Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN AL-MUTTAQIEN

SMP QUEEN AL FALAH


STATUS: TERAKREDITASI B
IZIN OPERASIONAL NO. 420/5477/418.20/2017 NPSN : 69965163
Ds. Ploso Kec. Mojo Kab. Kediri Telp. (0354) 7474099 e-mail: smpqueen1alfalah@gmail.com

PENILAIAN TENGAH SEMESTER I


TAHUN AJARAN 2022/ 2023
Mata Pelajaran : Prakarya Kelas : VIII
Hari/Tanggal : Waktu :

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar, dengan memberikan tanda silang (x) pada huruf a, b, c
atau d!

1. Berikut ini merupakan bahan lunak alami 8. Bahan serat alam berikut ini bisa digunakan
adalah… untuk kerajinan, kecuali.…
a. lilin a. kulit jagung
b. sabun b. enceng gondok
c. paper clay c. pelepah pisang
d. serat alam d. plastisin

2. Four clay merupakan jenis clay yang terbuat 9. Kemasan dapat digunakan untuk
dari…. mengkomunikasikan dan menginformasikan
a. parafin kepada konsumen melalui label yang terdapat
b. kertas pada kemasan. Hal tersebut merupakan salah satu
c. plastisin fungsi dari kemasan, yaitu.…
d. tepung a. meningkatkan efisiensi
b. melindungi produk
3. Sabun batang dapat dibuat menjadi sebuah c. mengawetkan produk
kerajinan dengan menggunakan teknik… d. sebagai identitas produk
a. pilin
b. cetak 10. Fungsi pijatan pada teknik pinching adalah.…
c. ukir a. untuk memberikan pembeda dengan karya
d. lempeng oranglain
4. Teknik pembuatan kerajinan bahan lunak dengan b. untuk memberikan motif pada benda yang
cara dipilin disebut juga… dibuat
a. coil c. untuk memodifikasi benda dari bentuk aslinya
b. pinching
c. cor d. untuk mengarahkan bentuk pada benda yang
d. press akan dibuat
5. Gerabah merupakan karya kerajinan bahan lunak
yang dibuat dengan bahan dasar.… 11. Berikut bukan karakteristik bahan kulit, yaitu…
a. clay a. tahan lama
b. lilin b. mudah dibentuk
c. tanah liat c. sedikit lentur
d. sabun d. mudah rusak

6. Lilin memiliki sifat unik sehingga cocok 12. Contoh kerajinan berbahan lunak alami adalah..
digunakan untuk membuat berbagai benda a. Anyaman mendong
kerajinan. Sifat unik tersebut adalah.… b. Lilin hias
a. licin c. Miniatur dari styrofoam
b. tahan lama d. Topeng dari bubur kertas
c. padat
d. mudah mencair 13. Bahan lunak yang diperoleh dari alam sekitar dan
cara pengolahannya juga secara alami tidak
7. Teknik pembuatan kerajinan dari serat alam dicampur maupun di kombinasi dengan bahan
sebagian besar dibuat dengan teknik.… buatan disebut...
a. menenun a. Bahan lunak asli
b. makrame b. Bahan lunak alami
c. menganyam c. Bahan buatan
d. mengukir d. Bahan lunak buatan
14. Bahan lunak dibedakan menjadi dua berdasarkan adalah alat yang biasa digunakan oleh manusia
sumbernya yaitu… jaman prasejarah untuk menyampaikan
a. Bahan lunak peternakan dan buatan informasi, kecuali....
b. Bahan lunak pertanian dan perkebunan
a. Terompet
c. Bahan lunak buatan dan alami
d. Bahan lunak racikan dan kombinasi b. Isyarat asap
c. Gendang
15. Patung keramik penghias taman merupakan d. Surat menyurat
produk kerajinan yang bermanfaat sebagai…
a. kelengkapan busana 22. Alat yang digunakan untuk memanipulasi dan
b. kelengkapan suatu benda mengelola data berdasarkan perintah yang
c. kelengkapan rumah diberikan oleh penggunanya, yaitu…
d. kelengkapan upacara adat a. komputer
b. handphone
16. Syarat kerajinan berbahan lunak yang mampu c. televisi
memberikan kenyamanan konsumen adalah… d. faksimile
a. utility
b. rapidity 23. Salah satu jenis burung yang bisa digunakan
c. comfortable sebagai sarana menyampaikan informasi adalah...
d. safety a. Burung Elang
b. Burung Merak
17. Antara tanah liat satu dan lainnya dapat meerkat c. Burung Cendrawasih
kuat maka disatukan dengan cara…
d. Burung Merpati
a. mengelem dengan tanah liat cair dan
menggores setiap sisi yang akan direkatkan
b. diikat menggunakan kawat 24. Berikut adalah fungsi dari internet
c. memasangkan lidi atau kayu kecil yang 1) Media informasi
berfungsi sebagai paku ditengah-tengah tanah liat 2) Alat komunikasi
d. dililit dengan benang atau kain 3) Sarana pendidikan
4) Sarana menyebarkan Hoax
18. Teknik pembuatan produk dari bahan lunak,
kecuali adalah... Yang merupakan manfaat dari internet adalah...
a. Membentuk a. 1) dan 2)
b. Membordir b. 3) dan 4)
c. Menganyam c. 2) dan 3)
d. Mengukir d. 1) , 2) dan 3)

19. Berikut bukan karakteristik bahan sabun, yaitu…


25. Alat yang berguna untuk membuat kawat timah
a. padat
mencair adalah…
b. licin
a. solder
c. lunak
b. tang
d. tidak mudah rusak c. mesin bor
d. gergaji
20. Berikut adalah jenis alat informasi dan
komunikasi 26. Alat komunikasi modern yang menerima
1) Kentongan informasi dalam bentuk suara adalah…
2) Burung Merpati a. telepon kabel
3) Daun Lontar b. koran
4) Lonceng c. komputer
Alat informasi dan komunikasi kuno yang masih d. televisi
digunakan sampai saat ini adalah...
a. . 1) dan 2) 27. Alat komunikasi yang menggunakan gelombang
b. . 2) dan 3) elektromagnetik untuk mengirim informasi
c. 1) dan 4) adalah…
d. 3) dan 4) a. faksimile
b. radio
21. Pada masa prasejarah teknologi informasi dan c. televisi
komunikasi masih sangat sederhana, berikut
d. telephone b. baja
c. logam
28. Membran atau selaput gendang pada bedug d. kayu
terbuat dari…
a. kain 30. Suatu ideogram yang menyampaikan suatu
b. kulit binatang makna melalui gambar yang menyerupai keadaan
c. serat alam fisik objek yang sebenarnya, disebut…
d. kayu a. prasasti
b. hologram
29. Lonceng besar pada umumnya terbuat dari.. c. monumen
a. plastik d. piktograf

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Apa yang dimaksud dengan kerajinan bahan lunak?


2. Sebutkan 5 teknik pembuatan benda kerajinan bahan lunak dari tanah liat!
3. Sebutkan 3 fungsi dari kemasan!
4. Sebutkan 5 contoh alat komunikasi tradisional!
5. Jelaskan pengertian dari faksimile!
Kunci Jawaban

A. Pilihan Ganda

1. D 11. D 21. D
2. D 12. A 22. A
3. C 13. B 23. D
4. A 14. C 24. D
5. C 15. C 25. A
6. D 16. C 26. A
7. C 17. A 27. B
8. D 18. B 28. B
9. D 19. D 29. C
10. D 20. C 30. D

B.Esay
1. Kerajinan yang bahan dasar pembuatannya bersifat lunak dan mudah dibentuk, baik alami maupun buatan
2. Teknik lempengan, teknik cetak, teknik pinching, teknik pilin, teknik putar
3. - melindungi produk kerajinan dari benturan dan kontaminasi kotoran/debu
- sebagai identitas produk
- memudahkan pengiriman dan penyimpanan produk kerajinan
4. Lonceng. Burung merpati, kentongan, bedug, daun lontar,
5. Alat komunikasi yang digunakan untuk mengirim dokumen dengan suatu perangkat yang mampu
beroperasi melalui jaringan telepon dengan hasil yang seruoa dengan aslinya

Anda mungkin juga menyukai