika beratnya sama, maka perbandingan
kandungan kalori pada nasi dan mie adalah ….
A. 4 : 1
B. 2 : 1
C. 1 : 1
D. 1 : 2
Konten : Aljabar
Konteks : Sosial budaya

STIMULUS 3

PETERNAK AYAM

Saat ini produksi ayam potong sedang mengalami penurunan. Pak Wijaya, seorang peternak
ayam potong, berusaha untuk tetap dapat melayani kelima pedagang langganannya. Ada 750
ekor ayam yang dapat didistribusikan hari ini. Namun karena kendala di perjalanan, sebanyak
25 ekor ayam mati.

22. Jika x merupakan jumlah ayam potong yang diterima oleh pedagang, maka bentuk
persamaan yang melambangkan jumlah ayam potong hasil ternak Pak Wijaya hari ini
adalah ….
A. 750 = 5x – 25
B. 5x + 25 = 750
C. 750 : 5x = 25
D. 5x = 750 + 25

23. Berapa jumlah ayam yang diterima oleh setiap pedagang?


A. 95 ekor
B. 105 ekor
C. 125 ekor
D. 145 ekor

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


24. Setelah ditimbang berat seluruh ayam yang mati adalah 60 kg. Jika 1 ekor ayam memiliki
berat yang sama, maka pernyataan-pernyataan manakah yang bernilai benar dan salah?
Pernyataan Benar Salah
Berat seluruh ayam yang didistribusikan hari itu 18 kwintal.
Berat 1 ekor ayam 2,4 kg.
Setiap pedagang mendapat 350 kg.
Berat ayam yang hidup 17 kwintal.

Konten : Aljabar
Konteks : Sosial budaya
STIMULUS 4

PROMO
Sebuah toko meubel sedang mengadakan promo akhir tahun. Sofa dengan harga
Rp8.500.000,00 dapat diambil hanya dengan membayar uang muka minimal Rp500.000,00.

25. Dari promo akhir tahun di atas, untuk uang muka Rp700.000,00 dengan jangka waktu
cicilan selama 1 tahun, besar cicilan yang harus dibayar tiap bulan adalah ….
A. Rp550.000,00
B. Rp650.000,00
C. Rp700.000,00
D. Rp800.000,00
26. Tentukan pasangan pernyataan yang benar tentang uang muka, jangka waktu dan besaran
cicilan yang benar dari sofa tersebut!

Uang muka : Waktu (bulan)  cicilan :

Rp700.000,00 15  Rp500.0000,00

10  Rp550.000,00
Rp1.000.000,00

Rp1.500.000,00 24  Rp325.000,00

Rp3.000.000,00 6  Rp1.150.000,00

20  Rp350.000,00

27. Sandi ingin membeli sofa tersebut. Dia membayar uang muka sebesar Rp1.600.000,00
dan sisanya dibayar melalui cicilan. Jika besar cicilan tersebut Rp690.000,00, maka
banyak cicilan yang harus dibayarkan Sandi adalah ….

Konten : Aljabar
Konteks : Sosial budaya
STIMULUS 5

PENDAKI

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


Sepuluh orang pendaki berencana untuk pergi mendaki Gunung Semeru. Mereka membawa
perbekalan yang cukup untuk waktu 6 hari. Untuk membawanya, mereka membagi
perbekalan tersebut sehingga masing-masing pendaki membawa berat yang sama yaitu 3 kg.
Dalam perjalanan, mereka bertemu dengan 5 orang pendaki lainnya tanpa perbekalan. Kelima
pendaki tersebut bergabung untuk mendaki bersama.

28. Perbandingan jumlah pendaki sebelum dan sesudah bergabungnya 5 orang pendaki
adalah ….
A. 3 : 2
B. 2 : 3
C. 3 : 4
D. 4 : 3

29. Sebagai bentuk terima kasih, kelima pendaki yang baru bergabung ingin membantu untuk
membawakan perbekalan. Perbandingan berat bawaan tiap pendaki sebelum dan sesudah
bergabungnya 5 orang pendaki adalah ….
A. 3 : 2
B. 2 : 3
C. 3 : 4
D. 4 : 3

30. Setelah 5 pendaki bergabung maka perbekalan yang ada akan dibagi rata untuk 15 orang.
Jika untuk 10 orang pendaki bekal akan habis dalam 6 hari, maka perbekalan tersebut
akan habis untuk 15 orang pendaki pada hari ke ….
KONTEN III : GEOMETRI DAN PENGUKURAN

Konten : Geometri
Konteks : Personal
STIMULUS 1
KADO ULANG TAHUN

Hari ini Sinta berulang tahun. Dia mendapatkan kado dari teman-temannya. Kado yang dia
dapat seperti pada gambar di bawah ini.

