Anda di halaman 1dari 5

PELAYANAN KB KONDOM

No. Dokumen : SOP 024/SSU/C-KIA/12/2021


No. Revisi :0
SOP
Tanggal
: 1 DESEMBER 2021
Terbit
Halaman : 1/4
PUSKESMAS

1. Pengertian Pelayanan Kontrasepsi Kondom merupakan pelayanan kontrasepsi


yang memberikan manfaat menunda. mencegah kehamilan bagi Wanita
Usia Subur serta mencegah penularan IMS termasuk HIV / AIDS

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah pelayanan kb kondom

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas no.001 tahun 21entang jenis dan jadwal


pelayanan

4. Referensi Buku Panduan Pelayanan Kontrasepsi , 2021


5. Prosedur Alat : -
Bahan :
- Kondom
6. Langkah- a. Bidan melakukan anmnesa
Langkah
b. Melakukan penimbangan berat badan
c. Mencuci tangan
d. Bidan melakukan konseling tentang penggunaan kondom yaitu
 Anjuran untuk menggunakan kondom setiap akan berhubungan
seksual
 Tidak menggunakan gigi atau benda tajam saat membuka
kemasan kondom.
 Memasang kondom saat penis sedang ereksi
 Melepaskan gulungan karet dengan jalan menggeser gulungan
kondom kearah pangkal penis, pemasangan ini harus dilakukan
sebelum penetrasi penis ke vagina.
 Melepas kondom sebelum penis melembek
 Memegang bagian pangkal kondom sebelum mencabut penis
sehingga kondom tidak terlepas pada saat penis dicabut dan
melepas kondom diluar vagina agar cairan sperma tidak tumpah
di sekitar vagina
 Menggunakan kondom hanya untuk sekali pakai
 Membuang kondom bekas pakai pada tempat yang aman
 Menyediakan kondom dalam jumlah cukup di rumah dan jangan
disimpan di tempat yang panas karena hal ini dapat
menyebabkan kondom menjadi rusak atau robek saat digunakan

1
e. Jika pasien telah memilih kondom,bidan menganjurkan pasien untuk
menandatangani surat persetujuan
f. Bidan menjelaskan kapan harus melakukan kunjungan ulang
g. Pasien dipersilahkan mengambil kondom di unit obat
h. Melakukan dokumentasi

7.Diagram Alir

2/4
Anamnesa

Menimbang berat badan

Mencuci tangan

Memeriksa tekanan darah

Meminta persetujuan pasien

Pasien dipersilahkan mengambil


kondom di unit obat

Dokumenta
si

8.Hal-hal yang perlu Kepatuhan pemakaian kondom


diperhatikan
9. Unit terkait 9.1. KIA-KB
9.2. Unit Obat
9.3. PONKESKEL

3/4
10. Dokumen terkait 10.1. Rekam Medis
10.2. Kartu K4 KB
10.3. Kartu K1 KB
10.4. Register KB

11. Rekaman Historis


Perubahan

4/4
5/4

Anda mungkin juga menyukai