Anda di halaman 1dari 1

Informasi selama Pelatihan Pelayanan Penyakit Infeksi Emerging

1. Peserta pelatihan harus sudah tiba di Jakarta pada tanggal 13 Desember 2021.
2. Pelatihan dimulai pukul 07.30 hari Selasa tanggal 14 Desember 2021, bertempat di
RSPI Sulianti Saroso (sebelah Hotel D’ARCICI). Tempat pelatihan di Auditorium Lantai
4, RSPI
3. Peserta menginap di hotel d’ARCICI Sunter (Check in 13 Desember 2021 – Check Out
16 Desember 2021) Jl. Sunter Permai Raya No. A 1, Sunter Paradise, Jakarta Utara,
14350.
4. Peserta akan mendapatkan E-Sertifikat (SKP IDI/PPNI), materi pelatihan, Training Kit.
5. Biaya transportasi (dari rumah ke stasiun kereta, tiket kereta api, stasiun kereta ke
hotel), hotel, pelatihan, test antigen akan di tanggung oleh panitia.
6. Tiket keberangkatan kereta/bus pada tanggal 12 atau 13 Desember 2021 menuju
Jakarta dipesan secara pribadi masing-masing dan sesampainya di jakarta akan
mendapat penggantian dengan ketentuan:
a) Maksimal harga tiket Rp. 500,000,-
b) Bukti fisik kwitansi tiket bus dari daerah asal ke Jakarta (diserahkan
hardcopynya ke panitia Lentera tanggal 13 Desember 2021)
c) Bukti fisik tiket kereta api (diserahkan hardcopynya ke panitia Lentera tanggal
13 Desember 2021)
7. Penggantian antigen test dengan ketentuan:
a) Bukti bayar/ kwitansi antigen tes disimpan dan diserahkan hardcopynya ke
panitia Lentera tanggal 13 Desember 2021
b) Bukti hasil tes antigen disimpan dan diserahkan hardcopynya ke panitia
Lentera tanggal 13 Desember 2021
8. Setiap peserta selama pelatihan akan mendapatkan perdiem sehari sebesar Rp.
250,000,-, dibayarkan pada hari terakhir pelatihan.
9. Selama pelatihan, panitia menyediakan makan pagi (di hotel) dan makan siang di
tempat pelatihan.
10. Keperluan pribadi selama di hotel, seperti cuci pakaian, room service dll, ditanggung
oleh peserta.
Demikianlah penjelasan selama pelatihan, jika ada pertanyaan, dapat ditanyakan kepada
Heva, Tima.

Anda mungkin juga menyukai