31. Banyaknya kado Sinta yang berbentuk bukan kubus atau balok sebanyak ... buah.
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5

32. Pilihlah bentuk kado Sinta yang sesuai dengan memberi tanda centang (√)!

Bentuk Bangun
No. Kado Bukan Kubus
Kubus Balok
dan Balok
1 A
2 B
3 C

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


4 D
5 E
6 F
7 G
8 H

33. Kado Sinta yang bentuknya sama dengan gambar di bawah ini adalah ….

A. Kado D
B. Kado E
C. Kado G
D. Kado H
Konten : Geometri
Konteks : Sosial budaya

STIMULUS 2

AQUARIUM
Heri membeli sebuah aquarium dari Kompleks Pasar Ikan Solo. Bentuk dan ukuran aquarium
tersebut tampak seperti pada gambar dibawah ini.

34. Berilah tanda centang (√) pada kolom benar atau salah pada pernyataan berikut ini!
No Pernyataan Benar Salah
1. Luas alas aquarium adalah 8.000 cm2
2. Luas kaca depan adalah 5.000 cm2
3. Luas kanan dan kiri adalah 4.000 cm2
4. Luas kaca belakang adalah 6.000 cm2

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


35. Pasangkan pernyataan berikut dan jawaban di samping kanan dengan benar!

Pernyataan : Jawaban :

Volume aquarium penuh 40 liter

Volume setengah aquarium 50 liter


3
Volume aquarium 100 liter
4
1 150 liter
Volume aquarium
5
200 liter

36. Aquarium yang berbentuk balok tersebut terisi air hingga penuh. Selanjutnya air akan
dipindahkan ke aquarium-aquarium berbentuk kubus, dengan ukuran seperti pada gambar
di bawah ini. Berapa banyak aquarium kubus yang dapat terisi air hingga penuh?
Konten : Geometri
Konteks : Sosial budaya

STIMULUS 3

BERANGKAT KE SEKOLAH

Desi, Fatimah, Agus, dan Rina berangkat ke sekolah dengan cara yang berbeda. Desi diantar
ayahnya menggunakan sepeda motor dengan kecepatan 360 m/menit, Fatimah berangkat
dengan sepeda dengan kecepatan 120 m/menit, Agus dengan berlari dengan kecepatan 140
m/menit, sedangkan Rina dengan berjalan kaki dengan kecepatan 60 m/menit. Jarak Rumah
Desi 600 meter dari rumah Rina. Rumah Rina berjarak 120 meter dari sekolah. Rumah Agus
tepat di tengah-tengah rumah Desi dan Rina. Rumah Fatimah berjarak 60 meter dari rumah
Agus, sebelum rumah Desi.

37. Pasangkan pernyataan berikut dengan jawaban di samping kanan dengan benar!

Pernyataan : Jawaban :

Jarak rumah Desi ke sekolah 120 m


Jarak rumah Fatimah ke sekolah 420 m
Jarak rumah Agus ke sekolah 480 m
Jarak rumah Rina ke sekolah 600 m
720 m

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


38. Berilah tanda centang (√) pada kolom benar atau salah pada pernyataan berikut ini!

No Pernyataan Benar Salah


1. Fatimah sampai sekolah dengan waktu 4 menit

2. Desi sampai sekolah dengan waktu 5 menit

3. Agus sampai sekolah dengan waktu 3 menit

4. Rina sampai sekolah dengan waktu 4 menit

39. Apabila mereka berangkat ke sekolah dalam waktu yang sama, maka kecepatan Fatimah
agar dia bisa sampai di sekolah bersama Desi adalah … m/menit.

Konten : Geometri
Konteks : Sosial budaya
STIMULUS 4

AIR BERSIH
Pada musim kemarau banyak wilayah di Indonesia mengalami kekeringan dan kekurangan air
bersih. Untuk mengatasi hal tersebut pemerintah menyalurkan air bersih kepada masyarakat.

40. Apabila untuk mengisi penuh tangki air tesebut mebutuhkan waktu 2,5 jam. Berapa debit
air untuk mengisi tangki tersebut?
A. 1.000 liter/jam
B. 2.000 liter/jam
C. 2.500 liter/jam
D. 3.000 liter/jam

41. Air dalam tangki tersebut di keluarkan melalui kran dengan kecepatan 750 liter/jam
dalam waktu 3 jam. Sisa air dalam tangki tersebut ... liter.

42. Jika setiap warga mendapatkan jatah 40 liter dan sisa air dalam tangki 200 liter. Banyak
warga yang mengambil air tesebut adalah … orang.

Konten : Geometri
Konteks : Personal

STIMULUS 5

NASI TUMPENG
Untuk memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia tanggal 17 Agustus
2020, Bu Sarah mendapatkan pesanan membuat nasi tumpeng seperti pada gambar di bawah
ini.

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


43. Tumpeng yang dibuat bu Sarah bagian paling atas berbentuk ….

44. Jika diameter tumpeng 84 cm dan Bu Sarah akan meberikan dasaran tumpeng tersebut
dengan daun pisang. Selanjutnya Bu Sarah menyiapkan daun pisang seluas 6.000 cm2.
Selisih luas daun pisang dan luas dasaran tumpeng adalah ….
A. 456 cm2
B. 484 cm2
C. 556 cm2
D. 584 cm2

45. Tumpeng yang di buat Bu Sarah dibentuk dengan susunan 3 tabung dan 1 kerucut.
Diameter tabung bawah 56 cm, diameter tabung tengah 42 cm, diameter tabung atas 35
cm, dan diameter alas kerucut 28 cm. Tinggi tumpeng tersebut 80 cm dan tinggi tiap
susunannya/tingkatnya sama. Berilah tanda centang (√) pada kolom benar atau salah pada
pernyataan berikut ini!
No Pernyataan Benar Salah

1. Volume kerucut 4.000 cm2

2. Volume tabung atas 19.250 cm2

3. Volume tabung tengah 27.500 cm2

4. Volume tabung bawah 49.280 cm2


KONTEN IV : DATA DAN KETIDAKPASTIAN

Konten : Data
Konteks : Personal

STIMULUS 1

HEWAN PELIHARAAN

Rino mempunyai banyak hewan peliharaan dirumahnya. Ada ayam, mentok, kelinci, dan
burung. Berikut ini banyak hewan peliharaan Rino setelah beberapa bulan.

Jenis hewan 4 bulan 8 bulan 12 bulan


Ayam 9 15 8
Mentok 4 3 2
Kelinci 6 12 18
Burung 5 10 15

46. Setelah 12 bulan hewan yang paling banyak yaitu ....

47. Berapa jumlah semua peliharaan Rino setelah 8 bulan?


A. 50
B. 40
C. 30
D. 20

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu


48. Berilah tanda centang (√) pada jawaban benar dan salah pada pernyataan berikut ini
berdasarkan data di atas!
No Pernyataan Benar Salah

1. Banyak ayam selalu bertambah

2. Banyak mentok selalu berkurang

3. Banyak kelinci selalu bertambah

4. Banyak burung selalu berkurang

Konten : Data

Konteks : Sosial budaya

STIMULUS 2

BERAT BADAN

Berikut ini adalah data hasil penimbangan berat badan (dalam kg) beberapa siswa kelas V SD
Harapan.
25, 28, 30, 37, 30, 37, 24, 35, 23, 24, 35, 38, 25, 30, 35, 24, 37, 30, 38, 29
49. Berat badan yang sering muncul dari data diatas adalah ....
A. 24 kg
B. 30 kg
C. 35 kg
D. 37 kg

50. Median dari data diatas adalah ... kg.

51. Rata-rata berat badan dari data siswa kelas V SD Harapan di atas adalah … kg.

Lembaga Seleksi dan Evaluasi Rasyiidu

Anda mungkin juga menyukai