Anda di halaman 1dari 72

Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Tes Wawasan Kebangsaaan


Nasionalisme (8 soal)

1. Sejak dideklarasikannya Sumpah Pemuda tahun 1928, nasionalisme diidentikkan


dengan pemuda. Pemuda masa Orde Baru tentu masih mengingat diberlakukannya
pembelajaran P4 yang terinternalisasi melalui pendidikan. Pemaknaan nasionalisme
dinilai begitu mengakar kuat. Namun, pemaknaan nasionalisme pada pemuda pasca
reformasi dinilai mulai terkikis. Salah satu penyebab memudarnya nasionalisme
pemuda Indonesia saat ini adalah …
A. Penetrasi produk-produk impor
B. Imitasi massal
C. Paham liberal
D. Infiltrasi radikalisme
E. Perilaku narsistik
Pembahasan : ( B )
Dalam satu dekade terakhir, Indonesia mengalami gempuran budaya asing yaitu hallyu
wave atau Gelombang Korea. Berkembangnya budaya Korea yang sukses digandrungi
anak muda membuat munculnya imitasi massal baik mengikuti gaya hidup, tradisi, dan
kebudayaan asing yang dikemas dengan menarik.
Imitasi massal sebagai dampak dari ekspansi budaya diperkenalkan dengan mulus
dalam bentuk film, aktor, aktris, lagu, dan produk-produk hiburan. Di saat sebuah
negara lebih mengagungkan kebudayaan asing merupakan ciri bangsa yang kalah. Oleh
karena itu, diperlukannya 'mengemas kembali' budaya Indonesia dengan menonjolkan
karakteristik unik masing-masing daerah dengan sentuhan yang lebih modern.

2. Setiap generasi memiliki pemaknaannya tersendiri mengenai nasionalisme. Pemuda


sebelum kemerdekaan Indonesia memaknai nasionalisme sebagai perjuangan melawan
penjajahan. Pemuda Orde Lama memaknai nasionalisme sebagai penolakan dominasi
negara lain. Sementara pemuda Orde Baru memaknai nasionalisme sebagai semangat
pembangunan. Adapun upaya internalisasi nasionalisme yang sesuai untuk diterapkan
pada generasi saat ini agar nasionalisme tidak memudar adalah …

Halaman 1 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

A. Memberikan kebebasan berekspresi


B. Mengampanyekan internet sehat
C. Internalisasi ideologi Pancasila melalui multimedia
D. Melibatkan pemuda dalam perang ideologi atau proxy war
E. Melibatkan pemuda dalam setiap pengalaman hidup bangsa
Pembahasan : ( E )
Nasionalisme hendaknya tidak terputus dan tetap hidup dari generasi ke generasi.
Makna nasionalisme tak selalu sama dan menyesuaikan perkembangan zaman.
Nasionalisme era kini tidak selalu mengangkat senjata dan berperang.
Nasionalisme dapat tetap hidup di semua pengalaman kehidupan berbangsa dan
bernegara. Melalui pendidikan, ekonomi, dan budaya. Melibatkan pemuda akan
membuat jiwa mencintai dan membela tanah air selalu hidup.

3. Kemerdekaan Republik Indonesia adalah perjuangan para pahlawan yang berjuang


hingga titik darah penghabisan. Nasionalisme anak bangsa diperjuangkan dari berbagai
bidang. Salah satunya melalui pers sebagai penyambung lidah rakyat. Adapun tokoh
yang memperjuangkan pers, tajam menyuarakan kritik dan kebangsaan meski mendapat
perlawanan dari Hindia Belanda dan kini dianugerahi julukan bapak pers nasional adalah

A. KH Agus Salim
B. KH Samanhudi
C. Sayuti Melik
D. RM Suryo
E. RM Tirto
Pembahasan : ( E )
Pada tahun 1906, muncul penolakan di lingkungan masyarakat terhadap kebijakan
pemerintah Hindia Belanda yang memiliki kewenangan untuk mengendalikan publikasi.
Pada tahun 1907, RM Djokomono Tirto Adhi Soerjo menentang adanya pengekangan
kebebasan pers. Surat Kabar Medan Prijaji menjadi surat kabar pertama berbahasa

Halaman 2 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Melayu yang didirikannya. Pada tahun 1973, ia dianugerahi julukan Bapak Pers
Nasional.

4. Pasca kemerdekaan RI, nasionalisme ditandai dengan munculnya pengabdian dalam


fungsi pemerintahan. Salah satunya adalah dibentuknya KNIP (Komite Nasional
Indonesia Pusat) sebagai cikal bakal DPR saat ini. Di bawah ini yang merupakan tugas
dan tanggung jawab KNIP adalah …

A. Menetapkan Garis Besar Haluan Negara


B. Membentuk kabinet parlementer
C. Membuat maklumat pemerintah
D. Menyelenggarakan pemilu
E. Membantu fungsi eksekutif karena bertumpuknya organ lembaga negara
Pembahasan : ( A )
Tugas KNIP antara lain :
1. KNIP memiliki kekuasaan legislatif dan ikut serta dalam menetapkan GBHN
sebelum dibentuknya DPR dan MPR
2. Pekerjaan sehari-hari KNIP dijalankan oleh sebuah Badan Pekerja yang terpilih dan
bertanggung jawab kepada KNIP

5. Berikut ini merupakan cara menumbuhkan nasionalisme di bidang ekonomi kecuali…

A. Insentif pajak untuk pelaku UMKM


B. Memproduksi barang dengan keuntungan absolut
C. Migrasi perdagangan melalui platform digital
D. Meningkatkan SDM dalam jual beli jasa
E. Mengurangi keuntungan komparatif
Pembahasan : ( E )
Hal-hal yang dapat dilakukan untuk menumbuhkan nasionalisme di bidang ekonomi
adalah sebagai berikut:
a. Insentif pajak untuk pelaku UMKM

Halaman 3 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Insentif pajak dapat membantu pelaku UMKM untuk memperkuat cashflow dan
mengalihkan anggaran untuk penambahan modal dan utilitas.
b. Memproduksi barang dengan keuntungan absolut
Keuntungan absolut adalah keuntungan alami baik berupa produk maupun
lingkungan yang merupakan anugerah dari Tuhan Yang Maha Esa. Dapat berupa
lingkungan alam yang tidak dimiliki oleh negara lain dan keanekaragaman budaya.
Produk-produk keanekaragaman budaya dapat berupa makanan tradisional,
pakaian, hasil karya seni yang memiliki hak cipta atau hak kekayaan intelektual di
mana siapa pun yang meniru wajib untuk membayarkan royalti.
c. Migrasi perdagangan melalui platform digital
Perdagangan pasar domestik Indonesia dapat diperluas melalui platform digital.
Dengan lebih mudahnya alur distribusi melalui platform digital, dapat memperluas
jangkauan pangsa pasar selangkah lebih maju untuk ikut ambil bagian dalam
perdagangan bebas dan ekspansi ekspor.
d. Meningkatkan sumber daya manusia di bidang jasa
Sumber daya manusia yang bersaing merupakan salah satu indikator kesiapan
sebuah negara dalam menyambut era perdagangan bebas. Dalam hal ini, apa yang
dapat dilakukan bersama adalah berusaha semaksimal mungkin pada bidang
masing-masing.

6. Sosok Hoegeng Imam Santoso melekat kuat sebagai figur polisi jujur yang dikenal hingga
saat ini. Hoegeng yang hidup sederhana pernah bekerja menjadi pelayan restoran dan
menolak semua bentuk penyuapan. Salah satu tugas yang diperintahkan oleh Kapolri
Soekanto Tjokrodiatmodjo yaitu membujuk pasukan NICA untuk membela Indonesia.
Teladan dan nasionalisme Hoegeng Imam Santoso yang rela berkorban demi
kepentingan bangsa dan negara merupakan pengamalan sila …
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat

Halaman 4 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

E. Kelima
Pembahasan : ( C )
Sikap Hoegeng Imam Santoso merupakan sikap rela berkorban demi bangsa dan negara
dengan mengutamakan kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi. Sikap
nasionalisme Hoegeng Imam Santoso mencerminkan pengamalan sila ketiga yaitu
‘Persatuan Indonesia’.
Berdasarkan TAP MPR No.1/MPR/2003, implementasi butir-butir Pancasila sila ketiga
(Persatuan Indonesia) antara lain:
a. Menempatkan persatuan, kesatuan, serta kepentingan dan keselamatan bangsa
dan negara sebagai kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi dan
golongan;
b. Sanggup dan rela berkorban untuk kepentingan negara dan bangsa apabila
diperlukan;
c. Cinta kepada tanah air dan bangsa;
d. Bangga berkebangsaan dan bertanah air Indonesia;
e. Memelihara ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi,
dan keadilan sosial;
f. Mengembangkan persatuan Indonesia atas dasar Bhinneka Tunggal Ika
g. Memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa

7. Tidak hanya figur Hoegeng Imam Santoso saja. Muhammad Hatta dan Baharuddin Lopa
memiliki rasa nasionalisme yang tinggi dengan sikap kejujuran. Bung Hatta pernah
menegur sekretarisnya ketika menggunakan kertas kantor saat diminta untuk berkirim
surat kepada presiden secara pribadi. Sementara Baharuddin Lopa, Jaksa Agung yang
bahkan menolak menggunakan mobil dinas untuk keperluan pribadi. Sikap jujur ketiga
tokoh yang kini menjadi figur antikorupsi tersebut sesuai dengan pengamalan sila …
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat

Halaman 5 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

E. Kelima
Pembahasan : ( B )
Sikap jujur dan bertanggung jawab dari ketiga tokoh tersebut merupakan pengamalan
dari sila kedua.
Berdasarkan TAP MPR No.1/MPR/2003, implementasi butir-butir Pancasila sila
kedua
“Kemanusiaan yang adil dan beradab” antara lain:
a. Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai harkat dan martabatnya
b. Saling mencintai sesama manusia
c. Mengakui persamaan derajat, persamaan hak, dan kewajiban asasi setiap manusia,
tanpa membeda-bedakan suku, keturunan, agama, kepercayaan, jenis kelamin,
kedudukan sosial, warna kulit, dan sebagainya.
d. Tenggang rasa dan tepa selira
e. Tidak semena-mena terhadap orang lain
f. Menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan
g. Jujur dan bertanggung jawab
h. Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan
i. Berani membela kebenaran dan keadilan
j. Merasa dirinya bagian dari seluruh umat manusia
k. Hormat menghormati dan bekerja sama dengan bangsa lain

8. Siang hingga malam, tenaga kesehatan (nakes) berjuang memberikan yang terbaik
kepada bangsa dan negara dengan melayani siapa pun masyarakat yang terjangkit virus
Covid -19. Kelelahan yang luar biasa tidak menyurutkan semangat mereka untuk tetap
melayani dengan sepenuh hati. Bekerja keras di bidang masing-masing atas dasar
kemanusiaan merupakan bentuk nasionalisme sesuai dengan pengamalan sila …
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat

Halaman 6 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

E. Kelima
Pembahasan : ( E )
Suka bekerja keras di bidang masing-masing yang digeluti merupakan salah satu bentuk
nasionalisme pengamalan sila kelima ‘Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia’.
Berikut merupakan implementasi Pancasila sila kelima sesuai dengan TAP MPR No.
I/MPR/2003
a. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan
kekeluargaan dan kegotongroyongan;
b. Mengembangkan sikap adil kepada sesama;
c. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban;
d. Menghormati hak orang lain;
e. Suka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri;
f. Tidak menggunakan hak milik untuk usaha-usaha yang bersifat pemerasan kepada
orang lain;
g. Tidak menggunakan hak milik untuk hal-hal yang bersifat pemborosan dan gaya
hidup mewah;
h. Tidak menggunakan hak milik untuk bertentangan dengan atau merugikan
kepentingan umum;
i. Suka bekerja keras
j. Suka menghargai hasil karya orang lain yang bermanfaat bagi kemajuan dan
kesejahteraan bersama;
k. Suka melakukan kegiatan dalam rangka mewujudkan kemajuan yang merata dan
berkeadilan sosial;
Bela Negara ( 4 Soal )
9. Bentuk bela negara yang dapat dilakukan pemuda pada era teknologi 4.0 yang
mencerminkan pengamalan sila kelima Pancasila adalah …
A. Membangun crowfunding donasi digital dengan prinsip gotong royong
B. Menjaga budaya Indonesia dan mendaftarkan hal intelektualnya agar tidak
disabotase asing
C. Memanfaatkan kesempatan untuk mendapatkan pekerjaan

Halaman 7 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

D. Menjunjung tinggi putusan pengadilan


E. Demonstrasi penerapan hak asasi manusia
Pembahasan : ( A )
Membangun crowfunding donasi digital merupakan cara yang dapat dilakukan untuk
membantu sesama dengan prinsip gotong-royong. Membangun crowfunding termasuk
kegiatan untuk mewujudkan kemajuan yang merata.
Berikut merupakan implementasi Pancasila sila kelima sesuai dengan TAP MPR No.
I/MPR/2003
a. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan
kekeluargaan dan kegotongroyongan;
b. Mengembangkan sikap adil kepada sesama;
c. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban;
d. Menghormati hak orang lain;
e. Suka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri;
f. Tidak menggunakan hak milik untuk usaha-usaha yang bersifat pemerasan kepada
orang lain;
g. Tidak menggunakan hak milik untuk hal-hal yang bersifat pemborosan dan gaya
hidup mewah;
h. Tidak menggunakan hak milik untuk bertentangan dengan atau merugikan
kepentingan umum;
i. Suka bekerja keras
j. Suka menghargai hasil karya orang lain yang bermanfaat bagi kemajuan dan
kesejahteraan bersama;
k. Suka melakukan kegiatan dalam rangka mewujudkan kemajuan yang merata dan
berkeadilan sosial;

10. Macmud Singgirei Rumagesan merupakan raja Kerajaan Sekar, Papua yang pada tahun
2020 lalu menerima gelar pahlawan nasional. Macmud lantang meminta Belanda yang
membuka pertambangan minyak tanah untuk ikut serta mempekerjakan warga pribumi.
Selain itu, dengan tegas Macmud meminta agar Belanda tidak berbuat semena-mena.

Halaman 8 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Macmud yang pernah dipenjara selama 15 tahun karena memihak rakyat Papua ini juga
memperjuangkan agar wilayah Irian Barat dapat terintegrasi dengan NKRI. Bahkan, Ir.
Soekarno menjulukinya sebagai ‘Jago Tua dari Irian Barat’. Sikap bela negara Macmud
yang dengan tegas meminta Belanda untuk memperlakukan manusia sesuai harkatnya
merupakan pengamalan sila ke..
A. Kelima
B. Keempat
C. Ketiga
D. Kedua
E. Pertama
Pembahasan : ( D )
Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai dengan harkat dan martabat seperti
yang dilakukan Macmud merupakan pengamalan sila kedua, ‘Kemanusiaan yang Adil
dan Beradab’.
Berdasarkan TAP MPR No.1/MPR/2003, implementasi butir-butir Pancasila sila kedua
“Kemanusiaan yang adil dan beradab” antara lain:
a. Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai harkat dan martabatnya
b. Saling mencintai sesama manusia
c. Mengakui persamaan derajat, persamaan hak, dan kewajiban asasi setiap
manusia, tanpa membeda-bedakan suku, keturunan, agama, kepercayaan, jenis
kelamin, kedudukan sosial, warna kulit, dan sebagainya.
d. Tenggang rasa dan tepa selira
e. Tidak semena-mena terhadap orang lain
f. Menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan
g. Jujur dan bertanggung jawab
h. Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan
i. Berani membela kebenaran dan keadilan
j. Merasa dirinya bagian dari seluruh umat manusia
k. Hormat menghormati dan bekerja sama dengan bangsa lain

Halaman 9 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

11. Frans Kaisiepo merupakan salah satu putera terbaik Papua yang membela NKRI dengan
memperjuangkan gerakan kemerdekaan NKRI di Papua. Ia mengusulkan nama Irian
untuk diubah menjadi Papua pada Konferensi Malino tahun 1946 di Sulawesi Selatan. Ia
juga dengan tegas menolak didirikannya Negara Indonesia Timur di Papua. Ia pernah
dipenjarakan oleh Belanda dan melindungi prajurit Indonesia. Ia juga dengan tegas
menolak menjadi wakil Nugini untuk Belanda pada Konferensi Meja Bundar. Agar
semangat Frans dapat terus meneladani perjuangannya, Frans Kaisiepo diabadikan
dalam uang Rp 10 ribu dan namanya diabadikan menjadi nama bandara di kabupaten
Biak. Keteladanan Frans Kaisiepo yang mencerminkan sila kedua Pancasila adalah …
A. Memperjuangkan NKRI di tanah Papua
B. Menolak berdirinya Negara Indonesia Timur
C. Menjadi wakil Papua dalam Konferensi Malino tahun 1946
D. Memilih NKRI hingga dipenjara
E. Ketegasan menolak Belanda untuk menjadi wakil Nugini pada KMB
Pembahasan : ( E )
Keteladanan Frans Kaisiepo dalam memperjuangkan keutuhan NKRI di Papua, menolak
berdirinya Negara Indonesia Timur, dan memilih NKRI merupakan keteladanan yang
sesuai dengan pengamalan sila ketiga Pancasila ‘Persatuan Indonesia’.
Adapun partisipasi aktif sebagai wakil putera Papua dalam Konferensi Malino tahun
1946 dan mengusulkan nama Papua merupakan sikap Frans yang sesuai dengan sila
keempat ‘Kerakyatan yang dipimpin oleh kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan.’
Sikap Frans yang tegas menolak Belanda untuk mewakili Nugini dalam Konferensi Meja
Bundar merupakan sikap berani membela kebenaran dan keadilan sesuai sila kedua
Pancasila ‘Kemanusiaan yang adil dan beradab’.

12. Setelah diketiknya naskah proklamasi oleh Sayuti Melik, draf naskah yang ditulis tangan
oleh Ir. Soekarno hampir dibuang begitu saja. Namun, B.M Diah, yang saat itu sebagai
wartawan yang ditugaskan untuk menyebarluaskan berita proklamasi menyimpan
naskah tersebut bahkan hingga 40 tahun lamanya di saat tidak ada orang yang peduli

Halaman 10 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

bahkan memikirkannya. Sikap menghargai hasil pemikiran orang lain yang dilakukan
oleh B.M Diah sebagai bentuk menyelamatkan bukti sebuah peristiwa merupakan
pengamalan sila ke …
A. Kelima
B. Keempat
C. Ketiga
D. Kedua
E. Pertama
Pembahasan : ( A )
Suka menghargai hasil karya orang lain dan sikap peduli kepada sesama merupakan
pengamalan sila kelima ‘Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia’.
Berikut merupakan implementasi Pancasila sila kelima sesuai dengan TAP MPR No.
I/MPR/2003
a. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan
kekeluargaan dan kegotongroyongan;
b. Mengembangkan sikap adil kepada sesama;
c. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban;
d. Menghormati hak orang lain;
e. Suka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri;
f. Tidak menggunakan hak milik untuk usaha-usaha yang bersifat pemerasan kepada
orang lain;
g. Tidak menggunakan hak milik untuk hal-hal yang bersifat pemborosan dan gaya
hidup mewah;
h. Tidak menggunakan hak milik untuk bertentangan dengan atau merugikan
kepentingan umum;
i. Suka bekerja keras
j. Suka menghargai hasil karya orang lain yang bermanfaat bagi kemajuan dan
kesejahteraan bersama;
k. Suka melakukan kegiatan dalam rangka mewujudkan kemajuan yang merata dan
berkeadilan sosial;

Halaman 11 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Integrasi ( 4 Soal )
13. Banyaknya identitas sosial yang melekat di masyarakat membuat diperlukannya upaya
integrasi sosial. Salah satunya melalui proses asimilasi. Berikut merupakan contoh
asimilasi yang sukses menyatukan masyarakat Indonesia dari latar belakang yang
berbeda - beda adalah …

A. Gaya bangunan keraton yang merupakan perpaduan arsitektur Eropa, Jawa, Arab,
dan Tiongkok
B. Ragam kuliner soto di berbagai daerah memiliki ciri khasnya masing-masing
C. Tradisi budaya lebaran ketupat
D. Masjid Menara Kudus
E. Perpaduan kebudayaan Jawa dan Eropa pada Gereja Hati Kudus Yesus Pugeran
Pembahasan : ( C )
Proses integrasi sosial dapat dicapai melalui dua cara yaitu asimilasi dan akulturasi.
Asimilasi adalah pembauran kedua budaya di mana hilangnya ciri khas budaya asli dan
membentuk kebudayaan baru.
Akulturasi adalah pembauran dua kebudayaan tanpa menghilangkan kebudayaan
aslinya.
Salah satu budaya asimilasi yang hidup hingga kini di Indonesia adalah tradisi ketupat.
Pada zaman dahulu, terdapat tradisi ketupat yang digantungkan di atas tanduk kerbau
sebagai ungkapan syukur hasil panen yang didapatkan.
Namun, pada abad ke 15 Sunan Kalijaga menyebarkan agama Islam dan membawa
ketupat sebagai tradisi lebaran. Makna ketupat sebagai ungkapan syukur saat panen
pun menghilang dan menjadi tradisi baru sebagai kuliner khas lebaran.

14. Upaya integrasi yang paling sesuai untuk konflik Papua saat ini adalah …

A. Operasi militer
B. Internalisasi 'NKRI harga mati'
C. Program transmigrasi

Halaman 12 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

D. Memastikan masyarakat Papua menjadi bagian NKRI


E. Membangun infrastruktur yang merata di Papua
Pembahasan : ( D )
Terjadinya konflik di Papua dilatarbelakangi oleh bertumbuh suburnya diskriminasi,
pelanggaran HAM, siklus kekerasan politik yang tak kunjung usai, dan minimnya
pengakuan keberadaan dan sumbangsih masyarakat Papua.
Penyelesaian konflik Papua tidak selalu dalam bentuk integrasi teritorial seperti operasi
militer. Pendekatan integrasi sosial, seperti memastikan masyarakat Papua merasa
bagian dari NKRI dari Sorong hingga Merauke, memberikan kesempatan yang sama, dan
perlakuan sebagai saudara sebangsa.

15. Konflik antar etnis antara suku Madura dengan suku Dayak terjadi secara berulang pada
tahun 1968, 1969, 1986, 1999, dan memakan korban jiwa paling banyak pada tahun
2001. Rekonstruksi antar etnis yang perlu dilakukan agar konflik antar etnis tidak terjadi
kembali adalah sebagai berikut kecuali…

A. Penyelesaian konflik terdahulu hingga tuntas


B. Pembagian teritorial secara merata
C. Memberlakukan hukuman bagi siapapun yang melakukan kekerasan
D. Membudayakan akulturasi bagi warga pendatang
E. Memberikan hak hidup yang sama yaitu hak bertempat tinggal bagi suku Madura
dan kompensasi terhadap suku Dayak untuk menjadi tuan rumah di tanah airnya
sendiri
Pembahasan : ( B )
Pembagian wilayah teritorial tempat tinggal berdasarkan kelompok etnis bukan
merupakan solusi yang tepat. Pembagian teritorial membuat masing-masing suku
semakin terkotak-kotak. Pembagian teritorial juga menghabiskan biaya yang besar dan
tidak menutup kemungkinan konflik serupa terjadi kembali. Menjalin hubungan yang
saling menghargai satu sama lain, akan jauh terasa lebih bermakna.

Halaman 13 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

16. Munculnya disintegrasi yang mengancam persatuan dan keutuhan bangsa tidak hanya
diakibatkan oleh ancaman luar seperti ancaman militer saja. Akan tetapi, sikap dari
dalam diri seperti perbuatan diskriminasi, ujaran kebencian, dan rasisme bagai api yang
menyulut dan siap meledak. Sikap-sikap yang perlu dihindari tersebut bertolak dengan
pengamalan Pancasila sila ke …

A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima
Pembahasan : ( B )
Sikap diskriminasi merupakan sikap yang bertentangan dengan sila kedua Pancasila,
'Kemanusiaan yang Adil dan Beradab'.
Pilar Negara ( 8 Soal )
Pancasila ( 2 soal )
17. Pancasila sebagai pilar negara yang diyakini dan dipegang teguh saat ini mengalami
dinamika dan proses sejarah yang panjang. Momen perumusan Pancasila berikut yang
sesuai dengan pengamalan sila keempat adalah …

A. Pengubahan sila pertama Pancasila menjadi 'Ketuhanan yang Maha Esa'


B. Kesepakatan pengubahan sila pertama dengan mempertimbangkan seluruh
golongan
C. Digunakannya kata 'kerakyatan' sebagai pengganti kesejahteraan sosial pada sila
keempat
D. Ditetapkannya Pancasila sebagai dasar negara
E. Pancasila dijadikan sebagai pandangan hidup dan jiwa bangsa
Pembahasan : ( B )
Sila pertama Pancasila, yang sebelumnya berbunyi 'Ketuhanan dengan kewajiban
menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya' atas kesepakatan bersama
diubah menjadi 'Ketuhanan yang Maha Esa' meski mengalami perjalanan panjang.

Halaman 14 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Dalam perumusan tersebut Muhammad Hatta menjelaskan bahwa tidak adanya


perbedaan pokok dasar negara baik untuk agama Islam dan bukan Islam.

Dalam hal ini, menghargai keputusan bersama meskipun bertentangan dengan


keputusan pribadi dan golongan merupakan pengamalan sila keempat.

18. Garuda Pancasila sebagai lambang negara dirancang oleh Sultan Hamid II dengan
penyesuaian dan perubahan hingga menemukan titik temu yang sesuai dengan jati diri
dan ideologi bangsa. Selama melaksanakan perubahan desain lambang negara Pancasila,
Sultan Hamid II tetap bekerja keras dan tetap berkarya dengan mengerahkan seluruh
kemampuan yang ia miliki. Semangat bekerja keras yang selalu hidup dalam jiwa Sultan
Hamid II merupakan pengamalan Pancasila sila ke …
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima
Pembahasan : ( E )
A. Berikut merupakan implementasi Pancasila sila kelima sesuai dengan TAP MPR No.
I/MPR/2003
B. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan
kekeluargaan dan kegotongroyongan;
C. Mengembangkan sikap adil kepada sesama;
D. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban;
E. Menghormati hak orang lain;
F. Suka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri;
G. Tidak menggunakan hak milik untuk usaha-usaha yang bersifat pemerasan kepada
orang lain;
H. Tidak menggunakan hak milik untuk hal-hal yang bersifat pemborosan dan gaya
hidup mewah;

Halaman 15 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

I. Tidak menggunakan hak milik untuk bertentangan dengan atau merugikan


kepentingan umum;
J. Suka bekerja keras
K. Suka menghargai hasil karya orang lain yang bermanfaat bagi kemajuan dan
kesejahteraan bersama;
L. Suka melakukan kegiatan dalam rangka mewujudkan kemajuan yang merata dan
berkeadilan sosial;
Bhinneka Tunggal Ika ( 2 Soal )

19. Desa Balun, yang terletak di Lamongan, Jawa Timur, disebut sebagai Desa Pancasila
karena kehidupan warga beragama Kristen, Hindu, dan Islam yang dapat berjalan
berdampingan. Antar umat beragama saling membantu dan bergotong-royong di kala
masing-masing umat merayakan hari besarnya. Misalnya saja warga yang membantu
saat tradisi ogoh-ogoh menjelang Nyepi, membantu lancarnya jalannya ibadah natal,
dan menghormati yang berpuasa saat Ramadhan tiba. Sikap mengembangkan rasa yang
sama di atas Bhinneka Tunggal Ika merupakan pengamalan dari sila …
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima
Pembahasan : ( C )
Rasa yang sama, rasa yang satu merupakan persatuan yang wajib dikembangkan di
setiap golongan umat beragama. Sikap mengembangkan rasa persatuan merupakan
pengamalan sila ketiga ‘Persatuan Indonesia’.
Berdasarkan TAP MPR No.1/MPR/2003, implementasi butir-butir Pancasila sila ketiga
(Persatuan Indonesia) antara lain:
a. Menempatkan persatuan, kesatuan, serta kepentingan dan keselamatan bangsa
dan negara sebagai kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi dan
golongan;

Halaman 16 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

b. Sanggup dan rela berkorban untuk kepentingan negara dan bangsa apabila
diperlukan;
c. Cinta kepada tanah air dan bangsa;
d. Bangga berkebangsaan dan bertanah air Indonesia;
e. Memelihara ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi,
dan keadilan sosial;
f. Mengembangkan persatuan Indonesia atas dasar Bhinneka Tunggal Ika
g. Memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa

20. Malam tirakatan menjelang kemerdekaan merupakan salah satu tradisi untuk refleksi
dan mengenang jasa para pahlawan yang telah berjuang. Malam tirakatan merupakan
sarana untuk mempersatukan warga di lingkungan masyarakat. Semangat bekerja sama
yang mencerminkan kegotongroyongan merupakan pengamalan Pancasila sila ke ...
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima
Pembahasan : ( E )
Sikap kegotongroyongan merupakan pengamalan Pancasila sila kelima.
Berikut merupakan implementasi Pancasila sila kelima sesuai dengan TAP MPR No.
I/MPR/2003 :
A. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan
kekeluargaan dan kegotongroyongan;
B. Mengembangkan sikap adil kepada sesama;
C. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban;
D. Menghormati hak orang lain;
E. Suka memberi pertolongan kepada orang lain agar dapat berdiri sendiri;
F. Tidak menggunakan hak milik untuk usaha-usaha yang bersifat pemerasan kepada
orang lain;

Halaman 17 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

G. Tidak menggunakan hak milik untuk hal-hal yang bersifat pemborosan dan gaya
hidup mewah;
H. Tidak menggunakan hak milik untuk bertentangan dengan atau merugikan
kepentingan umum;
I. Suka bekerja keras
J. Suka menghargai hasil karya orang lain yang bermanfaat bagi kemajuan dan
kesejahteraan bersama;
K. Suka melakukan kegiatan dalam rangka mewujudkan kemajuan yang merata dan
berkeadilan sosial;

UUD 1945 ( 2 soal )


21. Berikut ini merupakan empat hal dalam kenegaraan yang tidak bisa diubah dalam
amandemen kecuali …

A. Bunyi pembukaan UUD 1945


B. Tidak diberlakukannya sistem presidensil
C. Bentuk negara NKRI
D. Indonesia sebagai negara hukum
E. Bank sentral
Pembahasan : ( E )
Adapun perekonomian nasional, kesejahteraan sosial, mata uang, dan bank sentral
merupakan bagian yang pernah di amandemen yaitu pada amandemen keempat.
Adapun amandemen keempat mengubah 2 bab dan 13 pasal antara lain pasal 2, pasal
3, pasal 6A, pasal 8, pasal 11, pasal 16, pasal 23 B, pasal 23 D, pasal 24, pasal 31, pasal
32, pasal 33, dan pasal 34.

22. Bangsa Indonesia memperoleh kemerdekaan dengan perjuangan, pertumpahan darah


para pahlawan, dan pengorbanan. Perjuanganlah yang menghantarkan bangsa Indonesia
pada kedaulatannya dan kemerdekaannya. Makna perjuangan dan pengorbanan
kemerdekaan tercantum dalam pembukaan UUD 1945 alinea …

Halaman 18 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima
Pembahasan : ( B )
Bunyi pembukaan UUD 1945 alinea kedua adalah sebagai berikut:
“Dan perjuangan kemerdekaan Indonesia telah sampailah kepada yang berbahagia,
dengan selamat sentosa menghantarkan rakyat Indonesia ke depan pintu gerbang
kemerdekaan Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil, dan makmur. “

NKRI ( 2 soal )
23. Berikut yang bukan merupakan prinsip-prinsip NKRI adalah …

A. Bentuk negara republik


B. Kedaulatan berada di tangan rakyat
C. Melaksanakan demokrasi
D. Pemimpin negara bukan pemimpin pemerintahan
E. Keutuhan kebudayaan dan suku yang beraneka ragam
Pembahasan : ( D )
Presiden Republik Indonesia dalam kedudukannya menjabat sebagai baik kepala negara
maupun kepala pemerintahan.

24. Menjaga keutuhan NKRI dapat dikembangkan dalam kehidupan sehari-hari, terutama
bagi kaum pemuda. Salah satunya adalah dengan mengembangkan pergaulan yang tidak
memandang suku, agama, golongan, dan ras. Karang Taruna dapat dikelola sebagai
sarana mengembangkan pergaulan yang sehat di antara kaum muda. Sikap
mengembangkan pergaulan merupakan pengamalan Pancasila sila ke …

A. Pertama
B. Kedua

Halaman 19 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

C. Ketiga
D. Keempat
E. Kelima
Pembahasan : ( C )
Sikap mengembangkan pergaulan merupakan pengamalan sila ketiga ‘Persatuan
Indonesia’.
Berdasarkan TAP MPR No.1/MPR/2003, implementasi butir-butir Pancasila sila ketiga
(Persatuan Indonesia) antara lain:
A. Menempatkan persatuan, kesatuan, serta kepentingan dan keselamatan bangsa
dan negara sebagai kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi dan
golongan;
B. Sanggup dan rela berkorban untuk kepentingan negara dan bangsa apabila
diperlukan;
C. Cinta kepada tanah air dan bangsa;
D. Bangga berkebangsaan dan bertanah air Indonesia;
E. Memelihara ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi,
dan keadilan sosial;
F. Mengembangkan persatuan Indonesia atas dasar Bhinneka Tunggal Ika
G. Memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa

Bahasa Indonesia (6 soal)


25. Penulisan kata serapan dalam bahasa asing berikut ini yang benar adalah …

A. Doa adalah kekuatan bagi mereka yang terzholimi.


B. India merupakan salah satu negara di kawasan Asia Selatan yang mendorong
berkiprahnya astronot dan antariksawan.
C. Komposisi serat seimbang yang dikonsumsi anak yang adekuat akan membantu
berkembangnya sistem pencernaan.
D. Pada masa pandemi, peternak ikan hias sukses mengembangbiakkan ikan spesies
baru dalam aquarium.
E. Perilaku orang tak dikenal itu sungguh absur.

Halaman 20 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan : ( C )
Adekuat merupakan penulisan serapan dari kata adequate (bahasa Inggris).

terzholimi - terzalimi
astronaut - astronaut
aquarium - akuarium
absurd - absurd

26. Purnomo adalah seorang dokter spesialis jantung dan pembuluh darah yang juga
menamatkan pendidikan S2 Magister Kesehatan Masyarakat. Penulisan gelar yang tepat
adalah …

A. Dr. Purnomo, Sp.JT, M.KES


B. Dr. Purnomo, Sp.JT, M. Kes
C. dr. Purnomo, Sp.JT, M.K.M
D. dr Purnomo, Sp.JT, M. Kes
E. dr. Purnomo, Sp.JT, M.K.M
Pembahasan : ( E )
Penulisan gelar dokter ditulis dengan huruf kecil.
Gelar untuk spesialis jantung dan pembuluh darah adalah Sp.JT.
Gelar untuk Magister Kesehatan Masyarakat adalah M.K.M, sedangkan gelar untuk
magister kesehatan adalah M.Kes.

27. Penulisan bilangan yang benar sesuai dengan kaidah PUEBI adalah …

A. Jenderal melakukan penyelamatan sebanyak 4 kali.


B. Sebanyak tujuh puluh enam jiwa menjadi korban dalam insiden tersebut.
C. Nominal uang selisih yang dilaporkan adalah Rp. 5.000,-
D. Alamat kantor yang bersangkutan adalah Jl. Teuku Umar.
E. Perkembangan teknologi akan mencapai puncaknya sejak abad ke-21.
Pembahasan : ( E )

Halaman 21 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Penulisan tahun dapat ditulis romawi, abad XXI atau abad ke-21.
Apabila bilangan dinyatakan dalam satu atau dua kata, ditulis dengan huruf. Contoh:
empat kali.
Apabila lebih dari dua kata, ditulis dengan bilangan. Contoh : 59,61, dan lain-lain.
Penulisan mata uang rupiah Rp 5.000,00 (koma nol nol).

Bacaan untuk no. 28

Guru Besar Ilmu Ekonomi Pertanian Universitas Lampung Wan Abbas Zakaria juga
menilai, cita-cita untuk menyejahterakan petani di Lampung tidak cukup hanya dengan
pembangunan infrastruktur bendungan. Petani juga membutuhkan kebijakan stabilitas
harga. Selama ini, petani kerap merugi karena saat panen harga jual padi anjlok,
sementara harga benih dan pupuk cenderung naik.
(Sumber: kompas.id, diakses pada 10 September 2021)

28. Gagasan utama paragraf tersebut adalah …

A. Infrastruktur belum cukup untuk kesejahteraan petani.


B. Poin penting kesejahteraan petani adalah stabilitas harga.
C. Ruginya petani karena harga anjlok.
D. Kenaikan harga benih dan pupuk penyebab harga padi merosot.
E. Macam-macam kerugian petani.
Pembahasan : ( A )
Gagasan utama merupakan kalimat dasar atau kalimat utama yang menjadi dasar
sebelum kalimat-kalimat penjelas lainnya dikembangkan.
Pada gagasan utama terdapat topik utama permasalahan yang dapat berdiri sendiri.
Dalam paragraf ini, gagasan utama terletak di awal kalimat.

Bacaan untuk no. 29

Halaman 22 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Dilansir dari laman resmi Kominfo, aplikasi Peduli Lindungi disebutkan sangat
aman dari phishing dan malware. Aplikasi Peduli Lindungi dapat diunduh melalui App
Store dan PlayStore. "Aplikasi PeduliLindungi sendiri telah ditetapkan dalam Keputusan
Menteri Kominfo Nomor 171 Tahun 2020 sebagai dasar penyelenggaraan tracing,
tracking dan fencing melalui infrastruktur, sistem dan aplikasi telekomunikasi untuk
mendukung Surveilans Kesehatan melengkapi Keputusan Menteri Komunikasi dan
Informatika sebelumnya yaitu Keputusan Menteri Kominfo No. 159 Tahun 2020," tulis
keterangan resmi Kominfo.
(Sumber: kompas.com, diakses pada 10 September 2021)

29. Kata bahasa asing phising dapat diserap dalam kata bahasa Indonesia baku …

A. Pembajakan
B. Pencurian
C. Penyamaran
D. Penggantian
E. Penipuan
Pembahasan : ( C )
Phising adalah mendapatkan informasi seseorang dengan pengelabuhan, penyaruan,
atau penyamaran.
Menurut KBBI, penyaruan adalah proses, cara, perbuatan menyaru, penyamaran,
perbuatan yang dipakai untuk menemukan maksud yang sebenarnya.

30. Seorang kasir memindai barcode supaya harga yang harus dibayarkan muncul di
tampilan layar.
Kata serapan barcode sesuai kaidah bahasa Indonesia yang benar adalah ….

A. Kode barang
B. Kode tagihan
C. Kode harga
D. Kode batang

Halaman 23 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

E. Kode angka
Pembahasan : ( D )
Kode batang merupakan penulisan baku dari barcode.

31. FEODAL = ….
A. Pribumi
B. Konservatif
C. Modern
D. Berkembang
E. Terpadu
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B
Feodal adalah istilah yang berarti aristokratis; kolot; konservatif
32. SAHAYA = ….
A. Pegawai
B. Abdi
C. Pekerja
D. Rakyat
E. Jelata
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B
Sahaya memiliki padanan kata pelayan; pembantu; pesuruh; abdi
33. IMBESIL × ……
A. Tumpul
B. Lambat
C. Spesial
D. Pandai
E. Sukar
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
Imbesil adalah istilah psikologi yang berarti ‘keadaan di mana seseorang mempunyai
kemampuan berpikir yang sangat rendah. Lawan katanya adalah pandai
34. SUSILA × ….

Halaman 24 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

A. Terbuka
B. Vulgar
C. Adab
D. Norma
E. Tatanan
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B
Susila berarti ‘baik budi bahasanya; beradab; sopan’. Lawan katanya adalah vulgar yang berarti
‘tidak sopan’
35. ….. : SUSU = CINCIN : ….
A. sapi – jari
B. cokelat – bundar
C. gelas – emas
D. jus – kalung
E. kaleng – indah
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
Hubungan “asosiasi”. Jus dan susu itu setara sebagai golongan minuman. Adapun cincin setara
dengan kalung sebagai perhiasan
36. JEPANG : YEN : KIMONO = …. : …. : ….
A. Meksiko : gulden : sombrero
B. India : rupee : sari
C. Malaysia : ringgit : topi
D. Thailand : bath : angkara
E. Amerika serikat : lima : dolar
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B
Soal “asosiasi”. Negara jepang memiliki mata uang yen dan mempunyai pakaian tradisional
kimono. Jadi, jawaban yang tepat adalah india memiliki mata uang rupee dan memiliki pakaian
tradisional sari
37. MUAL : …. = …. = MENGADUH
A. perut – kepala
B. obat – rumah sakit

Halaman 25 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

C. masuk angina – batuk


D. muntah – sakit
E. muntah – pusing
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
Hubungan “aksi-reaksi”. Reaksi dari mual adalah muntah dan mengaduh adalah reaksi dari sakit
38. Jika Neni juara kelas, maka ia dibelikan hadiah oleh ibu
Jika Neni dibelikan hadiah oleh ibu, maka ia dibelikan hadiah oleh ayah
Neni tidak dibelikan hadiah oleh ayah
Kesimpulannya adalah ….
A. Neni juara kelas
B. Neni juara kelas, tetapi tidak dibelikan hadiah oleh ibu
C. Neni dibelikan hadiah oleh ibu
D. Neni tidak dibelikan hadiah oleh nenek
E. Neni tidak juara kelas
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah E
𝑃→𝑄
𝑄→𝑅 +
𝑃→𝑅
~𝑅 +
~𝑃
Kesimpulan
Neni tidak juara kelas
39. Semua anak pandai bermain basket
Sebagian anak pandai bermain bulu tangkis
Sebagian anak yang pandai bermain bulu tangkis juga pandai bermain tenis
Kesimpulannya adalah ….
A. Semua anak pandai bermain tenis
B. Sebagian anak pandai bermain basket, bulu tangkis, dan tenis
C. Anak yang pandai bermain tenis tentu pandai bermain bulu tangkis
D. Sebagian anak pandai bermain basket
E. Semua anak pandai bermain bulu tangkis dan tenis

Halaman 26 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B
Semua anak pandai bermain basket
Sebagian anak pandai bermain bulu tangkis
Sebagian anak yang pandai bermain bulu tangkis juga pandai bermain tenis
Kesimpulan:
Sebagian anak pandai bermain basket, bulu tangkis, dan tenis
40. Semua siswa perempuan SMPN 1 Yogyakarta suka bermain voli
Sebagian siswa perempuan tidak suka bermain basket
Anisa adalah siswa SMPN 1 Yogyakarta
Kesimpulannya adalah ….
A. Anisa suka bermain voli
B. Anisa pasti suka bermain basket
C. Bisa saja Anisa suka bermain voli
D. Belum tentu Anisa suka bermain voli
E. Anisa pasti bermain basket
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah A
Semua siswa perempuan SMPN 1 Yogyakarta suka bermain voli
Sebagian siswa perempuan tidak suka bermain basket
Anisa adalah siswa SMPN 1 Yogyakarta
Kesimpulan
Anisa suka bermain voli
41. Nia memiliki pulpen dengan 5 warna yaitu hitam, merah, hijau, ungu, dan biru. Pulpen
tersebut ia gunakan untuk menulis mata pelajaran yang ia pelajari. Untuk matematika ia
suka menggunakan warna biru, ia tidak akan menggunakan warna hijau untuk pelajaran
bahasa Inggris dan kimia. Mungkin ia akan menggunakan warna ungu untuk pelajaran
Bahasa Inggris atau fisika. Dalam buku tulis kimianya tidak ada satu huruf pun yang ia tulis
dengan warna hitam. Warna hitam hanya ia gunakan untuk menulis buku geografi.
Jadwal besok di kelas Nia tidak ada pelajaran Bahasa Inggris dan Fisika, maka ia tidak perlu
membawa pulpen berwarna ….
A. Merah dan ungu
B. Hijau dan biru

Halaman 27 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

C. Hijau dan ungu


D. Merah dan biru
E. Hitam dan ungu
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah C
Pelajaran Warna pulpen
Kimia Merah
Matematika Biru
Fisika Hijau
Geografi Hitam
Bahasa Inggris Ungu
Jika jadwal besok di kelas Nia tidak ada pelajaran Bahasa Inggris dan Fisika, maka ia tidak perlu
membawa pulpen berwarna hijau dan ungu
42. Muji adalah anak dari pasangan Fatimah dan Daroji. Muji memiliki adik yang bernama Pri.
Pada umur 25 tahun Muji menikah dengan Sakdiah yang usianya 2 tahun lebih muda
darinya. Dari pernikahannya ia memiliki 2 anak yaitu Titi (anak pertamanya) dan Upeh anak
keduanya. Daroji memiliki ayah yang bernama Arif serta memiliki adik yang bernama Kumedi
dimana selisih usia dengannya hanya 3 tahun.
“Pri adalah anak Kumedi”
Pernyataan tersebut salah, mkaka yang benar adalah ….
A. Pri adalah sepupu Kumedi
B. Pri adalah keponakan Kumedi
C. Pri adalah istri Kumedi
D. Pri adalah saudara Kumedi
E. Pri adalah adik Kumedi
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B

Arif

Fatimah Daroji Kumedi

Sakdiyah Muji Pri

Titi Upeh Halaman 28 | 72


Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Jadi, Pri adalah keponakan Kumedi


