Anda di halaman 1dari 22

LPJ Divisi Liturgi

1. Doa Rosario
Penanggung Jawab : Yunita (Vokasi 2020)

a. Latar Belakang Kegiatan


Doa Rosario merupakan salah satu bentuk devosi kepada Bunda Maria.
Melalui Doa Rosario, anggota KKMK dapat membangun relasi yang
lebih dalam dengan Bunda Maria.
b. Tujuan Kegiatan
Mengajak anggota KKMK untuk mendaraskan doa kepada Bunda
Maria dengan mengenang peristiwa-peristiwa Injil dan membangun
relasi lebih dalam dengan Bunda Maria.
c. Deskripsi Kegiatan
Penanggung jawab melakukan jarkom kepada semua anggota KKMK
untuk mengikuti Doa Rosario sesuai tanggal, jam dan tempat yang
ditentukan dan dilaksanakan secara Online melalui Zoom Meeting.
d. Waktu Kegiatan
Minimal 3 kali dalam sebulan (Bulan Oktober dan Bulan Mei) selama
periode kepengurusan
e. Sasaran Kegiatan
Seluruh anggota KKMK Unhas.
f. Hasil Kegiatan
 Selasa, 11 Mei 2021
Pukul 19.00-20.00 WITA
Zoom Meeting
Pemimpin : Dyota, Vannesa, Krisma, Putri, Paskalis, Jessica,
Angela
Jumlah Peserta : 27 orang
 Kamis, 20 Mei 2021
Pukul 19.00-20.00
Zoom Meeting
Pemimpin : Vannesa, Agnes, Putri, Jessica, Paskalis, Arthur,
Angela
Jumlah Peserta : 23 orang
 Minggu, 30 Mei 2021
Pukul 19.00-20.00 WITA
Zoom Meeting
Pemimpin : Krisma, Agnes, Nadia, Charles, Gaby, Mike, Bill
Jumlah Peserta : 33 orang
 Kamis, 7 Oktober 2021
Pukul 19.00 WITA
Zoom Meeting
Pemimpin : Jessica, Mita, Arthur, Yunita
Jumlah Peserta : 30 orang
 Sabtu, 16 Oktober 2021
Pukul 19.00 WITA
Zoom Meeting
Pemimpin : Jessica, Agus, Nadia, Winny, Alex
Jumlah Peserta :
g. Rincian Dana
Persembahan :
 7 Oktober 2021 Rp 40.000
Total Rp 40.000
h. Hambatan
Kurangnya partisipasi dari anggota KKMK untuk mengikuti Doa
Rosario Online
i. Solusi dan Saran
Solusi: Penanggung jawab dan anggota divisi liturgi lebih mengajak
anggota KKMK untuk mengikuti doa Rosario.
Saran: Penanggung jawab lebih aktif untuk memberikan informasi dan
mengingatkan waktu untuk melaksanakan doa rosario
j. Dokumentasi Kegiatan
2. Ibadat Sabda
Penanggung Jawab : Paskalis (Vokasi 2020) dan Elma (FKep 2020)
a. Latar Belakang
Sebagai bentuk untuk menjalankan tradisi dalam gereja katolik
b. Tujuan Kegiatan
Sebagai bentuk pendekatan diri kepada Tuhan Yesus melalui ibadat
sabda dan sebagai tempat untuk menjalin silahturahmi antar anggota
KKMK.
c. Deskripsi Kegiatan
Penanggung jawab menentukan waktu dan tempat untuk melaksanakan
ibadat sabda setelah itu melaporkan ke koordinator liturgi untuk
disetujui, koordinator liturgi melaporkan ke Divisi Humas untuk
dibuatkan Pamflet disebar di grup WA dan Line KKMK oleh
penanggung jawab
d. Waktu Kegiatan
Minimal 1 kali dalam dua bulan selama periode kepengurusan
e. Sasaran Kegiatan
Seluruh anggota KKMK Unhas.
f. Hasil Kegiatan
 Jumat, 18 Desember 2020
Tempat : Zoom Meeting
Pemimpin : Dyota, Agnes, Vannesa
Waktu : 19.00-20.00 WITA
Jumlah Kehadiran : 21 Orang
 Rabu, 16 Juni 2021
Tempat : Zoom Meeting
Pemimpin : Putri, Angela, Jessica
Waktu : 19.00-20.00 WITA
Jumlah kehadiran : 15 Orang
g. Rincian Dana
Persembahan :
 16 Juni 2021 Rp 65.000
Total Rp 65.000
h. Hambatan
 Kurangnya anggota KKMK yang mengikuti ibadat sabda
 Banyaknya proker KKMK yang sedang berjalan
i. Solusi dan Saran
Solusi: Jika hanya sedikit yang berpartisipasi dalam ibadat sabda,
maka selanjutnya penanggung jawab lebih sering menginformasikan
waktu pelaksanaan ibadat sabda di grup KKMK.
Saran: Sebaiknya untuk tanggal diadakannya Ibadat Sabda ditetapkan
setiap dalam awal bulan, sehingga bila tidak memungkinkan diadakan
hari itu, bisa dimundurkan seminggu kemudian.
j. Dokumentasi Kegiatan
3. Aksi Puasa Pembangunan dan Pendalaman Iman
Penanggung Jawab : Arthur (PDU 2020)
a. Latar Belakang
Sebuah bentuk pendalaman iman yang merenungkan hal-hal yang
terjadi dalam kehidupan sehari-hari umat manusia dan setiap tahun
pendalaman APP mengambil sebuah tema perenungan yang akan
menjadi fokus perenungan selama masa prapaskah.
b. Tujuan Kegiatan
Anggota KKMK dapat menjadi lebih menguatkan iman kepada
Tuhan dengan sharing bersama dan mampu mewujudkan gerakan APP
sesuai arahan keuskupan.
c. Deskripsi Kegiatan
Memberikan informasi kepada seluruh anggota KKMK mengenai
