Anda di halaman 1dari 5

Nama : ADITYA PRADANA PUTRA.

KELAS : X TE 2.

NO : 02

RESUME

Macam-macam Alat Tangan (Hand Tools) dan Fungsinya

Macam-macam Alat Tangan (Hand Tools) - Hand tools adalah alat bantu
kerja yang penggunaanya menggunakan tenaga manusia. Dimana dalam hal ini
membutuhkan peran aktif dari tangan pemakai untuk melakukan fungsinya
dengan baik. Ada banyak Macam-macam Alat Tangan (Hand Tools) yang biasa
digunakan di bidang otomotif, dimana kebanyakan dari alat tangan tersebut biasa
juga kita pakai dalam kehidupan sehari hari, namun mungkin kita belum tau
bahwa alat-alat tersebut masuk ke dalam jenis hand tools. 

Berikut merupakan beberapa macam alat tangan yang


digunakan di bengkel

1. Tang Pliers.

Tang merupakan jenis alat tangan yang berfungsi untuk memegang benda
kerja. Berikut merupakan beberapa jenis tang yang banyak digunakan di bengkel.

1
Fungsi : digunakan untuk memegang benda kerja rata dan silinder berukuran
kecil, memotong kabel, melilitkan kabel dan memotong logam tipis.

2. Tang Lancip (Long Nose Pliers).

Fungsi : menjepit atau membengkokan kabel atau logam tipis di daerah/area


sempit. Bagian dalam rahang yang tajam pada tang lancip ini dapat digunakan
untuk memotong kabel.

2
3. Solder.

Solder merupakan jens alat pemanas yang berguna untuk melelehkan timah
sehingga nantinya akan mudah menempel pada komponen atau kaki-kaki
transistor elektronika.

Sehingga dengan demikian komponen dan kaki transistor tersebut akan dapat
menyatu dengan jalur pada pcb (printed circuit board).

4. Obeng Tespen.

Obeng ini berfungsi untuk mengetes ada atau tidaknya aliran listrik pada
sebuah alat elektronik ataupun sebuah penghantar kabel, para teknisi listrik tingkat
sedang biasanya menggunakan nya selai keamanan juga bisa digunakan untuk 
membuka baut pada peralatan elektronik.

3
 

 5. Tang Cucut / Lancip (Long Nose Plier)

Tang cucut bentuknya atau ada juga yang menyebutnya tang lancip dengan
bentuk menyerupai ikan cucut maka jenis tang ini biasa disebut dengan tang
cucut. Tang ini berfungsi  untuk memotong kabel dan menjepit kabel ataupun
benda kecil.

Tang cucut juga digunakan dalam pekerjaan di ruangan-ruangan sempit, untuk


membengkokkan dan membentuk kabel atau lembaran besi lunak. Fungsi dan
kegunaan dari tang ini akan di jelaskan sebagai berikut
dengan nama  lain tang cucut adalah tang lancip dalam bahasa Inggris, tang cucut
disebut dengan long nose plier.

4
5

Anda mungkin juga menyukai