Anda di halaman 1dari 45

PELATIHAN INNAS SUSENAS MARET 2022

31 JANUARI - 10 FEBRUARI 2022


Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
1 1 I VSEN22.K IV 402 KRT yang bekerja di luar BS dan memiliki tempat Tercatat di rumah tersebut bersama Setuju, Tercatat di rumah tersebut bersama keluarga
tinggal tetap di tempat kerja dan pulang secara keluarga
rutin ke rumah tangga apakah tercatat di ruta
keluarga? Contoh di slide hanya untuk pekerjaan
yang tidak memiliki tempat tinggal tetap.
2 1 B VSEN22.K V Jika NIK pada KTP dengan KK berbeda, pilih sesuai susenas maret 2021, menggunakan Menggunakan Dokumen Terbaru, dan lebih
yang mana? dokumen terbaru mengutamakan dengan dokumen KK yang sudah di
update
3 1 I VSEN22.K IV 402 ART yang bekerja dan pulang setiap 2 hari sekali Tidak, tercatat di tempat tinggal saat bekerja Setuju dengan Intama Kelas.
atau seminggu 2 kali, apakah tetap tercatat di dengan syarat saat bekerja memiliki tempat
rumah? tinggal tetap
4 1 A VSEN22.K IV 406-407 Penulisan tanggal dan bulan utk yg tidak tahu tgl Di susenas maret 2022 dan susenas Pertimbangan usulan untuk Susenas Selanjutnya
dan bulan lahir di Sakernas 98 utk umur 98 atau sebelumnya pencatatannya 97 utk umur 97
98 ke atas, maksimal 99 utk "tidak tahu". tapi di dan 97 ke atas, serta kode 98 utk tgl dan bln
susenas maksimal umur 97 utk umur 97 dan 97 lahir tidak tahu. Saran akan kami sampaikan
ke atas, serta kode 98 utk tgl dan bln lahir tidak ke Master Intama
tahu. Mengapa tidak disamakan saja dengan
Sakernas, mengingat kita sama2 BPS.karena
kami khawatir petugas masih terbawa sakernas,
krn sebagian petugas susenas adalah petugas
sakernas.
5 1 A VSEN22.K I dan IV 110 dan Untuk penulisan nama, apakah boleh petugas Tuliskan nama kepala rumah tangga pada Tuliskan nama kepala rumah tangga pada P.110
402 menuliskan nama KRT adalah nama anak P.110 VSEN22.K sesuai dengan yang VSEN22.K sesuai dengan yang tercetak pada kolom
kandungnya (nama daging) misalnya KRT tercetak pada kolom (6) Blok V Daftar (6) Blok V Daftar VSEN22.DSRT. Penulisan nama KRT
bernama Juwono dan nama anak kandungnya VSEN22.DSRT. maupun ART di Blok IV sesuai kondisi lapangan. Untuk
Paidi maka di 110 ditulis Juwono (Bapaknya Tuliskan nama kepala rumah tangga pada keterangan/informasi tambahan terkait perbedaan
Paidi)? P.402 VSEN22.K sesuai dengan kondisi nama pada Blok IV dan DSRT dapat dituliskan di Blok
pencacahan. Untuk kasus ini penulisan Catatan.
nama KRT mengikuti
kolom (6) Blok V Daftar VSEN22.DSRT.
Penulisan rincian 402 dituliskan sesuai
kondisi lapangan. Untuk memudahkan
petugas mengenali ruta tersebut, disilakan
menuliskan namanya seperti contoh itu yaitu
Juwono (Bapaknya Paidi)
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
6 1 E VSEN22.K IV 403,406- Saran saja: Saran akan disampaikan ke Master Intama, Saran akan dibahas kembali pada Susenas periode
407 1. Untuk Hubungan dengan KRT, kenapa untuk untuk sementara tetap mengacu kode di selanjutnya. Filosofi pada Susenas, tidak memisahkan
susenas kode anak kandung disatukan dengan masing-masing kegiatan survei anak kandung dan anak tiri karena anak tiri merupakan
anak tiri (Kode 3) sedangkan di Sakernas anak kandung salah satu (ayah/ibu). Tidak masalah
terpisah antara kode anak kandung dan kode berbeda dengan kategori pada Sakernas
anak tiri,
2. Kode tidak tahu rincian 406 di susenas 98
sedangkan sakernas 99,
3. Umur maksimal di Susenas 97 sedangkan di
sakernas 98,
4. di Susenas, tahun lahir harus terisi walau
hanya perkiraan dari umur, sedangkan di
Sakernas boleh tidak tahu,

Kenapa perbedaan tersebut tidak disamakan saja


untuk susenas dan sakernas, padahal 1
kedeputian dan mengingat petugas pendata
terkadang petugas yang sama antara Susenas
dan Sakernas sehingga tidak bingung
7 1 A VSEN22.K I 112 Utk PCL yg tdk dpt mengambil titik koodinat Jika PCL tdk memiliki HP android, maka Setuju dengan jawaban intama kelas
karena sinyal, bolehkan 112 dikosongkan? PML yg memiliki android yang harus
membantu petugas mengisi titik koordinat.
Jika titik koordinat tdk dpt terisi karena
gangguan sinyal dll, maka rincian 112 di "-"
dan berikan catatan di blok XXIII
8 1 A VSEN22.K 1 108 Penyalinan 108 diambil dari mana? karena di nomor urut bangunan fisik rumah tangga Setuju dengan jawaban intama kelas. Untuk usulan
Peta SP2020-WB tidak ada istilah bangunan sampel sesuai yang tertera pada sketsa periode Susenas selanjutnya, penyebutan istilah
fisik. Yang ada, adalah bangunan tempat tinggal. peta. Disalin dari VSEN22.DSRT. rincian bangunan fisik disesuaikan dengan redaksi di
jadi nomor yang dicatat adalah nomor sensusnya 108 disalin sesuai dengan nomor urut pemutakhiran Blok V Kolom 5, yaitu menyebutkan
bangunan fisik pada peta dan pada DSRT bangunan tempat tinggal.
yaitu semua bangunan fisik yg berpenghuni.
9 1 E VSEN22.K V 506 Jika NIK pada KTP dengan KK berbeda, pilih Berdasarkan penegasan susenas tahun Menggunakan Dokumen Terbaru, dan lebih
yang mana? sebelumnya, catat sesuai dengan dokumen mengutamakan dengan dokumen KK yang sudah di
kependudukan yang terbaru update
10 1 K VSEN22.K IV 401 Jika urutan ART tidak sesuai dengan aturan ART Sebaiknya diurutkan kembali sesuai aturan Setuju dengan jawaban intama kelas, Harus
baku, apakah diperbolehkan mengurutkan kolom baku art tanpa mencoret kolom 401 diperhatikan juga no urut ART pada blok-blok
401 dengan mencoret nomor urut ART nya berikutnya.
11 1 K Buku 4 VSEN22.K IV 406 Di Sakernas, jika tidak tahu/tidak ingat bulan lahir tetap mengacu sesuai buku pedoman 4 Setuju dengan jawaban intama kelas. tetap mengacu
maka dituliskan kode 99, berbeda dengan di halaman 57, jika tidak tahu/tidak ingat maka pada Buku Pedoman
Susenas dituliskan 98 dituliskan kode 98
12 1 K VSEN22.K V 501 Jika pada kasus stok buku nikah sedang tidak Iya, masuk ke kode 1 Untuk kasus tersebut, isian R501 dimasukkan kode 5
ada di KUA dan sedang menunggu buku nikah (tidak memiliki buku nikah) --> (keputusan final
dari pusat, responden hanya memperoleh dan menunggu konfirmasi Bpk/Ibu Master intama)
menunjukkan ke petugas surat keterangan nikah,
apakah masuk ke kode 1?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
13 1 K Buku 4 VSEN22.K IV 402 Aturan baku urutan ART di Sakernas ada Sesuai konsep di buku 4 halaman 52-53, Setuju jawaban intama kelas, sesuai buku Pedoman 4
perbedaan di Susenas. Di Sakernas, setelah setelah urutan anak yang belum menikah halaman 52-53.
urutan anak yang belum menikah kemudian anak kemudian anak yang telah menikah diikuti
yang pernah menikah (cerai hidup/cerai mati) pasangannya dan anak2nya yang belum
diikuti anak2 yang belum menikah dan menikah
sedangkan yang di Susenas setelah urutan anak
yang belum menikah kemudian anak yang telah
menikah diikuti pasangannya dan anak2nya yang
belum menikah
14 1 K VSEN22.K IV 410 Adakah batasan umur untuk pemberi informasi. Jika KRT dibatasi harus di atas 10 tahun, Pemberi informasi diutamakan KRT/Pasangannya.
maka untuk pemberi informasi dapat juga Batasan umur pemberi informasi selain
digunakan batasan tersebut. KRT/Pasangannya mengikuti Blok XVII yaitu 15 tahun
keatas
15 1 C VSEN22.K IV 403 Apabila sudah selesai dientry sampai dengan Saran diterima, dan akan dikoordinasikan dengan
belakang namun baru diketahui jika urutannya Dit.SIS.
ART salah, di Susenas perlu di entry ulang. Di
Sakernas kalau misal salah urutan dan diganti
urutannya (diperbaiki) maka isian dibelakang
akan otomatis juga terganti menyesuaikan. Saran
untuk Susenas juga bisa seperti itu agar bisa
memudahkan petugas.
16 1 I VSEN22.K VI 615 Kalau menurut pengakuan orang tua kuota Tetap dianggap sebagai menerima Kuota Internet. isian
tersebut tidak terpakai, karena lemot, sehingga R615 berkode 1
mereka melakukan pembelian paket data lagi,
apakah mereka tetap dianggap mendapat kuota
internet??

17 1 B Buku 4 VSEN22.K VI 611 Paket A,B,C masuk kategori sekolah negeri atau Dimasukkan ke kategori sekolah negeri Setuju dengan jawaban intama kelas. Paket A,B,C
swasta? dimasukkan ke kategori sekolah negeri
18 1 K VSEN22.K V 505 Jika responden mengingat NIK tetapi KK/KTP iya di 505 sesuai NIK yang diingat dan 507 Isian R505 sesuai dengan informasi NIK dari
tidak bisa ditunjukkan, apakah di 505 kita tuliskan berkode kode 9 responden, sedangkan isian R507 isikan kode 3
NIK yang diingat dan 507 berkode 3?
19 1 A Buku 4 VSEN22.K IV 402 KRT dan pasangannya bekerja sebagai Jika KRT dan pasangan tinggal di rumah Untuk kasus tersebut, KRT dan pasangannya dicatat
penambang (tinggal di camp-camp tambang) di yang sama maka dianggap sebagai satu pada rumah tangga yang ada anak-anaknya
daerah yang berbeda dengan tempat tinggal rumah tangga yang terpisah dari rumah dikarenakan KRT dan pasangannya di daerah berbeda
anak-anaknya dan pulang tidak tentu, kadang tangga anak-anaknya, meskipun pulang dua tinggal di tempat tinggal tidak tetap. Sebagai informasi,
sebulan sekali kadang 2 minggu sekali ke rumah minggu atau sebulan sekali. (Penegasan penegasan pada Susenas Maret 2019 KRT dan
anak-anaknya. Dimana KRT dan pasangannya Susenas Maret 2019) pasangannya dianggap satu rumah tangga terpisah
dicatat?di rumah anak-anaknya atau di tempat dikarenakan menempati tempat tinggal yang tetap.
tambang?
20 1 I Buku 4 VSEN22.K VIII 803-806 Kalo g salah three kan bergabung/akuisisi Sementara ikuti buku pedoman, masukkan Setuju dengan jawaban intama kelas, untuk kartu
dengan indosat pd januari 2022. untuk three kode Lainnya Three masuk kode lainnya.
apakah tetap dimasukkan ke lainnya atau
dimasukkan ke indosat ya?

21 1 C Buku 4 VSEN22.K VII 701 Responden penerima bantuan yang menerima Sementara dianggap memiliki rekening. Setuju dengan jawaban intama kelas, dianggap
bantuan melalui rekening apakah dianggap tetap memiliki rekening tabungan
memiliki rekening? Karena pada penegasan
sebelumnya dianggap tetap tidak memiliki.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
22 1 A Buku 4 VSEN22.K IV 402 KRT dan pasangannya dari tegal bekerja sebagai Jika KRT dan pasangan tinggal di rumah Untuk kasus tersebut, KRT dan pasangannya dicatat
pedagang nasi goreng di lapak-lapak di Jakarta yang sama maka dianggap sebagai satu pada rumah tangga yang ada anak-anaknya
(tinggal di tempat berjualan nasgor) di daerah rumah tangga dan dicatat ditempat dimana dikarenakan KRT dan pasangannya di daerah berbeda
yang berbeda dengan tempat tinggal anak- paling banyak dia tinggal dalam setahun tinggal di tempat tinggal tidak tetap (lapak-lapak
anaknya (di Tegal). Untuk jualan nasgor, satu terakhir meskipun pulang secara periodik. jualan nasi goreng). Sebagai informasi, penegasan
lapak dijatah seminggu sekali untuk 3 keluarga. Untuk kasus ini lama tinggal di Tegal dan di pada Susenas Maret 2019 KRT dan pasangannya
ketika tidak berjualan, KRT dan pasangannya Jakarta sama, maka KRT dan pasangannya dianggap satu rumah tangga terpisah dikarenakan
pulang 2 minggu sekali ke Tegal.Dimana KRT dapat di catat di Tegal (utk 3 keluarga tadi). menempati tempat tinggal yang tetap.
dan pasangannya dicatat?di rumah anak-
anaknya atau di tempat jualannya di Jakarta?

23 1 B Buku 4 VSEN22.K VII 701 Apakah Pos-Pay itu masuk kategori rekening? Ini Akan dikonfirmasi ke master intama Pos-Pay tidak dianggap sebagai memiliki Rekening
bisa digunakan untuk menabung Tabungan.
24 1 C Buku 4 VSEN22.K VII 701 Apabila rekening bank milik organisasi, dimana Jawaban sementara: Yang dianggap Dianggap tidak memiliki rekening tabungan karena
rekening tersebut a.n. bendahara namun seperti memiliki adalah yang namanya tertera pada pada contoh kasus tersebut, rekening atas nama
ketua dan sekretaris bisa mengakses semua. buku tabungan. organisasi/kelompok. Konsisten dengan jawaban
Apakah dianggap bahwa selain ketua tersebut permasalahan tahun 2021
dianggap memiliki rekening tabungan?
25 1 C Buku 4 VSEN22.K VII 701 Bagaimana dengan rekening anak dimana orang Jawaban sementara: Yang dianggap Jawaban yang memiliki rekening adalah nama yang
tua juga bisa mengakses, apakah dianggap memiliki adalah yang namanya tertera pada tertera di buku tabungan, baik orang tua dan anak.
rekening milik anak atau milik orang tua + anak? buku tabungan --> anak
26 1 I VSEN22.K V 506-509 SARAN Saran akan disampaikan Saran diterima
Pilihan jawaban P.506-509 bisa berkode 9,
sebaiknya juga dicantumkan di kuesioner untuk
pilihan jawaban 9
27 1 K Buku 4 VSEN22.K VII 701 Jika anak-anak mempunyai buku tabungan Jawaban sementara: iya, selama nama yg Tabungan yang dimaksud pada P701 ini adalah
apakah dianggap memiliki rekening? tertera di buku tabungan adalah nama anak tabungan di lembaga keuangan (perbankan, koperasi).
tersebut Jika nama anak tercantum di buku tabungan maka
anak dianggap memiliki rekening.
28 1 K Buku 4 VSEN22.K VII 701 Untuk penerima PIP apakah dianggap Jawaban sementara: iya, tetap dianggap Penerima PIP, KKS, BPNT, dan PKH dianggap
mempunyai rekening? Apakah berlaku juga untuk memiliki rekening memiliki rekening tabungan.
penerima KKS dan PKH
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
29 1 K Buku 4 VSEN22.K VII 704 Apakah ada contoh lain selain pemilik kontrakan Jawaban sementara: contohnya responden 1. Untuk responden yang berusaha:
yg selama 3 bulan tidak bekerja namun masih yang status pekerjaannya berusaha, baik - Jika tidak bekerja ≤ 3 bulan namun masih memiliki
memiliki keterikatan dengan usahanya (hanya berusaha sendiri maupun berusaha dibantu keterikatan dengan usahanya
bekerja kurang dari 1 jam dlm 3 bulan) yang buruh itu, maka dianggap sementara tidak bekerja
dianggap sementara tidak bekerja? jika sudah lebih 3 bulan tidak bekerja maka - Jika sudah tidak bekerja lebih dari 3 bulan maka
dikategorikan berhenti bekerja, bukan dianggap sudah berhenti, walaupun masih terikat
sementara tidak bekerja dengan usahanya.
Jadi dalam permasalahan ini, pemilik kontrakan yang
dalam 3 bulan terakhir tidak bekerja terkait usaha
kontrakannya atau bekerja kurang dari 1 jam berturut-
turut maka dianggap berhenti bekerja (tidak sementara
tidak bekerja)
Contoh lain adalah Pemilik persewaan alat pesta.

2. Untuk responden yang bekerja sebagai buruh:


- Jika tidak bekerja ≤ 3 bulan namun masih memiliki
keterikatan dengan pekerjaan
itu, maka dianggap sementara tidak bekerja.
- Jika sudah tidak bekerja lebih dari 3 bulan maka
dianggap sudah berhenti
bekerja, namun jika masih menerima penghasilan dari
pekerjaan tersebut maka
dianggap sementara tidak bekerja.
contohnya adalah pegawai yang sedang Tugas Belajar
30 1 K Buku 4 VSEN22.K VII 601 Jika anak lahir di rumah neneknya kemudian Jawaban sementara: menggunakan Setuju dengan intama kelas, mengikuti konsep
baru diambil ibunya sebelum 1 tahun tinggal di pendekatan penduduk 1 tahun, berarti penduduk yaitu jika anak ditinggal kurang dari 1 tahun
rumah neneknya mana yang dicatat sebagai pendekatan tempat lahir seseorang adalah maka tempat lahir mengikuti tempat tinggal ibunya
tempat lahir (kasus numpang lahir) konsep penduduk. Misalnya anaknya
dilahirkan di kota A, tapi si ibu adalah
penduduk di kota B, anak ditinggal di kota A.
Jika dia tinggal di kota A setahun atau lebih
maka tercatat lahir di kota A, tp jika kurang
dari 1 tahun maka tercatat di tempat tinggal
ibunya/Kota B
31 1 B Buku 4 VSEN22.K VI 618 Apakah biaya pendidikan PIP (2,4 juta) nanti Di KP 2,4 juta itu jika kita tahu plotnya untuk Biaya pendidikan harus diimputasi di KP pada rincian
diimputasi dan dirincikan di KP? apa saja maka dirincikan sebaiknya, maka yang sesuai. Imputasi total biaya pendidikan yang
coba didekatkan dengan pengeluaran- seharusnya dibayarkan dicatat di Blok IV.2 R265-R270.
pengeluaran pokok mahasiswa (perlu Bantuan PIP yang diterima dicatat di Blok VE R1b
konfirmasi master intama) kolom 2.
PIP Kuliah sebesar 2,4 juta dibayarkan langsung ke
rekening perguruan tinggi sesuai ketentuan lamanya
waktu studi (Buped 4 hal 98).
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
32 1 E VSEN22.K IV Jika ada 1 rumah dalam BS tertentu menanggung 1 rumah 1 keluarga, menanggung rumah yang dicatat sebagai KRT adalah yang menanggung,
rumah lain yang masih dalam 1 BS, maka KRT lain untuk makananya dan masih dalam 1 termasuk menanggung ART rumah lain yang masih
nya yang mana? BS, maka keluarga yang ditanggung dalam 1 BS. Seluruh ART yang dicatat adalah ART
menjadi ART yang menanggung. Jika beda dari bangunan induk (rumah tempat tinggal KRT)
BS maka keluarga yang ditanggung dan ART di rumah lain yang masih dalam 1 BS
dianggap Ruta sendiri di BS yang berbeda yang menjadi tanggungan KRT. Untuk pencatatan
tersebut. Luas Lantainya merupakan penjumlahan dari ke dua
bangunan rumah tersebut (Kesepakatan Susenas
Maret 2019). Karakteristik Perumahan lainnya dicatat
sesuai kondisi bangunan tempat tinggal KRT.
33 1 E VSEN22.K IV Kalau KRT misal pelaut, pulang setahun 2x, dan Kalo dia KRT maka dianggap KRT karena Tetap sebagai KRT. Isian untuk R408 (baris istri),
di rumah hanya sekitar 2 bulan. Masih dianggap sudah pulang ke rumah kurang dari 1 tahun. pasangan tidak biasa tinggal di rumah , diisikan kode =
KRT kan ya? dan untuk pertanyaan 408 pada Konsep biasa tinggal di rumah, secara 5.
baris pasangannya (istri) apa masih dianggap kumulatif ada 6 bulan dalam 1 tahun maka
sebagai "biasa tinggal di rumah"? dianggap pasangan yang biasa tinggal di
rumah tangga.
34 1 E VSEN22.K V Konsep-konsep yang beririsan sebaiknya Akan dicatat dan disampaikan. Saran akan dikoordinasikan Tim
disamakan saja antara susenas dan sakernas,
misalnya anak kandung dan anak tiri disakernas
dibedakan namun di susenas tidak dibedakan,
tidak tahu menggunakan kode 98 sedangkan
susenas 99, tingkat keparahan disabilitas juga
tidak sejalan antara susenas dan sakernas.
35 1 E VSEN22.K VI Jika PIP yang diterima lebih rendah maka yang Setuju dengan jawaban intama kelas.
dicatat apakah sesuai aturan atau sesuai yang
diterima ART?
36 1 E VSEN22.K VII Untuk rekening yang sudah lama kosong Tiap bank punya kebijakan yang berbeda, Setuju dengan jawaban intama kelas.
biasnaya bank menghanguskan, itu apakah ada yang dalam jangka sekian bulan kosong
dianggap punya rekening? maka hangus ada juga yang berlaku seumur
hidup meskipun kosong. Jadi panduannya
adalah kondisi terakhir apabila ART masih
dapat mengakses rekening tersbeut maka
dianggap punya, jika terakhir diakses sudah
tidak aktif maka tidka punya.
37 1 E VSEN22.K VII Untuk rekening yang QQ (atas nama anak) Kasus rekening QQ dan rekening PIP yang Kasus rekening QQ yang dicatat memiliki rekening
bagaimana? Dan untuk rekening PIP yang atas dicatat adalah kedua nama ART (ortu dan adalah orang tua dan anak, sesuai nama yang
nama orang tuanya di rekening padahal penerima anak). Namun untuk kasus 1 rekening bisa tercantum di buku tabungan. Untuk Rekening PIP
PIPnya adalah anaknya, siapa yang tercatat diakses oleh seluruh anggota ruta maka seharusnya yang tercantum dalam buku rekening
punya rekening? yang dicatat hanya yang namanya tertulis di tabungan adalah nama anaknya karena
rekening tersebut. disinkronisasikan dengan data Dapodik.
38 1 K VSEN22.K IV 410 Jika yang memberikan informasi pada blok IV Sebaiknya pemberi informasi yang bukan Batasan pemberi informasi yang bukan ART yaitu
bukan ART di rumah tangga tersebut, maka ART adalah anak responden atau famili anak responden atau famili yang ada hubungannya
khusus untuk P.410 dapat dibuka dengan yang ada hubungannya dengan responden dengan responden dan mengetahui keterangan
mengisi “00”. Apakah ada batasan pemberi informasi Blok IV seluruh ART, diutamakan umur 15
informasi yang bukan ART? tahun keatas.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
39 1 I VSEN22.K VIII 812 Yang dicakup dalam pertanyaan 812 apakah Untuk mereka yang sedang belajar TIK, Termasuk yang sedang
hanya yang pernah saja atau termasuk yang isian 812 adalah kode 5 (karena
sedang? Sekarang ini memang sudah banyak, masih/sedang belajar TIK)
anak usia 5 tahun yang belajar TIK
40 1 B VSEN22.K VIII 812 Kursus computer privat masuk atau tidak? Ada Masuk, kategorinya non formal Setuju dengan intama
kurikulum tapi tidak ada sertifikat, apakah masuk
kategori belajar TIK?
41 1 B VSEN22.K VIII 812 Webinar belajar coding apakah masuk kategori Iya,masuk webinar tidak termasuk
belajar komputer?
42 1 B VSEN22.K VIII 811 Penekanan dan Batasan pembuatan konten Akan ditanyakan ke master intama Konten ada sesuatu yang diunggah/save secara daring
digital itu yang bagaimana? Harus web atau
Instagram/facebook/tiktok juga masuk? Atau
masuk kategori media sosial?
43 1 B VSEN22.K VIII 811 Spreadsheet kalo kita hanya mengisi maka Iya masuk masuk
masuk kode K poin 3 atau tidak? "Menggunakan
perangkat lunak yang dijalankan melalui Internet
untuk mengedit dokumen teks, spreadsheet, atau
presentasi"
44 1 K VSEN22.K VIII 801 Apakah ada persyaratan untuk bisa membuka termasuk, meskipun ada yg membantu dia Setuju dengan jawaban Intama Kelas.
dan menutup alat komunikasi tersebut (ex nenek melakukan panggilan telp. Sama dengan
dibantu cucunya menggunakan hp). penggunaan internet (Log in Log out dibantu)

45 1 K VSEN22.K VIII 801 801 dan 802 apakah ada korelasi (jika 801 =1 Tidak di 801 hanya dlm batas menggunakan Pertanyaan 801 dan 802 tidak ada korelasi.
apakah 802 harus 2)? tp belum tentu dia menguasai, sedangkan
802 lebih ke penguasaan

46 1 K VSEN22.K VIII 810 Jika di kantor BPS menggunakan wifi, misalnya mitra termasuk pekerja tidak tetap sehingga Mitra BPS yang pernah/sedang terikat
mitra bps yg menggunakan wifi kantor BPS masuk ke tempat umum (kode E) kontrak/pekerjaan survei dll dengan BPS dalam 3 bulan
menggunakan C atau E? terakhir, dan mengakses wifi BPS, isian pertanyaan
810 masuk kategori C (tempat bekerja/kantor). 3 bln
terakhir masih terikat kontrak dengan BPS maka
dianggap mengakses dari tempat kerja

47 1 K VSEN22.K VIII 810 Driver gojek penggunaan internet dalam kondisi Karena dibatasi tempat bekerja ada Setuju dengan jawaban intama kelas
bergerak atau tempat bekerja? bangunan fisik, maka dianggap dalam
kondisi bergerak (kode F)
48 1 K VSEN22.K VIII 811 Untuk konten digital untuk web saja atau bisa Termasuk ke konten digital juga konten media sosial termasuk konten digital
media sosial?
49 1 K VSEN22.K VIII 812 1. Apakah otodidak masuk ke 812? 1. Tidak masuk karena tidak ada kurikulum. Belajar Otodidak tidak termasuk (812 berkode 5). untuk
2. Kalau kursus singkat pada cm 2 jam dan ada 2. Jika salah satu syarat terpenuhi masuk kursus singkat ada kurikulum termasuk (812 berkode
kurikulum masuk atau tidak? 1) karena salah satu syarat terpenuhi. (Konfirmasi ke
TIM TIK)
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
50 1 E VSEN22.K VIII 811 Jika responden selama 3 bulan terakhir Full Iya masuk kode C, rincian penggunaan iya masuk kode C. setuju dengan jawaban intama kelas.
WFO, ketika responden menggunakan internet internet tidak hanya untuk kepentingan
untuk mengirim email terkait pekerjaan apakah pribadi saja tetapi juga untuk kepentingan
kode C dilingkari atau kode C ini hanya untuk pekerjaan. Batasan khusus jika responden
pribadi saja WFH dan selama WFH mengakses internet
untuk mengirim email terkait pekerjaan
cukup dimasukkan ke kode I (Work From
Home)
51 1 I VSEN22.K VIII 811 Dalam rangkaian WFH, seseorang yang Tercatat pilihan jawaban I. Setuju dengan jawaban intama, dengan catatan
mengirimkan email juga, apakah tercatat hanya mengirim/menerima email terkait pekerjaan.
di pilihan jawaban I saja atau tercatat di keduanya (konfirmasi ke Tim TIK terkait batasan
(C dan I)? mengirim/menerima email)
52 1 B VSEN22.K IX 916 Jika melaporkan ditemani paman yang Masuk kategori mendapat/ditemani bantuan Pemberi Bantuan Hukum adalah lembaga bantuan
merupakan sarjana hukum, apakah masuk hukum hukum (LBH) atau
kategori mendapat bantuan hukum? organisasi kemasyarakatan (LSM) yang memberi
layanan Bantuan
Hukum berdasarkan Undang-Undang (Undang-Undang
Republik
Indonesia Nomor 16 Tahun 2011 Tentang Bantuan
Hukum).
Untuk kasus tersebut, tidak termasuk mendapat
bantuan hukum (isian 916 berkode 5). Catatan: Sarjana
hukum belum tentu berprofesi sebagai pemberi
bantuan hukum.
53 1 I Buku 4 VSEN22.K VIII 811 Bagaimana maksud kalimat "Tidak termasuk membayar premi asuransi menggunakan ibanking
Halaman transaksi elektronik melalui internet untuk jenis termasuk, akan dilengkapi dengan contoh agar lebih
131 layanan keuangan lainnya, seperti pembagian jelas
penjualan, jasa keuangan dan asuransi."?
Seseorang yang membayar premi asuransi
melalui mobile/internet banking apakah tidak
termasuk dalam kategori G?
54 1 B VSEN22.K IX 916 Bantuan hukum ini apakah harus free? Apakah Akan dikonfirmasi ke master intama Bantuan hukum harus free . Pengacara termasuk
pengacara masuk kategori bantuan hukum? bantuan hukum jika free .
55 1 I VSEN22.K VIII 801 Seseorang yang menggunakan HP untuk Termasuk ya Jika Perangkat HP hanya digunakan untuk game
bermain game tetapi dalam game bisa saja (termasuk komunikasi saat bermain game) maka
berkomunikasi secara langsung dengan sesama isian 801 berkode 5. (Sesuai penjelasan Buku
pemain, apakah termasuk kode 1. ya? Pedoman Konsep dan Definisi Halaman 125 bagian
atas, Poin d).
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
56 1 J VSEN22.K IX 901 "Konsep 3 jam di tempat tujuan" a) termasuk bepergian a. Setuju dengan intama kelas. b.
Termasuk bepergian, lama bepergian bisa dihitung
a)Untuk responden yang mengikuti paket wisata b) termasuk bepergian, dianalogikan secara kumulatif jika tujuan lebih dari satu. Jika tujuan
ziarah ke maka wali, responden mengunjungi dengan wisata religi ziarah makam bepergian hanya 1 tempat, maka 3 jam di tempat
beberapa tempat. di setiap tempat tidak sampai 3 tujuan utama harus terpenuhi.
jam, tetapi jika dikumulatifkan di seluruh tempat
yang merupakan rangkaian wisata, totalnya lebih
dari 3 jam. Apakah termasuk bepergian?

b)Apakah hal tersebut dapat dianalogikan untuk


serangkaian kegiatan dengan maksud yang
berbeda, misalnya: 1 jam berkunjung ke
saudara, pulangnya ke restoran di tempat selama
2 jam. Apakah dapat dikumulatifkan menjadi 3
jam, sehingga dianggap bepergian?
57 1 G Buku 4 VSEN22.K IX 901 contoh buped poin g apakah tidak ada batasan tidak ada batasan jarak, asalkan sudah setuju dengan intama kelas, yang penting tempat yang
Halaman jarak/wilayah? Misalnya membantu tetangga diluar lingkungan tempat tinggal/lingkungan dituju bukan merupakan tempat yang sering dikunjung
140 masih satu RT/RW yg melakukan pesta apakah keseharian. dalam aktivitas sehari-hari
dikategorikan bepergian juga, karena jarang
berinteraksi dengan tetangga sehari-harinya?
58 1 H VSEN22.K VII 705 Saran: Akan dikonfirmasi ke master intama terkait Dikomunikasikan dengan Tim Program Entri di SIS
Uraian lapangan usaha sebaiknya diinput di kemungkinan dimasukan ke program entry
pengolahan untuk memudahkan pengecekan
konsistensi lapangan usaha dengan kode.
59 1 j VSEN22.K IX 904 Jika responden ta'ziah/ngelayat di tempat selama Kumulatif durasi perjalanannya sudah lebih Setuju dengan intama kelas, untuk tujuan utamanya
1 jam, sepulangnya mampir ke mal selama 3 jam dari 3 jam, untuk maksud tujuannya adalah yang menyebabkan terjadinya perjalanan
di tempat. apakah maksud bepergian yang dicatatkan sebagai ngelayat tersebut.
dicatat? jika ditanyakan pada responden, tujuan
utamnya adalah ngelayat. (terkait dengan
pertanyaan pada nomor 56 di atas)