waktu pelaksanaan Pendalaman Iman APP dan mengajak anggota
KKMK untuk saling membagikan sharing dan pengalaman Iman serta
bernyanyi bersama.
d. Waktu Kegiatan
Dilaksanakan 4x pada saat Masa Prapaskah
e. Sasaran Kegiatan
Seluruh Anggota KKMK Unhas.
f. Hasil Kegiatan
 Sabtu, 20 Februari 2021
Tempat : Zoom Meeting
Waktu : 20.00-21.00 WITA
Pemimpin : Krisma, Vannesa, Dyota, Paskalis
Jumlah Peserta : 36 orang
 Kamis, 4 Maret 2021
Tempat : Zoom Meeting
Waktu : 19.00-20.00 WITA
Pemimpin : Putri, Dyota, Angela, Jessica
Jumlah Peserta : 20 orang
 Sabtu, 13 Maret 2021
Tempat : Zoom Meeting
Waktu : 19.00-20.00 WITA
Pemimpin : Paskalis, Krisma, Jessica, Vega
Jumlah Peserta : 24 orang
 Kamis, 25 Maret 2021
Tempat : Zoom Meeting
Waktu : 19.00-20.00 WITA
Pemimpin : Putri, Agnes, Vannesa, Paskalis
Jumlah Peserta : 21 orang
g. Rincian Dana
-
h. Hambatan
Kurangnya partisipasi aktif anggota KKMK dalam mengikuti
Pendalaman Iman APP
i. Solusi dan Saran
Solusi: Anggota liturgi saling membantu untuk mengajak dan
mengingatkan anggota KKMK terkait pelaksanaan Pendalaman Iman
APP.
Saran: Memberikan jarkoman ke seluruh grup KKMK 3 hari sebelum
tanggal pelaksanaan Pendalaman Iman APP.
j. Dokumentasi Kegiatan
4. Pelayanan Misa di Gereja
Penanggung Jawab : Angela (FKG 2020)
a. Latar Belakang
Sebagai bentuk pelayanan terhadap umat beriman terlebih khusus
untuk seluruh umat yang sedang mengikuti perayaan ekaristi serta
kerinduan anggota KKMK untuk bertugas pelayanan di gereja.
b. Tujuan Kegiatan
Untuk melayani sesama umat beriman melalui pelayanan di gereja
c. Deskripsi Kegiatan
Penanggung jawab bersama koordinator liturgi menghubungi anggota
divisi liturgi yang akan menjadi petugas lektor/lektris, dirigen,
pemazmur, dan organis.
d. Waktu Kegiatan
Minimal 2 kali selama periode kepengurusan
e. Hasil Kegiatan
 Pelayanan Misa Kampus dan pelantikan kepengurusan KKMK
Unhas
Tempat : Gereja Katolik Maria Ratu Rosari Kare
Tanggal : Sabtu, 21 November 2020
Waktu : 11.00 WITA
Petugas:
 Pemazmur : Vannesa
 Dirigen : Agnes
 Organis : Giant & Ken
 Pelayanan Misa Kampus Forum KMK
Tempat : Gereja Katolik Maria Ratu Rosari Kare
Tanggal : Sabtu, 24 April 2021
Waktu : 11.00 WITA
Petugas:
 Organis : Giant & Winny
 Pelayanan Misa Kampus Forum KMK
Tempat : Gereja Katolik St. Fransiskus Asisi
Tanggal : Sabtu, 19 Juni 2021
Waktu : 11.00 WITA
Petugas:
 Organis : Winny
 Pelayanan Misa Pembukaan LDK KMK UH
Tempat : Gereja Katolik Maria Ratu Rosari Kare
Tanggal : Sabtu, 7 Agustus 2021
Waktu : 08.00 WITA
Petugas:
 Pemazmur : Vannesa
f. Sasaran Kegiatan
Mahasiswa preklinik KKMK Unhas.
g. Hambatan
Kurangnya anggota liturgi yang berada di Makassar sehingga tidak
dilakukan secara bergilir
h. Solusi dan Saran
Solusi: Koordinator lebih aktif untuk merangkul anggota yang kurang
aktif dan memanfaatkan anggota di luar liturgi untuk berpartisipasi
dalam pelayanan
Saran : Membuat list nama-nama yang menjadi petugas misa paling
lambat 3 hari sebelum pelaksanaan
i. Dokumentasi Kegiatan
5. Latihan Pelayanan Misa
Penanggung Jawab : Arthur (PDU 2020)
a. Latar Belakang
Sebagai persiapan dan Latihan sebelum melakukan tugas pelayanan.
b. Tujuan Kegiatan
Gladi bersih dan melatih para petugas Misa yang akan melakukan
tugas pelayanan.
c. Deskripsi Kegiatan
Penanggung jawab menghubungi setiap petugas untuk gladi bersama
dengan petugas yang lain.
d. Waktu Kegiatan
Minimal satu hari sebelum melakukan pelayanan di gereja
e. Sasaran Kegiatan
Anggota Divisi Liturgi
f. Hasil Kegiatan
 Latihan Pelayanan Misa Kampus dan pelantikan kepengurusan
KKMK Unhas
Tempat : Gereja Katolik Maria Ratu Rosari Kare
Tanggal : Sabtu, 21 November 2020
Waktu : 16.00-17.30 WITA
Petugas:
 Pemazmur : Vannesa
 Dirigen : Agnes
 Organis : Giant
g. Hambatan
Tidak semua pelayanan misa dilakukan latihan offline dikarenakan
pandemi COVID-19.
h. Solusi dan Saran
Solusi : Jika tidak memungkinkan dilakukan latihan offline, latihan
bisa dilakukan melalui Zoom Meeting.
Saran : Mengaktifkan kembali semua anggota Divisi Liturgi untuk
saling bergantian bertugas supaya tugas selanjutnya tidak dengan
orang yang sama.
i. Dokumentasi Kegiatan

6. Paskah KKMK
Penanggung Jawab : Agnes (FKep 2019) dan Jessyca (PDU 2020)
a. Latar Belakang
Suatu perayaan untuk mengenang kembali kebangkitan Yesus yang
telah mati dan berkorban untuk menebus dosa umat manusia di kayu
salib. Kebangkitan Yesus Kristus juga merupakan dasar dari iman
kristiani.
b. Tujuan Kegiatan
Memperingati hari Paskah dan menjalin rasa persaudaraan antar
anggota KKMK.
c. Deskripsi Kegiatan
Perayaan Paskah KKMK 2021 dilaksanakan ditengah pandemi
COVID-19 sehingga kegiatan yang dapat diadakan online melalui
Zoom Meeting. Perayaan Paskah diawali dengan Misa Pembukaan dan
dilanjutkan dengan acara Paskah bersama.
d. Sasaran Kegiatan
Semua Anggota KKMK Unhas.
e. Hasil Kegiatan
Sebelum dimulai acara, dilaksanakan pre-event yang diramaikan di
Instagram KKMK Unhas yang berupa Bingo Game dan This or That.
Tema Kegiatan : Medulla “Making Easter A Delightful
Celebration”
Tanggal Pelaksanaan : Sabtu, 17 April 2021
Tempat Pelaksanaan : Zoom Meeting dan Kapel Serui
Waktu Pelaksanaan : 17.00 – 23.00 WITA
Jumlah Peserta : 54 orang
Rundown Kegiatan :
 17.00-17.30 Persiapan panitia dan briefing
 17.30-18.00 Registrasi peserta
 18.00-19.30 Misa pembukaan
 19.31-19.45 Pembukaan oleh MC
 19.46-19.50 Sambutan ketua panitia
 19.51-19.55 Sambutan ketua KKMK
 19.56-20.00 Sambutan Pembina KKMK
 20.01-20.25 Talkshow 1 (All About Easter)
 20.26-20.50 Games (Kuda Bisik)
 20.51-21.00 Performace 1 (Musikalisasi Puisi oleh Yulia Vega
Sakmav dan Persembahan Lagu oleh Jessica)
 21.01-21.45 Talkshow 2 (Love Story)
 21.46-22.10 Games (Tell Me Your Story)
 22.11-22.20 Performance 2 (Persembahan Lagu oleh William)
 22.21-22.30 Awarding
 22.30-22.35 Penutupan oleh MC
 22.36-23.00 Airmeet

Organizing Committee : 36 orang


 Ketua : Winny Bergitta Sombolayuk
 Sekretaris : Vanessa Jennifer Mumu
 Bendahara : Vincensia Evanjelin Buntan
 Divisi Acara : Richard Paparang (Koord.)
o Maria Dyota Bagus K o Putri Maria Angelina A.
o Oktovianus Jicim o Fretty Sadia Wairoy
o Agnes Claudia Pas o Cerilia Fransisca S.
o Viola Kontessa o Irene Zhevania
o Maria Florentina Nalo
 Divisi Publikasi dan Dokumentasi : Andrea Melynda (Koord.)
o Mita Elvira Chandra o Maria Alvenia C. R
o Grace Johansyah o William Wirijanto
o Anastasia Stefani A. o Bill Elbert Pinarto
 Divisi Dana dan Usaha : Octaviana Sabu H. (Koord.)
o Laurentia Nadia o Maria Olivia
o Revina Raissa G. o Pricilia Bulo T.
o Wilhelmus Yahui o Rostika Salenda
 Divisi Perlengkapan : Michael Pinarto (Koord.)
o Agustinus Katemba o Briliant da Cunha
o Natalis Cikokor o Kletus Dikat
o Stevens Wijaya o Fernando Rezza P.
o Paskalis Asut Waras o Albert Palumpun
Sterring Committee : 3 orang
 Patricia Cecilia Soeharto
 Catherine Laura Johansyah
 Gabriella Caroline
f. Rincian Dana

Persembahan Rp 95.000
g. Hambatan
Sulitnya mengumpulkan peserta yang ingin berpartisipasi dalam
kegiatan ini
i. Solusi dan Saran
Solusi: Panitia menghubungi beberapa anggota KKMK secara pribadi
dan mengajak untuk berpartisipasi dalam kegiatan Paskah KKMK.
Saran: Sebelum pelaksanaan kegiatan, dilakukan pemberitahuan secara
intens (berkala) terkait terselenggaranya acara paskah.
j. Dokumentasi Kegiatan

