Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS SENSITIVITAS (CARA GRAFIK)

Tujuan analisis sensitivitas : mempelajari pengaruh perubahan model terhadap pengaruh


optimumnya (z)
1. Perubahan koefisien fungsi obj z (koefisien biaya/laba)
2. Perubahan konstanta ruas kanan fungsi kendala (jumlah sumber daya yang tersedia)

 Masalah Sensitivitas 1 : berapa besar perubahan koefisien fungsi objektif yang


diperbolehkan supaya z optimal dipertahankan?
 Perubahan koefisien fungsi objektif z berpengaruh pada kemiringan garis z
 Ditentukan kisaran perubahan koefisien supaya titik optimum tetap

Misal : harga cat eksterior per ton


harga cat interior per ton

Perubahan koefisien z menyebabkan perubahan kemiringan (slope) garis z sebagai


berikut:

C tetap titik optimal sepanjang slope garis z bervariasi antara slope kendala 1 dan 2
X

Secara aljabar diketahui : supaya C tetap titik optimal

Di luar range itu, menyebabkan titik optimal bergeser ke B atau D

 Untuk perubahan tunggal ( saja atau saja)


 Kisaran untuk (dengan asumsi tetap = 2) agar C tetap optimal

Jika

Berakibat :
Sumber (3) (bahan B) menjadi berlebih ( )
Sumber (4) menjadi langka ( )
Artinya :
 Jika harga cat eksterior jatuh di bawah $100/ton akan lebih menguntungkan
jika memproduksi cat interior sebesar maks ( )
 Sumber (2) berlebih  penggunaan bahan B menurun  dapat dialokasikan
untuk keperluan lain.

Jika

Berakibat :
Sumber (1) (bahan A) menjadi berlebih ( )
Sumber (2) menjadi langka ( )
Artinya :
 Jika harga cat eksterior naik di atas $4000/ton akan lebih menguntungkan jika
tidak memproduksi cat interior ( )
 Bahan A penggunaannya lebih sedikit  dapat dialokasikan untuk keperluan
lain.

 Kisaran untuk (dengan asumsi tetap = 3)

(lihat gambar 2-5, Taha, halaman 25)

 Jika Perubahan Simultan ( maupun berubah bersama)


Misal:

Adalah perubahan selanjutnya terhadap nilai koefisien saat ini


Diperoleh :

Untuk :

(pada gambar 2-5, Taha, hal 25 : tertulis pada persamaan

Untuk :

Contoh : jika berubah menjadi 2 


jika berubah menjadi 7 
maka :
tidak memenuhi syaratdapat tetap z
optimal.
Jadi perubahan tersebut akan mengubah nilai z optimal
jika berubah menjadi 4 
berubah menjadi 7 
maka :
z optimal tetap

 Masalah Sensitivitas 2 : perubahan ruas kanan kendala


1. Pada kendala (1) (bahan A)
Dari gambar 2-1 (Taha, hal 20)
Tiap perubahan bahan A menyebabkan garis (1) bergerak ke atas (lihat gambar 2-5
hal 27) mencapai maks di K(3,2)
Selama dapat ditentukan oleh titik potong (1) & (2) (yaitu C) maka kisaran perubahan
terjadi pada garis
Di K(3,2)  kendala (1) :
Di B(4,0)  kendala (1) :

Jadi kisaran : 4 ≤ jumlah bahan A ≤ 7


Di B(4,0) 
K(3,2) 
Proporsi antar nilai z dan jumlah bahan A adalah :

(ribu $ per ton)  nilai per unit bahan A

Kenaikan atau penurunan jumlah bahan A akan menaikan/menurunkan nilai z sebesar


1/3, selama bahan A dalam kisaran [4,7]
Nilai slack kendala (1) adalah = 0 (sebab (1) melewati C = titik optimal)
2. Pada kendala (2) (bahan B)
Selama optimal ditentukan oleh titik potong (1) & (2), kisaran perubahan terjadi pada
garis
Di J(6,0)  kendala (2) :
Di B(2,2)  kendala (2) :
}  [6,12]
Jadi kisaran : 6 ≤ jumlah bahan B ≤ 12

Di J(6,0) 
Di B(2,2) 
}  [10,18]
Proporsi nilai z dan jumlah bahan B adalah :
(ribu $ per ton)  nilai per unit bahan B

Kenaikan atau penurunan jumlah bahan B akan menaikan/menurunkan nilai z sebesar


4/3 selama bahan B dalam kisaran [6,12]
Nilai slack kendala (2) adalah = 0 (sebab (2) lewat titik optimal C)

3. Pada kendala (3) (lihat gambar 2-1)


Ruas kanan dapat diperbesar sampai tak hingga (tanpa merubah z optimal)
Ruas kanan dapat diperkecil sampai C (tanpa merubah z optimal)

Di C  kendala (3) :

Jadi kisaran perubahan ruas kanan kendala (3) (tanpa merubah z optimal) adalah
[-2,]
Karena z optimal tetap, nilai per unit :

Nilai slack kendala (3)  0 (sebab (3) tidak lewat titik optimal C)

4. Pada kendala (4) (lihat gambar 2-1)


Ruas kanan dapat diperbesar sampai tak hingga (tanpa merubah z optimal)
Ruas kanan dapat diperkecil sampai C (tanpa merubah z optimal)

Di C  kendala (4) :

Jadi kisaran perubahan ruas kanan kendala (4) (tanpa merubah z optimal) adalah
[ ,]

Karena z optimal tetap, nilai per unit :


Nilai slack kendala (4)  0 (sebab (3) tidak lewat titik optimal C)
(lihat gambar 2-8 hal 29)  bagian atas

 Masalah Sensitivitas 3 :

Anda mungkin juga menyukai