Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN HASIL ORIENTASI LAPANGAN

DI DS. SERUNI KE. MUSUK KAB. BOYOLALI

A. Nama Kegiatan : Orientasi Lapangan


B. Tanggal Pelaksanaan : 14 November 2019
C. Tempat Kegiatan : Desa Seruni Kec.Musuk Kab. Boyolali
D. Pelaksana Kegiatan : Pemegang Program Kesling dan Petugas
Kesling
E. Sasaran Kegiatan : Petugas Kesling dan BOK Kesling
F. Hasil Kegiatan :
1. Proses Kegiatan
Pelaksanaan Orientasi Pengawai Kesling dan Tim KESGAOR Kab.
Batang berlangsung selama 1 hari. Rombongan sampai di lokasi pukul
10.00 WIB
a. Pembukaan
Acara dibuka pukul 10.30 WIB dibuka oleh Kepala Dinas Kesehatan
Boyolali, selanjutnya sambutan-Sambutan:
1. Sambutan dari Kepal Puskesmas Musuk
2. Kepala Desa/ Tokoh Masyarakat Desa Sruni
3. Natural Leader

b. Penyampaian Materi
Penyampaian Materi Disampaikan Oleh ibu Sri Purwaningsih, SKM
(Sanitarian Puskesmas Musuk). Adapun Materi Terlampir.

c. Tanya Jawab
1. Bagaimana Strategi yang dilakukan untuk mencapai Desa STBM ?
Jawab: Pemicuan (untuk perubahan Perilaku), Dukungan
Pemerintah dan Kepala Desa, dan Teknologi Tepat Guna (Cara
Memenuhi Kebetuhan).
2. Bagaiman Cara Percepatan menuju Desa STBM ?
Jawab:
- Sosialisasi STBM Lintas Program Dan Lintas Sektoral
- Pemicuan STBM ( Deman atau Kebutuhan)
- Adanya Kebijakan (Perbub, Kepala Desa & SK. Tim STBM tk.
Kecamatan, Sk Desa STBM, Masy Mendukung).
- Suply (Pemenuhan Kebutuhan)- Ketersediaan Sarana ,
Teknologi tepat guna, adanya sistem jimpitan dari warga,
komposter dan Pebuatan Biopori
- Dukungan dana Anggaran BOK
- Adanya dukungan dana ADD desa
- Kerjasama Linsek (Koramil, Polisi, DLH, DPU).
3. Bagaimana Peran Pemerintah dalam mewujudkan Desa ODF ?
Jawab: Adanya Peraturan Bupati, Kepala Desa, SK. Tim STBM
tingkat Kecamatan, SK Desa STBM.
4. Desa Seruni Salah Satu Desa yg Susah Air Bagaimana, bisa ODF?
Jawab: Desa Seruni Menggunakan PAH (Penampungan Air Hujan)
dengan Sistem Elektrolisasi.
5. Bagaimana Program Sanitarian Sehingga Program Bisa Berjalan ?
Jawab : Sanitarian Membuat Gebrakan STBM dengan melakukan
percepatan ODF melalui Penyuluhan serentak dari pagi sampai
sore.

d. Orientasi Lapangan
Robongan Dari Dinas Kesehtan Batang Diajak Berkeliling melihat
proses pembuatan Biogas, Penormalan PH Air Hujan, Pembuatan lilin
dari minyak Jelantah, Komposting, Penyulingan Plastik, Pembuatan
Biopori dan Kantor bank Sampah.

2. Permasalahan yang di hadapi


-
3. Evaluasi Hasil Kegiatan
Kegiatan berjalan dengan baik dan Lancar.
4. Rencana Tindak Lanjut
Semua Kariyawan menerapkan Inovasi yang didapat dan bekerjasama
dengan dinas setempat untuk menjalankan Program Inovasi.
5. Lampiran
- Materi
- Foto Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai