Anda di halaman 1dari 49

Pemanfaatan TOGA

dan Peluang Usaha


Dr. Apt. Yasmiwar Susilawati, M.Si
Fazrina Pratiwi, S. Farm

GSM – Gathering Sareng Masyarakat 25 September 2021


TOGA (Taman Obat Keluarga)
Pemanfaatan pekarangan
sebagai sarana budidaya
tanaman obat telah dikenal
dalam konsep Tanaman Obat
Keluarga (TOGA), yaitu
tanaman hasil budidaya
rumahan yang berkhasiat
sebagai obat.
Kebiasaan menanam tanaman
obat di pekarangan rumah dan
pemanfaatanya sudah sejak
lama dilakukan oleh para ibu
rumah tangga.
Fungsi TOGA (Taman Obat Keluarga)
• Penyedia obat sekaligus berupa taman
berestetika yang memenuhi kriteria keindahan
perkarangan.
• Upaya kesehatan :
a. Preventif (pencegahan penyakit)
b. Promotif (peningkatan derajat
kesehatan)
c. Kuratif (penyembuhan penyakit)
d. Rehabilitatif (pemulihan kesehatan)
• Fungsi lain :
a. memperbaiki status gizi keluarga
b. menambah penghasilan keluarga
c. meningkatkan kesehatan lingkungan
pemukiman
d. melestarikan tanaman obat dari
kelangkaan dan budaya bangsa.
e. Pendidikan
Jenis-Jenis Tanaman TOGA

Kunyit Sereh Salam Kelor Jahe Kencur Kemangi Sambiloto Temulawak

Lengkuas Brotowali Daun Iler Sirih Jeruk Nipis Lidah Buaya Kumis Kucing Daun Dewa

Rosela Serai Som Jawa Bunga Telang Pipermin Sirih Merah


Pemanfaatan
Tanaman
TOGA
Manfaat Tanaman TOGA
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Sakit Kepala Mata Ikan Wasir Mimisan Diare Eksim Panu Salesma Terkilir

10 11 12 13 14 15 16 17
Penurun Demam Bau Mulut Luka Bakar Pegal Linu Letih Lesu Kencing Manis Nyeri Haid Batu Empedu

18 19 20 21 22 23 24 25

Mengatasi Menurunkan Disfungsi Gigitan Menurunkan Sakit Sakit Perut


Kurang Darah Tekanan Darah Ereksi Serangga Kadar Gula Darah Pinggang Tenggorokan Kembung
Sakit kepala
Kencur (Kaempferia galanga L.)
• Bagian yang digunakan
Daun segar
• Larangan
Alergi, kehamilan, gangguan
usus menahun
• Dosis
1 x 3 daun/hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan dihaluskan, ditempelkan
pada pelipis (sisi yang sakit)
biarkan sampai kering.
Mata Ikan

Daun dewa
(Gynura procumbens (Lour) Merr)
• Bagian yang digunakan
Daun segar
• Dosis
3 x 5 g daun/hari.
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan dihaluskan, kemudian
dilumurkan pada bagian yang
sakit,dibalut dan dilepas keesokan
harinya .
Wasir
Daun iler (Coleus scutellariodes (l) benth.)
• Bagian yang digunakan
Daun segar
• Larangan
Kehamilan, menyusui, dan anak
• Peringatan
Tekanan darah rendah dan tukak lambung
• Efek samping
Gangguan irama jantung, penurunan tekanan darah, sakit
kepala dan muka merah
• Interaksi
Obat tekanan darah tinggi, obat pengencer darah, dan
obat jantung
• Dosis
1 x 25 g daun/hari.
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan direbus dengan 2 gelas air sampai menjadi
setengahnya, dinginkan, saring dan diminum sekaligus
Mimisan

Sirih (Piper bettle L.)


