Anda di halaman 1dari 5

Jawaban Ulangan Akhir Semester

Perencanaan E Business

DOSEN PENGAMPU
Andung Jati Nugroho, S.T., M.SC., IPM

DISUSUN OLEH
Nama : Denrio Vestasio Paskah
Nim : 5190611066

Universitas Teknologi Yogyakarta


Fakultas Sain dan Teknologi
Teknik Industri
2022/2023
Soal :
1. Berikan contoh mengenai Decision Criteria/Kriteria Keputusan, yang
mencakup hal beriku
➢ Value Proposition - Customer service, better prices, higher
quality
➢ Personal service - treat the customer as a unique individual
➢ Convenience - self contained site that serves all the
customer's needs
➢ Other criteria - service after the sale
2. Buatlah sebuah perencanaan usaha yang berbasis pada elektronik
business, berikan narasi perusahaan secara lengkap dan berikan bahasan
mendalam terkait hal berikut ini:

Lingkungan
Supplier Organisasi Pelanggan

Sistem Informasi

Input:
Proses Output:

Klasifikasi Kapasitas produksi


Bahan Baku
strategi pemasaran
Mesin/Alat SDM, dll. Kalkulasi jalur, distribusi, dll.

FEEDBACK

Peraturan
STAKEHOLDER Pesaing
Pemerintah
Jawaban :
1. Value Proposition adalah sebuah nilai yang sudah dijanjikan oleh
perusahaan untuk bisa diterima oleh pelanggan apabila mereka ingin
membeli produknya.
Contoh : Seseorang membeli sebuah barang di toko A, lalu toko A
memberikan sebuah pelayanan khusu terhadap pelanggan tersebut berupa
memberikan gratis ongkos pengiriman atau jaminan barang tersebut jika
terjadi yang tidak diingkan saat di perjalanan.

Personal service adalah jasa yang sangat mengutamakan pelayanan kepada


pelanggan dan perlengkapannya saat memberikan layanan jasa.
Contoh : Dalam usaha cukur rambut datang seorang pelanggan yang
meminta rambutnya untuk dicukur dengan gaya BROSS pemilik usaha
tersebut memberikan pelayanan yang sangat baik berupa memberikan cuci
rambut dan pijat refleksi kepala kepada pelanggan secara gratis tanpa biaya
tambahan.

Convenience adalah sebuah pelanyan atau tata cara menerima sebuah


pelanggan pada toko atau tempat usaha yang kita miliki secara baik
sehingga membuat pelanggan merasa nyaman dan memberikan daya tarik
tertentu kepada tempat usaha kita.
Contoh : Kita memiliki cafe atau restoran makanan kemudian kita
memberikan pelayanan yang disuguhkan kepada pelanggan, seperti alat
karaoke, pertunjukan music gratis serta bisa saja memberikan Jaringan
Internet Wi-Fi secara gratis dengan syarat memesan sebuah produk yang
kita miliki.

Other criteria adalah sebuah feedback atau bonus yang diberikan kepada
pelanggan jika membeli sebuah produk kepada kita.
Contoh : Seseorang membeli sebuah produk kita ditoko online yang kita
miliki, kemudian dengan mencapai biaya Rp. 500.000 pelanggan tersebut
akan mendapatkan voucher gratis membeli sebuah produk tertentu atau
cashback sebesar 30% yang bisa digunakan dikemudian hari.
2. Perencanaan usaha berbasis Electronik Business

Lingkungan Organisasi : Komunitas Game Online di Indonesia


Pelanggan : Pemain video game online di Indonesia
Supplier : Investasi atau sumbangan yang diterima dari
sukarelawan dalam memberikan sebuah dana
bantuan ataupun memberikan sponsor jika
terdapat event tertentu
Peraturan Pemerintah : Membuat Izin Mendirikan Bangunan (IMB),
memiliki Akta Pendirian Perusahaan, Surat Izin
Usaha Perdagangan, Surat Izin Gangguan dan
Nomor Pokok Wajib Pajak.
STAKEHOLDER : Semua komunitas yang bermain dan focus
dalam Game Online/Video Game yang berada di
Indonesia, beberapa sponsor seperti merk
perangkat elektronik seperti komputer, jaringan
internet, alat komunikasi serta sponsor bersar
yang diluar tentang Video Game.
Pesaing : Toko elektronik yang lebih ramai seperti
itemku, doku, serta perorangan yang selalu
mempromosikan dagangannya di sosial media.

DVP Gaming Store

DVP Gaming Store didirikan oleh seseorang yang berasal dari kalangan
gamer dari sebuah komunitas, pemilik DVP gaming store adalah Denrio Vestasio
Paskah. Beliau adalah CEO serta Founder dari DVP Gaming Store, perusahaan
tersebut berdiri pada tahun 2021 yang didedikasikan untuk menyediakan
kebutuhan pemain video game. Perusahaan tersebut menjual berbagai jenis
voucher, gear gaming atau perlengkapan bermain video game. Perusahaan ini
ditujukan untuk komunitas game yang berada di Indonesia, seperti komunitas
Game Mobile, PC serta game konsol seperti PS atau XBOX. DVP Gaming Store
ini memiliki MOTO “Dari kita untuk komunitas” moto, tersebut memberikan
gambaran bahwa DVP Gaming Store memberikan jasa serta pelayanan yang
dibutuhkan untuk komunitas video game.

DVP Gaming Store menerima semua jenis pembayaran seperti Go-Pay.


Ovo, Dana, Pulsa, Paypall, Bank Transfer, M-Banking, Indomaret, Alfamart serta
beberapa mata uang kripto. Perusahaan tersebut memiliki jaminan 100%
keamanan dan kenyamanan dimana memiliki 24jam Customer Service serta
keamanan dalam berbelanja dari para oknum yang akan melakukan kejahatan
berupa HACK Account atau penipuan. DVP Gaming Store juga sudah melakukan
dan mengikut semua syarat dalam peraturan pemerintah seperti surat izin serta
Nomor Wajib Pajak. DVP Gaming Store juga ikut serta dalam sponsor diberbagai
event tertentu yang diselengarakan oleh Komunitas ataupun Official dari
developer game yang ada diindonesia. Dalam transaksi di DVP Gaming Store ini
memiliki keuntungan untuk pelanggan dimana pelanggan bisa mengumpulkan
GOLD Point yang didapatkan dari setiap jumlah transaksi yang digunakan,
GOLD Point tersebut bisa ditukar dengan berbagai produk yang sudah disedikan
oleh perusahan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai