Anda di halaman 1dari 61

Model Pembelajaran AKI BAGI

Aktif Kolaboratif lntegratif berkarakter Bandung Masagi

Ayo, Belajar
dari Rum ah
Modul PJOK Sekolah Dasar

KELAS 1

DINAS PENDIDIKAN css


cu •• ,cu,u ..
,u ••ou
KUTA BANDUNG - - -- --
" " " '
2020
PEN GANTAR

Gerak Lokomotor adalah salah satu gerak dasar yang


harus dikuasai yang mengharuskan anak untuk bergerak
berpindah tempat

TUJUAN

,
Anak dapat menyebutkan contoh gerakan lokomotor dan
mempraktikkannya dengan percaya diri, menambah
pengalaman gerak, dan meningkatkan kebugaran jasmani.

BERJALAN

LANGKAH KEGIATAN BELAJAR GERAK

PERSIAPAN

-Minta bantuan orang tua dengan sopan untuk menempelkan


lakban berwarna atau seutas tali rapia di lantai sepanjang Lima
meter
-Lakukan gerakan peregangan dan pemanasan

SAAT BELAJAR GERAK

-Lakukan setiap tugas gerak sebanyak Lima kali pengulangan


-Lakukan dengan perlahan, jangan terburu-buru
-Lakukan dengan riang, bila perlu ajak kakak, adik, ayah, atau ibu
-Minta bantuan orang tua jika mengalami kesulitan dalam belajar

SETELAH BELAJAR GERAK

-Lakukan gerakan pendinginan dan berdoa


-Rapihkan kembali peralatan yang telah digunakan, minum air secukupnya, cuci
tangan, dan simpan sepatu dengan rapi
-Ucapkan terima kasih kepada ayah, ibu, kakak, adik, atau siapapun yang menemar
dan membantumu belajar gerak

FKKG PJOK KOTA BANDUNG 2020


NAMA

KELAS/SEKOLAH : ...........•..•.....................

TUGAS GERAK AYO LAKUKAN

Kegiatan ini dapat kalian Lakukan GERAKAN DIBAWAH INI

setiap hari untuk memperkaya


pengalaman gerak dan pembiasaan
pola hidup sehat

Berjalan maju ke
Media/alat: Lakban warna

JANGAN LUPA•••
Pada hari jumat, tunjukkan
kemampuan terbaik dan
dokumentasikan dalam bentuk video
l
dengan durasi maksimal dua menit Berjalan mundur ke
kemudian kirim video tersebut kepada
gurumu!

ANAK-ANAKKU ..• Berjalan ke samping kiri dan kanan

-
Apabila tidak bisa
mengirimkan tugas [J
dalam bentuk video,
D -
-
maka kerjakan LKS ini
dengan mengisi D
Lingkaran ceklist oleh
orang tuamu
PEN GANTAR

Gerak Lokomotor adalah salah satu gerak dasar yang harus dikuasai
yang mengharuskan anak untuk bergerak berpindah tempat

TUJUAN

Anak dapat menyebutkan contoh gerakan lokomotor dan


mempraktikkannya dengan percaya diri, menambah pengalaman gerak,
dan meningkatkan kebugaran jasmani.

BERLARI

LANGKAH KEGIATAN BELAJAR GERAK

PERSIAPAN

-Membuat kartu angka. menuliskan angka pada kertas


-Simpan kumpulan kertas yang bertuliskan angka 1-10
dimasukan dalam kotak dan diletakkan di dekat dinding 1 4
rumah
-Lakukan gerakan peregangan dan pemanasan

6 7
SAAT BELAJAR GERAK

-Lakukan setiap tugas gerak dengan berlari berpindah tempat


-Lakukan dengan riang, bila perlu ajak kakak, adik, ayah, atau ibu
-Minta bantuan orang tua jika mengalami kesulitan dalam belajar

SETELAH BELAJAR GERAK

-Lakukan gerakan pendinginan dan berdoa


-Rapihkan kembali peralatan yang telah digunakan, minum air secukupnya, cuci tangan, dan simpan
sepatu dengan rapi
-Ucapkan terima kasih kepada ayah, ibu, kakak, adik, atau siapapun yang menemani dan
membantumu belajar gerak
NAMA · .

KELAS/SEKOLAH : ...........•..•.....................

AYO LAKUKAN
TUGAS GERAK
GERAKAN DIBAWAH INI
Kegiatan ini dapat kalian Lakukan
setiap hari untuk memperkaya
pengalaman gerak dan pembiasaan
pola hidup sehat

Berlari bolak-balik menemukan


Media/alat: kertas bertuliskan angka
angka dan memindahkannya
JANGAN LUPA•••

Pada hari jumat. tunjukkan


kemampuan terbaik dan
dokumentasikan dalam bentuk video
dengan durasi maksimal dua menit
kemudian kirim video tersebut kepada
gurumu!

berlari ke segala arah


ANAK-ANAKKU ..•
yang telah ditentukan

Apabila tidak bisa


mengirimkan tugas -
[J
dalam bentuk video, D-
maka kerjakan LKS ini
dengan mengisi D-
Lingkaran ceklist oleh
orang tuamu
PENGANTAR

Gerak Lokomotor adalah salah satu gerak dasar yang harus dikuasai
yang mengharuskan anak untuk bergerak berpindah tempat

TUJUAN
Anak dapat menyebutkan contoh gerakan lokomotor dan
mempraktikkannya dengan percaya diri, menambah pengalaman gerak,
dan meningkatkan kebugaran jasmani.

MELOMPAT

LANGKAH KEGIATAN BELAJAR GERAK

PERSIAPAN
-tempelkan lakban warna di lantai dengan
bantuan orang tua
-Lakukan gerakan peregangan dan pemanasan

SAAT BELAJAR GERAK

-Lakukan setiap tugas gerak dengan melompati garis


-Lakukan dengan riang, bila perlu ajak kakak,
adik, ayah, atau ibu
-Minta bantuan orang tua jika mengalami kesulitan
dalam belajar

SETELAH BELAJAR GERAK

-Lakukan gerakan pendinginan dan berdoa


-Rapihkan kembali peralatan yang telah digunakan, minum air secukupnya, cuci tangan, dan simpan
sepatu dengan rapi
-Ucapkan terima kasih kepada ayah, ibu, kakak, adik, atau siapapun yang menemani dan
membantumu belajar gerak
NAMA

KELAS/SEKOLAH : ...........•..•.....................

AYO LAKUKAN
TUGAS GERAK GERAKAN DIBAWAH INI
Kegiatan ini dapat kalian Lakukan
setiap hari untuk memperkaya
pengalaman gerak dan pembiasaan
pola hidup sehat

melompat melewati satu garis

Media/alat: Lakban warna

JANGAN LUPA...
Pada hari jumat, tunjukkan
kemampuan terbaik dan
dokumentasikan dalam bentuk video
dengan durasi maksimal dua menit
kemudian kirim video tersebut kepada
gurumu! melompat melewati dua garis

ANAK-ANAKKU ..•

melompat melewati tiga - empat garis


Apabila tidak bisa
mengirimkan tugas
dalam bentuk
video, maka -
[J
kerjakan LKS ini D-
dengan mengisi
Lingkaran ceklist D-
oleh orang tuamu
PENGANTAR

Gerak nonlokomotor adalah salah satu gerak dasar yang


harus dikuasai yang mengharuskan anak untuk bergerak
tanpa berpindah tempat

TUJUAN

Anak dapat menyebutkan contoh gerakan nonlokomotor dan


mempraktikkannya dengan percaya diri, menambah pengalaman
gerak, dan meningkatkan kebugaran jasmani.

PERSIAPAN LANGKAH KEGIATAN


BELAJAR GERAK
-Gunakan paiakan olahraga dan berdoa
-Download video pada Link
https://www.youtube.com/watch ?v=E pd kqVls N
PY

SAAT BELAJAR GERAK

Lakukan dengan sungguh-sungguh

SETELAH BELAJAR GERAK

-Lakukan gerakan pendinginan dan berdoa


-cuci tangan, dan simpan sepatu dengan rapi
-Ucapkan terima kasih kepada ayah, ibu, kakak, adik,
atau siapapun yang menemani dan membantumu
belajar gerak
NAMA

KELAS/SEKOLAH : ...........•..•.....................

AYO LAKUKAN
TUGAS GERAK
GERAKAN DIBAWAH INI
Kegiatan ini dapat kalian Lakukan
setiap hari untuk memperkaya
pengalaman gerak dan pembiasaan
pola hidup sehat

���a§
. '" ". menekuk lengan

.... . _

JANGAN LUPA...
tengok kanan dan kiri
Pada hari jumat, tunjukkan
kemampuan terbaik dan
dokumentasikan dalam bentuk video
dengan durasi maksimal dua menit
kemudian kirim video tersebut kepada
gurumu!

memutar badan kekiri dan kanan

ANAK-ANAKKU ..•

Apabila tidak bisa


mengirimkan tugas
dalam bentuk
video, maka -
[J �-·········· mencium lutut

kerjakan LKS ini D- . $

1�
ss» kan sepatu dan
dengan mengisi
Lingkaran ceklist D- guna
lakukan di lantai
oleh orang tuamu yang datar
Model Pembelajaran AKI BAGI
Aktif Kolaboratif lntegratif berkarakter Bandung Masagi

Ayo, Belajar
dari Rum ah
Modul PJOK Sekolah Dasar

KELAS 2

DINAS PENDIDIKAN css


cu •• ,cu,u ..
,u ••ou
KUTA BANDUNG - - -- --
" " " '
2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 1

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
p
erpindahan tempat, seperti jalan,
l
ari, melompat dan menggulin g
TUJUAN ALAT YANG DIPERLUKAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak LAKBAN / TALI RAPIA / KAPUR /
dasar lokomotor
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak Menggunakan alat yang ada di
dasar lokomotor rumah sebagai pembatas

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa
TUGAS GERAK
kemudian melakukan pemanasan secara
Sebelum melakukan kegiatan ayo kita
mandiri
siapkan jalur lintasan sepanjang 3 - 5
Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu meter
olahraga ya!
Tugas pertama ayo kita melakukan
KEGIATAN PENUTUP gerakan jalan ke depan

Setelah selesai melakukan kegiatan jangan


Tugas kedua ayo kita melakukan gerakan
lupa melakukan pendinginan dengan cara
mengayunkan kaki dan tangan jalan ke belakang

Tutup kegiatan dengan berdoa secara Tugas ketiga ayo kita melakukan
mandiri gerakan jalan ke samping kiri dan kanan

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 1
NAMA SISWA :

PETUNJUK LKS
1, Beri tanda ceklis apabila gerakan
JANGAN LUPA ! dilakukan sebanyak 3 kali pengulangan
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 2. Panjang lintasan gerak yaitu 3 - 5 meter
bentuk video dengan durasi satu -
dua menit DAFTAR
CEKLIS

BERJALAN
LURUS KEDEPAN

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat
mengirim vidio , kerjakan lembar BERJALAN
kerja siswa ini dan berikan MUNDUR
kepada guru kalian.

BERJALAN
KESAMPING

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 2

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
perpindahan tempat, seperti jalan,
lari, melompat dan mengguling
TUJUAN ALAT YANG DIPERLUKAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak LAKBAN / TALI RAPIA / KAPUR /
dasar lokomotor
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak Menggunakan alat yang ada di
dasar lokomotor rumah sebagai pembatas

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa
TUGAS GERAK
kemudian melakukan pemanasan secara
Sebelum melakukan kegiatan ayo kita
mandiri
siapkan jalur lintasan sepanjang 3 - 5
Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu meter
olahraga ya!
Tugas pertama ayo kita melakukan
KEGIATAN PENUTUP gerakan lari dengan langkah pendek

Setelah selesai melakukan kegiatan jangan


Tugas kedua ayo kita melakukan gerakan
lupa melakukan pendinginan dengan cara
mengayunkan kaki dan tangan lari dengan langkah panjang

Tutup kegiatan dengan berdoa secara Tugas ketiga ayo kita melakukan
mandiri gerakan lari melewati rintangan

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 2
NAMA SISWA :

PETUNJUK LKS
1, Beri tanda ceklis apabila gerakan
JANGAN LUPA ! dilakukan sebanyak 3 kali pengulangan
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 2. Panjang lintasan gerak yaitu 3 - 5 meter
bentuk video dengan durasi satu -
dua menit
DAFTAR
CEKLIS

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat
mengirim vidio , kerjakan lembar
kerja siswa ini dan berikan
kepada guru kalian.

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 3

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
perpindahan tempat, seperti jalan,
lari, melompat dan mengguling
TUJUAN ALAT YANG DIPERLUKAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak LAKBAN / TALI RAPIA / KAPUR /
dasar lokomotor
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak Menggunakan alat yang ada di
dasar lokomotor rumah sebagai pembatas

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa TUGAS GERAK

kemudian melakukan pemanasan secara Sebelum melakukan kegiatan ayo kita


mandiri siapkan jalur lintasan sepanjang 3 - 5 meter

Tugas pertama ayo kita melakukan gerakan


Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu
lari meniru gerakan hewan yang kamu suka
olahraga ya!

Tugas kedua ayo kita melakukan gerakan lari


KEGIATAN PENUTUP berpasangan dengan ayah atau ibu atau
Setelah selesai melakukan kegiatan jangan kaka atau adik
lupa melakukan pendinginan dengan cara
mengayunkan kaki dan tangan Tugas ketiga ayo kita melakukan gerakan
lari melewati rintangan
Tutup kegiatan dengan berdoa secara
mandiri

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 3
NAMA SISWA :

PETUNJUK LKS
1, Beri tanda ceklis apabila gerakan
JANGAN LUPA ! dilakukan sebanyak 3 kali pengulangan
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 2. Panjang lintasan gerak yaitu 3 - 5 meter
bentuk video dengan durasi satu -
dua menit
DAFTAR
CEKLIS

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat
mengirim vidio , kerjakan lembar
kerja siswa ini dan berikan
kepada guru kalian.

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 4

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
perpindahan tempat, seperti jalan,
lari, melompat dan mengguling
TUJUAN ALAT YANG DIPERLUKAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak SIMPAI / LAKBAN / KAPUR /
dasar lokomotor
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak Menggunakan alat yang ada di
dasar lokomotor rumah sebagai pembatas

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa TUGAS GERAK

kemudian melakukan pemanasan secara Sebelum melakukan kegiatan ayo kita


mandiri siapkan jalur lintasan sepanjang 3 - 5
meter
Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu
olahraga ya! Tugas pertama ayo kita melakukan
gerakan lompat kedalam lingkaran
KEGIATAN PENUTUP
Setelah selesai melakukan kegiatan jangan Tugas kedua ayo kita melakukan gerakan
lupa melakukan pendinginan dengan cara lompat keluar lingkaran
mengayunkan kaki dan tangan
Tugas ketiga ayo kita melakukan
Tutup kegiatan dengan berdoa secara gerakan lompat berturut-turut kedalam
mandiri lingkaran

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 2
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 4
NAMA SISWA :

PETUNJUK LKS
1, Beri tanda ceklis apabila gerakan
JANGAN LUPA ! dilakukan sebanyak 3 kali pengulangan
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 2. Panjang lintasan gerak yaitu 3 - 5 meter
bentuk video dengan durasi satu -
dua menit
DAFTAR
CEKLIS

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat
mengirim vidio , kerjakan lembar
kerja siswa ini dan berikan
kepada guru kalian.

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
Model Pembelajaran AKI BAGI
Aktif Kolaboratif lntegratif berkarakter Bandung Masagi

Ayo, Belajar
dari Rum ah
Modul PJOK Sekolah Dasar

DINAS PENDIDIKAN css


cu •• ,cu,u ..
,u ••ou
KUTA BANDUNG - - -- --
" " " '
2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 1

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
p
erpindahan tempat, seperti jalan,
l
ari, melompat dan menggulin g
TUJUAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak
ALAT YANG DIPERLUKAN
dasar lokomotor LAKBAN / TALI RAPIA /BOTOL / KAPUR
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak /
dasar lokomotor Menggunakan alat yang ada di rumah

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa TUGAS GERAK
Sebelum melakukan kegiatan ayo kita siapkan jalur
kemudian melakukan pemanasan secara lintasan sepanjang 3 - 5 meter
mandiri
Tugas pertama ayo kita melakukan gerakan
Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu Jalan ke depan dilanjutkan jalan mundur

olahraga ya!
Tugas kedua ayo kita melakukan gerakan Jalan
ke samping kanan dilanjutkan ke samping kiri
KEGIATAN PENUTUP
Tugas ketiga ayo kita melakukan gerakan Jalan
Setelah selesai melakukan kegiatan jangan berbelok-belok melewati botol bekas minuman lalu
lupa melakukan pendinginan dengan cara lari mengelilingi lingkaran.
mengayunkan kaki dan tangan

Tutup kegiatan dengan berdoa secara


mandiri

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 1
NAMA SISWA :

PETUNJUK LKS
1, Beri tanda ceklis apabila gerakan
JANGAN LUPA ! dilakukan sebanyak 3 kali pengulangan
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 2. Panjang lintasan gerak yaitu 3 - 5 meter
bentuk video dengan durasi satu -
dua menit DAFTAR
CEKLIS

JALAN
KEDEPAN LALU JALAN MUNDUR

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat BERJALAN
mengirim vidio , kerjakan lembar KE KANAN LALU KE KIRI
kerja siswa ini dan berikan
kepada guru kalian.

JALAN BERBELOK-BELOK MELEWATI BOTOL


BEKAS MINUMAN LALU LARI MENGELILINGI
LINGKARAN.

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 2

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
perpindahan tempat, seperti jalan,
lari, melompat dan mengguling
TUJUAN ALAT YANG DIPERLUKAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak LAKBAN / KAPUR /
dasar lokomotor
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak Menggunakan alat yang ada di
dasar lokomotor rumah sebagai pembatas

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa TUGAS GERAK
Sebelum melakukan kegiatan ayo kita siapkan jalur
kemudian melakukan pemanasan secara lintasan sepanjang 3 - 5 meter
mandiri
Tugas pertama ayo kita melakukan gerakan
Lari ke depan dilanjutkan lari mundur
Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu
olahraga ya! Tugas kedua ayo kita melakukan gerakan Lari
ke samping kanan dilanjutkan lari ke samping kiri
KEGIATAN PENUTUP
Tugas ketiga ayo kita melakukan gerakan·
Setelah selesai melakukan kegiatan jangan Lari ke depan dilanjutkan loncat meraih benda di
lupa melakukan pendinginan dengan cara atas
mengayunkan kaki dan tangan

Tutup kegiatan dengan berdoa secara


mandiri

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 2
NAMA SISWA :

PETUNJUK LKS
1, Beri tanda ceklis apabila gerakan
JANGAN LUPA ! dilakukan sebanyak 3 kali pengulangan
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 2. Panjang lintasa gerak yaitu 3 - 5 meter
bentuk video dengan durasi satu -
dua menit
DAFTAR
CEKLIS

LARI
KEDEPAN LALU LARI MUNDUR

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat
LARI
mengirim vidio , kerjakan lembar
KE KANAN LALU LARI KE KIRI
kerja siswa ini dan berikan
kepada guru kalian.

LARI KE DEPAN DILANJUTKAN


LONCAT MERAIH BENDA DI ATAS

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 3

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
perpindahan tempat, seperti jalan,
lari, melompat dan mengguling
TUJUAN
ALAT YANG DIPERLUKAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak
dasar lokomotor bambu / penggaris/ kayu /
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak Menggunakan alat yang ada di
dasar lokomotor
rumah

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa

TUGAS GERAK
kemudian melakukan pemanasan secara
mandiri Sebelum melakukan kegiatan ayo kita
siapkan jalur lintasan sepanjang 3 - 5
Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu meter
olahraga ya!

