Anda di halaman 1dari 7

Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SM... https://www.didno76.com/2019/02/kisi-kisi-soal...

SnackVideo
app video pendek menarik

Instal

HOME Buku Gadget Informasi Kisi-kisi Laptop Pendidikan RPP Silabus Smartphone Soal

1 of 7 05/04/21 16.54
Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SM... https://www.didno76.com/2019/02/kisi-kisi-soal...

Pencarian
Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SMP Kelas 8 Semester
Search
Genap Kurikulum 2013
Artikel Unggulan Monday, February 25, 2019

Resolusi 2021 : Ingin Belajar Tatap Muka Lagi


Bersama ZenBook Flip S UX371

Didno bersama laptop ASUS awal tahun 2020 Tanggal


11 Maret 2020, saya menginformasikan kepada orang
tua/wali murid melalui media sosial face...

We Do Pulse
Daftar dan dapatkan
INSTAL
asisten pribadi…

TTuurruunnkkaann 1155 kkgg ddeennggaann kkoonnssuum


mssii
sseebbeelluum
m ttiidduurr sseellaam
maa sseemmiinngggguu
Soal Prakarya Kelas 8 Semester Genap
FIT EXPERT

Bagi bapak dan ibu guru SMP tidak terasa, sebentar lagi akan memasuki akhir semester genap. Biasanya
bapak dan ibu guru akan disibukkan dengan membuat soal untuk (PAT) Penilaian Akhir Tahun Ujian Akhir. 

Trending
Pada kesempatan ini kami akan berbagi soal-soal yang mungkin bisa dijadikan referensi untuk Penilaian
Soal Dan Kunci Jawaban Akhir Tahun khususnya pelajaran Prakarya SMP Kelas 8 Semester genap Kurikulum 2013 yang dilengkapi
Ujian Sekolah Bahasa dengan kisi-kisi dan jawabannya.
Indonesia SMP/MTs
Tahun Pelajaran 2019/2020 Berikut kumpulan Soal-soal PAT (Penilaian Akhir Tahun) Prakarya SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Semester
genap : 
Soal Dan Kunci Jawaban
Ujian Sekolah PAI SMP SOAL PILIHAN GANDA
Tahun 2020 Kurikulum I. Berilah tanda silang (x) pada huruf A, B, C atau D di depan jawaban yang benar!
2013 1. Jenis limbah yang berwujud keras, padat, sangat sulit atau bahkan tidak bisa untuk diuraikan atau tidak
bisa membusuk disebut ….
Soal Dan Kunci Jawaban A. limbah keras organik C. limbah keras anorganik
Ujian Sekolah IPA SMP B. limbah lunak organik D. limbah lunak anorganik
Kurikulum 2013 Tahun
Pelajaran 2019/2020 2. Contoh dari limbah keras organik adalah….
A. botol plastik, plastik kemasan C. cangkang kerang, ranting pohon
Kumpulan Soal Dan Kunci B. botol kaca, kaleng, tulang kerbau D. karet ban, kaleng
Jawaban PTS IPS SMP
Kelas 9 Semester Genap 3. Pecahan keramik termasuk contoh jenis limbah keras ....
A. organik B. anorganik C. primer D. basah
Soal Dan Kunci Jawaban
Ujian Sekolah Seni Budaya
4. Tempurung kelapa termasuk contoh jenis limbah keras ....
SMP Kurikulum 2013
A. organik B. anorganik C. primer D. basah
Tahun Pelajaran 2019/2020
5. Meminimalisir barang yang digunakan termasuk salah satu prinsip kerajinan limbah keras yaitu …
Soal Dan Kunci Jawaban
A. reduce C. recycle
Kuis Teknis Pelaksanaan
B. reuse D. refill
Asesmen Nasional Bimtek
Guru Belajar Seri AKM SMP
6. Perhatikan gambar di samping ini! 
Soal Dan Kunci Jawaban Karya kerajinan pada gambar di atas merupakan hasil karya kerajinan memanfaatkan limbah keras anorganik

Ujian Sekolah IPS SMP berupa….


A. limbah kaca

Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran B. limbah kaleng


2019/2020 C. limbah botol plastik 
D. limbah styrofoam
Jaringan
7. Cangkang kerang dapat dimanfaatkan untuk menghasilkan benda kerajinan berupa….
A. gantungan kunci, hiasan kalung C. boneka kemasan, mainan kereta
B. tas plastik,lampu botol D. miniatur, lampion plastik

8. Tujuan dari kemasan produk kerajinan dari limbah keras, kecuali….


A. melindungi produk dari cuaca, benturan-benturan terhadap benda lain
B. menyulitkan penggunaan produk
C. mengemas produk dengan desain yang menarik
D. menampilkan kesan dan pandangan terhadap isi produk agar lebih menarik

Pengunjung Ke- 9. Berkarya kerajinan dari limbah keras.


35,579,810 1) menentukan bahan dan alat
2) membuat karya kerajinan
3) perencanaan

2 of 7 05/04/21 16.54
Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SM... https://www.didno76.com/2019/02/kisi-kisi-soal...

4) evaluasi
Copyright © 2016 - Didno76.com Pasang Iklan Tentang Kami Privacy Policy Disclaimer
Langkah berkarya dari limbah keras yang benar adalah…. 
A. 1-3-2-4 C. 3-2-1-4
B. 3-1-2-4 D. 1-2-3-4

10. Mengubah, menggayakan, menambah, menyederhanakan bentuk, memadukan aneka bahan, mengatur
ulang komposisi warna, motif, dapat pula menciptakan hal yang baru yang sangat berbeda dengan aslinya
merupakan pengertian dari.…
A. kemasan C. desain
B. karya D. modifikasi

11. Berikut ini yang bukan cara pengolahan limbah keras yang ada di lingkungan masyarakat yaitu ....
A. pengeringan C. sanitasi (sanitary landfill)
B. pembakaran D. penghancuran

12. Limbah yang berasal dari alam (tumbuhan dan hewan) bersifat keras, padat, dan membutuhkan waktu
yang cukup lama untuk terurai dalam tanah disebut .…
A. limbah keras organik C. limbah keras anorganik 
B. limbah lunak organik D. limbah lunak anorganik 

13. Bahan pembungkus (kemasan) yang perlu dihindari agar tidak menghasilkan sampah anorganik baru
yaitu ….
A. plastik C. kardus
B. kertas D. kotak kayu

14. Di bawah ini yang merupakan penggolongan hasil limbah keras dari daerah pertanian yaitu .…
A. tulang kerbau, tulang sapi C. tempurung kelapa, cangkang kerang
B. tulang ayam, botol plastik D. kaleng, potongan kayu

15. Para pengrajin cangkang kerang menggunakan cangkang kerang yang kuat dan kokoh yaitu yang berasal
dari jenis ....
A. cangkang kerang jantan C. kerang hijau
B. cangkang kerang betina D. kerang bambu

16. Limbah sisik ikan yang sering digunakan untuk dibuat produk kerajinan karena bersifat kokoh, tebal dan
besar yaitu berasal dari sisik ....
A. ikan mas C. ikan kakap
B. ikan mujair D. ikan koi

17. Daerah provinsi yang dijuluki negeri nyiur melambai karena banyak ditumbuhi pohon kelapa dan dikenal
sebagai produsen kerajinan tempurung kelapa yaitu ... 
A. Kalimantan Selatan C. Sulawesi Tengah
B. Sumatra Barat D. Sulawesi Utara 

18. Jenis cat yang digunakan untuk mengilapkan kerajinan tempurung kelapa yaitu ....
A. cat minyak C. cat asturo
B. cat acrylic D. cat vernis

19. Limbah yang dapat dimanfaatkan untuk membuat kerajinan dengan teknik mozaik yaitu .... 
A. limbah kayu C. limbah pecahan keramik
B. limbah botol D. limbah kaleng

20. Contoh dari limbah keras anorganik adalah….


A. botol plastik, plastik kemasan C. styrofoam, plastik kemasan
B. botol kaca, kaleng D. karet ban, kaleng

21. Suatu kegiatan mengubah bahan mentah menjadi bahan makanan siap dikonsumsi atau menjadi bahan
setengah jadi dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas dan memperpanjang masa simpan bahan pangan
disebut….
A. serealia C. produk pangan primer
B. bahan pangan D. pengolahan bahan pangan

22. Olahan bahan pangan setengah jadi sering disebut juga sebagai ...
A. produk pangan primer C. produk pangan tersier
B. produk pangan sekunder D. makanan pokok

23. Produk pangan setengah jadi bentuk pipih tebal atau tipis dari serealia yaitu…. 
A. bihun C. keripik singkong

3 of 7 05/04/21 16.54
Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SM... https://www.didno76.com/2019/02/kisi-kisi-soal...

