Anda di halaman 1dari 2

S K E N A R I O V I D E O P E M B E L A J A R AN

ART CENTRE
TKIT Al-Furqon
Semester I (Mg.11)
TP. 2021-2022
Tema : Aku
Sub Tema : Tubuhku
Moving : Art Class
Penyampai Materi : Bunda Novi
Model pendukung : Bunda Rara
Bunda Dona
Bunda Rika
Editor/Kameramen : Bunda Fatma
Durasi : 10.00-11.00 WIB (60”)
Hari/Tanggal : Jumat/20 Agustus 2021
Tempat : Kelas LA1/Art centre

KEGIATA
WAKTU JABARAN KEGIATAN ALAT DAN BAHAN
N
Kegiatan 10.00-10.10 Pembukaan:
Awal  Doa : Doa sebelum belajar
 Perkenalan nama guru
 Tema: Aku
 Sub tema: Tubuhku
 Moving class: Art
 Nama Kegiatan: Laptop/Hp, headset, speaker
“ Menggambar dan mewarnai
gambar orang”
 Apersepsi:
Mata dapat melihat berbagai
macam warna pada benda benda
ciptaan Allah
Kegiatan 10.10-10.55 Mengenal tiga warna dasar :  Cat Air
Inti Merah, kuning, biru  Pewarna makanan
(10”) 1. Pencampuran warna menjadi  Cangkir bening
beberapa warna  Sendok
 Air
 Pewarna makanan
2. Menggambar dan mewarnai  Kertas gambar
(30”) gambar orang menggunakan  Pensil
pensil dan mewarnai dengan  Krayon
krayon dan pewarna makanan  Pewarna makanan
warna dasar +hasil percampuran  Jari tangan
warna  Kuas
 Sikat gigi
 Cuttonbud
 Kapas
 Penjepit
Penutup 10.50-11.00 Penjelasan Worksheet Worksheet, krayon, pensil,
Doa : Penutup majelis cotton bud, spidol, gunting, lem,
cat, kuas.

Mengetahui, Palembang, 20 Agustus 2021


Kepala Sekolah Wali Kelas
Sartikah, SE Noviana, S. Th. I
S K E N A R I O V I D E O P E M B E L A J A R AN
ART CENTRE
TKIT Al-Furqon
Semester I (Mg.11)
TP. 2021-2022
Tema : Lingkunganku
Sub Tema : Sekolahku
Moving : Art Class
Penyampai Materi : Bunda Novi
Model pendukung : Bunda Ayu
Bunda Dona
Editor/Kameramen : Bunda Fatma
Durasi : 10.00-11.00 WIB (60”)
Hari/Tanggal : Jumat/7 Oktober 2021
Tempat : Kelas LA1/Art centre

KEGIATA
WAKTU JABARAN KEGIATAN ALAT DAN BAHAN
N
Kegiatan 10.00-10.10 Pembukaan:
Awal  Doa : Doa sebelum belajar
 Perkenalan nama guru
 Tema: Lingkunganku
 Sub tema: Sekolahku
 Moving class: Art
 Nama Kegiatan:
“ Menggambar dan Laptop/Hp, headset, speaker
mestempel gambar sekolah
dengan media cuttonbud”
 Apersepsi:
Mengenal sekolah al Furqon :
Nama sekolah, guru dan dan
perangkat sekolah dan
lingkungan sekolah .
Kegiatan 10.10-10.55 3. Menggambar dan menstempel  Cat Air atau pewarna
Inti gambar sekolah dengan media makanan
(40”) cuttonbud  Kertas hvs atau kertas
kalender bekas
 Pensil atau spidol
 Karet gelang
 Mangkok plastik

Penutup 10.50-11.00 Penjelasan Worksheet Worksheet, krayon, pensil,


Doa : Penutup majelis cotton bud, spidol, gunting, lem,
cat, kuas.

Mengetahui, Palembang, 7 Oktober 2021


Kepala Sekolah Wali Kelas

Sartikah, SE Noviana, S. Th. I

Anda mungkin juga menyukai