Tugas hari ini ayo kita Melakukan


KEGIATAN PENUTUP permainan “ Galah Jidar” yaitu
Setelah selesai melakukan kegiatan jangan melompati dua bilah
lupa melakukan pendinginan dengan cara bambu/kayu/penggaris dengan cara
mengayunkan kaki dan tangan bertahap
mulai dari jarak 1 meter sampai 5 meter.
Tutup kegiatan dengan berdoa secara
mandiri

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 3
NAMA SISWA :
PETUNJUK LKS
1, Hitung Jumlah langkah yang kamu
JANGAN LUPA ! dapatkan setiap berhasil melewati ke dua
kayu / penggaris / bambu tersebut
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 2. Panjang lintasan gerak yaitu dari mulai 1 -
bentuk video dengan durasi satu - 5 meter
dua menit JUMLAH
LANGKAH

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat
mengirim vidio , kerjakan lembar
kerja siswa ini dan berikan
PERMAINAN
kepada guru kalian.
GALA JIDAR

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR PERTEMUAN KE - 4

GERAK LOKOMOTOR
Merupakan suatu gerakan yang
ditandai dengan adanya
perpindahan tempat, seperti jalan,
lari, melompat dan mengguling
TUJUAN ALAT YANG DIPERLUKAN
Peserta didik dapat menjelaskan gerak TALI RAPIA / BOTOL / KAPUR /
dasar lokomotor
Peserta didik dapat mempraktikkan gerak Menggunakan alat yang ada di
dasar lokomotor rumah sebagai pembatas

LANGKAH KEGIATAN
PERSIAPAN AWAL
Anak - anak ayo kita awali kegiatan
dengan berdoa
kemudian melakukan pemanasan secara
TUGAS GERAK
mandiri
Sebelum melakukan kegiatan ayo kita
Jangan lupa gunakan pakaian dan sepatu siapkan jalur lintasan sepanjang 3 - 5
olahraga ya! meter

KEGIATAN PENUTUP Tugas hari ini ayo kita melakukan


Setelah selesai melakukan kegiatan jangan gerakan kombinasi yaitu Berjalan lima
lupa melakukan pendinginan dengan cara langkah kemudian lari berbelok-belok
mengayunkan kaki dan tangan dilanjutkan loncat setingi-tingginya

Tutup kegiatan dengan berdoa secara


mandiri

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
LEMBAR KERJA SISWA
PJOK KELAS 3
PEMBELAJARAN GERAK LOKOMOTOR
NAMA SISWA : PERTEMUAN KE - 4

PETUNJUK LKS
1, Beri tanda ceklis apabila gerakan
dilakukan sebanyak 3 kali pengulangan
JANGAN LUPA ! 2. Panjang lintasa gerak yaitu 3 - 5 meter
Kirimkan hasil gerakanmu dalam 3. Gerakan merupakan satu - kesatuan dari
bentuk video dengan durasi satu - Melakukan jalan lima langkah
dua menit kemudian lari berbelok-belok dilanjutkan
loncat setingi-tingginya.
DAFTAR
CEKLIS

CARA LAIN !
Apabila kalian tidak dapat
mengirim vidio , kerjakan lembar
kerja siswa ini dan berikan kepada
guru kalian.

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


//2020
Model Pembelajaran AKI BAGI
Aktif Kolaboratif lntegratif berkarakter Bandung Masagi

Ayo, Belajar
dari Rum ah
Modul PJOK Sekolah Dasar

KELAS 4

DINAS PENDIDIKAN css


cu •• ,cu,u ..
,u ••ou
KUTA BANDUNG - - -- --
" " " '
2020
PANDUAN BELAJAR DIRUMAH
PJOKKELAS4 OINAS
PENDIOIKAN
KOTA BANDUNG
01s
r'\ L...I
L...I" r'\
PERMAINAN BOLA BESARI Pertemuan Ke - 1

(BOLA VOLi) /

Permainan Bola
Voli
adalah salah satu cabang olahraga bola TUJUAN
dimana care memainkannya dengan
menjatuhkan bola ke dalam lapangan Siswa dapat menjelaskan pala gerak
Iowan sebanyak mungkin untuk mencapai dasar passing bawah dalam bermain bola
skor tertentu. Secora umum untuk biso voll
bermain bola voli memerlukan 2 regu
Siswa dapat mempraktekan pala gerak
masing-masing
dasar passing bawah dalam bermaln bola
6
pemain voll

6.Setelah selesai melakukan


LANGKAH KEGIATAN
kegiatan lakukan pendinginan
l.Gunakan pakaian olahraga dan berdoa
'2.Sebelum melakukan
kegiatan lakukan berdoa
terlebih dahulu
3. lakukan pemanasan
4. Lakukan gerakan
passing bawah tanpa
bola
5. Lakukan gerakan passing
bawah dengan
menggunakan
bola
TUGASG
ERAK
l. Berdiri, kaki dibuka selebar bahu
2. Kepalkan kedua tang an didepon
3. Tekuk lutut
4.Ayunkan kedua lengan secara
bersamaan dari bawah keatas
sampai setinggi bahu, ketika bola
menyentuh kedua lengan, luruskan
5. Lakukan passing bawah tan pa bola,
kemudian
lakukan passing bawah dengan
menggunakan bola
6. Lakukan gerakan terse but secara
berulang-ulang
LEMBAR KERJA SISWA
PJOKKELAS4
PERMAINAN BOLA BESAR
(BOLAVOLI)
NAMA SISWA . .
Passing bawah tanpa bola NAMA SEKOLAH . .
Petunjuk
1. lsi dengan durasi waktu
latihan pada lingkaran yang
disediakan
2. lsi dengan jumlah
pengulangan latihan pada
x Melakukan Latihan
lingkaran yang disediakan

Men it

Passing bawah dengan bola

.,., ....
STAY
H.O,., ..
M...,.,E
x Melakukan Latihon O Menit

MEDIA YANG DISIAPKAN


Jangan Lupa Kirim
Hasil Latihanmu
berupa video dengan
durasi 1-2 menit
Bola Karet I Balon

Bola Plasti k

Bola voli

PANDUAN BELAJAR DIRUMAH PJ KK


O
ELAS4 OINAS
PENDIOIKAN 01s
KOTA BANOUNG r'\
L..J
L..J. r'\
PERMAINAN BOLA BESAIL' Pertemuan Ke - '2

BOLAVOLI
William G Morgan adalah seorang instruktur
pendidikan jasmani di Young Men Cristian
Assosiation (YMCA), Holyoke, Massachusetts,
Amerika
TUJUAN
Serikat. la menemukan olahraga Mintonette
atau yang sekarang kita kenal dengan Siswa dapat menjelaskan polo gerak dasar
sebutan bola voli passing bawah dalam bermain bola voli

pada tanggal 9 Februari 1895 Siswa depot mempraktekan polo gerak dasar
passing bawah dalam bermain bola voli

LANGKAH KEGIATAN
TUGAS GERAK
lGunakan pakaian olahraga
2.Sebelum melakukan kegiatan
1. Lakukan passing bawah ditempat
lakukan berdoa terlebih
2. Lakukan passing bawah sombil
dahulu
berjalan
3.lakukan pemanasan
3. Lakukan gerakan tersebut secara
-4.Lakukan gerakan passing
berulang-ulang
bawah dengan
menggunakan bola ditempat
5.Lakukan gerakan passing
bawah dengan
menggunakan bola sambil
berjalan
6.Setelah selesai melakukan
kegiatan lakukan
pendinginan dan berdoa .,.,...,.
SfAV Selamat
H.O..·-M···E Mengerjakan
LEMBAR KERJA SISWA
PJOKKELAS4
PERMAINAN BOLA BESAR
(BOLAVOLI)
NAMASISWA . ..••.•.•.••......••.•.....•....
Passing bawah ditempat NAMA SEKOLAH: ••.........•....•...•.•.••...•.

