Anda di halaman 1dari 43

2018

Buku User Manual


MINERBA ONLINE MONITORING SYSTEM (MOMS)
WINDOWS USER
Daftar Isi

1 Overview MOMS ............................................................................................................................. 1

2 Pengguna Aplikasi ........................................................................................................................... 1

3 Menu dan Cara Penggunaannya ..................................................................................................... 2

3.1 Login ........................................................................................................................................ 2

3.2 Halaman Register .................................................................................................................... 3

3.3 Halaman Home ....................................................................................................................... 7

3.4 Modul Perusahaan .................................................................................................................. 8

3.4.1 Blok.................................................................................................................................. 8

3.4.1.1 Tambah Blok ............................................................................................................... 9

3.4.1.2 Edit Blok .................................................................................................................... 10

3.4.1.3 Hapus data blok ........................................................................................................ 10

3.4.2 Profil Perusahaan .......................................................................................................... 10

3.4.2.1 Edit Data Profile Perusahaan .................................................................................... 13

3.4.3 List Dokumen ................................................................................................................ 14

3.4.3.1 Download dokumen .................................................................................................. 14

3.5 Modul Stok Awal ................................................................................................................... 15

3.5.1 Input Stok Awal ............................................................................................................. 15

3.5.2 Edit Stok Awal ............................................................................................................... 16

3.5.3 Hapus Stok Awal............................................................................................................ 16

3.6 Modul Input Rencana............................................................................................................ 17

3.6.1 RKAB .............................................................................................................................. 17

3.6.1.1 Input RKAB ................................................................................................................ 17

3.6.1.2 Edit RKAB................................................................................................................... 18

3.6.1.3 Detail RKAB ............................................................................................................... 19

3.6.2 Rencana Cadangan dan Sumber Daya .......................................................................... 19

3.6.2.1 Input Rencana Cadangan dan Sumber Daya ............................................................. 19

i
3.6.2.2 Edit Rencana Cadangan dan Sumber Daya ............................................................... 20

3.6.2.3 Detail rencana cadangan dan sumber daya .............................................................. 20

3.6.3 Rencana Produksi .......................................................................................................... 20

3.6.3.1 Input Rencana Produksi ............................................................................................ 21

3.6.3.2 Edit rencana produksi ............................................................................................... 23

3.6.3.3 Detail rencana produksi ............................................................................................ 23

3.6.4 Rencana Pembelian....................................................................................................... 23

3.6.4.1 Input Rencana Pembelian ......................................................................................... 23

3.6.4.2 Edit rencana pembelian ............................................................................................ 24

3.6.4.3 Detail rencana produksi ............................................................................................ 24

3.6.5 Rencana Pemasaran ...................................................................................................... 25

3.6.5.1 Input Rencana Pemasaran ........................................................................................ 25

3.6.5.2 Edit rencana pemasaran ........................................................................................... 26

3.6.5.3 Detail rencana pemasaran ........................................................................................ 26

3.7 Modul Realisasi Kegiatan ...................................................................................................... 27

3.7.1 Realisasi Produksi .......................................................................................................... 27

3.7.1.1 Input Realisasi Produksi ............................................................................................ 27

3.7.1.2 Import File CSV .......................................................................................................... 29

3.7.1.3 Download Format CSV .............................................................................................. 29

3.7.1.4 Edit realisasi produksi ............................................................................................... 29

3.7.2 Realisasi Pembelian....................................................................................................... 30

3.7.2.1 Input Realisasi Pembelian ......................................................................................... 31

3.7.2.2 Edit realisasi pembelian ............................................................................................ 32

3.7.2.3 Melihat detail realisasi pembelian ............................................................................ 33

3.7.3 Realisasi Pemasaran ...................................................................................................... 33

3.7.3.1 Input Realisasi Pemasaran ........................................................................................ 34

3.7.3.2 Edit realisasi pemasaran ........................................................................................... 35

3.7.3.3 Melihat detail realisasi pemasaran ........................................................................... 36

ii
3.8 Modul Change Password ...................................................................................................... 37

3.9 Halaman Lupa Password ....................................................................................................... 37

iii
1 Overview MOMS
Minerba Online Monitoring System adalah sistem monitoring pemasaran mineral dan batubara secara
online. Sistem aplikasi monitoring pemasaran ini dapat memberikan informasi dan kegiatan yang
sedang berlangsung di area pertambangan dengan cara mengirimkan data secara langsung dan
realtime ke dalam sistem yang terhubung dengan Pemerintah. Dengan diimplementasikannya system
ini, akan memberikan kemudahan bagi perusahaan dan Ditjen Minerba dalam melakukan tugasnya
dalam menyusun perencanaan dan pengawasan pertambangan Mineral & Batubara di Indonesia.

2 Pengguna Aplikasi
Aplikasi MOMS ini akan digunakan oleh pengguna yaitu:
a) Perusahaan Batubara dan Mineral
Merupakan badan yang melakukan kegiatan pertambangan Mineral & Batubara dimana salah
satu kewajiban mereka selaku pemegang izin pertambangan adalah melaporkan hasil
pertambangannya ke KESDM.

b) Pemda
Merupakan dinas provinsi yang memiliki kewenangan untuk memonitor data dan aproval
registrasi perusahaan di wilayahnya masing-masing (kewenangan per provinsi) .

c) Direktorat Minerba
Pada sistem ini Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara adalah jajaran yang bertugas dalam
memonitor data dan aproval registrasi perusahaan.

d) KESDM
KESDM merupakan eksekutif user yang memiliki akses untuk melihat dashboard.

e) MODI
Mineral One Data Indonesia (MODI) merupakan sistem dimana seluruh data mengenai data
perusahaan, perizinan dan realisasi pertambangan disimpan. Hampir seluruh data operasional
di Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara dapat diakses di MODI dan terupdate secara
berkala. Aplikasi MOMS akan terintegrasi dengan MODI untuk menjamin data perizinan dan
perusahaan yang akan melaporkan kegiatan pertambangan sudah valid.

Page | 1
f) EPNBP
Sistem ePNBP ini akan digunakan oleh Direktorat Penerimaan Mineral dan Batubara dan
Perusahaan Mineral dan Batubara dalam melakukan pembayaran Iuran Tetap dan Iuran
Produksi (Royalti).Dimana ePNBP Minerba memiliki fungsi utama untuk melakukan
perhitungan jumlah royalti ataupun iuran tetap yang akurat sesuai dengan komoditas dan izin
yang dimiliki oleh pemegang izin.

3 Menu dan Cara Penggunaannya


Pada bagian ini akan dijelaskan fungsi dan cara menjalankan menu yang ada pada aplikasi MOMS.
Menu pada aplikasi MOMS ini akan berbeda tampilan setiap usernya sesuai dengan role/hak akses
dari user yang login. Berikut penjelasan

3.1 Login
Untuk dapat mengakses menu dan melakukan input data pada aplikasi MOMS, maka user harus login
terlebih dahulu. Halaman login akan tampil pertama kali saat user mengetikkan alamat website
MOMS.
Adapun langkah untuk login adalah sebagai berikut :
1. Aplikasi menampilkan form login
2. User memilih tab form login, pada halaman ini terdapat 3 tab dengan fungsi sebagai berikut :
a. Perusahaan, tab ini digunakan untuk login user sebagai perusahaan mineral dan batubara
yang akan melaporkan atau mneginput data ke aplikasi MOMS.
b. Provinsi, tab ini digunakan untuk login user sebagai user pemda.
c. Administrator, tab ini digunakan untuk login user sebagai administrator dari aplikasi MOMS.
3. Kemudian pada form login user input data berupa :
a. Username yang telah diaktifasi registrasinya
b. Password dari akun pengguna
4. Klik pada field captcha “I’m not a robot”, ikuti intruksi dari captcha
5. Kemudian user klik tombol Login

Page | 2
3.2 Halaman Register
Untuk user yang belum mempunyai akun pengguna yaitu username dan password untuk login maka
user harus melakukan registrasi pada aplikasi MOMS. Adapun langkah registrasi pada aplikasi ini
adalah sebagai berikut :
1. Pada form Login aplikasi, user pillih tombol Register
2. Aplikasi menampilkan form registrasi
3. User diminta untuk mengisi data:
a. Email
b. Password
c. Re-password

Page | 3
4. Jika email dan password valid formatnya maka aplikasi akan menampilkan field lanjutan yang
harus diisi
5. User inputkan kode wiup perusahaan yang terdaftar pada aplikasi MODI kemudian klik tombol
Cek

Page | 4
6. Jika no WIUP terdaftar maka aplikasi akan menampilkan data untuk field selanjutnya

Page | 5
7. Jika tidak aplikasi akan menampilkan pesan kesalahan
8. User melengkapi form dengan data yang sesuai.
9. Ceklis disagrement box
10. Kemudian klik Captcha I’m Not a Robot
11. User ikuti perintah captcha

12. Klik Verify


13. Kemudian klik tombol Register
14. User akan menerima email konfirmasi jika pendaftaran telah berhasil

15. Klik link disini, maka aplikasi akan menampilkan pesan bahwa akun menunggu approval admin.

Page | 6
16. Jika akun sudah diapprove admin maka user akan mendapatkan email informasi bahwa akun telah
aktif. User bisa login ke aplikasi MOMS

3.3 Halaman Home


Setelah berhasil login kedalam sistem maka aplikasi akan menampilkan halaman utama berupa
tampilan data dalam format grafik. Berikut tampilan halaman utama.

Page | 7
3.4 Modul Perusahaan
Modul ini adalah modul yang digunakan user perusahaan mineral untuk mengelola data rkab, rencana
bulan, realisasi pengolahan mineral.

3.4.1 Blok
Pada halaman ini aplikasi akan menampilkan daftar dari blok yang sudah ditambahkan.

Page | 8
3.4.1.1 Tambah Blok
Untuk dapat menambahkan data blok maka langkahnya adalah sebagai berikut :

1. Pada halaman list blok klik tombol Tambah


2. Aplikasi menampilkan form tambah blok
3. User diminta mengisi form denga data sebagai berikut :
a. Nama Blok
b. No IUP
c. Kabupaten Blok
4. Kemudian untuk menyimpan data klik tombol Submit
5. Aplikasi menampilkan pesan data berhasil ditambahkan

Page | 9
3.4.1.2 Edit Blok
Untuk mengubah data blok yang telah ditambahkan, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar blok

2. Pilih data blok kemudian klik tombol edit


3. Aplikasi menampilkan form edit
4. User mengubdah data
5. Klik tombol Submit untuk menyimpan perubahan data

3.4.1.3 Hapus data blok


Untuk menghapus data blok maka:
1. Pada daftar blok

2. Pilih data, klik tombol hapus


3. Aplikasi menampilkan pesan berhasil menghapus data

3.4.2 Produk
Halaman yang digunakan untuk mengelola data produk. Berikut tampilan halaman daftar produk yang
diinput oleh perusahaan.

Page | 10
3.4.2.1 Tambah Produk
Untuk menambahkan data produk. langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pilih menu Perusahaan kemudian submenu Produk
2. Klik tombol Input
3. Aplikasi menampilkan form input
4. Pilih nama komoditas
5. Pilih nama produk
6. Klik tombol Submit untuk menyimpan data produk

3.4.2.2 Edit Produk


Untuk mengubah data produk, langkahnya adalah sebagai berikut :

1. Pada daftar produk, klik tombol Edit


2. Aplikasi menampilkan form edit
3. Ubah data
4. Klik tombol Submit untuk menyimpan data perubahan

Page | 11
3.4.2.3 Hapus Produk
Untuk menghapus data produk maka:
1. Pada daftar produk
2. Pilih data, klik tombol hapus
3. Aplikasi menampilkan pesan berhasil menghapus data

3.4.3 Profil Perusahaan


Pada halaman ini aplikasi akan menampillkan detail data dari perusahaa user. Berikut tampilan
halaman detail profile perusahaan.

Page | 12
3.4.3.1 Edit Data Profile Perusahaan
Untuk dapat mengubah detail data profile perusahaan maka user ikuti langkah berkut :
1. Pada halaman detail profile perusahaan, user klik tombol Edit
2. Aplikasi menampilkan form edit profil perusahaan
3. User ubah data perusahaaan yang ingin diubah

4. Kemudian klik tombol Update untuk menyimpan perubahan data

Page | 13
3.4.4 List Dokumen
Berikut tampilan halaman list dokumen.

