Anda di halaman 1dari 2

INSTITUT BISNIS DAN TEKNOLOGI

PELITA INDONESIA
________________________________________________________________________

LATIHAN

Mata Kuliah : Manajemen Operasional


Waktu : 60 Menit
Tanggal : 3 Juli 2021
Dosen : Dr.Ir. H. Achmad Tavip Junaedi, MM

1. Sebuah Perusahaan mencoba menempatkan departmen-departemen berikut :


Marketing, Service, Spare Part dan Finance. Suatu tata letak awal dari departemen
ini dan matriks jarak dapat dilihat pada tabel berikut ini :

Kaki Per Perjalanan


A B C D
A   100 100 200
B     200 100
C       100
D        

Perjalanan Per Hari


A B C D
A   50 25 60
B     40 35
C       70
D        

Marketing Finance
  A   B
Spare Part Service
  C   D
Tata Letak Awal

Anggaplah bahwa seorang pekerja dapat berjalan antar departemen dengan kecepatan
75 kaki per menit.

Pertanyaan :

a. Tentukan total waktu perjalanan semua pekerja untuk tata letak tersebut !
b. Carilah tata letak yang terbaik untuk meminimumkan total waktu perjalanan
pekerja.
(Petunjuk : hanya tiga alternatif tata letak yang perlu dipertimbangkan).

1
2. Jelaskan perbedaan penerapan Manajemen Operasional dalam bidang jasa (Asuransi)
dan dalam bidang kontruksi (Developer)

3. PT Bangun Pelita Indonesia adalah Developer pembangunan rumah sederhana Type


36/102 (Luas Bangunan 36 M2 dan Luas Lahan 102 M2), Tabel berikut adalah
penjualan unit rumah selama 7 tahun terakhir.

Tahun Penjualan Rumah (unit)


2011 215
2012 250
2013 275
2014 305
2015 315
2016 420
2017 450

Pertanyaan :

a. Hitunglah perkiraan penjualan unit rumah PT Bangun Pelita Indonesia pada tahun
2018, untuk rumah sederhana Type 36/102.
b. Berapa luas lahan yang harus dipersiapkan oleh PT. Bangun Pelita Indonesia untuk
tahun 2018, dengan syarat harus dipenuhi 30 % lahan yang dibangun untuk
Fasilitas Sosial dan Fasilitas Umum. ?

Anda mungkin juga menyukai