Anda di halaman 1dari 2

Nama : Putri Puspita Sari AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 1

NIM : B12.2019.03982 UTS – B12.5.3

Terdapat selisih antara nilai wajar dan nilai buku dengan perhitungan sebagai berikut:
Nilai akuisisi dan nilai wajar 1.000.000.000
Nilai tercatat asset bersih PT. Anugrah Jaya
Saham Biasa 500.000.000
Saldo Laba 300.000.000
Total Nilai Tercatat asset bersih PT Anugrah Jaya 800.000.000
Porsi kepemilikan 80%
Nilai tercatat atas kepemilikan diakuisisi 800.000.000
Selisih (diferensial) 200.000.000

1. Buatlah Laporan Posisi Keuangan sesaat setelah konsolidasi!


PT. SINAR MAS & Entitas Anak
Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian
Per 31 Desember 2020

PT SINAR MAS PT ANUGRAH JAYA

Aset
Kas dan Setara Kas 400.000.000 200.000.000
Piutang Usaha 200.000.000 125.000.000
Persediaan 100.000.000 175.000.000
Tanah 650.000.000 250.000.000
Bangunan dan Peralatan 1.400.000.000 300.000.000
Akm Penyusutan -150.000.000 -50.000.000
Merek Dagang 100.000.000 -
Investasi pada PT Anugrah Jaya 1.000.000.000 -
Total Aset 3.700.000.000 1.000.000.000
Liabilitas dan Ekuitas
Hutang Usaha 500.000.000 150.000.000
Hutang Obligasi 1.350.000.000 50.000.000
Saham Biasa 1.200.000.000 500.000.000
Saldo Laba 650.000.000 300.000.000
2. Buatlah jurnal PT. Sinar Mas atas investasi di PT. Anugrah Jaya selama tahun 2020!

1 Januari 2020
Investasi pada PT Anugrah Jaya 1.000.000.000
Obligasi 700.000.000
Kas 300.000.000
*Mencatat investasi PT Anugrah Jaya

31 Desember 2020
Kas 160.000.000
Investasi pada PT Anugrah Jaya 160.000.000
*Mencatat penerimaan dividen dari PT Anugrah Jaya = Rp 200.000.000 x 80%

Investasi pada PT Anugrah Jaya 240.000.000


Bagian Laba atas PT Anugrah Jaya 240.000.000
*Mencatat pengakuan laba dari PT Anugrah Jaya = Rp 300.000.000 x 80%

3. Buatlah jurnal eleminasi yang diperlukan untuk menyusun kertas kerja konsolidasian!

Bagian laba atas PT Anugrah Jaya 240.000.000


Dividen Diumumkan 160.000.000
Investasi pada PT Anugrah Jaya 80.000.000
*Mengeliminasi pengakuan laba dari PT Anugrah Jaya

Hutang usaha – PT Anugrah Jaya 150.000.000


Hutang Obligasi 50.000.000
Saham biasa 500.000.000
Saldo Laba 300.000.000
Investasi pada PT Anugrah Jaya 1.000.000.000
*Mengeliminasi saldo awal investasi

Anda mungkin juga menyukai