• Bagian yang digunakan
Daun segar
• Peringatan
Penderita sebaiknya dalam posisi berbaring
• Efek samping
Penggunaan lokal pada muka selama 3 hari
dapat menyebabkan iritasi seperti
kemerahan dan rasa menyengat
• Dosis
Secukupnya
• Cara pembuatan/penggunaan Bahan
ditumbuk, peras dengan sepotong kasa,
sumbat hidung yang mimisan dengan kain
kasa yang telah dibasahi dengan air
perasan daun sirih.
Nyeri Haid
Jeruk nipis (Citrus aurantifolia (Christm. et Panz.))
• Bagian yang digunakan
Buah segar
• Dosis
2 x 5 sdm air perasan jeruk/hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan ditambahkan minyak kayu putih
2 sdm dan kapur sirih sebesar biji
asam. Aduk sampai rata. Balurkan
pada bagian perut dan punggung dan
biarkan sampai kering.
Penurun Demam
Sambiloto (Andrographis paniculata (Burm. f) Nees)

• Bagian yang digunakan


Herba segar
• Larangan
Kehamilan, menyusui, alergi, anak dengan supervisi dokter
• Peringatan
Reaksi anafilaksis
• Efek samping
Alergi, muntah, mual dan kehilangan selera makan
• Interaksi
Obat pengencer darah, penekan sistem imun, isoniazid (INH)
• Dosis
3 x 10-15 g herba/hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan direbus dengan 2 gelas air sampai menjadi separuhnya.
Dinginkan, saring, tambahkan madu secukupnya, minum
sekaligus.
Bau Mulut
Kemangi (Ocimum canum Sims L.)
• Bagian yang digunakan
Herba
• Larangan
Anak, kehamilan dan menyusui
• Peringatan
Alergi
• Dosis
1 x 6 g/hari, pagi sebelum makan
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan diseduh dengan 1 cangkir air
mendidih, diamkan, saring, dapat
ditambahkan gula merah atau
madu secukupnya.
Mengatasi Kurang Darah
Kelor (Moringa oleifera Lam)

• Bagian yang digunakan


Daun segar
• Larangan
Jangan mengkonsumsi akar, batang atau bunga kelor dalam kondisi hamil
dan menyusui, karena mengandung senyawa yang menyebabkan
kontraksi uterus.
• Peringatan
Ekstrak daun kelor dapat menurunkan kadar gula darah
• Efek samping
Aman dikonsumsi sampai 6 g sehari selama 3 minggu. Dosis berlebih bisa
menyebabkan kerusakan hati dan ginjal, serta menghambat pembentukan
sperma.
• Interaksi
Obat kencing manis
• Dosis
a) dewasa : 2 x 2 genggam daun/hari
b) anak : 2 x 1 genggam daun/hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan direbus dengan 2 gelas air hingga tinggal 1 gelas, saring, dan
diminum selagi hangat.
Batu Empedu
Temulawak (Curcuma xanthorhiza Roxb)
• Bagian yang digunakan
Rimpang segar
• Larangan
Sumbatan saluran empedu, kuning
• Peringatan
Batu ginjal, obat pengencer darah
• Efek samping
Iritasi lambung
• Interaksi
bat pengencer darah
• Dosis
1 x 30 g rimpang/hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan dipotong-potong, direbus dengan 2 gelas air
sampai menjadi separuhnya, dinginkan, saring dan
diminum sekaligus.
Luka Bakar (Ringan)

Lidah buaya (Aloe vera Lamk.)