43. Bu Kuni adalah guru sekaligus ibu rumah tangga yang sangat aktif. Ia bangun pagi setiap hari
jam 04.00. segera ia lakukan Shalat Subuh. Setelahnya ia memasak. Bersamaan dengan
memasak ia akan mencuci baju. Sebelum menjemur baju, ia akan menyapu. Mandi pagi akan
ia lakukan setelah semua pekerjaan rumah selesai. Ia akan berangkat mengajar setelahnya.
Pekerjaan menjemur baju ada di urutan waktu ke ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
Urutan Pekerjaan
1 Shalat Subuh
2 Memasak, mencuci baju
3 Menyapu
4 Menjemur baju
5 Mandi
6 Mengajar
Jadi, pekerjaan menjemur baju ada di urutan keempat
44. 31 60 89 118 147 ….
A. 164
B. 176
C. 178
D. 190
E. 222

Halaman 29 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B
+58 + 58

31 60 89 118 147 176

+58 + 58

45. 2 − 4 − 1 … 5 − 1 2 1
A. -9
B. -4
C. -3
D. -2
E. -1
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
2 −4 −1 −2 5 −1 2 1

−6 +3 −1 +7 −6 +3 −1

46. 𝑈 𝑆 𝑆 𝑄 𝑄 𝑂 …
A. 𝑂
B. 𝑃
C. 𝑄
D. 𝑅
E. 𝑆

Halaman 30 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah A
𝑈 𝑆 𝑆 𝑄 𝑄 𝑂 𝑶

−2 +0 −2 +0 −2 +0
47. 𝐴 𝐷 … 𝐽 𝑀 𝑃 𝑆
A. 𝐸
B. 𝐹
C. 𝐺
D. 𝐻
E. 𝐽
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah C
𝐴 𝐷 𝐺 𝐽 𝑀 𝑃 𝑆
ai
+3 +3 +3 +3 +3 +3
48. Jika 64 + 64 + 64 + 64 + 64 + 64 = (2 × 𝑎)𝑛 , dengan 𝑎 dan 𝑛 biIangan bulat, maka nilai
𝑎 + 𝑛 ….
A. 3
B. 4
C. 5
D. 8
E. 9
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
64 + 64 + 64 + 64 + 64 + 64 = (2 × 𝑎)𝑛
↔ 6. 64 = (2 × 𝑎)𝑛
↔ 65 = (2 × 𝑎)𝑛
↔ (2 × 3)5 = (2 × 𝑎)𝑛
Nilai 𝑎 = 3, 𝑛 = 5
Jadi, 𝑎 + 𝑛 = 3 + 5 = 8
49. Nilai dari (1,333 … )2 − (0,666 … )2 adalah ….
1
A. 3

Halaman 31 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

2
B. 3

C. 1
4
D. 3
5
E. 3

Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
Ingat :
𝑎
0, 𝑎𝑎𝑎 … =
9
𝑎𝑏
0, 𝑎𝑏𝑎𝑏𝑎𝑏 … =
99

(1,333 … )2 − (0,666 … )2
6 2
= (1 + 0,333)2 − ( )
9
3 2 2 2
= (1 + ) − ( )
9 3
4 2 2 2
=( ) −( )
3 3
4 2 4 2
= ( + )( − )
3 3 3 3
2 4
= 2( ) =
3 3
50. 35% dari suatu bilangan sama dengan 25% dari bilangan lainnya. Jika rata-rata kedua
bilangan tersebut adalah 240, maka selisih bilangan tersebut adalah ...

A. 20
B. 40
C. 60
D. 80
E. 100
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
35% 𝑥 = 25% 𝑦
5
𝑥= 𝑦
7

Halaman 32 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

𝑥+𝑦
= 240
2
5
7 𝑦 + 𝑦 = 240
2
12
𝑦 = 480
7
𝑦 = 280
5 5
𝑥 = 𝑦 = . 280 = 200
7 7

𝑦 − 𝑥 = 280 − 200 = 80

51. Jika 𝑥 = harga cetak/print 5 buku 160 halaman dengan harga Rp 100/lembar dan 𝑦 = harga
cetak/print 20 buku 60 halaman dengan harga Rp 80/lembar maka
A. 𝑥 > 𝑦
B. 𝑥 < 𝑦
C. 𝑥 = 𝑦
D. 𝑥 dan 𝑦 tidak dapat ditentukan
E. 2𝑥 > 2𝑦
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah B
𝑥 = harga cetak/print 5 buku 160 halaman dengan harga Rp 100/lembar
= 5 × 160 × 100 = 80.000
𝑦 = harga cetak/print 20 buku 60 halaman dengan harga Rp 80/lembar
= 20 × 60 × 80 = 96.000
Jadi, 𝑥 < 𝑦
1 1 1 1
52. Jika 𝑥 = 13 + 14 dan 𝑦 = 15 + 16 maka ….

A. 𝑥 > 𝑦
B. 𝑥 < 𝑦
C. 𝑥 = 𝑦
D. 𝑥 dan 𝑦 tidak dapat ditentukan
E. 2𝑥 < 2𝑥𝑦
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah A
Ingat: Untuk pembilang yang sama, semakin besar penyebutnya maka pecahan semakin kecil

Halaman 33 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

1 1 1 1
𝑥 = 13 + 14 dan 𝑦 = 15 + 16
1 1
>
13 15
1 1
>
14 16
Maka
1 1 1 1
+ > +
13 14 15 16
Jadi, 𝑥 > 𝑦
53. Dalam sebuah perusahaan, satu pekerjaan dapat diselesaikan oleh 10 pegawai tetap dalam
waktu 1 jam, dan dapat dikerjakan oleh 15 pegawai magang dalam waktu 2 jam. Bila
pekerjaan dilakukan oleh 5 orang pegawai tetap dari 3 orang pegawai magang, maka berapa
waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan tersebut?
A. 85 menit
B. 90 menit
C. 100 menit
D. 103 menit
E. 105 menit
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah C
Pegawai tetap Lama waktu
10 1
5 𝑥

Karena perbandingan terbalik, maka


10 𝑥
= →𝑥=2
5 1

Pegawai magang Lama waktu


15 2
3 𝑦
Karena perbandingan terbalik, maka
15 𝑦
= → 𝑦 = 10
3 2

Halaman 34 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Misal waktu yang dibutuhkan bila pekerjaan dilakukan oleh 5 orang pegawai tetap dari 3 orang
pegawai magang adalah 𝑡
1 1 1 1 1 10 + 2 12
= + = + = =
𝑡 𝑥 𝑦 2 10 20 20
20 10 10
𝑡= = jam = × 60 menit = 100 menit
12 6 6
54. Jarak kota Yogyakarta dan Pati adalah 300 km. Dono berkendara dari Yogyakarta dengan
kecepatan 30 km/jam, sedangkan Kasino berkendara dari kota Pati ke Yogyakarta dengan
kecepatan 50 km/jam. Jika mereka berangkat pada waktu yang sama, yaitu pukul 09.10,
maka mereka akan berpapasan pada pukul ….
A. 12.22
B. 12.34
C. 12.38
D. 12.42
E. 12.55
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah E
jarak
waktu =
kecepatan
300 300 60 3 3
waktu = = =3 = 3 jam = 3 jam × 60 menit = 3 jam 45 menit
30 + 50 80 80 4 4
09.10
03.45 +
12.55
55. Taqia bersepeda dari kota A pada pukul 07.00. Jika kecepatan bersepedanya 8 km/jam, ia
diperkirakan akan sampai di tempat tujuan pada pukul 10.00. namun bila ia diharuskan
sampai pada pukul 09.00, maka kecepatan bersepedanya harus …. km/jam
A. 10
B. 11
C. 12
D. 15
E. 18
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah C

Halaman 35 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Waktu berangkat = 07.00


Kecepatan = 8 km/jam
Tiba = 10.00
Jika harus tiba pukul 09.00, maka kecepatannya:
8 × (10.00 − 07.00) 8 × 3
= = = 12 km/jam
09.00 − 07.00 2

56. Dalam satu grup WhatsApp alumni sekolah terdapat 100 anggota grup, 30 diantaranya aktif
meramaikan percakapan. Suatu saat diagendakan reuni, namun alumni yang hadir hanya
80% dari anggota grup yang aktif dan 10% anggota grup yang tidak aktif dalam percakapan.
Di lokasi reuni, masing-masing peserta bersalaman satu sama lain, kecuali 2 orang alumni
yang sedang mempersiapkan acara . Berapa banyak salaman yang terjadi pada acara reuni
tersebut?
A. 29
B. 84
C. 203
D. 304
E. 406
Pembahasan
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah E
Peserta yang hadir:
80% dari 30 anggota aktif = 24 dan 10% dari 70 anggota yang tidak aktif = 7 orang
Orang yang bersalaman = 24 + 7 – 2 = 29
29 𝑥 28
Jumlah salaman = 𝐶229 = 2
= 406

57. Tati menabung setiap hari mulai tanggal 7 Februari 2021 sampai 9 Mei 2021 sesuai dengan
tanggal ia menabung dikalikan Rp.1000,-. Misalnya pada tanggal 7 ia menabung Rp.7.000,-.
Berapa jumlah tabungan Tati?
A. 1.488.000
B. 1.420.000
C. 1.395.000
D. 1.391.000

Halaman 36 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

E. 1.346.000
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
Deret aritmatika
𝑛
𝑠𝑛 = (𝑎 + 𝑈𝑛 )
2

Tabungan Bulan Februari


22
7.000 + 8.000 + . . . + 28.000 = (7.000 + 28.000) = 385.000
2

Tabungan Bulan Maret


31
1.000 + 2.000 + 3.000 + . . . + 31.000 = (1.000 + 31.000) = 496.000
2

Tabungan Bulan April


30
1.000 + 2.000 + 3.000 + . . . + 30.000 = (1.000 + 30.000) = 465.000
2

Tabungan Bulan Mei


9
1000 + 2000 + . . . + 9.000 = (1.000 + 9.000) = 45.000
2

Total Tabungan
= 385.000 + 496.000 + 465.000 + 45.000 = 𝑅𝑝. 1.391.000

58. Terdapat kursi panjang untuk duduk 6 orang siswa yang akan difoto. Jika terdapat 2 siswa
yang selalu bercanda ketika berdampingan, sehingga kedua siswa tersebut diminta untuk
tidak berfoto berdampingan, maka banyak susunan foto siswa tersebut yang mungkin
adalah ….

A. 30
B. 60
C. 120
D. 240
E. 480

Halaman 37 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah E
Susunan foto yang dapat disusun dari 6 orang siswa
= 6! = 6 × 5 × 4 × 3 × 2 × 1 = 720

Susunan foto yang dapat disusun dari 6 orang siswa dimana 2 orang harus berdampingan
= 5! . 2! = 5 × 4 × 3 × 2 × 1 × 2 × 1 = 240

Susunan foto yang dapat disusun dari 6 orang siswa dimana 2 orang harus tidak berdampingan
= 720 − 240 = 480

59. Suatu kotak berisi sejumlah kelereng. Randi mengambil sepertiganya dan mengambil lagi
dua kelereng. Kemudian Sony mengambil setengah dari sisa kelereng di kotak, dan
meletakkan kembali tiga kelereng. Jika kelereng yang tersisa di kotak sebanyak 12 buah,
maka banyaknya kelereng mula-mula adalah ….

A. 12
B. 18
C. 24
D. 30
E. 36

Halaman 38 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
𝑥 = jumlah kelereng mula-mula
Sisa kelereng setelah diambil Randi
1 2
𝑥 − ( 𝑥 + 2) = 𝑥 − 2
3 3

Sisa kelereng setelah diambil Sony


1 2 1 1
( ( 𝑥 − 2)) + 3 = ( 𝑥 − 1) + 3 = 𝑥 + 2
2 3 3 3

Sisa bola dikotak setelah diambil Randi dan Sony adalah 12 bola
1
𝑥 + 2 = 12
3
1
𝑥 = 10
3
7𝑥 = 30

60. Dari 575 anggota dewan terpilih, sidang awal dihadiri dan dipimpin oleh anggota tertua dan
anggota termuda. Ada sejumlah anggota yang tidak hadir dalam sidang tersebut. Jika
anggota termuda tidak dihitung maka rata-rata usia anggota yang hadir menjadi 45,57.
Namun jika anggota tertua yang tidak dihitung maka rata-rata usia anggota yang hadir
menjadi 45,47. Jika pemimpin rapat tersebut terpaut usia 47 tahun, berapakah jumlah
anggota dewan yang tidak hadir?
A. 100 orang
B. 101 orang
C. 102 orang
D. 103 orang
E. 104 orang

Halaman 39 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D
Misal
• anggota termuda usianya m tahun,
• anggota tertua berusia t tahun,
• jumlahan usia anggota yang hadir lainnya adalah ∑𝑥 tahun
• jumlah dewan yang hadir h orang.
Maka
∑𝑥−𝑚
i. ℎ−1
= 45,57

∑𝑥 − 𝑚 = 45,57

∑𝑥−𝑡
ii. ℎ−1
= 45,47

∑𝑥 − 𝑡 = 45,47 (𝑛 – 1)
iii. 𝑡 – 𝑚 = 47
Dari (i) dan (ii)
∑𝑥 − 𝑚 = 45,57
∑𝑥 − 𝑡 = 45,47 (𝑛 – 1) -
−𝑚 + 𝑡 = 0,10 (ℎ – 1)
Dari (iii)
47 = 0,10 (𝑛 – 1)
(𝑛 – 1) = 470
𝑛 = 471 orang
Jadi jumlah anggota dewan yang tidak hadir = 575 – 471 = 104 orang
61. Carilah gambar yang berbeda.

A B C D E
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D

Halaman 40 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Perhatikan masing-masing objek yang ada pada tiap kotak. Terdapat empat objek yang berbeda
di tiap kotak, yaitu 1 kotak hitam, 1 kotak bersilangan, 1 kotak bergaris, dan 1 kotak berisi
segitiga. Semua gambar menunjukkan hal tersebut kecuali gambar D
62. Carilah gambar yang berbeda.v

A B C D E
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah A
Perhatikan letak warna hitam dan putih dalam kotak persegi panjang yang ada di tiap gambar.
Warna hitam letaknya di atas warna putih. Semua gambar menunjukkan hal tersebut kecuali
gambar A

63. Carilah gambar yang sesuai untuk melengkapi analogi gambar berikut.

A B C D E
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah D

Dua bangun segitiga saling dicerminkan, kemudian ditarik saling mendekat ke sisi bawah

Halaman 41 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Dua bangun persegi saling dicerminkan, kemudian ditarik saling mendekat ke sisi bawah
64. Carilah gambar yang sesuai untuk melengkapi analogi gambar berikut.

A B C D E
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah A

gambar hati diletakkan di luar, diperbesar, dan di dalamnya diletakkan bangun belah ketupat
kecil sedangkan lingkaran kecil ada di sisi kanan bangun (tidak ada perubahan warna)

Halaman 42 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

gambar lingkaran diletakkan di luar, diperbesar, dan di dalamnya diletakkan bangun segitiga
kecil sedangkan bangun segilima kecil ada di sisi kanan bangun (tidak ada perubahan warna)
65. Carilah gambar yang sesuai untuk melengkapi irama gambar berikut.

