Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

KAKINIAN (Kajian Masa Kini)

16 April 2022 & 31 Mei 2022

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA


KELUARGA MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADYAH BANJARMASIN
A. Latar Belakang
Kondisi Umat Islam pada tahun ini sudah cukup berbeda, paham-paham
dari dunia barat yang cenderung masuk meracuni ke dalam peradaban islam.
Sehingga pemikiran-pemikiran terkait isu-isu keislaman sekarang menjadi
terabaikan atau di anggap biasa saja. Maka dengan itu BEM KM UM
Banjarmasin mengambil langkah konkrit dengan adanya KAKINIAN besar
harapan bisa meningkatkan iman dan menambah pengetahuan terkait dengan
kajian maupun isu keislaman sehingga peradaban islam tidak kalah dengan
peradaban dunia barat atau era modern.

B. Tujuan Kegiatan
1. Menyebarluaskan syi’ar islam dan menambah wawasan akan pengetahuan
kesilaman mahasiswa dalam berbagai aspek
2. Menciptakan akademisi Islam yang berpengetahuan dan berpegang teguh
pada Al-Qur’an dan As- Sunnah
3. Membentengi mahasiswa dari pemikiran-pemikiran yang menyimpang
dalam Islam.
4. Mempererat tali silaturahim antar mahasiswa

C. Landasan Kegiatan
1. Program Kerja Kementerian Agama Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Banjarmasin Periode 2021-2022.
2. Sabda Nabi Shallallahu’alaihi Wa Sallam, “Barangsiapa yang menunjukkan
kepada kebaikan maka dia akan mendapatkan pahala sebagaimana pahala
orang yang melakukannya.”(Hr.Muslim).

D. Nama Kegiatan
Nama kegiatan ini adalah “KAKINIAN (Kajian Masa Kini)”.

E. Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini diselenggarakan sebanyak 2 kali secara offline di panti asuhan
dan masjid
F. Sasaran Kegiatan
Peserta yang dapat mengikuti kegiatan ini adalah Muslim dan Muslimah
di lingkungan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin, delegasi dari ormawa
dan ortom sebanyak dua orang serta terbuka untuk umum.

G. Waktu Dan Tempat Pelaksanaan


Hari/Tanggal : Sabtu, 16 April 2022
Waktu : 16.30 WITA - Selesai
Tempat : Panti Asuhan Sentosa

Hari/Tanggal : Selasa, 31 Mei 2022


Waktu : 19.00 WITA - Selesai
Tempat : Masjid Ar-Rahim Sultan Adam

H. Evaluasi Kegiatan
Evaluasi pada kegiatan ini yaitu ada hambatan yang ditemui seperti
kesulitan saat menghubungi Narasumber sehingga agenda tertunda 2 kali serta
masing-masing dari panitia banyak kesibukan di akademik.

I. Hasil Kegiatan
Adapun hasil kegiatan yaitu, sebagai berikut:
a. Meningkatkan pengetahuan tentang isu keislaman
b. Menambah relasi dan silaturahmi ke pengurus masjid dan panti asuhan

J. Susunan Kepanitiaan (lampiran 1)

K. Susunan Acara (lampiran 2

L. Realisasi Anggaran Kegiatan (lampiran 3)


M. Penutup
Demikian laporan pertanggung jawaban ini kami susun sebagai usaha
mensukseskan kegiatan “KAKINIAN (Kajian Masa Kini)”. Kami berterima
kasih atas seluruh dukungan hingga kegiatan ini dapat terlaksana dengan lancar
dan sesuai dengan tujuan awal yang sudah direncanakan melalui dukungan
penuh serta partisipasi maupun materil dari segenap pihak yang terkait.
Semoga Allah SWT senantiasa memberikan kemudahan dan petunjuk dalam
setiap gerak dan langkah kita dalam meraih ridho-Nya. Atas perhatiannya,
kami ucapkan terima kasih.

N. Lampiran – Lampiran
• Bukti pembayaran dan kwitansi asli pembelian (lampiran 4)
• Sertifikat yang dikeluarkan oleh panitia (lampiran 5)
• Dokumentasi (lampiran 6)
Lampiran 1
SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Presiden Mahasiswa BEM KM UM Banjarmasin


Penanggung Jawab : Kementerian Agama BEM KM UM Banjarmasin

Ketua Pelaksana : Syamsodinor


Sekretaris : Wendi Wahyudi
Bendahara : Riani

Seksi Bidang
Seksi Acara : Nurhalidza
Raudahtul Zannah
Seksi Perlengkapan : Irvan Noviansyah
Ella Fajerin

Seksi Dokumentasi : Nor Azizah


Wafiqa Nurnisa
Seksi Konsumsi : Halimatul Husna
Muhammad
Lampiran 2
SUSUNAN ACARA

Kajian Pertama : Sabtu, 16 April 2022

WAKTU KEGIATAN PENYAJI PJ

16.30 - 16.35 Pembukaan Moderator Panitia

16.35 - 17.20 Ceramah Kajian Ust. Muhammad Ihza Panitia

17.20 - 17.30 Tanya Jawab Ust. Muhammad Ihza Panitia

17.30 - Selesai Foto Bersama Seluruh Panitia dan Peserta Panitia

Kajian Kedua : Selasa, 31 Mei 2022

WAKTU KEGIATAN PENYAJI PJ

19.00 - 19.30 Pembukaan Moderator Panitia

19.30 - 20.15 Ceramah Kajian Ust. H. Husin Musa, S.Ag., M.Pd Panitia

20.15 - 20.30 Tanya Jawab Ust. H. Husin Musa, S.Ag., M.Pd Panitia

20.30 – Selesai Foto Bersama Seluruh Panitia dan Peserta Panitia


Lampiran 3
REALISASI ANGGARAN

NO URAIAN JUMLAH
1. Pemasukan dari UM Banjarmasin Rp 1.000.000
NO URAIAN BANYAK SATUAN JUMLAH SALDO
PERLENGKAPAN
1. Fiqura 1 buah Rp 25.000 Rp 25.000
KONSUMSI
1. Konsumsi Peserta 180 kotak Rp 4.000 Rp 720.000
Ongkir Rp. 30.000
ACARA
1. Honor Pemateri 2 pertemuan Rp 150.000 Rp 300.000
JUMLAH RP 1.075.000
KEKURANGAN SALDO RP -75.000
Lampiran 5
SERTIFIKAT KENANG-KENANGAN KEGIATAN
Lampiran 6
DOKUMENTASI KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai