Anda di halaman 1dari 23

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN
Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb

si
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Pengadilan Negeri Sukabumi yang memeriksa dan mengadili perkara-

do
gu perkara pidana pada tingkat pertama, dengan acara pemeriksaan biasa telah
menjatuhkan putusan, terhadap perkara Terdakwa :
Nama Lengkap : JUANDA Bin OLEH ;

In
A
Tempat Lahir : Sukabumi;
Umur/ Tanggal Lahir : 53 Tahun/01 Juli 1961;
ah

lik
Jenis Kelamin : Laki-laki;
Kebangsaan : Indonesia ;
am

ub
Tempat Tinggal : Kampung Ancemon Rt. 01/01 Desa
Neglasari Kecamatan Purabaya Kabupaten
Agama : Sukabumi;
ep
k

Pekerjaan : Islam ;
ah

Wiraswasta ;
R
Terdakwa melepaskan haknya untuk didampingi Penasehat Hukum

si
walaupun hak untuk itu telah diberikan kepada Terdakwa;

ne
ng

Terdakwa ditahan dalam Rumah Tahanan Negara Sukabumi


berdasarkan surat perintah / penetapan penahanan sebagai berikut :
1. Penyidik tidak dilakukan penahanan;

do
gu

2. Penuntut Umum, sejak tanggal 19 Juni 2014 sejak tanggal 08 Juli 2014;
3. Majelis Hakim Pengadilan Negeri Sukabumi, sejak tanggal 25 Juni 2014
In
A

sejak tanggal 24 Juli 2014;


4. Diperpanjang oleh Ketua Pengadilan Negeri Sukabumi, sejak tanggal 25 Juli
ah

2014 sejak tanggal 23 September 2014;


lik

PENGADILAN NEGERI tersebut;


Telah membaca Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Sukabumi Nomor
m

ub

116/Pid.Sus/2014/PN Sbk tertanggal 25 Juni 2014 tentang Penunjukkan Majelis


Hakim yang Memeriksa dan Mengadili Perkara ;
ka

ep

Telah membaca Penetapan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Sukabumi


Nomor 116 /Pid.Sus/2014/PN Sbk tertanggal 25 Juni 2014 tentang Penetapan
ah

Hari Sidang yang Pertama;


R

es

Telah membaca dan memeriksa berkas perkara yang bersangkutan;


M

Telah mendengar keterangan para Saksi dan Terdakwa di persidangan;


ng

on

halaman 1 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Telah memperhatikan dan mencermati barang bukti yang diajukan ke

si
persidangan;
Telah mendengar pula Tuntutan Pidana dari Penuntut Umum yang

ne
ng
dibacakan dipersidangan tanggal 24 Juli 2014 yang pada pokoknya menuntut
supaya Majelis Hakim memeriksa dan megadili perkara ini memutuskan :
1. Menyatakan terdakwa JUANDA Bin OLEH tebukti secara sah dan

do
gu menyakinkan menurut hokum bersalah melakukan tindakan pidana “
menggadaikan benda yang menjadi objek jaminan Fidusia

In
A
sebagaimana dalam pasal 23 ayat (2) yang dilakukan tanpa
persetujuan tertulis terlebih dahulu dari penerima Fidusia”
ah

lik
melanggar Pasal 36 Undang-Undang Nomor : 42 tahun 1999 tentang
jaminan Fidusia
2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa JUANDA Bin OLEH dengan
am

ub
pidana penjara 6 bulan dengan dikurangi selama terdakwa berada dalam
tahanan sementara, dengan perintah tetap ditahan dan pidana denda
ep
sebesar Rp. 1.000.000,- (satu juta rupiah) subsidair 1 (satu) bulan
k

kurungan;
ah

3. Menetapkan barang bukti berupa:


R

si
• 1 (satu) berkas perjanjian pembiaiyaan No. 8410296111 an JUANDA,

ne
1 (satu) berkas sertifikat Fidusia W80089203AH.05.01TH2012/STD.
ng

(Dikemballikan kepada PT. Clipan Finance Sukabumi)


4. Menetapkan agar terdakwa, membayar biaya perkara sebesar Rp. 2.000

do
gu

(dua ribu rupiah)


Menimbang, bahwa Terdakwa diajukan di persidangan oleh Penu ntut
In
Umum dengan Surat Dakwaan No.Reg.Perkara PDM- 52/SKBMI/06/2014
A

tertanggal 23 Juni 2014 yang dibacakan dan diserahkan di persidangan, yang


selengkapnya adalah sebagai berikut :
ah

lik

KESATU
Bahwa terdakwa JUANDA Bin OLEH pada hari dan tanggal yang sudah
m

ub

tidak diingat lagi pada Bulan Juli 2013 atau setidak-tidaknya pada waktu-waktu
lain dalam bulan bulan Juli 2013 atau setidak-tidaknya dalam tahun 2013,
ka

bertempat di Kampung Ancemong Rt. 01/01 Desa Neglasari Kecamatan


ep

Purabaya Kabupaten Sukabumi atau setidak-tidaknya pada tempat-tempat lain


ah

yang masih termasuk dakam daerah hokum Pengadilan Negeri Cibadak,


R

“namun oleh karena terdakwa ditahan dirumah tahanan Negara Sukabumi


es
M

serta saksi-saksi yang akan dipanggil sebagian besar bertempat tinggal


ng

lebih dekat pada Pengadilan Negeri Sukabumi dari pada kedudukan


on

halaman 2 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Pengadilan yang dalam daerahnya tindak pidana itu dilakukan sesuai

si
ketentuan pasal 84 ayat 2 KUHAP Negeri Sukabumi berwenang memeriksa
dan mengadili dengan sengaja dan melawan hukum memiliki barang

ne
ng
sesuatu berupa 1 (satu) unit kendaraan roda 4 Merk HINO Type WU302R-
HKMLHD38L jenis Ligh Truk Box No Polisi F 8893 UQ Warna Hijau tahun
2012 yang seluruhnya atau sebagian milik orang lain yaitu PT. CLIPAN

do
gu FINANCE INDONESIA tetapi yang ada kekuasaannya bukan karena
kejahatan” perbuatan mana terdakwa lakukan dengan cara-cara sebagai

In
A
berikut:
- Bahwa awalnya pada bulan Desember 2011 terdakwa JUANDA Bin
ah

lik
OLEH bermaksud membeli 1 (satu) unit kendaraan roda 4 (empat) merk
HINO jenis Light Truck akan tetapi terdakwa tidak mempunyai uang yang
cukup untuk membeli kendaraan tersebut, selanjutnya pada sekitar Bulan
am

ub
Desember 2011 terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan
pembelian kendaraan tersebut ke PT. CLIPAN FINANCE INDONESIA
ep
cabang Sukabumi yang beralamat di Jl. Jenderal Sudirman No. 75 C
k

Kelurahan Cikole Kota Sukabumi dengan mengisi dan menandatangani


ah

formulir aplikasi permohonan


R

si
- Bahwa selanjutnya pada hari rabu tanggal 21 Desember 2011, ASEP
HERMANSYAH Bin H KAYATHADA selaku Surveyor dari PT. CLIPAN

ne
ng

FINANCE INDONESIA Sukabumi datang kerumah terdakwa di Kampun g


Ancemong Rt. 01/01 Desa Neglasari Kecamatan Purabaya Kabupaten

do
gu

Sukabumi untuk melakukan survey dan dari hasil survey diketahui bahwa
terdakwa mempunyai usaha Produksi roti, warung sembako dan
In
mempunyai penghasilan rata-rata sebesar Rp. 50.000.000 dan terdakwa
A

pernah mengajukan pembiayaan kredit kepada PT. FINANCE


INDONESIA dan berjalan dengan lancar
ah

lik

- Bahwa berdasarkan hasil survey tersebut PT. FINANCE INDONESIA


cabang Sukabumi menyetujui pengajuan pembiayaan atas pembelian
m

ub

kendaraan yang diajukan oleh terdakwa dan selanjutnya pada tanggal 28


Pebruari 2012 terdakwa JUANDA Bin OLEH dan pihak PT. FINANCE
ka

INDONESIA yang wakili oleh GANJAR D RISNANDAR selaku Kepala


ep

Kantor Pemasaran menandatangani perjanjian pembiayaan dengan


ah

jaminan Nomor : 84102961111 terhadap 1 (satu) unit kendaraan roda 4


R

Merk HINO Type WU302R-HKMLHD38L jenis Ligh Truk Box No Polisi F


es

8893 UQ Warna Hijau tahun 2012 dengan perincian perjanjian kontrak :


M

ng

hutang keseluruhuan Rp. 161.440.500,- (seratus enam puluh satu juta


on

halaman 3 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
empat ratus empat puluh lima ratus ribu rupiah) besar angsuran Rp.

si
5.561.000,00 (lima juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah) perbulan
selama 36 (tiga puluh enam) kali dan selanjutnya 1 (satu) unit kendaraan

ne
ng
tersebut diserahkan kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 18 oktober
2012 perjanjian tersebut telah didaftarkan Fidusianya kekantor Notaris
MARKUS ALFRITS MAMESAH, SH dan pada tanggal 23 Nopember

do
gu 2012 sertifikat jaminan fidusia Nomor : W8 0089203
AH.05.01TH.2012/STD terhadap kendaraan tersebut dikeluarkan

In
A
- Bahwa setelah terdakwa JUANDA Bin OLEH menerima 1 (satu) unit
kendaraan roda 4 Merk HINO Type WU302R-HKMLHD38L jenis Ligh
ah

lik
Truk Box No Polisi F 8893 UQ Warna Hijau tahun 2012 tersebut
terdakwa telah melakukan cicilan sebanyak 14 (empat belas) kali dari
bulan Maret 2012 sampai dengan bulan April 2013 dan pada angsuran
am

ub
bulan Mei 2013 terdakwa sudah tidak lagi mampu membayar uang
angsuran sehingga pada hari dan tanggal yang sudah tidak diingat lagi
ep
pada bulan Juni 2013 bertempat di rumah terdakwa di Kampung
k

Ancemong Rt. 01/01 Desa Neglasari Kecamatan Purabaya Kabupaten


ah

Sukabumi mengalihkan 1 (satu) unit kendaraan roda 4 Merk HINO Type


R

si
WU302R-HKMLHD38L jenis Ligh Truk Box No Polisi F 8893 UQ Warna
Hijau tahun 2012 kepada DEDE HAERUDIN Als ADE (DPO) tanpa seijin

ne
ng

dan sepengetahuan dari PT. CLIPAN FINANCE INDONESIA dan


terdakwa menerima uang sebesar Rp. 38.000.000 (tiga puluh delapan

do
gu

juta rupiah) atas pengalihan kendaraan tersebut


- Akibat perbuatan terdakwa JUANDA Bin OLEH PT. CLIPAN FINANCE
In
INDONESIA Cabang Sukabumi menderita kerugian sebesar Rp.
A

161.440.500,- (seratus enam puluh satu juta empat ratus empat puluh
lima ratus ribu rupiah) atau setidak-tidaknya lebih dari Rp. 2.500.000,-
ah

lik

(dua juta lima ratus ribu rupiah)


--------------Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana
m

ub

dalam pasal 372 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana-----------------------------


ATAU
ka

KEDUA
ep

Bahwa terdakwa JUANDA Bin OLEH pada hari dan tanggal yang sudah
ah

tidak diingat lagi pada Bulan Juli 2013 atau setidak-tidaknya pada waktu-waktu
R

lain dalam bulan bulan Juli 2013 atau setidak-tidaknya dalam tahun 2013,
es

bertempat di Kampung Ancemong Rt. 01/01 Desa Neglasari Kecamatan


M

ng

Purabaya Kabupaten Sukabumi atau setidak-tidaknya pada tempat-tempat lain


on

halaman 4 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
yang masih termasuk dakam daerah hokum Pengadilan Negeri Cibadak,

R
“namun oleh karena terdakwa ditahan dirumah tahanan Negara Sukabumi

si
serta saksi-saksi yang akan dipanggil sebagian besar bertempat tinggal

ne
ng
lebih dekat pada Pengadilan Negeri Sukabumi dari pada kedudukan
Pengadilan yang dalam daerahnya tindak pidana itu dilakukan sesuai
ketentuan pasal 84 ayat 2 KUHAP Negeri Sukabumi berwenang memeriksa

do
gu dan mengadili dengan sengaja dan melawan hukum memiliki barang
sesuatu berupa 1 (satu) unit kendaraan roda 4 Merk HINO Type WU302R -

In
A
HKMLHD38L jenis Ligh Truk Box No Polisi F 8893 UQ Warna Hijau tahun
2012 yang seluruhnya atau sebagian milik orang lain yaitu PT. CLIPAN
ah

lik
FINANCE INDONESIA tetapi yang ada kekuasaannya bukan karena
kejahatan” perbuatan mana terdakwa lakukan dengan cara-cara sebagai
berikut:
am

ub
- Bahwa awalnya pada bulan Desember 2011 terdakwa JUANDA Bin
OLEH bermaksud membeli 1 (satu) unit kendaraan roda 4 (empat) merk
ep
HINO jenis Light Truck akan tetapi terdakwa tidak mempunyai uang yang
k

cukup untuk membeli kendaraan tersebut, selanjutnya pada sekitar Bulan


ah

Desember 2011 terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan


R

si
pembelian kendaraan tersebut ke PT. CLIPAN FINANCE INDONESIA
cabang Sukabumi yang beralamat di Jl. Jenderal Sudirman No. 75 C

ne
ng

Kelurahan Cikole Kota Sukabumi dengan mengisi dan menandatangani


formulir aplikasi permohonan

do
gu

- Bahwa selanjutnya pada hari rabu tanggal 21 Desember 2011, ASEP


HERMANSYAH Bin H KAYATHADA selaku Surveyor dari PT. CLIPAN
In
FINANCE INDONESIA Sukabumi datang kerumah terdakwa di Kampun g
A

Ancemong Rt. 01/01 Desa Neglasari Kecamatan Purabaya Kabupaten


Sukabumi untuk melakukan survey dan dari hasil survey diketahui bahwa
ah

lik

terdakwa mempunyai usaha Produksi roti, warung sembako dan


mempunyai penghasilan rata-rata sebesar Rp. 50.000.000 dan terdakwa
m

ub

pernah mengajukan pembiayaan kredit kepada PT. FINANCE


INDONESIA dan berjalan dengan lancar
ka

- Bahwa berdasarkan hasil survey tersebut PT. FINANCE INDONESIA


ep

cabang Sukabumi menyetujui pengajuan pembiayaan atas pembelian


ah

kendaraan yang diajukan oleh terdakwa dan selanjutnya pada tanggal 28


R

Pebruari 2012 terdakwa JUANDA Bin OLEH dan pihak PT. FINANCE
es

INDONESIA yang wakili oleh GANJAR D RISNANDAR selaku Kepala


M

ng

Kantor Pemasaran menandatangani perjanjian pembiayaan dengan


on

halaman 5 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
jaminan Nomor : 84102961111 terhadap 1 (satu) unit kendaraan roda 4

si
Merk HINO Type WU302R-HKMLHD38L jenis Ligh Truk Box No Polisi F
8893 UQ Warna Hijau tahun 2012 dengan perincian perjanjian kontrak :

ne
ng
hutang keseluruhuan Rp. 161.440.500,- (seratus enam puluh satu juta
empat ratus empat puluh lima ratus ribu rupiah) besar angsuran Rp.
5.561.000,00 (lima juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah) perbulan

do
gu selama 36 (tiga puluh enam) kali dan selanjutnya 1 (satu) unit kendaraan
tersebut diserahkan kepada terdakwa, kemudian pada tanggal 18 oktober

In
A
2012 perjanjian tersebut telah didaftarkan Fidusianya kekantor Notaris
MARKUS ALFRITS MAMESAH, SH dan pada tanggal 23 Nopember
ah

lik
2012 sertifikat jaminan fidusia Nomor : W8 0089203
AH.05.01TH.2012/STD terhadap kendaraan tersebut dikeluarkan
- Bahwa setelah terdakwa JUANDA Bin OLEH menerima 1 (satu) unit
am

ub
kendaraan roda 4 Merk HINO Type WU302R-HKMLHD38L jenis Ligh
Truk Box No Polisi F 8893 UQ Warna Hijau tahun 2012 tersebut
ep
terdakwa telah melakukan cicilan sebanyak 14 (empat belas) kali dari
k

bulan Maret 2012 sampai dengan bulan April 2013 dan pada angsuran
ah

bulan Mei 2013 terdakwa sudah tidak lagi mampu membayar uang
R

si
angsuran sehingga pada hari dan tanggal yang sudah tidak diingat lagi
pada bulan Juni 2013 bertempat di rumah terdakwa di Kampung

ne
ng

Ancemong Rt. 01/01 Desa Neglasari Kecamatan Purabaya Kabupaten


Sukabumi mengalihkan 1 (satu) unit kendaraan roda 4 Merk HINO Type

do
gu

WU302R-HKMLHD38L jenis Ligh Truk Box No Polisi F 8893 UQ Warna


Hijau tahun 2012 kepada DEDE HAERUDIN Als ADE (DPO) tanpa seijin
In
dan sepengetahuan dari PT. CLIPAN FINANCE INDONESIA dan
A

terdakwa menerima uang sebesar Rp. 38.000.000 (tiga pulu h delapan


juta rupiah) atas pengalihan kendaraan tersebut
ah

lik

- Akibat perbuatan terdakwa JUANDA Bin OLEH PT. CLIPAN FINANCE


INDONESIA Cabang Sukabumi menderita kerugian sebesar Rp.
m

ub

161.440.500,- (seratus enam puluh satu juta empat ratus empat puluh
lima ratus ribu rupiah) atau setidak-tidaknya lebih dari Rp. 2.500.000,-
ka

(dua juta lima ratus ribu rupiah)


ep

--------- Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam


ah

pasal 36 Undang-Undang Nomor: 42 tahun 1999 tentang jaminan Fidusia---


R

Menimbang, bahwa terhadap Dakwaan Penuntut Umum tersebut,


es

Terdakwa telah mengerti akan maksud dan isi Surat Dakwaan Penuntu t Umu m
M

ng

on

halaman 6 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dan tidak mengajukan keberatan atas Surat Dakwaan (eksepsi) sebagaimana

si
diatur Pasal 156 KUHP;
Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya tersebut Penuntut

ne
ng
Umum di persidangan telah mengajukan para Saksi yaitu:
1. Endar Sudarsono bin Dulrasyid;
2. Guswan Erwin, SH bin Memed A Satibi;

do
gu 3. Asep Hermansyah bin H. Kayat Hada;
Seluruh Saksi tersebut telah memberikan keterangan dibawah su mpah menurut

In
A
tata cara agamanya. Keterangan para Saksi tersebut pada pokoknya adalah
sebagai berikut:
ah

lik
Keterangan Saksi I. Endar Sudarsono bin Dulrasyid:
- Bahwa Saksi bekerja di PT. Clipan Finance Kota Sukabumi yang terletak di
Jalan Jl. Jend. Sudirman No. 75 C Kelurahan Cikole, Kota Sukabumi sebagai
am

ub
Colection Head;
- Bahwa PT. Clipan Finance Kota Sukabumi bergerak dibidang pembiayaan
ep
kredit roda 4 (empat) meliputi wilayah hukum Kota Sukabumi, Kabupaten
k

Sukabumi;
ah

- Bahwa Terdakwa adalah nasabah yang mendapat fasilitas pembiayaan dari


R

si
PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;
- Bahwa Terdakwa membeli 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box

ne
ng

tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:


MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda secara kredit di

do
gu

Dealer Indomobil Prima Niaga Jln. Raya Cibolang KM 7 No. 13 Kab.


Sukabumi ;
In
- Bahwa harga per unit dari kendaraan yang Terdakwa beli adalah Rp.
A

195.000.000,- (Seratus Sembilan puluh lima juta rupiah);


- Bahwa Terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan kepada PT. Clipan
ah

lik

Finance Kota Sukabumi dengan menyerahkan KTP suami istri., Kartu


Keluarga, Data keuangan pengaju kredit. kemudian dilakukan survey oleh
m

ub

Saksi Asep Hermansyah ke rumah Terdakwa untuk mengetahui layak apa


tidak layak pengajuan kredit tersebut;
ka

- Bahwa dari hasil survey kemudian permohonan pembiayaan Terdakwa di


ep

setujui sebesar Rp. 122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratus dua
ah

puluh empat ribu rupiah dengan ketentuan selama 3 (tiga) tahun atau 36 kali
R

membayar angsuran dengan besar angsuran perbulan sebesar Rp.


es

5.561.000,- (lima juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah) dan uang muka
M

ng

on

halaman 7 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
yang harus dibayarkan kepada Dealer Indomobil Prima Niaga sebesar uang

si
muka sebesar Rp. 39.000.000,-;
- Bahwa pada Terdakwa menandatangani Perjanjian Pembiayaan No.

ne
ng
8410291111 tanggal 28 Februari 2012 di kantor PT. Clipan Finance Kota
Sukabumi;
- Bahwa menurut perjanjian tersebut hutang Terdakwa dijamin dengan unit

do
gu kendaraan yang dibelinya dan jaminan tersebut diikat dalam akta Fidusia
dari Notaris Markus Alfritis Mamesah, SH pada tanggal 18 Oktober 2012 dan

In
A
didaftarkan sehingga sertifikat Jaminan Fidusia nomer W8-0089203
AH.05.01.TH.2012/STD terbit pada 23 November 2012;
ah

lik
- Bahwa Terdakwa membayar angsuran mobil tersebut sebanyak 14 (empat)
belas kali kemudian Terdakwa tidak lagi membayar angsuran sehingga Saksi
memerintahkan Saksi Guswan Eswin yang bertugas sebagai kolektor
am

ub
melakukan penagihan;
- Bahwa menurut laporan Saksi Guswan Eswin, unit kendaraan tersebut tidak
ep
ada di rumah Terdakwa dan telah di over kredit pada seseorang yang
k

bernama Ade sekitar bulan Juli 2013;


ah

- Bahwa Terdakwa melakukan over kredit unit kendaraan tersebut tanpa


R

si
sepengetahuan dan seijin PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;
- Bahwa Terdakwa tidak diperbolehkan mengalihkan penguasaan kendaraan

ne
ng

kepada orang lain tanpa mendapat ijin tertulis dari PT. Clipan Finance Kota
Sukabumi sebagaimana tertulis di dalam Surat Perjanjian Pembiayaan akta

do
gu

jaminan fidusia;
- Bahwa tindakan Terdakwa yang melakukan over kredit unit kendaraan tanpa
In
persetujuan PT. Clipan Finance Kota Sukabumi merugikan PT. Clipan
A

Finance Kota Sukabumi Sukabumi Rp. 122.324.000,- (seratus dua puluh dua
juta tiga ratus dua puluh empat ribu rupiah);
ah

lik

Menimbang, bahwa terhadap keteran gan Saksi tersebut, Terdakwa


membernarkan dan menyatakan tidak keberatan;
m

ub

Keterangan Saksi II. Guswan Erwin, SH bin Memed A Satibi:


- Bahwa Saksi bekerja di PT. Clipan Finance Kota Sukabumi yang terletak di
ka

Jalan Jl. Jend. Sudirman No. 75 C Kelurahan Cikole, Kota Sukabumi sebagai
ep

kolektor;
ah

- Bahwa PT. Clipan Finance Kota Sukabumi bergerak dibidang pembiayaan


R

kredit roda 4 (empat) meliputi wilayah hukum Kota Sukabumi, Kabupaten


es

Sukabumi;
M

ng

on

halaman 8 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa Terdakwa adalah nasabah yang mendapat fasilitas pembiayaan dari

si
PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;
- Bahwa Terdakwa membeli 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box

ne
ng
tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:
MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda secara kredit di
Dealer Indomobil Prima Niaga Jln. Raya Cibolang KM 7 No. 13 Kab.

do
gu Sukabumi ;
- Bahwa harga per unit dari kendaraan yang Terdakwa beli adalah Rp.

In
A
195.000.000,- (Seratus Sembilan puluh lima juta rupiah);
- Bahwa Terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan pada PT. Clipan
ah

lik
Finance Kota Sukabumi ;
- Bahwa permohonan pembiayaan Terdakwa disetujui sebesar Rp.
122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratus dua puluh empat ribu
am

ub
rupiah dengan ketentuan selama 3 (tiga) tahun atau 36 kali membayar
angsuran dengan besar angsuran perbulan sebesar Rp. 5.561.000,- (lima
ep
juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah);
k

- Bahwa pada Terdakwa menandatangani Perjanjian Pembiayaan No.


ah

8410291111 tanggal 28 Februari 2012 di kantor PT. Clipan Finance Kota


R

si
Sukabumi;
- Bahwa menurut perjanjian tersebut hutang Terdakwa dijamin dengan Unit

ne
ng

Kendaraan yang dibelinya dan jaminan tersebut diikat dalam akta Fidusia
dari Notaris Markus Alfritis Mamesah, SH pada tanggal 18 Oktober 2012 dan

do
gu

didaftarkan sehingga sertifikat Jaminan Fidusia nomer W8-0089203


AH.05.01.TH.2012/STD terbit pada 23 November 2012;
In
- Bahwa Terdakwa membayar angsuran mobil tersebut sebanyak 14 (empat)
A

belas kali kemudian Terdakwa tidak lagi membayar angsuran sehingga Saksi
melakukan penagihan;
ah

lik

- Bahwa pada saat penagihan Saksi bertemu Terdakwa tetapi tidak melihat
unit kendaraan tersebut tidak ada di rumah Terdakwa;
m

ub

- Bahwa menurut Terdakwa unit kendaraan tersebut dan telah di jual pada
seseorang yang bernama Ade sekitar bulan Juli 2013 dengan harga
ka

Rp.40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) di rumah Terdakwa yang terletak di


ep

Kampung Ancemon Rt. 01/01, Desa Neglasari, Kecamatan Purabaya,


ah

Kabupaten Sukabumi ;
R

- Bahwa unit kendaraan tersebut sekarang tidak diketahui keberadaannya;


es

- Bahwa kemudian Saksi laporkan kepada Saksi Endar Sudarsono yang


M

ng

merupakan atasan Saksi;


on

halaman 9 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa Terdakwa melakukan over kredit unit kendaraan tersebut tanpa

si
sepengetahuan dan seijin PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;
- Bahwa Terdakwa tidak diperbolehkan mengalihkan penguasaan kendaraan

ne
ng
kepada orang lain tanpa mendapat ijin tertulis dari PT. Clipan Finance Kota
Sukabumi sebagaimana tertulis di dalam Surat Perjanjian Pembiayaan akta
jaminan fidusia;

do
gu - Bahwa tindakan Terdakwa yang melakukan over kredit unit kendaraan tanpa
persetujuan PT. Clipan Finance Kota Sukabumi merugikan PT. Clipan Finance

In
A
Kota Sukabumi Sukabumi Rp. 122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga
ratus dua puluh empat ribu rupiah);
ah

lik
Menimbang, bahwa terhadap keterangan Saksi tersebut, Terdakwa
membernarkan dan menyatakan tidak keberatan;
Keterangan Saksi III. Asep Hermansyah bin H. Kayat Hada:
am

ub
- Bahwa Saksi bekerja di PT. Clipan Finance Kota Sukabumi yang terletak di
Jalan Jl. Jend. Sudirman No. 75 C Kelurahan Cikole Kota Sukabumi sebagai
ep
Sales;
k

- Bahwa PT. Clipan Finance Kota Sukabumi bergerak di bidang pembiayaan


ah

kredit roda 4 (empat) meliputi wilayah hukum Kota Sukabumi, Kabupaten


R

si
Sukabumi;
- Bahwa Terdakwa adalah nasabah yang mendapat fasilitas pembiayaan dari

ne
ng

PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;


- Bahwa Terdakwa membeli 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box

do
gu

tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:


MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda secara kredit di
In
Dealer Indomobil Prima Niaga Jln. Raya Cibolang KM 7 No. 13 Kab.
A

Sukabumi ;
- Bahwa harga per unit dari kendaraan yang Terdakwa beli adalah Rp.
ah

lik

195.000.000,- (seratus Sembilan puluh lima juta rupiah);


- Bahwa Terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan kepada PT. Clipan
m

ub

Finance Kota Sukabumi dengan menyerahkan KTP suami istri., Kartu


Keluarga, Data keuangan pengaju kredit. Kemudian dilakukan survey oleh
ka

Saksi Asep Hermansyah ke rumah Terdakwa untuk mengetahui layak apa


ep

tidak layak pengajuan kredit tersebut;


ah

- Bahwa dari hasil survey kemudian permohonan pembiayaan Terdakwa di


R

setujui sebesar Rp. 122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratus dua
es

puluh empat ribu rupiah dengan ketentuan selama 3 (tiga) tahun atau 36 kali
M

ng

membayar angsuran dengan besar angsuran perbulan sebesar Rp.


on

halaman 10 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
5.561.000,- (lima juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah) dan uang muka

si
yang harus dibayarkan kepada Dealer Indomobil Prima Niaga sebesar uang
muka sebesar Rp. 39.000.000,-;

ne
ng
- Bahwa pada Terdakwa menandatangani Perjanjian Pembiayaan No.
8410291111 tanggal 28 Februari 2012 di kantor PT. Clipan Finance Kota
Sukabumi;

do
gu - Bahwa Saksi menerangkan pada Terdakwa bahwa tidak boleh mengalihkan
unit kendaraan tanpa seijin dari PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;

In
A
- Bahwa menurut perjanjian tersebut hutang Terdakwa dijamin dengan Unit
Kendaraan yang dibelinya dan jaminan tersebut diikat dalam akta Fidusia
ah

lik
dari Notaris Markus Alfritis Mamesah, SH pada tanggal 18 Oktober 2012 dan
didaftarkan sehingga sertifikat Jaminan Fidusia nomer W8-0089203
AH.05.01.TH.2012/STD terbit pada 23 November 2012;
am

ub
- Bahwa Saksi mendengar dari bagian collector bahwa Terdakwa menunggak
dan ternyata unit kendaraan yang menjadi objek jaminan di jual ;
ep
- Bahwa Terdakwa melakukan over kredit unit kendaraan tersebut tanpa
k

sepengetahuan dan seijin PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;


ah

- Bahwa Terdakwa tidak diperbolehkan mengalihkan penguasaan kendaraan


R

si
kepada orang lain tanpa mendapat ijin tertulis dari PT. Clipan Finance Kota
Sukabumi sebagaimana tertulis di dalam Surat Perjanjian Pembiayaan akta

ne
ng

jaminan fidusia;
- Bahwa tindakan Terdakwa yang melakukan over kredit unit kendaraan tanpa

do
gu

persetujuan PT. Clipan Finance Kota Sukabumi merugikan PT. Clipan


Finance Kota Sukabumi Sukabumi Rp. 122.324.000,- (seratus dua puluh dua
In
juta tiga ratus dua puluh empat ribu rupiah);
A

Menimbang, bahwa terhadap keteran gan Saksi tersebut, Terdakwa


membernarkan dan menyatakan tidak keberatan;
ah

lik

Menimbang, bahwa Terdakwa tidak menghadirkan Saksi yang


meringankan (ade cahrge) ;
m

ub

Menimbang, bahwa di persidangan telah didengarkan pula keterangan


Terdakwa sebagaimana Pasal 189 ayat (1) KUHAP yang pada pokoknya
ka

Terdakwa menerangkan :
ep

- Bahwa Terdakwa membeli 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box


ah

tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:


R

MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda secara kredit di


es
M

Dealer Indomobil Prima Niaga Jln. Raya Cibolang KM 7 No. 13, Kabupaten
ng

Sukabumi ;
on

halaman 11 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa harga per unit dari kendaraan yang Terdakwa beli adalah Rp.

si
195.000.000,- (Seratus Sembilan puluh lima juta rupiah);
- Bahwa Terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan pada PT. Clipan

ne
ng
Finance Kota Sukabumi melalui Dealer Indomobil Prima Niaga;
- Bahwa permohonan pembiayaan Terdakwa disetujui sebesar Rp.
122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratus dua puluh empat ribu

do
gu rupiah dengan ketentuan selama 3 (tiga) tahun atau 36 kali membayar
angsuran dengan besar angsuran perbulan sebesar Rp. 5.561.000,- (lima

In
A
juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah);
- Bahwa pada Terdakwa menandatangani Perjanjian Pembiayaan No.
ah

lik
8410291111 tanggal 28 Februari 2012 di kantor PT. Clipan Finance Kota
Sukabumi yang terletak di Jl. Jend. Sudirman No. 75 C, Kelurahan Cikole,
Kota Sukabumi;
am

ub
- Bahwa Terdakwa membayar angsuran mobil tersebut sebanyak 14 (empat)
belas kali kemudian Terdakwa tidak lagi membayar angsuran karena
ep
kesulitan keuangan;
k

- Bahwa sekitar bulan Juli 2013 Terdakwa mengover kreditkan unit kendaraan
ah

tersebut dengan harga Rp.40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) kepada


R

si
Dede alias Ade di rumah Terdakwa yang terletak di Kampung Ancemon Rt.
01/01, Desa Neglasari, Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi dengan

ne
ng

janji Ade yang mengangsur unit kendaraan tersebut dan kepemilikan unit
kendaraan tersebut beralih pada Ade;

do
gu

- Bahwa sekitar bulan Juni 2013 datang Saksi Guswan Eswin melakukan
penagihan karena Ade tidak mengangsur ;
In
- Bahwa unit kendaraan tersebut sekarang tidak diketahui keberadaannya;
A

- Bahwa kemudian Saksi laporkan kepada Saksi Endar Sudarsono yang


merupakan atasan Saksi;
ah

lik

- Bahwa Terdakwa over kredit unit kendaraan tersebut tanpa sepengetahuan


dan seijin PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;
m

ub

- Bahwa Terdakwa mengetahui jika tidak boleh mengover kredit unit kendaraan
tanpa ijin PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;
ka

Menimbang, bahwa di persidangan telah diajukan pula barang bukti


ep

berupa: 1 (satu) berkas perjanjian pembiayaan No. 8410291111 an. Juanda 1


ah

(satu) berkas sertifikat Fidusia W80089203AH.05.01 TH2012/STD yang telah


R

disita secara sah berdasarkan Penetapan Persetujuan Penyitaan KPN


es

Sukabumi Nomor 53/Perst.K/Pen.Pid/2014/PN.Smi tertanggal 15 April 2014 dan


M

ng

telah diperlihatkan kepada para Saksi dan Terdakwa di persidangan serta


on

halaman 12 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dibenarkan memiliki kaitan dengan perkara a quo oleh Terdakwa dan Saksi-

si
Saksi sebagimana Pasal 181 KUHAP ayat (1) dan ayat (2) sehingga barang
bukti tersebut dapat digunakan dalam pembuktian;

ne
ng
Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan para Saksi di persidangan,
keterangan Terdakwa serta barang bukti yang diajukan di persidangan, maka
Majelis Hakim memperoleh fakta-fakta hukum sebagai berikut :

do
gu - Bahwa Terdakwa membeli 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box
tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:

In
A
MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda secara kredit di
Dealer Indomobil Prima Niaga Jln. Raya Cibolang KM 7 No. 13 Kab.
ah

lik
Sukabumi ;
- Bahwa harga per unit dari kendaraan yang Terdakwa beli adalah Rp.
195.000.000,- (Seratus Sembilan puluh lima juta rupiah);
am

ub
- Bahwa Terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan pada PT. Clipan
Finance Kota Sukabumi melalui Dealer Indomobil Prima Niaga dengan
ep
menyerahkan KTP suami istri., Kartu Keluarga, Data keuangan pengaju
k

kredit. kemudian dilakukan survey oleh Saksi Asep Hermansyah ke rumah


ah

Terdakwa untuk mengetahui layak apa tidak layak pengajuan kredit tersebut;
R

si
- Bahwa permohonan pembiayaan Terdakwa disetujui sebesar Rp.
122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratus dua puluh empat ribu

ne
ng

rupiah dengan ketentuan selama 3 (tiga) tahun atau 36 kali membayar


angsuran dengan besar angsuran perbulan sebesar Rp. 5.561.000,- (lima

do
gu

juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah);


- Bahwa pada 28 Februari 2012 Terdakwa menandatangani Perjanjian
In
Pembiayaan No. 8410291111 di kantor PT. Clipan Finance Kota Sukabumi
A

yang terletak di Jl. Jend. Sudirman No. 75 C Kelurahan Cikole, Kota


Sukabumi;
ah

lik

- Bahwa menurut perjanjian tersebut hutang Terdakwa dijamin dengan unit


kendaraan yang dibelinya dan jaminan tersebut diikat dalam akta Fidusia
m

ub

dari Notaris Markus Alfritis Mamesah, SH pada tanggal 18 Oktober 2012 dan
didaftarkan sehingga sertifikat Jaminan Fidusia nomer W8-0089203
ka

AH.05.01.TH.2012/STD terbit pada 23 November 2012;


ep

- Bahwa Terdakwa membayar angsuran mobil tersebut sebanyak 14 (empat)


ah

belas kali kemudian Terdakwa tidak lagi membayar angsuran karena


R

kesulitan keuangan;
es

- Bahwa sekitar bulan Juli 2013 Terdakwa mengover kreditkan unit kendaraan
M

ng

tersebut dengan harga Rp.40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) kepada


on

halaman 13 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Dede alias Ade di rumah Terdakwa yang terletak di Kampung Ancemon Rt.

si
01/01, Desa Neglasari, Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi dengan
janji Ade yang mengangsur unit kendaraan tersebut dan kepemilikan unit

ne
ng
kendaraan tersebut beralih pada Ade;
- Bahwa sekitar bulan Juni 2013 datang Saksi Guswan Eswin melakukan
penagihan karena Ade tidak mengangsur ;

do
gu - Bahwa unit kendaraan tersebut sekarang tidak diketahui keberadaannya;
- Bahwa kemudian Saksi laporkan kepada Saksi Endar Sudarsono yang

In
A
merupakan atasan Saksi;
- Bahwa Terdakwa melakukan over kredit unit kendaraan tersebut tanpa
ah

lik
sepengetahuan dan seijin PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;
- Bahwa tindakan Terdakwa yang over kredit unit kendaraan tanpa persetujuan
PT. Clipan Finance Kota Sukabumi merugikan PT. Clipan Finance Kota
am

ub
Sukabumi Sukabumi Rp. 122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratu s
dua puluh empat ribu rupiah);
ep
Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimban gkan
k

apakah perbuatan Terdakwa telah memenuhi unsur-unsur dari tindak pidana


ah

yang didakwakan oleh Penuntut Umum kepadanya;


R

si
Menimbang, bahwa Penuntut Umum mendakwa Terdakwa dengan Surat
Dakwaan yang berbentuk alternatif yaitu Kesatu melanggar Pasal 372 KUHP

ne
ng

atau Kedua melanggar Pasal 36 Undang-undang Nomor 42 Tahun 1999


tentang Jaminan Fidusia;

do
gu

Menimbang, bahwa oleh karena Dakwaan Penuntut Umum berbentuk


alternatif maka menurut doktirn Majelis Hakim dapat memilih membuktikan
In
dakwaan mana terlebih terlebih dahulu, jika dakwaan tersebut tidak terbukti,
A

maka Majelis Hakim baru akan dibuktikan dakwaan yang lain;


Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Saksi Endar Sudarsono bin
ah

lik

Dulrasyid, Saksi Guswan Erwin, SH dan Saksi Asep Hermansyah, dikaitkan


dengan barang bukti 1 (satu) bundel Sertifikat Jaminan Fidusia nomor :
m

ub

W80089203AH.05.01 TH2012/STD diketahui bahwa pada tanggal pada 23


November 2012, telah terbit Sertifikat Jaminan Fidusia atas (satu) unit
ka

kendaraan R4 truk engkel box tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893
ep

UO No.Ka:
ah

MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda, maka Majelis


R

Hakim berpendapat bahwa dalam perkara ini adalah lebih relevan apabila
es

terlebih dahulu Majelis Hakim membuktikan dakwaan Kedua sebagaimana


M

ng

Surat Tuntutan dari Penuntut Umum;


on

halaman 14 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa untuk dapat membuktikan Dakwaan Kedua yaitu

si
Pasal 36 UU Nomor 42 Tahun 1999 tentang Jaminan Fidusia harus dapat
dibuktikan unsur-unsur perbuatan pidana yang terkandung didalamnya yaitu:

ne
ng
1. Barang siapa;
2. Mengalihkan, menggadaikan, atau menyewakan benda yang menjadi objek
jaminan fidusia;

do
gu 3. Yang dilakukan tanpa persetujuan tertulis terlebih dahulu dari penerima
fidusia;

In
A
Menimbang, bahwa Majelis Hakim akan mempertimbangkan unsur-unsur
tersebut satu per satu sebagai berikut :
ah

lik
Ad. 1. Barang siapa
Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan barangsiapa adalah
menyangkut pelaku tindak pidana yang telah melanggar Undang-Undang
am

ub
ataupun peraturan hukum yang berlaku di masyarakat, yaitu subjek hukum yang
memiliki hak dan kewajiban serta dapat mempertanggungjawabkan
ep
perbuatannya, dalam hal ini subjek hukum tersebut dapat berupa orang pribadi
k

maupun badan hukum;


ah

Menimbang, bahwa Penuntut Hukum telah menghadirkan seorang


R

si
Terdakwa yang bernama JUANDA Bin OLEH yang memiliki identitas yang
bersesuaian dengan surat dakwaan Penuntut Umum dan telah mengakui

ne
ng

kesalahannya di muka persidangan;


Menimbang, bahwa identitas Terdakwa tersebut dibenarkan oleh Saksi-

do
gu

Saksi yang diperiksa dibawah sumpah di persidangan ;


Menimbang, bahwa Majelis Hakim telah memperhatikan segala sikap dan
In
tingkah laku Terdakwa di persidangan yang ternyata Terdakwa dalam keadaan
A

sehat jasmani maupun rohani selama mengikuti persidangan, hal ini dapat
dibuktikan dengan kemampuan Terdakwa untuk mengikuti jalannya persidangan
ah

lik

dengan baik, serta dapat menjawab pertanyaan -pertanyaan yang diajukan oleh
Majelis Hakim, Penuntut Umum dengan jelas. Kemampuan Terdakwa untuk
m

ub

menjawab dengan jelas dan terang tersebut dibuktikan dengan kemampuan


Terdakwa untuk mengingat kejadian-kejadian yang telah terjadi di masa lampau
ka

yang dialami oleh Terdakwa;


ep

Menimbang, bahwa Terdakwa saat melakukan perbuatan yang diancam


ah

pidana tersebut dalam keadaan bebas maksudnya dapat menentukan


R

kehendaknya sendiri tanpa adanya ancaman maupun paksaan dari oran g lain
es

untuk melakukan perbuatan tersebut, dan Terdakwa dalam keadaan pikiran


M

ng

yang sehat dapat membedakan mana yang baik dan buruk sehingga dengan
on

halaman 15 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
demikian Terdakwa mampu bertanggung jawab atas perbuatan yang telah

si
dilakukannya;
Menimbang, bahwa berdasarkan fakta-fakta yang terungkap di atas,

ne
ng
Majelis Hakim berkeyakinan Unsur Barangsiapa telah dapat dibuktikan secara
sah dan meyakinkan menurut hukum;
Ad. 2. Mengalihkan, menggadaikan, atau menyewakan benda yang

do
gu menjadi objek jaminan fidusia
Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan menggadaikan adalah

In
A
menjadikan barang bergerak sebagai jaminan dari suatu hutang;
Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 1angka 2 UU Nomor 42 Tahun
ah

lik
1999 tentang Jaminan Fidusia yang dimaksud dengan Jaminan Fidusia adalah
hak jaminan atas benda bergerak baik yang berwujud maupun yang tidak
berwujud dan benda tidak bergerak khususnya bangunan yang tidak dapat
am

ub
dibebani hak tanggungan sebagaimana dimaksud dalam Undang-undang
Nomor 4 Tahun 1996 tentang Hak Tanggungan yang tetap berada dalam
ep
penguasaan Pemberi Fidusia,sebagai agunan bagi pelunasan utang tertentu,
k

yang memberikan kedudukan yang diutamakan kepada Penerima Fidusia


ah

terhadap kreditor lainnya;


R

si
Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 1angka 5 UU Nomor 42 Tahun
1999 tentang Jaminan Fidusia yang dimaksud dengan Pemberi Fidusia adalah

ne
ng

orang perseorangan atau korporasi pemilik Benda yang menjadi obyek Jaminan
Fidusia;

do
gu

Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 1angka 6 UU Nomor 42 Tahun


1999 tentang Jaminan Fidusia yang dimaksud dengan Penerima Fidusia adalah
In
orang perseorangan atau korporasi yang mempunyai piutang yang
A

pembayarannya dijamin dengan Jaminan Fidusia;


Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan para Saksi, Terdakwa dan
ah

lik

dikaitkan dengan barang bukti, di dapat fakta hukum sebagai berikut:


- Bahwa Terdakwa membeli 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box
m

ub

tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:


MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda secara kredit di
ka

Dealer Indomobil Prima Niaga Jln. Raya Cibolang KM 7 No. 13 Kab.


ep

Sukabumi ;
ah

- Bahwa harga per unit dari kendaraan yang Terdakwa beli adalah Rp.
R

195.000.000,- (Seratus Sembilan puluh lima juta rupiah);


es

- Bahwa Terdakwa mengajukan permohonan pembiayaan pada PT. Clipan


M

ng

Finance Kota Sukabumi melalui Dealer Indomobil Prima Niaga dengan


on

halaman 16 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
menyerahkan KTP suami istri., Kartu Keluarga, Data keuangan pengaju

si
kredit. kemudian dilakukan survey oleh Saksi Asep Hermansyah ke rumah
Terdakwa untuk mengetahui layak apa tidak layak pengajuan kredit tersebut;

ne
ng
- Bahwa permohonan pembiayaan Terdakwa disetujui sebesar Rp.
122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratus dua puluh empat ribu
rupiah dengan ketentuan selama 3 (tiga) tahun atau 36 kali membayar

do
gu angsuran dengan besar angsuran perbulan sebesar Rp. 5.561.000,- (lima
juta lima ratus enam puluh satu ribu rupiah);

In
A
- Bahwa pada tanggal 28 Februari 201 Terdakwa menandatangani Perjanjian
Pembiayaan No. 8410291111 2 di kantor PT. Clipan Finance Kota Sukabu mi
ah

lik
yang terletak di Jl. Jend. Sudirman No. 75 C Kelurahan Cikole, Kota
Sukabumi;
- Bahwa menurut perjanjian tersebut hutang Terdakwa dijamin dengan unit
am

ub
kendaraan yang dibelinya dan jaminan tersebut diikat dalam akta Fidusia
dari Notaris Markus Alfritis Mamesah, SH pada tanggal 18 Oktober 2012 dan
ep
didaftarkan sehingga sertifikat Jaminan Fidusia Nomer W8-0089203
k

AH.05.01.TH.2012/STD terbit pada 23 November 2012;


ah

- Bahwa Terdakwa membayar angsuran mobil tersebut sebanyak 14 (empat)


R

si
belas kali kemudian Terdakwa tidak lagi membayar angsuran karena
kesulitan keuangan;

ne
ng

- Bahwa sekitar bulan Juli 2013 Terdakwa mengover kreditkan unit kendaraan
tersebut dengan harga Rp.40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) kepada

do
gu

Dede alias Ade di rumah Terdakwa yang terletak di Kampung Ancemon Rt.
01/01 Desa Neglasari Kecamatan Purabaya Kabupaten Sukabumi dengan
In
janji Ade yang mengangsur unit kendaraan tersebut dan kepemilikan unit
A

kendaraan tersebut beralih pada Ade;


- Bahwa sekitar bulan Juni 2013 datang Saksi Guswan Eswin melakukan
ah

lik

penagihan karena Ade tidak mengangsur ;


- Bahwa unit kendaraan tersebut sekarang tidak diketahui keberadaannya;
m

ub

- Bahwa kemudian Saksi laporkan kepada Saksi Endar Sudarsono yang


merupakan atasan Saksi;
ka

- Bahwa Terdakwa melakukan over kredit unit kendaraan tersebut tanpa


ep

sepengetahuan dan seijin PT. Clipan Finance Kota Sukabumi;


ah

- Bahwa tindakan Terdakwa yang melakukan over kredit unit kendaraan tan pa
R

persetujuan PT. Clipan Finance Kota Sukabumi merugikan PT. Clipan


es

Finance Kota Sukabumi Sukabumi Rp. 122.324.000,- (seratus dua puluh dua
M

ng

juta tiga ratus dua puluh empat ribu rupiah);


on

halaman 17 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa dari uraian fakta di atas jelas, bahwa pada tanggal

si
30 Oktober 2012 Terdakwa telah menadatangani Perjanjian Pembiayaan No.
8410291111 dengan PT. Clipan Finance Kota Sukabumi selaku perusahaan

ne
ng
pembiayaan bertempat di kantor PT. Clipan Finance Kota Sukabumi yang
terletak di Jl. Jend. Sudirman No. 75 C Kelurahan Cikole, Kota Sukabumi;
Menimbang, bahwa dalam perjanjian tersebut disepakati bahwa 1 (satu)

do
gu unit kendaraan R4 truk engkel box tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F
8893 UO No.Ka:MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda

In
A
yang Terdakwa beli dari Dealer Indomobil Prima Niaga seharga Rp.
195.000.000,- (Seratus Sembilan puluh lima juta rupiah) dijadikan barang
ah

lik
jaminan dari pembiayaan yang diberikan oleh PT. Clipan Finance Kota
Sukabumi kepada Terdakwa;
Menimbang, bahwa kemudian pada tanggal 18 Oktober 2012 perjanjian
am

ub
tersebut telah dibuatkan akta perjanjian jaminan fidusia oleh Notaris Markus
Alfritis Mamesah, SH;
ep
Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa adalah pemilik barang objek
k

jaminan fidusia maka Terdakwa adalah pihak pemberi fidusia sedangkan PT.
ah

Clipan Finance Kota Sukabumi adalah perusahaan yang memiliki piutang yan g
R

si
dijamin dengan barang objek fidusia maka PT. Clipan Finance Kota Sukabumi
adalah pihak penerima fidusia;

ne
ng

Menimbang, bahwa akta perjanjian fidusia tersebut didaftarkan ke


Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia sehingga pada tanggal 23

do
gu

November 2012 terbit Sertifikat Jaminan Fidusia Nomor W80089203AH.05.01


TH2012/STD terhadap 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box tahun 2003
In
warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:MJEC1JGX1C5008383 No.Sin:
A

W04DTPJ25727 An. Juanda tersebut;


Menimbang, bahwa Pasal 14 Ayat (1) UU Nomor 42 Tahun 1999 tentan g
ah

lik

Jaminan Fidusia, menyatakan bahwa jaminan fidusia lahir pada saat


didaftarkan;
m

ub

Menimbang, bahwa oleh karena sertifikat jaminan fidusia terhadap 1


(satu) unit kendaraan R4 truk engkel box tahun 2003 warna Hijau Metalik
ka

No.Pol: F 8893 UO No.Ka:MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An.


ep

Juanda terbit pada tanggal 23 November 2012, maka sejak tanggal tersebut
ah

unit kendaraan tersebut menjadi objek jaminan fidusia;


R

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Saksi Endar Sudarsono bin


es

Dulrasyid, Saksi Guswan Erwin, SH, Saksi Asep Hermansyah dan Terdakwa,
M

ng

bahwa sekitar bulan Aprili 2013, Terdakwa mengover kreditkan unit kendaraan
on

halaman 18 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut dengan harga Rp.40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) kepada Dede

si
alias Ade di rumah Terdakwa yang terletak di Kampung Ancemon Rt. 01/01,
Desa Neglasari, Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi dengan janji Ade

ne
ng
yang mengangsur unit kendaraan tersebut dan kepemilikan unit kendaraan
tersebut beralih pada Ade;
Menimbang, bahwa Ade ternyata tidak mengangsur cicilan mobil tersebut

do
gu pada PT. Clipan Finance Kota Sukabumi dan sekarang unit kendaraan tersebu t
tidak diketahui lagi keberadaannya sehingga sekitar bulan Juni 2013, Saksi

In
A
Guswan Erwin datang menagih pada Terdakwa;
Menimbang, bahwa perbuatan Terdakwa yang over kredit unit
ah

lik
kendaraan tersebut sehingga tidak lagi diketahui keberadaannya, menimbu lkan
kerugian pada PT. Clipan Finance Kota Sukabumi yang berkedudukan Jl. Jen d.
Sudirman No. 75 C Kelurahan Cikole, Kota Sukabumi sebesar Rp.
am

ub
122.324.000,- (seratus dua puluh dua juta tiga ratus dua puluh empat ribu
rupiah);
ep
Menimbang, bahwa tindakan Terdakwa yang menyerahkan kepemilikan
k

objek jaminan fidusia berupa 1 (satu) unit kendaraan R4 truk engkel box tahun
ah

2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893 UO No.Ka:MJEC1JGX1C5008383


R

si
No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda kepada Ade dengan imbalan uang
sebesar Rp.40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) dapat dikualifikasikan

ne
ng

sebagai menjual objek jaminan fidusia ;


Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan -pertimbangan tersebut

do
gu

unsur ke-2 telah dapat dibuktikan menurut hukum;


Ad. 3. Yang dilakukan tanpa persetujuan tertulis terlebih dahulu dari
In
penerima fidusia
A

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Saksi Zakaria, Saksi Ganjar


dan Saksi Oke diketahui bahwa Terdakwa mengikatkan diri dalam pembiayaan
ah

lik

berprinsip syariah yang dikenal dengan prinsip Murabahah dimana Terdakwa


selaku nasabah tidak dapat mengalihkan objek jaminan fidusia dalam keadaan
m

ub

apapun karena uang muka yang dibayarkan Terdakwa lebih rendah dari
pembiayaan konfensional;
ka

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Saksi Endar Sudarsono bin


ep

Dulrasyid, Saksi Guswan Erwin, SH dan Saksi Asep Hermansyah diperkuat


ah

keterangan Terdakwa yang bersesuaian dengan keterangan Terdakwa, pada


R

saat Terdakwa menggadaikan objek jaminan fidusia berupa 1 (satu) unit


es

kendaraan R4 truk engkel box tahun 2003 warna Hijau Metalik No.Pol: F 8893
M

ng

UO No.Ka:MJEC1JGX1C5008383 No.Sin: W04DTPJ25727 An. Juanda kepada


on

halaman 19 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Ade, Terdakwa tidak melaporkan perbuatan tersebut kepada pihak PT. Clipan

si
Finance Kota Sukabumi selaku penerima fidusia sehingga Saksi Guswan Erwin
melakukan penagihan ke rumah Terdakwa ketika Ade tidak membayar

ne
ng
angssuran ke-15;
Menimbang, bahwa Terdakwa tidak pernah melaporkan penjualan yang
Terdakwa lakukan terhadap objek jaminan fidusia, maka PT. Clipan Finance

do
gu Kota Sukabumi selaku penerima fidusia tidak pernah memberikan ijin baik lisan
maupun tertulis pada Terdakwa untuk dapat menggadaikan objek jaminan

In
A
fidusia berupa unit kendaraan tersebut kepada pihak lain;
Menimbang, bahwa dari pertimbangan tersebut unsur ke-3 “Yang
ah

Dilakukan Tanpa Persetujuan Tertulis Terlebih Dahulu Dari Penerima Fidusia”

lik
telah dapat dibuktikan menurut hukum;
Menimbang, bahwa seluruh unsur dalam dakwaan Kedua Jaksa
am

ub
Penuntut Umum yaitu Pasal 36 UU Nomor 42 Tahun 1999 tentang Jaminan
Fidusia telah dapat dibuktikan menurut hukum sehingga Terdakwa harus
ep
dinyatakan telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan
k

tindak pidana “Menjual Benda Yang Menjadi Objek Jaminan Fidusia Tanpa
ah

Persetujuan Tertulis Terlebih Dahulu Dari Penerima Fidusia”;


R

si
Menimbang, bahwa dakwaan Kedua telah dapat dibuktikan, dakwaan
Kesatu tidak perlu lagi dibuktikan;

ne
ng

Menimbang, bahwa di persidangan tidak terdapat adanya alasan pemaaf


dan alasan pembenar atas diri Terdakwa sebagaimana dimasud dalam Pasal 44

do
gu

sampai dengan Pasal 52 KUHP, sehingga Terdakwa harus dijatuhi hukuman


yang setimpal dengan perbuatannya;
In
Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa telah terbukti secara sah dan
A

meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana, maka berdasarkan Pasal 193


ayat (1) KUHAP Terdakwa haruslah dijatuhi pidana;
ah

lik

Menimbang, bahwa oleh karena dalam UU Nomor 42 Tahun 1999


tentang Jaminan Fidusia telah ditentukan bahwa terhadap pelaku pelanggaran
m

ub

undang – undang tersebut selain dijatuhi pidana penjara juga dijatuhi pidana
denda yang besarnya sebagaimana telah diatur dalam undang – undang
ka

ep

tersebut;

Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa telah terbukti secara sah dan
ah

menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana diatur dan


es

diancam dalam Pasal 36 UU Nomor 42 Tahun 1999 tentang Jaminan Fidusia


M

ng

sebagaimana dakwaan Kedua Jaksa Penuntut Umum, maka selain dijatuhi


on

halaman 20 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
pidana penjara, Terdakwa juga dijatuhi pidana denda yang besarnya akan

si
ditentukan dalam amar putusan ini;

Menimbang, bahwa karena Terdakwa dijatuhi pidana denda, maka

ne
ng
sesuai dengan Pasal 30 ayat (2) dan ayat (3) KUHP apabila Terdakwa tidak
bisa membayar pidana denda tersebut, maka sudah sepantasnyalah apabila

do
gu Terdakwa mengganti dengan pidana kurungan sebagai penggantinya, yang
lamanya akan ditentukan dalam amar putusan ini;
Menimbang, bahwa dalam perkara ini Terdakwa ditangkap dan dilakukan

In
A
penahanan pada diri Terdakwa oleh karena itu berdasarkan Pasal 22 ayat (4)
KUHAP Jo Pasal 33 ayat (1) KUHP lamanya masa penangkapan dan
ah

lik
penahanan Terdakwa, dikurangkan seluruhnya dari pidana penjara yan g akan
dijatuhkan bagi Terdakwa;
am

ub
Menimbang, bahwa lamanya pidana yang akan dijatuhkan pengadilan
ternyata lebih lama dibandingkan dengan lamanya Terdakwa ada dalam
tahanan maka sesuai Pasal 197 ayat (1) h uruf K Jo Pasal 193 ayat (2) huruf b
ep
k

KUHAP maka terdapat cukup alasan untuk memerintahkan agar Terdakwa tetap
ah

berada dalam tahanan;


R
Menimbang, bahwa terhadap barang bukti berupa : 1 (satu) berkas

si
perjanjian pembiayaan No. 8410291111 an. Juanda 1 (satu) berkas sertifikat

ne
ng

Fidusia W80089203AH.05.01 TH2012/STD adalah milik dari PT. Clipan Finance


Kota Sukabumi yang disita dari Saksi Endar Sudarsono bin Dulrasyid, maka
harus dikembalikan pada PT. Clipan Finance Kota Sukabumi melalui Saksi

do
gu

Endar Sudarsono bin Dulrasyid;


Menimbang, bahwa Terdakwa dinyatakan bersalah dan dipidana serta
In
A

Terdakwa tidak pernah mengajukan permohonan agar ia dibebaskan dari


kewajiban membayar biaya perkara sesuai dengan Pasal 222 ayat (1) dan (2)
ah

KUHAP, maka Terdakwa dibebani untuk membebani biaya perkara yang


lik

jumlanya akan ditetapkan dalam amar putusan di bawah ini;


Menimbang, bahwa Terdakwa memohon keringanan hukuman, maka
m

ub

sebelum menjatuhkan putusan, perlu dipertimbangkan hal-hal yang


memberatkan dan hal yang meringankan atas diri Terdakwa;
ka

ep

Hal-hal yang memberatkan :


• Perbutan Terdakwa telah merugikan orang lian;
ah

• Terdakwa telah menikmati hasil kejahatannya;


R

es

Hal-hal yang meringankan :


M

• Terdakwa telah bersikap sopan di persidangan ;


ng

on

halaman 21 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Terdakwa mengakui kesalahannya dan telah menyesali perbuatannya;

R

si
Terdakwa belum pernah dihukum dan memiliki tanggungan keluarga;
• Hilangnya barang bukti berupa unit kendaraan mobil Toyota Yaris

ne
ng
tersebut karena dialihkan kepada pihak ketiga oleh Hermawan;
Menimbang, bahwa dari keadaan yang memberatkan maupun yang

do
meringankan bagi Terdakwa tersebut diatas, maka pidana yang dijatuhkan
gu sebagaimana disebutkan dalam amar putusan dibawah ini dirasakan telah
sesuai dengan kesalahan Terdakwa dan telah mendekati rasa keadilan dalam

In
A
masyarakat;
Mengingat seluruh peraturan perundang-undangan yang berlaku dan
ah

lik
berhubungan dengan perkara ini, kh ususnya Pasal 36 Nomor 42 Tahun 1999
tentang Jaminan Fidusia, pasal – pasal dalam KUHAP dan pasal – pasal dalam
peratuan perundang-perundangan lainnya;
am

ub
MENGADILI:
1. Menyatakan Terdakwa JUANDA Bin OLEH terbukti secara sah dan
ep
meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “Menjual Benda Yang
k

Menjadi Objek Jaminan Fidusia Tanpa Persetujuan Tertulis Terlebih Dah u lu


ah

R
Dari Penerima Fidusia” sebagaimana dakwaan Kedua;

si
2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa JUANDA Bin OLEH oleh karena itu

ne
dengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan hari dan pidana denda
ng

sebesar Rp. 1.000.000,- (satu juta rupiah) dengan ketentuan apabila pidana
denda tersebut tidak dibayar harus diganti dengan pidana kurungan selama

do
gu

1 (satu) bulan;
3. Menetapkan lamanya masa penangkapan dan penahanan yang dijalani
In
oleh Terdakwa, dikurangkan seluruhnya dari pidana penjara yang
A

dijatuhkan;
4. Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan;
ah

lik

5. Memerintahkan barang bukti berupa :


- 1 (satu) berkas perjanjian pembiayaan No. 8410291111 an. Juanda;
m

ub

- 1 (satu) berkas sertifikat Fidusia W80089203AH.05.01 TH2012/STD


Dikembalikan kepada PT. Clipan Finance Kota Sukabumi melalui Saksi
ka

ep

Endar Sudarsono bin Dulrasyid;


6. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp. 2.000,- (dua
ah

ribu rupiah);
R

Demikianlah putusan tersebut dijatuhkan dalam rapat musyawarah


es
M

Majelis Hakim Pengadilan Negeri Sukabumi pada hari Kamis, tanggal 24 Juli
ng

2014 oleh kami Wahyu Prasetyo Wibowo, SH, MH sebagai Hakim Ketua
on

halaman 22 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Majelis, Ahmad Syarief, SH, MH dan Widyatinsri Kuncoro Yakti, SH, MH

R
masing – masing sebagai hakim anggota. Putusan pada hari itu juga diucapkan

si
dalam sidang terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua Majelis tersebut dengan

ne
ng
didampingi oleh Hakim – hakim Anggota, dibantu oleh Haris Fadillah, SH
sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan Negeri Sukabumi, dihadiri oleh
Zainal Dwi Arianto, SH sebagai Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri

do
gu Sukabumi, serta Terdakwa;
Hakim Anggota Hakim Ketua

In
A
ah

lik
1. AHMAD SYARIEF, SH, MH. WAHYU PRASETYO WIBOWO, SH, MH
am

ub
2. WIDYATINSRI KUNCORO YAKTI,SH,MH.

Panitera Pengganti
ep
k
ah

Haris Fadillah, SH
R

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on

halaman 23 dari 23 putusan Nomor 116/Pid.Sus/2014/PN.Skb


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23

Anda mungkin juga menyukai