Petunjuk
1. lsi dengan durasi waktu
latihan pada lingkaran yang
disediakan
2. lsi dengan jumlah
x Melakukan Latihan pengulangan latihan pada
lingkaran yang disediakan
Men it

Passing bawah sombil berjalan


x Melakukan Latihan

........
Men it STAY
HOME

MEDIA YANG DISIAPKAN Jangan Lupa Kirim


Hasil Latihanmu
berupa video dengan
durasi 1-2 menit
Bola Karet I Balon

Bola Plasti k

Bola voli
PANDUAN BELAJAR
DIRUMAH
S
OINA
PENOIOIKA
N
KOTA BANDUNG
DI
r-'\ LJ
u ·n
PJOKKELAS4 Pertemuan Ke - 3
PERMAINAN BOLA
BESAIIJµzy�--
(BOLA VOLi) /

Ada beberapa macam teknik dasar 6.Setelah selesai melakukan


dalam bola voli, antaralain:
kegiatan lakukan
T eknik servis (Service).
• Teknik passing bawah. pendinginan dan berdoa
Teknik passing
atas. T eknik smash.
• Teknik menghadang (Block).

LANG KAH KEGIAT


AN
1.Gunakan pakaian olahraga
2.Sebelum melakukan
kegiatan lakukan berdoa
+erlebih dahulu
3.lakukan pemanasan
4.Lakukan gerakan passing
bawah dengan
menggunakan bola
sornbi] berjalan
5.Lakukan passing bawah
ke tembok
TUJ
UA
N
Siswa dapat menjelaskan pola
gerak dasar passing bawah dalam
bermain bola voli

Siswa dapat mempraktekan pola


gerakdasar passing bawah dalam
bermain bola voli

TUGAS
GERAK

1.Lakukan passing bawah sornbil


berjalan
2. Lakukan passing bawah ke
tembok
3. Lakukan gerakan tersebut
secara beru la ng-u la ng

"'"'"
'SfAY
HOME
'"'"""'"'
LEMBAR KERJA SISWA
PJOKKELAS4
PERMAINAN BOLA BESAR
(BOLA VOLi)
NAMASISWA •
• •••••••••••••••••••••••••••••••
Passing bawah sombil berjalan NAMA SEKOLAH: .

Petunjuk
1. lsi dengan durasi waktu
latihan pada lingkaran yang
disediakan
2. lsi dengan jumlah
x Melakukan Latihan pengulangan latihan pada
lingkaran yang disediakan
Me nit

Passing bawah ke ternbok


x Melakukan Latihan
.,., . ...
STAY Men it
H,O,.,�M,.u�,E

MEDIA YANG DISIAPKAN Jangan Lupo Kirim


Hasil Latihanmu
berupa video dengan
durasi 1-2 menit

Bola Karet I Balon

Bola Plastik

Bola voli

PANDUAN BELAJAR DIRUMAH


PJOKKELAS4
PERMAINAN BOLA BESAIL..'..........j
OINAS
PENOIOIKAN
KOTA BANDUNG
DI
r-'\ LJ
u ·n
(BOLA VOLi) /
Pertemuan Ke · 4
Permainan Bola Voli
adalah salah satu cabang olahraga bola
dimana cara memainkannya dengan
menjatuhkan bola ke dalam lapangan lawan
sebanyak mungkin untuk mencapai skor
tertentu. Secora umum untuk biso bermain TUJUAN
bola voli memerlukan 2 regu masing-masing
6 pemain. Siswa dapat menjelaskan pola gerak dasar
ada beberapa macam teknik dasar dalam passing bawah dalam bermain bola voli
bola voli, antaralain:
Siswa dapat mempraktekan pola gerakdasar
• Teknik servis (Service).
passing bawah dalam bermain bola voli
Teknik passing bawah.
Teknik passing alas.
• T eknik smash.
Teknik menghadang (Block).

LANG KAH KEGIAT


TUGAS GERAK
AN
l.Gunakan pakaian olahraga Melakukan rangkaian gerakan
2.Sebelum melakukan kegiatan passing bawah
lakukan berdoa +erlebih I.Passing bawah tanpa bola
dahulu 2.Passing bawah
3.lakukan pemanasan menggunakan bola ditempat
4. Lakukan rangkaian gerakan 3.Passing bawah sombi]
passsing bawah berjalan
5.Setelah selesai melakukan 4. Passing bawah ke tembok
kegiatan lakukan
pendinginan dan berdoa

iit( � il
O O O O �-

tic
LEMBAR KERJA SISWA
PJOKKELAS4
PERMAINAN BOLA BESAR
(BOLAVOLI)
Rangkaian Passing Bawah NAMASISWA •
• •••••••••••••••••••••••••••••••

fit f
NAMA SEKOLAH: .

o o e o Petunjuk
1. lsi dengan durasi waktu
Passing bawah tanpa bola
latihan
x Melakukan Latihan 2. lsi dengan jumlah
pengulangan latihan pada
Men it
lingkaran yang disediakan

Passing bawah ditempat


x Melakukan Latihan

Men it
Passing bawah ke tembok
Passing bawah scmbil berjalan
e
e
x Melakukan Latihan
x Melakukan Latihan
., .
Menit STAY
Men it H.O,.,
""
M'""'E

MEDIA YANG DISIAPKAN Jangan Lupo Kirim


Hasil Latihanmu
berupa video dengan
durasi 1-2 menit

Bola Karet I Balon

Bola Plastik

Bola voli
Model Pembelajaran AKI BAGI
Aktif Kolaboratif lntegratif berkarakter Bandung Masagi

Ayo, Belajar
dari Rum ah
Modul PJOK Sekolah Dasar

KELAS 5

DINAS PENDIDIKAN css


cu •• ,cu,u ..
,u ••ou
KUTA BANDUNG - - -- --
" " " '
2020
c,s
PElmEI AJARAII JARM
JAIIII
nu-
PJOK KELAS 5 u·n�

PERMAINAN BOLA
BESAR PERTEMUAN ICE-I
SEPAK
BOLA
Pada pelajaran ini,lmlian almn mempelajari 11:ombinasi gerok dasar dolam permainan bola besar
yaitu sepal!: bola.Ranglmian gerak berlari don menendang bola merupalmn kombinasi geral!:
lol!:omotor,nonloRomotor don manipulatif yang ditandai dengan geral!: berlari berpindah tempat
(lokomotor), gerak mengayun tunglmi (nonlokomotor) don gerak menendang
bola
(manipulati
f).

ALAT
YANG
DIGUNAKAN BOl.A
KAA.ET I BOl.A Fl.AS TIKI
GlA...l...NGAN 0Afij 1<.ERTAS

LANGKAH KEGIATAN
• Pahailah seragam olahraga don
sepatu
• Sebelum memulai don mengahhiri
pelajaran, awali dengan berdoa
terlebih dahulu sesuai dengan
agama
. .
t nq-mc
mcs sm q.
• Kemudian lahuhan pemanasan don
pendinginon secara mandiri sebelum
don sesudah melahuhan Latihan
yang ditugasi cleh bapa/ibu guru.

�............. h ,,..

LEMBAR ICERJA SISWA


n,
0..1.s. . '
PJOK KELAS 5
NAMA:
PERMAINAN BOLA BESAR
_
...... ·-·-
-...'..-.

PERTEMUAN ICE-I
KE LAS

JANGAN LUPA !
KIRIMKAN HASIL GERAKAN MU DALAM
BENTUK VIDEO DENGAN DURASI ��-......._ ,......,..,.ua,,.......__I
W AICTU I - Z MENIT, BISA
JUGA DALAM BENTUK POTO.

·�

Duro sr Waktu : ······-········-······
Jumlah Pengulangan · ··-·······
Dvrcs. Woktu
Jumloh Pengulongon
PEIIBELAJARAN JARAK
JAUH 01s
n
u
u
·
PJOK KELAS n_.

5
PERMAINAN BOLA BESAR PERTEMUAN KE-
2
SEPAi<
BOLA
Podo pelojoron kolion ini okon mempelojori kombinosi gerok dosor
menghentikon bolo.Rongkoion gerok menghentikon bolo
merupokon kombinasi gerak lokomotor,nonlokomotor don
monipulat1f yang ditandai
dengan gerakan menendang,berlari don menghentikan
bola.
menggonng don menghent,kan bolo
TU.JUA dolam permaonan sepok bolo

N
• Peserto d,d,k mompu men1eloslwn LAN<,KAH
llomb,nos, gerok dosor coro menendong, KE<,IATAN
menggmng don menghent,kon bolo dolom • Poh:oiloh serogom olohraga
permo,non bolo sepok bolo don
• Peserlo d,d,lc mampu memprokt,lclcon sepatu.
kombma gerok dasor cara menendang,
• Sebelum memuloi don ALAT
mengah:hiri pelajaron, awaU YANG
dengon berdoa DIGUNAKA
terlebih dahulu sesuai dengan
agama N
.

-
BOLA KAAET/ BOI...A
.
mcsmg-mcsmq. Pl.ASTIK/
OlA...l,\',.,G.-.N DARI
• Kemudlan Lah:uh:an pemanasan t(f:RT...S

dan pendinginan secara mandiri


sebelum don sesudah melah:uh:on
Latihan yang ditugasi oleh
bapa/ibu guru.
AIC
• SEBELUM MELAKUKAN
GERAKAN T ANDAI OULU BAT
AS UNTUK MELAKUKAN
GERAKAN ...6
M/DISESUAIKAN
DENGAN HALAMAN
RUMAHMU I

• GERAKKAN PERT AMA


MELAKUKAN LA TIHAN
MENGHENTIKAN BOLA
OENGAN KAKI BAGIAN DALAM

• GERAKKAN KEDUA
MELAKUKAN LATIHAN
MENGHENTIKAN BOLA
OENGAN KAKI BAGIAN LUAR

LEMBAR l<ERJA
SISWA
..., . ·--·
PJOK KELAS r .0 ,.1s
, '
5
-'- .. _
PERMAINAN BOLA PERTEMUAN KE-Z
BESAR KELA
"'N"Ac.MA: S.
PETUNJUK
JANGAN LUPA LICS
t ISi DEIIGAII DUAASI WMTU IU. MEMAkAI WAkTU

! t. ISi l>ENGAlr -'JMLAH PEJfGULA1'1GA/II IU. DUICUIWI


8fRIII..ANO--(UIIG.
J. PAL.Alt PEMISWf ICALWI ISi PElfGAN JU.JIM YA

KIRIMKAN HASIL GERAKAN MU


DALAM
BEHTUK VIDEO DENGAN DURASI NENCIHDfTl(Nf IOU P£N8Aft ICAKI IAtilAII
IIAl.AN

WAKTU I - % MENIT. BISA


JUGA DALAM BENTUK POTO.

1 2 3

Durcsr Waktu: .
Jumloh Pengulongan: .
Duros, Woktu: ..
Jumlah Pengulongon .

..,. ............ _. . .....


PEIIIELAJARAN JARAIC
JAUH c1s
nu-
u·n:!..
-
PJOK KELAS
PERTEMIIAN ICE-J
5
PERMAINAN BOLA
BESAR
SEPAK
IOU
Podo pelo1oron kchcn ,n1
okon
mempelo1on komb,nos, gerok dosor dolom permcmcn bolo besor yo,tu
sepok
b
o
l
o
Mengg,nng bolo merupokon
kombmos,
gerok yang d,mulo1 don gerokon Ian don mengg1nng bolo dolom
sotu
..-
rongko1on

������
����,
TUJUA ALAT YANG
N DIGUNAKAN
• Peserla d,d,k mompu men1eloskon
kombmos, gerak dosor core menendong,
menggmng don menghent,kon bolo dolom
permaman bolo sepok bolo
• Peserta d,d,k mompu memprakt,kkon
komb,nos
gerak dasor care menendong, menggmng
don menghent,kan bolo dalom permaman
sepok bola

I Fl'IAR ICERJA
SISIIA CJS
PJOK KELAS ".. .'.\J_.=:::.
'I.

5
PERMAINAN BOLA NA
BESAR MA
PERTEMUAN ICE-
JANGAN LUPA ! J
KE
KIRIMKAN HASIL GERAKAN MU DALAM
LAS.
BENTUK VIDEO DENGAN
DURASI W AKTU I - 2 MENIT. PETUNJUK U<S
I, ISi II08Aff MASI 'l'Nml ILA WMHAI WAICTV
BISA JUGA DALAM BENTUK POTO. J. ISi DEMI.U AM .aN PUQII 118.U II.A DI 4ICllkAII

Durcsr Waktu
Jumlah Pengulongon

IOU KNWJWIZ l&QflM WM

Duros, Woktu
Jumloh Pengulangan
..,............. uu. +mt
,. . JS
�._L../,..-... ••
LJ I '""'•-•-·

SEPAIC BOUI
Dalam bermain sepak bolo,keterampilon dasar
menghentikan bolo menjadi keterompilon yang harus
dikuasai.MenghentiJ.:on bolo
bermanfaot untuk mengurongi kekuotan atou kecepatan bola
sedang meloju.
ALAT YANG
TUJUAN DIGUNAKAN
• Peserto d1d1k mompu menieloskon komb1nos1
BOLA K.ARET I BO-A Pt..ASTIK/
gerok dosor coro menendong, mengg1nn9 don a.A..� DARI KERT AS/ BOTOL
BEKAS f'1l(',I.JMANf f"ENGOI...NA� Al.AT
menghent1kon bolo dalom permcmcn bolo
YANG >DA DI R\...MAH
sepok bola
• Peserta d1d1k mompu memprokt1kkon •
kombmas1 gerok dosar core menendong,
mengg1rmg don menghentikon bola dolam
permoman sepak bolo

LANGKAH KEGIATAN
TUGASGERAK
• Pohoiloh seragom olohraga dan
sepatu.
- Melakukan latihan
• Sebelum memulai don mrngahhiri
menggiring dan menghentikan
petcjcmn, owali dengan berdoa bola dengan memakai
terlebih dahulu sesuai dengan agama
. .
mcsmq-mcsmg.
rintongon

• Kemudian Loh:uh:on pemanasan don


pendinginan secora mandiri sebelum
don sesudah melah:uh:an Latihan yang
ditugasi oleh bopa/ibu guru.
NAMA: KE LAS:

JRNGRN LUPR !
KIRIMKAN HASIL GERAKAN MU PALAM
BENTUK YIPEO l>ENGAN PURASI WAKTU
I - 2 MENrT, BISA JUGA PALAM
BENTUK POTP.
Model Pembelajaran AKI BAGI
Aktif Kolaboratif lntegratif berkarakter Bandung Masagi

Ayo, Belajar
dari Rum ah
Modul PJOK Sekolah Dasar

KELAS 6

DINAS PENDIDIKAN css


cu •• ,cu,u ..
,u ••ou
KUTA BANDUNG - - -- --
" " " '

PEMBELAJARAN JARAK JAUH


2020
6
PJOK KELAS
Permainan Bola Besar
BOLA BASKET
FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG

PERTEMUAN KE 1
Bola Basket
adalah olahraga permainan bola besar yang dilakukan
secara berkelompok dan dimainkan oleh dua tim yang
berlawanan.
Masing-masing tim memiliki 5 orang anggota. Setiap tim harus
berusaha mencetak poin sebanyak-banyaknya dengan cara
memasukkan bola ke dalam ring lawan
TUJUAN
·
LANGKAH KEGIATAN
1. Siswa dapat menjelaskan variasi dan · Yuupz.... Kita berdoa terlebih dahulu
kombinasi gerak dasar locomotor,
nonlokomotor dan manipulative · Sebagai pengetahuan yuuk.. kita cari informasi
dalam permainan bola basket tentang Bola Basket di Buku sumber lain yang ada
di rumahmu atau lihat di chanell youtube
2. Siswa dapat memprakteKkan variasi dan
kombinasi gerak dasar locomotor, Jangan lupa lakukan Pemanasan yaa....
nonlokomotor dan manipulative dalam
· Sekarang kita berlatih gerakan memegang dan
permainan bola basket melempar bola dengan meluruskan lengan
· Lanjutkan latihan gerakan melempar bola
MANFAAT dengan berdiri dan mengayun lengan untuk
1. Melatih otot tubuh. mengumpan diatas kepala
2. Menjaga ketahanan tubuh. · Lanjutkan kembali berlatih memegang dan
3. Menahan daya imunitas tubuh. memantulkan bola dengan meluruskan lengan
4. Membangun keseimbangan dan
koordinasi tubuh. · Selesai berlatih jangan lupa lakukan
5. Meningkatkan keterampilan pendinginan dan berdoa yaa...
motorik.
· Jangan lupa laporkan jurnal PJJ yang
6. Membentuk tubuh ideal. ditugaskan oleh gurumu
7. Tubuh menjadi lebih tinggi.
8. Menurunkan berat badan.

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 6
Permainan Bola Besar
BOLA BASKET
NAMA SISWA :
NAMA SEKOLAH : PERTEMUAN KE 1
Petunjuk LKS
1. Isi dengan daftar ceklis atau
2. Isi dengan durasi waktu lama
latihan atau
3. Isi dengan jumlah pengulangan
latihan gerakan pada kolom
lingkaran

AYO KITA BERLATIH !


MEDIA / ALAT BANTU/ ALAT- ALAT
YANG ADA DIRUMAH

Jangan Lupa ! Kirimkan


Hasil Latihanmu dalam bentuk
foto atau video dengan durasi
waktu
1 - 2 menit.

Anak - anaku ! ... .


Jika tidak bisa mengirimkan berbentuk
video/ foto, maka kerjakan LKS ini dan
kumpulkan kepada guru PJOK mu Oke
?

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 6
Permainan Bola Besar
BOLA BASKET
FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG PERTEMUAN KE 2

Bola Basket
Sejarah diciptakan permainan bola basket dimulai pada tahun 1891, tepatnya pada
tanggal 15 Desember yang ditemukan oleh Dr. James Naismith.
Di Indonesia sendiri permainan bola basket dulunya sudah pernah didaftarkan
pada salah satu ajang bergengsi Pekan Olahraga Nasional (PON) pada tahun
1948 yang berlokasi di Solo. Akan tetapi, faktanya olahraga bola basket ini baru
diakui di Indonesia secara resmi pada
tahun 1951Selang beberapa tahun kemudian, organisasi ini berubah nama menjadi Persatuan Bola
Basket Seluruh Indonesia atau dikenal dengan nama PERBASI, yang bertujuan untuk menyatukan
seluruh organisasi bola basket yang ada di wilayah indonesia.

TUJUAN
1. Siswa dapat menjelaskan variasi dan
kombinasi gerak dasar locomotor, LANGKAH KEGIATAN
nonlokomotor dan manipulative dalam ·
permainan bola basket
2. Siswa dapat memprakteKkan variasi dan · Yuupz.... Kita berdoa terlebih dahulu
kombinasi gerak dasar locomotor, · Sebagai pengetahuan yuuk.. kita cari informasi
nonlokomotor dan manipulative dalam tentang Bola Basket di Buku sumber lain yang ada
permainan bola basket di rumahmu atau lihat di chanell youtube dari
petunjuk gurumu.
Selanjutnya kita lakukan Pemanasan yaa....
MANFAAT
1. Melatih otot tubuh. · Berlatih melakukan gerakan memegang dan
2. Menjaga ketahanan tubuh. melempar bola dengan meluruskan lengan
3. Menahan daya imunitas tubuh.
4. Membangun keseimbangan dan · Berlatih melakukan gerakan menangkap bola
basket
koordinasi tubuh.
5. Meningkatkan keterampilan · Berlatih melakukan gerakan menggiring bola
motorik. basket
6. Membentuk tubuh ideal.
7. Tubuh menjadi lebih tinggi. · Selesai berlatih jangan lupa lakukan
8. Menurunkan berat badan. pendinginan dan berdoa yaa...
· Jangan lupa laporkan jurnal PJJ yang
ditugaskan oleh gurumu
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 6
Permainan Bola Besar
BOLA BASKET
NAMA SISWA :
NAMA SEKOLAH : PERTEMUAN KE 2
Petunjuk LKS
1. Isi dengan daftar ceklis atau
2. Isi dengan durasi waktu lama latihan
atau
3. Isi dengan jumlah pengulangan
latihan gerakan pada kolom
lingkaran
AYO KITA BERLATIH !
MEDIA / ALAT BANTU/ ALAT- ALAT
YANG ADA DIRUMAH

Jangan Lupa ! Kirimkan


Hasil Latihanmu dalam bentuk
foto atau video dengan durasi
waktu
1 - 2 menit.
Anak - anaku ! ... .
Jika tidak bisa mengirimkan berbentuk
video/ foto, maka kerjakan LKS ini dan
kumpulkan kepada guru PJOK mu Oke ?

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


PEMBELAJARAN JARAK JAUH

PJOK KELAS 6
Permainan Bola Besar
BOLA BASKET
FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG PERTEMUAN KE 3

Bola Basket
Sebagai pengetahuan kita perlu mengetahui Teknik Dasar Bermain Bola Basket, sebagai
berikut :
1. Teknik Dasar Memegang Bola Basket yang baik dan benar
2. Teknik Dasar Passing dan Catching( mengumpan dan menangkap)
3. Teknik Dasar Menggiring Bola Basket (Dribbling)
4. Teknik Dasar Pivot (menyelamatkan bola dari jangkauan lawan yang hendak merebut).
5. Teknik Dasar Shooting (mengarahkan bola langsung menuju ring)
6. Teknik Dasar Screen (menutup pergerakan dari tim lawan)
7. Teknik Dasar Rebound ( merebut bola yang hampir masuk ke dalam ring)

TUJUAN 4. Membangun keseimbangan dan


koordinasi tubuh.
1. Siswa dapat menjelaskan variasi dan 5. Meningkatkan keterampilan motorik.
kombinasi gerak dasar locomotor, 6. Membentuk tubuh ideal.
nonlokomotor dan manipulative dalam 7. Tubuh menjadi lebih tinggi.
permainan bola basket 8. Menurunkan berat badan.
2. Siswa dapat memprakteKkan variasi dan
kombinasi gerak dasar locomotor,
nonlokomotor dan manipulative dalam
permainan bola basket

MANFAAT
1. Melatih otot tubuh.
2. Menjaga ketahanan tubuh.
3. Menahan daya imunitas tubuh.
· Berlatih gerakan menembak bola ke ring
basket dengan melangkah dan melompat
LANGKAH KEGIATAN · Berlatih gerakan menembak bola ke ring
· basket dengan kombinasi berlari dan
melompat
· Yuupz.... Kita berdoa terlebih dahulu
· Berlatih gerakan latihan melempar,
· Sebagai pengetahuan yuuk.. kita cari menggiring, memantulkan dan menembak
informasi tentang Bola Basket di Buku bola
sumber lain yang ada di rumahmu atau lihat
di chanell youtube dari petunjuk gurumu. · Selesai berlatih jangan lupa lakukan
pendinginan dan berdoa yaa...
Selanjutnya kita lakukan Pemanasan yaa....
· Jangan lupa laporkan jurnal PJJ yang
ditugaskan oleh gurumu
LEMBAR KERJA SISWA

PJOK KELAS 6
Permainan Bola Besar
BOLA BASKET
NAMA SISWA :
NAMA SEKOLAH : PERTEMUAN KE 3
Petunjuk LKS
1. Isi dengan daftar ceklis atau
2. Isi dengan durasi waktu lama
latihan atau
3. Isi dengan jumlah pengulangan
latihan gerakan pada kolom
lingkaran
AYO KITA BERLATIH !
MEDIA / ALAT BANTU/ ALAT- ALAT
YANG ADA DIRUMAH

n
Jangan Lupa ! Kirimkan ?
Hasil Latihanmu dalam
bentuk foto atau video
dengan durasi waktu
1 - 2 menit.

Anak - anaku ! ... . Jika


tidak bisa mengirimkan berbentuk
video/ foto, maka
kerjakan LKS ini dan kumpulka
kepada guru PJOK mu Oke

FKKG PJOK SD KOTA BANDUNG


memantul- mantulkan bola dengan
Melatih otot tubuh. menggunakan bet.
Menjaga ketahanan tubuh. Bila sudah selesai berlatih lakukanlah
Menahan daya imunitas tubuh. pendinginan dan berdoa mandiri
Membangun keseimbangan Jangan lupa melaporkan latihan
dan koordinasi tubuh. Pembelajaran Jarak Jauh mapel PJOK
Meningkatkan keterampilan motorik. ini.
Membentuk tubuh ideal.
Tubuh menjadi lebih tinggi.
Menurunkan berat badan..

Anak-anakku lakukanlah zoom meeting/


video call bersama gurumu ( waktu
disesuaikan ).
sebelum berlatih mari kita berdoa
mandiri terlebih dahulu !
Sebagai pengetahuan yuuk.. kita cari
informasi tentang Tenis Meja di Buku
sumber lain yang ada di rumahmu atau
lihat di chanell youtube !
Mari ... sekarang kita melakukan
pemanasan mandiri oke ? ... .
( lihat pada LKS ) Yuupz... kita berlatih
cara memegang bet.
Sekarang kita coba latihan
menguasai bola tenis meja dengan cara
AUH

PEMBELAJARAN S 6
Alat yang digunakan dalam permainan ini
JARAK J adalah raket atau yang biasa disebut
dengan bet, bola pingpong, dan lapangan

PJOK K permainan berbentuk meja. Raket dalam


permainan tenis meja terbuat dari papan

EP E RLM AAI N A N B O L kayu yang dilapisi karet

A KECIL Induk Internasional tenis meja dunia adalah


TENIS MEJA ITTF (International Table Tenis Federation),
sedangkan induk organisasi tenis meja
FKKG PJOK KOTA
di Indonesia adalah PTMSI (Persatuan Tenis
B A N D U N GP E meja di Indonesia)
RTEMUAN KE
1 TUJUTAENNPIESMMBE
E LJAAJARAN
1. Siswa dapat menjelaskan variasi dan
TETENNI kombinasi gerak dasar locomotor, non
SISMMEE lokomotor dan manipulative dalam
JA permainan tenis meja.
Tenis meja atau pingpong adalah 2. Siswa dapat mempraktekkan variasi
salah satu dan kombinasi gerak dasar locomotor, non
cabang olahraga yang dimainkan lokomotor dan manipulative
oleh dua pasang (ganda) atau dua dalam
orang (tunggal) yang berlawanan. permainan tenis
meja.

Tips Keselamatan
!
Gunakan Sepatu Olahraga, Lakukan Pemanasan sebelum berlatih
dan lakukan Pendinginan selesai berlatih
PEMBELAJARAN JARAK
JAUH
Petunjuk LKS
Isi dengan ceklis
atau Isi dengan durasi waktu selama
PP E RJM AOI NKA N BKO LEA KLE CAI L S 6
latihan atau TENIS MEJA
Isi dengan jumlah pengulangan FKKG PJOK KOTA BAN
latihan gerakan pada kolom lingkaran
D U N GP E R T E M U A
dibawah ini
ini N KE 1
PJ
PERM

Media/Alat bantu/alat -alat


yang ada dirumah/ alat
buatan sendiri

Jangan Lupa !
Kirimkan Hasil Latihanmu dalam bentuk
foto atau video dengan durasi waktu 1 - 2
menit.

Anak - anaku !
... . Jika tidak bisa
NAMA : mengirimkan berupa video/
foto, maka kerjakan LKS ini
SEKOLAH dan kumpulkan kepada guru
PJOK mu Oke ?
:

Tips
Keselamatan !
Gunakan Sepatu Olahraga, Lakukan Pemanasan sebelum berlatih
dan lakukan Pendinginan selesai berlatih

Anda mungkin juga menyukai