3.4.4.1 Download dokumen


Halaman ini adalah halaman yang digunakan user perusahaan untuk mendownload dokumen yang
dibagikan oleh admin esdm. Untuk mendownload dokumen maka user :
1. Pilih data kemudian klik tombol download

Page | 14
2. Aplikasi akan otomatis mendownload data ke media penyimpanan komputer

3.5 Modul Stok Awal


Modul yang digunakan untuk mengelola data stok awal/ inventory mineral. Pada halaman ini user
dapat menambahkan, mengedit dan menghapus data stok awal mineral. Berikut tampilan halaman
daftar stok awal mineral.

3.5.1 Input Stok Awal


Untuk menambahkan data stok awal mineral maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pilih menu Stok Awal
2. Klik tombol Input
3. Aplikasi menampilkan form input stok awal
4. User mengisi field sebagai berikut :
a. Tahun
b. Tanggal BA
c. Jumlah Stok Awal
d. Pilih Satuan

5. Klik tombol Submit untuk menyimpan data

Page | 15
3.5.2 Edit Stok Awal
Untuk mengedit data stok awal, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada daftar stok awal

2. Pilih data, klik tombol Edit


3. Aplikasi menampilkan form Edit Stok Awal
4. Uah data
5. Klik tombol Submit untuk menyimpan perubahan data

3.5.3 Hapus Stok Awal


Untuk menghapus data stok awal maka :
1. Pada daftar stok awal
2. Pilih data klik tombol hapus
3. Aplikasi berhasil menampilkan data berhasil dihapus

Page | 16
3.6 Modul Input Rencana
3.6.1 RKAB
Pada halaman ini aplikasi akan menampilkan daftar RKAB yang sudah ditambahkan pada aplikasi
MOMS.

3.6.1.1 Input RKAB


Langkah untuk menginput data RKAB adalah sebagai berikut :
1. Pilih menu Input Rencana kemudian submenu RKAB
2. Klik tombol Input
3. Aplikasi menampilkan form input data RKAB

4. User mengisi field :


a. Pilih tahun RKAB

Page | 17
b. Pilih Status RKAB
c. Nomor surat permohonan/persetujuan perusahaan
d. Isi tanggal surat permohonan
e. Upload dokumen, klik tombol Browse pilih dokumen dari media penyimpanan komputer
5. Klik tombol Submit
6. Aplikasi menampilkan pesan berhasil ditambahkan

3.6.1.2 Edit RKAB


Untuk mengedit data RKAB, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar dokumen RKAB, klik tombol Edit
2. Aplikasi menampilkan form edit RKAB
3. User mengubah data RKAB
4. Klik tombol Edit untuk menyimpan data perubahan

Page | 18
3.6.1.3 Detail RKAB
Untuk melihat detail data dari RKAB yang telah diisi, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar dokumen RKAB, klik tombol Detail
2. Aplikasi menampilkan halaman yang berisi detail data RKAB yang terdiri dari detail rencana
cadangan dan sumber daya, rencana produksi, pembelian, dan pemasaran
3. Berikut tampilan jika tombol panah pada kolom detail diklik

3.6.2 Rencana Cadangan dan Sumber Daya


Pada halaman ini aplikasi akan menampilkan daftar data rencana cadangan dan sumber daya mineral
sesuai rkab yang telah ditambahkan.

3.6.2.1 Input Rencana Cadangan dan Sumber Daya


Untuk menginput data rencana cadangan dan sumber daya, langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada daftar rencana cadangan dan sumber daya, klik tombol Input
2. Aplikasi menampilkan form tambah rencana cadangan dan sumber daya
3. User dapat mengisi field sebagai berikut :
a. Nomor RKAB
b. Nama Blok
c. Memilih Produk
d. Pilih tab sumberdaya yang akan diisi
e. Kemudian user mengisi data kuantitas dan kualitas dari sumberdaya
f. Lanjutkan pengisian data untuk setiap kategori sumber daya
4. Klik tombol Submit untuk menyimpan data

Page | 19
3.6.2.2 Edit Rencana Cadangan dan Sumber Daya
Untuk mengedit data rencana cadangan dan sumber daya , maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar rencana cadangan dan sumber daya, klik tombol Edit
2. Aplikasi menampilkan form edit rencana cadangan dan sumber daya
3. User mengubah data rencana cadangan dan sumber daya
4. Klik tombol Submit untuk menyimpan data perubahan

3.6.2.3 Detail rencana cadangan dan sumber daya


Untuk melihat detail data dari rencana cadangan dan sumber daya, maka langkahnya adalah sebagai
berikut :
1. Pada halaman daftar rencana cadangan dan sumber daya, klik tombol Detail
2. Aplikasi menampilkan halaman yang berisi detail data rencana cadangan dan sumber daya

3.6.3 Rencana Produksi


Pada halaman ini aplikasi akan menampilkan daftar rencana produksi bulanan mineral.

Page | 20
3.6.3.1 Input Rencana Produksi
Untuk menginput data rencana produksi bulanan maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada daftar rencana bulanan produksi , user klik tombol Input
2. Aplikasi menampilkan form input rencana produksi

3. Pilih nomor RKAB


4. Pilih Produk
5. Aplikasi akan menampilkan form isian nilai kadar dari produk

Page | 21
6. User mengisi nilai kadar dan memilih satuan
7. User mengisi data kuantitas produksi setiap bulan sesuai blok-blok mineralnya

8. Pada field jumlah produksi rencana tahunan aplikasi akan otomatis mengakumulasikan jumlah
rencana bulanan, user pilih satuan.

Page | 22
9. Klik tombol Submit untuk menyimpan data

3.6.3.2 Edit rencana produksi


Untuk mengedit data rencana produksi mineral, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar rencana produksi, klik tombol Edit
2. Aplikasi menampilkan form edit rencana produksi
3. User mengubah data rencana produksi
4. Klik tombol Simpan untuk menyimpan data perubahan

3.6.3.3 Detail rencana produksi


Untuk melihat detail data dari rencana produksi, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar rencana produksi, klik tombol Detail
2. Aplikasi menampilkan halaman yang berisi detail data rencana produksi

3.6.4 Rencana Pembelian


Pada halaman ini aplikasi akan menampilkan daftar rencana pembelian yang telah ditambahkan.

3.6.4.1 Input Rencana Pembelian


Untuk menginput data rencana pembelian maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada daftar rencana pembelian, klik tombol Input
2. Aplikasi menampilkan form input rencana pembelian
3. Pilih Nomor RKAB

Page | 23
4. Pilih Produk
5. mengisi Jumlah Rencana Pembelian
6. Pilih Uom (satuan)
7. Mengisi Nama Penjual
8. User mengisi nilai kadar dari produk dan pilih satuan

9. Klik tombol Submit untuk menyimpan data rencana pembelian

3.6.4.2 Edit rencana pembelian


Untuk mengedit data rencana pembelian, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar rencana pembelian, klik tombol Edit
2. Aplikasi menampilkan form edit rencana pembelian mineral
3. User mengubah data rencana pembelian
4. Klik tombol Submit untuk menyimpan data perubahan

3.6.4.3 Detail rencana pembelian


Untuk melihat detail data dari rencana pembelian, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar rencana pembelian, klik tombol Detail
2. Aplikasi menampilkan halaman yang berisi detail data rencana pembelian

Page | 24
3.6.5 Rencana Pemasaran
Pada halaman ini aplikasi akan menampilkan daftar rencana pemasaran yang telah ditambahkan.

3.6.5.1 Input Rencana Pemasaran


Untuk menginput data rencana pemasaran, maka ikuti langkah sebagai berikut :
1. Pada daftar rencana pemasaran, klik tombol Input
2. Aplikasi menampilkan form input rencana bulanan pemasaran

3. User memilih Nomor RKAB


4. User mengisi nama produk
5. User mengisi nilai kadar dari produk

Page | 25
6. Kemudian user mengisi jumlah rencana pemasaran domestk dan ekspor per bulan

7. Klik tombol Submit untuk menyimpan data

3.6.5.2 Edit rencana pemasaran


Untuk mengedit data rencana pemasaran , maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar rencana pemasaran, klik tombol Edit
2. Aplikasi menampilkan form edit rencana pemasaran
3. User mengubah data rencana pemasaran
4. Klik tombol Submit untuk menyimpan data perubahan

3.6.5.3 Detail rencana pemasaran


Untuk melihat detail data dari rencana pemasaran, maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada halaman daftar rencana pemasaran, klik tombol Detail
2. Aplikasi menampilkan halaman yang berisi detail data rencana pemasaran

Page | 26
3.7 Modul Realisasi Kegiatan
Halaman ini digunakan untuk mengelola data realisasi :
1. Produksi
2. Pembelian
3. Pemasaran
Berikut penjelasan detail setiap fungsinya.

3.7.1 Realisasi Produksi


Berikut tampilan dari halaman list realisasi produksi mineral.

3.7.1.1 Input Realisasi Produksi


Untuk menginput data realisasi produksi maka ikuti langkah berikut :
1. Pada daftar realisasi produksi klik tombol Tambah
2. Aplikasi menampilkan form input realisasi produksi

Page | 27
3. User memilih Jenis Produksi
4. User mengisi nomor referensi
5. Memilih jenis pengukuran
6. Mengisi tahun transaksi
7. Mengisi tanggal transaksi
8. Memilih nama produk, kemudian aplikasi menampilkan form isian nilai kadar produk
9. User mengisi detail produk

10. Kemudian klik tombol Submit untuk menyimpan data

Page | 28
3.7.1.2 Import File CSV
Pada aplikasi ini terdapat fungsi untuk import file CSV. Fungsi import ini mengupload data realisasi
produksi mineral dalam format csv ke dalam aplikasi. Langkah untuk mengimport file csv adalah
sebagai berikut:

1. Pada daftar realisasi produksi klik tombol Import CSV


2. Aplikasi akan menampilkan form upload file csv
3. Klik tombol Pilih satu File

4. Pilih file dari media penyimpanan komputer


5. Kemudian klik tombol import
6. Aplikasi akan menampilkan pesan data berhasil diimport

3.7.1.3 Download Format CSV


Fungsi ini digunakan untuk mendownload file format csv dari data realisasi produksi. User klik tombol

Format CSV . Aplikasi otomatis mendownload file csv

3.7.1.4 Edit realisasi produksi


Untuk mengedit data realisasi produksi, user harus membuat request ke admin untuk dibukakan akses
form edit realisasi produksi. Adapun langkahnya adalah sebagai berikut :

1. Pada halaman daftar realisasi produksi, klik tombol Edit


2. Aplikasi menampilkan form edit request edit realisasi produksi

Page | 29
3. User menambahkan alasan pengeditan
4. Klik tombol Submit, sistem mengirim data request ke admin untuk approval kegiatan edit.

5. Jika sudah diapprove maka tombol edit akan aktif


6. Aplikasi akan menampilkan form edit realisasi produksi
7. Ubah data yang ingin diubah, klik tombol Update untuk menyimpan perubahan data

3.7.2 Realisasi Pembelian


Pada halaman ini aplikasi menampilkan daftar realisasi pembelian.

Page | 30
3.7.2.1 Input Realisasi Pembelian
Untuk menginput data realisasi pembelian maka langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada daftar realisasi pembelian klik tombol input
2. Aplikasi menampilkan form input realisasi pembelian
3. User mengisi field sebagai berikut :
a. Tahun
b. Tanggal pembelian
c. Nomor referensi
d. Nama penjual
e. Nama produk
f. Nilai kadar dan pilih satuan
4. Mengisi detail transaksi , yaitu volume, satuan, mata uang, harga jual, dan nilai invoice
5. Klik tombol submit untuk menyimpan data

Page | 31
3.7.2.2 Edit realisasi pembelian
Untuk mengedit data realisasi pembelian, user harus membuat request ke admin untuk dibukakan
akses form edit realisasi pembelian. Adapun langkahnya adalah sebagai berikut :

1. Pada halaman daftar realisasi pembelian, klik tombol Edit


2. Aplikasi menampilkan form request edit realisasi pembelian

3. User menambahkan alasan pengeditan


4. Klik tombol Submit, sistem mengirim data request ke admin untuk approval kegiatan edit.

5. Jika sudah diapprove maka tombol edit akan aktif


6. Aplikasi akan menampilkan form edit realisasi pembelian

Page | 32
7. Ubah data yang ingin diubah, klik tombol Submit untuk menyimpan perubahan data

3.7.2.3 Melihat detail realisasi pembelian

Berikut tampilan detail data realisasi pembelian, jika tombol Detail diklik .

3.7.3 Realisasi Pemasaran


Pada halaman ini aplikasi menampilkan data realisasi pemasaran mineral.

Page | 33
3.7.3.1 Input Realisasi Pemasaran
Untuk menginput data realisasi pemasaran, langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Pada daftar realisasi pemasaran mineral, user klik tombol Input
2. Aplikasi menampilkan form input realisasi pemasaran
3. User mengisi field sebagai berikut :
a. Jenis pelaporan
b. Tahun
c. Tanggal pengapalan
d. Nomor referensi
e. Titik serah
f. Pelabuhan muat
g. Lokasi pelabuhan muat
h. Pelabuhan tujuan
i. Nama kapal/vessel
j. Jenis pemasaran
k. Kategori pembeli
l. Nama pembeli
m. Produk
n. Asal inventory produk
o. Mengisi form isian kadar, nilai dan equivalen
4. Mengisi detail transaksi , yaitu volume, satuan, mata uang, harga jual, dan nilai invoice
5. Klik tombol Submit untuk menyimpan data

Page | 34
3.7.3.2 Edit realisasi pemasaran
Untuk mengedit data realisasi pemasaran, user harus membuat request ke admin untuk dibukakan
akses form edit realisasi pemasaran. Adapun langkahnya adalah sebagai berikut :

1. Pada halaman daftar realisasi pemasaran, klik tombol Edit


2. Aplikasi menampilkan form edit request edit realisasi pemasaran

Page | 35
3. User menambahkan alasan pengeditan
4. Klik tombol Submit, sistem mengirim data request ke admin untuk approval kegiatan edit.

5. Jika sudah diapprove maka tombol edit akan aktif


6. Aplikasi akan menampilkan form edit realisasi pemasaran
7. Ubah data yang ingin diubah, klik tombol Submit untuk menyimpan perubahan data

3.7.3.3 Melihat detail realisasi pemasaran

Berikut tampilan detail data realisasi pemasaran, jika tombol Detail diklik .

Page | 36
3.8 Modul Change Password
Halaman ini adalah halaman yang digunakan untuk mengubah password dari akun. Tapi untuk
mengakses halaman ini user harus login terlebih dahulu. Langkah untuk mengubah password maka
langkahnya adalah sebagai berikut:
1. Klik nama pengguna, pilih Change Pasword

2. Aplikasi menampilkan form change password


3. User isi password lama, kemudian isi password baru
4. Ulangi password baru
5. Klik tombol Update untuk menyimpam perubahan password

3.9 Halaman Lupa Password


Halaman ini digunakan jika user tidak dapat masuk ke aplikasi MOMS karena lupa kata sandi atau
password dari akun. Untuk mengakses halaman ini maka:
1. User klik tombol Lupa Password pada halaman Login

Page | 37
2. Aplikasi akan menampilkan form lupa password
3. User diminta mengisi email yang digunakan saat registrasi
4. Ceklis disagreement box
5. Kemudian klik Captcha I’m Not a Robot

6. User ikuti perintah captcha

Page | 38
7. Klik Verify
8. Kemudian klik tombol permohonan password
9. Aplikasi akan mengirimkan link form untuk reset password
6. User membuka email dan klik link yang telah dikirim
7. Aplikasi menampilkan form reset password
8. User isi kolom password baru
9. Kemudian klik tombol Submit untuk menyimpan perubahan password
10. User dapat mencoba kembali ke halaman login , dan login menggunakan password baru

Page | 39

Anda mungkin juga menyukai