B. kacang hijau D. tepung talas

24. Produk pangan setengah jadi bentuk butiran halus dari umbi yaitu…. 
A. tepung beras C. tepung maizena
B. tepung beras ketan D. tepung tapioka

25. Produk pangan setengah jadi bentuk butiran besar dari umbi yaitu…. 
A. rengginang C. tiwul instan
B. aneka butiran oat D. beras instan

26. Zat gizi lengkap yang diperlukan manusia untuk memenuhi kebutuhan tubuhnya supaya dapat tumbuh
dengan baik dan sehat yaitu….
A. Karbohidrat, protein, kalori, lemak, mineral dan air
B. Karbohidrat, protein, vitamin, lemak, mineral dan air
C. Karbohidrat, protein, vitamin, dan kalori
D. Karbohidrat, protein, vitamin, lemak dan air

27. Satuan nutrisi yang menyusun bahan makanan disebut ....


A. bahan makanan C. komposisi makanan
B. zat makanan D. hidangan makanan

28. Makanan khas Indonesia yang dihasilkan dari bahan pangan setengah jadi tepung beras ketan adalah….
A. donat B. wingko babat C. cireng D. pempek

29. Tepung yang digunakan untuk mengentalkan saus yaitu ....


A. tepung maizena C. tepung tapioka
B. tepung terigu D. tepung talas

30. Bahan makanan yang mengandung zat gizi penghasil tenaga (karbohidrat) yaitu ....
A. roti, mie, jagung C. daging ayam, telur, udang
B. ikan, buah, sayur D. tahu, makaroni,tempe

31. Mengolah bahan makanan dengan menggunakan bahan dasar cairan untuk mematangkannya disebut
teknik pengolahan makanan ....
A. cepat saji B. tradisional C. panas basah D. panas kering

32. Teknik memasak dengan menggunakan sedikit minyak olahan dan bahan makanan yang telah dipotong
kecil atau diiris tipis yang dikerjakan dalam waktu sebentar dan cepat serta ditambah sedikit cairan sehingga
sedikit berkuah/basah disebut ....
A. teknik memanggang C. teknik mengetim
B. teknik menumis D. teknik mengukus

33. Teknik mengolah makanan di atas lempengan besi panas atau di atas teflon yang diletakkan di atas
perapian langsung disebut….
A. teknik menumis C. teknik membakar 
B. teknik memanggang D. menggoreng dengan minyak sedikit

34. Dalam tahapan pengolahan yang tidak termasuk bagian dari pelaksanaan/pembuatan adalah ...
A. proses pembuatan C. identifikasi kebutuhan
B. merencanakan pembelian bahan D. keselamatan kerja

35. Penunjang penampilan pada olahan pangan yang dihidangkan disebut ....
A. garnish/hiasan C. wadah
B. kemasan D. penyajian

36. Produk yang dihasilkan selain produk utama disebut ….


A. produk hasil samping C. produk utama
B. produk primer D. produk impor

37. Berikut ini yang bukan termasuk kandungan mineral yang terkandung  pada bekatul yaitu .... 
A. Magnesium (Mg) C. Kalium (K)
B. Zat besi (Fe) D. Vitamin C

38. Berikut ini yang bukan termasuk ke dalam proses pengawetan secara fisik yaitu ....
A. pengawetan dengan suhu rendah C. pengawetan dengan pengeringan
B. pengawetan dengan suhu tinggi D. pengawetan secara kimiawi

39. Tempe gembus termasuk salah satu produk pangan yang dibuat dari bahan hasil samping berupa ....
A. bekatul C. ampas kedelai
B. daun ubi jalar D. kulit singkong

40. Daun ubi jalar mengandung beta karoten dan lutein yang berguna untuk ….
A. kesehatan mata C. mencegah penyakit jantung
B. mengobati diare D. menurunkan kadar gula darah

II. URAIAN
41. Jelaskan yang dimaksud dengan recycle  pada prinsip pengolahan limbah keras.
42. Sebutkan 6 tahapan proses pengolahan sederhana bahan limbah keras.
43. Jelaskan yang dimaksud dengan teknik mengukus (steaming).
44. Sebutkan 6 hal yang perlu diperhatikan dalam menyajikan penampilan olahan pangan.
45. Sebutkan 3 manfaat bekatul bagi kesehatan tubuh.

Bagi bapak dan ibu guru yang ingin mengunduh soal, kisi-kisi dan kunci jawaban Prakarya Kelas 8 Semester

4 of 7 05/04/21 16.54
Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SM... https://www.didno76.com/2019/02/kisi-kisi-soal...

Genap Kurikulum 2013 : 

Soal Prakarya SMP Kelas 8 Semester Genap Kurikulum 2013 unduh di sini 
Kunci Jawaban Prakarya SMP Kelas 8 Semester Genap Kurikulum 2013 Unduh di sini
Kisi-kisi Prakarya SMP Kelas 8 Semester Genap Kurikulum 2013 unduh di sini

Courtesy 
Guru MGMP Mata Pelajaran Kab. Indramayu Pembuat Soal UKK dan PAT

YYO
OUU M
MAAYY LLIIKKEE

NNaappaass BBaauu,, PPaarraassiitt aakkaann TTuurruunnkkaann 1188 KKgg ddeennggaann IInnggiinn H


Hiidduupp 110000 TTaahhuunn??
KKeelluuaarr ddaarrii TTuubbuuhh jjiikkaa KKoonnssuum mssii IInnii SSeebbeelluum
m BBeerrssiihhkkaann KKoolleessttrrooll &&
CCoobbaa IInnii TTiidduurr SSeellaam
maa SSeem miinngggguu DDaarraahh KKoottoorr!! ((BBaaccaa))
Detocline Fit Expert TensiLab

GGaaddiiss IInnii BBeerruussiiaa 5533 TTaahhuunn.. PPeellaajjaarr IInnddoonneessiiaa SSiim


mppaann BBaarraanngg IInnii ddii
DDiitteem
muukkaann RReesseepp MMeenneem muukkaann CCaarraa uunnttuukk RRuummaahh ddaann UUaanngg aakkaann
PPeerreemmaajjaaaann W Waajjaahh MMeennggeem mbbaalliikkaann BBeerrlliim
mppaahh!!
Cellarin PPeenngglliihhaattaann!! Money Amulet

Eyelab

Share this post:

5 of 7 05/04/21 16.54
Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SM... https://www.didno76.com/2019/02/kisi-kisi-soal...

Kisi-kisi PAS Prakarya SMP Kelas 8


Semester Ganjil Kurikulum 2013…
Kisi-kisi PAS
Prakarya SMP Kelas
7 Semester Ganjil
Kurikulum 2013…

Kisi-kisi PAT
Prakarya SMP Kelas
7 Kurikulum 2013

Soal dan Kunci


Jawaban PTS
Prakarya SMP Kelas
8 Semester Genap

Kisi-kisi, Soal dan


Kunci Jawaban Seni
Budaya SMP Kelas
8 Semester Genap…

Kisi-kisi PAT
Prakarya SMP Kelas
8 Kurikulum 2013

Advertisement

Artikel menarik lainnya


Soal UKK IPS SMP Kelas 8 Kurikulum 2006
Kisi-kisi Ujian Sekolah Mata Pelajaran Bahasa Indramayu SMP Tahun Pelajaran 2020/2021
Kisi-kisi Ujian Sekolah Mata Pelajaran TIK SMP Tahun Pelajaran 2020/2021
Kisi-kisi Ujian Sekolah Mata Pelajaran Prakarya SMP Tahun Pelajaran 2020/2021
Kisi-kisi Ujian Sekolah Mata Pelajaran Penjas SMP Tahun Pelajaran 2020/2021
Kisi-kisi Ujian Sekolah Mata Pelajaran Seni Budaya SMP Tahun Pelajaran 2020/2021

SnackVideo
guna pada masa lapang

Instal

11 komentar for Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SMP Kelas 8 Semester Genap
Kurikulum 2013:

Unknown March 9, 2020 at 12:47 PM


Terima Kasih ,Sangat Bermanfaat
Reply

YANDITH April 16, 2020 at 8:08 PM


Terima kasih membantu sekali
Reply

DoLLywood April 21, 2020 at 7:37 PM


terima kasih dan sangat membantu
Reply

6 of 7 05/04/21 16.54
Kisi-kisi, Soal dan Kunci Jawaban Prakarya SM... https://www.didno76.com/2019/02/kisi-kisi-soal...

Protea May 19, 2020 at 9:33 PM


Thanks, sangat membantu
Reply

Unknown June 15, 2020 at 8:25 PM


terima kasih dan sangat membantu
Reply

anysagerya August 31, 2020 at 11:20 AM


makasih,sangat membeantu nilai ulanagn saya yang jatoh
Reply

Unknown September 23, 2020 at 10:38 PM


terimakasih sudah mau berbagi
Reply

Unknown October 14, 2020 at 12:22 PM


terima kasih sudah mau membantu
Reply

Unknown February 2, 2021 at 1:44 PM


Terimakasih sudah berbagi
Reply

Unknown February 28, 2021 at 3:09 PM


terimakasih sudah membantu kami
Reply

Tati March 4, 2021 at 10:41 PM


Terima kasih sudah berbagi
Reply

Enter your comment...

Comment as: masninimaz@gmail.com (Google) Sign out

Publish Preview Notify me

Silakan berkomentar dengan menggunakan kata-kata yang baik dan sopan tanpa spam

Post a Comment

« Newer News Older News »

7 of 7 05/04/21 16.54

Anda mungkin juga menyukai