Anda di halaman 1dari 8

KOPERASI : KPRI SEKAR SARI

BADAN HUKUM NOMOR : 89A / BH / II / 15 / 70


TANGGAL : 27 AGUSTUS 1991
ALAMAT : JL. S. SUPRIYADI 32 BLITAR

LAPORAN
BADAN PENGAWAS

Tahun Buku
2020
KATA PENGANTAR

Badan Pengawas Koperasi Sekar Sari melaksanakan tugas dan kewajiban dalam
rangka pengendalian dan pengawasan organisasi dan usaha serta mengarahkan segala
kegiatan yang telah diputuskan didalam RAT dan megevaluasinya.
Disamping itu karena Koperasi merupakan soko guru ekonomi untuk menuju
masyarakat sejahtera adil dan makmur berdasarkan Pancasila, maka Koperasi haruslah
menjadi gerakan koperasi yang tumbuh dan berkembang serta ditingkatkan
kemampuannya agar makin mandiri dan mampu menjadi pelaku utama dalam kehidupan
ekonomi masyarakat.
Kami sebagai Badan Pengawas yang merupakan suatu alat perlengkapan
KopeRasi menyampaikan dengan hormat dan terima kasih kepada :
1. Kepala SMPN 5 Blitar selaku Pembina;
2. Ketua PKPRI Kota Blitar;
3. Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kota Blitar;
4. Ketua Dekopinda Kota Blitar
5. Seluruh Pengurus KPRI Sekar Sari Kota Blitar, yang telah membantu kelancaran
Badan Pengawas dalam melaksanakan tugas, wewenang, kewajiban dan tanggung
jawab sesuai dengan kemampuan kami.
Namun demikian pastilah Badan Pengawas dalam kerjanya masih mempunyai
banyak kekurangan, oleh sebab itu kami mohon maaf yang sebesar-besarnya. Dalam
melaksanakan tugas tersebut Badan Pengawas mengharapkan saran, himbauan, bantuan
dari semua pihak demi kesempurnaan dan kemajuan Koperasi Sekar Sari dimasa
mendatang.
Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberi petunjuk dan melimpahkan rahmat serta
karuniaNya kepada kita semua.

Blitar, Januari 2021


Badan Pengawas
KPRI SEKAR SARI KOTA BLITAR
KOPERASI : KPRI SEKAR SARI KOTA BLITAR
BADAN HUKUM NOMOR : 89A / BH / II / 15 / 70
TANGGAL : 27 AGUSTUS 1991
ALAMAT : JL. S. SUPRIYADI 32 BLITAR

LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN BADAN PENGAWAS


KPRI “SEKAR SARI” TAHUN 2020

I. DASAR PENGAWASAN :
1. Undang-undang nomor 17 - tahun 2012, pasal 48 sampai pasal 54 ;
2. Anggaran Dasar, pasal 12 dan
3. Anggaran Rumah Tangga, pasal 9.

II. PENGAWASAN DILAKUKAN OLEH BADAN PENGAWAS :


1. Dra. Umi Zulaikah : Bidang Usaha dan Administrasi Usaha
: Bidang Organisasi dan Administrasi Organisasi

III. WAKTU PEMERIKSAAN : 3 bulan sekali

IV. TUJUAN PEMERIKSAAN :


1. Pengendalian dan pengawasan Organisasi
2. Mengarahkan segala kegiatan agar sesuai dengan rencana yang telah diputuskan
dalam RAT dan mengevaluasinya.

V. SASARAN :
1. Organisasi
2. Administrasi Organisasi
3. Usaha
4. Administrasi Usaha

VI. PEMERIKSAAN TERAKHIR DILAKSANAKAN PADA : 4 Januari 2021

VII. HASIL PEEMERIKSAAN :


1. Bidang Organisasi
1.1. Keanggotaan :
Anggota Tetap : 58 orang

1.2. Rapat-Rapat
a. RARK
Tahun Buku 2019 : 16 Januari 2019
Anggota Hadir : 54 orang

b. RAT
Tahun Buku 2018 : 14 Januari 2019
Anggota Hadir : 55 orang

1.3. Susunan Pengurus ( 2018 – 2020 )


Ketua : Saiful Salim, S.Pd
Sekretaris : Nurul Wahyuningsih, S.Pd
Bendahara I : Maskhudaini, S.Pd
Bendahara II : Dra. Yuni Astuti
Pembantu Umum : Dra. Ninik Amandari

1.4. Pembagian Tugas Pengurus


Ketua : Ada
Sekretaris : Ada
Bendahara I : Ada
Bendahara II : Ada
Pembantu Umum : Ada

1.5. Susunan Badan Pengawas


1. Dra. Umi Zulaikah : 2018 - 2020

1.6. Aktifitas Badan Pengawas


Pemeriksaan I : 16 Pebruari 2020
Pemeriksaan II : 04 Juni 2020
Pemeriksaan III : 10 September 2020
Pemeriksaan IV : 21 Desember 2020

1.7. Koordinasi
Antar Pengurus : Baik
Pengurus – Anggota : Baik
Antar Koperasi : Baik
Koperasi - Pejabat : Baik
Koperasi - Swasta : Baik

1.8. Diklat / Sosialisasi


Diklat Perkoperasian
No Nama Peserta Jabatan Waktu Tempat
Pelaksanaan
1 - - -
2
3

2. Bidang Administrasi Organisasi


Keberadaan Pengerjaan
No Nama Buku
Ada Tidak Tertib Tidak
1 Buku Daftar Anggota √ √
2 Buku Daftar Pengurus √ √
3 Buku Daftar Daftar Pengawas √ √
4 Buku Agenda Surat √ √
5 Buku Ekspedisi √ √
6 Buku Notulen Rapat √ √
7 Buku Keputusan Rapat √ √
8 Buku Saran Anggota √ √
9 Buku Saran Badan Pengawas √ √
10 Buku Anjuran Pejabat √ √
11 Buku Anjuran Instansi Terkait √ √
Keberadaan Pengerjaan
No Nama Buku
Ada Tidak Tertib Tidak
12 Buku Tamu √ √
13 Buku Kejadian Penting √ √
14 Buku UU nomor 12 – 1967 √ √
15 Buku AD / ART √ √
16 Buku Peraturan Khusus √ √
17 Buku RARK √ √
18 Buku Kontrak Kerja √ √
19 Buku Data Statistik √ √
20 Struktur Organisasi √ √

3. Bidang Usaha
a. Simpan Pinjam
b. Penyertaan Modal
Uraian :
Sisa Pokok Pinjaman Tahun 2019 : Rp. 642.615.500,00
Pemberi Pinjaman Tahun 2020 : Rp. 1.696.808.771,00
------------------------------ (+)
Jumlah : Rp. 2.339.424.271,00

Angsuran Masuk Tahun 2020 : Rp. 1.634.578.771,00


Sisa Pokok Piutang Akhir Tahun 2020 : Rp. 704.845.500,00

Bunga Semestinya Masuk :


- Bunga Pinjaman : Rp. 146.321.750,00
- Bunga PKPRI : Rp. 661.700,00
- Jasa Penyertaan Modal : Rp. 2.368.784,00
- Bunga Dana Bergulir : Rp. ---
------------------------------ (+)
Jumlah : Rp. 149.352.234,00

Bunga Masuk Senyatanya : Rp. 149.352.234,00

4. Bidang Administrasi Usaha


Pembukuan memakai system akutansi sederhana
No Nama Buku Uraian
A. Sistem Buku Kas Tabelaris
1 Bendel BKM, BKK, Faktur Dikerjakan dengan baik
2 Buku Kas Harian Sda
3 Buku Kas Tabelaris Sda
4 Buku Pendukung :
- Buku Simpanan Anggota Sda
- Buku Hutang Sda
- Buku Inventaris Sda
B. Sistem Akuntansi
1 Bendel BKM, BKK, FJ, BU, beserta lampiran Dikerjakan dengan baik
Kwitansi/ Faktur
No Nama Buku Uraian
2 Buku Kas Harian Sda
3 Buku Memorial Sda
4 Buku Rekap Harian Kas Sda
5 Buku Rekap Harian Memorial Sda
6 Buku Besar :
- Kas Sda
- Bank Sda
7 Buku Bantu :
- Buku Kas Kasir Sda
- Buku Perkiraan Anggota Sda
- Kartu Persediaan Barang Sda

5. Permodalan
5.1. Perkembangan Modal Sendiri
Mutasi Dalam Tahun Berjalan
No Uraian
Pemasukan Pengembalian
1 Simpanan Pokok 50.000,00 50.000,00
2 Simpanan Wajib 66.850.000,00 55.748.000,00
3 Simpanan Mana Suka 217.619.000,00 195.860.000,00
4 Dana Cadangan 9.892.436,30 -
5 SHU Yang Belum Dibagi --- ---
6 SHU Tahun Berjalan --- 107.943.456,00
Jumlah 294.411.436,10 359.601.456,00

5.2. Modal Luar


Mutasi Dalam Tahun Berjalan
No Uraian
Pemasukan Pengembalian
- Hutang Jangka Panjang 2019 20.087.125,00 ---
Hutang Jangka Panjang 2020 1.272.000,00 2.700.000,00
Jumlah 21.359.125,00 2.700.000,00

6. Laporan Keuangan
Neraca dan Perhitungan Rugi-Laba :
 Analisa Ratio :
6.1. Ratio Liquiditas
Aktiva Lancar 929.205.454,75
Ratio Lancar = -------------------------- = ------------------------------ = 3,97
Passiva Lancar 233.954.902,24

Sehingga setiap Rp. 1,00 hutang lancar, dijamin oleh Rp. 3,97 aktiva lancar

6.2. Ratio Rentabilitas


SHU
a. Rentabilitas Modal Sendiri = -------------------- x 100 %
Modal Sendiri
107.943.456,00
= ---------------------------- x 100 % = 0,14% / bln
748.743.466,01

SHU
b. Earning Point = -------------------- x 100 %
Total Pendapatan

107.943.456,00
= ------------------------------ x 100 % = 0,72 %
149.352.234,00

Earning Point > Ratio Standart ( 25 % s.d 40 % )

7. Anggaran
Realisasi Anggaran dibanding Rencana
Realisasi Taksiran Naik / Turun
No Uraian
2020 2020 (%)
1 Pos Penerimaan / Pendapatan
- Bunga Simpan Pinjam 146.321.75 140.000.000 Naik 0,045
Anggota 0
- Bunga PKPRI 750.000 Turun 0,117
- Penyertaan Modal 661.700 2.500.000 Turun 0,052
- Bunga Dana Bergulir 2.368.784 --- ---
---
Jumlah 149.352.23 143.250.00 Naik 0,040
4 0
2 Pos Pengeluaran / Biaya
- Beban Dana Bergulir 1.036.800 1.000.000 Naik 0,037
- Beban Operasional 16.931.500 16.100.000 Naik 0,051
- Beban Administrasi Umum 23.440.478 24.000.000 Turun 0,023
- Iuran Pengembangan Modal -- --
PKPRI
Jumlah 41.408.778 41.100.000 Naik 0,005

8. Permasalahan Yang Timbul


1. Bidang Organisasi : Tidak Ada
2. Bidang Administrasi Organisasi : Tidak Ada
3. Bidang Usaha : Tidak Ada
4. Bidang Administrasi Usaha : Tidak ada
5. Permodalan : Tidak ada

Blitar, Januari 2021


Badan Pengawas
Koperasi “ Sekar Sari “
Dra. Umi Zulaikah

Anda mungkin juga menyukai