Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN MUSI RAWAS

BLUD UPT PUSKESMAS O.MANGUNHARJO


KECAMATAN PURWODADI
Alamat: Kelurahan O. Mangunharjo, Kecamatan Purwodadi, 31662

NOTULEN INOVASI BUNDA PERI


PEMBINAAN KADER GIGI

Hari / Tanggal : ...............................................................


Waktu Panggilan : ...............................................................
Waktu Pelaksanaan : ...............................................................
Acara : ...............................................................

PIMPINAN ACARA
Penanggung jawab : Yuli Zulaikha, SKM
Ketua Pelaksana : drg.Anggi Riandani
Notulen : Yunita Puspitasari, AMKG
Dokumentasi : Khoirul Afrizal & Evrita Eka sari, Am.Keb
Peserta : ...............................................................
1. Kata Sambutan : Arahan dari Pimpinan Puskesmas
Ibu Yuli Zulaikha, SKM sebagai kepala BLUD UPT.Puskesmas O.Mangunharjo
menyampaikan apresiasi atas adanya program BUNDA PERI ini, diharapkan peran serta
kader gigi di desa lebih aktif dan meningkat, sehingga diharapkan dapat meningkatkan
derajat kesehatan gigi dan mulut khususnya pada ibu hamil dan balita.
2. Pelaksanaan :
Kader Gigi dan mulut yaitu berjumlah 19 orang dari 19 Posyandu di 11 desa Kec. Purwodadi
Kab.Musi rawas yang sebelumnya telah mendapat undangan pembinaan kader gigi datang ke
Gedung serba guna Puskesmas O.Mangunharjo dengan menerapkan protokol kesehatan,
Memakai masker, cuci tangan dan menjaga jarak.
Drg. Anggi Putri Riandani menyampaikan materi kesehatan gigi dan mulut balita dan ibu
hamil kepada kader gigi, diharapkan para kader gigi mendapat tambahan ilmu pengetahuan
tentang kesehatan gigi dan mulut, sehingga dapat menjadi bekal penyuluhan di posyandu
nantinya.
Drg. Anggi juga menjelaskan pentingnya peran kader gigi di posyandu balita dan ibu
hamil, karena terbatasnya tenaga kesehatan gigi dipuskesmas, maka perlu peran serta kader gigi
untuk terus memantau kondisi gigi anak2 balita dan ibu hamil, setelah melakukan pemeriksaan
kesehatan gigi dan mulut diharapkan keder gigi dapat aktif berkonsultasi dengan tenaga
kesehatan di puskesmas, se
Mengetahui,
KUPT Puskesmas Mangunharjo Notulen
PEMERINTAH KABUPATEN MUSI RAWAS
BLUD UPT PUSKESMAS O.MANGUNHARJO
KECAMATAN PURWODADI
Alamat: Kelurahan O. Mangunharjo, Kecamatan Purwodadi, 31662

Yuli Zulaikha, SKM Yunita Puspitasari, AMKG


Nip.19810716 200501 2009 Nip.198806282010012012

Anda mungkin juga menyukai