60 1 I VSEN22.K IX 902-903 Mengingat perubahan konsep bepergian, ada Akan ditanyakan kepada master intama Betul, jumlah bepergian akan jauh lebih banyak, untuk
kemungkinan jumlah bepergian akan sangat maksimumnya diberikan kode 97
banyak. Apakah ada batasan jumlah maksimal?
61 1 G VSEN22.K IX 901 Jika KRT bekerja di tempat yg berbeda misal a) bepergian; b) tidak bepergian Setuju dengan intama kelas. Untuk kasus b,
Kab. A yg pulang secara rutin ke rumah di Kab B. perjalanannya sudah dianggap rutin sehingga dianggap
a) Jika sebulan sekali KRT pulang ke rumah tidak bepergian.
apakah dikategorikan perjalanannya itu KRT
melakukan bepergian? b) Jika sebulan lebih dari
4 kali melakukan perjalanan tersebut apakah Krt
termasuk bepergian?
62 1 I VSEN22.K IX 904 Seseorang yang bepergian untuk menghadiri Tujuan bepergian diserahkan kepada Setuju dengan intama kelas, jawaban diserahkan
pernikahan, apakah dikategorikan jawaban "07" responden. kepada responden, namun perlu diingat bahwa tujuan
atau "11"? Adakah batasan untuk jawaban utama bepergian adalah yang menyebabkan terjadinya
"Lainnya"? Kemungkinan akan banyak jawaban perjalanan tersebut.
"Lainnya"
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
63 1 G VSEN22.K IX 901 Untuk ART yang pernah di rawat inap, apakah Asalkan masih dalam rentang waktu 1 Januari 2021
setelah selesai rawat inap bisa dikategorikan s.d. 31 Desember 2021 bisa dikategorikan melakukan
melakukan bepergian? bepergian.
64 1 B VSEN22.K X mau tanya, kalau responden kehilangan jari Iya, masuk Tergantung pengakuan responden, dan minimal
sampe ruas jari yg pertama itu tingkat kategori sedikit kesulitan. Tingkatan kesulitan sesuai
kesulitannya masuk yang mana ya? dengan Buku pedoman 4.Halaman 157 penjelasan poin
4.
65 1 K VSEN22.K IX 901 Responden yang membantu tetangganya Iya, masuk. jika bekerja yang dilakukan Setuju dengan intama kelas, jika tidak rutin maka
menyelenggarakan acara/pesta (tidak rutin) bukan rutin dikategorikan bepergian.
dianggap melakukan bepergian. Jika membantu
tetangga digaji dan termasuk bekerja, apakah
termasuk juga bepergian?
66 1 B VSEN22.K XII 1207 acara/pesta (tidak rutin) dianggap melakukan Masuk bepergian, akan dikonfirmasi ke Iya, dianggap melakukan bepergian
bepergian master intama
67 1 J Buku 3 VSEN22.K XI 1101 "e. Jika terdapat ART yang menggunakan Pilihan C pada 1101 tidak ada konsistensi dengan
pengawas, dan Blok asuransi VSEN22.K R311 pada VSEN22.KP., tidak diimputasi di R311
halaman IV.1 Blok XI kolom 1101 = A, B, atau D, maka (Sesuai dengan penegasan permasalahan Susenas
18, poin 3.e VSEN22.KP Blok Maret 2019). Blok XI kolom 1101 = A, B, atau D, maka
IV.2 Rincian 311 harus terisi." VSEN22.KP Blok IV.2 Rincian 311 harus terisi." Ralat
Buku Pengawas Halaman 18, poin e. seharusnya: Jika
Apakah untuk pilihan C tidak ada konsistensi terdapat ART yang memiliki asuransi VSEN22.K ...dst
dengan KP?
Bagaimana pengisian KP untuk responden yang
pilihan C dilingkari (pemerintah daerah
menerapkan berobat gratis di puskesmas untuk
masyarakat dengan KTP setempat), tetapi tidak
pernah menggunakan Jamkesda? Apakah diisi
"0".
68 1 VSEN22.K X 1002 Jika responden memiliki 1 bola mata tapi mata Orang yang mengalami buta mata sebelah tergantung pengakuan responden. Ralat Buku
satunya masih bisa melihat masuk gangguan? termasuk mengalami gangguan sedikit Pedoman Konsep dan Definisi Halaman 155 poin c.3.
kesulitan.buped 4 hal. 155 orang yang mengalami buta mata sebelah tetapi
mengaku tidak mengalami kesulitan.
69 1 A buku 4 VSEN22.K IX 905 Utk kasus percobaan tindak kejahatan apakah utk kasus percobaan tindak kejahatan Setuju dengan penjelasan intama kelas
termasuk percobaan penipuan contohnya yg TIDAK termasuk percobaan penipuan yg
sering muncul di sms itu? sering mendapatkan sms
penipuan.Percobaan yg masuk disini
misalnya percobaan perampokan, namun
korban berhasil melarikan diri. utk yg
mendapatkan sms penipuan, selama dia
tidak memenuhi permintaan pelaku, maka
tdk masuk korban kejahatan
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
70 1 A buku 4 VSEN22.K IX 901 lingkungan keseharian itu batas jelasnya apa?klo Lingkungan keseharian didefinisikan Setuju dengan intama kelas, lingkungan keseharaian
hanya ke tempat tetangga termasuk? sebagai wilayah geografis (tidak harus tidak dapat didefinisikan dengan jarak, asalkan tempat
berdekatan) bagi seseorang melakukan yang dikunjungi tersebut bukan tempat yang rutin
untuk rutinitas kehidupannya/ pekerjaannya. dikunjungi dalam aktivitas sehari-hari.
Misalnya rumah, kantor atau tempat kerja,
pasar yang rutin dikunjungi, sekolah, taman
yang rutin dikunjungi, fasilitas olahraga yang
rutin dikunjungi, dan sebagainya.
kalo ke tempat tetangga lebih dari 3 jam dan
tidak dilakukan rutin (minimal 4 kali dalam
sebulan) maka termasuk
bepergian.kuncinya minimal 3 jam dan tidak
rutin (minimal 4 kali dlm sebulan)
71 1 K VSEN22.K IX 905 Tabrak lari masuk ke jenis kejahatan mana? Menurut ICCS masuk ke penganiayan Setuju dengan jawaban intama kelas
karena sudah terjadi usaha merusak
kesehatan fisik orang lain
72 1 K VSEN22.K X 1007- Apakah ada hubungan antara ganguan Tidak ada, untuk ganguan Tidak ada hubungan.
1008 perilaku/emosional dengan gangguan berbicara? perilaku/emosional responden masih bisa
berbicara secara jelas meskipun melantur
berbeda dengan gangguan berbicara
73 1 E VSEN22.K XI 1103 dan Responden sebulan terakhir mengalami pegal- Iya termasuk keluhan kesehatan, Untuk Setuju dengan jawaban intama kelas. untuk isian biaya
1105 pegal badan dan dipijit oleh istri/suami tanpa responden yang dipijit oleh istri/suami di KP ditulis "0".
mengeluarkan biaya apapun. Apakah pegal-pegal termasuk mengobati sendiri, jika tidak ada
masuk keluhan kesehatan, jika iya apakah dipijit biaya yang dikeluarkan maka biaya di KP
oleh suami/istri masuk mengobati sendiri dan tidak perlu di imputasi, karena memang
bagaimana biaya nya di VSEN22.KP karena suami/istri bukan profesi tukang pijit. Kasih
biasanya ada konsistensi antara di K dan KP catatan di KP
74 1 K VSEN22.K X 1010 Terkait ATENSI apakah kriterianya sama dengan Sesuai penjelasan pada Buku 4 hal 163-164 Setuju dengan jawaban intama kelas. Atensi yang di
Susenas mini? apakah jumlah yg diterima sama? Susenas Maret 2022 (VSEN22.K pertanyaan 1010)
Pendekatan apa yg digunakan kepada responden adalah program Atensi untuk penyandang disabilitas.
yg tidak tahu apa itu ATENSI
75 1 K VSEN22.K XI 1107 Untuk bidan yang mengobati sendiri apakah iya, termasuk praktek bidan Setuju dengan jawaban intama kelas
pendekatannya sama dengan dokter yang
mengobati sendiri untuk rawat jalan?
76 1 K VSEN22.K XI 1101 Jika ada asuransi swasta yg dibayar kantor jika yang membayar asuransi tersebut Masuk kategori Asuransi Swasta
masuk ke asuransi swasta atau kantor berarti masuk ke perusahaan/kantor
perusahaan/kantor? atau kalau perusahaan/kantor hanya
sebagai pihak ketiga, misal dipotong dari
gaji dan secara kolektif membayarkan ke
pihak asuransi swasta maka masuk ke
asuransi swasta
77 1 K VSEN22.K XI 1101 Pada slide disebutkan bahwa dokter akupuntur Masuk ke kode G. Pengobatan Setuju dengan jawaban intama kelas
masuk ke praktek dokter, kalau cuma akupuntur tradisional/alternatif
biasa masuk ke mana?
78 1 B VSEN22.K XIV 1419 Yakult masuk mana? Dia turunan dari susu dan masuk ke cairan Yakult masuk 1419.c (minuman berpemanis gula)
jadi masuk 1419.a (susu selain ASI) =>
konfirmasi master intama
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
79 1 K VSEN22.K XI 1105 Kalau art yg dinyatakan positif, kemudian isolasi iya, termasuk rawat jalan karena masih Dikategorikan rawat jalan jika ada konsultasi kesehatan
mandiri di rumah, namun hanya dikunjungi oleh dalam pantauan pihak dinkes/puskesmas. oleh tenaga kesehatan dari dinkes/puskesmas/kader
pihak dinkes/puskesmas/kader gugus covid, 1. Tempat rawat jalannya di 1107 adalah gugus covid baik melalui kunjungan langsung, telepon,
apakah juga dikategorikan menerima rawat Lainnya (rumah) pesan singkat, maupun telemedicine.
jalan? 2. Jika tidak dikunjungi sama sekali tetapi Lokasi rawat jalan adalah Lainnya
masih dalam pantaun pihak dinkes/puskesmas,
apakah termasuk rawat jalan juga? 3. Lokasi
rawat jalannya masuk kode berapa di 1107?
80 1 E VSEN22.K VIII 810 Petani yg menggunakan internet saat sedang Dicatat di Dalam Kondisi Bergerak. Tempat Setuju dengan jawaban intama kelas
istirahat di gubuk dimasukkan ke tempat bekerja bekerja syaratnya harus ada bangunan
atau kondisi bergerak? fisiknya, petani bekerja di sawah maka
tempat bekerjanya adalah di sawah yang
tidak ada bangunan fisiknya (bukan
gubuknya). Analog dengan nelayan dan
orang bekerja di kebun dicatat dalam
kondisi bergerak.
81 1 E VSEN22.K VIII 812 Terkait P.812 apakah harus ada bukti lulusnya? Tidak harus ada bukti lulus, seseoran Tidak harus ada bukti lulusnya
dicatat pernah belajar TIK jika sedang atau
telah belajar TIK (selain otodidak) walaupun
tidak/belum ada bukti kelulusan.
82 1 E VSEN22.K XII 1206- Jika responden biasanya merokok setiap hari, 1206 berkode 5 (Tidak Merokok), 1207 tidak terisi
1207 namun karena sakit sebulan yang lalu tidak (skip), 1208 terisi kode 1 (Merokok Setiap Hari)
merokok sama sekali, bagaimana pengisian di
1206 dan 1207?
83 1 J VSEN22.K Jika responden memiliki BPJS Non-PBI yang Tidak dianggap memiliki Jaminan BPJS PBI tidak ada istilah menunggak karena iuran
menunggak, dan ketika belum dibayarkan Kesehatan, karena tidak dapat digunakan dibayarkan oleh pemerintah.
tunggakkannya tidak dapat digunakan, apakah sewaktu-waktu oleh responden. Kartu BPJS PBI yang tidak aktif saat akan digunakan
tetap dianggap memiliki Jaminan Kesehatan? berarti ART tsb telah dicabut kepesertaannya sehingga
Meskipun demikian, ada juga penunggak tidak memiliki Jaminan Kesehatan.
BPJS Non-PBI yang belum membayar
tunggakkannya, tetapi tetap dapat Untuk ART yang memiliki BPJS Non-PBI/Mandiri yang
update penulisan pertanyaan pukul 15.29 WIB menggunakan BPJS Non-PBI, untuk kasus menunggak sehingga tidak dapat digunakan masih
BPJS PBI -> BPJS Non-PBI (admin salah tulis). yang demikian, dianggap memiliki Jaminan dikategorikan memiliki Jaminan Kesehatan karena
Kesehatan. kepesertaannya tidak dihapus.
84 1 J VSEN22.K XII 1203 Kebanyakan rumah sakit di daerah kami, ketika Bayi juga dianggap rawat inap karena Untuk kasus ini, yang dicatat rawat inap hanya Ibu saja,
ibu melahirkan, anaknya diletakkan di ruang mendapat penanganan medis, apalagi sementara bayinya tidak rawat inap karena tidak
terpisah. Bayi tersebut berada di bawah berada di bawah pengawasan dokter anak. mengalami keluhan/gangguan kesehatan.
pengawasan dokter untuk dilakukan observasi,
biasanya jika bayi sudah BAB, maka diizinkan untuk contoh yang di buku pedoman
pulang. Pada kasus tersebut ibu dikategorikan mengenai bidan, bayi dianggap tidak rawat
rawat inap, untuk bayi nya apakah dianggap inap, karena biasanya setelah melahirkan,
rawat inap? bayi langsung dikembalikan pada ibunya di
ruangan yang sama.
85 1 A VSEN22.K XIV 1419a pada 1419a dan 1421. berapa kali susu delain Saran diterima dan akan disampaikan ke Saran ditampung untuk perbaikan periode berikutnya.
dan 1421 ASI dikonsumsi baduta. Maksimal isian 7 jika Master Intama
frekuensinya 7 atau lebih.sebaiknya frekuensi
maksimal 7 dicantumkan di kuesioner agar
petugas tidak keliru.tks
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
86 1 A VSEN22.K XIV 1420 ijin bertanya, untuk bubur sehat untuk bayi yang bubur sehat biasanya ada menu masing2. Setuju dengan jawaban intama kelas.
berasal dari pembelian, dimasukan rincian mana Sebaiknya sebisa mungkin dipisahkan
saja, sementara kita tidak tahu komposisi sesuai dengan komposisi yg tertera di
sayuran yang ada di dalam bubur tersebut. bungkus/menunya.Jika tidak bisa dipisah,
Karena sayurannya sudah diblender, jadi secara masukkan ke sereal, akar dan umbi (nasi,
kasat mata tidak bisa diketahui jenis sayurannya. jagung, gandum, pasta, roti/panekuk, ubi,
kentang, sorgum dll)
87 1 K VSEN22.K XIV 1419 Air putih ditambah madu/sari kurma , apakah Iya, madu masuk 1419B, sari kurma Madu masuk 1419B.
masuk ke rincian 1419c? dikonfirmasi ke master intama dl Sari kurma masuk 1419C.
88 1 K VSEN22.K XIV 1419 Jika air tajin ditambah gula, apakah dicatat di dicatat di 1419c, karena pakai gula Setuju dengan jawaban intama kelas.
1419b atau 1419c?
89 1 E VSEN22.K XIII 1305 Responden pernah rawat jalan dan sudah Bukan termasuk penolakan, karena Bukan termasuk penolakan, karena responden sudah
dilakukan pemeriksaan tetapi ketika ingin responden sudah menerima pelayanan menerima pelayanan pemeriksaan kesehatan yang
menebus obat ternyata ada obat yang tidak pemeriksaan kesehatan yang dicover BPJS. dicover BPJS Kesehatan. Untuk obat memang tidak
dicover oleh BPJS sehingga harus membayar untuk obat memang tidak semua obat bisa semua obat dicover oleh BPJS Kesehatan. Dokter atau
obat tersebut apakah dikategorikan masuk ke dicover oleh BPJS tergantung jenis faskes biasanya akan menginformasikan kepada
penolakan periksa kesehetan pada P1305 dan di penyakitnya => di konfirmasi ke master pasien jika ada obat-obat yang diresepkan tetapi tidak
1305 kode E intama dicover BPJS Kesehatan.
90 1 B VSEN22.K XVIII 1801 R.1801 itu adl jumlah keluarga dalam bangunan jumlah keluarga (berdasarkan ikatan Jumlah keluarga yang dihitung adalah seluruh keluarga
khn y? misal dalam 1 bangunan ada 2 rumah perkawinan) yg ada pada ruta sampel saja. yang menempati bangunan/rumah tersebut, baik rumah
tangga ( 1 rumah tangga jd sampel, 1 rumah Sdgkn jml klrg yang ada ruta yang bukan tangga sampel ataupun bukan rumah tangga sampel.
tangga bukan sampel) maka jumlah keluarganya sampel tidak perlu di masukkan. Akan Tujuan pertanyaan ini adalah untuk mengetahui
penjumlahan jumlah keluarga dari 2 ruta tersebut. dikonfirmasi ke master intama backlog kepenghunian, idealnya satu rumah ditempati
begitu ya mb? karena di pertanyaan diksi nya " di oleh satu keluarga.
dalam bangunan/rumah" ini. klo dalam rumah
tangga, nanti isiannnya pasti sama dengan no
terbesar R.502
91 1 K VSEN22.K XV 1504 Jika ada penolong persalinan berbeda, di kala 1- Iya, jika penolong persalinan berbeda Setuju dengan jawaban intama kelas. Penjelasan ada
2 adalah bidan dan kala 3 adalah dokter di buku pedoman konsep dan definisi Halaman 219-
antar kala maka penolong persalinan
kandungan, apakah penolong terakhir yang 220.
dikala 3, yaitu dokter kandungan? terakhir adalah adalah penolong di kala
3 yaitu dokter kandungan
92 1 K VSEN22.K XIV 1417 Untuk Balita yang sekarang umur 8 bulan. Pada karena 1417 ingin menangkap ASI eksklusif isian 1417A berkode 1. Selanjutnya karena 1417 ingin
saat umur seminggu setelah lahir, bayi diberikan maka bayi tadi sudah dianggap makan menangkap ASI eksklusif maka bayi tadi sudah
susu bubuk bayi. setelah umur seminggu baru dengan makanan pendamping B=8 bulan, dianggap makan dengan makanan pendamping
diberikan ASI. bagaimana penulisan di 1417A? B.I=0 dan B.II= 8 Bulan 1417B=8 bulan, 1417B.I=0 dan 1417B.II= 8 Bulan
93 1 E VSEN22.K XIII 1302- Alasan mengalami penolakan kesehatan untuk isian 1302 adalah Ya, karena responden Misalnya pada pasien dengan penyakit kronis, ditolak
1305 pilihan jawaban "E. Tidak ada obat" contoh sudah diperiksa oleh dokter. oleh FKTP karena obat yang biasa diberikan sedang
kasusnya seperti apa? Jika misalnya, responden Isian 1304 seharusnya tidak ditolak (kode 1 tidak tersedia.
sudah diperiksa dokter dan setelah sampai terisi).adapun untuk contoh kasus ditolak
farmasi ternyata ga ada obat, apakah termasuk periksa kesehatan menggunakan
mengalami penolakan karena pilihan E? JKN/Jamkesda dengan alasan "Tidak ada
obat" pada 1305 akan dikonfirmasikan
kepada master intama.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
94 1 E VSEN22.K XIII 1306 Jika responden sudah diperiksa dan ternyata Ya, termasuk. Yang dibayar adalah Setuju dengan jawaban intama kelas
kamar yang sesuai kelasnya penuh dan harus selisihnya saja dari kelas yang naik ke kelas
naik kelas (membayar selisihnya) apakah yang sesuai kualifikasi kelas JKNnya, jd
termasuk memanfaatkan JKN untuk rawat inap? masih termasuk memanfaatkan JKN.
Padahal tidak sesuai dengan kualifikasi kelas
JKNnya
95 1 E VSEN22.K 1417B bayi yang diberikan air putih, apakah Dikonfimasi ke master intama Ya, air putih yang diberikan bukan untuk membantu
menggugurkan ASI eksklusif, sehingga ketika pemberian obat maka ASI Eksklusifnya dianggap gugur
diberikan air putih dari sejak lahir maka isian
1417B.I (tanpa makanan pendamping) = 0
96 1 B VSEN22.K 1207 Konversi rokok linting bagaimana? Pada 1207 Akan dikonfirmasi ke master intama Satu linting rokok = satu batang rokok
bagaimana penghitungannya
97 1 A VSEN22.K 1419A 1419. frekuensi pemberian minuman bs Untuk frekuensi pemberian susu selain ASI Porsi wajar yang diberikan sesuai dengan umur bayi.
dijelaskan lebh rinci lg? misal jika minum susu dihitung sesuai porsi wajar yang dikonsumsi Untuk bayi usia 0-3 bulan pemberian cairan susu selain
nya dgn sendok, pertama 2 sendok, setengah balita. Untuk bayi karena memang ASI yang disarankan adalah 30-60 ml setiap kali
jam berikutnya 3 sendok, apakah dihitung 2x? konsumsinya masih sangat sedikit, maka minum. Satu sendok teh setara dengan 5 ml, sehingga
jika hanya mengonsumsi 2 sendok, 1 porsi wajar pemberian cairan susu selain ASI untuk
kemudian 3 sendok maka dihitung 2x untuk bayi usia 0-3 bulan adalah 6-12 sendok teh.
frekuensi susu selain ASI yang dikonsumsi
98 1 A VSEN22.K 1419B Jika bayi minum teh ibunya satu teguk, apakah Tetap dianggap mengonsumsi, karena Setuju dengan jawaban intama kelas
tetap dianggap mengonsumsi? pertanyaan 1419 ini salah satunya ditujukan
untuk menghitung ASI eksklusif maka
minum teh walaupun hanya satu teguk
menggagalkan ASI ekskulsif.
99 1 K VSEN22.K 1419 1. Jika membuat jus buah dengan memasukkan 1. masuk ke 1419b, karena kurma bukan Untuk poin 1 dan poin 2 keduanya masuk ke R1419b
kurma sebagai penambah rasa manis, masuk ke pemanis
1419a atau 1419c? 2. Masuk ke 1419c
2. Jika ditambah dengan air tebu masuk ke
mana?
100 1 K VSEN22.K 1404 Jika ada imunisasi diberikan tapi buku waktu Jika tidak tercatat di buku KIA, tapi Setuju dengan jawaban intama kelas
pemberian imunisasi hilang sehingga di KIA tidak responden mengaku pernah diberikan maka
dicatat. Pada saat pencacahan sudah ketemu dicatat kode 66 di 1404
bukunya, maka apakah kode 44 atau 66 dicatat di
1404?

101 1 K VSEN22.K 1418 Pertanyaan 1418, apakah hanya ASI saja yang iya, untuk 1418 hanya untuk ASI, Ya 1418 hanya ditanyakan untuk ASI Saja
diberikan kepada bayi sehari penuh? sedangkan MP-ASI ditanyakan pada 1419
dan 1420
102 1 B VSEN22.K 916 Bantuan hukum ini apakah harus free? Apakah Akan dikonfirmasi ke master intama Bantuan hukum harus free. Pengacara termasuk
pengacara masuk kategori bantuan hukum? bantuan hukum jika free

103 1 K VSEN22.K IX 901 Usulan agar konsep bepergian dikembalikan ke Usulan akan disampaikan ke master intama Konsep yang sekarang ini sudah memfasilitasi untuk
konsep lama karena konsep di Susenas Maret menghasilkan indikator sesuai dengan standar
2022 konsepnya sangat terlalu luas sehingga Internasional (akan didiskusikan dengan Tim
sangat membebani petugas dalam melakukan Pariwisata). Konsep bepergian yang digunakan dalam
probing Susenas Maret 2022 mengacu pada konsep dari
UNWTO dalam International Recommendations for
Tourism Statistics (IRTS) 2008
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
104 1 K VSEN22.K XV 1504 Saran agar pilihan untuk rincian 1504 diupdate Saran akan disampaikan ke master intama Persalinan yang aman sesuai Permenkes No.97 Tahun
khususnya Rumah bersalin/klinik, mengingat 2014 dilakukan di fasilitas kesehatan. Rumah
fasilitas tersebut hampir sudah tidak ada lagi bersalin/klinik merupakan jenis fasilitas kesehatan (PP
No. 47 Tahun 2016). Rumah bersalin/klinik masih
cukup banyak terdapat di berbagai daerah dan
didukung Perda terkait perizinannya
105 1 B XIX 1901 Di RT RW ada koperasi yang merupakan uang Akan ditanyakan ke master intama Ya, masuk kategori koperasi
dari anggota (ada Namanya) namun memang
belum ada badan hukumnya. Akan tetapi sudah
ada sistem kepengurusan, ada sistem bagi hasil.
Apakah masuk kategori koperasi?
106 1 B XIX 1901 Yang dimaksud disini itu “kredit” harus uang atau Uang dan barang masuk semua. Utk kredit Kredit adalah cara menjual barang dengan cara tidak
boleh barang juga? Misal membeli motor tapi dilihat dari pemberi kreditnya. Utk kasus tunai (penangguhan atau mengangsur). Kredit juga
kredit begitu, atau membeli barang lain spt laptop kredit motor dari adira atau FIF berarti merupakan cara meminjam uang dengan cara
mungkin tapi dengan kredit dari leasing apakah masuk ke yang “perusahaan leasing”. Utk pengembalian secara mengangsur. Kredit bisa
masuk ke perusahaan leasing? barang-barang lainnyapun (bukan hanya diperoleh dari perorangan maupun perusahaan.
kendaraan bermotor), kalau yang
memberikan kredit adalah perusahaan
leasing, maka masuk ke perusahaan
leasing.
107 1 K VSEN22.K XVII 1701 Org jawa biasanya nerimo dan jawabannya Probing lagi apakah ada perasaan khawatirProbing lagi apakah ada perasaan khawatir ngak, jika
“dicukup-cukupin saja” ini nanti dimasukkan ngak, jika dicukup2kan saja dan tidak dicukup2kan saja dan tidak merasa khawatir berarti
kategori apa? merasa khawatir berarti tidak (kode 5) tidak (kode 5). Namun jika setelah diprobing ternyata
ada perasaan khawatir maka diisikan kode 1 (Ya)
108 1 K VSEN22.K XVII 1707 Apakah ada referensi waktu merasa laparnya? tetap mengacu setahun terakhir Referensi waktu untuk 1707 tetap mengacu setahun
Apakah 1 jam, 1 kali makan, atau yang lainnya? yang lalu sesuai dengan kuesioner dan buku pedoman.
109 1 B XIX 1901 Apakah semua kategori A-I ini harus dengan Tetap dianggap sbg menerima kredit Sesuai dengan konsep kredit. Untuk Kasus menerima
bunga? Bagaimana jika koperasi menerapkan walaupun kredit yang diterima tanpa ada kredit dari koperasi tanpa bunga termasuk dalam
kredit tanpa bungan maupun kredit berbasis bunga. Akan dikonfirmasi ke master intama, kategori menerima kredit. Khusus untuk 1901E yang
syariah? apakah kredit yg di maksud hrs dengan dicatat adalah kredit dari perorangan dengan Bunga.
bunga atau tidak.
110 1 B 1901 kalau paylater atau kredivo masuk kredit tidak bu? Kalo pembayarannya secara kredit/ Baik Paylater maupun Kredivo termasuk dalam
angsuran beberapa kali => masuk. kategori menerima kredit. Sesuai definisi Kredit.
Kalo pembayarannya secara sekaligus, Penangguhan maupun penundaan bayar termasuk
hanya “penundaan” waktu pembayaran dalam konsep Kredit.
missal 1 minggu kemudian => tidak masuk

111 1 B 1901 Kalau pembayaran memakai kartu kredit masuk Tidak masuk, krn sekedar penundaan Pembayaran dengan Kartu Kredit termasuk kategori
sbg menerima kredit tdk? pembayaran saja. Statusny sama seperti menerima Kredit.
membayar dengan kartu debit.
112 1 K VSEN22.K XVIII 1801 apakah boleh diisi nol? Bisa, misalnya untuk anak yatim yg di ruta Boleh diisi nol sesuai dengan Buku Pedoman Konsep
ART tidak ada ART yang sudah menikah. dan Definisi Halaman 63 (konsep keluarga)
Tapi harus dicek lagi kebenaran isian nol ini
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
113 1 B XX 2002 Kalo sama sekali tidak ada bukti-bukti Tidak apa-apa karena banyak kasus di desa RALAT BUKU PEDOMAN HAL.275 (baris pertama)
kepemilikan bagaimana? Itu tanah warisan orang seperti ini, urusan balik nama sering tidak Seharusnya P2002. Konsep Kepemilikan Tanah/Lahan
tua, sertif masih atas nama orang tua, pajak, diperhatikan. Yang penting lahan/tanah sesuai dengan Buku Pedoman Konsep Halaman 274,
listrik dll. Bagaimana untuk kasus ini? tersebut sudah pasti milik art. Rumah tangga dikatakan memiliki tanah/lahan jika
salah satu ART
memiliki tanda bukti kepemilikan tanah/lahan atas
nama ART. Tanda Bukti Kepemilikan merujuk
penjelasan pada Buku Pedoman Halaman 242-244
P1803 kode 1 sampai 5. Untuk Kasus tersebut, isian
P2001 dianggap memiliki tanah/lahan, dan isian 2002
disesuaikan dengan penerima warisan (misal ada surat
wasiat, bukti lain-lain yang mendukung kepemilikan).

114 1 B XX 2002 Banyak tanah warisan yang Namanya (sertifikat) Dianggap memiliki, karena sudah fix milik Sama dengan kasus diatas. dianggap memiliki
masih nama orang tua yang meninggal, tapi ART tersebut tanah/lahan, sepanjang ada bukti lain yang mendukung
mereka memiliki setor pajak atas nama dia. Dia Jika sertifikat memang belum balik nama, kepemilikan.
dianggap memiliki atau tidak? tapia da bukti lain yang menyatakan bahwa
sudah milik ART tersebut ya tidak apa2

115 1 K VSEN22.K XVIII 1805 pasangan/anaknya harus yang sebagai ART ya? Harus yg menjadi ART di ruta tersebut Setuju dengan jawaban intama kelas. Sesuai buku
bagaimana jika milik pasangan yang bukan ART pedoman konsep dan definisi halaman 245 yang
karena bekerja di luar kota dan tidak memenuhi menyebutkan "Pasangan/anak dari KRT yang
konsep ART? dimaksud adalah yang merupakan ART.
116 1 B XX 2001 Apakah emas itu ada batasannya? Emas putih Masuk, asalkan batasannya 10 gram Setuju dengan jawaban intama kelas.
apakah masuk?
117 1 B XXI 2101 Apakah memungkinkan 2101.B (ART yang Wajarnya harusnya sama yaitu KRT. Tapi Setuju dengan jawaban intama kelas. KRT sebagai
menanggung pembiayaan terbesar) bukan KRT? tdk menutup kemungkinan ketika di lakukan penanggung jawab pengelolaan kebutuhannya
probing, yang memberikan masukan (Buku Pedoman Konsep dan Definisi Halaman 29), dan
pembiayaan terbesar ternyata adalah art tidak menutup kemungkinan jika pembiayaan terbesar
lainnya selain dari KRT
118 1 K VSEN22.K XVIII 1810 A Air sungai dialirkan menggunakan pipa masuk ke Kode 9 Setuju dengan jawaban intama kelas.
mana?
119 1 B XXII 2208.C Masukan jika bisa diberi validasi Batasan isian saran akan disampaikan Akan ditambahkan validasi Maksimal total bulan untuk
pada 2208.C, karena pernah menemukan kasus 4 kolom tersebut yaitu 14 bulan (12 bulan 2021,
tiap kolomnya terisi 4 bulan, 4x4=16 bulan. Ini ditambah Januari dan Februari 2022)
kan sebenernya tidak mungkin
120 1 J VSEN22.K XVIII 1811 Jika rumah dari responden merukan rumah 1811.A di dalam kawasan pagar rumah. Setuju dengan intama kelas.
panggung di atas sungai. Untuk mengambilnya Karena dilihat dari kemudahan rumah
hanya perlu menimba air dari sungai di tangga mengakses air sungai tersebut.
bawahnya. Bagaimana pengisian 1811.A apakah
di luar atau di dalam kawasan pagar rumah?
121 1 A VSEN22.K XVIII Apabila saat pencacahan bangunannya sedang Diisi sesuai kondisi perumahan yg ditempati Setuju dengan jawaban intama. Sesuai dengan buku
direnovasi tp ditempati. Misalnya rumah bagian sebatas yg digunakan sehari-hari oleh ruta pedoman konsep dan definisi Halaman 241.
depan direnovasi (dibongkar) sedangkan ruta pada saat pencacahan. Dalam hal ini rumah
tinggal di bagian belakang (dapur) yg belum di bagian dapurnya saja yg dihitung yg sebatas
renovasi.Bagaimana pengisian blok perumahan? digunakan saat pencacahan.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
122 1 A VSEN22.K XVIII 1809.A Izin bertanya, utk ruta yg fasilitas BAB nya dia Ya. Ada digunakan hanya ART sendiri kalau Setuju dengan jawaban intama kelas.
atas saluran irigasi/parit dan hanya ditutupi terpal hanya digunakan sendiri oleh ruta. jenis
serta pijakan kayu apakah digolongkan punya klosetnya termasuk cemplung/cubluk dan
fasilitas BAB? tempat pembuangan akhir utk saluran
irigasi/parit masuk
kolam/sawah/sungai/danau/laut
123 1 A VSEN22.K XVIII 1811.B Jika keluarga minum pake air isi ulang atau Lama waktu mengambil air dihitung sejak Setuju dengan jawaban intama kelas
kemasan yg pesan via telepon dan diantar dia menelepon sampai air diantar ke rumah
kerumah oleh penjualnya maka bagaimana responden. Jika biasanya lamanya sampai 2
pengisian 1811.B kalau lama air diantar bisa 2 jam, maka lama waktu diisi 120 menit. Tapi
jam? jika hanya waktu itu saja kebetulan lama,
maka waktu yang dicatat adalah waktu
biasanya dia mulai memesan sampai air
diantar ke rumah.
124 1 K VSEN22.K XIX 1901 Apakah kredit yang diterima dari perorangan 1901 mencatat baik kredit bunga atau tidak, Khusus untuk kredit yang berasal dari perorangan yang
tanpa bunga dicakup di 1901? Jika iya masuk ke jika perorangan tanpa bunga dicatat di 1901 dicatat di 1901 adalah yang berbunga. Kredit
pilihan mana J (Lainnya) perorangan tanpa bunga tidak dicatat di 1901.
125 1 K VSEN22.K XVIII 1811B 1. Berapa lama waktu mengambil air minum via 1. dihitung mulai responden menelpon Setuju dengan jawaban intama kelas.
telpon (tidak langganan)? sampai air minum isi ulang ke rumah
2. Untuk kasus air isi ulang yang langganan, (Pulang pergi)
bagaimana menentukan lama waktu mengambil 2. diperkirakan berapa lama biasanya waktu
air minum tersebut? yang dibutuhkan sampai air minum ke
rumah responden (Pulang pergi)
126 1 B XXII 2211.B Jika responden menerima bantuan bedah rumah Bantuan dari Pemda yang tidak rutin Menerima Bantuan bedah rumah dari pemda masuk di
dari pemda, masuknya dimana? Namun di Akan dikonfirmasi ke tim pengolahan terkait 2211.B kode 1. Batasan maksimal akan diperbaiki di
program entri ada nilai maksimalnya, jadi Batasan nilainya berapa program entri
bagaimana? Kalo tidak salah maksimal 3 juta
127 1 E VSEN22.K XVIII 1811.A Jika sumber minum dari air galon, responden Untuk 1811A masuk kode 2, sedangkan Setuju dengan jawaban intama kelas.
dan B hanya tinggal telepon pagi kemudian siang di untuk 1811 B lama waktu dari memesan
antar langsung dibawakan ke dalam rumah, sampai datang (tidak masalah jika memang
bagaimana pengisian 1811 A dan 1811B? ada lama bahkan berjam2 jika memang
juga kasus air galon dititipkan ke depot galon kebiasaan seperti itu). untuk galon yang
saat berangkat kerja kemudian pulangnya diambil ditinggal, di konversi saja ketika mengambil
gimana menghitung 1811B? kesana secara normal dan balik lagi berapa
menit.
128 1 E VSEN22.K XVIII 1811.A Jika sumber minum dari pedagang air keliling Untuk 1811A masuk kode 2, sedangkan 1811.A berkode 2 di luar kawasan pagar rumah
dan B yang menjajakan keliling sampai ke rumah- untuk 1811 B lama waktu dari rumah ke 1811.B dihitung dari waktu tempuh responden membeli
rumah, responden menunggu saja pedagang jika tempat pedangan berhenti (misaldepan air tersebut dari rumahnya ke tempat penjual air minum
sudah lewat depan rumah tinggal beli, bagaimana rumah) pulang pergi keliling.
pengisian 1811 A dan 1811B? Penegasan pelatihan Innas Susenas Maret 2020
129 1 K VSEN22.K XX 2002 Untuk KRT yang tidak secara konsep tidak Jawaban sementara: sesuai konsep di Pada kasus bukti kepemilikan lahan yang dimiliki
masuk menjadi ART di ruta (contoh bekerja di buped adalah ART yang tinggal di ruta adalah a.n suami/istri yang bukan ART (misal karena
luar negeri) dan menjadi pemilik tanah atau lahan tersebut bekerja di LN) dan saat pencacahan KRT adalah
bagaimana pengisian 2002? apakah ini harus yg Tapi di penegasan 2020 untuk 2001M=1, pasangannya maka isian P2001M = kode 1 (memiliki
benar-benar ART di ruta tersebut? 2002=B. Akan dikonfirmasi lagi dengan tanah/lahan), kemudian untuk isian P2002 diisikan
master intama apakah hal ini masih berlaku kode B (pasangan KRT).
atau tidak
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
130 1 K VSEN22.K XX 2002 dan R2001M apakah tanah/lahan harus milik ART? Sesuai kondef harus sebagai ART Khusus untuk pasangan KRT, termasuk juga yang
2003 R2002 untuk pilihan jawaban : pasangan KRT bukan ART. Untuk Anak harus sebagai ART
dan Anak, apakah harus yang sebagai ART?
131 1 K VSEN22.K 1809C Jika pembuangan akhir tinja tidak tertutup secara Jika penutup pembuangan akhir tinja masih Sesuai dengan Buku Konsep dan Definisi Hal. 255,
permanen, misalnya hanya ditutup dengan cor bisa dibuka tutup dan tidak permanen maka yang dimaksud tangki septik (1809.C kode 1) adalah
semen yang bisa dibuka tutup. Apakah masuk ke 1819c masuk ke lubang tanah kode 4 tempat pembuangan akhir yang berupa bak
kode 1 di rincian 1809c? penampungan, biasanya terbuat dari pasangan
bata/batu atau beton di semua sisinya baik dengan
dasar semen ataupun tanpa dasar semen.

132 1 K VSEN22.K XX 2002 Jika punya rumah yang ditempati saat ini, apakah iya dianggap memiliki sertifikat hak milik merupakan salah satu jenis bukti
otomatis memiliki tanah? jika sertifikat rumah kepemilikan tanah
merupakan hak milik
133 1 A 279 VSEN22.K XXII 2201 Di buku pedoman disebutkan bahwa Jika ART Jika responden bisa menyebutkan paket Masukan akan diakomodir pada ralat buku pedoman
memiliki BPJS Ketenagakerjaan maka ART apa saja yang diikuti, maka isikan sesuai
tersebut memiliki jaminan kecelakaan kerja, paket yang diikuti. Tapi kalau tidak bisa
jaminan kematian, jaminan hari tua, dan jaminan menyebutkan, isikan ke 4 jenis jaminan
pensiun. BPJS ketenagakerjaan ada paket-paket tersebut seperti di buku pedoman. Buku
yang bisa dipilih untuk diikuti, bisa 2 jaminan, 3 pedoman akan diperbaiki/dilengkapi dengan
jaminan atau 4 jaminan, tidak selalu ikut 4 informasi terkait paket-paket jaminan yang
jaminan seperti yang disebutkan di buku bisa diikuti.
pedoman.
134 1 E VSEN22.K XVIII 1812 Rumah tangga yang pernah mengalami Contoh riil jika dalam situasi kekeringan, bencana.
kekurangan air minum selama 24 jam berturut-
turut hampir tidak pernah ditemukan, apakah ada
contoh riil kasus Ya pada 1812?
135 1 K VSEN22.K XXI 2001 Untuk orang yg sudah di PHK atau yang hidup Masuk ke kode 3 karena milik dia sendiri Setuju dengan jawaban intama kelas
sendiri tidak lagi bekerja dan sumber penghasilan
hanya dari uang tabungan 2101A masuk ke
mana?
Kalau investasi kesan nya terlalu berlebihan
karena cuma dari situ saja penghasilan dia
berasal
136 1 E VSEN22.K XIX 1901 Kredit MEKAR Masuk kemana? Kasus di Sementara masuk ke I "pinjaman online" Mohon intam kelas memperjelas informasi "MEKAR"
kabupaten, ada yg bernama KSU (Koperasi apakah nama koperasi, perusahaan fintech, dll...
Serba Usaha) Tunas Mekar dan ada juga yang
Mekar Fintech
137 1 D VSEN22.K XIX 1901 Shopeepay Later masuk kemana? Shopeepay later di 1901 masuk ke kode j.Lainnya
138 1 J VSEN22.K XX 2002 a) Ruta tidak memiliki sertifikat, bukti kepemilikan a) Dianggap memiliki tanah karena akta jual Dua kasus tersebut dianggap memiliki tanah/lahan.
tanahnya adalah akta jual beli apakah dianggap beli sudah terdaftar di notaris pejabat Bukti kepemilikan tanah/lahan tidak harus sertifikat,
memiliki tanah? pembuat akta tanah (PPAT) sesuai buku pedoman konsep dan definisi halaman
b) Ruta tidak memiliki sertifikat, bukti kepemilikan b) Dianggap tidak memiliki tanah karena 242-244 ada banyak bukti kepemilikan termasuk
tanahnya adalah kuitansi jual beli tanah apakah kuitansi hanya bukti antara dua pihak saja lainnya.
dianggap memiliki tanah?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
139 1 K VSEN22.K XXII 1010 dan Untuk ATENSI Lansia untuk merupakan program Konfirmasi ke dinsos apakah sudah masuk Pendekatan jika ada lansia di rumah tangga, didekati
2205 baru dan mencoba bertanya ke kepala dusun dan ke kab/kota atau belum karena merupakan dengan pertanyaan atau probing apakah menerima
keluran pada saat Susenas Mini belum tahu bantuan baru program Atensi yang ada di buku pedoman konsep dan
terkait program ATENSI ini. Bagaimana caranya definisi halaman 286.
untuk pertanyaan itu pendekatannya seperti apa
di lapangan?

140 1 K VSEN22.K XXII 2206 Slide hal 8. Apakah pake anggota BPJS Akan dikonfirmasi ke master intama Masukan akan diakomodir pada ralat buku pedoman
ketenagakerjaan pasti memiliki jaminan
pensiunan, hari tua, kecelakaan kerja, dan
kematian? apakah ini memang satu pake atau
peserta BPJS Keternagakerjaan bisa memilih
jaminan mana saja yg dapat diperoleh? karena di
lapangan sepertinya tidak semua dari 4 jaminan
ini diperoleh
141 1 2208 E. Di slide tuliskan semua nama komoditas lainnya. Akan dikonfirmasi ke master intama Ditulis seluruh nama komoditas lainnya. Sesuai Buku
Apakah harus semua atau yang terbanyak saja? Pedoman Konsep dan Definisi Halaman 291
Penjelasan Komoditas "lainnya". Nomor urut komoditas
sesuai dengan nomor rincian pada VSEN22.KP.
142 1 C VSEN22.K XXII 2201d Ada ART yang meninggal kemudian dilaporkan Akan dikonfirmasi ke master intama Untuk kasus pertama, ART yang meninggal kemudian
ke pemda kemudian mendapat santunan dari dilaporkan ke pemda kemudian mendapat santunan
pemerintah daerah. Apakah termasuk memiliki dari pemerintah daerah, tidak termasuk dalam
jaminan kematian? semua warga mendapatkan memiliki jaminan/asuransi kematian di 2201D.
jika melaporkan. Sedangkan untuk kasus pihak bank yang memberikan
asuransi kematian kepada nasabahnya termasuk
Kemudian apakah yang tercakup di 2201 juga memiliki jaminan/asuransi kematian.
selain yang berasal dari pemerintah atau pemda.
misalnya pihak bank yang memberikan asuransi
kematian kepada nasabahnya. apakah termasuk
memiliki jaminan kematian
143 1 K VSEN22.K XXII 2208 E. Jka di komoditas yang hanya bisa dipilih hanya di ya kode 1 Setuju dengan jawaban intama kelas
komoditas lainnya saja apakah dianggap bisa
menentukan sendiri di G?
144 1 K VSEN22.K XXII 2208 E. Total lainnya biasanya ada validasi range harga Ada tapi untuk sept 2021 lebih fokus ke pada 2208E. total lainnya ada validasi range harga
untuk sekarang apakah ada? beras dan telur. Yg lainnya tidak
ada/terbuka. Untuk 2022 akan dikonfirmasi
ke master intama
145 1 K VSEN22.K XXII 2201 Kalau responden PNS, maka jaminan sosial apa A, B, C, D ada cm E yg tidak ada Setuju dengan jawaban intama kelas
saja yg diterima di 2201?
146 1 I VSEN22.K XV 1504.C Jika bayi tidak ditimbang, tapi bidan kode 2 jika bayi tidak ditimbang, 1504.C berkode 5
memberitahukan bahwa beratnya >2,5 kg karena
terasa berat, apakah dicatat berkode 2 atau 5?

147 1 I VSEN22.K XX 2002 Tanah warisan (sudah menjadi milik KRT) tetapi Ya, dianggap memiliki. (Penjelasan ada di pertanyaan
suratnya masih atas nama orang tuanya yang sebelumnya)
sudah meninggal, apakah KRT termasuk
memiliki tanah (P.2002=A)? Tidak ada surat bukti
lainnya
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
148 1 K VSEN22.K XXII 2209 pilihan 2209 untuk A dan B tidak yakin bisa Menggunakan pendekatan A diambil di Setuju dengan jawaban intama kelas
responden membedakan yg penting diterima dan kantor pos kalau B biasanya langsung
besarannya hamper sm. Bagaimana cara dibagikan di desa
menanyakan ke responden?
149 1 I VSEN22.K XX 2002 Apakah ART lainnya termasuk juga milik Termasuk, karena sesuai kodef termasuk Setuju dengan jawaban intama kelas
Pembantu yang merupakan anggota Ruta sebagai ART
majikannya?
150 1 I VSEN22.K XXI 2101.A Seseorang menerima pensiun dan kiriman uang Kode 4, karena uang pensiun yang dipakai Kode 4, Setuju dengan jawaban intama kelas
dari anaknya. Kiriman dari anaknya lebih besar untuk kebutuhan.
besarannya daripada uang pensiun, tapi uang
dari anak ditabung, uang pensiun dipakai untuk
kebutuhan sehari-hari. Apakah dicatat kode 2
atau 4?
151 1 K VSEN22.K XIX 1901 Pinjaman online apakah mencakup semua atau Semuanya tidak ada batasan mempunyai Setuju dengan jawaban intama kelas
hanya yg mendapatkan ijin dari OJK? ijin resmi dari OJK
152 1 B VSEN22.KP Pempek frozen masuk dimana? Jika bisa langsung dikonsumsi masuk "kue Pempek Ikan Frozen yang dikonsumsi selama
basah", namun jika masih frozen maka seminggu terakhir dicatat pada rincian ikan diawetkan
masuk “ikan yang diawetkan” (namun akan lainnya (Nomor rincian 51)
dikonfirmasi ke amster intama)
153 1 C VSEN22.K XXII 2205 Perbedaan program ATENSI Lansia dan PKH Akan dikonfirmasi ke master intama Program Atensi Lansia Berbeda dengan PKH. Untuk
untuk lansia. Cara identifikasi di lapangannya identifikasi di lapangan, untuk Program PKH
bagaimana? Apakah atensi lansia bagian dari bantuannya berupa uang, sedangkan atensi lansia bisa
pkh? berupa bantuan pendampingan/asistensi/rehabilitasi,
terapi, dll, dan jika bantuan dalam bentuk uang
biasanya diperlukan asesment terlebih dahulu.
154 1 I VSEN22.K XIX 1901 P.1901.D: Apakah Koperasi yang dimaksud Tidak harus berbadan hukum. Setuju dengan jawaban intama kelas
harus memiliki badan hukum?
155 1 B VSEN22.KP Buruh tani yang mendapat snack dan makanan Dimasukkan ke “kolom 5=pembelian” Setuju dengan jawaban intama kelas
berat saat bekerja, masuk ke pembelian atau karena merupakan bagian dari upah gaji
pemberian? berupa barang/jasa
156 1 B VSEN22.Kp kalau disini banyaknya pentol, yang pentol rebus Masuk “183 makanan jadi lainnya”, Pentol dimasukkan dimasukkan ke kode 180 (Daging
sama goreng biasanya penyajiannya berbeda. satuannya pilih yang kuantitasnya terbanyak olahan), satuan 1 potong dianggap 1 pentol.
kalau goreng itu per tusuk, kalau yang direbus itu dari keseluruhan komoditas di makanan jadi
bijian. bagaimana yaa untuk porsinya kalau tersebut
seperti itu? :")
157 1 K VSEN22.K XXII Dapat Sembako saat ikut Vaksin itu termasuk termasuk bantuan tidak rutin Tidak termasuk bantuan
bantuan atau tidak ya?
158 1 K VSEN22.K XXII 2211 Anak yang bukan ART yang kuliah di kota lain tercatat di 2211 Tidak tercatat di 2211
ada menerima bantuan beasiswa dari Bupati ,
apakah tercatat menerima bantuan di 2211?
159 1 B VSEN22.KP Pempek frozen, dimsum frozen, cireng frozen Masuk ke bahan makanan, rinciannya Pempek Ikan Frozen masuk Rincian 51. Dimsum
begitu masuk dimana mgkin yg perlu di seragamkan. Akan Frozen masuk rincian 62, Cireng masuk Rincian
dikonfirmasi ke master intama 158.Kainnya (Bahan Makanan Lainnya)
160 1 K VSEN22.KP IV.1 ongkos kirim belanja online masuk ke rincian ongkir di 274, buku 4 halaman 356 Setuju dengan jawaban intama kelas
berapa?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
161 1 K VSEN22.KP IV.1 Untuk konsumsi makanan yg pembeliannya di 1. Jika habis 1 pack di KP rincian 180 Pembelian beli 1 gratis 1 termasuk dalam
toko dan ada program beli 1 gratis 1. Misalkan dicatat 40.000 diskon/program promosi toko. Pencatatan harga adalah
sosis seharga 40 rb, beli 1 pack gratis 1 pack 2. Jika habis 2 pack di KP rincian 180 sesuai dengan harga yang dibayarkan saat pembelian.
(@500 gram). dicatat 80.000 dan di blok V ditatat utk kasus tersebut jika habis 1 pack maka rincian 180
1. Jika seminggu terakhir ruta hanya penerimaan 40.000 dicatat 20.000; sedangkan jika habis 2 pack di rincian
mengkonsumsi hanya 1 pack, berapa nilai rupiah 180 dicatat 40.000.
yang dicatatkan?
2. Jika seminggu terakhir ruta mengkonsumsi 2
pack?, berapa nilai rupiah yang dicatatkan?
162 1 K VSEN22.KP XIX 1901 Jika responden mengkredit barang misal sepeda masuk lainnya Isian 1901, sesuai dengan pihak pertama. Jika pihak
motor tanpa melalui leasing (pihak ke dua) pertama adalah dealer motor/toko maka dicatat pada
langsung dari pihak pertama untuk 1901 masuk 1901.J.Lainnya.
mana?
163 1 B VSEN22.KP Untuk penggunaan garam yang digunakan untuk Tidak masuk ke blok VI.I, karena yang untuk kuantitas garam tidak dimasukkan ke Blok IV.1
mematikan ikan lele sblum di olah (jumlahnya masuk blok IV.I adalah makanan yang karena tidak dikonsumsi. Namun Pengeluaran untuk
lumayan banyak dan bukan untuk di konsumsi), benar-benar di konsumsi oleh ART. pembelian garam yang digunakan untuk kasus tersebut
apakah masuk ke blok IV.I (konsumsi makanan)? Pilihannya bisa masuk ke salah satu rincian dicatat pada rincian 247. pengeluaran Barang lainnya,
karena volumenya akan besar sekali kl utk di blok IV.2 atau bisa masuk ke biaya dan dicatat pengeluaran sebulan. Dengan Catatan, jika
konsumsi produksi (blok V.C kolom 3). Akan di Garam digunakan untuk usaha rumah tangga tidak
konfirmasi ke master intama dicatat di Blok IV.2, namun pengeluarannya dicatat di
Blok V.C Kolom 3 sebagai biaya produksi.

164 1 E VSEN22.K XXII 2201 pada slide perlindungan sosial tertulis jika ART Untuk PPPK berdasarkan UUSJSN Untuk PPPK peserta BPJS Ketenagakerjaan tidak
memiliki BPJS ketenagakerjaan maka ART medapatkan jaminan kecelakaan kerja, mendapatkan jaminan pensiun
tersebut memilliki Jaminan Kecelakaan kerja, jaminan kematian dan jaminan hari tua.
jaminan kematian, jaminan pensiun dan hari tua. untuk apakah yang terdapfar di BPJS
Untuk PPPK kan ikut peserta BPJS ketenagakerjaan mendapatkan jaminan
Ketenagakerjaan apakah mendaatkan jaminan pensiun mengingat PPPK terdaftar sebagai
pensiun? PPPK dapat jaminan sosial apa saja peserta nanti ditanyakan ke master intama
165 1 K VSEN22.KP V.C Slide KP hal 67 "pendapatan bukan usaha rumah Akan diperbaiki Perbaikan Slide Bahan Ajar. Pebaikan menjadi: "Blok
Rincian 2 tangga (Blok V.C Rincian 2 Kolom 5)." padahal di V.C. Rincian 2 Kolom 2"
pendapatan bukan usaha rumah tangga Blok V.C
Rincian 2 cuma ada 4 Kolom.
166 1 K VSEN22.KP Untuk pembelian online, ongkos kirim masuk ke transport rincian 274 Setuju dengan jawaban intama kelas
dimasukkan ke mana?
167 1 A VSEN22.K XXII 2201A pesangon pemutusan hubungan kerja Sama halnya dengan jaminan sosial yang Setuju dengan jawaban intama kelas
(PHK) apakah harus sudah menerima uang atau lainnya, tidak harus sudah menerima uang.
belum? Jika responden mengaku memiliki jaminan
pesangon PHK maka dianggap
memiliki/menerima
168 1 H VSEN22.P Pengalaman updating sakernas ada beberapa Akan dikonfirmasi ke metodologi Akan ditanyakan ke Bigram
Blok Sensus yang prelistnya kosong isiannya.
Kemarin petugas akhirnya diminta melisting
padahal anggaran yg tersedia pemutakhiran.
Apakah BS susenas akan seperti lagi?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
169 1 D VSEN22.K XXII 2208 G Apakah di kategorikan responden dapat Iya Termasuk Responden dapat Setuju dengan jawaban intama kelas
menentukan sendiri jenis dan kuantitas menentukan jenis dan kuantitas komoditas
komoditas yang dibeli jika Pemilik E warong
sehari sebelumnya menyampaikan terlebih
dahulu, barang komoditas bantuan pangan apa
yang akan dibeli ke responden besoknya?
170 1 D VSEN22.K XXII 2201 Pada buku pedoman penjelasan BPJS Ikuti Kondisi Lapangan jika hanya Setuju dengan jawaban intama kelas
Ketenegakerjaan meliputi jaminan kecelakaan kecelakaan kerja dan kematian saja yang di
kerja, kematian, hari tua dan pensiun. Namun tanggung BPJS Ketenagakerjaan
dilapangan di temukan hanya meliputi jaminan
kecelakaan dan kematian? Apakah disesuaikan
dengan buku pedoman atau mengikuti kondisi
lapangan
171 1 D VSEN22.K XXII 2210 Usaha mikro kondisi kapan ya apakah kondisi Terpenuhi salah satu syarat yang dijelaskan Pertanyaan 2210.A. merujuk pada kondisi saat
normal atau kondisi sekarang. Untuk persyaratan pada buku pedoman hal 302, sdah pencacahan. salah satu syarat usaha mikro terpenuhi
slah satu sja memenuhi masuk ya. Misal usaha termasuk usaha mikro. Gunakan kondisi maka dianggap sebagai memiliki usaha mikro.
penyewaan tenda dan pelaminan nilai kekayaan umum atau biasanya Penjualan tahunan yang dimaksud yaitu omset
bersiht di atas 50jt, pendapatan normal sebelum penjualan/penjualan bruto.
covid di atas 300 jt, karena covid tidak samapai
missal hanya 50jt setahun. Masuk usaha mikro
atau tidak. Kekayaan bersih disini yang dihitung
kekayaan usaha saja atau seperti apa. Penjualan
tahunan yang dihitung bruto netto atau seperti
apa?

172 1 I VSEN22.KP IV.1 Konsumsi jahe dan kunyit yang dikonsumi untuk Masuk sementara dalam bumbu-bumbuan Konsumsi jahe dan kunyit untuk minuman tetap dicatat
minuman apakah masuk bumbu-bumbuan atau pada rincian bumbu-bumbuan (rincian 144 dan 145).
bahan minum? bagaimana jika kemudian untuk pencatatannya jika lebih dari 1kg, pada
bagaimana jika konsumsinya itu mencapai 1 kg kuesioner dicatat kuantitas maksimal digit. untuk
(lbih dari 999, 3 digit yang diberikan) konsumsi dan pengeluaran sesuai kondisi lapangan
dicatat pada Blok Catatan.
173 1 C VSEN22.KP IV.1 susu kedelai kemasan buatan usaha rumah Masuk kategori 188 (makanan dan Setuju dengan jawaban intama kelas. Masuk kategori
tangga masuk ke kategori susu cair pabrik (70) minuman jadi) karena tidak ada kaitannya 188. (minuman jadi)
atau makanan dan minuman jadi (188)? dengan telur dan susu
174 1 K VSEN22.KP Rincian 315 Jika di daerah tertentu berbeda beda Akan dikonfirmasi ke master intama Perbedaan biaya adat tidak menyebabkan RSE tinggi
biaya adat untuk pernikahan, ada yang 20jt, dan
ada juga yang 80jt. karena perbedaannya sangat
jauh, apakah mengakibatkan RSE nya tinggi?
apakah isian ini diisikan ke pengeluaran transfer ?

175 1 A VSEN22.KP IV.1 Untuk kunyit bubuk masuk ke rincian utk kunyit bubuk dan bawang putih bubuk Setuju dengan jawaban intama kelas
kunyitkah?bagaimana utk merica bubuk, masuk ke bumbu dapur lainnya, sama
ketumbar bubuk, bawang putih bubuk?apakah seperti bubuk cabai. karena bawang putih
dimasukkan ke rincian sesuai atau dimasukkan dan kunyit dalam bentuk asli dan bubuk
ke bumbu dapur lainnya? berbeda beratnya. sementara utk merica
dan ketumbar bubuk masukkan ke rincian
yg sesuai yaitu rincian merica dan ketumbar
karena mau merica/ketumbar dlm bentuk
butiran atau bubuk sama beratnya.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
176 1 A VSEN22.KP IV.1 VCO (Virgin Coconut Oil) masuk ke minyak ya masuk ke minyak lainnya minyak VCO utk masakan masukkan ke minyak dan
kelapa atau minyak lainnya? kelapa lainnya sedangkan jika utk pemelihatraan
kesehatan masukkan ke 264. biaya pemeliharaan
kesehatan
177 1 A VSEN22.KP IV.1 untuk jahe yg dikonsumsi utk obat, minyak zaitun untuk jahe yg dibeli dan kemudian diminum Setuju dengan jawaban intama kelas.
atau minyak VCO utk obat dimasukkan ke mana? utk obat masukkan ke rincian untuk jahe yg dibeli dan kemudian diminum utk obat
jahe,sementara kalo beli minuman jahe masukkan ke rincian jahe,sementara kalo beli
kemasan masukkan ke biaya pemeliharaan minuman jahe kemasan masukkan ke biaya
kesehatan. Minyak zaitun dan minyak VCO pemeliharaan kesehatan. Minyak zaitun dan minyak
utk masakan masukkan ke minyak dan VCO utk masakan masukkan ke minyak dan kelapa
kelapa lainnya sedangkan jika utk lainnya sedangkan jika utk pemelihatraan kesehatan
pemelihatraan kesehatan masukkan ke 264. masukkan ke 264. biaya pemeliharaan kesehatan
biaya pemeliharaan kesehatan
178 1 I VSEN22.KP IV Perlengkapan (onderdil) untuk rokok elektrik ada Perlengkapan untuk rokok elektrik dicatat pada rincian
bagian yang tahan lama dan ada bagian yang 306
perlu diganti, dicatat pada rincian berapa?
179 1 E VSEN22.KP IV.1 Untuk frozen food yang sedang marak sekarang Untuk cireng, risol, pastel dll frozen yang Pempek Ikan Frozen masuk Rincian 51. Dimsum
ini, seperti cireng frozen, risol frozen, pastel baru bisa dikonsumsi jika melalui proses Frozen masuk rincian 62, Cireng masuk Rincian
frozen, apakah dicatat sebagai gorengan di 165? digoreng.dimasak dulu maka tidak termasuk 158.Lainnya (Bahan Makanan Lainnya). Risol, pastel
makanan jadi. Dicatatnya di bahan makanan frozen dll dicatat pada rincian 158.
lainnya di 158
180 1 J VSEN22.KP IV.1 190 Contoh di buku pedoman Es Jeruk dicatatkan di es teh dicatatkan di 188. Secara level COICOP class/subclass, Rincian 188 dan
190. Jika Es Teh apakah dicatatkan di 188 atau 190 menunjukkan jasa restoran, kafe, dan sejenisnya
di 190? seharusnya es jeruk juga dicatatk di 188, dilihat dari 5 digit pertama yaitu 11111. Merujuk ke
karena yang dicatatkan di 190 adalah es Klasifikasi Baku Pengeluaran/Konsumsi Rumah
Bagaimana pencatatan untuk Es Marimas yang yang semacam es campur, es teler, dsb. Tangga Indonesia (KBPRTI) 2003 yaitu:
dibeli jadi di warung? Apakah dicatat di 190 juga? untuk es yang sederhana seperti air jeruk Rincian 190 atau kode konsumsi 8 digit 11111051 Es
yang diberi es, seharusnya dicatat di 188. campur;
Begitu juga dengan Es Marimas. Rincian 188 atau kode konsumsi 8 digit 11111052 Kopi
Manis; 11111053 Kopi susu; 11111054 Teh; 11111055
(Apakah ada perbaikan contoh Buku 4 Teh manis; 11111056 Teh Telur; 11111057 Minuman
halaman 340? Mohon konfirmasi Master Coklat. 190 Itu
Intama) es campur, es Doger, es teler dll yg isinya nggak hanya
air saja.

188: termasuk es teh, es kopi dll.


181 1 VSEN22.KP IV.1 261 dan Untuk Vaksin Covid-19 secara gratis apakah Penegasan untuk Vaksin Covid-19
261.a perlu diimputasi? Hingga saat ini belum ada peraturan mengenai vaksin
covid-19 yang berbayar sehingga seluruh penduduk
menerima vaksin covid-19 secara gratis. Oleh karena
itu, biaya vaksin covid-19 tidak perlu diimputasi
182 1 K VSEN22.K XXII 2208 apakah harga komoditas per satuan untuk yang Seharusnya sama antara harga di BPNT Setuju dengan jawaban intama kelas
dibeli pada BPNT ini tidak boleh berbeda dengan dan di KP, karena dicatat sama dengan
harga komoditas yang berlaku di modul KP? harga pasar
karena seingat saya tahun lalu untuk pengolahan
tidak bisa berbeda
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
183 1 K VSEN22.KP Untuk konsumsi makanan yg pembeliannya di akan dikonfirmasi kembali ke master intama eror RH bisa nonfatal eror, dan bisa clean kondisi
toko dan ada program beli 1 gratis 1. Misalkan lapangan. disediakan juga permintaan update daftar
sosis seharga 40 rb, beli 1 pack gratis 1 pack RH.
(@500 gram). Jika seminggu terakhir ruta hanya
mengkonsumsi hanya 1 pack, berapa nilai rupiah
yang dicatatkan?
Pembelian beli 1 gratis 1 termasuk dalam
diskon/program promosi toko. Pencatatan harga
adalah sesuai dengan harga yang dibayarkan
saat pembelian. utk kasus tersebut jika habis 1
pack maka rincian 180 dicatat 20.000. Jika
makanan jadi dicatat tidak sesuai harga pasar,
apakah tidak menyebabkan harganya dibawah
RH dan saat validasi akan error?
184 1 E VSEN22.KP Saran: akan disampaikan ke intama Baik, saran dipertimbangkan
Untuk periode susenas berikutnya agar tulisan
masker sekali pakai/handsanitizer/masker kain
langsung dimasukkan ke detil rincian yang
bersesuaian karena sangat kemungkinan besar
ada isian, agar petugas ingat dan tidak terlewat
185 1 A VSEN22.KP IV.2 262 Di Sumatera Barat, jika penduduk terkonfirmasi Utk kasus ini bagi responden PNS yg Setuju dengan jawaban intama kelas
positif Covid, biaya tes PCR gratis dari menerima tes PCR gratis dari pemda
pemerintah daerah. Kalau PNS dapet PCR gratis setempat, maka masuk ke 262 dan nilai yg
dari puskesmas karena sakit bukan karena sama dimasukkan ke blok V.E rincian 1.b
sedang ada tes di kantor, nilai tes PCR apakah kolom 3. transfer dari pemerintah
tetap dianggap sbg upah/gaji berupa barang atau
penerimaan transfer dari pemerintah?
186 1 A VSEN22.KP IV.2 261 dan Kalau vaksin covid-19 di luar negeri bayar sendiri Untuk responden yang vaksin covid-19 di Untuk yang dapet vaksin di luar negeri, tidak dicatat.
261.a apakah dicatat di rincian 261 dan 261.a? luar negeri dan membayar sendiri, maka
pengeluarannya dibayar di 261 dan 261.a
187 1 A VSEN22.K XXII 2208.E. Untuk pembelian bantuan pangan Lainnya lebih Sementara ikuti buku pedoman dan slide. Karena space pada rincian komoditi terbatas dapat
LAINNYA dari 1 (satu) diminta menuliskan semua Untuk selanjutnya akan dikonfirmasi ke dilanjutkan pada blok catatan.
komoditas lainnya yg dibeli. Di susenas master intama
sebelumnya yg ditulis kalau gak salah hanya nilai
terbanyak saja. Sementara space yg tersedia di
kuesioner sedikit. Apakah memang harus
dituliskan semuanya mengingat bisa saja
komoditas yg dibeli Lainnya itu lebih dari 3
(tiga).tks
188 2 D VSEN22.K V 501 Jika responden mempunyai kartu nikah (fisik atau Karena yang ditanyakan adalah buku/akta Memiliki kartu nikah (fisik atau digital) termasuk
digital) apakah termasuk mempunyai buku/akta nikah maka sementara dianggap tidak mempunyai buku/akta nikah.
nikah? masuk. Untuk selanjutnya dikonfirmasi ke
master intama.
189 2 C VSEN22.K V 502 Untuk rumah tangga yang terdiri dari 1 suami dan Jawaban sementara: dianggap ada 2 Ya setuju dengan jawaban intama dianggap ada 2
2 istri, dianggap 1 keluarga atau 2 keluarga? keluarga, untuk isian di rincian P.502, KRT keluarga.
dan istri pertama kode 1, sedangkan istri
kedua kode 2
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
190 2 C VSEN22.K IV 409 Pada bahan ajar dan buped Susenas Maret 2022 Mengikuti ralat buku pedoman MSBP 2021
hal 59. terkait perhitungan umur perkawinan
pertama pada perempuan yang hamil di luar
nikah. tertulis ".....dikurangi umur anak di tambah
8 bulan"

Pada daftar ralat buku pedoman yang diunduh


dari elearning gelombang 2 (daftar ralat buku
pedoman Susenas MSBP 2021), terdapat ralat
pada nomor 3 (untuk rincian P.409), ralat
tersebut menjadi "dikurangi umur anak pertama
dan dikurangi umur mengandung (9 bulan)

apakah ralat tersebut masih relevan dan


digunakan sama pada Susenas Maret 2022?
191 2 I Buku 4. VSEN22.K VI 606 Bahan ajar halaman 7 tertulis "Kode 608: Jenis Koreksi untuk bahan ajar seharusnya "Kode Bahan ajar akan diperbaiki
Kondef, Pra Sekolah", pertanyaan mengenai pendidikan 606: Jenis Pra Sekolah"
hal. 75 pra sekolah di kuesioner terdapat pada P606
192 2 A Buku 4. VSEN22.K VI 611 Terkait dengan penegasan nomor.17, Di Kota Mengacu kepada penegasan no. 17, tetap Setuju dengan jawaban intama kelas
Kondef, Bekasi ada ditemukan sebuah pesantren swasta dianggap negeri
hal. 75 yang hanya menyelenggarakan program tahfidz,
kemudian untuk memperoleh ijazah umum,
mereka mengikutkan siswanya pada program
Paket B dan C, maka apabila siswa dari
pesantren tersebut menjadi responden, apakah
tetap dianggap bersekolah di sekolah negeri
(karena ikut paket B atau C)? padahal sekolah
pesantrennya swasta?
193 2 C VSEN22.K VI 617 Yang ikut bidik misi itu termasuk sebagai PIP PIP merupakan penyempurnaan dari bidik Setuju dengan jawaban intama kelas
kuliah juga kah? misi (konfirmasi master intama)
194 2 C VSEN22.K VI 616-617 Jika tidak punya KIP, apakah bisa menerima PIP? Bisa, sesuai kondisi lapangan. Jangan lupa Setuju dengan jawaban intama kelas
tuliskan di catatan
195 2 D VSEN22.K VII 701 Tabungan emas di pegadaian dan tabungan di Tabungan emas di pegadaian dianggap Tabungan emas di pegadaian dan koperasi tidak
koperasi tidak berbadan hukum (misal koperas mempunyai rekening tabungan. berbadan hukum termasuk memiliki rekening
BPS) apakah termasuk memiliki rekening Untuk simpanan di koperasi tidak berbadan tabungan, karena memiliki akses ke layanan keuangan.
tabungan? hukum akan dikonfirmasi ke master intama Yang perlu dipastikan kepada responden adalah betul
koperasi atau perkumpulan masyarakat saja.
196 2 G 616-618 Bagaimana pencatatan PIP yang diberikan dalam dikonversikan dalam bentuk uang Harus dipastikan bahwa barang yang diterima adalah
bentuk barang? dari bantuan PIP, dan jika memang dari PIP maka nilai
bantuannya dikonversikan dalam bentuk uang
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
197 2 D VSEN22.K IV 402 Anaknya responden, menyewa Kamar Kos, Tidak termasuk ART, karena secara Tidak termasuk ART. Konsep yang digunakan adalah
namun dalam seminggu, kondisinya: (1) 4 hari dikonsep, Hanya KRT yang dianggap ART konsep Susenas di mana yang dicatat sebagai ART
rumah dan 3 hari di kos, atau (2) 3 hari di rumah
jika pulang secara periodik (kurang dari 1 hanya yang menetap minimal 1 tahun, atau kurang dari
dan 4 hari kos. Apakah Anak Responden tahun? Namun mengingat kondisi pandemi 1 tahun tapi berniat menetap.
tersebut termasuk ART? yang menyebabkan pembelajaran blended
learning, yakni kombinasi pembelajaran
daring dan luring. Kondisi ini, menimbulkan
keraguan intama dan meminta masukan
dari para Master Intama.
198 2 B VSEN22.K VIII 809 Jika responden menggunakan internet untuk Di indomaret menggunakan media PC (809 809 diisi A. PC/Desktop, sedangkan R807 tidak
membayar tiket atau shoppee di indomaret, maka PC/desktop dilingkari), kemudian di 807 otomatis terisi PC/Desktop. 807 harus yang
apakah benar 809 diisi A. PC/Desktop, kemudian juga pernah menggunakan PC. bersangkutan yang mengoperasikan PC
kembali ke 807 berarti PC/Desktop harus
dilingkari juga?
199 2 F VSEN22.K VII 705 Untuk art yang punya 2 majikan tetap namun Salah satu pekerjaannya sebagai pekerjaan Setuju dengan jawaban intama kelas. Penetapan
pekerjaannya sama apakah termasuk ke dalam 1 utama dan pekerjaan lainnya sebagai pekerjaan utama ditentukan dari pekerjaan yang
pekerjaan atau 1 pekerjaan Utama dan 1 pekerjaan tambahan memiliki waktu terbanyak atau penghasilan terbesar
pekerjaan tambahan? (walaupun lapangan usaha/bidang pekerjaannya sama)
200 2 C VSEN22.K VIII 811 Jika jual beli saham/forex/crypto berarti Masuk kode L. Lainnya setuju
pembelian dan penjualan diisi semua?

201 2 E VSEN22.K VIII 812 Jika terdapat peserta Prakerja yang mengambil Termasuk pernah belajar TIK. Peserta prakerja yang mengambil kursus TIK diianggap
kursus dengan tema TIK. Apakah dikategorikan belajar TIK jika kursus memiliki kurikulum/sertifikat.
pernah belajar TIK? Apakah webinar dengan Berdasarkan penegasan gelombang 1,
tema TIK misalnya CANVA, masuk dalam 916? untuk yang webbinar tidak dianggap pernah Mengikuti webinar tidak termasuk belajar TIK.
belajar TIK.

Untuk kasus prakerja tersebut dianggap


pernah belajar TIK.

menunggu penegasan master intama.


202 2 E VSEN22.K VIII 811 811K konten digital. yang berupa teks dan foto Jika teks atau foto itu diunggah di status setuju
yang di upload ke WA/FB termasuk juga? WA/wall facebook dibuat sendiri maka
termasuk pembuatan konten digital.
Termasuk juga foto/ teks yang dishare via
chatting wa dan facebook, asalkan hasil
buatan sendiri.
203 2 G VSEN22.K VIII 810 Pembantu rumah tangga yang menginap dirumah masuk ke rumah sendiri karena di catat di rumah tangga tsb, maka akses
majikan, jika mengakses internet di rumah internetnya di rumah sendiri
tersebut, masuknya kodea apa?
204 2 E VSEN22.K VIII 811 Jika mengirim email atau kegiatan lain yang Iya, dicatatkan sesuai opsi maisng-masing, setuju
berkaitan dengan pekerjaan saat WFH, cukup misalkan mengirim email maka dilingkari
dicatatakan di opsi I saja. Jika pekerja tersebut opsi C
mengirim email dan kegiatan lain saat WFO,
berarti dicatatkan sesuai opsi masing-masing?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
205 2 J VSEN22.K VIII 811 a. Batasan upload foto/video yang masuk pada a. upload foto/video buatan sendiri masuk Jika tidak pernah upload di medsos maka hanya
kategori media sosial dan pembuatan konten ke konten digital. menggunakan untuk medos, tapi jika ada konten yg
digital apa ya? apakah harus ada proses editing b. pembuatan konten digital untuk kantor dipuload maka menggunakan medsos dan konten
dll pada pilihan pembuatan konten digital? tetap dianggap membuat konten digital. digital
b. Pembuatan konten digital dalam rangka c. upload video tiktok masuk konten digital.
pekerjaan kantor apakah tetap dianggap sebagai (Mohon penjelasan master intama terkait
pembuatan konten digital?. batasan antara media sosial, dan
c. Untuk membuat video tiktok, di upload, apakah pembuatan konten digital, apakah harus ada
termasuk pembuatan konten digital atau media proses editing dll dalam pembuatan konten,
sosial? atau apakah upload foto/video aktifitas
sehari2 tanpa editing dll masuk dalam
pembuatan konten digital)
206 2 F VSEN22.K VIII 811 kalo liat tutorial di internet masuk pembelajaran Masuk ke dalam pembelajaran online setuju
online? contohnya tutorial masak
207 2 B VSEN22.K VIII 801 Anak yang dibantu ibunya dalam mengumpulkan Pending tidak, buku 4 hal 124
tugas via wa, sementara yang melakukan
komunikasi wa adalah ibunya. Apakah anak
tersebut dianggap menggunakan telpon seluler
untuk komunikasi?
208 2 B VSEN22.K IX 903 Untuk KRT yang bekerja di luar daerah dan 1. 1 x bepergian 1. KRT tidak dianggap melakukan bepergian karena
pulang kerumah tangga seminggu sekali. Apabila 2. bepergian yang dihitung dari tempat bepergiannnya dianggap rutin (4 kali sebulan)
dalam periode di rumah tangganya dia kesehariannya, rumah tempat tinggal 2. setuju dengan Intama Kelas
melakukan bepergian lagi, dan saat pencacahan rumahtangganya bukan lingkungan
sudah kembali ke kost(tempat bekerja). keseharian saat ini.
1. Berapa kali KRT dihitung melakukan
bepergian?
2. Apakah bepergian bukan dari lingkungan
keseharian dan kembali ke bukan ke lingkungan
keseharian juga dihitung bepergian?
209 2 J VSEN22.K IX 916 a)Bantuan hukum yang dimasud di rincian 916 a) Sesuai buku pedoman hanya untuk yang Setuju dengan jawaban intama
apakah bantuan hukum yang cuma cuma? cuma-cuma

b)Jika pengacara tidak berbayar apakah b) Termasuk bantuan hukum karena cuma-
termasuk bantuan hukum? cuma
210 2 C VSEN22.K VIII 810 Untuk masyarakat yg mengakses Internet desa. Ya dicatat di tempat umum setuju di tempat umum
Biasanya masyarakat nongkrong di halaman
sekitaran kantor desa. Apakah dicatat
mengakses dari tempat umum (karna masih di
area kantor desa) atau keadaan bergerak (karna
bukan di dalam ruangan kantor desanya)?

211 2 E VSEN22.K IX 904 Jika KRT yang pulang 1 tahun sekali, di rincian Tetap dianggap bepergian, karena dianggap Setuju dengan Intama kelas, 901 berkode 1, untuk
901 berarti kode 1, lalu tujuan di rincian 904 diisi tidak rutin, 901 berkode 1. isian 904 disesuaikan tujuan utama responden yang
kode 7? menyebabkan terjadinya perjalanan tersebut
untuk 904, kodisinya dilihat dari kepergian
KRT ke tempat bekerjanya, sehingga
berkode 2 (profesi)
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
212 2 A VSEN22.K IX 901 Penjelasan di bahan ajar slide 38 "Bepergian Dikatakan rutin jika minimal 4 kali dalam sebulan, jika
rutin yang tidak dalam cakupan pengertian kurang dari 4 kali dalam sebulan (responden bepergian
bepergian di atas adalah bepergian ke hanya sekali dalam satu bulan), dianggap bukan rutin
tempat/tujuan utama dengan frekuensi paling
sedikit 4 (empat) kali dalam 1 (satu) bulan".
Berarti apabila responden bepergian hanya sekali
dalam satu bulan termasuk bepergian rutin
karena kurang dari 4 kali?
213 2 F catcalling masuk kejahatan seksual bukan? Jika responden merasa terganggu maka Setuju dengan jawaban intama. Catcalling termasuk
termasuk pelecehan seksual. pelecehan seksual, jika responden merasa terganggu.
214 2 D VSEN22.K IX 901 KSK ke pasar untuk survei, misal 2-3 kali Tidak termasuk bepergian karena Setuju dengan Intama kelas, walaupun hanya 2-3 kali
kunjungan dalam sebulan. Apakah termasuk pelaksanaan survei merupakan tugas rutin sebulan, hal tersebut merupakan pekerjaan rutin
bepergian? KSK yang dilakukan, meskipun dilakukan
hanya 2-3 kali dalam sebulan.
215 2 H VSEN22.K IX 901 izin bertanya, untuk r901, Batasan 3 jam di a. Jika planning awal adalah mengunjungi a. Jika lama bepergian kumulatif lebih dari 3 jam,
tempat tujuan itu sebatas lokasi bangunan atau rumah saudara dan di tengah jalan tiba-tiba maka dianggap melakukan bepergian tidak hanya
berpatokan pada planning awal saja
boleh sampai wilayah kabupaten/kota? misal ke ingin mengunjungi tempat wisata (tidak
b. Dianggap melakukan bepergian karena lama
ibukota provinsi untuk mampir ke rumah direncanakan). Jika di rumah saudara bepergian kumulatif lebih dari 3 jam
saudara dan ke pantai yang masing2 kurang dari kurang dari 3 jam dan di tempat wisata c. Dianggap melakukan bepergian karena lama
3 jam, tapi di ibukota provinsi tsb lebih dari 3 tidak cukup 3 jam maka tidak dihitung bepergian kumulatif lebih dari 3 jam
jam. apakah tetap dianggap berpergian? bepergian karena pergi ke tempat wisata
tidak direncanakan dari awal.
b. Dari awal memang mau pergi ke rumah
saudara dan ke tempat wisata maka
lamanya di dua tempat tujuan
dikumulatifkan (tidak termasuk lama
perjalanan) kalau cukup 3 jam di tempat
tujuan maka dianggap 1 kali bepergian.
c. Jika planning awal adalah mengunjungi
rumah saudara (di rumah saudara hanya 1
jam) dan di tengah jalan tiba-tiba ingin
mengunjungi tempat wisata (di tempat
wisata selama 3 jam) maka dihitung 1 kali
bepergian

216 2 A Buped 4 VSEN22.K IX 906 Apakah percobaan pencurian dicatat dalam Tidak dicatat karena masih dalam tahap Korban kejahatan adalah seseorang yang diri atau
hal 143 R906? Pencuri ketahuan oleh responden percobaan, dan disebut pencurian disini jika harta bendanya selama setahun terakhir mengalami
sebelum sempat mengambil barang/mencuri ada barang yang sudah diambil (sesuai atau terkena tidak kejahatan atau usaha/percobaan
dengan konsep pencurian di buped 4 hal tindak kejahatan (Buku Kondef Halaman 142)
143)
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
217 2 D VSEN22.K VIII 810 Batasan tempat bekerja /kantor adalah yg Untuk sementara jawabanny tempat bekerja [Sama dengan Permasalahan No 80 Gelombang 1]
terdapat bangunan fisiknya. Jika bekerja di karena ada rumah di kebun. yaitu: Dicatat di Dalam Kondisi Bergerak. Tempat
sawah/kebun yg ada rumah/saung di kebun bekerja syaratnya harus ada bangunan fisiknya, petani
apakah dianggap menggunakan internet di bekerja di sawah maka tempat bekerjanya adalah di
tempat bekerja? sawah yang tidak ada bangunan fisiknya (bukan
gubuknya/saungnya). Analog dengan nelayan dan
orang bekerja di kebun dicatat dalam kondisi bergerak.
218 2 D VSEN22.K VIII 811 Untuk selebgram yg melakukan endorse barang Ya. penjualan barang/jasa tetap dilingkari Untuk selebgram yang melakukan endorse barang dan
di r 811 mana saja yang dilingkarii? Apakah karena ada meletakkan gambar ke media hanya mengupload gambar saja maka tidak termasuk
masuk juga di penjualan barang/jasa meskipun sosialnya meskipun bukan dia yang kategori penjualan barang/jasa.
dy hanya mengupload gambar saja/ berjualan.
mengiklankan bukan dy yang berjualan?
219 2 D VSEN22.K VIII 811 Ibu mendampingi anak ikut kursus online bahasa Nanti akan dikonfirmasi ke master intama Ibunya kode A
asing, sehingga mau tidak mau si ibu juga belajar apakah masuk ikut pembelajaran online
bahasa asing. Apakah ibu termasuk atau masuk di kode A mendapatkan
menggunakan internet untuk pembelajaran informasi atau berita.
220 2 H VSEN22.K IX 916 online?
Seorang Polisi yang mengalami tindak kejahatan Ya. Pelaporan ke kepolisian tidak harus di Diangap melaporkan ke kepolisian.
apakah dianggap melaporkan ke kepolisian? kantor polisi, bisa juga jika misalnya ada
Suatu peristiwa kejahatan dilaporkan ke polisi apabila
tetangganya yang polisi dan mengetahui
c. polisi mengetahuinya sendiri atau tertangkap tangan
tindak kejahatan yang terjadi. (Buku Kondef hal.146)
221 2 H VSEN22.K IX 915 Jika menerima telepon penipuan, apakah sudah Jika tidak sampai mengalami kerugian, Setuju dengan jawaban intama kelas
dianggap menjadi korban penipuan? seperti mentransfer dana, maka tidak
menjadi korban
222 2 H VSEN22.K IX 915 Percobaan kejahatan melalui SMS penipuan Jika ybs tidak menanggapi SMS, maka tidak Setuju dengan jawaban intama kelas
apakah termasuk mengalami tindak kejahatan? dianggap menjadi korban kejahatan
223 2 B VSEN22.K X 1006 Orang yang sesekali lupa memori jangka pendek, tanyakan ke master intama Tidak mengalami kesulitan karena hanya mengalami
misal saat didapur memegang pisau, lalu distraksi bukan gangguan mengingat/berkonsentrasi.
diinterupsi pekerjaan lain, dia lupa meletakkan
pisau dimana. Apakah termasuk kode
2.Seringkali mengalami kesulitan. Kode 2
menurut kondef tidak bisa mengingat memori
jangka pendek (misal kejadian beberapa jam
lalu).
Padahal kasus seperti ini beberapa ibu2 sering
terjadi karna multitasking. seakan gangguan
berat kalau dimasukkan kode 2.
224 2 H VSEN22.K IX 901 Apakah waktu 3 jam itu bukan kumulatif dengan Waktu 3 jam tidak termasuk perjalanan. Setuju dengan Intama kelas
perjalanan menuju tujuan? Tapi bisa kumulatif untuk beberapa
destinasi.
225 2 D VSEN22.K IX 901 Apakah termasuk konsep bepergian jika tujuan Tidak termasuk karena setiap bepergian Termasuk bepergian, asalkan rumah temannya berada
awal ingin pergi bekerja kemudian ketemu teman harus ada tujuan awalnya dahulu. Jika tidak diluar lingkungan kesehariannya
dan akhirnya mampir di rumah teman selama 3 sengaja bertemu kemudian mampir maka
jam? tidak termasuk bepergian karena nanti akan
luas sekali.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
226 2 B VSEN22.K IX 901 Jika satu keluarga setiap akhir pekan rutin Tanya ke master intama dikategorikan melakukan bepergian asalkan restoran
melakukan bepergian makan malem di restoran yang dikunjungi tidak rutin dikunjungi (di luar
yang berbeda beda dicatat melakukan bepergian? lingkungan kesehariannya)

227 2 H VSEN22.K XI 1007 Terkait gangguan perilaku/emosional menurut Dianggap tetap ada gangguan Setuju dengan Intama kelas
pemberi informasi ada ART yang memiliki
gangguan jiwa namun karena rutin minum obat
maka sudah tidak kambuh lagi?
228 2 B VSEN22.K XI 1103 P.1103 jika responden Positif covid perlu (perlu konfirmasi master intama) Pertanyaan 1103 tetap ditanyakan bagi responden
ditanyakan apakah terganggu atau tidak jika positif covid yang mengaku memiliki keluhan
tanpa gejala? kesehatan dalam sebulan terakhir (1102 berkode 1).
Jika responden menjawab tidak mengalami keluhan
kesehatan/tidak terganggu maka perlu diprobing.
229 2 B VSEN22.K XI Akupuntur, banyak yang dilakukan oleh Untuk dokter akupuntur masuk praktik Setuju dengan Intama kelas
mantri/diploma yang mendalaminya. Apakah dokter. Namun jika hanya untuk layanan
tetap masuk ke kode C. Praktik dokter pada akupuntur saja masuk di G. (Hal 176)
P.1107?
230 2 E VSEN22.K XI 1101 izin bertanya, 1101 utk kasus responden memiliki dilingkari keduanya bpjs pbi dan non pbi. Askes termasuk BPJS non-PBI.
bpjs pbi dan non-pbi, yg dilingkar non pbinya atau
pbi bu? pernah kasus ditunjukkan oleh untuk program pengolahan ditanyakan ke Jika responden memiliki 2 kartu BPJS, BPJS PBI dan
responden memang punya 2 kartu,yg 1 pbi SM dahulu non-PBI maka yang dimasukan adalah yang paling
dipunya dr sblm kerja, yg 1 mandiri dr update.
kantor/pekerjaannya, kalo tdk salah responden
itu guru. 1101 tidak mungkin terisi A dan B (harus salah satu)

*utk yg pbinya itu masih berupa kartu askes, dan


masih bs digunakan katanya

Jika dilingkari keduanya apakah akan eror di


validasinya?

231 2 B VSEN22.K XI paramedis yang prakteknya juga melayani akan dikonfirmasi ke master intama Untuk dokter akupuntur masuk praktik dokter. Namun
akupuntur. ini masuk ke berobat jalan ke praktek jika hanya untuk layanan akupuntur saja masuk di G.
mantri/perawat yang kodenya sama dengan (Buku kondef hal 176)
dokter atau ke G.lainnya.
232 2 H VSEN22.K XI 1105 Suntik KB apakah termasuk rawat jalan? Suntik KB tidak termasuk rawat jalan Setuju dengan intama kelas
233 2 H VSEN22.K XI 1102 Orang gila apakah dianggap memiliki keluhan Dianggap memiliki keluhan kesehatan psikis Orang gila dianggap tidak masuk kategori memiliki
kesehatan secara psikis? keluhan kesehatan psikis. Sesuai penegasan Susenas
Maret 2020, keluhan psikis yang dimaksud pada buku
pedoman contohnya gangguan kecemasan, gangguan
makan (Gangguan makan melibatkan emosi ekstrem,
sikap, dan perilaku yang melibatkan berat badan dan
makanan), gangguan suasana hati, psikomatik, obsesif-
kompulsif, kontrol impuls, gangguan stress pasca
trauma dan gangguan kepribadian
.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
234 2 H VSEN22.K XI 1102 Untuk peserta Covid yang tanpa gejala apakah Untuk Covid-19 karena bukan penyakit Setuju dengan intama kelas
dianggap memiliki keluhan kesehatan? kronis maka untuk keluhan kesehatan
tergantung jawaban responden apakah ada
keluhan atau tidak selama sebulan terkakhir
( Penegasan Maret 2021 dijelaskan untuk
covid tergantung jawaban responden)
235 2 I VSEN22.K XI 1101 Ada ART yang memiliki BPJS PBI/Non PBI. Hanya bisa memiliki salah satu jenis BPJS Setuju dengan intama kelas
apakah R1101 dilingkari huruf A dan B atau Kesehatan, PBI atau Non PBI. Bisa
seseorang harus memiliki 1 saja JKN karena diprobing dengan pembayaran iurannya.
berdasarkan NIK? Untuk pengisian VSEN22.KP diisi sesuai
Untuk nilainya nanti di KP dijumlahkan atau dengan kode jawaban P1101 yang dilingkari
bagaimana? Apabila BPJS PBI dan Non PBnya (akan dikonfirmasi kembali ke master
dua-duanya dipakai? intama)
236 2 I VSEN22.K X 1010 Soal program ATENSI ini berarti akan ada Bentuk asistensi dari program ATENSI Menurut Permensos Nomor 7 Tahun 2021 tentang
pendampingnya bu atau hanya dukungan sesuai dengan Buped hal 164. Bisa jadi ada Asistensi Rehabilitasi Sosial pasal 42, Atensi
dana/alat bantu bagi disabilitas? pendampingan dari Dinas Sosial dilaksanakan oleh pendamping rehabilitasi sosial.
237 2 B VSEN22.K XIII 1306- Responden sakit mata ikan, ketika ke rs ternyataAkan dikonfirmasi ke master intama Pada kasus sakit mata ikan ini, pengisian VSEN22K,
1307 agar bisa ditanggung dengan BPJS disarankan 1306=5, 1307 harus terisi dan pada 1201 terisi kode 5
untuk rawat inap. Namun karena responden tidak jika dalam setahun terakhir tidak pernah rawat inap.
mau rawat inap, responden memilih membayar
dengan “biaya sendiri=umum”. Bagaimana
pengisian pada 1306 dan 1307
238 2 E VSEN22.K XI 1101 Terdapat Kasus Nyata terkait BPJS Penerima Kasus mengaktifkan Kartu BPJS PBI akan Pengeluaran ruta sebesar Rp200 ribu dicatat sebagai
dan Bantuan Iuran: disampaikan ke SM, karena merupakan hal OOP di fasilitas kesehatan tempat bersalinnya.
VSEN22.KP baru. Karena hal yang biasanya terjadi
Responden merupakan peserta PBI, ketika akan adalah BPJS PBI yang telah dialihkan
melahirkan saat akan menggunakan BPJS PBI, menjadi BPJS Non PBI.
responden harus mengaktifkan Kartu BPJS PBI Tetapi dari penjelasan penannya, telah
nya agar dapat digunakan. Biayanya sekitar dikonfirmasi bahwa BPJS nya tetap PBI.
Rp200.000,-. Setelah membayar peserta tersebut Oleh karena hal tersebut akan disampaikan
dapat menggunakannya untuk persalinan. Telah ke SM.
dikonfirmasi pada responden tersebut bahwa
kepesrtaannya tetap BPJS PBI, karena tidak ada Untuk pencatatan di KP, dicatatkan sebagai
kewajiban membayar iuran bulanan. bagian dari iuran asuransinya.

Pertanyaan: Rp200.000an yg dikeluarkan untuk


mengaktifkan BPJS PBI nya tadi dicatatkan di
mana di KP? Sebagai bagian dari biaya
persalinan atau dianggap sebagai bagian dari
iuran asuransi.

239 2 A buped 4 VSEN22.K XI 1104 Apakah hanya minum air hangat atau kompres Ya, termasuk mengobati sendiri. Namun dengan
hal 173 dengan air untuk mengatasi keluhan kesehatan probing untuk memastikan bahwa hal tersebut
termasuk mengobati sendiri? dllakukan sebagai upaya untuk mengurangi keluhan.
240 2 H VSEN22.K XI 1102 Orang dengan penyakit psikis seperti bipolar Dianggap memiliki keluhan kesehatan psikis Setuju dengan intama kelas.
yang rutin minum obat dan tidak mengalami
masalah selama 1 bulan terakhir apakah
dianggap memiliki keluhan kesehatan secara
psikis?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
241 2 C VSEN22.K Izin bertanya, kalau responden punya e-wallet Tidak termasuk tabungan Setuju dengan intama kelas.
seperti gopay ovo shopeepay apakah termasuk
mempunyai tabungan?
242 2 F VSEN22.K XV 1504C Jika ada bayi prematur (lahir 6 bln), secara kasat Kode 5. Tidak ditimbang Setuju dengan intama kelas.
mata sangat kecil ukurannya dan diperkirakan
beratnya <2.5kg namun tidak ditimbang.
bagaimana isian R1504C?
243 2 H VSEN22.K 1201 Bayi yang tetap di RS karena ibunya dirawat Jika tidak ada keluhan Kesehatan, maka Setuju dengan intama kelas.
pasca operasi Caesar di RS, apakah termasuk tidak termasuk rawat inap.
yang pernah di rawat inap?
244 2 H VSEN22.K 1404 Pemberian imunisasi yang lebih awal, yg belum Diprobing lagi, jika memang benar tuliskan Setuju dengan intama kelas.
sesuai usianya, karena mengikuti jadwal sesuai kondisi sebenarnya dan beri catatan
posyandu, apakah tetap dicatat sesuai kondisi di Blok Catatan.
pemberian imunisasi?
245 2 G VSEN22.K 901 izin tanya pak, untuk arisan 1x sebulan apakah Jika arisan dilakukan dari rumah ke rumah Setuju dengan Intama Kelas, dengan catatan: pastikan
masuk juga bepergian? di lingkungan tempat tinggal, maka rumah tempat arisan bukan tempat yang rutin
dianggap bukan bepergian.Jika arisan dikunjungi (dikatakan rutin jika minimal 4x dalam
dilakukan di suatu tempat di luar lingkungan sebulan).
sehari-hari,dan di tempat arisan selama
minimal 3 jam, maka dianggap bepergian.
246 2 D VSEN22.K 1305 Di daerah ada RS Swasta yang tidak menerima Jika responden mau menggunakan Setuju dengan intama kelas.
JKN/Jamkesda hanya melayani asuransi swasta JKN/jamkesda di RS swasta yang hanya
saja. Apa termasuk ditolak menggunakan menerima asuransi swasta maka masuk di
JKN/Jamkesda di r 1305? Jika ya apakah rincian A tidak memenuhi prosedur.
dianggap masuk kode C. Jenis pelayanan yang
diminta tidak dicakup?
247 2 D VSEN22.K 1101 1. Pada penjelasan, Jika pemerintah setempat 1. Dipastikan dlu ke pemda setempat 1. Setuju dengan intama kelas.
memberlakukan KTP/KK atau Surat Keterangan tentang perda tersebut. Jika ada perdanya 2. Boleh dilingkari keduanya.
Tidak Mampu (SKTM) sebagai jaminan maka bisa dilingkari jamkesda, namun ttp
pembiayaan kesehatan, meskipun ART tidak ditanyakan juga ke responden
mengetahui, maka tetap dianggap memiliki 2. Jamkesda hanya diberikan untuk
Jamkesda. Apakah berarti bisa diartikan nanti masyarakat yang belum mempunya jaminan
seluruh masyarakat di daerah tsb berarti kesehatan sehingga sebaikny probing lagi
mempunyai jamkesda semua? apakah benar sudah mempunyai BPJS
2. Apakah boleh di lingkar keduanya untuk BPJS tetapi juga menerima jamkesda.
dan Jamkesda? Misal karena BPJS hilang maka
ia membuat SKTM Mohon konfirmasi master intama
248 2 F Buku 4 VSEN22.K XIV 1417 apakah ASI eklusif ini harus Asi Ibu kandung? Jika selama pada masa 6 bulan itu bayi Setuju dengan intama kelas.
Konsep hanya mengonsumsi ASI terlepas ASI dari
Definisi ibu kandung maupun bukan ibu kandung
tetap dikategorikan mendapatkan ASI
Eksklusif
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
249 2 F Buku 4 VSEN22.K XVI 1608 Jika saat ini sedang hamil R1606 = 1 (Hamil). Rincian 1608 merujuk kepada kondsi Setuju dengan intama kelas.
Konsep setelah kelahiran dari kehamilan sekarang.
Definisi Dirincian 1608 tentang rencana ke depan,
apakah ingin punya anak lagi. Yang dimaksud di
rincian 1608 yang mana. Apakah kondisi
kehamilan sekarang atau setelah kelahiran di
kehamilan sekarang
250 2 F Buku 4 VSEN22.K XVI 1504. B Pada saat proses persalinan yang menemani Orang dewasa menemani di perjelas dulu, Pertanyaan ada tidaknya orang dewasa yang
Konsep hanya ada orang dewasa. Orang dewasa tersebut apakah dia berstatus tenaga kesehatan. menemani dimaksudkan untuk probing. Jika ada orang
Definisi dimasukkan ke kode berapa? Lainnya? Jika berstatus tenaga kesehatan, maka dewasa yang menemani, maka tanyakan apakah
jawabannya dikondisikan dengan pilihan membantu atau tidak (sampai kala 3/keluarnya ari-
yang ada. Akan tetapi jika sebaliknya, dapat ari/plasenta). Jika yang membantu tersebut adalah
di masukkan ke pilihan lainnya. nakes, maka pilih salah 1 dari kode pilihan yang
sesuai. Jika bukan nakes dan hanya menemani (tidak
menolong hingga kala 3/keluarnya ari-ari/plasenta),
maka kode yang dilingkari adalah (7) tidak ada yang
menolong persalinan.
Jika ada orang dewasa bukan nakes dan membantu
(hingga kala 3/keluarnya ari-ari/plasenta) maka kode
yang dilingkari adalah (6) Lainnya.
251 2 C VSEN22.K XIV 1420 Gorengan itu apakah ada batasan buatan sendiri
atau pembelian? Jadi kalau misal singkong Rincian 1420h ditujukan untuk kelompok makanan
goreng, ubi goreng yang dibuat sendiri itu masuk tidak sehat untuk baduta. biasanya yang tinggi kalori
P.1420h atau masuk ke bahan dasar namun rendah nutrisinya. Tinggi gula, lemak, sodium
gorengannya? (pengawet/MSG), dan garam yang jika dikonsumsi
jangka panjang akan menyebabkan obesitas dan
penyakit kronis di masa mendatang.

Makanan dicatat di 1420h jika dimakan sebagai


snack/cemilan/kudapan di luar jam makan, dan BUKAN
sebagai makanan pokok (dimakan 3x sehari sebagai
makanan pokok atau/lauk).

Dengan demikian, singkong dan ubi goreng yang


dimakan di luar jam makan sebagai snack, dicatat di
1420h.
252 2 B VSEN22.K XV 1504.B Proses kelahiran Kala 3 dilakukan oleh perawat Sementara dijawab. dengan panduan jarak Setuju dengan intama kelas.
dengan Panduan telpon dokter kandungan. jauh dokter kandungan dianggap dibantu
Apakah tercatat dibantu dokter kandungan atau dokter kandungan.
perawat?
253 2 B VSEN22.K XI 1101 Terkait dengan Penegasan Baris 70 dimana
Kepemilikan Jamkesda tidak perlu diimputasi di Untuk penerima Jamkesda tidak perlu diimputasi
KP. R.311. preminya di VSEN.KP R.311, meskipun digunakan
Namun, apabila setahun terakhir Jamkesda di untuk pengobatan.
gunakan untuk melakukan pengobatan, di rincian
KP. R.311 apakah perlu diimputasi? Besarannya Untuk BPJS PBI tetap diimputasi preminya sebesar
berapa per kapita/perKK per bulan? 42ribu x 12 bulan.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
254 2 F Buku 4 VSEN22.K XVIII 1804 rincian 1804 utk rumah panggung yang bawahnya Balai2 yang ada di bawah rumah panggung Sesuai konsep definisi di buku pedoman yang
Konsep sehari-hari dipakai utk tempat tidur-tidur siang tidak dihitung sebagai tambahan luas rumah dimaksud Luas lantai adalah luas lantai yang ditempati
Definisi hari/duduk2 santai, apakah masuk dihitung meskipun digunakan sebagai tempat dan
luasnya? istrahat siang karena balai2 itu tidak digunakan untuk keperluan sehari-hari (sebatas atap
memiliki dinding rumah).

Apabila pertanyaan yang dimaksud masih memenuhi


konsep dalam sebatas satu atap rumah dan digunakan
untuk keperluan sehari-hari maka dihitung luas lantai.

255 2 A buped 4 VSEN22.K XIV 1420 Nugget, sosis dimasukkan ke rincian mana pada Jawaban sementara masuk ke kelompok d. Jika sosis dan nugget dimakan sebagai lauk, maka
hal 213 R1420 untuk makanan yg dikonsumsi oleh DAGING, IKAN (SAPI, AYAM, KAMBING, masuk ke bahan pembuatnya yaitu 1420d.
baduta selama seharian kemarin? IKAN, MAKANAN Jika dimakan sebagai cemilan di luar jam makan,
LAUT, DAGING/IKAN DALAM KALENG, masuk ke 1420h.
DLL.)
256 2 J VSEN22.K XVIII 1803 Jika ada rumah tangga menempati bangunan isian 1802 berkode 1 (rumah milik sendiri). Setuju dengan intama kelas.
milik sendiri (yang membangun adalah rumah isian 1803 berkode 6 (tidak punya )
tangga), sedangkan tanah milik
gereja/instansi/pihak lain/perorangan diluar
rumah tangga (rumah tangga responden susenas
tidak mengetahui dan tidak memegang bukti
kepemilikan tanah yang ditempati tersebut),
bagaimana pengisian kode di 1802 dan 1803
257 2 J 1805 pada pertanyaan yang dimaksud di P1805 terkait Dalam buku pedoman yang menjelaskan Pertanyaan P1805 ditujukan untuk memperoleh
"memiliki rumah lain, selain rumah yang ditempati rincian 1805 memang tidak ada penjelasan informasi kebutuhan rumah. P1805 tidak perlu melihat
saat ini", apakah harus memiliki bukti konsep "memiliki rumah lain". Sehingga bukti kepemilikan tanah, selama rumah tangga dapat
kepemilikan (SHM, dll) atas nama KRT/ART konsep memiliki rumah lain dalam menempati rumah lain selain rumah yang ditempati
lain ? pertanyaan 1805 bisa menggunakan konsep saat ini tersebut.
kepemilkan tanah merujuk penjelasan jenis
bukti kepemilikan pada buku pedoman
halaman 242-244 atas nama KRT/ART lain.
Akan di konfirmasikan ke Master Intama
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
258 2 C VSEN22.K XIV 1420 Gorengan itu apakah ada batasan buatan sendiri Tidak ada batasan. Masuk ke 1420.h Rincian 1420h ditujukan untuk kelompok makanan
atau pembelian? jadi kalau misal singkong tidak sehat untuk baduta. biasanya yang tinggi kalori
goreng, ubi goreng yang dibuat sendiri itu masuk namun rendah nutrisinya. Tinggi gula, lemak, sodium
1420.h atau masuk ke bahan dasar gorengan (pengawet/MSG), dan garam yang jika dikonsumsi
jangka panjang akan menyebabkan obesitas dan
penyakit kronis di masa mendatang.

Makanan dicatat di 1420h jika dimakan sebagai


snack/cemilan/kudapan di luar jam makan, dan BUKAN
sebagai makanan pokok (dimakan 3x sehari sebagai
makanan pokok atau/lauk).

Dengan demikian, singkong dan ubi goreng yang


dimakan di luar jam makan sebagai snack, dicatat di
1420h.
259 2 J 1504.B jika ada dokter kandungan, yang melahirkan Untuk Kasus tersebut, sesuai penegasan Setuju dengan intama kelas.
sendiri "Tanpa" ditolong oleh orang lain, tahun sebelumnya (Susenas Maret 2021),
bagaimana pengisian P1504.B? pengisian P1504.B berkode 1 (sesuai
dengan profesi dokter)
260 2 C VSEN22.K XIV 1420 Jajanan abang-abang, seperti sosis telur goreng, Masuk ke 1420.h Rincian 1420h ditujukan untuk kelompok makanan
itu masuk di P.1420.d, P.1420.e atau P.1420.h tidak sehat untuk baduta. biasanya yang tinggi kalori
(karena gorengan)? namun rendah nutrisinya. Tinggi gula, lemak, sodium
(pengawet/MSG), dan garam yang jika dikonsumsi
jangka panjang akan menyebabkan obesitas dan
penyakit kronis di masa mendatang.
Makanan dicatat di 1420h jika dimakan sebagai
snack/cemilan/kudapan di luar jam makan, dan BUKAN
sebagai makanan pokok (dimakan 3x sehari sebagai
makanan pokok atau/lauk).
Dengan demikian, sosis telur goreng yang dibeli di
abang-abang sebagai cemilan dicatat di 1420h.
261 2 C VSEN22.K XIV 1420 1. Asinan atau manisan masuk mana? 1. 1420.h 1. Asinan sebagai jajanan (bukan lauk) masuk 1420h.
2. 1420.a 2. Biskuit sebagai makanan pokok masuk 1420a, jika
2. Biskuit rasa buah-buahan masuk mana? 3. 1420.a biskuit sebagai kudapan, masuk 1420h.
3. Mi instan masuk 1420h.
3. Mie instan masuk mana?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
262 2 F Buku 4 VSEN22.K IX 902-903 Kira-kira pendekatan yang paling mudah untuk 1. Bisa di dekati dengan menggali informasi Setuju dengan Intama Kelas. Setelah petugas
Konsep kita sebagai petugas menggali informasi jumlah berdasarkan pilihan jawaban di rincian 904. menanyakan sesuai kuesioner R902 kepada
definisi bepergian satu ART menurut semester agar tidak Dengan memastikan bahwa dari sekian responden, petugas dapat melakukan probing kembali
ada yang terlewat. Apalagi ini yang ditanyakn banyak maksud perjalanan tersebut, tidak di dengan menanyakan beberapa pertanyaan berikut:
referensinya setahun (selama 2021). Kejadian lakukan secara rutin, bukan untuk bekerja, 1. Apakah responden melakukan bepergian selain
bulan lalu saja, memori kita sudah kadang lupa bukan menjadi kebiasaan dan dengan untuk belanja bulanan/ke pasar/sekolah/kantor?
durasi waktu yang ada, minimal 3 jam. 2. Apakah dalam setahun terakhir pernah menjenguk
Dapat diakumulasi dari beberapa tempat teman/kerabat yang sedang sakit?
2. Mengingat batasan bepergian ini yang 3. Apakah pernah bepergian ke tempat-tempat yang
kategorinya cukup mudah, memungkinkan jarang dikunjungi?
seseorang akan banyak melakukan
bepergian. Olehnya itu perlu diantisipasi jika
selama kurun waktu 1 semeseter jumlah kali
bepergian seseorang terlihat sedikit (tunggu
konfirmasi master intama).

263 2 D VSEN22.K XIV 1404i P.1404.i (Polio Suntik), ini kan pertanyaan baru. Mohon konfirmasi Master Intama Polio suntik bukan pengganti polio tetes tetapi sebagai
Apakah ini pengganti dari Polio Tetes atau pelengkap.
merupakan pelengkap polio tetes. Artinya jika
pengganti berarti tidak mungkin polio tetes dan Imunisasi polio suntik diberikan di paha kiri agar
suntik akan terisi keduanya. berbeda jika sebagai kekebalan yang terbentuk semakin sempurna.
pelengkap atau booster, bisa keduanya terisi Kemungkinan isian Polio tetes dan Polio suntik bisa
terisi keduanya.
264 2 D VSEN22.K XIV 1419 Vitamin cair anak-anak dan madurasa masuk di Untuk sementara yang tergolong madu Vitamin cair anak-anak dan madurasa termasuk
rincian 1419b atau c? Mengingat banyak juga masuk di rincian 1419b R1419.c
madu dipasaran yang juga sudah dicampur
dengan gula
265 2 C VSEN22.K XVI 1603 Membeli alat KB secara online apakah bisa Iya masuk kode lainnya Dilihat kembali dimana alat KB tersebut dibeli, jika
masuk kode lainnya? dibeli dari apotek melalui platform online maka
termasuk kode 9 apotek, tetapi jika selain itu maka
termasuk kode 10 lainnya.
266 2 C VSEN22.K XIV 1420- Jika 1420 ada isian ya, maka logikanya 1421 itu Iya betul jika 1420 terisi maka 1421 juga Setuju dengan intama kelas.
1421 akan terisi. akan terisi.
Apakah ada konsistensi pada program Ada konsistensi di pengolahan terkait R1420 dan
pengolahan? untuk konsistensi program perlu ditanyakan R1421.
dulu ke tim pengolahan
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
267 2 C VSEN22.K VI 617-618 trus ada kasus di calon IKN, ada yg anggota2 1. kalau memang PIP dicatat saja. Jangan Setuju dengan jawaban 1 dan 2 intama kelas.
DPR yang memperjuangkan utk keluarkan PIP lupa ditulis di blok catatan penjelasan
karena masyarakat yg tidak dapat PIP protes. kasusnya 3. Jika nilai nominal PIP tidak sesuai maka akan
nah itu gatau gmn jalan ceritanya. ntah dia dapat muncul warning lalu berikan catatan.
kartu atau tidak. tapi kadang keluar itu PIPnya. 2. idealnya harus. tapi di lapangan akan
ditemukan dapat PIP tanpa kartu, jadi bisa
pertanyaan: saja. Jangan lupa ditulis di blok catatan.
1. Apakah PIP nya dicatat?
2. Apakah untuk dapat PIP harus punya kartu 3. Perlu konfirmasi tim pengolahan
dulu?
3. Apakah jika nilai nominal PIP lebih kecil dari
seharusnya, ada warning di program pengolahan
karena tidak sesuai nilainya, misal jauh lebih
kecil?
268 2 B VSEN22.K XX 2002 Pertanyaan 2002 terkait kepemilikan, untuk R.2002, piilihan jenis bukti Tidak ada konsistensi antara R1803 dan R2002 karena
apakah ada konsistensi dengan 1803? kepemilikan tanah mengikuti R.1803. Surat tanah/lahan yang dicatat di R2001 tidak hanya
R.2002 Bukti kepemilikan lahan/tanah yang bukti terendah yang dicakup pada contoh lahan/tanah tempat bangunan yang saat pencacahan
dimiliki minimal apa? (SHM, girik, kwitansi lainnya termasuk berupa wasiat, surat adat, ditempati rumah tangga tetapi bisa juga tanah/lahan di
alas hak. (Hal 244) tempat lain.
dll)
untuk konsistensi 2002 dan 1803 menunggu
master intama.
269 2 A Buped 4 VSEN22.K XVIII 1803 Bukti kepemilikan tanah hanya berupa SKT SKT masuk kode 5 surat bukti lainnya Setuju dengan intama kelas.
hal 244 (Surat Keterangan Tanah) yang dikeluarkan oleh
Kelurahan/Kecamatan, masuk ke kode SKT dan kuitansi pembelian tanah termasuk kode 5
berapakah ini? lainnya.

Apakah kuitansi pembelian tanah bisa dijadikan


bukti kepemilikan tanah. Masuk ke kode berapa
di R1803?
270 2 A Buped 4 VSEN22.K XVIII 1809 Jika ruta memiliki >1 tangki septik, maka yg merujuk tangki septik yg lebih lama Merujuk ke tangki septik yang paling sering digunakan.
hal 244 dirujuk oleh 1809D (lama tangki septik dibangun) Apabila frekuensi penggunaan sama maka merujuk
dan 1809E (frekuensi dikosongkan) tangki septik pada tangki septik yang lebih sering dikosongkan.
yg mana?
271 2 E VSEN22.K XVIII 1802 bagaimana status kepemilikan rumah jika 2 Statusnya mengikuti kode terkecil. Untuk Statusnya mengikuti rumah yang ditinggali responden.
keluarga yang tergabung menjadi satu ruta luas lantai dan atapnya digabung.
misalkan keluarga yang yg pertama status milik
sendiri sedangkan keluarga kedua status
kontrak/sewa

272 2 B VSEN22.K XXII 2211.A Masukan untuk ralat: Di pertanyaan 2211. A jika Kuesioner sudah sesuai. Jika tidak ada rambu-rambu
menjawab Ya, maka lanjut ke 2211.A (i-v) (di lain maka setelah mengisi poin (i) dilanjutkan ke (ii) dst.
dokumen keterangannya hanya 2211.A.i). Perlu
ralat dokumen resmi dari pusat.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
273 2 H VSEN22.K XVIII 1816.A Untuk 1 rumah tangga yang menempati 2 Akan dikonfirmasi ke master intama Perlu didilihat kembali apakah di kedua bangunan
bangunan terpisah (masih dalam 1 BS). Jika tersebutnya terdapat meteran atau tidak. Jika salah
meteran terpasang tidak terpasang di rumah satu bangunan terdapata meteran listrik dapat
induk (rumah induk menyambung) untuk dikategorikan PLN dengan meteran. Namun jika kedu
pengisian sumber penerangan terisi kode apa? bangunannya tidak terdapat meteran, maka
dikategorikan PLN tanpa meteran.
274 2 H VSEN22.K XVIII R.1811B Untuk waktu mengambil air bagaimana jika waktu Waktu mengambil air tetap dihitung dari Setuju dengan intama kelas.
pengantarannya sangat lama misalnya waktu menelepon sampai diantar ke rumah
menelepon pagi tetap diantar sore? yang dicatat tangga tersebut
apakah tetap dari waktu menelepon sampai air
diantar atau dimisalkan kalau langsung air
diantar?
275 2 H VSEN22.K XIX R.1901 Kredit yang berasal dari PNM (Permodalan Akan dikonfirmasi ke master intama Termasuk kode J Lainnya
Nasional Madani) Mekaar Syariah masuk di kode
berapa?
276 2 H VSEN22.K XX R.2001.G terkait pertanyaan 2001, di NTT ada perhiasan Akan dikonfirmasi ke master intama Termasuk kelompok perhiasan di kode G
dari gading berbentuk gelang , yang harganya itu
bisa lebih dari harga 10 gram emas, itu bisa
dilingkari "ya" di 2001.G nggak bu?

277 2 F Buku 4 VSEN22.K XXII 2208 E Harga yang dimaksud di rincian 2208E (i) itu Harga yang dipakai harga yang di e warong, Setuju dengan intama kelas. Harga bisa dicek terlebih
Kondef pendekatan ke harga yang mana ya? karena keluarga yang membeli kebutuihan dahulu ke e-warong (inisiatif dari kako) yang dijadikan
Mengingat pengalaman di lapangan, masyarakat pangan untuk komoditas tertentu akan di sebagai pedoman petugas.
hanya menentukan jenis komoditi yang diinginkan debet oleh e wrong tersebut sesuai dengan
kemudian di siapkan oleh toko, dan langsung harga yangtersedia.
mendebet KKS yang dimiliki, Sehingga
masyarakat tidak mengetahui berapa harga
satuan pada maing-masing komoditi.

Apakah bisa di dekati dengan harga pasar saja.


Akan tetapi jika di menggunakan pendekatan
harga pasar, akan ada perbedaan harga yang
cukyp besar (karena harga di e warong terkadang
lebih besar)
278 2 D VSEN22.K XVIII 1802 D buku pedoman halaman 243-244, Contoh SHM Kode 2 berarti rumah tersebut sudah ada Sesuai dengan kondisi saat dilapangan, apakah rumah
bukan atas nama ART dengan perjanjian SHM nya dan perjanjian tertulis sudah yang diwariskan memiliki bukti kepemilikan tanahnya.
pemanfaatan tertulis adalah rumah warisan bersifat lebih resmi/legal. Kemungkinna di
(milik sendiri) yang disertai perjanjian kode 5, pemilik terdahulu tidak punya SHM
pemanfaatan tertulis. Apa bedanya dengan surat dan surat wasiat kekuatanny lebih lemah
bukti berupa wasiat di kode 5? Jika seseorang (kurang resmi). Jd tergantung situasi saat
diberi rumah warisan berdasarkan surat wasiat dilapangan.
masuk kode 2 atau 5? Mohon konfirmasi master intama
279 2 H VSEN22.K XVIII R.1802 Untuk rumah tangga yang mengikuti program Jawaban sementara rumah tangga tersebut Setuju dengan intama kelas.
nasional penerbitan sertifikat lahan, jika rumah dianggap memiliki sertifikat/tanda bukti
tangga tersebut belum membayar biaya kepemilikan tersebut. Akan dikonfirmasi ke
administrasi maka sertifikatnya masih ditahan master intama
pihak desa. Untuk kasus seperti ini apakah
rumah tangga tersebut dikatakan sudah memiliki
sertifikat jika masih di pihak desa?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
280 2 J VSEN22.K XX 2001.C Untuk pertanyaan AC tadi berarti AC kecil AC portabel dan aircooler tidak termasuk. Semua jenis AC termasuk kode 2021.c.
portable dan air cooler juga masuk? dsini kode 2001.C AC yang tempel,
cenderung lebih mahal. karena tujuan dari
Blok ini adalah untuk kepemilikan Barang
yang bernilai tinggi, yang bisa dijual untuk
menghasikan uang secara cepat dalam
rangka memenui kebutuhan rumah tangga.
281 2 J VSEN22.K XX 2001.G tabungan emas di pegadaian yang nilai sudah Dianggap memiliki, analog dengan Setuju dengan intama kelas.
sama dengan harga emas (min.10 gram).. kepemilkan emas online yang sekarang
termasuk memiliki emas/perhiasan ? marak
282 2 H VSEN22.K XVIII R.1805 Untuk kepemilikan rumah lain, untuk anak Jawaban sementara termasuk anak Setuju dengan intama kelas.
apakah termasuk anak tiri/angkat yang termasuk tiri/angkat asalkan ART dari rumah tangga
ART? tersebut
283 2 J VSEN22.K 2001.M SHGB tidak punya hak untuk menjual tanah Jika hanya memiliki SHGB atas Bangunan Setuju dengan intama kelas.
tersebut. Apakah jika rumah tangga hanya tempat tinggal, tidak memiliki hak atas Kepemilikan dengan SHGB bisa diperjualbelikan
memiliki SHGB atas bangunan tempat tinggalnya, tanah/lahan tidak termasuk memiliki
masuk memiliki tanah/lahan di pertanyaan Tanah/Lahan di 2001.M
P2001.M?
284 2 D VSEN22.K XVIII 1809 Apakah ada batasan untuk fasilitas tempat BAB? Tidak ada. Untuk responden yg tempat Batasan fasilitas tempat BAB: dicatat ada jika tersedia
bagaimana responden yang tempat BAB nya BABnya hanya setinggi papan setinggi tempat/bangunan yang memang dikhususkan sebagai
hanya papan setinggi pinggang di atas sungai? pinggang di atas sungai maka R1809a bisa tempat BAB. Responden yang tempat BAB nya hanya
berkode 1 atau 2 sesuai kondisi lapngan papan setinggi pinggang di atas sungai dicatat memiliki
apakah memnag digunakan untuk art fasilitas tempat BAB.
sendiri atau bersama. R1809b kode 4
cemplung/cubluk
285 2 Untuk rumah kebun apakah dianggap memiliki Dilihat terlebih dahulu. kalau rumah kebun Setuju dengan intama kelas.
rumah lain selain yang ditempati? tersebut hanya gubuk-gubuk saja maka
dianggap tidak memiliki rumah di tempat
lain. Namun jika rumah tersebut kondisinya
layak untuk ditempati dan tersedia fasilitas
yang lengkap layaknya rumah maka
dianggap memiliki rumah di tempat lain.
286 2 E/F VSEN22.K XXI 2101 Sumber penghasilan rumah tangga utamanya Menerima kiriman uang/barang, lainnya Perlu diprobing sumber pembiayaan untuk membayar
dari hutang hutang tersebut dari mana dan itu yang dijadikan
sebagai sumber utama pembiayaannya.
287 2 A VSEN22.K XXII 2207 Menerima BPNT, dicairkan semua untuk Tetap dianggap menerima, isian R.2207 Setuju dengan intama kelas.
dibelanjakan, tapi seluruhnya diberikan kepada sesuai yang dicairkan dan dibelanjakan.
rumah tangga lain. Bagaimana pencatatan di R.
2207?
288 2 A VSEN22.K XXII 2207 Menerima BPNT, sebenarnya juga berhak, tapi Tetap dianggap menerima, namun isian Setuju dengan intama kelas.
atas arahan Ketua RT dibagikan juga sebagian R.2207 sesuai yang dikonsumsi rumah
kepada rumah tangga lain yang dianggap tangga tersebut saja.
membutuhkan. Bagaimana pencatatan di R.2207?