8. Misa Natal KKMK


Penanggung Jawab : Vannesa (FKH 2019) dan Putri (FKep 2019)
a. Latar Belakang
Memperingati hari raya Kelahiran Tuhan Yesus ke dunia
b. Tujuan Kegiatan
Membawa sukacita hari Natal dan mempererat persaudaraan antar
anggota KKMK
c. Deskripsi Kegiatan
Perayaan Natal KKMK 2021 dilaksanakan ditengah pandemi COVID-
19 sehingga kegiatan yang dapat diadakan online melalui Zoom
Meeting. Perayaan Natal diawali dengan Misa Pembukaan dan
dilanjutkan dengan acara Natal bersama
d. Sasaran Kegiatan
Seluruh Anggota KKMK Unhas
e. Hasil Kegiatan
Sebelum dilaksanakan acara Natal KKMK, diadakan kegiatan sosial
KKMK terlebih dahulu hari Jumat, 8 Januari 2021 dengan memberikan
sembako, yakni berupa makan siang, hand sanitizer, masker kain dan
vitamin bagi orang-orang yang membutuhkan. Kegiatan sosial
diadakan pada jam 14.00-15.30 WITA dengan 3 rute yang berbeda.
Tema Kegiatan : Giving and Sharing for Others Through
Christmas
Tanggal Pelaksanaan : Sabtu, 9 Januari 2021
Tempat Pelaksanaan : Zoom Meeting
Waktu Pelaksanaan : 13.00 – 15.30 WITA
Jumlah Peserta : 68 orang
Rundown Kegiatan
13.00 – 14.00 WITA Misa Pembuka
14.00 – 14.04 WITA Pembukaan oleh MC
14.04 – 14.07 WITA Laporan Ketua TW Natal KKMK
14.07 – 14.11 WITA Sambutan Ketua KKMK
14.11 – 14.32 WITA Sambutan Pembina KKMK
14.32 – 14.44 WITA Ice Breaking (Google Translate dan
Sambung Lirik Lagu)
14.44 – 14.50 WITA Penampilan Bakat 1 (Baca Puisi)
14.50 – 15.00 WITA Christmas Angel
15.00 – 15.05 WITA Pemutaran Foto Dokumentasi Kegiatan
Sosial KKMK
15.05 – 15.15 WITA Games (Kahoot)
15.15 – 15.24 WITA Pengumuman Pemenang Games
15.24 – 15.28 WITA Penampilan Bakat 2 (Menyanyi)
15.28 – 15.30 WITA Foto Bersama dan Penutupan oleh MC

Organizing Committee : 43 orang


 Ketua : Meristha Oliviani
 Sekretaris : Jessyca Meilsy Rantelino
 Bendahara : Viola Kontessa
 Divisi Acara : Vannesa Valensie (Koord.)
o Agnes Claudia Pas o Imelda Dewi N.
o Pricillia Bulo T. o Gabrielle Mangundap
o Irene Zhevania o Lecia Tandiyoga
o Lydia Tjowari o Grace Pricilia J.
o Yunita Anastasia S.
 Divisi Publikasi dan Dokumentasi : Revina Raissa G. (Koord.)
o Bill Elbert P. o Mita Elvira C.
o William Wirijanto o Enggelina Robubun
o Winny Bergita S. o Elma Niar Parrang
o Paskalis Asut W. o Putri Maria Angelina
o William D.
 Divisi Dana dan Usaha : Ailani Kristianti (Koord.)
o Krismayanti o Angela Apolonia
o Maria Alvenia C. o Novella K. Omba
o Laurentia Nadia o Yosephita Bumok
o Maria Olivia o Yulia Vega Sakma
 Divisi Perlengkapan : Stevens Wijaya (Koord.)
o Oktovianus o Roberto Asmat
o Kevin Cindarjo o Wens Yanakaimu
o Wilhelmus Y. o Arthur Bagus S.
o Freangky o Natalis Wiriyawe
o Brilliant d. C. o Albert Palumpun
Steering Committee : 2 orang
 Pramitha Hutomo
 Gracia Devina Piekarsa
f. Rincian Dana
g. Hambatan
Kurangnya keaktifan teman-teman divisi perlengkapan selama
kegiatan acara dan minimnya kendaraan untuk dilakukannya kegiatan
sosial KKMK.
h. Solusi dan Saran
Solusi: Mempererat kerja sama divisi dan seluruh panitia supaya dapat
melaksanakan acara dengan maksimal
Saran: Meminta bantuan teman-teman diluar panitia untuk turut aktif
membantu kegiatan sosial KKMK.
i. Dokumentasi Kegiatan
9. Renungan Pagi
Penanggung Jawab : Krisma (FKep 2019)
a. Latar Belakang
Rindunya anggota KKMK untuk mendapatkan santapan Rohani setiap
harinya
b. Tujuan Kegiatan
Memberi penyegaran rohani melalui bacaan harian dan renungan
singkat
c. Deskripsi Kegiatan
Penanggung jawab menyebarkan Renungan Pagi setiap hari di Grup
WhatsApp dan Line KKMK Unhas
d. Waktu Kegiatan
Dilaksanakan setiap pagi yang di share dalam Grup WA dan Line
KKMK
e. Sasaran Kegiatan
Seluruh Anggota KKMK Unhas
f. Hasil kegiatan
Penanggung jawab memperoleh renungan dari situs
http://www.renunganpkarmcse.com/ dan http://bit.ly/FJ170920.
Kemudian di bagikan ke anggotta KKMK melalui grup Line atau WA
hampir setiap pagi selama periode kepengurusan. Renungan pagi
terlaksana >20 kali per bulan selama periode kepengurusan.
g. Rincian Dana
-
h. Hambatan
Kurangnya keaktifan anggota liturgi untuk membantu PJ renungan
pagi dalam membagikan renungan
i. Solusi dan Saran
Solusi: Koordinator melakukan pembagian PJ perhari untuk
menyebarkan renungan pagi setiap hari.
Saran: Setiap anggota dan koordinator saling mengingatkan PJ
renungan pagi untuk membagikan bahan renungan pagi ke grup
KKMK Unhas
j. Dokumentasi Kegiatan
NON PROKER

1. Tim Pendoa
Penanggung Jawab : Maria Dyota (PDU 2019)
a. Latar Belakang
Keinginan dalam menumbuhkan kekuatan iman dan kebutuhan rohani
bagi orang-orang sakit
b. Tujuan Kegiatan
Meminta karunia Roh Kudus untuk memberikan kekuatan dan
kesehatan bagi mereka yang sakit.
c. Deskripsi Kegiatan
Melakukan doa-doa khusus bagi orang sakit dengan melakukan intensi
khusus dan dilanjutkan dengan ibadat singkat.
d. Sasaran Kegiatan
Seluruh Anggota KKMK Unhas
e. Hasil kegiatan
 Doa Bersama KKMK Bagi Indonesia
Tanggal : Rabu, 31 Maret 2021
Waktu : 19.30 WITA
Tempat : Zoom meeting
Pemimpin : Vannesa, Bian, Bill, Angela, Ilona, Dyota,
Agnes
Jumlah Peserta : 21 orang
 Doa Bersama KKMK Bagi Orang Sakit
Tanggal : Minggu, 4 Juli 2021
Waktu : 20.00 WITA
Tempat : Zoom meeting
Pemimpin : Dyota, Putri, Vannesa, Agnes
Jumlah Peserta : 15 orang
f. Rincian Dana
 4 Juli 2021 Rp 15.000
Total Rp 15.000
g. Hambatan
Kurangnya partisipasi anggota KKMK dalam mengikuti kegiatan doa
bersama ini.
h. Solusi dan Saran
Solusi: Menyebarkan jarkoman doa H-3 sebelum acara ke setiap grup
WA dan Line KKMK
Saran: Mengadakan intensi doa bagi anggota KKMK supaya anggota
lain bisa terlibat aktif untuk turut berdoa bersama.
i. Dokumentasi Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai