Anda di halaman 1dari 2

No Bentuk kegiatan Kondisi Ekonomi di kota Malang

Ekonomi

1 Pasar tradisional 14/M iqbal Sandy R

Kehadiran pasar modern (supermarket,


hipermarket, minimarket),
dianggap oleh berbagai kalangan telah
menyudutkan keberadaan pasar
tradisional di perkotaan.
Dampak keberadaan
pasar modern terhadap pasar tradisional
adalah dalam hal penurunan omzet
(pendapatan)
penjualan.
Contoh pasarnya: Pasar Senen
Pasar Minggu

2 Pasar Modern

Kondisi pasar modern di malang bisa di


bilang maju, dikarenakan pasar modern di
malang canggih, terlihat bersih, nyaman,
dan dapat menarik pengunjung untuk
membeli disana. Sehingga di malang
banyak di dirikanya pasar modern(super
market, hipermarket,mini market).

3 Perbankan 16/M. Rafi mahendra

Perbankan konvensional dan syariah di


Malang Raya, secara umum masih dapat
melakukan penyaluran kredit secara baik
untuk mendorong pertumbuhan ekonomi
di Kota/Kabupaten Malang dan Kota Batu.

Pertumbuhan kredit ini menunjukkan


perbankan masih optimistis di tengah
pandemi. Begitu juga dari sisi pendanaan,
perbankan di Malang Raya masih
mengalami peningkatan.

4 Produksi makanan 18/ Nadinfah Belvanna H.N

Produksi makanan adalah bentuk


kegiatan ekonomi yang dapat
menghasilkan suatu produk. Kegiatan
ekonomi produksi makanan bertujuan
untuk
-membuka lapangan pekerjaan bagi
masyarakat sekitar.
Dengan adanya lapangan pekerjaan
maka dapat membantu memenuhi
kebutuhan serta mensejahterakan
kehidupan masyarakat.
Saat ini di kota malang banyak kasus
pengangguran karena dampak dari
pandemi yang mengakibatkan sebagian
pekerja kehilangan pekerjaannya ,
pandemi juga berdampak pada kebutuhan
ekonomi masyarakat yang tidak
terpenuhi. Itu sebabnya lapangan
pekerjaan saat ini sangat dibutuhkan bagi
masyarakat untuk memenuhi kebutuhan
ekonomi keluarganya.

5 Pengrajin 20/Rahma novilia rizky

Pengrajin adalah orang yang


pekerjaannya membuat barang-barang
kerajinan atau orang yang mempunyai
keterampilan berkaitan dengan
kerajinan.Sebagai contohnya di kota
Malang terdapat pengrajin keramik yang
mengolah gips menjadi beraneka macam
souvenir.Fungsi kegiatan pengrajin untuk
bidang ekonomi adalah membantu
menambah lapangan kerja baru karena
peningkatan kebutuhan tenaga kerja
untuk membuat kerajinan,dan jumlah
perusahaan kompetitif yang bertambah.

6 Industri 12/Laudia Artila Dinata

Kota Malang memiliki pola perindustrian


yang unik, yaitu sebagian besar
industrinya disokong oleh sektor industri
kecil dan mikro. Hanya terdapat beberapa
industri manufaktur besar yang terdapat di
Kota Malang sebagian disusun atas
industri manufaktur padat karya.
Sektor perindustrian di kota malang
sempat turun drastis dikarenakan
pandemi, tetapi sektor perindustrian di
kota Malang kini kembali naik

Anda mungkin juga menyukai