Anda di halaman 1dari 2

Nama : Khairul Ihsan

TUGAS HARI I

Anda adalah seorang perawat IGD sebuah RS di kota Mataram. Saat ini sudah
menerima pasien laki – laki usia 78 tahun dengan luka -luka di sekujur tubuh
datang sendiri ke IGD. Pasien mengatakan dipukuli oleh anaknya yang sedang
mabuk. Pasien sadar penuh, RR 42 x/ menit cepat dan dangkal, terdapat luka di
kepala area frontal, tangan dan kakinya. Pasien mengatakan kepada perawat untuk
tidak memberitahu keluarganya kalua dia sedang di rawat saat ini, pasien takut
anaknya taudan kemudian melakukan hal yang sama pada pasien, padahal untukk
mengurus administrasi dan kebutuhan pasien anda butuh keluarganya.

Apa yang akan anda lakukan ?

Komponen Etik mana saja yang harus anda penuhi?

Jawab

1. Tindakan yang aan saya lakukan adalah tetap memberikan pertolongan


pertama pada pasien dengan memberikan terapi oksigen dan merawat luka
pasien. Pasien tidak terdapat tanda pendarahan dan tidak mengalami
penrunan kesadaran. Untuk kebuthan administrasi pasien bisa mengisi
sendiri pasien masih dalam keadaan sadar penuh dan datang sendiri ke
UGD, pasien masih sangat mungkin untukk menjawab pertnyaan dengan
koopeartif.
2. Dalam hal ini saya mengalami dilemma etik dimana pasien meminta untuk
tidak menguhubungi kluarga disisi lain pasien perlu kluarga untuk
memnuhi kbtuhan dasar dan kebutuhan administarasi, jadi mnurut say a
kompnen etik yang harus di penuhi adalah :
a. Fidelity atau menepati janji : sebagai perawat kita tidak boleh
ingkarjanji pada pasien apabia telah setuju untuk tidak memanggil
keluarga. Dengan catatan pasien harus kooperatif saat di tanya dan bisa
mengisi berkas adminitrasi secara mandiri krena pasien dalam keadaan
sadar penuh.
b. Benefecienci atau bermanfaat : sebagai perawat kita harus bisa
memilih mana yang terbaik bagi pasien, sehingga disni perlu adanya
kluarga pasien dengan cara perawat mencari kluarga terdekat yang
akan bertanggung jawab terhadap pasien.

Anda mungkin juga menyukai