Anda di halaman 1dari 3

13.

Syahadat
14. Doa umat
I. Tuhan Yesus bersabda , “Engkau harus menyembah Tuhan , Allahmu, dan III. LITURGI EKARISTI
hanya kepada Dia sajalah engkau harus berbakti.” Maka,marilah kita 15. Perarakan persembahan
panjatkan doa-doa sembah bakti kita kepada-Nya. 16. Doa persiapan persembahan
P. Bagi semua yang memegang pimpinan gereja. I. Ya Tuhan, berkat kemurahan-Mu, kami telah menerima hasil bumi yang kini
kami persembahkan kembali kepada-Mu. Semoga roti dan anggur ini menjadi
Semoga para pemimpin gereja dalam menjalankan tugas perutusannya rezeki kehidupan bagi kami, yaitu Yesus Kristus, Putra-Mu, Tuhan kami.
sebagai gembala tidak mudah tergoda oleh hal-hal duniawi, namun selalu U. Amin.
terarah kepada Allah demi kebahagiaan semua orang. Marilah kita mohon…. 17. Prefasi
U. Tinggalah bersama kami umat-Mu, ya Tuhan. 18. Lagu kudus
P. Bagi semua yang telah menjatuhkan pilihan mau mengikuti kristus. 19. Doa Syukur Agung
Semoga para pengikut Kristus semakin setia akan kebenaran sabda-Nya dan 20. Bapa kami (Dinyanyikan)
21. Doa Damai:
tidak mudah digoyahkan oleh kemewahan duniawi atau keindahan lahiriah.
I: …….. Maka marilah kita para pengikutNya, berdoa kepadaNya,…….
Marilah kita mohon….. U. Amin. * Salam Damai*
U. Tinggalah bersama kami umat-Mu, ya Tuhan. 22. Lagu Anak Domba Allah
P. Bagi yang sedang menderita. 23. Komuni
Semoga Allah Bapa Mahabelas Kasih selalu tinggal Bersama dengan orang 24. Lagu Post Komuni
orang yang sedang menderita sehingga melalu penderitaan itu , mereka 25. Doa sesudah Komuni
I. Marilah kita berdoa.
dapat mengikuti kristus yang juga menderita dalam puasa-Nya dipadang
Allah Bapa sumber kehidupan, kami bersyukur atas rezeki surgawi yang telah
gurun demi keselamatan kita . Marilah kita mohon….. kami santap. Kami mohon, jadikanlah kami putra-putri-Mu, yang hidup berkat
U. Tinggalah bersama kami umat-Mu, ya Tuhan. sabda dan Roh Yesus Kristus, Putra-Mu. Dialah Tuhan, Pengantara kami.
P. Bagi kita yang sedang mempersiapkan diri menjelang Paskah. U. Amin.
Semoga Allah Bapa Mahasetia menuntun kita semua dalam masa Pra Paskah
IV. RITUS PENUTUP
ini untuk selalu tekun dan setia melayani sesama seperti Putra-Nya, Tuhan
kita , Yesus Kristus. Marilah kita mohon … 26. Pengumuman
U. Tinggalah bersama kami umat-Mu, ya Tuhan. 27. Berkat & Pengutusan
P. Bagi doa dan intensi kita masing-masing (hening sejenak). Marilah kita 28. Lagu penutup
berdoa …
U. Tinggalah bersama kami umat-Mu, ya Tuhan.
Pastor Paroki St. Petrus Negara
I. Allah Bapa maha pengasih , karena cinta kasih-Mu yang teramat agung ,
Mengucapkan:
hidup kami kau beri arti yang begitu dalam. Tunjukanlah selalu kepada kami
Selamat Merayakan Hari Minggu Pra Paskah I
jalan yang harus kami tempuh , yakni jalan terang -Mu sendiri , Putra-Mu
**Tuhan Berkati Kita Selalu**
terkasih Tuhan kami, Yesus Kristus.
U. Amin.
PENGUMUMAN PAROKI MINGGU, 5 NOPEMBER 2017 GEREJA KATOLIK
(HARI MINGGU BIASA XXXI) PAROKI ST.PETRUS - NEGARA
1. Hari Minggu, 12 Nopember 2017: Hari Minggu Biasa ke-32, misa dimulai pukul 07.30 wita:
Sekretariat: Jln. Wibisana N0.5 Banjar Tengah, Negara, 82213,
Petugas liturgi sbb: Jembrana, Bali, Telp. 0365 – 40357;
Koor dan persembahan: Lingkungan St. Paulus. Pemazmur, lektor, Menghias altar, email: stpetrusnegara@yahoo.com
kebersihan, kolekte, dan tatib: Lingkungan St. Theresia. Organis: Bapak Zenny Priyo Wibowo.
Misdinar: Kelompok Fransiskus Asisi
2. Jadwal misa harian untuk sepekan ke depan: LITURGI HARI MINGGU PRAPASKAH I
Hari Senin tidak ada misa harian karena Romo ada pertemuan UNIO di Gianyar.
Hari Selasa misa pukul 18.00 wita
I. RITUS PEMBUKA
 Hari Rabu misa pukul 18.00 wita
Hari Kamis: pesta Pemberkatan Gereja Basilik Lateran misa pukul 18.00 wita bertempat di Gereja 1. Lagu Pembuka
petugas liturgi kelompok WKRI 2. Tanda salib dan salam
Hari Jumat PW St. Leo Agung Paus dan Pujangga Gereja misa pukul 18.00 wita
3. Kata pembuka
Hari Sabtu: PW St. Martinus dari Tours, Uskup Misa pukul 18.00 wita.
4. Pernyataan Tobat
3. Rincian kolekte Paroki :
5. Doa pembukaan
a. Misa Minggu 29 Oktober 2017 Rp 2.155.000,00
I. Marilah kita berdoa:
b. Minggu, Misa arwah, di rumah
Allah Yang Mahakuasa, kami menjalankan masa Prapaskah ini sebagai tanda
Alm. Maria Angela Dioney Rp 624.000,00
pertobatan kami. Semoga kami semakin mengenal misteri Kristus dan mampu
c. Senin, Misa Requiem Maria Angela Dioney Rp 1.518.000,00 menghadirkan-Nya dengan hidup yang pantas. Dengan pengantaraan Yesus
d. Kamis, Misa pengenangan arwah semua orang Kristus, Putra-Mu, Tuhan kami, yang bersama dengan Dikau dalam persatuan
beriman Rp 1.087.000,00 Roh Kudus, hidup dan berkuasa, Allah, sepanjang segala masa.
e. Jumat, misa Jumat I dan Novena sinode IV Rp 872.000,00 +
Total Rp 6.256.000,00 U. Amin
f. Uang parkir Minggu, 29 Oktober 2017 Rp 167.500,00
4. Laporan keuangan pembangunan dan pemeliharaan gereja dan pastoran St. Petrus Negara: II. LITURGI SABDA
a. Saldo lalu Rp 35.180.439,00
7. Bacaan I : Kej. 2:7-9.3:1-7
b. Kolekte Minggu, 15 Oktober 2017 Rp 1.436.000,00
8. Mazmur : Mzm.91:1-2.10-11.12-13.14-15;R:lh.15b
c. Minggu, 22 Oktober 2017 Rp 1.377.000,00
Reff. : Dampingilah aku , ya Tuhan, di dalam kesesakan
d. Minggu, 29 Oktober 2017 Rp 1.123.500,00
9. Bacaan II : Rm. 5.12.17-19
e. Pengeluaran administrasi tabungan Oktober 2017 Rp 17.000,00
f. Saldo akhir Rp 39.099.939,00
10. Bait Pengantar Injil: Mat.4:4b
S. Terpujilah Kristus Tuhan
5. Kegiatan hari Minggu ini :
U. Terpujilah Kristus Tuhan
Setelah misa ini ada pertemuan anggota misdinar di sayap kanan gereja.
Ayat : Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari setiap firman yang keluar dari
mulut Allah.
6. Terima kasih kepada petugas liturgi yang bertugas pada misa hari Minggu XXXI ini, 11. Bac. Injil : Mat 4:1-11
demikian pengumuman atas perhatian kita semua diucapkan terima kasih. 12. Homili

Anda mungkin juga menyukai