Anda di halaman 1dari 1

Perdarahan Setelah Pencabutan

No. Dokumen :

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 1/2

PUSKESMAS Yuli Zulaikha, SKM


MANGUNHARJO NIP : 198107162005012009
1. Pengertian Perdarahan setelah pencabutan adalah suatu kondisi keluarnya darah secara
berlebihan dan terus menerus sebagai komplikasi dari tindakan pencabutan
gigi.
2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas ditempat Poli gigi dalam melakukan
penatalaksanaan perdarahan setelah pencabutan gigi
3. Kebijakan Surat Keputusan kepala Puskesmas Mangunharjo no : ..... tentang Standar
Layanan Klinis di Puskesmas Mangunharjo
4. Referensi 1 Pedoman Paket Dasar Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut di Puskesmas
Kemenkes RI tahun 2012
5. Prosedur /  Petugas menyiapkan alat diagnosa dan bahan yaitu tampon,
Langkah- spongiostan dan lidokain comp 2%
langkah  Petugas segera melakukan tekanan dengan menggunakan tampon
yang diberi lidokain comp 2%
 Bila penekanan tidak cukup, petugas menutup tulang alveolar
dengan bahan hemostatik (spon gelatin penyerap) yang dapat
diabsorbsi. Dalam mengaplikasikan bahan hemostatik, petugas harus
memperhatikan agar bahan tetap dalam keadaan steril
 Bila perdarahan masih tetap terjadi, pasien diberikan vitamin K
 Petugas menginstruksikan pasien untuk kontrol
6. Bagan Alir
Petugas segera melakukan tekanan dengan
menggunakan tampon yang diberi lidokain comp 2%
Bila penekanan tidak cukup, petugas menutup tulang alveolar dengan bahan
hemostatik (spon gelatin penyerap) yang dapat diabsorbsi
Bila perdarahan masih tetap terjadi, pasien diberikan vitamin K

Petugas menginstruksikan pasien


untuk kontrol
7. Unit Terkait R. Pemeriksaan Umum, R. Lansia, R. KIA
8. Dokumen Rekam medis
Terkait

1/2

Anda mungkin juga menyukai