A B C D E
Pembahasan :
Jawaban yang tepat adalah A
Perhatikan bahwa tiap gambar pada baris ketiga adalah gabungan dua gambar yang berada
tepat di atasnya yang telah dihitamkan. Karena itu, jika gambar pada kotak kosong adalah
gabungan gambar dari kotak di atasnya, maka yang dihitamkan semuanya hanya semua bangun
yang disisi kiri, sementara yang kanan tetap polos

Halaman 43 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

TES KARAKTERISTIK KEPRIBADIAN

Profesionalisme ( 10 Soal )
66. Atasan Anda adalah adik tingkat Anda semasa berkuliah dulu. Sikap Anda adalah …
A. Mengenang masa-masa berkuliah dengan atasan Anda saat mengobrol santai
B. Peluang yang baik untuk merealisasikan ide
C. Bekerja sesuai prosedur namun berperilaku sebagai teman di luar pekerjaan
D. Memanfaatkan akses dengan baik namun tetap profesional
E. Memanfaatkannya untuk lebih menjalin keakraban

Pembahasan : ( C )
Poin penting yang perlu dipahami adalah meski memiliki hubungan personal
sebelumnya, hubungan profesional tetap harus diterapkan dalam dunia kerja. Jadilah
teman yang baik di luar pekerjaan, namun tetap berperilaku sesuai peraturan di
lingkungan kerja.

Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:

A. Mengenang masa-masa berkuliah dengan atasan Anda saat mengobrol santai


(skor 1)
B. Peluang yang baik untuk merealisasikan ide (skor 3)
C. Bekerja sesuai prosedur namun berperilaku sebagai teman di luar pekerjaan
(skor 5)
D. Memanfaatkan akses dengan baik namun tetap profesional (skor 4)
E. Memanfaatkannya untuk lebih menjalin keakraban (skor 2)

Halaman 44 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

67. Anda memiliki hubungan yang akrab dengan seorang teman di tempat kerja. Suatu
hari, teman Anda menawarkan vendor alat tulis perkantoran milik keluarganya. Sikap
Anda adalah …
A. Menerima penawarannya sebagai referensi
B. Menerima penawarannya namun menjelaskan jika saat ini belum ada pengadaan
tender alat tulis perkantoran
C. Menerima penawarannya dan meneruskan ke atasan
D. Menolak penawarannya dan meminta harga lebih murah dari kompetitor
E. Menolak penawarannya karena tidak memberikan uang imbalan

Pembahasan : ( B )
Menerima informasi penawaran dan proposal bukan berarti Anda langsung
menyetujuinya. Terima informasi yang masuk dan jelaskan bahwa saat ini vendor
alat tulis perkantoran masih sesuai kontrak dan belum terdapat informasi pergantian
vendor. Terima informasi sebagai referensi. Siapa pun informasi vendor yang masuk,
seleksi sesuai prosedur yang berlaku.

Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:

A. Menerima penawarannya sebagai referensi (skor 4)


B. Menerima penawarannya namun menjelaskan jika saat ini belum ada
pengadaan tender alat tulis perkantoran (skor 5)
C. Menerima penawarannya dan meneruskan ke atasan (skor 3)
D. Menolak penawarannya dan meminta harga lebih murah dari kompetitor (skor
2)
E. Menolak penawarannya karena tidak memberikan uang imbalan (skor 1)

68. Atasan saya meminta nota asli makan siang sebanyak dua lembar. Sikap saya
menanggapi perintah atasan tersebut adalah …
A. Memfotokopinya jika atasan membutuhkan arsip
B. Menanyakan peruntukan kedua nota asli tersebut
C. Menyediakan nota kosong dan meminta penjaga warung menulisnya
D. Meminta nota kosong untuk diisi sendiri
E. Meminta satu buah nota asli dan satu buah nota kosong

Pembahasan : ( B )

Halaman 45 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Meskipun berposisi sebagai bawahan, kita memiliki tanggung jawab untuk


melakukan filter perintah atasan sebelum dikoordinasikan kepada departemen lain.
Pastikan apa tujuan atasan meminta perintah yang kurang sesuai pada umumnya.

Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:


A. Memfotokopinya jika atasan membutuhkan arsip (skor 4)
B. Menanyakan peruntukan kedua nota asli tersebut (skor 5)
C. Menyediakan nota kosong dan meminta penjaga warung menulisnya (skor 3)
D. Meminta nota kosong untuk diisi sendiri (skor 1)
E. Meminta satu buah nota asli dan satu buah nota kosong (skor 2)

69. Atasan Anda meminta menjemput anak pulang sekolah saat Anda istirahat siang.
Sikap Anda adalah …
A. Menanyakan tepat jam berapa anak atasan perlu dijemput
B. Menanyakan mengapa tidak ada yang menjemput
C. Menolak dan mengarahkan atasan untuk memesan ojek daring
D. Menolak atasan dengan halus dan meminta sopir kantor menjemput
E. Menolak dengan halus dikarenakan istirahat makan siang

Pembahasan : ( C )
Anda tidak bertanggung jawab untuk mengurusi urusan pribadi atasan. Jika Anda
berada di posisi yang kurang nyaman untuk berkata tidak, tetap menolak namun
berikan alternatif ide agar permintaan atasan dapat teratasi tanpa mengganggu
urusan kerja.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Menanyakan tepat jam berapa anak atasan perlu dijemput (skor 2)
B. Menanyakan mengapa tidak ada yang menjemput (skor 3)
C. Menolak dan mengarahkan atasan untuk memesan ojek daring (skor 5)
D. Menolak atasan dengan halus dan meminta sopir kantor menjemput (skor 1)
E. Menolak dengan halus dikarenakan istirahat makan siang (skor 4)

70. Anda merasa bahwa Anda sulit untuk mempercayai orang lain. Anda merasa, jika
Anda mendelegasikan pekerjaan kepada orang lain, Anda tidak merasa puas.
Tanggapan Anda adalah …
A. Mencoba percaya kepada orang lain dengan memberikan tugas yang minim
risiko
B. Mencoba percaya kepada orang lain dengan memberikan tugas paling ringan
C. Mencoba percaya kepada orang lain dan menunggu apakah bisa dipercaya
D. Mencoba percaya kepada orang lain seratus persen
E. Mencoba percaya kepada orang lain dengan pemantauan penuh

Halaman 46 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan : ( C )
Tidak mudah rasanya saat memiliki rasa kurang percaya kepada orang lain. Namun,
mengerjakan semua pekerjaan Anda sendiri akan membuat Anda lebih rentan stres
dan tidak produktif. Belajar untuk mendelegasikan tugas dengan mengecek profil
seseorang di tempat kerja tersebut apakah dapat dipercaya atau tidak.

Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:


A. Mencoba percaya kepada orang lain dengan memberikan tugas yang minim
risiko (skor 4)
B. Mencoba percaya kepada orang lain dengan memberikan tugas paling ringan
(skor 3)
C. Mencoba percaya kepada orang lain dan menunggu apakah bisa dipercaya (skor
5)
D. Mencoba percaya kepada orang lain seratus persen (skor 1)
E. Mencoba percaya kepada orang lain dengan pemantauan penuh (skor 2)

71. Anda memiliki seorang atasan dengan suasana hati yang berubah. Di pagi hari,
atasan berperilaku ramah, namun tak berselang lama, ia tiba-tiba marah tanpa
alasan yang jelas. Sikap saya adalah …

A. Mempelajari pola pikir, kebiasaan, dan dinamika suasana hatinya


B. Mencari tahu makanan kesukaan atasan
C. Tidak mengajaknya berbicara untuk sementara waktu hingga suasana cukup
tenang
D. Meninggalkannya dan memberikan kesempatan untuk menenangkan suasana
hatinya
E. Memesan teh hangat dan meminta bagian pelayanan umum untuk meletakkan di
meja atasan

Pembahasan : ( A )
Memahami bagaimana karakter rekan kerja Anda, termasuk karakter atasan,
membuat Anda lebih adaptif untuk bersikap. Ketahui kebiasaan atasan, sikap, sifat,
dan hal-hal dalam pekerjaan yang pada umumnya membuat ia merasa kesal dan
marah.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Mempelajari pola pikir, kebiasaan, dan dinamika suasana hatinya (skor 5)
B. Mencari tahu makanan kesukaan atasan (skor 1)
C. Tidak mengajaknya berbicara untuk sementara waktu hingga suasana cukup
tenang (skor 4)

Halaman 47 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

D. Meninggalkannya dan memberikan kesempatan untuk menenangkan suasana


hatinya (skor 3)
E. Memesan teh hangat dan meminta bagian pelayanan umum untuk meletakkan
di meja atasan (skor 2)

72. Anda memiliki rekan kerja yang sering kali melemparkan kesalahannya kepada orang
lain, alih-alih meminta maaf dan mengintrospeksi diri. Respons Anda adalah …
A. Mengatakan yang sejujurnya dengan diplomatis
B. Membeberkan kronologi alur pekerjaan agar mengetahui di mana letak
pekerjaan
C. Meminta pandangan rekan satu timnya mengenai sifat rekan tersebut
D. Melaporkan kepada atasan untuk membentengi tim Anda
E. Mengondisikannya untuk bekerja sendiri

Pembahasan : ( B )
Agar mendapatkan sudut pandang objektif dan tidak memihak, beberkan kronologi
peristiwa kelalaian kerja baik dari sudut pandang Anda maupun sudut pandang tim
lain atau pihak yang berlawanan. Konfrontasi akan membuat titik celah kesalahan
menjadi lebih objektif untuk diselesaikan.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Mengatakan yang sejujurnya dengan diplomatis (skor 4)
B. Membeberkan kronologi alur pekerjaan agar mengetahui di mana letak
pekerjaan (skor 5)
C. Meminta pandangan rekan satu timnya mengenai sifat rekan tersebut (skor 3)
D. Melaporkan kepada atasan untuk membentengi tim Anda (skor 2)
E. Mengondisikannya untuk bekerja sendiri (skor 1)

73. Anda memiliki teman yang sulit diajak bekerja sama. Teman ini selalu
menggantungkan diri kepada kelompok dan minim kontribusi. Sikap Anda adalah …
A. Tidak melibatkannya dalam diskusi
B. Memintanya untuk membuat tayangan saja
C. Membiarkan terlebih dahulu apakah ia memiliki inisiatif
D. Mengajaknya sekali jika tidak menanggapi tinggalkan
E. Mendelegasikan tugas dengan porsi yang sama agar ia memiliki tanggung jawab

Pembahasan : ( D )
Buka komunikasi dengan mengajak rekan kerja Anda. Amati respons rekan dan
biarkan ia mengutarakan pendapatnya. Kemudian, biarkan ia melakukan inisiatif.
Karena dalam dunia kerja, semua sudah dianggap dewasa dan matang.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Tidak melibatkannya dalam diskusi (skor 1)

Halaman 48 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

B. Memintanya untuk membuat tayangan saja (skor 2)


C. Membiarkan terlebih dahulu apakah ia memiliki inisiatif (skor 4)
D. Mengajaknya sekali jika tidak menanggapi tinggalkan (skor 5)
E. Mendelegasikan tugas dengan porsi yang sama agar ia memiliki tanggung jawab
(skor 3)

74. Suasana bekerja yang profesional bagi saya adalah …


A. Tidak mudah tersinggung
B. Urusan personal tidak dibawa dalam urusan pekerjaan
C. Urusan personal dapat membantu lancarnya pekerjaan
D. Tidak tebang pilih
E. Ditaatinya SOP yang berlaku

Pembahasan : ( B )
Rumah adalah rumah. Kantor adalah kantor. Setiap urusan memiliki waktu dan
tempatnya tersendiri untuk diselesaikan. Meski dalam realitas akan menemukan
tantangan untuk menjadi profesional, memisahkan urusan pribadi dalam pekerjaan
akan membantu Anda lebih fokus dan tertata dalam bekerja.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Tidak mudah tersinggung (skor 2)
B. Urusan personal tidak dibawa dalam urusan pekerjaan (skor 5)
C. Urusan personal dapat membantu lancarnya pekerjaan (skor 1)
D. Tidak tebang pilih (skor 3)
E. Ditaatinya SOP yang berlaku (skor 4)

75. Sekarang, Anda bekerja dalam satu kantor yang sama dengan kerabat. Anda merasa,
bahwa Anda dapat berhasil bekerja di tempat tersebut karena prestasi Anda.
Namun, kerabat merasa bahwa Anda dapat bekerja merupakan bantuan darinya.
Sikap Anda adalah …
A. Menghubungkan kerabat dengan pihak HRD untuk klarifikasi
B. Bekerja seperti biasanya dan tidak memedulikannya
C. Bekerja sebaik mungkin untuk menunjukkan bahwa Anda mampu dan pantas
D. Menceritakan baik-baik proses seleksi kepada kerabat agar tidak terjadi
kesalahpahaman
E. Mengajak kerabat untuk bekerja dalam satu tim untuk menunjukkan potensi
Anda

Pembahasan : ( D )

Halaman 49 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Dikarenakan kesalahpahaman yang terjadi melibatkan urusan personal, maka


selesaikanlah dengan cara personal dengan yang bersangkutan terlebih dahulu. Baru
setelahnya menunjukkan informasi valid dari pihak lain yang objektif.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Menghubungkan kerabat dengan pihak HRD untuk klarifikasi (skor 4)
B. Bekerja seperti biasanya dan tidak memedulikannya (skor 2)
C. Bekerja sebaik mungkin untuk menunjukkan bahwa Anda mampu dan pantas
(skor 3)
D. Menceritakan baik-baik proses seleksi kepada kerabat agar tidak terjadi
kesalahpahaman (skor 5)
E. Mengajak kerabat untuk bekerja dalam satu tim untuk menunjukkan potensi
Anda (skor 1)

Sosial Budaya ( 7 Soal )


76. Anda memiliki atasan baru yang dua minggu ini di mutasi ke tempat Anda bekerja
sekarang. Berasal dari daerah dengan kebudayaan berbeda, beberapa kali Anda
cukup tersinggung atas ucapan atasan. Sikap Anda adalah …
A. Mengondisikan atasan untuk terbiasa dengan budaya tempat ia ditugaskan
sekarang
B. Menimpali dengan nada jengkel saat ditanya supaya atasan menyadarinya
C. Meminta rekan yang dekat dengan atasan untuk mengungkapkannya
D. Mencari tahu budaya luar daerah di internet, apakah sikap tersebut merupakan
tradisi mereka
E. Mengatakan bahwa Anda tidak nyaman saat suasana santai

Pembahasan : ( E )
Menyatakan ketidaknyamanan tentu diperbolehkan. Namun, pastikan untuk
membawanya ke dalam suasana netral agar tidak saling tersinggung dan hubungan
menjadi tidak retak.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Mengondisikan atasan untuk terbiasa dengan budaya tempat ia ditugaskan
sekarang (skor 3)
B. Menimpali dengan nada jengkel saat ditanya supaya atasan menyadarinya (skor
1)
C. Meminta rekan yang dekat dengan atasan untuk mengungkapkannya (skor 2)
D. Mencari tahu budaya luar daerah di internet, apakah sikap tersebut merupakan
tradisi mereka (skor 4)
E. Mengatakan bahwa Anda tidak nyaman saat suasana santai (skor 5)

Halaman 50 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

77. Anda memiliki tetangga baru. Tetangga Anda adalah sekeluarga yang terdiri dari
ayah, ibu, dan seorang anak kecil yang berusia satu tahun dua bulan. Di kala sore
hari, anak kecil ini tantrum dengan ekspresi berteriak-teriak sambil menangis dan
merengek meminta dibelikan mainan. Suara ini sangat mengganggu konsentrasi
Anda di kala bekerja dari rumah. Sikap Anda adalah …
A. Memarahi kedua orang tua anak tersebut
B. Memberikan uang dan jajanan kepada anak agar tenang
C. Menutup pintu dan menyetel musik ringan agar suasana kondusif
D. Memaklumi beginilah risiko tinggal di perumahan
E. Menegur kedua orang tua tersebut

Pembahasan : ( C )
Hidup bermasyarakat membuat kita harus memahami satu sama lain. Kendalikan
situasi tidak nyaman secara internal terlebih dahulu. Jika tetap tidak membuahkan
hasil dan terjadi secara berulang, bicarakan baik-baik dengan kedua orang tua anak
tersebut.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Memarahi kedua orang tua anak tersebut (skor 1)
B. Memberikan uang dan jajanan kepada anak agar tenang (skor 2)
C. Menutup pintu dan menyetel musik ringan agar suasana kondusif (skor 5)
D. Memaklumi beginilah risiko tinggal di perumahan (skor 3)
E. Menegur kedua orang tua tersebut (skor 4)

78. Anda dipercaya sebagai Ketua RT. Supaya warga dapat hidup berdampingan, Anda
mengusulkan agar diadakan kerja bakti bersama selama satu bulan sekali. Terutama
memasuki musim hujan kali ini, daun kering yang berguguran menyumbat saluran
sanitasi menyebabkan air menggenang hingga permukaan jalan. Namun, ajakan baik
yang Anda lakukan sepertinya belum mendapatkan sambutan yang hangat. Saat hari
pelaksanaan terhitung hanya tiga orang yang mau berpartisipasi. Hal ini dikarenakan
sebagian besar keluarga yang sibuk bekerja, sehingga merasa kelelahan untuk
melakukan kerja bakti. Sikap yang Anda lakukan adalah …
A. Mengundang tenaga harian untuk membantu dan mengupahkannya dari
jimpitan
B. Merawat tiga warga dengan ketekunan ini untuk mengajak warga yang lainnya
C. Membuat jadwal yang disesuaikan dengan kelonggaran warga untuk kerja bakti
bulan depan
D. Menyelesaikan kerja bakti semampunya
E. Menunggu hujan lebat agar warga yang tidak mengikuti kerja bakti merasakan
dampak kebanjiran

Halaman 51 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan : ( C )
Untuk agenda kegiatan kerja bakti selanjutnya, Anda dapat menanyakan
kesediaan sekaligus membuat jadwal di mana banyak warga yang longgar agar
partisipasi kegiatan kerja bakti dapat meningkat.

Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:

A. Mengundang tenaga harian untuk membantu dan mengupahkannya dari


jimpitan (skor 2)
B. Merawat tiga warga dengan ketekunan ini untuk mengajak warga yang lainnya
(skor 3)
C. Membuat jadwal yang disesuaikan dengan kelonggaran warga untuk kerja bakti
bulan depan (skor 5)
D. Menyelesaikan kerja bakti semampunya (skor 4)
E. Menunggu hujan lebat agar warga yang tidak mengikuti kerja bakti merasakan
dampak kebanjiran (skor 1)

79. Anda ditugaskan ke sebuah desa selama lima tahun lamanya. Pada kantor desa
setempat, Anda cukup kaget dengan jam pelayanan publik yang hanya berjalan satu
jam hingga dua jam lamanya. Tidak dipungkiri, kualitas sumber daya manusia cukup
minim dengan tipografi wilayah yang terpencil. Sikap Anda agar warga dapat lebih
terlayani dengan baik adalah …
A. Melakukan pengamatan selama satu minggu lamanya dengan hadir lebih awal
sesuai jam kerja normal
B. Menggali informasi kepada pekerja paling senior dengan masa kerja paling lama
mengenai budaya kerja di kantor tersebut
C. Sengaja datang lebih pagi agar bawahan Anda tersadar
D. Melakukan briefieng pagi agar pekerja memiliki semangat dalam bekerja
E. Mengecek seberapa banyak warga yang membutuhkan layanan publik

Pembahasan : ( A )
Sebelum merancang intervensi amati dan gali informasi sebanyak-banyaknya
mengenai realitas dunia kerja yang Anda sambangi. Dengan mengetahui kebiasaan
dan budayanya, Anda dapat menentukan langkah yang sesuai dengan permasalahan.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Melakukan pengamatan selama satu minggu lamanya dengan hadir lebih awal
sesuai jam kerja normal (skor 5)
B. Menggali informasi kepada pekerja paling senior dengan masa kerja paling lama
mengenai budaya kerja di kantor tersebut (skor 4)
C. Sengaja datang lebih pagi agar bawahan Anda tersadar (skor 1)

Halaman 52 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

D. Melakukan briefieng pagi agar pekerja memiliki semangat dalam bekerja (skor 2)
E. Mengecek seberapa banyak warga yang membutuhkan layanan publik (skor 3)

80. Setiap tahunnya, kantor Anda menerima magang kerja dari mahasiswa tingkat akhir
dari beberapa kampus ternama. Tanggapan saya mengenai hal tersebut adalah …
A. Tradisi yang sudah dilakukan selama bertahun-tahun
B. Kampus membutuhkan kantor Anda sebagai tempat magang
C. Mahasiswa tingkat akhir dapat mengetahui realitas kerja yang sebenarnya
D. Memanfaatkan ide dan idealisme mahasiswa sehubungan dengan permasalahan
pekerjaan di kantor sebagai referensi
E. Mendapatkan tenaga untuk hal-hal administratif seperti scan dokumen dan
fotokopi

Pembahasan : ( D )
Meski minim pengalaman, mahasiswa tingkat akhir masih memiliki idealism yang
tinggi dan ide-ide segar di bidang keilmuan. Mengajak diskusi mahasiswa bukan
berarti pekerja lebih rendah dari mahasiswa dan sebaliknya, akan tetapi
berkolaborasi untuk mencapai tujuan yang sama.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Tradisi yang sudah dilakukan selama bertahun-tahun (skor 2)
B. Kampus membutuhkan kantor Anda sebagai tempat magang (skor 3)
C. Mahasiswa tingkat akhir dapat mengetahui realitas kerja yang sebenarnya (skor
4)
D. Memanfaatkan ide dan idealisme mahasiswa sehubungan dengan permasalahan
pekerjaan di kantor sebagai referensi (skor 5)
E. Mendapatkan tenaga untuk hal-hal administratif seperti scan dokumen dan
fotokopi (skor 1)

81. Anda diterima sebagai pekerja penyuluh pertanian dan ditugaskan di sebuah desa
dengan pengetahuan di bidang pertanian yang cukup baik. Anda adalah seorang
lulusan baru yang belum memiliki pengalaman. Anda diminta untuk melakukan
penyuluhan. Namun, secara alamiah Anda merasa canggung dan kurang percaya diri.
Solusi yang Anda buat untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah …

A. Berlatih presentasi
B. Meminta supervisi atasan untuk pendampingan supaya kesalahan dapat
diminimalisasi
C. Melakukan survei mengenai langkah-langkah yang belum diaplikasikan
D. Mempelajari presentasi senior terdahulu

Halaman 53 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

E. Mempelajari ulang materi saat kuliah agar tepat sasaran

Pembahasan : ( C )
Melakukan penyuluhan di sebuah tempat yang sudah teredukasi dengan baik
merupakan sebuah tantangan. Cari tahu hal apa saja yang belum di maksimalkan
pada area pertanian desa tersebut dan selipkan cara-cara yang terbaru dan lebih
modern.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Berlatih presentasi (skor 3)
B. Meminta supervisi atasan untuk pendampingan supaya kesalahan dapat
diminimalisasi (skor 1)
C. Melakukan survei mengenai langkah-langkah yang belum diaplikasikan (skor 5)
D. Mempelajari presentasi senior terdahulu (skor 4)
E. Mempelajari ulang materi saat kuliah agar tepat sasaran (skor 2)

82. Kantor Anda sering menyelenggarakan acara yang bersifat seremonial. Tanggapan
Anda adalah …
A. Dana seremonial dapat dialihkan untuk dana intervensi permasalahan
B. Dapat digantikan secara virtual sehingga lebih hemat biaya
C. Dapat digantikan dengan acara virtual yang melibatkan masyarakat
D. Jika tidak diperlukan, diganti dengan refocusing anggaran Covid-19
E. Jika diperlukan, lakukan dengan efektif sesuai esensi

Pembahasan : ( E )
Hal pertama yang dilakukan adalah mengetahui sasaran kegiatan seremonial apakah
memang diperlukan atau tidak. Lakukan efisiensi semaksimal mungkin tanpa
mengurangi esensi dan alihkan dana atau refocusing jika acara seremonial tidak
diperlukan.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Dana seremonial dapat dialihkan untuk dana intervensi permasalahan (skor 3)
B. Dapat digantikan secara virtual sehingga lebih hemat biaya (skor 2)
C. Dapat digantikan dengan acara virtual yang melibatkan masyarakat (skor 1)
D. Jika tidak diperlukan, diganti dengan refocusing anggaran Covid-19 (skor 4)
E. Jika diperlukan, lakukan dengan efektif sesuai esensi (skor 5)

Pelayanan Publik ( 7 Soal )


83. Anda memiliki seorang bawahan yang kerap kali melakukan kesalahan pengetikan
nama. Kesalahan yang ia lakukan terhitung berkali-kali dan berulang kali pula Anda
melakukan revisi. Kesalahan pengetikan menyebabkan pelayanan lebih panjang,

Halaman 54 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

lebih lama, dan menghabiskan lebih banyak logistik. Sikap yang Anda lakukan adalah

A. Meluangkan waktu untuk memberikan pelatihan khusus di saat jam pelayanan


sepi
B. Monitoring pekerjaan secara berkala
C. Membuatkan contoh yang mudah dipahami dan mudah ditiru
D. Mengajarkannya dan memberikannya konsekuensi agar tidak ceroboh
E. Merotasi ke bagian lain

Pembahasan : ( A )
Kesalahan bawahan adalah tipikal kesalahan yang berulang. Luangkan waktu khusus
untuk membimbing bawahan hingga betul-betul memahami tugas dan tanggung
jawabnya. Berikan contoh sebagai pedoman, monitoring secara berkala, dan buat
konsekuensi agar ia lebih berhati-hati.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Meluangkan waktu untuk memberikan pelatihan khusus di saat jam pelayanan
sepi (skor 5)
B. Monitoring pekerjaan secara berkala (skor 3)
C. Membuatkan contoh yang mudah dipahami dan mudah ditiru (skor 4)
D. Mengajarkannya dan memberikannya konsekuensi agar tidak ceroboh (skor 2)
E. Merotasi ke bagian lain (skor 1)

84. Supaya pelayanan menjangkau semua kalangan, sistem pelayanan publik yang ideal
bagi Anda adalah …
A. Migrasi sistem seratus persen daring secara perlahan
B. Maksimalkan secara daring, namun juga sediakan sistem luring seefektif mungkin
bagi kalangan tertentu yang belum memiliki perangkat untuk daring
C. Dapat dilakukan baik secara daring maupun luring
D. Dilakukan secara daring untuk tahap pendaftaran dan antrean
E. Meminimalkan berkas fisik seperti fotokopi KTP

Pembahasan : ( B )
Migrasi sistem menuju sistem daring memang baik, efisien, cepat, dan hemat biaya.
Namun, pelayanan yang baik adalah pelayanan untuk semua kalangan. Tetap
sediakan akses pelayanan publik secara luring, namun arahkan secara daring bagi
masyarakat yang telah mampu dan memiliki akses.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Migrasi sistem seratus persen daring secara perlahan (skor 1)

Halaman 55 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

B. Maksimalkan secara daring, namun juga sediakan sistem luring seefektif


mungkin bagi kalangan tertentu yang belum memiliki perangkat untuk daring
(skor 5)
C. Dapat dilakukan baik secara daring maupun luring (skor 4)
D. Dilakukan secara daring untuk tahap pendaftaran dan antrean (skor 3)
E. Meminimalkan berkas fisik seperti fotokopi KTP (skor 2)

85. Ide yang akan saya lakukan untuk meminimalkan persyaratan fotokopi KTP meskipun
instansi saya tidak memiliki perangkat pembaca e-KTP adalah …

A. Meminta warga memfoto KTP dan mengirimkannya ke nomor kantor


B. Melakukan pemindaian dengan mesin pemindai atau scanner kantor dan
menghubungkannya ke komputer
C. Meminjam KTP warga dan hanya melakukan input NIK nya
D. Memfoto KTP dengan perangkat ponsel kantor
E. Meminta info NIK nya saja

Pembahasan : ( B )
Inovasi merupakan sikap kerja yang dibutuhkan dengan mendobrak keterbatasan
yang ada. Anda dapat memanfaatkan perangkat pemindai kantor dan
menyimpannya otomatis dalam folder khusus dan sewaktu-waktu Anda dapat
mencetaknya jika dibutuhkan.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Meminta warga memfoto KTP dan mengirimkannya ke nomor kantor (skor 1)
B. Melakukan pemindaian dengan mesin pemindai atau scanner kantor dan
menghubungkannya ke komputer (skor 5)
C. Meminjam KTP warga dan hanya melakukan input NIK nya (skor 3)
D. Memfoto KTP dengan perangkat ponsel kantor (skor 4)
E. Meminta info NIK nya saja (skor 2)

86. Anda menerima keluhan bahwa telepon kantor Anda sulit untuk dihubungi. Sikap
Anda adalah …
A. Mengecek perangkat telepon apakah dapat berfungsi dengan baik atau tidak
B. Menginformasikan nomor kantor lengkap dengan ekstensi yang dituju
C. Memperbanyak sumber daya pelayan publik
D. Memperbanyak ekstensi sambungan telepon agar lebih menjangkau kebutuhan
masyarakat
E. Melakukan briefieng pada penerima telepon pertama di kantor agar dapat
mengklasifikasi kebutuhan penelepon dan mengarahkan dengan tepat

Halaman 56 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan : ( A )
Hal pertama yang dilakukan saat menerima keluhan tersebut adalah mengecek
perangkat fisik apakah benar perangkat telepon tidak dapat berfungsi. Jika dapat
berfungsi dengan baik, lakukan briefieng pada penerima telepon pertama agar dapat
melakukan pelayanan yang terbaik.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Mengecek perangkat telepon apakah dapat berfungsi dengan baik atau tidak
(skor 5)
B. Menginformasikan nomor kantor lengkap dengan ekstensi yang dituju (skor 3)
C. Memperbanyak sumber daya pelayan publik (skor 1)
D. Memperbanyak ekstensi sambungan telepon agar lebih menjangkau kebutuhan
masyarakat (skor 2)
E. Melakukan briefieng pada penerima telepon pertama di kantor agar dapat
mengklasifikasi kebutuhan penelepon dan mengarahkan dengan tepat (skor 4)

87. Anda ditugaskan sementara untuk membuat konten sosial media yang secara garis
besar mewakili instansi. Anda merasa bahwa konten yang ada saat ini kurang
mengikuti perkembangan desain terkini. Namun, disisi lain Anda belum terlalu mahir
mengoperasikan perangkat lunak desain grafis. Langkah yang Anda lakukan
selanjutnya adalah …
A. Membuat desain tempelan menggunakan Microsoft word saja dan melakukan
tangkap layar kemudian
B. Mencari tahu aplikasi perangkat desain grafis yang lebih mudah dan user friendly
C. Menggunakan jasa freelance desain di internet agar lebih cepat
D. Meminta tolong kepada teman kuliah yang masih belum bekerja untuk
membuatnya
E. Menggabung-gabungkan desain yang sudah ada

Pembahasan : ( B )
Meski belum memiliki keterampilan desain grafis, terdapat banyak aplikasi
pembantu desain grafis yang mudah dioperasikan dengan petunjuk yang mudah
dipahami. Buat desain sederhana namun layak untuk disajikan sebagai publikasi
media.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Membuat desain tempelan menggunakan Microsoft word saja dan melakukan
tangkap layar kemudian (skor 4)
B. Mencari tahu aplikasi perangkat desain grafis yang lebih mudah dan user friendly
(skor 5)
C. Menggunakan jasa freelance desain di internet agar lebih cepat (skor 1)

Halaman 57 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

D. Meminta tolong kepada teman kuliah yang masih belum bekerja untuk
membuatnya (skor 2)
E. Menggabung-gabungkan desain yang sudah ada (skor 3)

88. Untuk mengurangi pemeriksaan berlapis, hal yang Anda lakukan dalam melayani
publik adalah …
A. Memperbolehkan diwakilkan dengan mencantumkan surat kuasa
B. Mengurangi berkas yang tidak perlu yang serumpun
C. Memastikan masyarakat melengkapi berkas yang didapatkan di tempat lain
terlebih dahulu
D. Membuat persyaratan lebih mudah dipahami masyarakat
E. Meminta bagian terdepan, seperti bagian keamanan misalnya untuk
mengarahkan lokasi pelayanan dan mengecek perlengkapan berkas

Pembahasan : ( D )
Dalam membuat ketentuan persyaratan, pastikan bahwa persyaratan mudah
dipahami oleh semua kalangan. Kemudian, lakukan filter terlebih dahulu pada garda
depan agar berkas yang Anda olah tidak perlu dilakukan pengecekan dari awal.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Memperbolehkan diwakilkan dengan mencantumkan surat kuasa (skor 1)
B. Mengurangi berkas tidak perlu yang serumpun (skor 2)
C. Memastikan masyarakat melengkapi berkas yang didapatkan di tempat lain
terlebih dahulu (skor 3)
D. Membuat persyaratan lebih mudah dipahami masyarakat (skor 5)
E. Meminta bagian terdepan, seperti bagian keamanan misalnya untuk
mengarahkan lokasi pelayanan dan mengecek perlengkapan berkas (skor 4)

89. Saat melakukan pelatihan kepada bawahan yang bertugas melayani publik, poin
penting yang Anda tekankan adalah …
A. Mempermudah masyarakat namun tetap sesuai prosedur
B. Cepat
C. Minim kesalahan
D. Ramah
E. Kreatif dalam menghadapi berbagai masalah yang dapat terjadi sewaktu-waktu

Pembahasan : ( A )
Buat persyaratan mudah untuk dipahami sehingga tidak terjadi pertanyaan berulang.
Kondisikan bagian pelayanan untuk dapat menyelesaikan beragam kemungkinan
persoalan yang mungkin muncul saat melayani masyarakat.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:

Halaman 58 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

A. Mempermudah masyarakat namun tetap sesuai prosedur (skor 5)


B. Cepat (skor 4)
C. Minim kesalahan (skor 2)
D. Ramah (skor 1)
E. Kreatif dalam menghadapi berbagai masalah yang dapat terjadi sewaktu-waktu
(skor 3)

Radikalisme ( 7 Soal )
90. Gerakan separatis berpotensi terjadi di wilayah perbatasan seperti wilayah terluar
dan terletak jauh dari pusat pemerintahan. Hal yang dapat Anda lakukan untuk
membuat bangsa dan negara tetap utuh adalah …
A. Tidak melakukan diskriminasi dan rasisme kepada saudara-saudara sebangsa
yang tinggal di lingkungan sekitar kita
B. Melaporkan akun sosial media yang diduga terpapar radikalisme
C. Melayangkan protes kepada orang yang mempengaruhi dan membuat opini
bersifat menjurus dan memecah belah
D. Membuat konten-konten persatuan dengan kreatif
E. Membuat petisi anti radikalisme

Pembahasan : ( A )
Menjaga lingkungan agar tidak terpecah belah tidak hanya tugas aparat keamanan,
namun juga setiap lapisan masyarakat. Hidup berdampingan dengan harmonis
membuat kehidupan sehari-hari menjadi lebih mudah. Hargai orang lain seperti
Anda menghargai diri sendiri. Tidak melakukan diskriminasi dan rasisme, karena
pada dasarnya kita semua adalah saudara sebangsa dan setanah air.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Tidak melakukan diskriminasi dan rasisme kepada saudara-saudara sebangsa
yang tinggal di lingkungan sekitar kita (skor 5)
B. Melaporkan akun sosial media yang diduga terpapar radikalisme (skor 4)
C. Melayangkan protes kepada orang yang mempengaruhi dan membuat opini
bersifat menjurus dan memecah belah (skor 2)
D. Membuat konten-konten persatuan dengan kreatif (skor 3)
E. Membuat petisi anti radikalisme (skor 1)

91. Saat berselancar di dunia maya, Anda menemukan sebuah forum di dunia maya yang
bagi Anda, seperti melakukan provokasi terselubung dengan target anak muda.
Tindakan yang Anda lakukan adalah …

A. Melakukan tangkap layar, mengunggah, dan memviralkannya


B. Melapor kepada polisi siber

Halaman 59 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

C. Membagikan tautan dan menandai orang yang mempengaruhi agar membentuk


kesadaran dan kepekaan mengenai bahaya radikalisme yang terjadi di lingkungan
terdekat
D. Menyusup dalam forum tersebut untuk mengetahui lebih lanjut
E. Menyusup dengan akun anonim dan memberikan pendapat Anda meskipun
bertentangan dengan ideologi mereka

Pembahasan : ( B )
Hal yang dapat kita lakukan apabila terdapat forum yang menyimpang adalah
dengan melaporkan kepada polisi siber. Unggahan yang bersifat meresahkan dan
dapat mempengaruhi lebih besar kelompok orang secara massif perlu untuk segera
ditindaklanjuti.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Melakukan tangkap layar, mengunggah, dan memviralkannya (skor 1)
B. Melapor kepada polisi siber ( skor 5 )
C. Membagikan tautan dan menandai pemengaruh agar membentuk kesadaran
dan kepekaan mengenai bahaya radikalisme yang terjadi di lingkungan terdekat
(skor 2)
D. Menyusup dalam forum tersebut untuk mengetahui lebih lanjut (skor 4)
E. Menyusup dengan akun anonim dan memberikan pendapat Anda meskipun
bertentangan dengan ideologi mereka (skor 3)

92. Kekerasan dan menebar ketakutan adalah cara yang dilakukan oleh kelompok
radikalisme dengan tujuan memorak-porandakan struktur yang sudah berjalan.
Seperti misalnya menguasai pemerintah, kepolisian, hingga memecah belah
persatuan umat. Hal yang dapat Anda lakukan untuk menciptakan suasana nyaman
di lingkungan kerja adalah ...

A. Menjaga situasi agar kondusif dengan meminimalkan terjadinya kebencian dan


keirihatian
B. Membuat layanan psikologi dan pendampingan kesehatan mental kepada
kelompok rentan di lingkungan kerja
C. Memperkuat pelatihan bela negara dengan memperkuat ideologi Pancasila
D. Melibatkan TNI dalam pelatihan bela negara di lingkungan kerja
E. Menyediakan ruang beribadah bagi masing-masing agama

Pembahasan : ( A )
Hal sederhana yang dapat kita lakukan adalah tetap menjaga agar situasi tetap aman
dan kondusif. Saat situasi aman dan tenang, melakukan aktivitas bersama-sama akan

Halaman 60 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

terasa nyaman. Hindari dan cegah suasana menjadi penuh kebencian dan
keirihatian. Kebencian membuat jarak persaudaraan menjadi semakin lebar.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Menjaga situasi agar kondusif dengan meminimalkan terjadinya kebencian dan
keirihatian (skor 5)
B. Membuat layanan psikologi dan pendampingan kesehatan mental kepada
kelompok rentan di lingkungan kerja (skor 3)
C. Memperkuat pelatihan bela negara dengan memperkuat ideologi Pancasila (skor
4)
D. Melibatkan TNI dalam pelatihan bela negara di lingkungan kerja (skor 1)
E. Menyediakan ruang beribadah bagi masing-masing agama (skor 2)

93. Kepada kelompok minoritas di lingkungan kerja, tanggapan saya adalah …

A. Membuat jarak dan berbicara seperlunya


B. Tidak pantas untuk menjadi pemimpin
C. Minoritas harus mengikuti mayoritas
D. Semua memiliki hak yang sama
E. Semua mendapatkan gaji yang sama

Pembahasan : ( D )
Semua manusia adalah sama dimata Tuhan Sang Pencipta. Perbedaan warna kulit,
penampilan fisik, agama, suku, dan budaya tidak untuk membuat hubungan antar
persaudaraan menjadi lebih berjarak. Baik minoritas maupun mayoritas dalam
identitas apa pun, semua berhak mendapatkan kesempatan dan hak hidup yang
sama.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Membuat jarak dan berbicara seperlunya (skor 4)
B. Tidak pantas untuk menjadi pemimpin (skor 2)
C. Minoritas harus mengikuti mayoritas (skor 1)
D. Semua memiliki hak yang sama (skor 5)
E. Semua mendapatkan gaji yang sama (skor 3)

94. Seorang rekan dijauhi karena diduga menganut aliran sesat. Sikap saya adalah …

A. Tetap berteman saat terbukti berita tersebut terbukti tidak benar


B. Tetap berteman meski tahu teman tersebut menganut aliran sesat
C. Tetap berteman namun memastikan ia tidak menyebarkan aliran sesat di tempat
kerja

Halaman 61 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

D. Menyerahkan segala bentuk dugaan radikalisme kepada komite yang berwenang


dan berkomunikasi seperti biasa saat bekerja
E. Menyerahkan segala bentuk dugaan kepada komite yang berwenang dan
berbicara seperlunya untuk sementara waktu

Pembahasan : ( D )
Pastikan bahwa informasi yang beredar merupakan benar adanya. Jika Anda merasa
belum memiliki ilmu yang cukup, serahkan kepada pihak yang lebih mengerti dan
lebih berwenang. Tidak semua hal perlu kita campuri. Namun, apabila terdapat hal-
hal yang berpotensi mengancam NKRI, maka sebagai sesama anak bangsa kita harus
mampu mencegahnya.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Tetap berteman saat terbukti berita tersebut terbukti tidak benar (skor 1)
B. Tetap berteman meski tahu teman tersebut menganut aliran sesat (skor 2)
C. Tetap berteman namun memastikan ia tidak menyebarkan aliran sesat di tempat
kerja (skor 3)
D. Menyerahkan segala bentuk dugaan radikalisme kepada komite yang berwenang
dan berkomunikasi seperti biasa saat bekerja (skor 5)
E. Menyerahkan segala bentuk dugaan kepada komite yang berwenang dan
berbicara seperlunya untuk sementara waktu (skor 4)

95. Saya memiliki seorang teman yang memiliki fanatisme ekstrem kepada kelompok
yang menyimpang. Sikap saya adalah …

A. Mengusulkan kepada bagian kepegawaian untuk diadakan pelatihan bela negara


berkala
B. Untuk situasi sulit dan tidak mampu menjangkaunya serahkan kepada pihak yang
berwenang
C. Menggali lebih dalam mengenai level ekstremisme teman untuk diproses lebih
lanjut
D. Mengetahui sejak kapan ia menjadi simpatisan kelompok ekstrem
E. Mencari tahu siapa yang menjadi panutannya

Pembahasan : ( B )
Apabila Anda merasakan adanya ketidakberesan, Anda dapat melaporkan kepada
pihak yang berwenang. Namun, pastikan bahwa dugaan tersebut benar agar tidak
menimbulkan isu dan membuat suasana menjadi tidak kondusif.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Mengusulkan kepada bagian kepegawaian untuk diadakan pelatihan bela negara
berkala (skor 2)

Halaman 62 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

B. Untuk situasi sulit dan tidak mampu menjangkaunya serahkan kepada pihak
yang berwenang (skor 5)
C. Menggali lebih dalam mengenai level ekstremisme teman untuk diproses lebih
lanjut (skor 4)
D. Mengetahui sejak kapan ia menjadi simpatisan kelompok ekstrem (skor 3)
E. Mencari tahu siapa yang menjadi panutannya (skor 1)

96. Agar konflik antarkelompok tidak terjadi di lingkungan tempat saya tinggal, hal yang
saya lakukan adalah …
A. Menghindari berinteraksi dengan orang berkarakter temperamental
B. Saling menghormati sesama warga
C. Membantu tetangga apabila mengalami kesulitan
D. Datang saat ada hajatan
E. Tidak semaunya sendiri

Pembahasan : ( B )
Kunci dari hidup bersama adalah toleransi dan saling menghargai. Tidak
memaksakan kehendak dan tidak merasa paling berhak dan berkuasa. Saat semua
warga bisa menghormati sesama dengan baik, gesekan masyarakat menjadi semakin
kecil dan meminimalkan potensi prasangka yang dapat menyebabkan timbulnya
kebencian.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Menghindari berinteraksi dengan orang berkarakter temperamental (skor 1)
B. Saling menghormati sesama warga (skor 5)
C. Membantu tetangga apabila mengalami kesulitan (skor 4)
D. Datang saat ada hajatan (skor 2)
E. Tidak semaunya sendiri (skor 3)

Jejaring Kerja ( 7 Soal )


97. Saat menerima pesan yang diteruskan berkali-kali, sikap saya adalah …
A. Membaca cepat bagian atas pesan karena berasal dari grup kerja
B. Mengecek link sumber
C. Membaca berita aslinya
D. Mengomentari hal yang Anda pikirkan di grup
E. Menanyakan kepada kenalan Anda kebenaran berita

Pembahasan : ( C )
Hal yang dapat dilakukan adalah mengecek kebenaran berita dengan membaca
berita. Memangkas penyebaran hoax dapat dimulai dari diri kita sendiri. Apabila

Halaman 63 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

pesan tersebut dinilai dapat memberikan manfaat dan tidak menimbulkan


perselisihan, Anda dapat meneruskan pesan tersebut.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Membaca cepat bagian atas pesan karena berasal dari grup kerja (skor 2)
B. Mengecek link sumber (skor 4)
C. Membaca berita aslinya (skor 5)
D. Mengomentari hal yang Anda pikirkan di grup (skor 1)
E. Menanyakan kepada kenalan Anda kebenaran berita (skor 3)

98. Karakter yang akan saya tiru dari rekan kerja yang lebih senior adalah …
A. Pemecahan masalah saat menghadapi konflik kerja
B. Kepemimpinan
C. Kemampuan berkomunikasi
D. Kerajinan
E. Tepat waktu

Pembahasan : ( B )
Karakter yang dapat Anda pelajari adalah kepemimpinan. Kepemimpinan terbentuk
dari pengalaman dan kemampuan dalam menghadapi masalah. Anda dapat
mengamati dan mempelajari bagaimana cara atasan Anda memecahkan masalah.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Pemecahan masalah saat menghadapi konflik kerja (skor 4)
B. Kepemimpinan (skor 5)
C. Kemampuan berkomunikasi (skor 3)
D. Kerajinan (skor 1)
E. Tepat waktu (skor 2)

99. Saya merupakan seorang yang pemalu. Bukan berarti tidak ingin memiliki teman,
akan tetapi saya lebih menyukai untuk mengerjakan sesuatu sendiri. Namun, saya
menyadari bahwa menjalin relasi dan bekerja sama dengan orang lain merupakan
hal yang penting dan dapat menunjang pekerjaan saya. Hal pertama yang saya
lakukan untuk menjalin relasi adalah …

A. Mencari tahu informasi prestasi atasan dan spesialisasinya


B. Mencari tahu informasi masing-masing rekan kerja di kantor melalui sosial media
C. Memberi sugesti diri sendiri agar lebih percaya diri
D. Aktif di grup kerja
E. Menyapa teman melalui jaringan pribadi sesekali

Pembahasan : ( C )

Halaman 64 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Langkah pertama yang perlu Anda yakini adalah membuat diri Anda lebih percaya
diri. Cobalah untuk menyapa teman. Tak selalu mendahului dengan membicarakan
hal serius, Anda dapat membuka obrolan ringan untuk membiasakan suasana.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:

A. Mencari tahu informasi prestasi atasan dan spesialisasinya (skor 1)


B. Mencari tahu informasi masing-masing rekan kerja di kantor melalui sosial
media (skor 2)
C. Memberi sugesti diri sendiri agar lebih percaya diri (skor 5)
D. Aktif di grup kerja (skor 4)
E. Menyapa teman melalui jaringan pribadi sesekali (skor 3)

100. Hal yang tidak saya sukai dalam membangun jejaring kerja adalah …
A. Memuji diri sendiri
B. Manipulatif
C. Bermuka dua
D. Gosip
E. Berkubu

Pembahasan : ( B )
Perilaku manipulatif dapat memicu perbuatan korupsi, kebohongan, dan perilaku
tidak transparan. Bangun jejaring kerja yang terbuka dan profesional dan mampu
mengarahkan Anda menjadi pribadi yang lebih berkembang.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Memuji diri sendiri (skor 1)
B. Manipulatif (skor 5)
C. Bermuka dua (skor 3)
D. Gosip (skor 2)
E. Berkubu (skor 4)

101. Cara saya meminta bantuan kepada rekan yang tidak saya kenal adalah …

A. Membawakannya kue untuk buah tangan


B. Mentraktirnya setelah selesai membantu
C. Memperkenalkan diri dan berkoordinasi
D. Memperkenalkan diri dan menjelaskan hubungan antar kerja
E. Memperkenalkan diri dan memberikan daftar pekerjaan yang harus dilakukan

Pembahasan : ( B )
Hal yang perlu Anda lakukan adalah berkoordinasi dengan rekan. Apabila belum
mengenal terlalu dekat, dahului dengan memperkenalkan diri.

Halaman 65 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:


A. Membawakannya kue untuk buah tangan (skor 2)
B. Mentraktirnya setelah selesai membantu (skor 1)
C. Memperkenalkan diri dan berkoordinasi (skor 5)
D. Memperkenalkan diri dan menjelaskan hubungan antar kerja (skor 4)
E. Memperkenalkan diri dan memberikan daftar pekerjaan yang harus dilakukan
(skor 3)

102. Anda memiliki atasan yang sangat pasif. Atasan Anda lebih menyukai duduk
di meja dan mendelegasikan semua tugas kepada Anda. Bahkan, Anda mengerjakan
tugas yang seharusnya tidak Anda kerjakan. Sikap Anda selanjutnya adalah …
A. Meminta cuti untuk menenangkan pikiran
B. Mengutamakan pekerjaan pokok Anda terlebih dahulu
C. Mencari tahu informasi mengenai kebiasaan atasan dari rekan kerja di posisi
Anda sebelumnya
D. Melaporkan pada bagian kepegawaian
E. Mengerjakan sesuai porsinya saja

Pembahasan : ( B )
Jika diminta bantuan atasan, kerjakan apa yang menjadi pekerjaan pokok Anda
terlebih dahulu. Kerjakan sesuai porsi dan kapasitas Anda jika tugas yang diberikan
bukan menjadi tanggung jawab Anda.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Meminta cuti untuk menenangkan pikiran (skor 1)
B. Mengutamakan pekerjaan pokok Anda terlebih dahulu (skor 5)
C. Mencari tahu informasi mengenai kebiasaan atasan dari rekan kerja di posisi
Anda sebelumnya (skor 3)
D. Melaporkan pada bagian kepegawaian (skor 2)
E. Mengerjakan sesuai porsinya saja (skor 4)

103. Hal yang saya sukai ketika melakukan jejaring kerja dengan usia sebaya
adalah …

A. Lebih klop karena satu generasi


B. Sama-sama memiliki semangat yang masih baru
C. Satu frekuensi untuk berkomunikasi
D. Tidak sulit untuk menjalin keakraban
E. Lebih lega tidak perlu terlalu sopan

Halaman 66 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Pembahasan : ( B )
Kelebihan dari jejaring dengan generasi yang sama adalah tumbuh dengan
perkembangan zaman dan teknologi yang sama, suasana pendidikan yang sama, dan
dibesarkan dalam situasi politik yang sama. Relasi sebaya membuat jiwa selalu segar
dan kreatif setiap saat.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Lebih klop karena satu generasi (skor 2)
B. Sama-sama memiliki semangat yang masih baru (skor 5)
C. Satu frekuensi untuk berkomunikasi (skor 4)
D. Tidak sulit untuk menjalin keakraban (skor 3)
E. Lebih lega tidak perlu terlalu sopan (skor 1)

Teknologi Informasi dan Komunikasi ( 7 Soal )


104. Di kantor saya, hampir setiap dua tahun sekali kami diminta untuk melakukan
input data diri dan mengunggah ulang berkas-berkas yang diperlukan. Tanggapan
saya adalah …

A. Pembaruan data dan status kependudukan seseorang dapat berubah-ubah


setiap saat
B. Diperlukan sosialisasi dan tata cara memasukkan data agar tidak terjadi
kebingungan
C. Seharusnya sistem baru terintegrasi dengan sistem lama
D. Tidak perlu diganti dengan sistem baru jika sistem lama masih sesuai dengan
kondisi saat ini
E. Lakukan uji coba sistem terlebih dahulu sebelum peluncuran

Pembahasan : ( C )
Adanya sistem baru bukan berarti mengawali semua input data secara keseluruhan.
Kemudian, lakukan uji coba dengan matang sebelum diluncurkan agar error dapat
langsung terlihat dan tertanggulangi dengan baik.

Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:

A. Pembaruan data dan status kependudukan seseorang dapat berubah-ubah


setiap saat (skor 1)
B. Diperlukan sosialisasi dan tata cara menginput data agar tidak terjadi
kebingungan (skor 3)
C. Seharusnya sistem baru terintegrasi dengan sistem lama (skor 5)
D. Tidak perlu diganti dengan sistem baru jika sistem lama masih sesuai dengan
kondisi saat ini (skor 2)

Halaman 67 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

E. Lakukan uji coba sistem terlebih dahulu sebelum peluncuran (skor 4)

105. Tahun ini, bagian pengadaan barang menawarkan kepada departemen Anda
untuk pengadaan perangkat IT terbaru jika dibutuhkan. Kebetulan, perangkat TIK
ruangan Anda masih dalam kondisi yang baik. Namun, atasan meminta penggantian
PC komputer untuk diganti menjadi lebih baru. Sikap saya adalah …
A. Meminta spesifikasi terbaru yang diinginkan atasan untuk melakukan
perbandingan dengan spesifikasi komputer lama
B. Berkonsultasi dengan pihak IT untuk memperbarui perangkat lunaknya saja
C. Mengajukan pembelian sesuai yang ditawarkan
D. Order sesuai batas anggaran
E. Menukar dengan perangkat di ruangan lain yang lebih baru dan jarang terpakai

Pembahasan : ( A )
Lakukan pengecekan dengan membandingkan dengan detail spesifikasi komputer
lama dengan yang baru. Apakah terdapat pembaruan yang mendukung kinerja, atau
spesifikasi komputer lama masih cukup baik untuk digunakan.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Meminta spesifikasi terbaru yang diinginkan atasan untuk melakukan
perbandingan dengan spesifikasi komputer lama (skor 5)
B. Berkonsultasi dengan pihak IT untuk memperbarui perangkat lunaknya saja
(skor 4)
C. Mengajukan pembelian sesuai yang ditawarkan (skor 1)
D. Order sesuai batas anggaran (skor 2)
E. Menukar dengan perangkat di ruangan lain yang lebih baru dan jarang terpakai
(skor 3)

106. Anda bekerja sebagai personalia di sebuah perusahaan manufaktur. Suatu


ketika, Anda menerima surel yang kurang dapat dimengerti dan kurang sopan.
Pengirim surel adalah bagian produksi yang notabene tidak terbiasa dengan urusan
administratif. Sikap Anda adalah …
A. Membiarkannya karena hanya untuk urusan internal
B. Tidak menggubris surel karena tidak jelas
C. Memprosesnya dan memberikan format email
D. Memprosesnya dan tidak membalas email
E. Membiarkannya sampai ia menanyakan mengapa surel tidak segera diproses

Pembahasan : ( C )

Halaman 68 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Dikarenakan karyawan tersebut belum cukup teredukasi, proses surel tersebut


namun berikan contoh dan format email agar suatu saat Anda dapat lebih mudah
dalam memproses surel tersebut.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Membiarkannya karena hanya untuk urusan internal (skor 2)
B. Tidak menggubris surel karena tidak jelas (skor 1)
C. Memprosesnya dan memberikan format email (skor 5)
D. Memprosesnya dan tidak membalas email (skor 4)
E. Membiarkannya sampai ia menanyakan mengapa surel tidak segera diproses
(skor 3)

107. Anda baru bekerja sebagai personalia selama enam bulan lamanya. Anda
menemui kasus seorang karyawan yang mencatatkan kehadirannya pada aplikasi
absensi. Namun, terpantau yang bersangkutan tidak hadir di area kerja berdasarkan
laporan karyawan lainnya. Setelah dilakukan pengecekan, ternyata karyawan
tersebut melakukan manipulasi absensi. Sikap saya adalah …
A. Mengumpulkan celah sistem agar tidak dapat dimanipulasi di kemudian hari
B. Berkoordinasi dengan vendor aplikasi untuk memperkuat sistem
C. Mencari tahu trik yang digunakan karyawan
D. Menambahkan user yang dapat memantau absensi
E. Meminta karyawan untuk mengganti hari yang ia manipulasi

Pembahasan : ( A )
Hal yang dapat Anda lakukan pertama adalah membuat daftar celah atau bentuk
manipulasi yang sering dilakukan oleh karyawan. Cari tahu trik yang digunakan.
Setelah itu, diskusikan dengan vendor IT untuk mencegah permasalahan tersebut
terulang kembali.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Mengumpulkan celah sistem agar tidak dapat dimanipulasi di kemudian hari
(skor 5)
B. Berkoordinasi dengan vendor aplikasi untuk memperkuat sistem (skor 3)
C. Mencari tahu trik yang digunakan karyawan (skor 4)
D. Menambahkan user yang dapat memantau absensi (skor 2)
E. Meminta karyawan untuk mengganti hari yang ia manipulasi (skor 1)

108. Anda merupakan seorang pegawai baru di kantor. Di lingkungan tempat Anda
bekerja, demografi usia terbanyak yaitu sebesar 55%, adalah pegawai dengan usia di
atas 45 tahun. Suatu hari, Anda diminta untuk membetulkan pemulihan password
surel atasan yang terlupa. Sikap Anda adalah …

Halaman 69 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

A. Memanggil bagian IT untuk membantu karena hal tersebut bukan tugas saya
B. Mengecek cara pemulihannya, jika saya bisa mengatasinya maka saya akan
membantu
C. Menanyakan password terdahulu atasan
D. Memanggil bagian IT jika saya tidak sanggup mengerjakannya
E. Mencoba untuk masuk melewati ponsel

Pembahasan : ( B )
Anda dapat mencoba semampu Anda terlebih dahulu. Jika Anda merasa tidak
sanggup dan ragu, Anda dapat meminta bantuan tim IT kantor untuk
memulihkannya.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Memanggil bagian IT untuk membantu karena hal tersebut bukan tugas saya
(skor 2)
B. Mengecek cara pemulihannya, jika saya bisa mengatasinya maka saya akan
membantu (skor 5)
C. Menanyakan alternatif password terdahulu atasan (skor 1)
D. Memanggil bagian IT jika saya tidak sanggup mengerjakannya (skor 3)
E. Mencoba untuk masuk melewati ponsel (skor 4)

109. Saya mendengar jika atasan saya akan mengganti aplikasi akuntansi
perkantoran dengan harga Rp 25 juta. Tanggapan saya adalah …

A. Memakai Microsoft excel sudah cukup untuk pembukuan


B. Sumber daya manusia di lingkungan kerja belum mampu mengoperasikan
aplikasi keuangan tersebut
C. Jika sudah dianggarkan, hal tersebut bukan merupakan permasalahan yang
berarti
D. Undang pihak vendor untuk melakukan uji coba kepada pegawai yang
berhubungan langsung dengan aplikasi tersebut
E. Aplikasi keuangan akan sangat membantu, meskipun saya harus melakukan input
ulang

Pembahasan : ( D )
Saat akan dilakukan penggantian perangkat lunak yang berhubungan dengan teknis
pekerjaan, usahakan untuk meminta simulasi atau uji coba. Simulasi perangkat lunak
tidak hanya dilakukan oleh atasan saja. Namun, bawahan dan pekerja yang
berhubungan langsung dengan aplikasi tersebut perlu mengetahui kelebihan dan
keterbatasan dari perangkat lunak baru yang akan digunakan tersebut.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:

Halaman 70 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

A. Memakai Microsoft excel sudah cukup untuk pembukuan (skor 2)


B. Sumber daya manusia di lingkungan kerja belum mampu mengoperasikan
aplikasi keuangan tersebut (skor 3)
C. Jika sudah dianggarkan, hal tersebut bukan merupakan permasalahan yang
berarti (skor 1)
D. Undang pihak vendor untuk melakukan uji coba kepada pegawai yang
berhubungan langsung dengan aplikasi tersebut (skor 5)
E. Aplikasi keuangan akan sangat membantu, meskipun saya harus melakukan
input ulang (skor 4)

110. Atasan saya sedang melakukan perjalanan dinas keluar negeri. Terdapat klien
vendor yang membutuhkan segera tanda tangan resmi atasan untuk keperluan
pelaporan keuangan. Hal yang saya lakukan kemudian adalah …

A. Meminta ijin menduplikat master tanda tangan atasan dan mencetaknya


B. Meminta ijin untuk melakukan kuasa pengalihan tanda tangan
C. Mengirimkan fail surat dan meminta tanda tangan digital
D. Melakukan pengesahan dengan stempel tanda tangan
E. Meminta berkas fisik dan meminta tanda tangan saat atasan pulang

Pembahasan : ( C )
Aplikasi tanda tangan legal dan aman sudah banyak ditemukan di internet. Anda
dapat memilih salah satu aplikasi tersebut dan menguji cobanya bersama atasan jika
diperlukan. Tanda tangan digital akan mempercepat koordinasi dan minim
penggunaan kertas.
Adapun skor untuk masing-masing pilihan jawaban adalah sebagai berikut:
A. Meminta ijin menduplikat master tanda tangan atasan dan mencetaknya (skor
2)
B. Meminta ijin untuk melakukan kuasa pengalihan tanda tangan (skor 3)
C. Mengirimkan fail surat dan meminta tanda tangan digital (skor 5)
D. Melakukan pengesahan dengan stempel tanda tangan (skor 4)
E. Meminta berkas fisik dan meminta tanda tangan saat atasan pulang (skor 1)

Halaman 71 | 72
Pembahasan Tryout CPNS 8

2021

Halaman 72 | 72

Anda mungkin juga menyukai