Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” YOGYAKARTA JL.


SWK 104 (Lingkar Utara) Condongcatur, Yogyakarta 55283 Telp.(0274)486188, 486733,
Fax. 486400 Jl. Babarsari 2, Tambakbayan, Yogyakarta 55281 Telp.(0274)486911 Email :
info@upnyk.ac.id. Homepage : http://www.upnyk.ac.i

UJIAN MATA KULIAH PRAKTIKUM SEMESTER GANJIL TA. 2021/2022


Mata Kuliah : Praktikum Struktur
Data Hari/Tanggal : Jum’at, 8 Oktober 2021
Asisten Laboratorium : Muhammad Anjar Harimurti Rahadi
: Isna Nur Aini
: Luckman Nathan Syarif Aljustin
: Resti Ayunda Sari
Kelas : IF A,B,C,D,E,F
Waktu : 19.00 – 23.00 WIB

PETUNJUK KUIS

1. Waktu pengerjaan kuis dilakukan selama 4 jam (19.00 – 23.00) WIB. Toleransi
keterlambatan pengumpulan jawaban kuis selama 10 menit setelahnya (23.10).
2. Tampilan tidak harus sama, praktikan boleh melakukan inovasi terhadap program yang
dibuat dengan catatan semua hal yang ada dicontoh harus ada dalam program.
3. Berikan error handling dan juga dokumentasi (memberikan penjelasan singkat dengan
menambahkan komentar) pada cpp.
4. Kumpulkan jawaban di form yang telah disiapkan di http://spada.upnyk.ac.id/. Dengan
format penamaan file NIM_Kuis_Plug.cpp
5. Sebelum mengerjakan, berdo’a dulu, supaya diberi kemudahan, kelancaran, hidayah, dan
kejujuran, serta kepercayaan diri untuk dapat mengerjakan kuis secara individu.
6. Tidak ada tolerir untuk segala kecurangan

STUDI KASUS : VAKSINASI

Di sebuah kota di Jawa Tengah akan melakukan proses vaksinasi dimana membutuhkan
sebuah program yang dapat digunakan untuk proses pendataan peserta vaksinasi dan juga pencatatan
data masyarakat yang sudah melakukan vaksinasi. Pemerintah jawa tengah meminta beberapa menu
yaitu Input Data Peserta Vaksinasi, Lihat Peserta Vaksinasi, Cek Status Vaksinasi, Hapus Data
Vaksinasi, dan Menu Keluar. Dari keinginan pemerintah jawa tengah tersebut dapat diterapkan dalam
sebuah sistem yang kompleks dimana dapat menampilkan ketersediaan data vaksin seperti Gambar
1.2.
Gambar 1.1 Menu aplikasi vaksinasi

Gambar 1.2 Menu input peserta vaksinasi

Gambar 1.3 Menu lihat peserta vaksinasi


Gambar 1.4 Proses persetujuan melakukan vaksin

Gambaran setelah melakukan vaksinasi tahap 1.

Gambar 1.5 Melakukan vaksin tahap ke-2

Gambar 1.6 Setelah vaksin tahap ke-2


Gambar 1.7 Tidak bisa vaksin karena suhu tidak memenuhi syarat

Gambar 1.8 Hapus data

*Program di buat dengan menggunakan Linkedlist pointer


*Di kerjakan secara mandiri, jika teridentifikasi kecurangan Nilai terserah pada Asisten
*Dalam program diberikan comments untuk menjelaskan fungsi code yang digunakan.

Data Pendukung pengerjaan kuis:


• Umur > 12 tahun
• Suhu < 37.5 C
• Sistol > 120, Sistol < 100, Diastol > 90 atau Diastol < 60

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai