Anda di halaman 1dari 13

Direktorat Penyehatan Lingkungan

Aplikasi
Ditjen P2P, Kemenkes 2022

GERMAS PAS
Gerakan Masyarakat Pangan Aman dan Sehat
1
APLIKASI GERMAS PAS
INOVASI APLIKASI GERMAS-PAS
 Aplikasi GERMAS-PAS merupakan sistem aplikasi kesehatan masyarakat berbasis
mobile yang bertujuan sebagai panduan dan informasi kepada masyarakat terkait
kesehatan pada umumnya dan sanitasi tempat makanan/jajanan pada khususnya

 Sistem ini memudahkan bagi para masyarakat dalam mendapatkan infomasi dalam
memilih tempat makanan yang terjamin kesehatannya melalui basis data yang update
dan akurat yang dapat diakses dalam genggaman tangan. Dengan informasi yang
disajikan lengkap dan akan di perbaharui secara berkala
Dashboard HSP
- Rekapitulasi Data TPM
- Grafik Data TPM
- Daftar TPM Laik HSP GERMAS-PAS
GERMAS-PAS
- Informasi Tempat Makan
- - Peta
Informasi
Lokasi Tempat Makan
- - Papan
Peta Informasi
Lokasi
- - Pencarian
Papan Informasi
Informasi
- - Pengaduan
Pencarian Informasi
- - Sharing
Pengaduan
Social Media
- Sharing Social Media

E-Monev HSP
- Data TPM
- IKL TPM
- Sertifikasi TPM Laik HSP

Aplikasi Subdit PP Kementerian Aplikasi Mobile


Kesehatan Untuk Masyarakat Umum
ALUR SISTEM GERMAS-PAS

GERMAS-PAS

- Informasi Tempat
Makan
- Peta Lokasi
- Papan Informasi
- Pencarian Informasi
- Pengaduan
- Sharing Social Media

Operator Dashboard Emonev


Puskesmas/KKP Server Emonev HSP
HSP

User Pusat, User Provinsi &


User Masyarakat Umum
User Kab/Kota
5
ALUR SISTEM GERMAS-PAS
Masyarakat nanti nya dapat
mengunduh aplikasi
GERMAS-PAS, untuk
Operator Puskemas/KKP mendapatkan informasi
lokasi dari TPM – TPM yang
meng-entry-kan data tpm dan GERMAS-PAS sudah tersertifikasi Laik HSP
hasil IKL kedalam aplikasi e- dengan jarak radius 5 Km
monev hsp melalui pc, laptop dari posisi user pengguna.
atau smartphone android. Informasi Data rumah
makan, restaurant dan Masyarakat juga dapat
depot air minum yang melakukan review terhadap
sudah tersertifikasi TPM – TPM yang sudah
E-Monev HSP TPM Tersertifikasi Laik HSP tersertifikasi, terkait kualitas
Higiene Santiasi Pangan.

Data TPM yang Data TPM yang sudah Para pengusaha dan pemilik
Data TPM yang tidak
memenuhi syarat tersertifikasi akan diupdate TPM, akan termotivasi untuk
memenuhi syarat Higiene
Higiene Sanitasi kedalam GERMAS-PAS semakin meningkatkan
Sanitasi Pangan
Pangan kualitas tingkat Higiene
Sanitasi Pangan untuk
tempat usahanya.
TPM Akan Dibina

6
Fiture GERMAS PAS
• Modul Home akan
menampilkan informasi
TPM yang berada
dalam radius 5 Km, dari
posisi pengguna
aplikasi.
• Pada halaman ini akan
ditampilkan list data
TPM beserta informasi
umum dari tpm seperti
foto tpm, deskrispi tpm
dan rating tpm.
• Data tpm diurutkan
berdasarkan rating tpm
yang terbaik.

Module Informasi TPM, merupakan halaman yang


akan menampilkan informasi detail terkait TPM yang
dipilih oleh pengguna. Adapun informasi yang
terdapat pada halaman ini adalah : foto tpm,
deskrispi tpm, list rating user serta link peta ke lokasi
tpm
IDENTIFIKASI POTENSI KENDALA
HAMBATAN RISIKO STRATEGI

Sulitnya koordinasi antara Aplikasi ini tidak terinformasikan kepada Advocay dan sosialisasi terus
stakeholder untuk bisa menerapkan stakeholder terkait menerus
aplikasi ini ( kementerian
pariwistata, perhubungan, BUMN)
Servis dari aplikasi geotaging pada Google geotaging tidak terakses Menganggarkan untuk peawatan
google saat ini mulai berbayar
karena regulasi internasional

Data input dari daerah sulit masuk Data overload Menyediakan jaringan yang
memadai untuk mensuplay server
yang ada di pusdatin
TRI PARTIT KEAMANAN PANGAN

Pemerintah
PEMERINTAH

MASYARAKAT PENGUSAHA

Masyarakat Pengusaha
S A L A M S E H AT

TERIMA KASIH

13

Anda mungkin juga menyukai