289 2 F VSEN22.KP Untuk komoditi kentang beku, masuk ke komoditi Kentang beku masuk komoditi kentang Setuju dengan intama kelas.
umbi lainnya?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
290 2 B VSEN22.KP Untuk komoditas2 yang 2 pertanyaan saling Bisa salah satu saja, bisa besaran Berikan ceklis pada 206, yang ada isian
terkait (contohnya listrik pada 205 dan 206) yang komoditas atau nilainya. pengeluarannya
perlu di ceklis 205 atau nilainya di 206? Karena
jika diceklis keduanya bisa saja menjadi error
karena berkaitan dengan jumlah komoditas. Perlu
penegasan ceklis di besaran komoditas atau di
nilainya.
291 2 D VSEN22.K 2211 1. Jika ada program sekolah gratis dr Pemda 1. Tidak masuk karena berdasrkan konsep Setuju dengan jawaban intama kelas
apakah R 2211.A (ii) (bantuan rutin untuk anak) di buku pedoman bahwa bantuan dari
terisi? pemda sifatnya selektif. Jika program
2. Kemudian ada juga program 1 desa 10 sarjana sekolah gratis maka sifatnya menyeluruh
sesuai program bupati,jadi dibuat semacam MoU dan kita tidak tau besaran yang diterima
dg pihak kampus, dan si anak di daftarkan berapa
langsung oleh pemda hasil rekomendasi dr desa, 2. Masuk sebagai bantuan dari pemda.
untuk besaran anggarannya kurang tau juga. Mohon konfirmasi master intama
Apakah ini juga termasuk bantuan dari pemda?

292 2 D VSEN22.K 2211 Ada beberapa kabupaten termasuk kami yang Mohon konfirmasi master intama Dikategorikan menerima BLT-DD selama dapat
masuk ke program bantuan miskin ekstrem pas dipastikan memang alokasi anggaran daerah tersebut
desember itu. infonya ada sharing dana dengan untuk program BLT-DD.
pemda.. apakah itu masuk juga ke BLT-DD?
Yang memperoleh masyarakat termasuk yang
ada di DTKS tapi yang belum pernah terima
bantuan. Programnya untuk bantuan bagi
masyarakat miskin ekstrim di beberapa
kabupaten yang masuk ke wilayah miskin ektrim

293 2 A VSEN22.KP IV.1 Komoditas berikut masuk ke rincian brp? Mohon konfirmasi master intama 1) Sarang lebah, masuk ke rincian 158
1) sarang lebah 2) Yakult, masuk ke rincian 74 (susu lainnya dan hasil
2) yakult lain dari susu)
3) kodok 3) kodok masuk ke rincian 36 (ikan segar basah
lainnya)
294 2 A VSEN22.KP IV.1 Slide no 33 KP perlu diperbaiki untuk penjelasan akan dikonfirmasi ke pembuat bahan ajar
ttg konversi kacang dengan kulit
295 2 A VSEN22.KP IV.1 diusulkan agar tepung bumbu tidak dimasukkan Tetap masuk di kategori bumbu jadi R152
ke bumbu jadi (R152) tetapi ke kelompok tepung
(padi-padian) karena kandungannya lebih banyak
tepungnya
296 2 I VSEN22.KP IV.2 kalo ART gak ada pulsa sms dan biasanya pesan Tidak dicatat menerima pulsa dari orang Setuju dengan jawaban intama kelas
bisa terbaca dengan menjawab YES dan lain. Pengeluarannya diabaikan karena sulit
ditanggung oleh org lain (SMS Colect). apakah untuk mengidentifikasi dalam satu tahun
ART tsb dianggap menerima pulsa dari org lain? berapa kali menggunakan jasa tersebut.
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
297 2 D VSEN22.KP IV.1 Susu kedelai atau sari kedelai masuk ke rincian R188 minuman jadi Susu kedelai cair buatan rumah tangga masuk ke R188
109 atau 188? minuman jadi. Susu kedelai cair dalam bentuk
kemasan pabrik dikategorikan ke susu cair pabrik
(R70).
298 2 B VSEN22.KP IV.2 R. 308 Pajak Bumi dan bangunan termasuk PBB Sementara ikut yang ada di buku pedoman setuju dengan intama kelas tetap ikut buku pedoman
atas tanah dan atau bangunan yang digunakan dulu
untuk usaha rumah tangga. Mengapa di
gabungkan yang untuk usaha rumah tangga?.
Misalkan pertanian, kan pajak lahannya bisa
dipisahkan. Mohon penjelasannya
299 2 D VSEN22.KP IV.1 Telur puyuh yang sudah matang apakah Termasuk dalam makanan jadi sambil Termasuk ke dalam makanan jadi
termasuk dalam telur atau makanan jadi? menunggu konfirmasi dari master intama
300 2 J Pemutakhir VSEN22.P Bu, saya mau nanya tapi tentang pemutakhiran. Gunakan peta sesuai SOP yaitu Menggunakan peta yang sudah ada titik bangunannya
an Peta yg digunakan apakah boleh menggunakan menggunakan peta yang sudah ada titik
peta yg tidak ada titik bangunannya? Tapi bangunannya. Akan dikonfirmasikan ke
resikonya nomor bangunan yg tercetak akan Master Intama terkait kondisi lapangan
diganti semua? apakah boleh pakai yg kosong
301 2 D VSEN22.KP IV.2 Jika membeli makanan via gofood ada potongan Untuk ongkir yang dicatat di r274 adalah ongkir yang dicatat setelah kena potongan voucher
ongkir karena ada voucher yang sudah dibeli ongkir setelah kena potongan (sesuai yang dibayar) dan biaya pembelian voucher
sebelumnya. Ongkir yang dicatat adalah ongkir voucher.(sesuai yang dibayar). berlangganannya juga dicatat pada R274
awal atau setelah dipotong voucher? Kemudian Untuk biaya pembelian voucher
untuk biaya pembelian voucher berlangganan berlangganan akan dikonfirmasi ke master
dimasukkan ke rincianmana? intama akan dimasukkan ke rincian mana.
302 2 A Buped 4 VSEN22.KP IV.1 Jika responden mengonsumsi komoditas berikut, 1) Shisha masuk ke R196 (tembakau) Shisha dan rokok elektrik dicatat pada R197
dimasukkan ke rincian brp? mengingat di buped 4 hal 184 shisha
1) shisha masuk ke rokok tembakau. Tapi, konversi
2) rokok elektrik shisa ke ons mohon arahan master intama
2) rokok elektrik masuk ke R197 (rokok dan
tembakau lainnya) dengan satuan ml
303 2 B Materi IX koreksi untuk nomer 2 "Kolom 906-915 hanya Mohon diralat bahan ajar dan pengolahanya Bahan ajar diperbaiki
Pengawasan terisi jika kolom 905 berkode 1" mungkin
304 2 B Materi XII bukanya jika 1206 berkode 1,2 di 1208 juga bisa Mohon konfirmasinya dan ralatnya jika Bahan ajar diperbaiki
Pengawasan terisi? memang kurang sesuai bahan ajarnya
305 2 D VSEN22.KP IV.2 Untuk pembelian makan minum secara online Mohon konfirmasi master intama Masuk R239
misal melalu gofood/grabfood aka dimaskukkan
ke r274. Untuk pengiriman barang lewat gosend,
apakah ongkirnya jg masuk ke r274 atau masuk
ke r239 dianggap sebagai ongkir paket?
306 2 B Materi XII Bagian Bahan ajar pengawasan XXII. Keterangan Mohon konfirmasinya dan ralatnya jika Bahan ajar diperbaiki
Pengawasan Perlindungan Sosial (poin 10): Mohon penjelasan memang kurang sesuai bahan ajarnya
bagaimana keterkaitan BSU dengan gangguan
fungsional dan mengapa perlu dituliskan di blok
catatan
307 2 E VSEN22.KP IV.2 Utk yg beli makan minum online, biaya ongkirnya Masuk 239 Masuk R239
td kan masuk ke 274. tp kalo belanja online (bkn
makanan) biaya ongkirnya masuk 274 atau 239
(kirim paket)?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
308 2 D Buku hal 351 Untuk masker sekali pakai masuk di r247. Tetapi akan ditambahkan perbaikannya pada ralat buku
Pedoman 4 di buku pedoman baris 24 di penjelasan masih pedoman
tertulis rincian 238. Apakah ada ralat agar
petugas tidak bingung?
309 2 A VSEN22.KP VA dan VE Mitra BPS mendapatkan fasilitas Swab antigen, Masuk ke VE Masuk ke VA
masuk ke VA atau VE?
310 2 D Buku hal 350 Untuk masker kain seharusnya masuk di r288. akan ditambahkan perbaikannya pada ralat buku
Pedoman 4 Tetapi di buku pedoman baris 26 di penjelasan pedoman
masih tertulis rincian 234. Apakah ada ralat agar
petugas tidak bingung?
311 2 H VSEN22.KP Jika responden membeli jamu gendong (beras Mohon konfirmasi master intama Masuk ke R264 konsumsi jamu untuk kesehatan
kencur, kunyit asam dsb) masuk di minuman jadi
apa masuk di konsumsi jamu untuk kesehatan
(R.264)?
312 2 H VSEN22.KP Jika kirim barang melalui gosend maka ongkos Mohon konfirmasi master intama Masuk R239
kirim dicatat di R.274 atau R.239 (biaya paket)?
313 2 H VSEN22.KP Untuk SPP TK masuk di R.267 (iuran sekolah Mohon konfirmasi master intama Masuk R267 (iuran sekolah lainnya)
lainnya) atau di R.270 (uang kursus/bimbingan
belajar di luar sekolah)?
314 2 C VSEN22.K XVIII 1810.A Jika sumber air minum utama adalah mata air tak 1. Isikan air hujan 1. Setuju dengan intama kelas
terlindung yang disalurkan melalui pipa ke rumah.
kemudian pipa tersebut rusak dan belum 2. konfirmasi master intama 2. Merujuk pada buku pedoman halaman 258 pada
diperbaiki selama sebulan. Dalam waktu sebulan poin b. yaitu volume terbanyak yang digunakan sebulan
tersebut menggunakan air hujan. yang lalu

1. Bagaimana pengisiannya?
2. Apakah ada batasan waktu untuk menentukan
sumber air minum mana yang digunakan jika
berbeda-beda menggunakan sumber air minum?
Apakah pakai biasanya atau dalam sebulan
terakhir?
315 2 C VSEN22.K XIX 1901 Kredit rumah tidak menggunakan KPR, Dicatat di 1901 J.Lainnya Setuju dengan jawaban intama kelas
melainkan cash bertahap dibayarkan langsung ke
developer. Apakah dicatat pada Blok ini?
316 2 C VSEN22.K XIX 1901 Pada penegasan disebutkan jika kredit motor konfirmasi master intama uang maupun barang dicakup pada R1901
langsung ke dealer tanpa pihak leasing termasuk
di kredit lainnya.

Yang ditanyakan adalah apakah pada 1901 ini


termasuk kredit berupa barang? atau hanya
kredit yang berupa uang?
317 2 C VSEN22.K XIX 1901 Kalo shopeepay later kan masuk lainnya. Kalo 1901.I. Pinjaman Online Setuju dengan jawaban intama kelas
shopee pinjam masuk mana? lainnya atau
pinjaman online?
318 2 C VSEN22.K XX 2002 Tanah turun temurun (tanah adat) yang tidak ada Tidak memiliki Setuju dengan jawaban intama kelas
bukti kepemilikannya (hitam di atas putih),
apakah termasuk memiliki pada P.2002?
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
319 2 C VSEN22.K XXI 2101.A Misalkan pendapatan responden hanya dari Konfirmasi master intama JIka pendapatan Rumah Tangga hanya dari lahan yang
mempunyai lahan yang disewakan, dikelola oleh disewakan seperti yang ditanyakan, maka R2101A
orang lain, tetapi responden tersebut tidak ikut dicatat kode 3 (Investasi)
menanggung risiko, hanya menerima uang saja,
untuk rincian P.2101A masuk kode berapa?
320 2 C VSEN22.K XXII 2208.E Jika komoditas lainnya terdapata berbagai jenis, Jawaban sementara: diisikan komoditas Sesuai bahan ajar Slide 23 dan Buku pedoman
Kuantitas pada P.2207E ii, misal satuannya yang paling mahal (kuantitasnya paling halaman 291.
berbeda, bagaimana pengisian kuantitasnya? besar)

321 2 C VSEN22.K XXII 2210.A Jika semua lapangan usaha (tidak ada batasan Konfirmasi master intama Masuk selama masuk kriteria di buku pedoman yaitu
jenis lapangan usaha), apakah ada syarat harus masuk kriteria usaha produktif (untuk dijual), omset,
produktif? karena kalo sektor palawija agak dan aset.
meragukan, karena kondisi di Buru Selatan
banyak sektor yang hanya konsumsi sendiri.

Mohon konfirmasi apakah benar-benar tidak ada


batasan jenis lapangan usaha?

atau bisakah dibatasi yang menghasilkan,


sedangkan yang diproduksi sendiri itu tidak
masuk?
atau produktif dilihat dari menghasilkannya, mau
dijual atau tidak?
322 2 C VSEN22.KP IV.1 180 Pentol yang bahannya lebih banyak tepung kanji Pada permasalahan no 159 dijawab pentol sesuai dengan jawaban permasalahan no. 159 tanpa
daripada daging, dicatat di daging olahan atau adalah daging olahan. melihat kadar dagingnya.
makanan lainnya?
tapi jika lebih banyak tepung daripada
daging atau bahkan hanya tepung
dimasukkan kemana? (konfirmasi master
intama)
323 2 C VSEN22.KP IV.2 311 prudensial, axa masuk juga di R.311 atau Masuk ke rincian 311 karena tidak bisa Setuju dengan jawaban intama kelas
langsung ke B.V.E R.2 mbk? soalnya ada dipisahkan.
tabungan juga kesehatannya juga dan susah
untuk dipisah Konfirmasi master intama
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
324 2 D VSEN22.KP IV.2 270 Mengikuti kursus program setahun, untuk Biaya kursus yang sudah dibayarkan dicatat R270 diisi sesuai dengan biaya kursusnya misalnya 5
biayanya dibayarkan menggunakan kartu kredit pada R270, misal membayar 5 juta rupiah. juta. R278 diisi sesuai biaya administrasi kredit
pada bulan Januari 2022. Lalu responden tiap Lalu sudah bayar kartu kreditnya 2 bulan setahun. Blok VII:
bulan melunasi tagihan di kartu kredit. Saat sebesar 1 juta rupiah, dan masih punya 1. Sumber uang untuk bayar kursus dari kartu kredit,
pencacahan, kursus baru berjalan 2 bulan. kewajiban untuk membayar ke kartu kredit R.2. kolom 2 tercatat senilai hutang yang akan
Bagaimana pengisian di rincian 270? dan bayar selama 8 bulan ke depan sebesar 4 juta dibayarkan ke kartu kredit, yakni 5 juta rupiah, dicatat
bulanan ke kartu kreditnya, dicatatkan pada rupiah dan ditambah jasa kartu kredit untuk pada R2 kolom 2 (meminjam uang).
rincian berapa? sepuluh bulan sebesar 500 ribu rupiah. 2. Uang yang sudah dibayarkan ke kartu kredit sebesar
Maka pencatatan di Blok VII: 1 juta rupiah dicatatkan pada R2. kolom 4 (membayar
1. Sumber uang untuk bayar kursus dari hutang). 3. Pengambilan uang tunai dan tabungan
kartu kredit, R.2. kolom 2 tercatat senilai (rincian 1 kolom 2 ) sebesar 1 juta rupiah.
hutang yang akan dibayarkan ke kartu
kredit, yakni 4 juta rupiah plus administrasi
400 ribu perbulan, dicatat pada R2 kolom 2
(meminjam uang).
2. Uang yang sudah dibayarkan ke kartu
kredit sebesar 1 juta rupiah dan jasa kartu
kredit sebesar 100 ribu rupiah dicatatkan
pada R2. kolom 4 (membayar hutang),
dengan sumber uangnya dari pengambilan
tabungan maka tercatat sejumlah tersebut
juga dicatat pada R2 kolom 1 (pengambilan
tabungan).
Note : Biaya administrasi juga dicatatkan
pada R278 (jasa lembaga keuangan-jasa
kartu kredit)
325 2 D VSEN22.KP IV.2 270 Responden sudah membayar SPP sampai Mohon arahan Master Intama R266 dicatat sampai maret trus kelebihannya masuk di
dengan bulan Juni, padahal pencacahan blok VII kolom 4. ini mirip dengan kl blm bayar juga
Susenas di Bulan Maret. Bagaimana isian R266; tetap dihitung di 266 tp dicatat juga di blok VII kol 2
326 2 D a. Apakah yang dicatat sebesar nilai SPP bulan a. SPP yang dicatat pada R266 sampai dengan Maret
Maret 2021 sampai dengan bulan Februari 2022, 2022, lalu kelebihan SPP April-Juni 2022 dimasukkan
lalu nilai SPP yang dikeluarkan untuk Maret -Juni ke Blok VII Rincian 1 kolom 4.
2022, dicatat dimana?
327 2 D b. Pertanyaan berkembang, menjadi bagaimana b. Dana BOS masuk ke Blok VE Rincian 1b kolom 3
dengan dana BOS, jika ruta tidak tahu kapan
BOS dicairkan sekolah, jadi biaya SPP dicatat
dimana dan berapa?
328 2 F VSEN22.KP IV.2 288 dan Apa yang membedakan gantungan pakaian yang Gantungan baju di 288 yang berupa hanger, Sesuai dengan jawaban intama kelas
293 terdapat di rincian 288 dan 293 sedangkan gantungan baju/pakaian di
rincian 293 yang biasanya dimanfaatkan
untuk menggantung baju, atau yang biasa di
tempel di dinding atau di belakang pintu
Kuesioner
Buku No Perta-
No Gel Kelas Blok Permasalahan Jawaban Intama Kelas Solusi Master Intama
Pedoman nyaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
329 2 F VSEN22.KP IV.2 205-206 Bagaimana pencatatan pengeluaran listrik yang Rincian 205: diiisikan dengan melakukan Sesuai dengan jawaban intama kelas
disediakan di desa yang tidak berasal dari penghitungan KWh dalam sebulan.
PLN(listrik non PLN) yang disediakan oleh desa Rincian 206: isikan Rp. 50.000
(listrik desa).
Pemakaian berapapun tetap hanya membayar Tetap harus ingatkan kepada petugas agar
Rp. 50.000,- semua informasi yang tidak normal
(membutuhkan informasi - konfirmasi) agar
menyertakan catatan di blok yang tersedia
ataupun di mana bagian itu harus dijelaskan
330 2 F VSEN22.KP IV.2 207-208 Penggunaan air untuk mandi - masak yang Rincian 207 : perkirakan volumen air yang Sesuai dengan jawaban intama kelas
penyediaannya dari pamsimas, pencatatan di 207- disalurkan ke rumah tangga melalui jaringan
208. dalam sebulan hanya membayar Rp. pamsimas.
10.000,- berapapun pemakaiannya Rincian 208 : Apabila rumah tangga
responden mendapatkan air dari tempat lain
(tidak membayar), tetapi hanya membayar
ongkos angkut/iuran, maka yang
dimasukkan pada Rincian 208 adalah
ongkos angkut/iuran tsb. Dalam hal ini
cukup isikan Rp. 10.000,-

331 2 F VSEN22.KP IV.2 Program beli 1 gratis 1 dari toko, masuk kategori Masuk diskon. Diskon didekati dengan Sesuai dengan jawaban intama kelas
diskon atau cashback. pemotongan harga saja
sedangkan cashback, sebenarnya dibayar
full(diawal) hanya saja nanti akan ada
pengembalian pembayaran itu dari pihak
toko (penjual) kepada konsumen baik dalam
bentuk uang tunai atau pengmbalian dana
ke konsumen baik dalam bentuk poin atau
bentuk lainnya

Anda mungkin juga menyukai