• Bagian yang digunakan
Daun segar
• Larangan
Luka bakar terbuka
• Peringatan
Ramuan hanya digunakan pada luka
bakar yang baru dan ringan, belum
melepuh.
• Dosis
1 x 1 daun /hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan dikupas, daging dihaluskan dan
oleskan pada bagian yang sakit.
Menurunkan Tekanan Darah
Rosela (Hibiscus sabdariffa)
• Bagian yang digunakan
Kelopak bunga
• Dosis
10 gr/0,52 L air selama 4 minggu
• Cara pembuatan
1) Seduh 2-3 teh bunga rosella yang telah
dicuci dan didinginkan dengan
menggunakan air mendidih. Dapat juga
ditambahkan gula pasir dan diminum
hangat maupun dingin.
2) 250 g bunga rosela segar, gula pasir 1 kg
dan air 2 L. Semua bahan direbus sampai
air tinggal kira-kira 1 L. Setelah itu
dilakukan pendinginan dan dilanjutkan
penyaringan.
Diare
Sambiloto (Andrographis paniculata (Burm. f) Nees)
• Bagian yang digunakan
Herba
• Larangan
Kehamilan, menyusui, alergi, anak
• Peringatan
Air perasan dapat menimbulkan bengkak pada mata.
• Efek samping
Alergi, pernah dilaporkan timbul urtikaria setelah minum
rebusan sambiloto.
• Interaksi
Zat besi, obat penekan sistem imun, obat pengencer
darah, obat kencing manis, inh
• Dosis
2 x 10 g herba/hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan direbus dengan 3 gelas air sampai menjadi 1
gelas, dinginkan, saring, bagi menjadi 2 bagian.
Disfungsi Ereksi & Aprodisiak

Som Jawa (Talinum paniculatum Gaertn)


• Bagian yang digunakan
Akar
• Dosis
1 x 50 gram serbuk akar/hari
• Cara pembuatan
50 gram serbuk akar/serbuk umbi
(dalam tea bag) seduh dengan 2
cangkir air
Menurunkan Kadar Gula Darah

Sirih Merah (Piper crocatum Ruiz & Pav.)


• Bagian yang digunakan
Daun
• Dosis
3 x 3 lembar daun/hari
• Cara pembuatan/penggunaan
3 lembar daun siirh merah
dipotong kecil-kecil, rebus dengan
600 mL air sampai menjadi 150 mL,
dinginkan, saring dan diminum.
Panu
Lengkuas (Alpinia galangal L.)
• Bagian yang digunakan
Rimpang segar
• Larangan
Luka terbuka
• Efek samping
Alergi
• Dosis
3 x 1 jari rimpang /hari
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan dipotong miring, memarkan
hingga berserabut, rendam dalam
cuka, digosokkan pada bagian yang
sakit.
Salesma

Sambiloto
Jahe merah (Andrographis paniculata (Burm. f) Nees)
(Zingiber officinale Rosc. var. rubrum)
● Bagian yang digunakan
Herba
● Bagian yang digunakan ● Larangan
Rimpang segar Kehamilan, menyusui, anak dan alergi.
● Peringatan ● Peringatan
Dikonsumsi saat kehamilan, dapat Air perasan menimbulkan bengkak pada mata.
menggugurkan kandungan, dosis besar >6 g ● Efek samping
dapat menimbulkan borok lambung. Perut tidak enak, mual muntah, kehilangan selera
● Efek samping makan, gatal, alergi
Meningkatkan asam lambung. ● Interaksi
● Interaksi Isoniazid (INH), obat jantung, obat pengencer darah,
Obat pengencer darah,obat penurun kolesterol obat kencing manis, daun salam.
● Dosis ● Dosis
3 x 1 sendok teh sehari, minimal selama 3 hari 3 x 1-2 g herba/hari
● Cara pembuatan/penggunaan ● Cara pembuatan/penggunaan
Kupas 3 rimpang diperas. Bahan dihaluskan menjadi serbuk, seduh dengan air
mendidih, saring dan minum selagi hangat.
Sakit Pinggang

Jahe merah Kunyit (Curcuma domestica Val)


(Zingiber officinale Rosc. var. rubrum)
● Bagian yang digunakan
● Bagian yang digunakan Rimpang segar
Rimpang segar ● Larangan & peringatan
● Dosis Alergi
1 x rimpang secukupnya/hari ● Dosis
● Cara pembuatan/penggunaan 1 x 3-9 g rimpang/hari.
Bahan diparut dan campur ● Cara pembuatan/penggunaan
dengan asam jawa, oleskan pada Bahan diparut, ditempelkan
bagian yang sakit pada bagian yang sakit,dan
didiamkan sampai kering.
Sakit Tenggorokan

Sirih (Piper bettle L.) Pipermin (Mentha piperita L.)


• Bagian yang digunakan • Bagian yang digunakan
Daun segar Daun
• Peringatan • Larangan
Untuk wanita hamil, bayi, anak-anak, penderita jantung,
Jumlah berlebihan mempengaruhi kesehatan
batu empedu, alergi
gusi, email gigi dan mulut. • Peringatan
• Efek samping: Pemakaian minyak peppermin yang berlebihan
Merangsang mukosa mulut dan rasa baal menyebabkan sakit kepala, pusing, mulas, anal terbakar
• Interaksi dan gemetaran, kerusakan otak, kejang dan otot yang
Biji pinang dan lemon lemah.
• Dosis • Efek samping
3 x 2 daun/hari Denyut jantung melambat, reaksi alergi, iritasi kulit
• Cara pembuatan/penggunaan • Dosis
Bahan dihaluskan, tambah air mendidih1/2 3 x 1-3 g daun/hari
cangkir, diamkan sampai hangat, saring dan • Cara pembuatan/penggunaan
Bahan direbus dengan 2 gelas air menjadi 1 gelas air
kumur-kumur selama 1 menit. dinginkan, disaring dan diminum sekaligus.
Kencing Manis

Salam
Brotowali (Tinospora crispa L.)
● Bagian yang digunakan
(Syzgium polyanthum (Wight) Walp)
Batang
● Larangan ● Bagian yang digunakan
Kehamilan dan menyusui Daun
● Peringatan
● Peringatan
Gangguan fungsi hati
● Efek samping Tidak dianjurkan pada kelainan
Mual dan muntah. hati dan ginjal
● Interaksi
Obat yang mengganggu fungsi hati. ● Dosis
● Dosis 2 x 8 lembar daun/hari.
2 x 7,5 g/hari.
● Cara pembuatan/penggunaan
● Cara pembuatan/penggunaan
Bahan direbus dengan air 300 ml sampai Bahan direbus dengan 2 gelas
menjadi separuhnya, dinginkan, saring dan air sampai menjadi separuhnya.
diminum sekaligus.
Terkilir

Kencur (Kaempferia galanga L.) Lengkuas (Alpinia galangal L.)


● Bagian yang digunakan ● Bagian yang digunakan
Rimpang segar Rimpang segar
● Larangan & peringatan ● Dosis
Alergi 1 x 1 rimpang /hari
● Dosis ● Cara pembuatan/penggunaan
1 x 1 rimpang/hari. Bahan dihaluskan, tambahkan air
● Cara pembuatan/penggunaan secukupnya dan oleskan pada bagian yang
Bahan dihaluskan bersama beras dan air sakit.
secukupnya, ditempelkan pada bagian
yang sakit dan dibiarkan sampai kering.
Gigitan Serangga

Daun dewa Pipermin (Mentha piperita L.)


(Gynura procumbens (Lour) Merr) • Bagian yang digunakan
Daun segar
• Bagian yang digunakan • Larangan
Umbi Tidak boleh diberikan di daerah muka terutama
• Dosis pada anak < 8 tahun
Secukupnya • Peringatan
• Cara pembuatan/penggunaan Minyak pipermin bila diberikan di muka atau
Bahan ditumbuk sampai halus. Bubuhkan pada dada pada bayi, terutama sekitar hidung dapat
bagian yang sakit, lalu balut dengan perban. menimbulkan kesulitan bernafas sampai henti
nafas.
• Efek samping
Alergi
• Dosis
Daun segar 1 genggam (80 g)
• Cara pembuatan/penggunaan
Bahan ditumbuk sampai halus, bubuhkan pada
bagian yang sakit, lalu balut dengan perban.
Eksim

Kunyit (Curcuma domestica Val) Sambiloto


(Andrographis paniculata (Burm. f) Nees)
● Bagian yang digunakan ● Bagian yg digunakan
Rimpang Herba segar
● Larangan ● Larangan
Kehamilan, menyusui, alergi, anak
Alergi ● Peringatan
● Efek samping Hati-hati pada orang yang diterapi obat pengencer
Alergi kulit darah.
● Efek samping
● Dosis Alergi dosis besar menimbulkan rasa tidak enak di perut,
1 kepal rimpang mual, muntah, tidak nafsu makan mungkin karena rasa
pahitnya.
● Cara pembuatan/penggunaan ● Interaksi
Bahan dihaluskan, lalu Obat penekan sistem imun, inh, obat pengencer darah
ditempel/digosok pada bagian kulit ● Dosis
1 x 15 lembar daun/hari
yang eksim. ● Cara pembuatan/penggunaan
Bahan diseduh dengan 1 cangkir air mendidih, dinginkan,
saring dan diminum sekaligus
Perut Kembung

Kunyit (Curcuma domestica Val) Jahe (Zingiber officinale Rosc)


● Bagian yang digunakan ● Bagian yang digunakan
Rimpang segar Rimpang segar
● Larangan ● Larangan
Anak < 12 tahun, pasien batu empedu dan penyumbatan Anak < 6 tahun, batu empedu, perdarahan
saluran empedu, alergi, gagal ginjal akut ● Peringatan
● Peringatan Jangan digunakan lebih dari 6 g dalam keadaan
Kehamilan dan menyusui perut kosong
● Efek samping ● Efek samping
Mual Rasa tidak enak pada ulu hati, sedikit nyeri
● Interaksi lambung
Obat pengencer darah, piperin ● Interaksi
● Dosis Obat pengencer darah
3 x 50 g rimpang/hari ● Dosis
● Cara pembuatan/penggunaan 2 x 2,5 cm rimpang/hari sebelum makan
Bahan dihaluskan, tambahkan air secukupnya, peras, ● Cara pembuatan/penggunaan
saring, dan dibagi 3 bagian Bahan diiris, diseduh dengan 1 cangkir air
mendidih, diamkan dan dapat ditambahkan gula
atau lemon.
Pegal Linu

Jahe merah Serai wangi


(Zingiber officinale Rosc. var. rubrum) (Cymbopogon nardus (L) Rendle)
● Bagian yang digunakan
● Bagian yang digunakan
Rimpang
Herba
● Larangan
● Larangan
Alergi, kehamilan, gangguan perut kronik
Alergi
● Efek samping
● Efek samping
Rasa terbakar di perut
Alergi kulit
● Dosis
● Dosis
3 x 5 g rimpang/hari, sebelum makan
2 x 2 g bonggol/hari
● Cara pembuatan/penggunaan
● Cara pembuatan/penggunaan
Bahan dihaluskan sampai menjadi serbuk,
Bahan direbus dengan 2 gelas air sampai
diseduh dengan 1 cangkir air mendidih,
menjadi 1 gelas, dinginkan, saring dan
diamkan, saring dan diminum selagi hangat
diminum selagi hangat.
sebelum makan
Pegal Linu

Sambiloto (Andrographis paniculata (Burm. f) Nees) Kencur (Kaempferia galanga L.)


● Bagian yang digunakan
Herba segar ● Bagian yang digunakan
● Larangan Rimpang
Kehamilan, menyusui, alergi, anak ● Larangan
● Peringatan Alergi, kehamilan, gangguan perut kronik
Hati-hati pada pasien yang diterapi obat pengencer darah
● Efek samping ● Efek samping
Dosis besar menimbulkan rasa tidak enak di perut, mual, Rasa terbakar di perut
muntah, tidak nafsu makan mungkin karena rasa pahitnya, ● Dosis
alergi. 3 x 5 g rimpang/hari, sebelum makan
● Interaksi
● Cara pembuatan/penggunaan
obat penekan sistem imun, obat pengencer darah karena
dapat menimbulkan perdarahan, INH. Bahan dihaluskan sampai menjadi serbuk,
● Dosis diseduh dengan 1 cangkir air mendidih,
15 lembar daun/hari diamkan, saring dan diminum selagi
● Cara pembuatan/penggunaan
hangat sebelum makan.
Bahan diseduh dengan 1 cangkir air mendidih, diamkan,
saring dan diminum sekaligus.
Letih Lesu

Kunyit (Curcuma domestica Val) Temulawak (Curcuma xanthorhiza Roxb)


● Bagian yang digunakan ● Bagian yang digunakan
Rimpang Rimpang
● Larangan ● Larangan
Alergi dan batu empedu Penderita radang empedu akut
● Peringatan ● Peringatan
Kehamilan dan menyusui Gangguan saluran empedu dan batuempedu
● Efek samping ● Efek samping
Dosis besar atau pemakaian jangka panjang dapat
Alergi
merangsang lambung
● Interaksi
● Interaksi
Obat pengencer darah
Meningkatkan potensi obat pengencer darah
● Dosis ● Dosis
a) 3 x 1,5-3 g/hari, diminum 1 jam sebelum makan a) 2 x 25 g rimpang segar/hari, 1 jam sebelum makan.
b) 3 x 15 g rimpang segar/hari, diminum 1 jam sebelum makan b) 3 x 5 g serbuk/hari
● Cara pembuatan/penggunaan ● Cara pembuatan/penggunaan
a) Bahan kering ditumbuk menjadi serbuk, diseduh dengan 1 a) Bahan dihaluskan atau diiris, direbus dengan 3 gelas
cangkir air mendidih, diamkan, saring dan diminum selagi air hingga menjadi 1 gelas, dinginkan, saring dan
hangat. diminum.
b) Bahan dihaluskan, rebus dengan 3 gelas air sampai b) Serbuk diseduh dengan 1 cangkir air mendidih,
menjadi 1 gelas, dinginkan, saring dan diminum diamkan, kemudian disaring dan diminum
Pengolahan
Tanaman
TOGA
Telang (Clitoria ternatea)
• Manfaat
Antioksidan, Antidiabetes, Antimikroba,
Antihelmintik, Hepatoprotektif, Antiasmatik
• Kandungan
tannin, phlobtannin, saponin, triterpenoid,
fenol, flavonoid, glikosida flavonol, protein,
alkaloid, antrakuinon, antosianin, glikosida
jantung, minyak atsiri, steroid
• Bahan
a) Bunga telang : 10 gram
b) Air : 1 Liter
• Cara pembuatan
10 gram bunga telang direbus dalam 1 Liter
air, dinginkan. Setelah dingin masukan
dalam botol dan simpan di kulkas
Kunyit Asam
• Kandungan
a) Kunyit (Curcuma domestica Val.)
→ Kurkuminoid
b) Asam jawa (Tamarindus indica L.)
→ Senyawa fenolik, Flavonoid
• Manfaat
Antioksidan tinggi, melancarkan & mengurangi
nyeri haid, kesehatan kulit, antiinflamasi,
hepatoprotektif
• Bahan
a) Serbuk Kunyit : 100 gr/1,5L air
b) Gula aren : 500 g/L air
c) Asam : 250 gr/L air
• Cara pembuatan
Campurkan larutan kunyit, gula aren dan asam,
kemudian rebus dan dinginkan. Setelah dingin,
masukan dalam botol dan simpan di kulkas
Kunyit Asam
Resep untuk 1 gelas :
● 5 sdm ekstrak kunyit

● 5 sdm ekstrak asam

● 5 sdm air gula

● Garam sedikit

● Air ad 1 gelas

● Es batu
Golden Milk
• Kandungan
a) Kunyit (Curcuma domestica Val.)
→ Kurkuminoid
b) Jahe
→ Senyawa fenolik, Flavonoid
c) Susu (Dairy/hondairy)
• Manfaat
Antioksidan, Antiinflamasi, Antidiabetes,
Membantu menangani ansietas, Membantu
menangani artritis, Membantu menangani
pegal otot
• Bahan
a) Serbuk Jahe : 100 gram/1,5 L air
b) Serbuk Kunyit : 100 gram/1,5 L air
• Cara pembuatan
Campurkan larutan kunyit dan jahe. Kemudian
rebus dan dinginkan. Setelah dingin, masukan
dalam botol dan simpan di kulkas
Golden Milk
Resep untuk 1 gelas :
• 2 sdm ekstrak kunyit
• 1 sdm ekstrak jahe
• 5 iris serai
• 2 sdm gula /madu
• Susu 250 ml
• Bubuk kayu manis qs
Kefir Telang
Resep untuk 1 gelas :
● 100 ml kefir
● 50 ml air gula (500 gr gula
dalam 1L air)
● 100 ml air telang
● Es batu qs

Ragam variasi kefir & buah


Kefir dan buah naga
Kefir dan alpukat
Kefir dan strawberi
Kefir dan apel
Meningkatkan Imunitas
● Bahan
a) Kunyit : 1 ruas ibu jari
b) Lengkuas : 1 ruas ibu jari
c) Jeruk Nipis : 1 buah
d) Air : 3 Cangkir
e) Gula Merah : secukupnya
● Cara pembuatan
Cuci bersih semua bahan, kunyit dan
lengkuas digeprek. Kemudian rebus air
hingga mendidih, kecilkan api dan masukan
semua bahan, tunggu kira-kira hingga
setengahnya dan matikan, saring dalam
keadaan dingin
● Cara pemakaian
Ramuan diminum 2x sehari sebanyak 1 ½
cangkir
Meningkatkan Imunitas
• Bahan
a) Daun Kelor: 2 genggam
b) Air : 2 Cangkir
• Cara pembuatan
Rebus air sampai mendidih, masukan
daun kelor lalu matikan api dan saring
sesudah dingin
• Cara pemakaian
a) Dewasa : 2 kali sehari 1 cangkir
b) Anak : 2 kali sehari ½ cangkir
Contoh
Produk
Hasil Penelitian

Rimpang bengle (Zingiber cassumunar Roxb.)


memiliki aktivitas sebagai repelen pada
konsentrasi 10% dengan daya proteksi sebesar 92%
(Sofian, 2010).

Daun sereh wangi (Cymbopogon nardus (L.)


Rendle) telah diketahui memiliki aktivitas repelen
terhadap nyamuk Aedes aegyptu dalam bentuk
losion kulit (Nerio, 2009; Setyaningsih, 2007).
Citrolan
Produk dari sereh untuk anti-nyamuk aedes
aegypti
Rovella Jelly
Produk dari Rosela, Lidah buaya dan Labu
siam untuk penderita diabetes

Tiap 80 mL mengandung
- Ekstrak rosela 8%
- Lidah buaya 12%
- Labu siam 10%
- Karagenan 5%
- Sorbitol 30%

Anjuran Pemakaian
1 hari 3 cup

Penyimpanan
Suhu maksimal 4-6oC
Rovella Jelly
Cara Pembuatan Jelly
Peluang bisnis
• Herbal drink dengan campuran susu, yogurt, madu
• Herbal - Coklat
• Herbal – Jelly
• Herbal – Ice Cream

• Sabun cair,
• Sabun transparent
• Lotion
Thank You!
Referensi

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. 2016.


Formularium Obat Herbal Asli Indonesia. Jakarta: Kementrian
Kesehatan Republik Indonesia.
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. 2017.
Formularium Ramuan Obat Tradisional Indonesia. Jakarta:
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. 2020.
Pemanfaatan Obat Tradisional Untuk Pemeliharaan
Kesehatan, Pencegahan Penyakit, dan Perawatan Kesehatan.
Jakarta: Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Susilawati Y., Tjitraresmi, A., Ferdiansyah F.S. 2015. Laporan
penelitian Hibah Kompetensi Laboratorium (KILAB)
Susilawati Y., Chaerunisaa A.Y., Milanda T, 2010, Laporan
Pengabdian Kepada Masyarakat, UNPAD

Anda mungkin juga menyukai