Anda di halaman 1dari 4

Tabel 4.

NAMA :

RPP Pembelajaran aktif “Merdeka”

Nama Sekolah: SD Negeri No.085116


Mapel Tematik ( B.Indonesia, Tema/ 4. Globalisasi
IPA, IPS ) Sub tema 2. Globalisasi
dan Manfaatnya
Nama Guru Alokasi 2 x 30 menit
Waktu
Kompetensi 3.6 Menjelaskan cara menghasilkan, menyalurkan, dan
Dasar: menghemat energi listrik.
Indikator: IPK Pendukung
3.6.1 Menjelaskan cara menghasilkan energi listrik
3.6.2 Menjelaskan cara menyalurkan energi listrik
3.6.3 Menjelaskan cara menghemat energi listrik

IPK Kunci
3.6.4 Menerapkan cara menghemat energi listrik

Tujuan 1. Dengan menyimak materi tentang cara menghasilkan


Pembelajaran energi listrik, siswa dapat menjelaskan cara
menghasilkan energi listrik
2. Dengan menyimak materi tentang cara menyalurkan
energi listrik, siswa dapat menceritakan cara
menyalurkan energi listrik
3. Dengan menyimak materi tentang cara menghemat
energi listrik, siswa dapat menyebutkan cara
menghemat energi listrik
4. Dengan menyimak materi tentang cara menghemat
energi listrik, siswa dapat melakukan cara
menghemat energi listrik

Aktivitas Guru
Aktivitas MEMUNCULKAN MERESPON
Tahapan: Apa yang Apa yang
Siswa
dilakukan Guru dilakukan siswa
Pendahuluan -Bersiap/ Mengintruksikan Menyahut salam
berdoa/ doa, salam, dan dan ikut tepuk
Salam tepuk PPK bersama

-Tepuk PPK
-Zona Alfa -mengawali dengan -menceritakan
merangsang tentang
memori tentang pelajaran
pelajaran sebelumnya
sebelumnya
2. Kegiatan
M Mengalami Menyimak Guru memfasilitasi Memeriksa
video yang
peserta didik informasi yang
diputar guru
mengamati video diserap siswa
masalah tentang video
kelangkaan, cara
menghasilkan, cara
menyalurkan dan
cara menghemat
energi listrik
E Eksplorasi Membaca Memberi Memeriksa
informasi kesempatan kepada bacaan dan
dari buku siswa membaca pemahaman
teks buku teks tentang siswa
cara menghasilkan,
menyalirkan, dan
menghemat energi
listrik
R Rumuskan Mentabulasi Diskusi bersama Memandu siswa
fakta, siswa untuk agar tetap pada
menganalis mengumpulkan alur
a dan informasi tentang pembelajaran
menyimpulk cara menghasilkan,
an menyalirkan, dan
menghemat energi
listrik
D Demontrasik Memeragak Meminta siswa Mengamati
an an cara menunjukkan cara peragaan siswa
menghasilka menghasilkan dan memberi
n energi energi listrik pujian
listrik
E Elaborasi Mencari Bertanya Menyimak
cara bagaimana cara penjelasan
menyalurka menyalurkan siswa dan
n energi energi listrik memberi pujian
listrik
K Komunikasi Mengomuni Meminta siswa Menyimak
kasikan cara untuk menjelaskan penggunaan
menghemat cara menghemat kosa kata yang
energi listrik energi listrik baik saat
dihadapan teman berdiskusi
sekelasnya
A Aplikasi Menerapkan Membimbing siswa Memberi pujian
cara agar selalu terhadap siswa
menghemat menghemat energi yang telah
energi listrik listrik sesuai melakukan
dalam dengan yang sudah hemat energi
kehidupan dipelajari. listrik sesuai
sehari-hari Menunjukkan dengan aturan
sesuai rangkaian listrik yang baik
dengan yang hemat energi
pengetahuan
yang didapat
dari yang
dipelajari
3. Penilaian A. Sikap (dengan instrumen observasi)
B. Penilaian Pengetahuan (Soal identifikasi teks,
gambar, dan bunyi-bunyian)
C. Keterampilan (Dengan instrumen observasi)

SOAL EVALUASI
1. Andi tinggal di desa yang terletak dataran tinggi. Karena jauh dari perkotaan, listrik tidak
sampai ke desa mereka. Energi Alterlatif apa yang bisa mereka manfaatkan untuk memenuhi
kebutuhan listrik?
A. Kincir Angin dan Kincir Air
B. Kincir Air dan Panas Matahari
C. Kincir Angin den Panas Matahari
D. Panas Matahari dan Batubara
2. Rangkaian Listrik ada dua yaitu Rangkaian Seri dan Rangkaian Pararel. Diantara dua
rangkaian tersebut, Gambarlah rangkaian listrik yang dapat menghemat listrik!

Anda mungkin juga menyukai