Anda di halaman 1dari 2

Kesadaran masyarakat desa terhadap pendidikan dianggap tidak penting

 Rumusan masalah dan identifikasi masalah


Pandangan pentingnya pendidikan/pembelajaran di lingkungan saya dianggap
tidak penting. Persepsi sebagian orang-orang di lingkungan saya menyatakan bahwa
mayoritas penduduk desa adalah menjadi petani sehingga menempuh pendidikan
sampai jenjang SMA/SMP di anggap tidak penting,karena menurut pendapat orang
desa menjadi petani tidak perlu berpendidikan tinggi, karena kelak lapangan
pekerjaan menjadi buruh atau petani sudah tersedia , masyarakat di pedesaan masih
dalam dogma bahwa pendidikan mahal dan lebih baik bekerja sedini mungkin untuk
menghasilkan uang. pandangan masyarakat desa dan kesadarannya tentang
pentingnya pendidikan tersebut menjadi faktor penghambat pembelajaran/
pendidikan. Sehingga kualitas modal manusia menunjukkan kesenjangan yang cukup
jauh antara kawasan desa dan kota.

 Alternatif Pemecahan Masalah


Perlunya pendekatan secara komprehensif sesuai nilai budaya setempat dalam
meningkatkan kesadaran mereka akan pentingnya pendidikan. Dengan demikian, pendekatan
keluarga menjadi hal yang paling efektif dalam mengatasi hal ini. Keluarga merupakan
lingkungan pertama dalam kehidupan individu. Keluargalah yang dapat membentuk kepribadian
individu.

 Pelaksanaan
Melakukan  Teknik analisis penelitian menggunakan metode penelusuran proses kausal (causal-
process tracing, CPT). Analisis dari peneliti diperoleh dari data primer dan sekunder. Data primer
dikumpulkan dengan observasi dan wawancara tidak terstruktur terhadap masyarakat pedesaaan.
Memberikan penyuluhan kepada masyarakat bahwa masyarakat pedesaan perlu menyadari
pentingnya akses pendidikan dan manfaatnya dalam meningkatkan taraf kehidupan. Maka
diperlukan upaya peningkatan kesadaran tersebut menggunakan pendekatan keluarga

 Evaluasi dan Revisi


Isi dari revisi adalah meninju kembali strategi dan pelaksanaan yang kita sebutkan
tadi karena saya belum melaksanakannnya kemungkinan untuk berhasil masih belum
diketahui

 Definisi Sumber Belajar


 pengertian sumber belajar adalah semua bahan yang dapat memberikan informasi
baik berupa data, orang dan wujud tertentu yang dipakai peserta didik dalam proses
pembelajaran untuk mencapai tujuan belajar atau kompetensi tertentu.

 Makna Sumber Belajar


Dari definisi tersebut menurut saya sumber belajar menjadi peranan utama dalam
pembelajaran karena pada pembelajaran pasti harus ada sumbernya atau bahan
instruksionalnya, apapun bentuknya jika itu termasuk dalam proses mencapai tujuan
belajar

Anda mungkin juga menyukai