Anda di halaman 1dari 3

Nama Anggota kelompok:

1.
2.
3.
4
Kelas :
No. Absen :

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

“GANGGUAN PADA MATA”

Kompetensi Dasar:

3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya,pembentukan bayangan pada bidang datar


dan lengkung serta penerapannya untuk menjelaskan proses penglihatan
manusia, mata serangga, dan prinsip kerja alat optic

4.12 Menyajikan hasil percobaan tentang pembentukan bayangan pada cermin


dan lensa

Indikator:

1. Menemu kenali gangguan pada mata.


2. Menyajikan poster tentang tindakan pencegahan dan cara mengatasi
gangguan pada mata (miopi)
Mata adalah bagian yang sangat penting,
karena merupakan salah satu dari panca indera
manusia. Mata dapat berfungsi dengan baik
apabila ada cahaya. Dengan adanya cahaya ini
maka mata akan dapat melihat dengan baik. Bila
Agar kalian
di dalam kegelapan maka mata tidak mampu
lebih jelas,
melihat benda dikarenakan tidak ada cahaya silahkan
yang masuk. Mata dapat mengalami gangguan perhatikan
video di atas
seperti rabun dekat, rabun jauh, buta warna,
presbiopi, dan astigmatisma.

Setelah Mengawati video, cermati masalah pada artikel di bawah ini!

Dalam artikel ini menyatakan bahwa berdasarkan penelitian, populasi anak


yang mengalami rabun jauh meningkat. "Jika tidak diatasi, penglihatan
yang buruk dapat berdampak buruk pada semua bidang kehidupan,
khususnya masa depan anak-anak. Beberapa penyebabnya adalah
kurangnya waktu di luar ruangan, serta berbagai kegiatan yang berbasis
kedekatan seperti main gim, pekerjaan rumah, membaca buku, komputer,
dan layar ponsel."
Apakah kebiasaan kalian juga begitu? Bersama-sama dengan
kelompok kalian, coba kalian cari tahu, Apa itu rabun jauh? bagaimana
gejala rabun jauh itu? Bagaimana pencegahannya? Dan Cara
Mengatasinya?
1. Dari artikel diatas tulislah masalah yang muncul!

2. Berdasarkan permasalahan yang kalian tulis, carilah solusi dari masalah tersebut

dengan mencari informasi melalui handout, dan literasi digital.

3. Setelah mendapatkan beberapa solusi, tuangkanlah dalam bentuk poster dengan

kreativitas kelompok kalian. Pembuatan poster bisa menggunakan gambar yang

di tempel!

Setelah selakukan serangkaian kegiatan, simpulkanlah hasil diskusi bersama-

sama dengan teman dalam kelompok kalian!

…………………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai